Anda di halaman 1dari 23

KIMIA ORGANIK 2

ISTIANATUS SUNNAH
PENDAHULUAN  Kimia organik merupakan bagian tidak
terpisahkan dari kehidupan kita sehari-
hari.
 Penyusun utama makhluk hidup
merupakan senyawa organik yaitu
protein, asam nukleat, lemak,
karbohidrat, hormon, dan enzim.
 Prinsip kimia organik dipakai dalam
berbagai bidang diantaranya adalah
dalam bidang farmasi, kedokteran,
biokimia, mikrobiologi, pertanian
N-(4-hydroxyphenyl)ethanamide CELECOXIB
C16H19N3O5S Thalidomide
PERBEDAAN ORGANIK DAN ANORGANIK
ATOM KARBON
(C)
• TERIKAT SECARA KOVALEN DENGAN
ATOM KARBON LAIN
ATOM KARBON SEDERHANA METANA
(CH4)
• DIKENAL SEBAGAI SENYAWA
ORGANIK
• TAPI TDK SEMUA SENYAWA
MENGANDUNG KARBON ------
senyawa organik.
Contohnya, CO2 atau CaCO3
walaupun mengandung atom karbon
tetapi bukan merupakan senyawa
organik.
• Senyawa organik merupakan
senyawa hidrokarbon dan
turunannya.
Memiliki enam elektron dengan
konfigurasi 1s2 2s2 2p2.
mempunyai empat elektron
valensi, sehingga karbon dapat
membentuk ikatan kovalen.

C
Atom di sebelah kiri karbon
memiliki kecenderungan
memberikan elektron
Atom di sebelah kanannya
memiliki kecenderungan
menarik elektron
CH4 = METANA
HOMOLOG ALKANA
ISTILAH DALAM KIMIA ORGANIK

1 stereoisomer 6 Karbon asimetrik

2 Enantiomer 7

3 Diastereomer

5 Epimer
• Stereoisomer : isomer yang memiliki gugus sama ,
geometri/ susunan berbeda
Terdiri dari : enantiomer dan diastereomer
• Enantiomer : stereoisomer yang bayangan
cerminnya tidak saling menutupi satu sama lain
• Diastereomer : bukan enantiomer ---- menutupi
satu sama lain
• Karbon asimetris : karbon kiral yaitu karbon sp3
yang memiliki substituen yang berbeda
ENANTIOMER

enansiomer, suatu
stereoisomer yang
merupakan bayangan
cermin satu sama
lain.

ALDOTETROSA
ENANTIOMER
FRUCTOSE
1. STEREOKIMIA MUTLAK
PENENTUAN • Dengan menentukan prioritas substituen
karbon kiral
ENANTIOMER • Prioritas tinggi dan prioritas rendah :
• Prioritas tinggi percabangannya dekat ,
sedangkan prioritas lebih rendah,
percabangannya tdk langsung, masih
bercabang lagi
2.Pendekatan kemudi roda :
PENENTUAN
Ada R dan S :
ENANTIOMER
R : searah jarum jam
S; berlawanan arah
Pusat kiral – R, bayangannya
adalah S
Cara : menempatkan gugus pada
PROYEKSI prioritas terendah, diputar seluruh
FISCHER proyeksi 180 derajat. Kalau diputar
90/ 270, akan menghasilkan
enantiomer yang berbeda
Atau pegang satu atom,putar ketiga
atom lain
EPIMER

epimer C-4,
perbedaan hanya
pada posisi OH pada
sebuah atom C
asimetri yaitu Carbon
4
ALDOHEKSOSA
ANOMER

Cis terhadap
CH2OH

Monosakarida yang berbeda Trans terhadap


konfigurasinya hanya pada atom CH2OH
carbon 1 ( Carbon kiral)
DIASTEREOMER
Stereoisomer bukan enantiomer,
senyawa memiliki2/ lebih pusat
asimetrik
Rumus Haworth
Gambaran glukosa dengan proyeksi Fischer
dan Haworth
Apa nama senyawa ini?
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai