Anda di halaman 1dari 5

SOAL

1. Karbohidrat memiliki struktur kimia Cn(H2O)m sehingga disebut juga hidrat arang
yang apabila didihkan dalam larutan asam atau basa akan terurai menjadi:Karbohidrat
memiliki rumus kimia Cn (H2O) m sehingga disebut juga hidrat arang yang apabila
didihkan dalam larutan asam atau basa akan terurai menjadi:

A. Gula sederhana dengan struktur kimia Cn(H2O)n dan n bisa 4, 5, 6 atau 7

B. Aldosa dengan gugus aktif aldehid dan ketosa dengan gugus aktif keton

C. Isomer D- atau L- gliseraldehid dengan rumus kima beda dan rumus bangun sama

D. Aldosa seperti xilulosa dan ribulosa, dan ketosa seperti xilosa dan ribose

2. Salah satu sifat penting monosakarida adalah sifat isomer, yang diantaranya adalah
isomer bentuk cincin dari rantai karbon dan letak dari gugus –OH pada cincin, dikenal
sebagai:

A. Isomer optikal, memberi bentuk D- dan L

B. Stereoisomer, memberi bentuk epimer satu sama lainnya

C. Anomerisme, memberi bentuk anomer α dan anomer β

D. mutarotasi memberi bentuk piran- dan furan

3. Diantara sifat kimia lemak berdasarkan komposisi dan sifat isomerisasinya, maka
didapatkan...
A. Kisaran panjang rantai karbon asam lemak nabati lebih lebar dari lemak hewani
B. Di alam asam lemak tidak jenuh umumnya terdapat dalam konfigurasi trans
C. Asam lemak tak jenuh bentuk cis memiliki titik leleh lebih tinggi dari bentuk trans
D. Teknik pengolahan untuk isomerisasi adalah dengan proses hidrogenisasi
4. CH3     CH =CH2              CH2 =CH             H
  \              /                                   \               /  
   C   =    C                   Dan           C    =    C
   /             \                                    /              \
            H                 H                            H                CH3          
Struktur Di Atas Adalah Isomer?
A.  Isomer Geometri
B. Isomer Struktural
C. Isomer Optik
D. Jawaban A Dan B Benar
E. Semua Jawaban Salah
5. Disebut Apakah Enantiomer Yang Dapat Memutar Bidang Polarisasi Cahaya Ke
Kanan ?
a. Enantiomer
b. Dekstrorotari
c. Senyawa Meso
d. Kiral
e. .Jawaban A Dan B Benar

6.  H                    CH2Cl                         Cl                                H                         
               \              /                                        \               /  
              C   =    C             Dan                        C    =    C
               /             \                                         /              \
                            Cl                 H                           H                 CH2Cl
                Apakah Struktur Di Atas Membentuk Struktur Isomer Tau Senyawa?
            A.Isomer Structural
            B.Isomer Geometri
            C.Enantiomer
            D. Senyawa Meso
            E.Senyawa
7. Jika Cahaya Terpolarisasi Bidang Dilewatkan Suatu Larutan Yang Mengandung
Suatu Enantiomer Tunggal Maka Bidang Polarisasi Cahaya Itu Diputar Ke Kanan
Atau Ke Kiri,Perputarannya Cahaya Pada Bidang Tersebut Disebut ?
     A. Rotasi Optis  
     B.Polarimeter
     C.Isomer Optis
     D.Jawaban A Dan B Benar
     E.Semua Jawaban Salah
8. Molekul Yang Tak Dapat Diimpitkan Pada Bayangan Cerminnya Disebut Molekul?
     A.Aksial
     B.Kiral
     C.Ekuatorial
     D.Siklik
     E.Jawaban Semua Salah
9. Berikut jumlah isomer pada alkana yang memiliki rumus C5H12…
a. 1
b. 2
c. 3
d. 4
e. 5
10. Senyawa asam butanoat dengan asam 2 metil propanoat berisomer…
a. Struktur
b. fungsional 
c. posisi
d. Cis-trans
e. optik
ESSAY
1. Disebut Apakah  2 Pasang Senyawa Ini ?
             CHO                       CHO                                CHO                        CHO
            │                              │                                             │                              │
 HO▬ C ▬ H            H▬ C ▬ OH                   H▬ C ▬ OH      HO▬ C ▬ H
            │                              │                        Dan                │                              │
 HO▬ C ▬ H            H▬ C ▬ OH                    HO▬ C ▬ H            H▬ C ▬ OH
            │                              │                                             │                              │
            CH2OH                    CH2OH                               CH2OH                    CH2OH
      
 Jawab : Enantiomer, Karena  Jika Sebuah Molekul Mempunyai Lebih Dari Satu
Atom Karbon Kiral, Tidak Semua Isomer Optik Itu Bersifat Enantiomer, Karena
Enantiomer Adalah Bayangan Cermin Dari Molekul Tersebut.   
2. Jelaskan Mengapa Pada Kasus 1,3-Metilsikloheksana, Posisi Cis Lebih Stabil
Daripada Trans?
Jawab : Karena Bentuk Cis Gugus Yang Besar (Metil) Pada Posisi Ekuatorial.
Konformasi Cis Lebih   Disukai (Lebih Stabil) Daripada Posisi Trans, Karena Pada
Posisi Cis Adalah E,E, Sedangkan Trans Adalah A,E. Cis-1,3-Dimetilsikloheksana:
Trans-1,3-Dimetilsikloheksana.
3. Apa yang di maksud dengan stereoisomer ?
Jawab : Stereoisomer adalah molekul-molekul yang mempunyai rumus molekul dan
konektivitas sama tetapi berbeda posisi atom-atom penyusunnya atau bentuk tiga
dimensi susunannya.
4. Apa yang dimaksud dengan enetiomer
Jawab : Enantiomer (Enantiomers) ialah salah satu bentuk stereoisomer molekul-
molekul yang merupakan bayangan cermin satu sama lain yang tidak dapat diimpitkan
(nonsuperimposable), tidak identik. Konfigurasi saling berlawanan di semua pusat
kiral.
5. Apa yang dimaksud dengan diastereomer
Jawab : Diastereomer (Diastereomers) ialah salah satu bentuk stereoisomer molekul-
molekul yang bukan merupakan bayangan cermin satu sama lain yang tidak dapat
diimpitkan (nonsuperimposable), tidak identik. Konfigurasi saling berlawanan
di beberapa pusat kiral.
Jawaban Pilihan Ganda

1. B. Aldosa dengan gugus aktif aldehid dan ketosa dengan gugus aktif keton

2. C. Anomerisme, memberi bentuk anomer α dan anomer β

3. D. Teknik pengolahan untuk isomerisasi adalah dengan proses hidrogenisasi

4. A .Merupakan Isomer Geometrik (Yang Pertama Cis, Yang Kedua Trans)


5. B.Dekstrorotari Merupakan Enantiomer Yang Memutar Bidang Polarisasi Cahaya Ke
Kanan,Sedangkan Enantiomer Yang Memutar Bidang Polarisasi Cahaya Ke Kiri
Disebut Levorotatori.
6. E.Kedua Struktur Ini Merupakan Satu Senyawa (Kedua H Trans Satu Sama Lain
Dalam Tiap Struktur)
7. A. Jika Cahaya Terpolarisasi Bidang Dilewatkan Suatu Larutan Yang Mengandung
Suatu Enantiomer Tunggal Maka Bidang Polarisasi Cahaya Itu Diputar Ke Kanan
Atau Ke Kiri,Perputarannya Cahaya Pada Bidang Disebut Rotasi Optis,Sedangkan
Alat Yang Digunakan Untuk Mempolarisasikan Cahaya Disebut Polarimeter.
8. B.Molekul Yang Tak Dapat Diimpitkan Pada Bayangan Cerminnya Disebut Molekul
Kiral Sedangkan Yang Dapat Diimpitkan Dinamakan Akiral .

9. C. Pembahasan : C5H12 dapat membentuk 3 isomer sebagai berikut :

10. a.Seperti alkanal, asam alkanoat tidak mempunyai isomer posisi karena gugus
fungsinya diujung rantai C. Karena yang dapat berubah hanya struktur alkil maka
isomernya adalah isomer struktur. Isomer struktur asam alkanoat dimulai dari asam
butanoat

Anda mungkin juga menyukai