Anda di halaman 1dari 13

Stop AIDS

Prevention with Positive


Positive Prevention
Positive Health, Dignity
and Prevention

Pencegahan Positif

HIV Stop Disini


Pencegahan Positif ??

Untuk meningkatkan dampak yang signifikan untuk


menahan laju epidemi HIV, upaya pencegahan juga harus
di arahkan pada orang yang hidup dengan HIV (Odha)
yang dapat menularkan virus

Teori epidemiologi: mengatasi penyakit menular harus


membatasi penyebaran dari sumbernya

Pendekatan pencegahan baru; integrasi program


pencegahan ke dalam program perawatan dan
pengobatan
TasP: Treatment as Prevention
SUFA: Stategic Use of ARV
Tujuan Pencegahan Positif

1. Meningkatkan harkat dan martabat


Odha, pasangannya, keluarganya dan
masyarakat
2. Meningkatkan kualitas hidup sehat
untuk jangka waktu yang lama
3. Menjaga diri untuk tidak menularkan
HIV kepada orang lain maupun
menjaga diri untuk tidak tertular infeksi
lainnya dari orang lain
5 Nilai Pencegahan Positif
1. Untuk mempromosikan bahwa Odha adalah bagian dari solusi
dan harus dimasukkan dalam upaya pencegahan.
2. Untuk mendorong keterlibatan Odha di semua aspek promosi
kesehatan dan kegiatan pencegahan.
3. Untuk mengembangkan komunikasi kesehatan dan strategi
pencegahan ditargetkan pada Odha serta mempromosikan
perilaku pengurangan risiko dan kegiatannya.
4. Untuk melindungi hak asasi manusia dan isu-isu martabat
Odha termasuk hak untuk privasi, perawatan kesehatan,
kerahasiaan, persetujuan, dan kebebasan dari diskriminasi.
5. Untuk memastikan program dan layanan yang tersedia, dapat
diakses, dan relevan dengan kebutuhan Odha
Pentingnya Pencegahan Positif

1. Mencegah penularan HIV kepada pasangan


2. Mengidentifikasi pasangan HIV+/keluarga untuk
perawatan dan pengobatan
3. Mengurangi resiko pasien terkena infeksi baru - IMS
dan HIV strain baru (re-infeksi)
4. Mengurangi kehamilan yang tidak diinginkan dan
MTCT
5. Mengurangi penggunaan alkohol yang memberikan
kontribusi untuk perilaku berisiko tinggi dan
ketidakpatuhan pengobatan ARV
6. Menekan jumlah viral load melalui peningkatan
kepatuhan terhadap pengobatan ARV
7. Meningkatkan kualitas hidup Odha
Prinsip PP (1)
1. Pencegahan Positif didasarkan
pada perspektif dan realita
orang yang terinfeksi HIV
(Odha).
2. Pencegahan Positif harus
menghargai hak seksualitas
Odha
3. Pencegahan Positif difokuskan
pada komunikasi, informasi,
dukungan dan perubahan
kebijakan, tanpa stigma dan
diskriminasi.
4. Pencegahan Positif
membutuhkan keterlibatan dan
partisipasi Odha.
Prinsip PP (2)
5. Pencegahan Positif menjunjung
hak asasi manusia, termasuk hak
hidup sehat, hak seksualitas,
privasi, konfidensialitas, informed
consent dan bebas dari
diskriminasi.
6. Pencegahan Positif mengakui
penularan HIV diperbesar oleh
ketidaksetaraan gender, posisi
tawar, seksualitas, pendidikan,
tidak tahu status HIV dan tingkat
ekonomi.
7. Pencegahan Positif menuntut
tanggung jawab dan upaya
bersama untuk menurunkan
Pembagian Peran (1)

Peran yang dapat dilakukan oleh Pengambil


Kebijakan:
Menyusun kebijakan dan SOP yang terkait dengan
pencegahan positif.
Membuat regulasi yang mendukung penyelenggaraan
pencegahan positif dan memperkuat berbagai jalinan kerja
sama lintas sektor.
Menjamin keberlanjutan program
Memungkinkan pemantauan pelaksanaan pencegahan
positif
Pembagian Peran (2)

Peran yang dapat dilakukan oleh penyedia


layanan:
Adanya pemantauan terhadap layanan dan memastikan layanan
yang berkesinambungan.

Ruang lingkup layanan melibatkan semua unsur

Layanan menjadi fasilitator terlaksananya pencegahan positif.

Layanan yang bersifat komprehensif dengan kemudahan akses

Adanya tenaga ahli yang fokus dan memahami PP serta


melibatkan orang yang terinfeksi HIV dalam memberikan
layanan
Pembagian Peran (3)

Peran yang dapat dilakukan oleh


Odha/komunitas:
Melakukan sosialisasi kepada sebayanya untuk
meningkatkan keterampilan hidup/kualitas hidup, dan
kemandirian komunitas.

Membangun kesadaran diri sendiri untuk mempunyai


prilaku yang bertanggung jawab.

Turut melakukan pemantauan dan mengawasi sistem


yang telah ada untuk menunjang peran komunitas dalam
PP.

Melaksanakan hak dan kewajiban terkait PP.


Mari
Berdiskusi

Anda mungkin juga menyukai