Anda di halaman 1dari 10

1.

Perabot Kantor

Perabot kantor adalah segala macam barang atau benda kantor yang berfungsi sebagai
penunjang terhadap pekerjaan kantor. Perabot kantor (office furniture) merupakan sarana
prasarana yang yang menunjang kegiatan administrasi dalam suatu kantor. Perabot kantor
merupakan sarana kantor yang tidak habis pakai dan dapat digunakan berulang-ulang dalam
jangka waktu panjang. Biasanya terbuat dari bahan kayu, besi ataupun bahan lainnya yang
tahan lama.

a. Kursi
Untuk kursi kerja ataupun kursi ketik ukuran besar dan tinggi serta modelnya harus
sesuai dengan orang yang hendak mempergunakannya.

b. Meja Rapat

Meja yang digunakan pada saat pertemuan rapat


C. Meja Staf

Meja staf adalah meja yang biasa digunakan oleh staf, terutama bagian administrasi atau tata
usaha.

d. Lemari Rak

yakni untuk menyimpan map dan bundel laporan ataupun dokumen lain yang sudah di susun
ke dalam map besar atau ordner. Untuk lemari rak ini ukuran dan golongan sama dengan lemari
warkat.

e. Lemari Berkas (cash-box)

Untuk menyimpan uang, check dan surat berharga lainnya.


f. Filing Cabinet

Filing Cabinet biasanya mempunyai 4 kotak kecil dari bawah ke atas, gunanya untuk
menyimpan map-map file untuk kartu yang berukuran kurang lebih 25 x 35 cm.

2. Peralatan Kantor

Adalah barang-barang yang dimiliki perusahaan yang bersifat habis pakai ataupun bisa
dipakai berulang yang bentuknya relatif kecil dan pada umumnya bertujuan untuk melengkapi
kebutuhan bisnis persahaan. Dengan adanya peralatan-peralatan tersebut maka suatu kantor
dapat beraktivitas dengan baik dan dan dengan adanya peralatan kantor tersebut maka para
pegawai dapat bekerja dengan maksimal. Selain itu fungsi peralatan kantor ini adalah juga
sebagai sarana untuk membantu meringankan pekerjaan didalam kantor.

3. Perlengkapan Kantor
Adalah suatu alat ataupun bisa berbentuk tempat yang gunanya adalah untuk
mendukung berjalannua pekerjaan. Peralatan pada umumnya lebih tahan lama (masa
mangaatnya lebih lama), jika dibandingkan dengan perlengkapan. Contoh: mesin, perabot,
peralatan kantor, kendaraan , komputer, perangkat elektronik dan mesin perkantoran.
Laptop

AC

4. Mesin Kantor
Adalah sebuah alat yang dipergunakan untuk menghimpun, mencatat, dan mengolah bahan-
bahan, data maupun keterangan dalam suatu pekerjaan tata usaha yang cara kerjanaya
mekanik, elektrik dan magnetik.

Contoh mesin kantor:

a. mesin poto copy


adalah salah satu mesin kantor yang berperan sebagai mesin penggandaan. Mesin ini
merupakan suatu alat penggandaan yang cukup praktis untuk digunakan.
b. Mesin TIK

adalah suatu mesin kantor yang berguna untuk menuliskan kata atau surat pada
lembaran-lembara dengan jalan diketik.

c. Mesin Penghitung

d. Mesin Pemotong Kertas

e. Mesin Penghancur Kertas


Adalah sebuah mesin yang memang harus ada dalam suatu kantor pada umumnya.
Karena adanya mesin itu kita dapat mengurangi tumpukan berkas yang tidak terpakai lagi
pada lemari penyimpanan kantor. Selain itu, kita dapat mengurangi resiko pemakaian berkas
penting untuk hal jahat.
f. Mesin Penomor
Mesin penomor adalah mesin yang digunakan untuk memberi nomor urut dan nomor
rangkap pada kartu, faktur, formulir dan kupon obligasi.

g. ATM

h. Dll
TUGAS KESEKRETARIATAN

Definisi Perabot Kantor, Perlengkapan Kantor, Peralatan Kantor dan Mesin Kantor

Oleh :

YURINDA MARLINA

061730601117

KELAS : 4 ND

JURUSAN ADMINISTRASI BISNIS

POLITEKNIK NEGERI SRIWIJAYA

PALEMBANG

2019
TUGAS KESEKRETARIATAN

Definisi Perabot Kantor, Perlengkapan Kantor, Peralatan Kantor dan Mesin Kantor

Oleh :

IRA SAFITRI

061730601105

KELAS : 4 ND

JURUSAN ADMINISTRASI BISNIS

POLITEKNIK NEGERI SRIWIJAYA

PALEMBANG

2019
TUGAS KESEKRETARIATAN

Definisi Perabot Kantor, Perlengkapan Kantor, Peralatan Kantor dan Mesin Kantor

Oleh :

FADILA UTAMI

061730601104

KELAS : 4 ND

JURUSAN ADMINISTRASI BISNIS

POLITEKNIK NEGERI SRIWIJAYA

PALEMBANG

2019
TUGAS KESEKRETARIATAN

Definisi Perabot Kantor, Perlengkapan Kantor, Peralatan Kantor dan Mesin Kantor

Oleh :

SAGITA PURNAMA

061730601112

KELAS : 4 ND

JURUSAN ADMINISTRASI BISNIS

POLITEKNIK NEGERI SRIWIJAYA

PALEMBANG

2019

Anda mungkin juga menyukai