Anda di halaman 1dari 23

PROPOSAL

PROGRAM PRODUK INOVASI MAHASISWA

EFITINE (Electronic Office Administration Machine): INOVASI MESIN


KANTOR EFEKTIF SERBAGUNA SEBAGAI UPAYA ESKALASI
PENGELOLAAN ADMINISTRASI - JAWA TIMUR

Diusulkan oleh :

Lydia Oktavianti 20201111043

Hervani Novitasari 20201111049

Alicia Putri Lestari 17281

Dhea Hanna Safira 17350

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURABAYA

2022

i
HALAMAN PENGESAHAN

1. Judul : EFITINE (Electronic Office


Administration Machine):INOVASI
MESIN KANTOR EFEKTIF
SERBAGUNA SEBAGAI UPAYA
ESKALASI PENGELOLAAN
ADMINISTRASI – JAWA TIMUR
2. Ketua Pelaksana
a. Nama Lengkap : Lydia Oktavianti
b. NIM : 20201111043
c. Program Studi : S-1 Pendidikan Bahasa Inggris
d. Fakultas : Keguruan dan Ilmu Pendidikan
e. Alamat Rumah : Jl. Pacar Kembang 5/54 J
Tambaksari,
Surabaya
f. No telp/ Hp : 08973479758
g. Daerah Asal : Jawa Timur
3. Dosen Pembimbing
a. Nama lengkap dan Gelar : Linda Mayasari, M.Pd
b. NIP / NIDN : 0718928401
4. Anggaran Kegiatan : Rp 4.000.000

Surabaya, 25 Mei 2022

Mengetahui

Dosen Pembimbing Ketua


Pengusul

Linda Mayasari, M.Pd Lydia Oktavianti


0718928401 20201111043
Menyetujui
Dekan

Dr. Ratno Abidin, S.Pd., M.Pd


012021198814039

i
DAFTAR ISI

Halaman Sampul i
Halaman Pengesahan ii
DAFTAR ISI iii

BAB I PENDAHULUAN .......................................................................................1


1.1 Latar Belakang ...................................................................................................1
1.2 Rumusan Masalah ..............................................................................................2
1.3 Tujuan Program ..................................................................................................2
1.4 Manfaat Program ................................................................................................2

BAB II TINJAUAN PUSTAKA............................................................................3


2.1 Perusahaan..........................................................................................................3
2.2 Mesin Kantor ......................................................................................................3
2.3 Teknologi ...........................................................................................................4
2.4 EFITINE (Electronic Office Administration Machine) .....................................5

BAB III METODE PELAKSANAAN ..................................................................7


3. 1 Konsep EFITINE ..............................................................................................7
3. 2 Penerapan EFITINE ..........................................................................................7
3. 3 Publikasi EFITINE ............................................................................................8

BAB IV BIAYA PEMBUATAN PRODUK DAN JADWAL KEGIATAN ......9


4.1 Anggaran Biaya ..................................................................................................9
4.2 Jadwal Kegiatan .................................................................................................9
DAFTAR PUSTAKA ...........................................................................................10
LAMPIRAN – LAMPIRAN ................................................................................11
Lampiran 1: Biodata Ketua dan Anggota...............................................................12
Lampiran 2: Biodata Dosen Pembimbing ..............................................................17
Lampiran 3: Justifikasi Anggaran ..........................................................................18
Lampiran 4: Pernyataan Ketua Tim .......................................................................19

i
RINGKASAN

Indonesia merupakan negara berkembang yang mempunyai berbagai macam


sektor usaha, salah satunya sektor perkantoran. Kantor merupakan suatu tempat
sekumpulan orang yang melakukan diskusi serta inovasi guna menentukan
tujuantujuan tertentu. Pengelolaan aktivitas kantor yang optimal didukung dengan
realisasi perencanaan sumber daya perusahaan berupa Standard Operational
Procedure (SOP), peningkatan sarana dan prasarana kantor melalui adopsi
teknologi informasi sebagai upaya untuk merevitalisasi proses aktivitas kantor.
Dalam proses pengembangan serta pelaksanaan program kantor, dibutuhkan
media sarana dan prasarana sebagai upaya untuk meningkatkan stimulus kerja
yang optimal bagi karyawan. Berdasarkan situasi tersebut, hal inilah yang menarik
penulis untuk mengkaji lebih lanjut dan melakukan inovasi pengembangan sarana
kantor guna meningkatkan kinerja karyawan agar dapat melaksanakan tugas
dengan baik dan optimal melalui Mesin Administrasi Elektronik. Metode
penulisan menggunakan data sekunder melalui studi literatur dengan mengkaji
permasalahan yang ada kemudian dikaitkan dengan gagasan penulis disertai
pembahasan, solusi, dan kesimpulan sehingga menghasilkan sebuah Mesin Kantor
inovatif menuju Indonesia berdaulat teknologi. Inovasi mesin ini selain bertujuan
untuk mengembangkan sarana kantor yang kreatif juga meningkatkan pencapaian
tujuan Sustainable Development Goals (SDGs) khususnya pada nomor 9 (Industri,
Inovasi dan Infrastruktur).

i
BAB I
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Indonesia merupakan negara berkembang yang senantiasa berupaya untuk


meningkat inovasi guna mengembangkan sistem kerja yang baik dan optimal bagi
masing-masing sektor usaha atau perusahaan. Berdasarkan Undang-Undang
Nomor 13 Tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan bahwa Perusahaan ialah setiap
bentuk usaha yang berbadan hukum atau tidak, milik orang perseorangan, milik
persekutuan, atau milik badan hukum, baik milik swasta maupun milik Negara
yang mempekerjakan pekerja atau buruh dengan membayar upah atau imbalan
dalam bentuk lain. Perusahaan menjadi tempat berkumpulnya orang atau
karyawan yang terstruktur dalam organisasi untuk mengoptimalisasi kinerja
karyawan dan program perusahaan berdasarkan tujuan yang telah direncanakan.
Menurut BPS (2020) Jumlah Perusahaan di Indonesia mencapai 129.137 dan
memperoleh omzet tahunan usaha sebesar Rp 2.353.892.000, sehingga dapat
disimpulkan bahwa sektor jasa bidang perusahaan mampu menopang dan
meningkatkan perekonomian di Indonesia. Dalam proses optimalisasi sistem kerja
dan perencanaan sumber daya perusahaan dibutuhkan fasilitas atau perangkat
lunak yang terintegrasi sebagai upaya untuk meningkatkan kinerja karyawan
perusahaan dan mengefisiensi proses kerja perusahaan sehingga menghasilkan
program dan inovasi yang berkelanjutan. Pada dasarnya, aktivitas kantor terdiri
dari berbagai serangkaian proses yang membutuhkan administrasi yang lengkap
sesuai prosedur perusahaan. Administrasi merupakan salah satu alur kerja yang
umum di perusahaan atau kantor karena memiliki proses yang cukup vital dan
mendasar pada setiap proses aktivitas kantor. Administrasi adalah serangkaian
proses secara langsung atau tidak langsung melalui kegiatan menghimpun,
mencatat serta melaporkan hasil kerja atau informasi dari luar maupun dalam
perusahaan. Dalam pelaksanaan aktivitas kantor, terkhusus administrasi tentu
memerlukan berbagai macam media, aplikasi, sarana bahkan perangkat 2 lunak
untuk menunjang dan mendukung proses administrasi kantor agar berjalan sesuai
standar prosedur yang terencana. Proses administrasi umumnya tergolong panjang
dan membutuhkan keterampilan ketelitian dalam implementasinya. Oleh karena
itu, melalui rancangan inovasi EFITINE (Electronic Office Administration
Machine) ini penulis mengembangkan serta menciptakan sarana kantor yang
inovatif dan serbaguna untuk menjawab kendala kekurangan sarana atau media
kantor serta sejalan dengan tujuan ke 9 SDGs (Sustainable Development Goals)
yaitu Industri, Inovasi dan Infrastruktur guna meningkatkan sarana kantor yang
efektif dan efisien dalam proses kinerja perusahaan
1.2 Rumusan Masalah
Dari latar belakang diatas, dapat dibentuk rumusan masalah sebagai berikut:

i
1.2.1 Bagaimana konsep dan penerapan EFITINE sebagai sarana mesin kantor
efektif di perusahaan?
1.2.2 Bagaimana proses publikasi EFITINE sebagai sarana mesin kantor
efektif di perusahaan?

1.3 Tujuan
Tujuan penulisan PIM ini bertujuan sebagai berikut:
1.3.1 Mengetahui konsep dan serangkaian proses penerapan EFITINE sebagai
sarana mesin kantor efektif di perusahaan
1.3.2 Mengetahui proses publikasi EFITINE di sebagai sarana mesin kantor
efektif perusahaan

1.4 Manfaat Program


Manfaat proposal PIM ini sebagai berikut:
1.4.1 Bagi Penulis
Dapat menambah wawasan terkait optimalisasi peran peralatan kantor bagi
peningkatan sistem kerja dan perencanaan sumber daya perusahaan.

1.4.2 Bagi Pemerintah


Dapat membantu pemerintah dalam pengelolaan sistem administrasi yang
efektif dan efisien dengan pemanfaatan perangkat lunak dalam setiap proses kerja
pemerintah menuju Indonesia Berdaulat Teknologi.

1.4.3 Bagi Masyarakat Dapat membantu dalam


sistem pelayanan publik yang efisien, sehingga memudahkan dalam
melakukan administrasi dari berbagai bidang pekerjaan.

i
BAB II
TINJAUAN PUSTAKA

2.1 Perusahaan
Menurut pasal 1 angka 1 Undang-Undang Nomor 8 tahun
1997 tentang Dokumen Perusahaan bahwa perusahaan adalah
setiap bentuk usaha yang melakukan kegiatan secara tetap dan terus
menerus dengan tujuan memperoleh keuntungan dan atau laba, baik
yang diselenggarakan oleh orang-perorangan maupun badan usaha
yang berbentuk badan hukum atau bukan badan hukum, yang
didirikan dan berkedudukan dalam wilayah Negara Republik
Indonesia.
Usaha/perusahaan adalah setiap bentuk usaha yang
menjalankan kegiatan usaha yang bersifat tetap, berkelanjutan,
didirikan, bekerja dan berkedudukan dalam wilayah Indonesia,
untuk tujuan memperoleh keuntungan atau laba (Direktorat Bina
Pasar dan Distribusi, Kementerian Perdagangan).

2.2 Mesin Kantor


Mesin kantor merupakan sebuah alat atau sarana kantor
yang berfungsi sebagai membantu proses kerja perusahaan seperti
mencatat, menghimpun dan mengolah data atau informasi.
Sedangkan Menurut The Liang Gie (2008: 3), mesin perkantoran
(office machine) adalah segenap alat yang digunakan untuk
mencatat, mengirim, mengganda, dan mengolah bahan keterangan
yang bekerja secara mekanis, elektris, magnetic, atau secara
kimiawi. Penggunaan mesin kantor yang dimanfaatkan dalam
setiap tugas rutin kantor memerlukan proses kontrol secara berkala
dengan upaya perawatan sesuai jadwal yang telah ditentukan guna
meminimalisir kendala yang terdapat pada mesin kantor agar tetap
terjaga sistem kerja penggunaanmesin kantor.

2.3 Teknologi
Teknologi merupakan sebuah sarana yang terintegrasi untuk
memaksimalkan kinerja manusia yang melalui pemanfaatan
media secara

i
langsung atau tidak langsung dengan jangkauan akses yang lebih
mudah dan optimal. Bain (1937) mengatakan bahwa teknologi
pada dasarnya meliputi semua alat, mesin, perkakas, aparat,
senjata, perumahan, pakaian, peranti pengangkut dan komunikasi,
dan juga keterampilan, dimana hal ini memungkinkan kita sebagai
seorang manusia dapat menghasilkan semua itu. Sedangkan
menurut Miarso (2007) yang mengungkapkan bahwa teknologi
merupakan suatu bentuk proses yang meningkatkan nilai tambah.
Proses yang berjalan tersebut dapat menggunakan atau
menghasilkan produk tertentu, dimana produk yang dihasilkan
tidak terpisah dari produk lain yang telah ada. Lebih lanjut
disebutkan pula bahwa teknologi merupakan suatu bagian dari
sebuah integral yang terdapat di dalam suatu sistem tertentu.
Oleh karena itu, peran teknologi terhadap aktivitas manusia
terkhusus pada ruang lingkup perusahaan atau perkantoran
memerlukan peninjauan lebih lanjut terkait pemanfaatan dan
adopsi teknologi informasi ke dalam serangkaian aktivitas
perusahaan untuk meningkatkan program perusahaan lebih efisien
dan optimal serta berkelanjutan dalam pengolahan semua pekerjaan
pada khususnya, administrasi.

2.4 EFITINE (Electronic Office Administration Machine)


EFITINE (Electronic Office Administration Machine)
merupakan suatu inovasi pengembangan mesin kantor elektronik
khususnya bidang administrasi kantor sebagai upaya meningkatkan
sistem kerja dan perencanaan sumber daya perusahaan yang
terintegrasi oleh internet. EFITINE merupakan sebuah mesin yang
terintegrasi oleh perangkat lunak sehingga memudahkan pekerjaan
kantor sekaligus mengefisiensi pada setiap proses kerja. EFITINE
dilengkapi dengan beberapa fitur yang memaksimalkan kinerja
perusahaan agar lebih optimal.
Tujuan pembuatan inovasi mesin kantor terintegrasi ini
untuk memanfaatkan layout ruang kantor, memberikan inovasi baru
dalam pengembangan proses sistem administrasi melalui teknologi
informasi,

i
mempublikasi pengetahuan ke masyarakat dan melakukan
sosialisasi penggunaan EFITINE yang juga didukung oleh
pemerintah sebagai upaya inovasi pengembangan administrasi yang
berdaya guna.

i
BAB III
METODE PELAKSANAAN

3.1 Konsep EFITINE (Electronic Office Administration Machine)


Kemajuan teknologi pada era modern bergerak semakin
cepat yang mengharuskan manusia untuk beradaptasi terhadap
lingkungan yang memanfaatkan teknologi sebagai sebuah sarana
yang efektif dan efisien untuk mempermudah pekerjaan khususnya
pada perusahaan dalam aktivitas kantor melalui penggunaan
teknologi informasi berbasis aplikasi atau perangkat lunak lainnya.
Single Sign On (SSO) merupakan sebuah softwere yang terintegrasi
sebagai sarana yang menyeluruh yang digunakan oleh suatu
organisasi untuk mempermudah jangkauan akses informasi.
Sebagai sebuah sistem layanan autentikasi, Single Sign On
berperan untuk menanggulangi masalah lupa password serta
mempermudah proses masuk ke suatu situs atau aplikasi. Dengan
sistem ini, pengguna hanya perlu login sekali untuk masuk ke
beberapa aplikasi sekaligus. Konsep inilah yang mendasari
munculnya ide inovasi EFITINE sebagai sarana mesin kantor
efektif serba guna yang tersedia beberapa fitur yang terintegrasi
(korespondensi, kearsipan, agenda kerja, rekap presensi karyawan,
dan transparansi keuangan departemen) serta memudahkan aktivitas
kantor khususnya administrasi.

Monitor
EFITINE

Touch Screen

Tempat
pengambil
an hasil
Print Out
Surat

Gambar 1 Tampak Depan Ilustrasi Efitine

i
Gambar 2 Tampak Samping Ilustrasi Efitine

3.2 Penerapan EFITINE (Electronic Office Administration


Machine)
Melalui inovasi EFITINE sebagai mesin kantor elektronik
terintegrasi, penulis mencoba memberikan rekomendasi serta solusi
pemanfaatan teknologi informasi kepada perusahaan dan
pemerintah sebagai upaya meningkatkan pengetahuan dan
keterampilan karyawan perusahaan atau masyarakat luas dalam
pelayanan administrasi publik sebagai upaya untuk memfasilitasi
layanan administrasi yang terintegrasi dengan efektif dan efisien.
EFITINE tidak hanya mesin terintegrasi perangkat lunak, namun
juga menghasilkan output yang tersedia berupa hasil print out jika
dibutuhkan dengan bukti tertulis atau hardcopy. Mesin kantor ini
juga dilengkapi layar scan yang efektif, sehingga dapat menyalin
QR kode dengan sempurna untuk mengakses beberapa file
departemen atauperusahaan dengan aman.
EFITINE merupakan terobosan baru dalam rangka
menginovasikan mesin administrasi kantor terintegrasi yang
menimbulkan multiplier effect dan efektif dalam mewujudkan
Sustainable Development Goals (SDGs) poin ke 9 pada 2035
yang didukung oleh pihak-pihak terkait dalam

i
penerapannya agar mempermudah implementasi Pihak-pihak
terkait yang mampu mendukung dan memiliki wewenang dalam
upaya merealisasikan.

Pihak yang Terlibat Upaya yang Dilakukan


Pemerintah Pusat  Dukungan dalam bentuk
kebijakan untuk pengembangan
EFITINE

Pemerintah Daerah  Merumuskan dan menerapkan


otonomi daerah agar EFITINE
lebih merata dan optimal
 Membantu publikasi kepada
masyarakat luas dan perusahaan
setempat untuk penggunaan
EFITINE

Kementerian Komunikasi dan  Merumuskan dan


Informatika Republik Indonesia mengimplementasikan kebijakan
berkaitan dengan EFITINE

Perusahaan IT  Merancang konsep dan desain


dari mesin dan softwere
administrasi terintegrasi

Tabel 1 Pihak Terkai

i
Gambar 3 Langkah-langkah Strategis Implementasi

Gambar 4 Desain Fitur EFITINE

3.3 Publikasi EFITINE (Electronic Office Administration Machine)


Publikasi EFITINE dilakukan melalui online dan offline.
Pada jaringan online digunakan berbagai media sosial seperti
facebook, instagram, twiter, youtube, serta dapat melibatkan
website yang dimiliki pemerintah pusat agar persebaran informasi
mengenai EFITINE lebih luas. Selain dengan media online, cara
konvensional pun akan dilakukan guna mendukung promosi dan
publikasi EFITINE lebih luas dengan bantuan volunteer yang
bersedia membantu pelaksanaan EFITINE, salah satunya dengan
melakukan sosialisasi kepada masyarakat. Publikasi secara offline
dilakukan dengan menyebarkan informasi mengenai EFITINE
melalui media visual.

i
BAB IV

BIAYA PEMBUATAN PRODUK DAN JADWAL KEGIATAN

1.1. Anggaran Biaya

Tabel 4.1 Rekapitulasi Rencana Anggaran Biaya


No. Jenis Pengeluaran Biaya
1. Perlengkapan yang diperlukan Rp 3.4000.000
2. Belanja Sewa Rp 100.000
3. Transportasi Lokal Rp 450.000
4. Lain - Lain Rp 50.000
Total Rp 4.000.000

Tabel 4.2 Jadwal Kegiatan

Bulan Penanggung Jawab


No Jenis Kegiatan
1 2 3 4
1 Persiapan Program Lydia Oktavianti
2 Persiapan Alat dan Bahan Alicia, Hervani
3 Pembuatan Produk Hervani N, Alicia,
Lydia, Dhea
4 Promosi Produk Alicia, Dhea
5 Evaluasi Tahap 1 Hervani N, Lydia O
6 Evaluasi Program Hervani Novita
7 Pembuatan Laporan Lydia

i
DAFTAR PUSTAKA

Kuncoro, Arsito Ari. “Pengertian Teknologi Menurut Para Ahli”.


UniversitasStekom. Diakses pada 18 April 2022.
Kartika, L., & Sugiarto, A. (2016). “Pengaruh Tingkat Kompetensi
Terhadap Kinerja Pegawai Administrasi Perkantoran”. Jurnal
Ekonomi Dan Bisnis, 17(1), 73-90.
https://doi.org/10.24914/jeb.v17i1.240
Badan Pusat Staistik (BPS). 2020. Profil Perdagangan Indonesia.
Jakarta: BadanPusat Statistik.

Abdi, M. T. “Studi Kepustakaan Mengenai Landasan Teori dan Praktik


Konseling Expressive Writing”. Media Neliti.
https://media.neliti.com/media/publications/253525-studi-
kepustakaan- mengenai-landasan-teor-c084d5fa.pdf. Diakses pada
18 April 2022.
Ahmad. “Desain Penelitian Analisis Isi (Content Analysis). Researchgate.
https://www.researchgate.net/profile/Jumal-
Ahmad/publication/325965331_Desain_Penelitian_Analisis_Isi_C
ontent_ Analysis/links/5b305090a6fdcc8506cb8b21/Desain-
Penelitian-Analisis- Isi-Content-Analysis.pdf. Diakses pada 18
April 2022.
Maulana, Abid. “Apa itu Single Sign On (SSO), Bagaimana
Mengimplementasikannya, dan Apa Manfaatnya?”. Softwareseni.
https://www.softwareseni.co.id/blog/manfaat-sistem-login-single-
sign-on.

Diakses pada 18 April 2022.

i
Lampiran 1. Biodata Ketua, Anggota dan Dosen Pembimbing

1. Biodata Ketua
A. Identitas Diri
1. Nama Lengkap Lydia Oktavianti
2. Jenis Kelamin Perempuan
3. Program Study Pendidikan Bahasa Inggris
4. NIM 20201111043
5. Tempat dan Tanggal Lahir Surabaya, 27 Oktober 2000
6. Alamat E-mail Lydia.oktavianti@gmail.com
7. Nomer Telepon/HP 08973479758

B. Kegiatan Mahasiswa yang Sedang/Pernah Diikuti


No. Jenis Kegiatan Status Dalam Tempat dan
Kegiatan Waktu
1. English Festival 2021 Panitia 2021, Blended
2. Terapi Visi 2022 Panitia 2022, Blended
3. DAD BLUE SAVANT Panitia 2022, Offline

C. Penghargaan yang diterima


N Jenis Penghargaan Pihak Pemberi Tahun
o. Penghargaan
1. Peraih Medali Perunggu POSI 2022
2.
3.

Semua data yang saya isikan dan tercantum di biodata ini adalah benar dan
dapat di pertanggung jawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
di jumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memahami salah
satu persyaratan dalam pengajuan Proposal PIM.

Surabaya, 30 Mei 2022


Ketua

(Lydia Oktavianti)

i
Biodata Anggota

A. Identitas Diri
1. Nama Lengkap Hervani Novitasari
2. Jenis Kelamin Perempuan
3. Program Study Pendidikan Bahasa Inggris
4. NIM 20201111049
5. Tempat dan Tanggal Lahir Surabaya, 09 November 2001
6. Alamat E-mail Hervaninovitasari1@gmail.com
7. Nomer Telepon/HP 085648468725

B. Kegiatan Mahasiswa yang Sedang/Pernah Diikuti


No. Jenis Kegiatan Status Dalam Tempat dan Waktu
Kegiatan
1. English Festival Panitia 2021, Blended
2021
2. Terapi Visi 2022 Panitia 2022, Blended

C. Penghargaan yang diterima


No. Jenis Penghargaan Pihak Pemberi Tahun
Penghargaan
1.
2.
3.

Semua data yang saya isikan dan tercantum di biodata ini adalah benar dan
dapat di pertanggung jawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
di jumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memahami salah
satu persyaratan dalam pengajuan Proposal PIM.

Surabaya, 10 Maret 2022


Anggota

(Hervani Novitasari)

i
Biodata Anggota
A. Identitas Diri
1. Nama Lengkap Alicia Puteri Lestari
2. Jenis Kelamin Perempuan
3. Program Studi IPA
4. NIS 17281
5. Tempat dan Tanggal Lahir Surabaya, 24 juli 2004
6. Alamat E-mail aliciaputerilestari@gmail.com
7. Nomer Telepon/HP 087705113455

B. Kegiatan Mahasiswa yang Sedang/Pernah Diikuti


No. Status Dalam Tempat dan Waktu
Jenis Kegiatan Kegiatan
1.
2.

C. Penghargaan yang diterima


No. Jenis Penghargaan Pihak Pemberi Tahun
Penghargaan
1.
2.
3.

Semua data yang saya isikan dan tercantum di biodata ini adalah benar dan
dapat di pertanggung jawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
di jumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memahami salah
satu persyaratan dalam pengajuan Proposal PIM.

Surabaya, 10 Maret 2022


Anggota

(Alicia Puteri Lestari)

i
Biodata Anggota
A. Identitas Diri
1. Nama Lengkap Dhea Hanna Safira
2. Jenis Kelamin Perempuan
3. Program Study IPS
NIS 17350
4.
5. Tempat dan Tanggal Lahir Surabaya, 25 Oktober 2003
6. Alamat E-mail safiradheaaa@gmail.com
7. Nomer Telepon/HP 089633275353

B. Kegiatan Mahasiswa yang Sedang/Pernah Diikuti


No. Jenis Kegiatan Status Dalam Tempat dan Waktu
Kegiatan
1.
2.

C. Penghargaan yang diterima


No. Jenis Penghargaan Pihak Pemberi Tahun
Penghargaan
1.
2.
3.

Semua data yang saya isikan dan tercantum di biodata ini adalah benar dan
dapat di pertanggung jawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
di jumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memahami salah
satu persyaratan dalam pengajuan Proposal PIM.

Surabaya, 10 Maret 2022

Anggota

(Dhea Hanna Safira)

i
Biodata Dosen Pembimbing
A. Identitas Diri
1. Nama Linda Mayasari, M.Pd
2. Jenis Kelamin Perempuan
3.. Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris
4. NIDN 0718928401
5. Tempat dan Tanggal Lahir Surabaya, 18 Februari 1984
6. E-mail lindamayasari@fkip.um-surabaya.ac.id

7. No. Telepon/HP 081220462626

B. Riwayat Pendidikan
Tahun Lulus Program Perguruan Tinggi Jurusan/Bidang
Pendidikan Studi
2010 Master UNESA Pendidikan Bahasa
dan Sastra
2005 Sarjana UNMUH Surabaya Pendidikan Bahasa
Inggris

C. Rekam Jejak Tri Darma PT


Pendidikan/Pengajaran
No. Nama Mata Kuliah Wajib/Pilihan SKS
1. Intensive Course Wajib 6
2. Reading for Research Wajib 2
Publication
3. Teori Belajar Wajib 2
4. Magang Madya Wajib 1
5. Interpretative Listening Wajib 2
6. Interpretative Reading Wajib 2
7. Magang Dasar Wajib 1
8. Bahasa Inggris Dasar Wajib 2

Penelitian
No. Judul Penelitian Penyandang Dana Tahun

1. Pengembangan materi Hibah dosen 2016


Bahasa Inggris pemula
keperawatan Ristekdikti
Pengembangan Model Hibah dosen 2015
Pembelajaran Blended pemula
Learning pada Ristekdikti

i
matakuliah Intensive
Course

Pengabdian Kepada Masyarakat


No. Jenis/Nama Kegiatan Tempat Tahun

1. Panitia MELTC UMSurabaya 2019

2. Panitia Yudisium FKIP UMSurabaya 2017

3. Juri lomba ME DIKDASMENT 2018


CONFEST PWM Jawa
Timur - UMSIDA

4. Juri English ESDA UINSA 2016


Competition

Semua data yang saya isikan dan tercantum di biodata ini adalah benar dan
dapat di pertanggung jawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
di jumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memahami salah satu
persyaratan dalam pengajuan Proposal PIM.

Surabaya, 25 Mei 2021

Dosen Pendamping

(Linda Mayasari, M.Pd)

i
Lampiran 2. Justifikasi Anggaran Kegiatan

Harga
No Jenis Pengeluaran Volume Satuan (Rp) Total (Rp)
1 Perlengkapan yang diperlukan
Server - Rp 1.000.000 Rp 1.000.000
Developer - Rp 1.000.000 Rp 1.000.000
Lisensi Adobe Rp 200.000 Rp 200.000
Lisensi Visual Studio Code Rp 200.000 Rp 200.000
Adobe Premier Rp 200.000 Rp 200.000
Cloud Server Rp 200.000 Rp 200.000
Maintenance Rp 200.000 Rp 200.000
Hoasting Rp 200.000 Rp 200.000
Domain Rp 200.000 Rp 200.000
SUB TOTAL Rp 3.400.000
2 Belanja Sewa
Sewa wifi internet 1 bulan Rp 100.000 Rp 100.000
SUB TOTAL Rp 100.000
3 Perjalanan Lokal

Perjalanan Survey 2 orang Rp 100.000 Rp 200.000


Sewa Teknisi 2x Rp 175.000 Rp 250.000
SUB TOTAL Rp 450.000
4 Lain - Lain
Instagram Ads 2x Rp 25.000 Rp 50.000
SUB TOTAL Rp 50.000
GRAND TOTAL Rp 4.000.000
GRAND TOTAL (Terbilang Empat Juta Rupiah)

i
Lampiran 4. Surat Pernyataan Ketua Tim Pelaksana

SURAT PERNYATAAN KETUA TIM PELAKSANA

Yang bertandatangan dibawah ini:

Nama Ketua Tim : Lydia Oktavianti


Nomor Induk : 20201111043
Mahasiswa
Program Studi : Pendidikan Bahasa Inggris
Nama Dosen : Linda Mayasari, M.Pd
Pendamping
Perguruan Tinggi : Universitas Muhammadiyah Surabaya

Dengan ini menyatakan bahwa proposal PIM kami dengan judul EFITINE
(Electronic Office Administration Machine): INOVASI MESIN KANTOR
EFEKTIF SERBAGUNA SEBAGAI UPAYA ESKALASI PENGELOLAAN
ADMINISTRASI - JAWA TIMUR yang diusulkan adalah asli karya kami dan
belum pernah dibiayai oleh lembaga atau sumber dana lain.

Bilamana di kemudian hari ditemukan ketidaksesuaian dengan pernyataan ini,


maka saya bersedia dituntut dan diproses sesuai dengan ketentuan yang berlaku
dan mengembalikan seluruh biaya yang sudah diterima ke kas negara.

Demikian pernyataan ini dibuat dengan sesungguhnya dan dengan sebenar-


benarnya.

Surabaya, 10 Maret 2022

Yang menyatakan,

(Lydia Oktavianti)

20201111043.

Anda mungkin juga menyukai