Anda di halaman 1dari 4

RANCANGAN PROGRAM REMEDIAL DAN PENGAYAAN

Sekolah : SMA Negeri 1 Gelumbang


Mata Pelajaran : KIMIA
Kelas / Semester : XI / Genap

A. KOMPETENSI INTI
KI 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
KI 2 : Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerja sama,
toleran, damai), santun, responsif, dan pro-aktif sebagai bagian dari solusi atas berbagai
permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta
menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia
KI 3 : Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural
berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait
penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang
kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah
KI 4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan
metode sesuai kaidah keilmuan

B. RANCANGAN PROGRAM REMEDIAL DAN PENGAYAAN

KOMPETENSI PROGRAM KET


IPK
DASAR REMEDIAL PENGAYAAN
3.10 Menjelaskan 3.10.1 Menjelaskan Tutor sebaya dalam  Latihan soal
konsep asam pengertian asam membahas tambahan
dan basa serta dan basa menurut pengertian asam dan tentang pH
Arrhenius. basa menurut larutan asam
kekuatannya
3.10.2 Menjelaskan Arrhenius. atau basa
dan pengertian asam Tutor sebaya dalam
kesetimbangan dan basa menurut membahas
pengionannya Bronsted-Lowry. pengertian asam dan
dalam larutan 3.10.3 Menuliskan basa menurut
persamaan reaksi Bronsted-Lowry.
asam dan basa Tutor sebaya dalam
menurut Bronsted membahas
Lowry dan pengertian asam dan
menunjukkan basa menurut Lewis.
pasangan asam basa Tutor sebaya dalam
konjugasinya. membahas sifat
3.10.4 Menjelaskan larutan asam dan
pengertian asam basa dengan
dan basa menurut berbagai indikator
Lewis. Tutor sebaya dalam
3.10.5 Mengidentifikasi membahas pH suatu
sifat larutan asam larutan asam dan
dan basa dengan basa berdasarkan
berbagai indikator. hasil pengamatan
3.10.6 Memperkirakan pH paerubahan warna
suatu larutan asam indikator asam basa
dan basa Tutor sebaya dalam
berdasarkan hasil membahas
pengamatan pengertian kekuatan
paerubahan warna asam dan
indikator asam basa. menyimpulkan hasil
KOMPETENSI PROGRAM KET
IPK
DASAR REMEDIAL PENGAYAAN
3.10.7 Menjelaskan pengukuran pH dari
pengertian beberapa larutan
kekuatan asam dan asam dan basa yang
menyimpulkan hasil diketahui
pengukuran pH dari konsentrasi sama
beberapa larutan Tutor sebaya dalam
asam dan basa yang membahas kekuatan
diketahui asam atau basa
konsentrasi sama. dengan derajat
3.10.8 Menghubungkan ionisasi (α) dan
kekuatan asam atau tetapan (Ka) atau
basa dengan derajat tetapan basa (Kb)
ionisasi (α) dan Tutor sebaya dalam
tetapan (Ka) atau membahas pH
tetapan basa (Kb). larutan asam atau
3.10.9 Menghitung pH basa yang diketahui
larutan asam atau konsentrasinya
basa yang diketahui Tutor sebaya dalam
konsentrasinya. membahas
3.10.10 Menjelaskan penggunaan konsep
penggunaan konsep pH dalam lingkungan
pH dalam Melakukan remedial
lingkungan teaching dan tes
3.11 Menganalisis 3.11.1. Menentukan Mengadakan tanya  Latihan soal
kesetimbangan beberapa jenis jawab dengan teman tambahan
ion dalam garam yang dapat sebaya dalam tentang pH
terhidrolisis dalam membahas jenis hidrolisis
larutan garam
air. garam yang dapat garam dan
dan 3.11.2. Menjelaskan sifat- terhidrolisis dalam air reaksi
menghubungkan sifat garam yang Tutor sebaya dalam hidrolisis
pH-nya terhidrolisis membahas sifat-sifat garam
3.11.3. Menuliskan garam yang
persamaan reaksi terhidrolisis
larutan yang dapat Tutor sebaya dalam
terhidrolisis dalam membahas
air persamaan reaksi
3.11.4. Menentukan larutan yang dapat
persamaan tetapan terhidrolisis dalam air
kesetimbangan Tutor sebaya dalam
hidrolisis garam membahas
3.11.5. Menentukan hasil persamaan tetapan
hidrolisis garam kesetimbangan
3.11.6. Menghitung pH hidrolisis garam
hidrolisis garam Tutor sebaya dalam
3.11.7. Membuat grafik membahas pH
hubungan hidrolisis garam
perubahan pH Melakukan remedial
pada titrasi asam teaching dan tes
basa untuk
menentukan sifat
garam yang
terhidrolisis
3.12 Menjelaskan 3.12.1 Menuliskan definisi  Mengadakan tanya  Latihan soal
prinsip kerja, larutan penyangga jawab dengan teman tambahan
KOMPETENSI PROGRAM KET
IPK
DASAR REMEDIAL PENGAYAAN
perhitungan pH, 3.12.2 Menuliskan sebaya dalam tentang pH
dan peran komponen penyusun membahas definisi larutan
larutan larutan penyangga larutan penyangga penyangga.
3.12.3 Menjelaskan sifat Tutor sebaya dalam
penyangga
larutan penyangga membahas komponen
dalam tubuh 3.12.4 Menjelaskan penyusun larutan
makhluk hidup manfaat larutan penyangga
penyangga dalam Tutor sebaya dalam
tubuh mahluk hidup membahas manfaat
3.12.5 Menuliskan larutan larutan penyangga
penyangga yang ada dalam tubuh mahluk
dalam tubuh hidup
makhluk hidup Tutor sebaya dalam
3.12.6 Merumuskan membahas pH larutan
persamaan untuk penyangga
menentukan  Melakukan remedial
konsentrasi H+ dan teaching dan tes
OH-
3.12.7 Menghitung pH
larutan penyangga

3.13 Menganalisis 3.13.1 Menjelaskan tentang  Mengadakan tanya  Memberikan


data hasil titrasi asam basa jawab dengan teman latihan soal
berbagai jenis 3.13.2 Menentukan sebaya dalam tentang kadar
konsentrasi/kadar membahas titrasi zat dari data
titrasi asam-
asam atau basa asam basa hasil titrasi
basa dengan titrasi  Tutor sebaya dalam dan
3.13.3 Menentukan membahas konsentrasi /
indikator yang tepat konsentrasi/kadar kadar asam
digunakan untuk asam atau basa atau basa
titrasi asam asam dengan titrasi dengan titrasi
dan basa  Tutor sebaya dalam
3.13.4 Menentukan kadar membahas indikator
zat dari data hasil yang tepat digunakan
titrasi untuk titrasi asam
3.13.5 Membuat grafik asam dan basa
titrasi dari data hasil  Tutor sebaya dalam
percobaan membahas kadar zat
dari data hasil titrasi
 Melakukan remedial
teaching dan tes
3.14 Mengelompokka 3.14.1 Membedakan antara  Mengadakan tanya  Memberikan
n berbagai tipe larutan, koloid dan jawab dengan teman latihan soal
sistem koloid, suspensi sebaya dalam sistem koloid
3.14.2 Mengelompokkan membahas dan sifat-sifat
dan
jenis koloid perbedaan larutan, koloid.
menjelaskan berdasarkan fase koloid dan suspensi
kegunaan koloid terdispersi dan  Tutor sebaya dalam
dalam medium pendispersi membahas jenis
kehidupan 3.14.3 Menganalisis sifat- koloid berdasarkan
berdasarkan sifat koloid ( efek fase terdispersi dan
sifat-sifatnya tyndall, gerak brown, medium pendispersi
dialysis,  Tutor sebaya dalam
elektroforesis, membahas sifat-sifat
KOMPETENSI PROGRAM KET
IPK
DASAR REMEDIAL PENGAYAAN
adsorpsi, koagulasi) koloid
3.14.4 Membedakan koloid  Melakukan remedial
liofob dan liofil. teaching dan tes
3.14.5 Menganalisis contoh
peranan koloid di
industri kosmetik,
makanan, dan
farmasi.
3.14.6 Menjelaskan proses
pembuatan koloid
melalui percobaan.
3.14.7 Mengidentifikasikan
jenis koloid yang
mencemari
lingkungan.

Mengetahui, Gelumbang, 07 Januari 2019


Kepala SMAN 1 Gelumbang Guru Mata Pelajaran

Agusviansyah, SP, M.Si Weni Astuti Ningsih, S.Pd


NIP. 196908161997031003 NIP. 198509142011012009

Anda mungkin juga menyukai