Anda di halaman 1dari 1

Nama : Ayu Novita Sari

NIM : PO.62.20.1.17.320
Prodi : Sarjana Terapan Keperawatan
Reguler : IV (Empat)
Tugas : Kewirausahaan

1. Kemasukan uang perbulan : Rp. 1.000.000,00


Sumber : Orang Tua
Pengeluaran dalam sebulan:
 Belanja bulanan : Rp. 200.000,00
 Uang bensin untuk 1 bulan : Rp. 120.000,00
 Ganti Oli 1x sebulan :Rp. 45.000,00
 Skin care 1x sebulan :Rp. 150.000,00
 Kuota Internet :Rp. 80.000,00
 Menabung selama sebulan :Rp. 100.000,00
 Uang jajan/Cemilan :Rp. 100.000,00
 Hang out dengan teman selama sebulan :Rp. 100.000,00
 Keperluan tidak terduga (misal. Beli baju, sandal, tas, MakeUp) :Rp. 100.000,00
Total :Rp. 995.000,00
Saldo : Rp. 5.000,00

Dari keseluruhan pengeluaran dalam sebulan ini didapatkan total sebesar Rp.995.000,00
dari income sebesar Rp. 1.000.000,00-Rp.995.000,00= Rp. 5.000,00. Untuk keperluan
bulanan lainnya seperti kebutuhan dapur,listrik, dan kebutuhan bulanan(sembako,dll), itu
sudah dipisahkan atau dibedakan biayanya dan tersendiri sehingga tidak termasuk dari
pengeluaran bulanan saya karena ditanggu tante saya.

Keterangan :
10%, Disumbangkan
20% ,Diinvestasi/ditabung
40%, Kebutuhan hidup
30%, Keperluan pribadi

2. Impian 1 tahun kedepan:


Impian saya 1 tahun kedepan nya dari hasil tabungan, saya bagi 2 setengah nya saya
tabung lagi,dan setengah nya saya gunakan sebagai modal,lalu sebagian hasil dari saldo
yang tersisa Rp.5.000,00 akan saya gunakan juga untuk menambah modal. Rencana saya
sekarang ingin membuka olshop(baju) dan untuk sementara apabila modal nya kurang,
saya akan membawa teman saya untuk bekerja sama dengan saya. Saya harap 1 tahun
kedepan usaha saya bisa berkembang, dan saya bisa membuka toko kecil tempat jual
pakaian.

Anda mungkin juga menyukai