Anda di halaman 1dari 5

INTAN HERLINA PUTRI (1643050017)

Perbedaan Jamu OHT dan Fitofarmaka


Perbedaan jamu OHT dan fitofarmaka secara singkat antara lain :
Jamu --> Obat tradisional terbukti berkhasiat dan aman berdasarkan bukti empiris turun temurun.
OHT --> Obat Tradisional terbukti berkhasiat melalui uji pra-klinis dan teruji aman melalui uji toksisitas,
bahan terstandar dan diproduksi secara higienis.
Fitofarmaka --> Obat tradisional terbuksi berkhasiat melalui uji pra-klinis dan uji klinis, teruji aman melalui
uji toksisitas, bahan terstandar, dan diproduksi secara higienis dan bermutu.

Untuk mengetahui lebih detai tentang JAMU, OBAT HERBAL TERSTANDAR, dan FITOFARMAKA
lihat info selengkapnya klik :
Artikel Penggolongan Obat Tradisional

1
EM Kapsul

Indikasi:

Kapsul khusus untuk terlambat bulan (datang bulan tidak tepat pada waktunya).
Mengatur dan mempelancardatangnya haid (menstruasi/bulanan), mengobati sakit
keputihan (pek tay), sakit pinggang, sakit perut, muka pucat, lesu dan mengurangi bau
tidaak sedap selama haid.

Komposisi:

Pil:

Nigellae sativae Semen 10%

Coriandri Fructus 10%

Curcumae Rhizoma 15%

Piperis nigri Fructus 15%

Foeniculi Fructus 15%

Anisi vulgaris Fructus 15%

Phyllanthi Herba 10%

Cinnamomi Cortex 10%

Kapsul:

Nigellae sativae Semen Extract 10%

Coriandri Fructus Extract 10%

2
Curcumae Rhizoma Extract 15%

Piperis nigri Fructus Extract 15%

Foeniculi Fructus Extract 15%

Anisi vulgaris Fructus Extract 15%

Phyllanthi Herba Extract 10%

Cinnamomi Cortex Extract 10%

Cara Pemakaian:

Pil: Minumlah secara teratur 3 kali sehari @ 5 pil, mulai 4 - 5 hari sebelum datang haid.

Kapsul: Minumlah secara teratur 3 kali sehari @ 2 kapsul, mulai 4 - 5 hari sebelum
datang haid.

Sebaiknya wanita yang sedang mengandung tidak menggunakan pil/kapsul ini

Proses Pengolahan Jamu di PT. JAMU AIR MANCUR dapat dilihat pada

3
SUMBER

TANAMAN BUDIDAYA PETANI


TUMBUHAN LIAR PEDAGANG

1. Pemeriksaan
Makroskopik
1. Sortir, cuci
2. Pemeriksaan
2. Kering, rajang
Mikroskopik
3. Pemeriksaan Kimia (jika
perlu) Sesuai Syarat

GUDANG KOTOR PRODUSEN

Syarat Mutu

LAB. FITOKIMIA GUDANG SIAP PAKAI

Gambar 1. Skema Penyiapan Bahan Baku

4
BAHAN BAKU
SIAP PAKAI

1. Penimbangan
2. penggilingan

SERBUK PRODUK JADI

1. Isi wadah 1. Uapkan


2. Pemeriksaan 2. Cetak
Mutu 3. Isi Wadah
3. Labelisasi 4. Pemeriksaan
Mutu
5. Labelisasi
Ekstraksi

EKSTRAK

Anda mungkin juga menyukai