Anda di halaman 1dari 280

LAPORAN STRUKTUR BETON 2

PERKUATAN STRUKTUR BLOK GEDUNG G RSUD MANGUSADA

OLEH: C1

1. Kadek Dhiyo Narayana, S (1761121015)


2. I Gede Wahyu Pranata (1761121024)
3. Ni Komang Tia Deviyanti (1761121027)
4. I Putu Panji Crisnanda (1761121028)
5. I Kadek Gellis Ryandika (1761121032)
6. Ni Luh Ani Dian Paramita Sari (1761121035)
7. Gusde Adiputra Utama (1761121042)
8. Kadek Agus Martha Suryadiana (1761121044)
9. Putu Dion Oka Pradana (1761121045)

JURUSAN TEKNIK SIPIL


FAKULTAS TEKNIK DAN PERENCANAAN
UNIVERSITAS WARMADEWA
DENPASAR
2019
KATA PENGANTAR

Om Swastyastu
Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena berkat
rahmat-Nya penulis dapat menyelesaikan Tugas Struktur 2 yang berjudul
“Perkuatan Struktur Blok Gedung G RSUD Mangusada” ini.
Penulis berharap tugas ini mampu berguna dalam menambah wawasan serta
memberikan informasi bagi pembaca. Terselesaikannya Tugas Struktur 2 ini tidak
lepas dari bantuan berbagai pihak, karena itu penulis juga mengucapkan terima
kasih kepada:
1. Ir. I Gusti Nyoman Putra Wijaya, MT selaku Dosen Pengampu dan
Dosen Pembimbing yang telah sabar membimbing hingga selesainya Tugas
Struktur 2 ini.
2. I Gusti Agung Agastya Dharmawisesa, ST dan I Nyoman Risky
Darmawan, ST yang telah memberikan refrensi kepada penulis untuk tugas
akhirnya.
3. Teman-teman di Fakultas Teknik khususnya Jurusan Teknik Sipil
Angkatan 2017 yang telah membantu dan memberikan semangat kepada
penulis dan semua pihak yang telah mendukung dalam penyelesaian Tugas
Struktur 2 ini.
Penulis menyadari sepenuhnya bahwa tugas yang telah diselesaikan ini pasti
memiliki kekurangan dan jauh dari kata sempurna. Mengingat tidak ada sesuatu
yang bisa sempurna tanpa adanya saran yang membangun, maka penulis berharap
adanya kritik dan saran demi perbaikan tugas yang penulis buat di masa yang akan
datang. Demikian yang dapat penulis sampaikan, semoga tugas yang sederhana ini
mampu dipahami dengan baik oleh pembaca.
Om Santih, Santih, Santih, Om

Denpasar, 20 Oktober 2019

Penulis
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR..............................................................................................i
DAFTAR ISI..........................................................................................................iii
DAFTAR TABEL................................................................................................viii
DAFTAR GAMBAR..............................................................................................xi
DAFTAR NOTASI...............................................................................................xvi
BAB I PENDAHULUAN........................................................................................1
1.1 Latar Belakang....................................................................................1
1.2 Tujuan Perencanaan............................................................................2
1.3 Manfaat Perencanaan..........................................................................2
1.4 Data Perencanaan................................................................................2
1.5 Batasan Perencanaan..........................................................................3
1.6 Pedoman Perencanaan........................................................................3
BAB II TINJAUAN PUSTAKA..............................................................................5
2.1 Pembebanan Pada Struktur.................................................................5
2.1.1 Beban Mati..............................................................................5
2.1.2 Beban Hidup...........................................................................5
2.1.3 Beban Angin...........................................................................7
2.1.4 Beban Hujan..........................................................................12
2.1.5 Beban Gempa........................................................................13
2.1.6 Beban Tekanan Tanah dan Fluida.........................................21
2.1.7 Kombinasi Pembebanan........................................................22
2.2 Balok.................................................................................................24
2.2.1 Menentukan Luas dan Rasio Tulangan.................................24
2.2.2 Nilai a Baja Tulangan...........................................................27
2.2.3 Distribusi Regangan dan Tegangan Balok............................32
2.2.4 Perhitungan Gaya Dalam......................................................33
2.2.5 Momen Nominal dan Momen Rencana Balok......................34
2.2.6 Tulangan Geser Balok...........................................................35
2.2.7 Pemasangan Tulangan Geser Balok......................................35
2.2.8 Perencanaan Tulangan Geser atau Sengkang Balok.............36
2.3 Kolom...............................................................................................41
2.3.1 Jenis-Jenis Kolom.................................................................41
2.3.2 Ketentuan Perencanaan Kolom.............................................45
2.3.3 Pengaruh Beban Aksial pada Penampang Kolom................48
2.3.4 Diagram Interaksi Kolom.....................................................54
2.3.5 Kekuatan Lentur Minimum Kolom......................................55
2.3.6 Tulangan Geser Kolom atau Sengkang Kolom....................55
2.4 Preliminary Design Elemen Struktur Lantai Tambahan..................58
2.4.1 Elemen Pelat.........................................................................58
2.4.2 Elemen Balok........................................................................60
2.4.3 Elemen Kolom......................................................................60
2.5 Pondasi..............................................................................................61
2.5.1 Pondasi Tiang Pancang.........................................................61
2.5.2 Daya Dukung Ijin Tekan Tiang............................................62
2.5.3 Daya Dukung Ijin Tarik Tiang..............................................62
2.5.4 Jumlah Tiang.........................................................................63
2.5.5 Efisiensi Kelompok Tiang....................................................63
2.5.6 Beban Maksimum Tiang pada Kelompok Tiang..................64
2.5.7 Tulangan Longitudinal Tiang...............................................65
2.5.8 Tulangan Tranversal Pondasi Tiang Pancang.......................67
2.5.9 Pile Cap................................................................................70
2.5.10 Kuat Geser Pile Cap.............................................................71
2.5.11 Perencanaan Tulangan Pile Cap...........................................73
2.6 Perkuatan Struktur dengan Metode Concrete Jacketing..................76
2.7 Perkuatan Balok................................................................................78
2.7.1 Menentukan Luas dan Rasio Tulangan.................................78
2.7.2 Nilai a Baja Tulangan...........................................................80
2.7.3 Distribusi Regangan dan Tegangan Balok............................84
2.7.4 Perhitungan Gaya Dalam......................................................86
2.7.5 Momen Nominal dan Momen Rencana Balok......................87
2.7.6 Tulangan Geser Balok...........................................................88
2.7.7 Pemasangan Tulangan Geser Balok......................................88
2.7.8 Perencanaan Tulangan Geser atau Sengkang Balok.............89
2.8 Perkuatan Kolom..............................................................................94
2.8.1 Ketentuan Perencanaan Kolom.............................................95
2.8.2 Pengaruh Beban Aksial pada Penampang Kolom................98
2.8.3 Diagram Interaksi Kolom...................................................103
2.8.4 Kekuatan Lentur Minimum Kolom....................................104
2.8.5 Tulangan Geser Kolom atau Sengkang Kolom..................105
BAB III METODOLOGI.....................................................................................108
3.1 Lokasi Perencanaan........................................................................108
3.2 Data Perencanaan............................................................................108
3.2.1 Data Eksisting Bangunan....................................................108
3.2.2 Data Lantai Tambahan........................................................113
3.2.3 Rencana Kerja dan Syarat-Syarat (RKS)............................114
3.2.4 Gambar Arsitektur..............................................................114
3.2.5 Gambar Struktur..................................................................115
3.2.6 Data Tanah..........................................................................116
3.3 Desain Elemen Perencanaan...........................................................117
3.4 Asumsi Perencanaan.......................................................................117
3.5 Metode dan Flowchart Perencanaan..............................................118
3.5.1 Metode Perencanaan Pembebanan......................................118
3.5.2 Metode dan Diagram Alir Secara Umum...........................118
3.5.3 Metode Pemeriksaan Tulangan Longitudinal Balok Sebelum
Diperkuat.............................................................................123
3.5.4 Metode Pemeriksaan Tulangan Longitudinal Balok Setelah
Diperkuat.............................................................................127
3.5.5 Metode Pemeriksaan Tulangan Transversal Balok.............132
3.5.6 Metode Pemeriksaan Tulangan Longitudinal Kolom Sebelum
Diperkuat.............................................................................135
3.5.7 Metode Pemeriksaan Tulangan Longitudinal Kolom Setelah
Diperkuat.............................................................................140
3.5.8 Metode Pemeriksaan Tulangan Transversal Kolom...........144
3.5.9 Metode Pemeriksaan Daya Dukung Pondasi Tiang Pancang
.............................................................................................148
3.5.10 Metode Pemeriksaan Pile Cap............................................150
BAB IV PEMBAHASAN....................................................................................154
4.1 Pemodelan Struktur Eksisting.........................................................154
4.2 Perencanaan Pembebanan Struktur Eksisting.................................158
4.2.1 Beban Mati..........................................................................158
4.2.2 Beban Hidup.......................................................................177
4.2.3 Beban Hujan........................................................................178
4.2.4 Beban Gempa......................................................................179
4.2.5 Beban Angin.......................................................................188
4.2.6 Beban Tanah dan Fluida.....................................................196
4.3 Perencanaan Kombinasi Pembebanan............................................199
4.4 Pembebanan Struktur Eksisting......................................................201
4.4.1 Input Beban Mati................................................................201
4.4.2 Input Beban Hidup..............................................................207
4.4.3 Input Beban Hujan..............................................................211
4.4.4 Input Beban Gempa............................................................212
4.4.5 Input Beban Angin..............................................................213
4.4.6 Input Beban Tanah dan Fluida............................................215
4.5 Pemeriksaan Struktur Eksisting......................................................218
4.5.1 Pemeriksaan Balok Eksisting..............................................219
4.5.1.1 Perhitungan Tulangan Longitudinal Balok...........219
4.5.1.2 Perhitungan Tulangan Transversal Balok.............224
4.5.2 Pemeriksaan Kolom Eksisting............................................235
4.5.2.1 Perhitungan Tulangan Longitudinal Kolom.........235
4.5.2.2 Perhitungan tulangan transversal kolom...............248
4.5.3 Pemeriksaan Pondasi Eksisting...........................................254
4.5.3.1 Pemeriksaan Pondasi Tiang Pancang...................254
4.5.3.2 Pemeriksaan Pile Cap...........................................258
4.6 Preliminary Design Lantai Tambahan............................................266
4.7 Pemodelan Lantai Tambahan.........................................................266
4.8 Perencanaan Pembebanan Lantai Tambahan..................................268
4.8.1 Beban Mati..........................................................................268
4.8.2 Beban Hidup.......................................................................273
4.8.3 Beban Hujan........................................................................274
4.8.4 Beban Gempa......................................................................274
4.8.5 Beban Angin.......................................................................274
4.9 Pembebanan Lantai Tambahan.......................................................274
4.9.1 Input Beban Mati................................................................275
4.9.2 Input Beban Hidup..............................................................277
4.9.3 Input Beban Hujan..............................................................278
4.9.4 Input Beban Gempa............................................................279
4.9.5 Input Beban Angin..............................................................279
4.10 Pemerikasaan Struktur Eksisting dengan Lantai Tambahan..........281
4.10.1 Pemeriksaan Balok Eksisting dengan Lantai Tambahan....281
4.10.2 Pemeriksaan Kolom Eksisting dengan Lantai Tambahan. .285
4.10.2.1 Perhitungan Tulangan Longitudinal Kolom.........285
4.10.2.2 Perhitungan Tulangan Transversal Kolom...........288
4.10.3 Pemeriksaan Pondasi Eksisting dengan Lantai Tambahan. 290
4.10.3.1 Pemeriksaan Pondasi Tiang Pancang...................290
4.10.3.2 Pemeriksaan Pile Cap...........................................292
4.11 Pemerikasaan Struktur Lantai Tambahan.......................................294
4.11.1 Pemeriksaan Balok Lantai Tambahan................................294
4.11.2 Pemeriksaan Kolom Lantai Tambahan...............................297
4.11.2.1 Perhitungan Tulangan Longitudinal Kolom.........297
4.11.2.2 Perhitungan Tulangan Transversal Kolom...........298
BAB V KESIMPULAN DAN SARAN...............................................................299
5.1 Kesimpulan.....................................................................................299
5.2 Saran...............................................................................................300
DAFTAR PUSTAKA..........................................................................................301
LAMPIRAN.........................................................................................................302
DAFTAR TABEL

Tabel 2. 1 Beban hidup terdistribusi merata minimum, Lo dan beban hidup


terpusat minimum....................................................................................................6
Tabel 2. 2 Kategori risiko bangunan gedung atau struktur lainnya.........................7
Tabel 2. 3 Faktor arah angin ( K d )..........................................................................8
Tabel 2. 4 Faktor topografi ( K zt)...........................................................................9
Tabel 2. 5 Koefisien tekanan internal (GCpi)........................................................10
Tabel 2. 6 Koefisien eksposur tekanan velositas Kz dan Kh.................................11
Tabel 2. 7 Faktor keutamaan gempa......................................................................13
Tabel 2. 8 Koefisien situs, Fa................................................................................14
Tabel 2. 9 Koefisien situs, FV ...............................................................................14
Tabel 2. 10 Kategori desain seismik berdasarkan parameter respons percepatan
pada perioda pendek...............................................................................................17
Tabel 2. 11 Kategori desain seismik berdasarkan parameter respons percepatan
pada perioda 1 detik...............................................................................................17
Tabel 2. 12 Koefisien untuk batas atas pada perioda yang dihitung......................18
Tabel 2. 13 Nilai parameter perioda pendekatan Ct dan x.....................................18
Tabel 2. 14 Simpangan antar lantai ijin, Δa a , b....................................................21
Tabel 2. 15 Kombinasi beban terfaktor dalam metode desain kekuatan...............22
Tabel 2. 16 Kombinasi beban terfaktor dalam metode desain tegagangan izin.....23
Tabel 2. 17 Rasio tulangan maksimum (ρmaks ¿ dalam persen (%)......................26
Tabel 2. 18 Rasio tulangan minimum ( ρmin) dalam persen (%)...........................27
Tabel 2. 19 Bengkokan minimum tulangan...........................................................48
Tabel 2. 20 Contoh Tabel hitungan gaya aksial dan momen lentur kolom.........51Y
Tabel 3. 1 Data pondasi eksisting........................................................................109
Tabel 3. 2 Data eksisting kolom...........................................................................110
Tabel 3. 3 Data balok eksisting............................................................................111
Tabel 3. 4 Data ring balok eksisting....................................................................112
Tabel 3. 5 Mutu beton struktur eksisting.............................................................114
Tabel 3. 6 Mutu baja tulangan eksisting................................................................11
Tabel 4. 1 Beban mati dinding pada pelat lantai basement..................................163
Tabel 4. 2 Beban mati dinding pada pelat lantai 1...............................................164
Tabel 4. 3 Beban mati dinding pada pelat lantai 2...............................................167
Tabel 4. 4 Beban mati dinding pada pelat lantai 3...............................................168
Tabel 4. 5 Beban mati dinding partisi pada pelat lantai 2....................................171
Tabel 4. 6 Beban mati dinding partisi pada pelat lantai 3....................................173
Tabel 4. 7 Beban mati atap...................................................................................176
Tabel 4. 9 Beban hujan pada atap........................................................................178
Tabel 4. 10 Hasil uji SPT.....................................................................................179
Tabel 4. 11 Nilai Sa sesuai nilai T ......................................................................181
Tabel 4. 12 Rekapitulasi berat beban yang bekerja pada pelat............................184
Tabel 4. 13 Rekapitulasi beban yang bekerja pada batang..................................185
Tabel 4. 14 Rekapitulasi beban terpusat yang bekerja pada bangunan................185
Tabel 4. 15 Perhitungan Simpangan Antar Lantai Gempa Arah X.....................188
Tabel 4. 16 Perhitungan Simpangan Antar Lantai Gempa Arah Y.....................188
Tabel 4. 17 Beban angin tekan atap.....................................................................192
Tabel 4. 18 Beban angin hisap atap.....................................................................192
Tabel 4. 19 Perhitungan beban angin tekan pada balok dan kolom.....................195
Tabel 4. 20 Perhitungan beban angin hisap pada balok dan kolom.....................195
Tabel 4. 8 Beban tekanan tanah aktif dan tekanan hidrostatis air tanah..............198
Tabel 4. 21 Rekapitulasi gaya dalam balok eksisting..........................................218
Tabel 4. 22 Rekapitulasi gaya dalam kolom........................................................219
Tabel 4. 23 Rekapitulasi perhitungan tulangan longitudinal balok eksisting......233
Tabel 4. 24 Rekapitulasi perhitungan tulangan transversal balok eksisting........234
Tabel 4. 25 Gaya nominal dan momen nominal kondisi (c >cb).........................239
Tabel 4. 26 Gaya nominal dan momen nominal kondisi seimbang (c=cb)........241
Tabel 4. 27 Gaya nominal dan momen nominal kondisi (c <cb).........................243
Tabel 4. 28 Gaya dalam perhitungan manual kolom KB 600x600......................245
Tabel 4. 29 Rekapitulasi perhitungan tulangan transversal kolom eksisting.......253
Tabel 4. 30 Rekapitulasi gaya dalam elastis pondasi eksisting............................254
Tabel 4. 31 Rekapitulasi pemeriksanaan daya dukung pondasi eksisting...........257
Tabel 4. 32 Rekapitulasi gaya dalam ultimit pondasi eksisting...........................258
Tabel 4. 33 Rekapitulasi pemeriksanaan gaya geser pile cap eksisting...............265
Tabel 4. 34 Rekapitulasi pemeriksanaan tulangan pile cap eksisting..................265
Tabel 4. 35 Preliminary design kolom lantai tambahan......................................266
Tabel 4. 36 Beban mati dinding pada pelat lantai 4.............................................269
Tabel 4. 37 Beban mati dinding partisi pada pelat lantai 4..................................271
Tabel 4. 38 Rekapitulasi gaya dalam balok eksisting dengan lantai tambahan.. .281
Tabel 4. 39 Rekapitulasi gaya dalam kolom eksisting dengan lantai tambahan..281
Tabel 4. 40 Rekapitulasi perhitungan tulangan longitudinal balok eksisting akibat
penambahan lantai................................................................................................283
Tabel 4. 41 Rekapitulasi perhitungan tulangan transversal balok eksisting akibat
penambahan lantai................................................................................................284
Tabel 4. 42 Rekapitulasi perhitungan tulangan transversal kolom eksisting dengan
lantai tambahan....................................................................................................289
Tabel 4. 43 Rekapitulasi gaya dalam elastis pondasi eksisting dengan penambahan
lantai.....................................................................................................................290
Tabel 4. 44 Rekapitulasi pemeriksanaan daya dukung pondasi eksisting dengan
penambahan lantai................................................................................................291
Tabel 4. 45 Rekapitulasi gaya dalam ultimit pondasi eksisting dengan
penambahan lantai................................................................................................292
Tabel 4. 46 Rekapitulasi pemeriksanaan gaya geser pile cap eksisting dengan
penambahan lantai................................................................................................293
Tabel 4. 47 Rekapitulasi pemeriksanaan tulangan pile cap eksisting dengan
penambahan lantai................................................................................................293
Tabel 4. 48 Rekapitulasi perhitungan tulangan longitudinal balok eksisting akibat
penambahan lantai................................................................................................295
Tabel 4. 49 Rekapitulasi perhitungan tulangan transversal balok eksisting akibat
penambahan lantai................................................................................................296
Tabel 4. 50 Rekapitulasi perhitungan tulangan transversal kolom lantai tambahan.
..............................................................................................................................298
DAFTAR GAMBAR

Gambar 2. 1 Parameter respon spektral gempa untuk periode pendek ( Ss)..........15


Gambar 2. 2 Parameter respon spektral gempa untuk periode 1,0 detik ( S ₁).......15
Gambar 2. 3 Spektrum Respons Desain.................................................................16
Gambar 2. 4 Penentuan simpangan antar lantai.....................................................20
Gambar 2. 5 Diagram regangan pada penampanng balok dengan tulangan tarik
dan tekan lebih dari 1 baris....................................................................................27
Gambar 2. 6 Distribusi regangan dan tegangan pada balok tulangan tunggal.......32
Gambar 2. 7 Jenis retakan pada balok....................................................................35
Gambar 2. 8 Tulangan geser dan tulangan longitudinal balok..............................36
Gambar 2. 9 Berbagai jenis sengkang pada balok.................................................36
Gambar 2. 10 Penampang balok untuk mencari Mpr 1.........................................36
Gambar 2. 11 Penampang balok untuk mencari Mpr 2.........................................38
Gambar 2. 12 Geser desain untuk balok................................................................39
Gambar 2. 13 Jenis kolom berdasarkan bentuk dan susunan tulangan.................42
Gambar 2. 14 Jenis kolom berdasarkan letak beban aksial....................................43
Gambar 2. 15 Penampang kolom, diagram regangan, dan diagram tegangan.......45
Gambar 2. 16 Penempatan tulangan kolom...........................................................47
Gambar 2. 17 Kolom dengan beban sentris...........................................................49
Gambar 2. 18 Kolom dengan beban eksentris.......................................................51
Gambar 2. 19 Distribusi regangan pada kondisi penampang seimbang................52
Gambar 2. 20 Contoh diagram interaksi kolom M −N .........................................54
Gambar 2. 21 Bentuk-bentuk sengkang kolom......................................................55
Gambar 2. 22 Lokasi kritis geser satu arah............................................................71
Gambar 2. 23 Lokasi kritis geser 2 arah pada kolom.............................................72
Gambar 2. 24 Lokasi kritis geser 2 arah pada pile.................................................72
Gambar 2. 25 (a) Kolom asli, (b) kolom jacketing................................................77
Gambar 2. 26 Penulangan sebelum dan sesudah diperkuat dengan Concrete
Jacketing................................................................................................................78
Gambar 2. 27 Diagram Regangan - Tegangan Balok Sebelum Diperkuat............85
Gambar 2. 28 Diagram Regangan - Tegangan Balok Setelah Diperkuat..............85
Gambar 2. 29 Jenis retakan pada balok..................................................................88
Gambar 2. 30 Tulangan geser dan tulangan longitudinal balok............................89
Gambar 2. 31 Berbagai jenis sengkang pada balok...............................................89
Gambar 2. 32 Penampang balok untuk mencari Mpr 1.........................................89
Gambar 2. 33 Penampang balok untuk mencari Mpr 2.........................................91
Gambar 2. 34 Geser desain untuk balok................................................................92
Gambar 2. 35 Penampang kolom, diagram regangan, dan tegangan kolom
sebelum diperkuat..................................................................................................95
Gambar 2. 36 Penampang kolom, diagram regangan, dan tegangan kolom setelah
diperkuat.................................................................................................................95
Gambar 2. 37 Penempatan tulangan kolom...........................................................97
Gambar 2. 38 Kolom dengan beban sentris...........................................................99
Gambar 2. 39 Kolom dengan beban eksentris.....................................................101
Gambar 2. 40 Contoh diagram interaksi kolom M −N .......................................104
Gambar 2. 41 Bentuk sengkang kolom setelah diperkuat.................................105Y
Gambar 3. 1 Peta lokasi perencanaan..................................................................108
Gambar 3. 2 Potongan pondasi eksisting P1 dan P2............................................110
Gambar 3. 3 Detail kolom eksisting.....................................................................111
Gambar 3. 4 Detail balok eksisting......................................................................112
Gambar 3. 5 Detail ring balok eksisting..............................................................113
Gambar 3. 6 Denah arsitektur lantai 1.................................................................115
Gambar 3. 7 Struktur portal A.............................................................................116
Gambar 3. 8 Flowchart perencanaan secara umum.............................................121
Gambar 3. 9 Lanjutan flowchart perencanaan secara umum...............................122
Gambar 3. 10 Lanjutan flowchart perencanaan secara umum.............................123
Gambar 3. 11 Flowchart pemeriksaan tulangan longitudinal balok sebelum
diperkuat...............................................................................................................125
Gambar 3. 12 Lanjutan flowchart pemeriksaan tulangan longitudinal balok
sebelum diperkuat................................................................................................126
Gambar 3. 13 Lanjutan flowchart pemeriksaan tulangan longitudinal balok
sebelum diperkuat................................................................................................127
Gambar 3. 14 Flowchart pemeriksaan tulangan longitudinal balok setelah
diperkuat...............................................................................................................129
Gambar 3. 15 Lanjutan flowchart pemeriksaan tulangan longitudinal balok setelah
diperkuat...............................................................................................................130
Gambar 3. 16 Lanjutan flowchart pemeriksaan tulangan longitudinal balok setelah
diperkuat...............................................................................................................131
Gambar 3. 17 Flowchart pemeriksaan tulangan transversal balok......................134
Gambar 3. 18 Lanjutan flowchart pemeriksaan tulangan transversal balok........135
Gambar 3. 19 Flowchart pemeriksaan tulangan longitudinal kolom sebelum
diperkuat...............................................................................................................138
Gambar 3. 20 Lanjutan flowchart pemeriksaan tulangan longitudinal kolom
sebelum diperkuat................................................................................................139
Gambar 3. 22 Lanjutan flowchart pemeriksaan tulangan longitudinal kolom
sebelum diperkuat................................................................................................140
Gambar 3. 23 Flowchart pemeriksaan tulangan longitudinal kolom setelah
diperkuat...............................................................................................................143
Gambar 3. 24 Lanjutan flowchart pemeriksaan tulangan longitudinal kolom
setelah diperkuat..................................................................................................144
Gambar 3. 26 Flowchart pemeriksaan tulangan transversal kolom.....................146
Gambar 3. 27 Lanjutan flowchart pemeriksaan tulangan transversal kolom.......147
Gambar 3. 28 Flowchart pemeriksaan daya dukung pondasi tiang pancang.......149
Gambar 3. 34 Flowchart perencanaan pile cap...................................................152
Gambar 3. 35 Lanjutan flowchart perencanaan pile cap.......................................15
Gambar 4. 1 Material properti penampang beton pada SAP2000 v.20...............154
Gambar 4. 2 Material properti baja tulangan pada SAP2000 v.20......................155
Gambar 4. 3 Tampilan portal 3D view struktur eksisting pada SAP2000 v.20...155
Gambar 4. 4 Denah basement pada pada SAP2000 v.20.....................................156
Gambar 4. 5 Denah lantai 1 pada SAP2000 v.20.................................................156
Gambar 4. 6 Denah lantai 2 pada SAP2000 v.20.................................................157
Gambar 4. 7 Denah lantai 3 pada SAP2000 v.20.................................................157
Gambar 4. 8 Denah lantai atap pada SAP2000 v.20............................................158
Gambar 4. 9 Denah penempatan beban dinding pada pelat lt basement..............164
Gambar 4. 10 Denah penempatan beban dinding pada pelat lt 1.........................166
Gambar 4. 11 Denah penempatan beban dinding pada pelat lt 2.........................168
Gambar 4. 12 Denah penempatan beban dinding pada pelat lt 3.........................170
Gambar 4. 13 Denah penempatan beban dinding partisi lt 2...............................173
Gambar 4. 14 Denah penempatan beban dinding partisi lt 3...............................174
Gambar 4. 15 Beban mati lift...............................................................................175
Gambar 4. 16 Penempatan beban mati pada atap................................................177
Gambar 4. 19 Grafik respon spektrum – RSUD Mangusada...............................182
Gambar 4. 20 Kecepatan angin di RSUD Mangusada.........................................189
Gambar 4. 21 Penyaluran beban metode amplop................................................193
Gambar 4. 22 Distribusi q trapesium ke beban q equivalen................................193
Gambar 4. 23 Distribusi q segitiga ke beban q equivalen....................................194
Gambar 4. 24 Penyaluran beban amplop dinding lantai 1...................................194
Gambar 4. 17 Tekanan tanah aktif dan tekanan hidrostatis air tanah pada dinding
penahan tanah lantai basement.............................................................................196
Gambar 4. 18 Tekanan tanah aktif dan tekanan hidrostatis air tanah pada dinding
kolam lift..............................................................................................................196
Gambar 4. 25 Beban mati pada pelat lantai basement (kg/m2)............................202
Gambar 4. 26 Beban mati pada pelat lantai 1 (kg/m2).........................................202
Gambar 4. 27 Beban mati pada pelat lantai 2 (kg/m2).........................................203
Gambar 4. 28 Beban mati pada pelat lantai 3 (kg/m2).........................................203
Gambar 4. 29 Beban mati pada pelat atap (kg/m2)..............................................204
Gambar 4. 30 Beban mati pada pelat tangga (kg/m2)..........................................204
Gambar 4. 31 Beban mati pada sloof lantai basement (kg/m).............................205
Gambar 4. 32 Beban mati pada balok lantai 1 (kg/m).........................................205
Gambar 4. 33 Beban mati pada balok lantai 2 (kg/m).........................................205
Gambar 4. 34 Beban mati pada balok lantai 3 (kg/m).........................................206
Gambar 4. 35 Beban mati pada lift (kg)...............................................................206
Gambar 4. 36 Beban mati pada atap (kg/m)........................................................206
Gambar 4. 43 Beban hidup pada pelat lantai basement (kg/m2)..........................207
Gambar 4. 44 Beban hidup pada pelat lantai 1 (kg/m2).......................................208
Gambar 4. 45 Beban hidup pada pelat lantai 2 (kg/m2).......................................208
Gambar 4. 46 Beban hidup pada pelat lantai 3 (kg/m2).......................................209
Gambar 4. 47 Beban hidup atap pada pelat atap (kg/m2).....................................209
Gambar 4. 48 Beban hidup atap pada atap (kg)...................................................210
Gambar 4. 49 Beban hidup pada lift (kg).............................................................210
Gambar 4. 50 Beban hidup pada pelat tangga (kg/m2)........................................211
Gambar 4. 51 Beban hujan pada pelat atap (kg/m2).............................................212
Gambar 4. 52 Beban hujan pada atap (kg/m).......................................................212
Gambar 4. 53 Respon spektrum gempa RSUD Mangusada................................213
Gambar 4. 54 Beban angin kiri atap (kg/m).........................................................213
Gambar 4. 55 Beban angin kanan atap (kg/m).....................................................214
Gambar 4. 56 Beban angin kiri dinding (kg/m)...................................................214
Gambar 4. 57 Beban angin kanan dinding (kg/m)...............................................215
Gambar 4. 37 Tekanan tanah pada dinding basement (kg/m2)............................215
Gambar 4. 38 Tekanan tanah pada kolam lift (kg/m2).........................................216
Gambar 4. 39 Beban tekanan hidrostatis air tanah pada dinding basement (kg/m2).
..............................................................................................................................216
Gambar 4. 40 Beban tekanan hidrostatis air tanah pada dinding kolam lift (kg/m 2).
..............................................................................................................................216
Gambar 4. 41 Beban tekanan hidrostatis air tanah pada pelat basement (kg/m 2).
..............................................................................................................................217
Gambar 4. 42 Beban tekanan hidrostatis air tanah pada pelat kolam lift (kg/m 2).
..............................................................................................................................217
Gambar 4. 58 Penampang balok B1 300x600 pada tumpuan dan lapangan........220
Gambar 4. 59 Penampang balok B1 350x600 untuk Mpr 1.................................225
Gambar 4. 60 Penampang balok B1 350x600 untuk Mpr 2.................................228
Gambar 4. 61 Geser desain untuk balok..............................................................229
Gambar 4. 62 Penampang kolom KB 600x600...................................................236
Gambar 4. 63 Diagram interaksi kolom KB 600x600.........................................245
Gambar 4. 64 Diagram interaksi untuk mencari Mnc dan Mpr kolom KB
600x600................................................................................................................246
Gambar 4. 65 Diagram interaksi kolom K1 600x600..........................................247
Gambar 4. 66 Diagram interaksi kolom K2 600x600..........................................247
Gambar 4. 67 Diagram interaksi kolom K3 600x600..........................................248
Gambar 4. 68 Gaya geser desain untuk kolom....................................................250
Gambar 4. 69 Dimensi dan jarak tiang pondasi P1..............................................254
Gambar 4. 70 Denah pile cap tipe pondasi P1.....................................................258
Gambar 4. 71 Tampilan portal 3D view struktur setelah penambahan lantai pada
SAP2000 v.20......................................................................................................267
Gambar 4. 72 Denah lantai atap eksisting alih fungsi menjadi lantai 4 pada
SAP2000 v.20......................................................................................................267
Gambar 4. 73 Denah lantai atap pada SAP2000 v.20..........................................268
Gambar 4. 74 Denah penempatan beban dinding pada pelat lt 4.........................270
Gambar 4. 75 Denah penempatan beban dinding partisi lt 4...............................273
Gambar 4. 76 Beban mati pada pelat lantai 4 (kg/m2).........................................275
Gambar 4. 77 Beban mati pada pelat atap lantai tambahan (kg/m2)....................276
Gambar 4. 78 Beban mati pada pelat tangga lantai tambahan (kg/m2)................276
Gambar 4. 79 Beban mati pada balok lantai 4 (kg/m).........................................277
Gambar 4. 80 Beban hidup pada pelat lantai 4 (kg/m2).......................................278
Gambar 4. 81 Beban hidup atap pada pelat atap lantai tambahan (kg/m2)..........278
Gambar 4. 82 Beban hujan pada pelat atap lantai tambahan (kg/m2)..................279
Gambar 4. 83 Beban angin kiri dinding lantai tambahan (kg/m).........................280
Gambar 4. 84 Beban angin kanan dinding lantai tambahan (kg/m).....................280
Gambar 4. 85 Diagram interaksi kolom KB 600x600 akibat penambahan lantai.
..............................................................................................................................285
Gambar 4. 86 Diagram interaksi kolom K1 600x600 akibat penambahan lantai.
..............................................................................................................................286
Gambar 4. 87 Diagram interaksi kolom K2 600x600 akibat penambahan lantai.
..............................................................................................................................287
Gambar 4. 88 Diagram interaksi kolom K3 600x600 akibat penambahan lantai.
..............................................................................................................................288
Gambar 4. 89 Diagram interaksi kolom K4 600x600 lantai tambahan...............297
DAFTAR NOTASI

a = Tinggi blok tegangan beton


A sperlu = Tulangan lentur tekan perlu
A spasang = Tulangan lentur tekan pasang
As = Luas tulangan tarik longitudinal non-prategang, mm2
As' = Luas tulangan tekan, mm2
a maks = Batas tulangan tarik leleh
a min = Batas tulangan tekan leleh
Av = Luas tulangan geser berspasi s , mm2.
A st = Luas total tulangan longitudinal, mm².
Ag = luas bruto penampang beton, mm².
A vu = Luas sengkang perlu
A vt = Luas tulangan geser terpasang
Ap = Luas penampang tiang T
A st = Keliling penampang tiang
As = Luas selimut dinding tiang
A sc = Luas tulangan tarik
b = Lebar muka tekan komponen struktur, mm
B = Lebar kelompok tiang, dihitung dari pinggir tiang
d = Jarak dari serat tekan terjauh ke pusat tulangan tarik longitudinal,
mm
Cb = Tinggi garis netral dari diagram regangan
c = Jarak dari serat tekan terjauh ke sumbu netral, mm
Cc = Gaya tekan yang ditahan beton
Cs = Gaya tekan yang ditahan oleh tulangan
Cu = Kohesi tanah di sekeliling kelompok tiang
Cb = Kohesi tanah di bawah dasar kelompok tiang
ca = Gaya geser negative persatuan luas tiang tunggal
D = Diameter tulangan,mm.
Ds = Diameter tulangan sengkang,mm.
Dp = Diameter tulangan pokok, mm.
D = Ukuran penampang tiang
Dn = Kedalaman tiang sampai titik netral (m)
Eg = Efisiensi kelompok tiang
Es = Modulus elastisitas tulangan dan baja struktural, MPa,
f ’c = Kekuatan tekan beton yang disyaratkan, Mpa.
fy = Kekuatan leleh tulangan yang disyaratkan, Mpa.
f = Total fraksi/jumlah hambatan pelekat
fs = Tegangan tarik yang dihitung dalam tulangan saat beban layan, Mpa
fs’ = Tegangan dalam tulangan tekan yang terkena beban terfaktor, Mpa
FK 1,2 = Factor keamanan
h = Tebal atau tinggi keseluruhan komponen struktur, mm.
Ln = Panjang bentang bersih yang diukur muka ke muka tumpuan,mm.
Lp = Kedalaman tiang di bawah permukaan tanah
L = Panjang kelompok tiang, dihitung dari pinggir tiang
M nc = Kekuatan momen nominal beton, N.mm.
M ns = Kekuatan momen nominal tulangan, N.mm.
Mn = Kekuatan lentur nominal pada suatu penampang, N.mm.
Mr = Kekuatan moment rencana, N.mm.
Mu = Momen terfaktor pada penampang, N.mm
My = Momen yang bekerja tegak lurus sumbu y
Mx = Momen yang bekerja tegak lurus sumbu x
m = Jumlah tiang dalam 1 kelompok
M nc = Momen tulangan lentur tunggal
M ns = Momen nominal tulangan lentur tekan
n = Jumlah batang tulangan.
nx = Banyak tiang dalam sutu baris arah sumbu x
ny = Banyak tiang dalam sutu baris arah sumbu y
np = Jumlah tiang
Nc = Factor kapasitas dukung
Np = Jumlah tiang dalam kelompoknya
Pn = Kuat beban aksial nominal pada eksentrisitas yang diberikan, N.
Pu = Beban aksial terfaktor pada eksentrisitas yang diberikan, N.
Pa = Daya dukung ijin tekan tiang
Pta = Daya dukung ijin tarik tiang
Pmaks = Beban maksimum tiang
Po = Tekanan overburden efektif tanah rata-rata atau tegangan efektif
sebelum penerapan beban, ditengah lapisan
qc = Tahanan ujung konus sondir
Q = Kapasitas dukung kelompok tiang
Qt = Beban terfaktor
Q ¬¿ ¿ = Gaya geser negative tiang tunggal
Q ¬¿ ¿ = Gaya geser negative pada masing-masing tiang dalam kelompok
tiang
s = Spasi pusat ke pusat suatu benda,mm.
S = Jarak antar tiang (as ke as)
S’ = Factor bentuk
Vs = Kuat geser nominal yang disediakan oleh tulangan geser, N.
Vc = Kuat geser nominal yang disediakan oleh beton, N.
Vu = Kuat geser terfaktor pada penampang, N.
Wp = Berat pondasi
X maks = Jarak tiang arah sumbu x terjauh
Y maks = Jarak tiang arah sumbu y terjauh
β1 = 0,85 untuk beton dengan nilai kuat tekan f’c lebih kecil daripada tau
sama dengan 30 Mpa.
εs = Regangan tulangan tarik
εs' = Regangan tulangan tekan
εy = Regangan tulangan kondisi seimbang
ρ’ = Rasio tulangan tekan
ρ = Rasio tulangan tarik
ρb = Rasio tulangan yang memberikan kondisi regangan yang seimbang
Pn = Gaya aksial nominal
ΣX 2 = Jumlah kuadrat X
ΣY 2 = Jumlah kuadrat Y
θ = Arc tg (D/s) (derajat)
∅ = Faktor reduksi kekuatan
BAB I
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Fungsi utama dari suatu struktur adalah untuk memikul beban-beban yang
bekerja dan menyalurkannya ketanah, tempat struktur tersebut berdiri. Pada masa-
masa silam, sebuah rumah dibuat secara sederhana untuk memikul beban-beban
garvitasi atau juga beban angin. Seiring berkembangnya ilmu, kini jenis-jenis
beban beragam pula, gedung-gedung direncanakan dan didesain agar tahan
terhadap gempa bumi, tsunami atau bahkan ledakan bom. Salah satu material yang
paling umum dijumpai dalam suatu struktur gedung adalah beton bertulang.
[ CITATION Agu15 \l 1033 ]
Beton merupakan fungsi dari bahan penyusunnya yang terdiri dari bahan
semen hidrolik (portland cement), agregat kasar, agregat halus, air dan bahan
tambah (admixture atau additive)[CITATION IrT032 \l 1033 ]. Beton memiliki
karakteristik kuat terhadap tekan maka dari itu ditambahkan tulangan berupa besi
yang memiliki karakteristik kuat terhadap tarik.
Beton bertulang memiliki beberapa kelebihan antara lain memiliki daya
tahan yang tinggi terhadap air, api dan bahan kimia sehingga sangat sesuai
digunakan pada pembangunan rumah sakit, biaya pemeliharaan yang relatif lebih
murah serta material yang mudah didapat. Seiring dengan kemajuan ilmu
pengetahuan khususnya dalam bidang teknik sipil dan struktur, berbagai macam
inovasi dalam bidang struktur telah diterapkan guna mempermudah perhitungan
maupun pengerjaan struktur bangunan itu sendiri. Salah satu inovasi yang sudah
banyak diterapkan adalah struktur pelat datar (flat slab).
Struktur Flat Slab dengan Drop Panel ini merupakan sistem struktur
dengan pelatbeton bertulang yang diperkuat dua arahlangsung ditunjang oleh
kolom, dengan adanya Drop Panel / pembesaran dimensidiujung kolom. Sehingga
otomatis hal iniakan mengurangi ketinggian bangunan dan memperbesar tinggi
bebas antar lantai (Edward G. Nawy, 1990).

1
Penggunaan sistem Flat Slab dengan Drop Panel struktur bangunan
mempunyai kelebihan-kelebihan bila dibandingkan Sistem Flat Plate dan balok
biasa konvensionil sebagai berikut: (EseSoedarsono, 2002)

1. Fleksibilitas terhadap tata ruang


2. Waktu pengerjaan yang relatif lebih pendek, karena hal ini dapat dilihat
dari proses pembuatan dimana pengecoran plat dapat langsung
dilakukan tanpa perlu mengecor balok lebih dulu.
3. Kemudahan dalam memasang mekanikal dan elektrikal
4. Menghemat tinggi bangunan Tinggi ruang bebas lebih besar
dikarenakan tidak adanya pengurangan akibat balok dan komponen
pendukung struktur lainnya
Pada tugas akhir ini menggunakan flat slab dengan memfokuskan pada
pemasangan utilitas karena seperti yang diketahui utilitas pada bangunan rumah
sakit dapat dikatakan cukup kompleks karena pada banguanan blok G ini terdapat
pemasangan untuk alarm kebakaran atau fire alarm seperti yang dapat dilihat pada
denah berikut

2
Gambar 1. 1 Denah fire alarm lantai 1
Sumber : PT Tunas Jaya Sanur

Gambar 1. 2 Detail fire alarm lantai 1


Sumber : PT Tunas Jaya Sanur

Gambar 1. 3 Detail fire alarm lantai 1


Sumber :PT Tunas Jaya Sanur
Selain alarm pemadam kebakaran, seperti kebanyakan gedung lainnya, blok G ini
juga dilengkapi dengan fasilitas pendingin udara seperti yang digambarkan pada
denah berikut ini

3
Gambar 1. 4 Denah pendingin udara lantai 1
Sumber : PT Tunas Jaya Sanur

Gambar 1. 5 Detail pendingin udara lantai 1


Sumber : PT Tunas Jaya Sanur

4
Gambar 1. 6 Detail pendingin udara lantai 1
Sumber :PT Tunas Jaya Sanur
Berdasarkan sketas gambar diatas dapat dilihat pada pemasangan utilitas seperti
pendingin udara dan pemadam kebakaran membutuhkan ruang yang cukup maka
pada tugas akhir ini menggunakan modifikasi flat slab karena salah satu
keuntungannya yaitu mempermudah dalam pemasangan utilitas pada objek
bangunan blok G RSUD Mangusada yang berada di Kelurahan Kapal, Kecamatan
Mengwi, Kabupaten Badung.

1.2 Tujuan Perencanaan


Tujuan dari perencanaan ini adalah untuk merencanakan struktur dengan
modifikasi sistem struktur eksisting dengan flat slab untuk mempermudah
mengatasi permasalahan mekanikal elektrikal pada bangunan Blok G RSUD
Mangusada.

1.3 Manfaat
Adapun manfaat yang didapat adalah :
1. Untuk mahasiswa yaitu dapat merencanakan struktur gedung dengan
menggunkan sistem flat slab
2. Untuk institusi terkait yaitu menambah kajian ilmu khususnya
mengenai sistem flat slab

5
1.4 Batasan Perencanaan
Dalam perencanaan ini ada beberapa permasalahan yang dibatasi adalah
sebagai berikut :
1. Tidak memperhitungkan metode pengerjaan bangunan
2. Tidak menghitung Rencana Anggaran Biaya (RAB)
3. Tidak mendesain rangka atap

1.5 Data Umum Bangunan Eksisting

Struktur bangunan eksisting yang direncanakan modifikasi flat slab dalam


perencanaan ini adalah sebagai berikut:

a. Peruntukan bangunan : Kantor dan fasilitas kesehatan


b. Lokasi bangunan : RSUD Mangusada, Kelurahan
Kapal, Kecamatan Mengwi,
Kabupaten Badung
c. Jumlah lantai : 4 lantai
d. Tinggi bangunan perlantai :
basement - lt.1 : 4 m
lt.1 – lt.2 : 3.75 m
lt.2 – lt.3 : 3.75 m
lt.3 : 3.6 m
e. Fungsi bangunan per lantai :
Lantai dasar (basement) : Parkir dan fasilitas kantor serta
workshop
Lantai 1 : Area cuci, ruang linen serta fasilitas
kesehatan hemodialisa
Lantai 2 : Kantor
Lantai 3 : Kantor dan auditorium

6
1.6 Data Struktur Bangunan Eksisting

Data struktur bangunan eksisting pada bangunan ini adalah sebagai


berikut:
a. Mutu dan bahan struktur:
i. Struktur bangunan : beton bertulang f ’ c=25 Mpa
ii. Mutu tulangan : BJTS-37 tulangan ulir/deform
BJTP-24 tulangan polos

Gambar 1. 7 sistem struktur bangunan blok G dengan SAP2000


Sumber : SAP2000

b. Kolom:
Data kolom disajikan pada tabel berikut:

Tabel 3. 1 Data eksisting kolom.


Tipe Dimensi Sengkang
Tulangan
Kolom (mm) Tumpuan Lapangan
KB 600x600 20D22 Ø10-100 Ø10-150
K1 600x600 20D22 Ø10-100 Ø10-150
K2 600x600 20D22 Ø10-100 Ø10-150
K3 600x600 20D19 Ø10-100 Ø10-150
Sumber: PT. Dana Sularsa Cipta.

7
Gambar 1. 8 Sistem struktur kolom dengan SAP 2000
Sumber : SAP 2000

c. Balok:
Data balok ditunjukkan pada tabel berikut:

Tabel 3. 2 Data eksisting balok.


Tulangan Sengkang
Tipe Dimensi
Posisi Tumpua Lapanga
Balok (mm) Tumpuan Lapangan
n n
Atas 3D13 2D13
BP 550x200 Ø10-100 Ø10-150
Bawah 2D13 3D13
Atas 12D19 6D19
BC 600x350 Ø10-100 Ø10-150
Bawah 6D19 12D19
Atas 12D19 6D19
B1 600x350 Ø10-100 Ø10-150
Bawah 6D19 12D19
Atas 5D16 3D16
BA 450x250 Ø10-100 Ø10-150
Bawah 3D16 5D16
Sumber: PT. Dana Sularsa Cipta.

8
Gambar 1. 9 sistem struktur balok pada lantai 1
Sumber :SAP2000

Gambar 1. 10 sistem struktur balok pada lantai 2


Sumber :SAP2000

9
d. Ring Balok dan Sloof
Data ring balok ditunjukkan pada tabel berikut:

Tabel 1. 1 Data eksisting ring balok dan sloof.


Tipe Tulangan Sengkang
Dimensi
Kolo Posisi Tumpua Lapanga
(mm) Tumpuan Lapangan
m n n
Atas 5D19 3D19
R1 550x350 Ø10-100 Ø10-150
Bawah 3D19 5D19
Atas 7D19 4D19
R2 550x350 Ø10-100 Ø10-150
Bawah 4D19 7D19
Atas 3D16 2D16
RA 400x250 Ø10-100 Ø10-150
Bawah 2D16 3D16
Atas 3D13 2D13
RP 800x150 Ø10-100 Ø10-150
Bawah 2D13 3D13
Atas 6D19 3D19
RC 600x300 Ø10-100 Ø10-150
Bawah 3D19 6D19
Atas 6D19 6D19
S1 550x300 Ø10-100 Ø10-150
Bawah 6D19 6D19
Sumber: PT. Dana Sularsa Cipta.

Gambar 1. 11 sistem struktur sloof


Sumber :SAP2000

10
Gambar 1. 12 sistem struktur ring balok
Sumber :SAP2000

Rumah Sakit adalah sarana pelayanan kesehatan, tempat berkumpulnya


orang sakit maupun orang sehat, atau dapat menjadi tempat penularan penyakit
serta memungkinkan terjadinya pencemaran lingkungan dan gangguan kesehatan.
Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Mangusada merupakan salat satu rumah
sakit yang terletak di Bali tepatnya di Jl, Raya Kapal, Kecamatan Mengwi,
Kabupaten Badung. Hingga saat ini RSUD Mangusada telah menjadi salah satu
rumah sakit dengan pelayanan kesehatan terbaik di Bali. Untuk meningkatkan
pelayanan kesehatan kepada masyarakat, RSUD Mangusada membangun 3 (tiga)
gedung yang terdiri dari blok gedung D, blok gedung F, dan blok gedung G yang
nantinya difungsikan sebagai pelayanan hemodialisa, klinik, dan lain-lain.
Blok gedung G merupakan gedung yang awalnya terdiri dari 3 lantai dan 1
lantai basement. Lantai basement dipergunakan sebagai tempat parkir, lantai 1
dipergunakan sebagai ruang cuci, dapur, gudang dll, sedangkan pada lantai 2 dan
3 dipergunakan sebagai kantor dan ruang pertemuan. Untuk melengkapi fasilitas
yang tersedia serta menambah kapasitas ruang pasien yang ada, maka diperlukan
penambahan lantai. Blok gedung G ini akan direncakanan ditambah 1 lantai
dengan fungsi sebagai ruang pasien. Akibat penambahan lantai tersebut, maka
perlu diketahui apakah struktur bangunan eksisting masih kuat setelah adanya

11
penambahan beban dengan kondisi awal struktur atau perlu dilakukan perkuatan
struktur jika strukur tidak mampu menerima beban akibat penambahan lantai.
Terkait dengan hal diatas, maka direncanakan “Perkuatan Struktur Blok
Gedung G RSUD Mangusada Akibat Penambahan Lantai”. Perkuatan
struktur pada Blok Gedung G ini menggunakan metode Concrete Jacketing
dengan bahan beton bertulang. Metode Concrete Jacketing ini dipilih karena
mempunyai beberapa
kelebihan, adapun kelebihan dari penggunaan metode concrete jacketing menurut
[ CITATION Cin171 \l 1033 ] adalah sebagai berikut:

12
BAB II
TINJAUAN PUSTAKA

2.1 Pembebanan Pada Struktur

Beban-beban yang bekerja pada suatu struktur dapat diklasifikasikan


kedalam beberapa kategori, yaitu:
1. Beban mati
2. Beban hidup
3. Beban angin
4. Beban hujan
5. Beban gempa
6. Beban tekanan tanah
7. Beban fluida

2.1.1 Beban Mati

Menurut SNI 1727:2013, beban mati ialah berat dari semua bagian dari
suatu gedung yang bersifat tetap, termasuk segala unsur tambahan, penyelesaian-
penyelesaian, mesin-mesin serta peralatan tetap yang merupakan bagian yang tak
terpisahkan dari gedung itu. Beban mati dalam perencanaan struktur gedung ini
mengacu pada SNI 1727:2013 dan didapatkan dari brosur-brosur seseuai dengan
material yang digunakan.

2.1.2 Beban Hidup

Menurut SNI 1727:2013, beban hidup adalah beban yang diakibatkan oleh
pengguna dan penghuni bangunan gedung atau struktur lain yang tidak termasuk
beban konstruksi dan beban lingkungan, seperti beban angin, beban hujan, beban
gempa, beban banjir, atau beban mati. Selain itu juga terdapat beban hidup atap
yang diakibatkan (1) pelaksana pemeliharaan oleh pekerja, peralatan, dan
material,
(2) selama masa layan struktur terdapat benda bergerak, seperti tanaman atau
benda dekorasi kecil yang tidak berhubungan dengan penghunian.

13
Tabel 2. 1 Beban hidup terdistribusi merata minimum, Lo dan beban hidup
terpusat minimum.
Merata psf Terpusat lb
Hunian atau penggunaan
(kN/m2) (kN)
Garasi/Parkir
Mobil penumpang saja
40 (1,92) a,b,c
Truk dan bus
Ruang pertemuan:
Kursi tetap (terikat di lantai) 100 (4,79)a
Lobi 100 (4,79)a
Kursi dapat dipindah 100 (4,79)a
Panggung pertemuan 100 (4,79)a
Lantai podium 150 (7,18) a
Rumah sakit:
Ruang operasi, laboratorium 60 (2,87) 1 000 (8,9)
Ruang Pasien 40 (1,92) 1 000 (8,9)
Koridor diatas lantai pertama 80 (3,83) 1 000 (8,9)
Gedung perkantoran:
Lobi dan koridor lantai pertama 100 (4,79) 2 000 (8,89)
Kantor 50 (2,40) 2 000 (8,89)
Koridor diatas lantai pertama 80 (3,83) 2 000 (8,89)
Atap
Atap datar, berbubung, dan lengkung 20 (0,96)n
Atap digunakan untuk taman atap 100 (4,79)
Sumber: SNI 1727:2013.
Sedangkan beban hidup rencana minimum pada tangga tetap dengan anak
tangga harus merupakan beban terpusat tunggal sebesar 300 lb (1,33 kN), dan
harus diterapkan pada setiap titik tertentu untuk menghasilkan efek beban
maksimum pada elemen yang ditinjau. Jumlah dan posisi tambahan beban hidup
terpusat harus minimum 1 rangkaian 300 lb (1,33 kN) untuk setiap jarak 10 ft
(3048 mm) dari tinggi tangga (SNI 1727:2013).

2.1.3 Beban Angin

Beban angin ditentukan dengan Sistem Penahan Beban Angin Utama


(SPBAU) untuk gedung terutup pada SNI 1727:2013 dengan langkah-langkah
perhitungan sebagai berikut:

1. Tentukan kategori risiko bangunan gedung atau struktur lain

Tabel kategori risiko bangunan gedung atau struktur lainnya disajikan


pada tabel berikut:

14
Tabel 2. 2 Kategori risiko bangunan gedung atau struktur lainnya.
Penggunaan atau Pemanfaatan Fungsi Bangunan Gedung dan Kategori
Struktur Risiko
Bangunan gedung dan struktur lain yang merupakan risiko rendah
I
untuk kehidupan manusia dalam kejadian kegagalan
Semua bangunan gedung dan struktur lain kecuali mereka
II
terdaftar dalam Kategori Risiko I, III, dan IV
Bangunan gedung dan struktur lain, kegagalan yang dapat
III
menimbulkan risiko besar bagi kehidupan manusia.
Bangunan gedung dan struktur lain, kegagalan yang dapat
menimbulkan bahaya besar bagi masyarakat.
Bangunan gedung dan struktur lain (termasuk, namun tidak
terbatas pada, fasilitas yang memproduksi, memproses,
menangani, menyimpan, menggunakan, atau membuang zat-zat
berbahaya seperti bahan bakar, bahan kimia berbahaya, atau
IV
limbah berbahaya) yang berisi jumlah yang cukup dari zat yang
sangat beracun di mana kuantitas melebihi jumlah ambang batas
yang ditetapkan oleh pihak yang berwenang dan cukup
menimbulkan ancaman bagi masyarakat jika dirilis.
Bangunan gedung dan struktur lain yang diperlukan untuk
mempertahankan fungsi dari Kategori Risiko IV struktur lainnya.
Sumber: SNI 1727:2013.

2. Tentukan kecepatan angin dasar (V) seseuai kategori risiko bangunan

Kecepatan angin dasar (V ), ditentukan berdasarkan ketinggian bangunan


dari tanah, kemiringan atap, dan kategori risiko bangunan. Besar kecepatan angin
dasar (V ) ditentukan seseuai Tabel 27.6-2 SNI 1727:2013 hal. 92.

3. Tentukan parameter beban angin

Parameter beban angin pada perencanaan struktur bangunan gedung ini


terdiri dari beberapa parameter yaitu:

1. Faktor arah angin ( K d ) (SNI 1727:2013 hal. 50).

15
Tabel 2. 3 Faktor arah angin ( K d ).
Faktor Arah
Tipe Struktur
Angin K d∗¿
Bangunan Gedung
Sistem Penahan Beban Angin Utama 0,85
Komponen dan klading bangunan gedung 0,85
Atap lengkung 0,85
Cerobong asap, tangki, dan struktur yang
sama
Segi empat 0,90
Segi enam 0,95
Bundar 0,95
Dinding pejal berdiri bebas dan papan
reklame pejal berdiri bebasdan papan reklame 0,85
terikat
Papan reklame terbuka dan kerangka kisi 0,85
Rangka batang menara
Segi tiga, segi empat, persegi panjang 0,85
Penampang lainnya 0,95
Sumber: SNI 1727:2013.
2. Kategori eksposur
Untuk setiap arah angin yang diperhitungkan, eksposur lawan angin
didasarkan pada kekasaran permukaan tanah yang ditentukan dari
topografi alam, vegetasi, dan fasilitas dibangun [CITATION Soe \l
1033 ].
Berikut adalah kekasaran permukaan tanah dengan tujuan untuk
menetapkan kategori eksposur (SNI 1727- 2013 hal. 51)
i. Kategori Kekasaran permukaan B: Daerah perkotaan dan
pinggiran kota, daerah berhutan, atau daerah lain.
ii. Kategori kekasaran permukaan C: Dataran terbuka dengan
penghalang tersebar yang memiliki tinggi umumnya kurang
dari 9,1 m. Kategori ini mencakup daerah terbuka datar dan
padang rumput.

16
iii. Kategori kekasaran permukaan D: Area datar, area tidak
terhalang permukaan air. Kategori ini berisi lumpur halus,
padang garam, dan es tak terputus.

3. Faktor Topografi ( K zt )

Efek peningkatan kecepatan angin harus dimasukkan dalam


perhitungan angin desain dengan menggunakan faktor K zt :
K zt =( 1+ K 1 K 2 K 3 )2 (2.1)
dimana K zt diberikan pada tabel berikut:

Tabel 2. 4 Faktor topografi ( K zt )


Pengali topografi untuk eksposur C
Pengali K1 Pengali K2 Pengali K3
Seluru
H/L Buki Tebin Buki x/L Tebin h x/L Buki Tebin Buki
h t g t h g kasus h t g t
2-D 2-D 3-D 2-D lainny 2-D 2-D 3-D
a
0,0 0,0
0,20 0,29 0,17 0,21 1,00 1,00 1,00 1,00 1,00
0 0
0,5 0,1
0,25 0,36 0,21 0,26 0,88 0,67 0,74 0,78 0,67
0 0
1,0 0,2
0,30 0,43 0,26 0,32 0,75 0,33 0,55 0,61 0,45
0 0
1,5 0,3
0,35 0,51 0,30 0,37 0,63 0,00 0,41 0,47 0,30
0 0
2,0 0,4
0,40 0,58 0,34 0,42 0,50 0,00 0,30 0,37 0,20
0 0
2,5 0,5
0,45 0,65 0,38 0,47 0,38 0,00 0,22 0,29 0,14
0 0
3,0 0,6
0,50 0,72 0,43 0,53 0,25 0,00 0,17 0,22 0,09
0 0
3,5 0,7
0,13 0,00 0,12 0,17 0,06
0 0
4,0 0,8
0,00 0,00 0,09 0,14 0,04
0 0
0,9
0,07 0,11 0,03
0
1,0
0,90 0,80 0,02
0
1,5
1,00 0,02 0,00
0
2,0
0,00 0,00 0,00
0

17
Sumber: SNI 1727:2013.
Jika kondisi situs dan lokasi gedung dan struktur bangunan lain tidak
memenuhi semua kondisi yang disyaratkan maka, K zt =1.0

4. Faktor efek tiupan angin (G)

Faktor efek tiupan angin (G) untuk suatu bangunan gedung dan
struktur lain yang kaku boleh diambil sebesar 0,85.
Faktor tiupan angin (G) ditentukan berdasarkan dua keadaan
bangunan antara lain:
i. Bangunan kaku atau struktur lainnya (SNI 1727:2013 hal. 56)
ii. Bangunan sensitif fleksibel atau bangunan sensitif dinamis
atau struktur lain (SNI 1727:2013 hal. 57)
5. Klasifikasi ketertutupan
Untuk klasifikasi ketertutupan gedung dibagi menjadi tiga klasifikasi
yaitu bangunan gedung tertutup, tertutup sebagian, dan terbuka (SNI
1727:2013 hal. 59).

6. Koefisien tekanan internal (G C pi )

Koefisien tekanan internal (G C pi ), ditentukan berdasarkan


klasifikasi ketertutupan bangunan (SNI 1727:2013 hal. 61).

Tabel 2. 5 Koefisien tekanan internal (G C pi )


Klasifikasi Ketertutupan (GCpi)
Bangunan gedung terbuka 0,00
+ 0,55
Bangunan gedung tertutup sebagian
- 0,55
+ 0,18
Bangunan gedung tertutup
- 0,18
Sumber: SNI 1727:2013.

4. Tentukan koefisien eksposur tekanan velositas Kz dan Kh

Berdasarkan kategori eksposur nilai Koefisien Eksposur Tekanan


Velositas, K z dan K h didapat dari tabel berikut (SNI 1727:2013 hal. 65):

18
Tabel 2. 6 Koefisien eksposur tekanan velositas K z dan K h.
Tinggi di atas level Eksposur
tanah
B C D
ft (m)
0-15 (0-4,6) 0,57 0,85 1,03
20 (6,1) 0,62 0,90 1,08
25 (7,6) 0,66 0,94 1,12
30 (9,1) 0,70 0,98 1,16
40 (12,2) 0,76 1,04 1,22
50 (15,2) 0,81 1,09 1,27
60 (18) 0,85 1,13 1,31
70 (21,3) 0,89 1,17 1,34
80 (24,4) 0,93 1,21 1,38
90 (27,4) 0.96 1,24 1,40
100 (30,5) 0,99 1,26 1,43
120 (36,6) 1,04 1,31 1,48
140 (42,7) 1,09 1,36 1,52
160 (48,8) 1,13 1,39 1,55
180 (54,9) 1,17 1,43 1,58
200 (61,0) 1,20 1,46 1,61
250 (76,2) 1,28 1,53 1,68
300 (91,4) 1,35 1,59 1,73
350 (106,7) 1,41 1,64 1,78
400 (121,9) 1,47 1,69 1,82
450 (137,2) 1,52 1,73 1,86
500 (152,4) 1,56 1,77 1,89
Sumber: SNI 1727:2013.

5. Tentukan tekanan velositas (q z )

Tekanan velositas (q z ), dievaluasi pada ketinggian z harus dihitung dengan


persamaan berikut (SNI 1727-2013 hal. 66)
q z =0,613 K z K zt K d V 2 (2.2)
keterangan:
qz : Tekanan velositas (N/m2)
Kd : faktor arah angin
Kz : koefisien eksposur tekanan velositas
K zt : faktor topografi tertentu
V : kecepatan angin dasar

19
qz : tekanan velositas dihitung pada ketinggian z
qh : tekanan velositas pada ketinggian atar rata rata h.

6. Tentukan koefisien tekanan eksternal (C p atau C N )

Koefisien tekanan eksternal (C p) dapat dilihat pada SNI 1727:2013 hal.


67). Koefisien tekanan eksternal ditentukan berdasarkan jenis atap yang
digunakan. Sedangkan koefisien tekanan neto (C N ) lebih jelasnya dapat dilihat
pada SNI 1727:2013 hal. 72).

7. Hitung tekanan angin ( p)

Tekanan angin ( p) ditentukan sebagai berikut:


a. Bangunan gedung kaku tertutup dan tertutup sebagian (SNI
1727:2013 hal. 66)
p=qGC p−q i (GC pi ) (2.3)
b. Bangunan gedung fleksibel tertutup dan tertutup sebagian (SNI
1727:2013 hal. 70)
p=qGf C p −q i(GC pi ) (2.4)
c. Bangunan gedung terbuka (SNI 1727:2013 hal. 70)
p=qh GC N (2.5)

2.1.4 Beban Hujan

Beban air hujan berdasarkan SNI 1727:2013, diperoleh dengan persamaan


berikut:
R=0.0098(ds +dh) (2.6)
dengan:
R : beban air hujan pada atap yang tidak melendut (kN/m2)
d s : kedalaman air pada atap yang tidak melendut meningkat ke lubang
masuk sistem drainase sekunder apabila sistem drainase primer
tertutup (tinggi statis), (mm)
d h : tambahan kedalaman air pada atap yang tidak melendut di atas
lubang masuk sistem drainase sekunder pada aliran air rencana (tinggi
hidrolik),(mm)

20
2.1.5 Beban Gempa

Perencanaan ketahanan gempa mengacu pada peraturan SNI 1726:2012


mengenai tata cara perencanaan ketahanan gempa untuk struktur bangunan
gedung dan non gedung.

1. Menentukan Kategori Risiko Bangunan Gedung

Kategori risiko bangunan gedung menyesuaikan dengan jenis pemanfaatan


bangunan gedung. Kategori risiko terdiri dari kategori I, II, III, dan IV. Setiap
kategori risiko gedung memiliki faktor keutamaan gempa ( I e).

2. Faktor Keutamaan Gempa ( I e)

Faktor keutamaan gempa ( I e) sesuai kategori risiko bangunan gedung


dapat dilihat pada tabel berikut:
Tabel 2. 7 Faktor keutamaan gempa.
Kategori Risiko Faktor Keutamaan Gempa
I atau II 1,0
III 1,25
IV 1,5
Sumber: SNI 1726:2012.

3. Klasifikasi Situs

Klasifikasi suatu situs untuk memberikan kriteria desain seismik berupa


faktor-faktor aplifikasi pada bangunan. Dalam perumusan kriteria desain seismik
suatu bangunan di permukaan tanah atau penentuan aplifikasi besaran percepatan
gempa puncak dari batuan dasar ke permukaan tanah untuk suatu situs, maka situs
tersebut harus diklasifikasikan terlebih dahulu. Tipe kelas situs ditetapkan
berdasarkan SNI 1726-2012 terdiri dari SA (batuan keras), SB(batuan), SC (tanah
keras, sangat padat dan batuan lunak), SD (tanah sedang), SE (tanah lunak), dan
SF(tanah khusus yang membutuhkan investigasi geoteknik).

4. Menentukan Kategori Desain Seismik

Untuk penentuan respons spektral percepatan gempa MC E R di permukaan


tanah, diperlukan suatu faktor amplifikasi seismik pada perioda 0,2 detik dan
perioda 1 detik. Faktor amplifikasi meliputi faktor amplifikasi getaran terkait

21
percepatan pada getaran perioda pendek ( F a) dan faktor amplifikasi terkait
percepatan yang mewakili getaran perioda 1 detik ( F v ). Parameter spektrum
respons percepatan pada periode pendek ( S MS ) dan perioda 1 detik ( S M 1)yang
disesuaikan dengan pengaruh klasifikasi situs, harus ditentukan dengan
perumusan berikut ini:
S MS=F a . S s (2.7)
S M 1=F v . S 1 (2.8)
Koefisien F a dan F v menyesuaikan dengan kelas situs yang dipakai sesuai
tabel berikut:

Tabel 2. 8 Koefisien situs, F a.


Parameter respon spektral percepatan gempa ( MC ER ) terpetakan
Kelas Situs pada perioda pendek, T =0,2 detik , S S
SS ≤ 0,25 SS = 0,5 SS = 0,75 SS = 1,0 SS ≥ 1,25
SA 0,8 0,8 0,8 0,8 0,8
SB 1,0 1,0 1,0 1,0 1,0
SC 1,2 1,2 1,1 1,0 1,0
SD 1,6 1,4 1,2 1,1 1,0
SE 2,5 1,7 1,2 0,9 0,9
SF S Sb
Sumber: SNI 1726:2012.

Tabel 2. 9 Koefisien situs, F V .


Parameter respon spektral percepatan gempa ( MC ER ) terpetakan
Kelas Situs pada perioda, 1 detik , S 1
SS ≤ 0,1 SS = 0,2 SS = 0,3 SS = 0,4 SS ≥ 0,5
SA 0,8 0,8 0,8 0,8 0,8
SB 1,0 1,0 1,0 1,0 1,0
SC 1,7 1,6 1,5 1,4 1,3
SD 2,4 2 1,8 1,6 1,5
SE 3,5 3,2 2,8 2,4 2,4
b
SF SS
Sumber: SNI 1726:2012.
Untuk nilai Sa dan S 1, dapat dilihat pada gambar parameter respon spekrtral
gempa sebagai berikut:

22
Gambar 2. 1 Parameter respon spektral gempa untuk periode pendek ( S s).
Sumber: SNI 1726:2012.

Gambar 2. 2 Parameter respon spektral gempa untuk periode 1,0 detik ( S ₁).
Sumber: SNI 1726:2012.

Parameter percepatan spektral desain untuk perioda pendek, S DS dan


perioda 1 detik, S D 1, harus ditentukan melalui perumusan berikut ini:
2
S DS= S MS (2.9)
3
2
S D 1= S M 1 (2.10)
3

23
Bila spektrum respons desain diperlukan oleh tata cara ini dan prosedur
gerak tanah dari spesifik-situs tidak digunakan, maka kurva spektrum respons
desain harus dikembangkan dengan mengacu pada gambar berikut:

Gambar 2. 3 Spektrum Respons Desain.


Sumber: SNI 1726:2012.
Penggunaan spektrum respons desain mengacu pada SNI 1726:2012
mengikuti ketentuan dibawah ini:
a. Untuk perioda yang lebih kecil dari T0, spektrum respon percepatan
desain Sa harus diambil menggunakan persamaan di bawah ini:
T
(
Sa =S DS 0,4+0,6
T0 ) (2.11)

b. Untuk perioda yang lebih besar atau sama dengan T 0, dan sama
dengan Ts spektrum respon percepatan desain Sa sama dengan SDS
c. Untuk perioda yang lebih besar dari T s spektrum respon percepatan
desain Sa harus diambil menggunakan persamaan di bawah ini:
SD1
Sa = (2.12)
T
SD1
T 0=0,2 (2.13)
S DS

24
SD1
T S= (2.14)
S DS
keterangan:
SDS = Parameter respons spectral percepatan desain pada
perioda pendek
SD1 = Parameter respons spectral percepatan desain pada
perioda 1 detik
d. Struktur harus ditetapkan memiliki suatu kategori desain seismik
yang mengikuti ketentuan SNI 1726-2012. Semua struktur harus
ditetapkan kategori desain seismiknya berdasarkan kategori
risikonya dan parameter respons spektral percepatan desainnya,
S DS dan S D 1 seperti yang disajikan pada tabel berikut:

Tabel 2. 10 Kategori desain seismik berdasarkan parameter respons


percepatan pada perioda pendek.
Kategori Risiko
Nilai S DS
I dan II atau III IV
SDS < 0,167 A A
0,167 ≤ SDS < 0,33 B C
0,33 ≤ SDS < 0,50 C D
0,50 ≤ SDS D D
Sumber: SNI 1726:2012.
Tabel 2. 11 Kategori desain seismik berdasarkan parameter respons
percepatan pada perioda 1 detik.
Kategori Risiko
Nilai S D 1
I dan II atau III IV
SD1 < 0,167 A A
0,067 ≤ SD1 < 0,133 B C
0,133 ≤ SD1 < 0,20 C D
0,20 ≤ SD1 D D
Sumber: SNI 1726:2012.

5. Menentukan Sistem Penahan Gempa

Sistem struktur yang digunakan harus sesuai dengan batasan sistem


struktur dan batasan ketinggian struktur yang diatur dalam SNI 1726-2012.
Koefisien modifikasi respons yang sesuai R, faktor kuat lebih sistem Ωo, dan
koefisien amplifikasi defleksi, C d ditentukan SNI 1726-2012.

6. Menentukan Perioda Fundamental Pendekatan

25
Perioda fundamental pendekatan (T a), dalam detik, harus ditentukan dari
persamaan berikut:
T a=C t . hxn (2.15)
keternagan:
hn adalah ketinggian struktur, dalam (m), di atas dasar sampai tingkat
tertinggi struktur.
Tabel 2. 12 Koefisien untuk batas atas pada perioda yang dihitung.
Parameter percepatan respon
Koefisien C u
spektral desain pada 1 detik, S D 1
≥ 0,4 1,4
0,3 1,4
0,2 1,5
0,15 1,6
≤ 0,1 1,7
Sumber: SNI 1726:2012.

Tabel 2. 13 Nilai parameter perioda pendekatan C t dan x


Tipe struktur Ct x
Sistem rangka pemikul momen
dimana rangka memikul 100 persen
gaya gempa yang disyaratkan dan
tidak dilingkupi atau dihubungkan
dengan komponen yang lebih kaku
dan akan mencegah rangka dari
defleksi jika dikenai gaya gempa;
Rangka baja pemikul momen 0,0724a 0,8
a
Rangka beton pemikul momen 0,0466 0,90
Rangka baja dengan bresing eksentris 0,0731a 0,75
Rangka baja dengan bresing terkekang
0,0731a 0,75
terhadap tekuk
Semua sistem struktur lainnya 0,0488a 0,75
Sumber: SNI 1726:2012.

7. Menentukan Koefisien Respon Seismik

Koefisien respons seismik C s, harus ditentukan sesuai dengan persamaan


berikut:
S DS
C s=
R (2.16)
( )
Ie

26
Nilai C s yang dihitung sesuai persamaan diatas tidak perlu melebihi
berikut ini:
SD1
C s=
T
( IR )
e
(2.17)

C s harus tidak kurang dari C s=0,044 S DS I e ≥ 0,01

8. Gaya Geser Seismik

Gaya geser dasar seismik, (V ) dalam arah yang ditetapkan harus


ditentukan sesuai dengan persamaan berikut:
V =C s . W (2.18)
Syarat untuk pembebanan dinamik
V t ≥ 0,85 V
keterangan:
Cs : Koefisien respons seismik
W : Berat seismik efektik
Vt : Gaya geser respons spektrum

9. Penentuan Simpangan Antar Lantai

Penentuan simpangan antar lantai tingkat desain ( Δ) harus dihitung


sebagai perbedaan defleksi pada pusat massa di tingkat teratas dan terbawah yang
ditinjau. Lihat gambar penentuan simpangan antar lantai, apabila pusat massa
tidak terletak segaris dalam arah vertikal, diijinkan untuk untuk menghitung
defleksi di dasar tingkat berdasarkan proyeksi vertikal dari pusat massa tingkat
diatasnya.
Defleksi pada massa di tingkat x (δx) (mm) harus ditentukan dengan
persamaan berikut:
C d δ xe
δ x= (2.23)
Ie
keterangan:
Cd = faktor amplifikasi defleksi dalam tabel
δ xe = defleksi pada lokasi yang disyaratkan pada pasal ini yang ditentukan
dengan analiss elastis

27
Ie = faktor gempa yang ditentukan sesuai dengan pasal 4.1.2 SNI 1726:2012
hal. 15

Gambar 2. 4 Penentuan simpangan antar lantai.


Sumber: SNI 1726:2012.

Simpangan antar lantai tingkat desain ( Δ) tidak boleh melebihi simpangan


antar lantai tingkat ijin ( Δ a ) seperti pada tabel berikut:

Tabel 2. 14 Simpangan antar lantai ijin, Δ a a , b


Kategori risiko
Struktur
I atau II III IV
Struktur, selain dari struktur dinding geser
batu bata, 4 tingkat atau kurang dengan
dinding interior, partisi, langitlangit dan
0,025hsxc 0,020hsx 0,015hsx
sistem dinding eksterior yang telah didesain
untuk mengakomodasi simpangan antar
lantai tingkat.
Struktur dinding geser kantilever batu batad 0,010hsx 0,010hsx 0,010hsx
Struktur dinding geser batu bata lainnya 0,007hsx 0,007hsx 0,007hsx
Semua struktur lainnya 0,020hsx 0,015hsx 0,010hsx
Sumber: SNI 1726:2012.

2.1.6 Beban Tekanan Tanah dan Fluida

Beban tekanan tanah aktif dan tekanan hidrostatis air tanah dihitung karena
pada bangunan eksisting terdapat dinding penahan tanah dan kolam lift pada lantai
basement. Rankine (1857) menginvestigasi kondisi tekanan tanah dengan Plastic

28
Equilibrium. Teori Rankine untuk koefisien tekanan tanah aktif adalah sebagai
berikut [ CITATION HDa18 \l 1033 ]:
ϕ
K a =tan 2 ( 45− ) (2.24)
2
Menghitung nilai tekanan tanah digunakan persamaan dibawah ini:
F=KA x γ x h (2.25)
Menghitung nilai tekanan hidrostatis air tanah digunakan persamaan
dibawah ini:
F w =γ w x h w (2.26)

keterangang:
Ka = koefisien tekanan tanah aktif
ϕ = sudut geser tanah
γ = berat jenis tanah
γw = berat jenis air
h = jarak ke permukaan tanah
γw = jarak ke permukaan air tanah

2.1.7 Kombinasi Pembebanan

Pada SNI 1727:2013, kombinasi pembebananan dibagi menjadi tiga


kondisi yaitu; kombinasi beban nominal yang menggunakan desain tegangan izin,
kombinasi beban terfaktor yang digunakan dalam metode desain kekuatan, dan
kombinasi beban untuk kejadian luar biasa. Pada perancangan struktur beton
bertulang menggunakan kombinasi metode desain kekuatan yang dapat dilihat
pada tabel berikut:

Tabel 2. 15 Kombinasi beban terfaktor dalam metode desain kekuatan.


No Kombinasi
1 1,4D
2 1,2D + 1,6L + 0,5 (Lr atau S atau R)
3 1,2D + 1,6 (Lr atau S atau R) + (L atau 0,5W)
4 1,2D + 1,0W + L + 0,5 (Lr atau S atau R)
5 1,2D + 1,0E + L + 0,2S

29
6 0,9D + 1,0W
7 0,9W + 1,0E
Sumber: SNI 1727:2013.

Catatan:
1. Untuk kombinasi pada nomor 5 dan 7 diganti menggunakan
kombinasi beban gempa yang ada pada SNI Tata cara perencanaan
ketahanan gempa untuk struktur bangunan gedung dan non gedung
tahun 2012 pada pasal 7.4.2.3 yaitu :
(1,2 + 0,2SDS)D + ρQE +L untuk nomor 5
(0,9 - 0,2SDS)D + ρQE +1,6H untuk nomor 7
2. Bila ada beban fluida ( F ), kombinasi harus menyertakan faktor
beban yang sama seperti beban mati ( D) pada kombinasi 1 sampai 5
dan 7.
3. Bila ada beban ( H ), mereka harus dimasukkan sebagai berikut:
a. Bila efek H menambah variabel utama efek beban, termasuk H
dengan faktor beban sebesar 1,6.
b. Bila efek H menahan variabel utama efek beban, termasuk H
dengan faktor beban sebesar 0,9 dimana beban adalah tetap atau
faktor beban dari 0 untuk semua kondisi lain.

Sedangkan pada perancangan pondasi bangunan menggunakan kombinasi


metode desain tegaganga izin yang dapat dilihat pada tabel berikut:
Tabel 2. 16 Kombinasi beban terfaktor dalam metode desain tegagangan izin.
No Kombinasi
1 D
2 D + 1,6L
3 D + (Lr atau S atau R)
4 D + 0,75L + 0,75 (Lr atau S atau R)
5 D + (0,6W atau 0,7E)
6a D +0,75L + 0,75(0,6W) + 0,75(Lr atau S atau R)
6b D +0,75L + 0,75(0,7E) + 0,75S
7 0,6D + 0,6W
8 0,6D + 0,7E
Sumber: SNI 1727:2013.

Catatan:

30
1. Bila beban fluida ( F) disajikan, beban ini harus dimasukkan dalam
kombinasi 1 sampai 6 dan 8 dengan faktor beban yang sama dengan
yang digunakan untuk beban mati D
2. Bila beban H disajikan, harus dimasukkan sebagai berikut:
a. Bila efek H ditambahkan pada efek variabel utama efek beban,
termasuk H dengan suatu faktor beban 1,0.
b. Bila efek dari H menahan efek beban variabel utama, termasuk
H dengan suatu faktor beban sebesar 0,6 dimana beban adalah
tetap atau faktor beban dari 0 untuk semua kondisi lain.

keterangan:
D = beban mati yang diakibatkan oleh berat konstruksi permanen.
L = beban hidup yang ditimbulkan oleh penggunaan gedung, termasuk
kejut, tidak termasuk beban lingkungan seperti angin, hujan, dll.
Lr = beban hidup atap
E = beban gempa
W = beban angin
R = beban hujan
H = beban tekanan tanah
F = beban fluida

2.2 Balok

Balok dapat didefinisikan sebagai salah satu dari elemen struktur portal
dengan bentang yang arahnya horizontal. Beban yang bekerja pada balok biasanya
berupa beban lentur, beban geser maupun torsi (momen puntir), sehingga perlu
baja tulangan untuk menahan beban-beban tersebut. Tulangan ini berupa tulangan
memanjang atau tulangan longitudinal (yang menahan beban lentur) serta
tulangan geser atau begel (yang menahan beban geser dan torsi) [CITATION
Ali10 \l 1033 ].

31
2.2.1 Menentukan Luas dan Rasio Tulangan

Tulangan atau rasio tulangan pada sistem perencanaan beton bertulang


menurut SNI 03-2847-2013 dibatasi pada 2 keadaan yaitu
: A s harus ≤ A smaks dan A s harus ≥ A smin atau ρ harus ≤ ρ maks dan ρ harus ≥ ρmin :
1. Luas tulangan longitudinal balok:
Luas tulangan tarik ( A s)
1
A s= . π . D 2 . n (2.26)
4
Luas tulangan tekan ( A s ')
1
A s ' = . π . D2 . n ' (2.27)
4
2. Agar tulangan yang digunakan tidak terlalu sedikit atau rasio
tulangan ( ρ ) tidak terlalu kecil, diberikan syarat berikut (pasal 10.5.1
hal. 76 SNI 03-2847-2013):
A smin < A s atau ρmin < ρ< ρmaks
dengan rumus:
0,25 √ f ' c
A smin= . b .d (2.28)
fy
tidak kurang dari
1,4.b . d
A smin= (2.29)
fy

3. Agar penampang beton dapat mendekati keruntuhan seimbang


diberikan syarat berikut (lampiran B.10.3.3 hal. 221 SNI 03-2847-
2013):

b. Rasio tulangan ( ρ , ρ' )

Rasio tulangan perlu didapat dari hasil luas tulangan perlu


adalah sebagai berikut:

A s− A s '
ρ= (2.30)
b.d

c. Rasio tulangan kondisi balancd ( ρb )

Untuk rasio tulangan kondisi seimbang dapat dihitung dengan:

32
510. β 1 . f ' c
ρb = (2.31)
( 600+f y ) f y

d. Rasio tulangan maksimal ( ρmaks )

Batasan maksimal tentang penggunaan rasio tulangan, yaitu:

ρ harus≤ ρ maks dengan persamaan berikut:

ρmaks =0.75 . ρ b (2.32)

Rasio tulangan maksimal ini dapat dicari dengan tabel berikut:

Tabel 2. 17 Rasio tulangan maksimum ( ρmaks ¿ dalam persen (%)


Mutu Mutu Baja tulangan fy (MPa)
Beton f’c
240 300 350 400 450 500
(MPa)
15 2,419 1,805 1,467 1,219 1,032 0,887
20 3,225 2,408 1,956 1,626 1,376 1,182
25 4,032 3,010 2,445 2,032 1,720 1,478
30 4,838 3,616 2,933 2,438 2,064 1,77
35 5,405 4,036 3,277 2,724 2,306 1,981
Sumber: [CITATION Ali10 \l 1033 ].

4. Rasio tulangan minimal ( ρmin )

Batasan minimal tentang penggunaan rasio tulangan, yaitu


ρ harus ≥ ρmin, dengan persamaan berikut:

f 'c 1.4
ρmin = √ atau ρmin = (dipilih yang terbesar )
4. f y fy

Karena nilai ρmin pada kedua rumus di atas dipilih yang besar, maka
dapat ditentukan batasannya dengan penjabaran rumus berikut:

Untuk mutu beton f’c ≤ 31.3 MPa, maka:

1.4
ρmin = (2.33)
fy

33
Untuk mutu beton f’c > 31.3 MPa, maka:

f 'c
ρmin = √ (2.34)
4. f y

Rasio tulangan minimal ini dapat dicari menggunakan tabel berikut:

Tabel 2. 18 Rasio tulangan minimum ( ρmin ) dalam persen (%)


Mutu Mutu Baja tulangan fy (MPa)
Beton f’c
240 300 350 400 450 500
(MPa)
≤ 31,36 0,583 0,467 0,400 0,35 0,311 0,280
35 0,616 0,493 0,423 0,370 0,329 0,296
40 0,659 0,527 0,452 0,395 0,351 0,316
45 0,699 0,559 0,479 0,419 0,373 0,335
50 0,737 0,589 0,505 0,442 0,393 0,354
Sumber: [CITATION Ali10 \l 1033 ].

2.2.2 Nilai a Baja Tulangan

Pada perencanaan beton bertulang, baja tulangan tarik dimanfaatkan


kekuatannya sampai batas leleh, atau tegangan tulangan tulangan tarik ( f s )
besarnya sama dengan tegangan leleh baja tulangan ( f y ). Pada kenyataannya
tulangan tarik dan tulangan tekan dapat dipasang lebih dari satu baris, seperti
gambar berikut [ CITATION Ali10 \l 1033 ]:

34
Gambar 2. 5 Diagram regangan pada penampanng balok dengan tulangan tarik
dan tekan lebih dari 1 baris.
Sumber: [CITATION Ali10 \l 1033 ].
1. Nilai a pada batas tulangan tarik leleh.

Agar tulangan tarik ini sudah leleh maka nilai c jangan terlalu besar.
Semakin besar nilai c, maka semakin kecil nilai regangan baja
tulangan tarik ( ε s ) yang akan terjadi. Batas nilai a (a= β1 . c) yang
merupakan nilai a maksimum agar tulangan tarik pada baris paling
dalam (baris paling jauh dari tepi serat tarik) sudah leleh (diberikan
notasi a maksleleh ), pada penjabaran rumus berikut:

c d d −c
=
ε 'cu ε sd

dengan:

d d = jarak tepi serat tekan ke tulangan tarik pada baris paling


dalam

ε sd = regangan tulangan tarik paling dalam.

ε sd . c=ε 'cu . d d −ε 'cu . c

dan,

( ε ¿¿ sd + ε 'cu ). c=. ε 'cu .d d ¿

maka,

35
ε 'cu .d d
c= '
ε sd +ε cu

Jika diasumsikan nilai ε 'cu=0,003 (saat beton retak) dan


ε sd =ε y =f y / Es atau ε sd =ε y =f y /200000 (tulangan tarik paling dalam
sudah leleh).

0,003. d d 600. d s
c= =
fy 600+ f y
+0,003
200000

Nilai c diatas adalah nilai c maksimum agar tulangan tarik pada baris
paling dalam sudah leleh. Jika dimasukkan nilai a (a= β1 . c) ke
dalam persamaan diatas, maka diperoleh nilai a maksimum agar
tulangan tarik paling dalam leleh a maksleleh seperti berikut:

600. β 1 . d d
a maksleleh= (2.35)
600+ f y

Untuk tulangan tarik yang tidak lebih dari dua baris, praktis diambil
d d =d

2. Nilai a pada batas tulangan tekan leleh.

Untuk tulangan tarik, jika nilai a semakin besar, maka regangan


tulangan tarik ( ε s ) semakin kecil. Untuk tulangan tekan akan terjadi
sebaliknya, yaitu semakin besar nilai a, semakin besar pula nilai
regangan tulangan tekan ( ε s ' ), dan semakin kecil pula nilai a,
semakin kecil nilai ( ε s ' ). Jika nilai a sangat kecil maka, tulangan
tekan belum leleh.

Dari penjelasan diatas, maka dapat dihitung nilai a minimal agar


tulangan tulangan tekan pada baris paling dalam (baris terjauh dari
tepi serat tekan) sudah leleh (diberikan notasi a minleleh), dengan
penjabaran rumus berikut:

c c−d d '
=
ε 'cu ε sd '

36
dengan:

d d ' = jarak tepi serat tekan ke tulangan tekan pada baris paling
dalam

ε sd ' = regangan tulangan tekan paling dalam.

ε sd ' . c=ε 'cu . c−ε 'cu . d d '

dan,

ε 'cu .d 'd =(ε 'cu −ε sd '). c

maka,

ε 'cu . d d '
c= '
ε cu−ε sd '

Jika diasumsikan nilai ε 'cu=0,003 (saat beton retak) dan


ε sd '=ε y =f y / Es atau ε sd '=ε y =f y /200000 (tulangan tarik paling
dalam sudah leleh).

0,003. d d ' 600. d d '


c= =
fy 600+ f y
+0,003
200000

Jika dimasukkan nilai a (a= β1 . c) ke dalam persamaan diatas, maka


diperoleh nilai a maksimum agar tulangan tarik paling dalam leleh
a minleleh seperti berikut:

600. β 1 . d d '
a minleleh= (2.36)
600−f y

Untuk tulangan tekan yang tidak lebih dari dua baris, diambil
d d ' =d s '

3. Manfaat nilai a maksleleh dan a minleleh pada perhitungan beton bertulang.

Nilai a maksleleh dan a minleleh ini berguna untuk mengetahui kondisi


tulangan tarik dan tulangan tekan pada suatu penampang balok
beton, apakah semua tulangan tarik dan semua tulangan tekan sudah
leleh atau belum leleh.

37
Kondisi tulangan tarik sudah leleh atau belum leleh dapat diketahui
dengan cara menghitung nilai a (tinggi blok tegangan tekan beton
persegi ekivalen), kemudian dibandingkan dengan nilai a maksleleh
sehingga diperoleh 2 kemungkinan berikut:

a. Jika nilai a ≤ amaks leleh, berarti semua tulangan tarik sudah leleh.

b. Jika nilai a> amaks leleh, berarti tulangan tarik pada baris paling
dalam belum leleh, maka sebaiknya dimensi balok diperbesar.

Prinsip perencanaan balok beton bertulang tidak mengharuskan


bahwa semua tulangan tekan leleh. Jadi jika terjadi tulangan tekan
belum leleh tetap diperoleh, meskipun hal ini akan mengurangi
kekuatan balok dalam mendukung beban yang bekerja. Kondisi
tulangan tekan sudah leleh atau elum leleh dapat diketahui dengan
menghitung nilai a (tinggi blok tegangan tekan beton persegi
ekivalen), kemudian dibandingkan dengan nilai a minleleh sehingga
diperoleh 2 kemungkinan berikut:

a. Jika nilai a ≥ amin leleh, berarti semua tulangan tekan sudah leleh.
Sehingga nilai tegangan tekan tulangan sama dengan tegangan
lelehnya ( f 's=f y )

b. Jika nilai a< amaks leleh, berarti tulangan tekan pada baris paling
dalam belum leleh. Sehingga tegangan tekan tulangan masih
lebih kecil daripada tegangan lelehnya ( f 's < f y ).

4. Jika balok dengan tulangan tekan belum leleh, maka dapat diperoleh
persamaan-persamaan berikut:

600. A 's −A s f y
p=
1,7. f ' c . b

600. β 1 . d's . A s '


q=
0,85. f ' c . b

a=¿ (2.37)

38
Nilai regangan tulangan tekan ( ε s ' ) dapat dihitung dari distribusi
regangan dengan rumus:

' a−β 1 . d s '


ε s= .0 .003 (2.38)
a

Tegangan tekan baja tulangan dapat dihitung dengan menggunakan


rumus berikut:

' a−β 1 . d s '


f s= .600 (2.39)
a

Jika f 's ≥ f y , maka dipakai f 's=f y .

2.2.3 Distribusi Regangan dan Tegangan Balok

Berikut ini dilukiskan bentuk penampang balok yang dilengkapi dengan


distribusi regangan dan tegangan balok.

Gambar 2. 6 Distribusi regangan dan tegangan pada balok tulangan tunggal.


Sumber: [CITATION Ali10 \l 1033 ].

Untuk tinggi blok tegangan beton tekan persegi ekivalen (a = β1.c) dalam
mm. Faktor pembentuk tegangan beton tekan persegi ekivalen yang bergantung
pada mutu beton ( f ’ c) menurut pasal 10.2.7.3 SNI 03-2847-2013 sebagai berikut:
Untuk f ’ c antara 17 dan 28 MPa, β1 = 0.85
0.05 (f ' c−28)
Untuk f ’ c di atas 28 MPa, β 1=0.85−
7

39
Tetapi β 1 tidak boleh ¿ 0.65
Pada perencanaan beton bertulang, diusahakan agar kekuatan beton dan
baja agar dapat dimanfaatkan sebaik – baiknya. Untuk beton, karena direncanakan
menahan beban tekan, maka dimanfaatkan kuat tekan beton jangan sampai
melebihi batas runtuh pada regangan tekan beton maksimal (Ɛcu’) = 0,003.
Sedangkan untuk baja tulangan tarik yang tertanam didalam beton, dapat
dimanfaatkann kekuatan sepenuhnya sampai mencapai batas leleh, yaitu nilai
tegangan tarik baja f s sama dengan tegangan leleh f y .

1. Nilai regangan baja tulangan


Untuk regangan tulangan tarik, dihitung dengan persamaan berikut:
d−c
ε s= ε ' (2.40)
c cu
Untuk regangan tulangan tekan, dihitung dengan persamaan berikut:

' c−d s '


ε s= ε cu ' (2.41)
c

Nilai c b garis netral pada kondisi balanced dapat diperoleh dengan


rumus:
600 d
c b= (2.42)
600+ f y
Atau dapat ditentukan nilai c garis netral jika kondisi tekan atau tarik
menentukan sehingga diperoleh rumus:
a
c= (2.43)
β1
Untuk regangan baja tulangan (tarik maupun tekan) yang sudah
leleh, dihuting dengan:
fy
ε y= (2.44)
Es
dengan E s=200000 MPa

2. Nilai teganganan baja tulangan

Tegangan baja tulangan tarik ( f ¿¿ s)¿ dan tekan ( f ¿¿ s ') ¿ dihitung


dengan persamaan berikut

40
f s=ε s . E s (2.45)
f s '=ε s ' . Es (2.46)

Jika f s ' ≥ f y , maka dipakai f 's=f y

2.2.4 Perhitungan Gaya Dalam

Pada perencanaan beton bertulang, tinggi blok tegangan beton tekan


persegi ekivalen ( a ) pada balok dengan tulangan rangkap dihitung berdasarkan
prinsip keseimbangan gaya, yaitu gaya tarik dan gaya tekan yang terjadi pada
penampang balok. Gaya tarik oleh beton diabaikan, sehingga ada gaya tarik oleh
baja saja ( T s ) . Sedangkan untuk gaya tekan, balok terdiri atas dua jenis yaitu gaya

tekan baja tulangan ( C s ) .dan gaya tekan beton ( C c ) . Dengan prinsip kestimbangan
antara gaya tarik dan gaya tekan pada penampang balok didapatkan gaya-gaya
dalam sebagai berikut:
1. Gaya tekan beton ( C c ) .
Tegangan tekan persegi ekivalen dapat dihitung besar gaya tekan
beton Cc sebagai berikut:

C c =0.85 . f ' c . a . b (2.47)

2. Gaya tekan baja tulangan ( C s ) .

Gaya tekan baja tulangan ( C s ) .dapat dihitung dengan:

C s= A 's . f s ' (2.48)

3. Gaya tarik baja tulangan ( T s ) .

Gaya tarik baja tulangan ( T s ) dapat dihitung dengan cara membuat


perkalian antara luas baja tulangan dan tegangan lelehnya, yaitu
sebagai berikut:
T s= A s . f y (2.49)

4. Kapasitas keseimbangan antara gaya tarik dan gaya tekan pada


penampang balok tersbut akan memberikan nilai (a) blok ekivalen
sebagai berikut:

41
( As −A 's ) f y (2.50)
a=
0,85. f ' c . b

2.2.5 Momen Nominal dan Momen Rencana Balok

Menghitung momen nominal dan moen rencana balok dapat menggunakan


persamaan berikut ini:
M n=M nc + M ns (2.51)

( a2 ) dengan C =0.85 . f ' c . a . b


M nc =Cc d− c

M ns=C s ( d−ds ' ) denganC s =A 's . f s '


M r=∅ . M n dengan ∅=0.90 (2.52)

Syarat:
M r ≥ M u, jika memenuhi syarat maka tulangan longitudinal balok masih
mampu menerima beban yang bekerja.

2.2.6 Tulangan Geser Balok

Jika ada sebuah balok yang ditumpu secara sederhana (yaitu dengan
tumpuan sendi pada ujung yang satu dengan tumpuan rol pada ujung lainnya),
kemudian di atas balok diberi beban cukup berat, balok tersebut dapat terjadi dua
jenis retakan, yaitu retak yang arahnya vertikal dan retak yang arahnya miring.

Gambar 2. 7 Jenis retakan pada balok.


Sumber [CITATION Ali10 \l 1033 ].

Retak vertikal terjadi akibat kegagalan balok dalam menahan beban lentur,
sehingga biasanya terjadi pada daerah lapangan (bentang tengah) balok, karena
pada daerah ini timbul momen lentur paling besar. Retak miring terjadi akibat
kegagalan balok dalam menahan beban geser, sehingga biasanya terjadi pada

42
daerah ujung (dekat tumpuan) balok, karena pada daerah ini timbul gaya
geser/gaya lintang paling besar [CITATION Ali10 \l 1033 ].

2.2.7 Pemasangan Tulangan Geser Balok

Tulangan geser pada balok dapat dipasang dengan arah miring (disebut:
tulangan miring atau tulangan serong) dan dengan arah tegak (disebut: begel atau
sengkang), seperti terlihat pada gambar berikut:

Gambar 2. 8 Tulangan geser dan tulangan longitudinal balok.


Sumber: [CITATION Ali10 \l 1033 ].

Jenis sengkang yang biasa dipakai dibedakan berdasarkan jumlah kakinya,


yaitu: sengkang 2 kaki, sengkang 3 kaki, dan sengkang 4 kaki seperti terlukis pada
gambar 2.7 berikut:

Gambar 2. 9 Berbagai jenis sengkang pada balok.


Sumber: [CITATION Ali10 \l 1033 ].

2.2.8 Perencanaan Tulangan Geser atau Sengkang Balok

Perencanaan tulangan geser atau sengkang balok dilaksanakan seperti


penjelasan berikut ini [CITATION Ali10 \l 1033 ]:

1. Menurut pasal 21.6.2.2 hal. 190 SNI 03-2847-2013, gaya geser


ultimit ( V u ) balok harus dihitung sesuai penjelasan dibawah ini:

43
Gambar 2. 10 Penampang balok untuk mencari M pr 1.

Luas tulangan tarik ( A s):


1
A s= π . D 2p . n (2.53)
4
Luas tulangan tarik ( A s '):

1
A's= π . D 2p . n' (2.54)
4

Menentukan leleh tidaknya tulangan:

Nilai (a) baja tulangan:

( As −A 's ) . 1,25 f y (2.55)


a=
0,85 f ' c . b

Nilai (a minleleh) baja tulangan:

600. β 1 . d d '
a minleleh= (2.56)
600−1,25 f y

Nilai (a maks leleh ) baja tulangan:

600. β 1 . d d
a maksleleh= (2.57)
600+1,25 f y

Syarat:

a ≤ amaks leleh, jika memenuhi syarat maka tulangan tarik sudah


leleh, ukuran penampang balok sudah cukup.
a ≥ amin leleh, jika tidak memenuhi syarat maka tulangan tekan
belum leleh, nilai (a) baja tulangan dihitung kembali.

44
Menghitung kembali nilai (a) baja tulangan:

600. A 's −A s . 1,25 f y


ρ=
1,7 f ' c . b

600. β 1 d 'S . A 's


q=
0,85 f ' c .b

a=( √ ρ2 +q ) – ρ (2.58)

Menghitung tegangan tulangan tekan:

a−β 1 . d s '
f s '= 600 (2.59)
a

Syarat:

f s ' <1,25 f y, jika memenuhi syarat maka f s ' yang dipakai sesuai

hitungan, jika tidak f 's=1,25 f y ,

Menghitung kapasitas momen ujung positif ( M ¿¿ pr 1)¿:

M nc =0,85. f ' c . a . b . d− ( a2 )
M ns= A's . f 's . ( d−d 's)
M pr 1=M nc + M ns (2.60)

Menghitung kapasitas momen ujung negatif ( M ¿¿ pr 2)¿:

Untuk menghitung M pr 2 dilakukan dengan cara yang sama seperti


mencari M pr 1, hanya saja tulanan tekan dan tulangan tarik
terbalik.

45
Gambar 2. 11 Penampang balok untuk mencari M pr 2.

Menghitung gaya geser desain balok (V e 1 danV e 2):

Gambar 2. 12 Geser desain untuk balok.

W u ln
Nilai yang digunakan adalah V u yang didapat dari SAP
2
dengan kombinasi 1,2D +1,0L. Maka V e dapat dihitung sebagai
berikut:
M pr 1 + M pr 2
V e 1= +V u (2.61)
ln
M pr 1 + M pr 2
V e 2= −V u (2.62)
ln
Dipilih V e terbesar, dengan catatan l n adalah panjang balok.

2. Gaya geser yang ditahan beton (V c ) dihitung dengan rumus:

46
Menurut pasal 11.2.1.2 hal. 89 SNI 03-2847-2013, untuk komponen
struktur yang dikenai geser dan lentur saja, rumus yang digunakan
adalah sebagai berikut:

V c =0,17 λ √ f ' c . b . d (2.63)

Nilai faktor modifikasi ( λ), dipakai 1,0 untuk beton normal.

Syarat:

∅V c
Jika V u < , maka tidak perlu tulangan geser.
2

∅Vc
Jika <V u <∅ V c , maka perlu tulangan geser.
2

Jika V u > ∅ V c, maka perlu tulangan geser dan gaya geser yang
ditahan oleh begel dihitung dengan persamaan (2.64).

3. Gaya geser yang ditahan oleh sengkang (V s) dihitung dengan


persamaan:

V u −ϕ V c
V s= (2.64)
ϕ

Menurut pasal 11.4.7.9 hal.93 SNI 03-2847-2013, Vs tidak boleh


diambil lebih besar dari:

V smaks =0,66. √ f ' c . b . d (2.65)

Syarat V s ≤ V smaks

4. Luas tulangan geser per meter panjang balok yang diperlukan ( A v ,u)
dihitung dengan memilih nilai terbesar dari rumus berikut:

Vs.S
A v, u= (2.66)
f y.d

Menurut pasal 11.4.6.3 hal. 92 SNI 03-2847-2013, luas sengkang


dihitung dengan rumus:

b.S
A v, min =0,062. √ f ' c . (2.67)
f yt

47
Tapi tidak boleh kurang dari:

0,35.b . S
A v, min = (2.68)
fy

Dengan S = panjang balok 1000 mm.

5. Kontrol spasi sengkang:

Spasi sengkang perlu ( s perlu ) diambil nilai yang terkecil dari


ketentuan berikut:

n
. π . d p2. S
4 (2.69)
s=
A v ,u

Menurut pasal 11.4.5.1 hal.91 SNI 03-2847-2013, dengan syarat:

1 d
untuk V s< √ f ' c . b . d , makas ≤ dan s ≤ 600 mm
3 2

1 d
untuk V s> √ f ' c . b . d , makas ≤ dan s ≤ 300mm
3 4

2
untuk V s> √ f ' c . b . d , makaukuran balok terlalu kecil
3

Syarat:

seksisting < s perlu

6. Luas sengkang terpasang dengan rumus:

n
πd p2 . S
4 (2.70)
A v, t=
s eksisting

Syarat:
A v, t > A v ,u, jika memenuhi syarat maka tulangan transversal balok
masih mampu menerima beban yang bekerja.

48
2.3 Kolom

Pada suatu konstruksi bangunan gedung, kolom berfungsi sebagai


pendukung beban-beban dari balok dan pelat, untuk diteruskan ke tanah dasar
melalui fondasi. Beban dari balok dan pelat bagi kolom adalah beban aksial tekan
serta momen lentur (akibat eksentrisitas pembebanan). Oleh karena itu dapat
didefinisikan, kolom ialah suatu komponen struktur yang mendukung beban aksial
dengan/tanpa momen lentur [ CITATION Asr10 \l 1033 ].

2.3.1 Jenis-Jenis Kolom

Kolom dibedakan menjadi beberapa jenis menurut bentuk dan susunan


tulangan, letak/posisi beban aksial pada penampang kolom dan menurut panjang
pendeknya kolom dalam hubungannya dengan dimensi lateral. Pada pembahasan
ini akan dibahas tentang jenis kolom menurut bentuk dan susunan tulangannya
sebagai berikut[CITATION Asr10 \l 1033 ]:

1. Jenis kolom berdasarkan bentuk dan susunan tulangan

Berdasarkan bentuk dan susunan tulangan, kolom dibedakan menjadi


3 macam, yaitu sebagai berikut:
a. Kolom segi empat, baik berbentuk empat persegi panjang
maupun bujur sangkar, dengan tulangan memanjang dan
sengkang.
b. Kolom bulat dengan tulangan memanjang dan sengkang spiral.
c. Kolom komposit, yaitu kolom yang terdiri atas beton dan profil
baja struktural yang berada di dalam beton.

49
Gambar 2. 13 Jenis kolom berdasarkan bentuk dan susunan tulangan.
Sumber:[CITATION Asr10 \l 1033 ].

Dari ketiga jenis kolom tersebut, kolom bersengkang (segi empat


dan bujur sangkar) merupakan jenis yang paling banyak dijumpai
karena pelaksanaan pekerjaannya mudah dan harga pembuatannya
yang murah.

2. Jenis kolom berdasarkan letak atau posisi beban aksial

Berdasarkan letak beban aksial yang bekerja pada penampang


kolom, kolom dibedakan menjadi dua macam, yaitu kolom dengan
posisi beban sentris dan kolom dengan posisi beban eksentris, seperti
tampak pada berikut:

Gambar 2. 14 Jenis kolom berdasarkan letak beban aksial.


Sumber:[CITATION Asr10 \l 1033 ].

50
a) Kolom dengan posisi beban sentris, berarti kolom ini menahan
beban aksial tepat pada sumbu kolom. Pada keadaan ini
seluruh permukaan penampang beton berserta tulangan kolom
menahan beban tekan.
b) Kolom dengan posisi beban eksentris, berarti beban aksial
bekerja di luar sumbu kolom dengan eksentrisitas (e ). Beban
aksial ( P) dan eksesntrisitas (e ) ini akan menimbulkan momen
(M) sebesar M =P × e. Dengan demikian, kolom yang
menahan beban aksial eksentris ini pengaruhnya sama dengan
kolom yang menahan beban aksial sentris ( P) serta momen
( M ). Keadaan lebih lanjut pada kolom dengan beban aksial
eksentris ini masih dibedakan lagi menjadi 4 macam
berdasarkan nilai eksentrisitas (e ), yaitu:

i. Nilai eksentrisitas (e) kecil


ii. Nilai eksentrisitas (e) sedang
iii. Nilai eksentrisitas (e) besar
iv. Nilai eksentrisitas (e) sangat besar
3. Jenis berdasarkan panjang kolom
Berdasarkan ukuran panjang dan pendeknya, kolom dibedakan atas 2
macam, yaitu: kolom panjang (sering pula disebut kolom langsing
atau kolom kurus), dan kolom pendek (sering pula disebut kolom
tidak langsing atau kolom gemuk). Beban yang bekerja pada kolom
panjang, dapat menyebabkan terjadi kegagalan atau keruntuhan
kolom akibat kehilangan stabilitas lateral karena bahaya tekuk.
Tetapi pada kolom pendek, kehilangan stabilitas lateral karena tekuk
ini hampir tidak pernah dijumpai. Jadi kegagalan atau keruntuhan
pada kolom pendek sering disebabkan oleh kegagalan materialnya
(lelehnya baja tulangan dan atau hancurnya beton). Pasal 10.10.1
hal.78 SNI 03-2847-2013 membedakan antara kolom panjang dan

51
kolom pendek dengan suatu batasan yang jelas, yaitu: suatu kolom
disebut sebagai kolom pendek apabila memenuhi persyaratan
berikut:
a. Untuk kolom yang di-breising (braced) terhadap goyangan
menyamping:

k lu M1
r
≤34−24
M2 ( )
≤ 40 (2.71)

b. Untuk kolom yang tidak di-breising (braced) terhadap


goyangan menyamping:
k lu
≤22 (2.72)
r

I
r≤
√ A

dengan:
k = faktor panjang efektif kolom boleh diambil 1,0
(SNI 2847:2013 hal. 81)
lu = panjang bersih kolom (m)

r = radius girasi atau jari-jari inersia penampang


kolom
(0,3h jika kolom berbentuk persegi (m))
M 1∧M 2 = Momen yang kecil dan yang beasar pada ujung

kolom (kNm)
I∧ A = momen inersia (m4) dan luas penmpang kolom
(m3)

52
2.3.2 Ketentuan Perencanaan Kolom

Gambar 2. 15 Penampang kolom, diagram regangan, dan diagram tegangan.


Sumber:[CITATION Asr10 \l 1033 ].

1. Luas tulangan total (Ag)

Menurut Pasal 10.9.1 hal.78 SNI 03-2847-2013, luas total (Ast) tulangan
longitudinal (tulangan memanjang) kolom harus memenuhi syarat berikut:

0,01 A g ≤ A st ≤ 0,08 A g (2.73)

dengan:

Ast = luas total tulangan memanjang (mm²)

Ag = luas bruto penampang kolom (mm²)

2. Gaya tarik dan gaya tekan pada penampang kolom

53
Gaya tarik bagian kiri ditahan oleh tulangan, sebesar:

T s= A s . f s (2.74)

Gaya tekan yang ditahan beton bagian kanan, sebesar:

C c =0,85. f ' c . a . b (2.75)

Gaya tekan yang ditahan oleh tulangan kanan (Cs), yaitu:

a. Jika luas beton tekan diperhitungkan, maka:

C s= A s ' .(f 's−0,85. f ' c) (2.76)

b. Jika luas beton tekan diabaikan, maka:

C s= A s ' . f 's (2.77)

3. Nilai regangan dan tegangan baja tulangan

Untuk regangan tarik baja tulangan sebelah kiri, dihitung sebagai

berikut:

d−c
ɛ s= . εc ' (2.78)
c
Untuk regangan tarik baja tulangan sebelah kanan, dihitung sebagai
berikut:
c−d s '
ɛ s '= . εc ' (2.79)
c

Untuk regangan baja tulangan (tarik maupun tekan) yang sudah leleh,
dihitung dengan persamaan:
fy
ɛ y= (2.80)
Es
dengan Es = 200000 MPa
Tegangan baja tulangan tarik dan tekan dihitung berikut:
f s=ɛ s . Es (2.81)
f s '=ɛ s ' . Es (2.82)
Jika atau f s ' ≥ f y , maka tulangan sudah leleh, dipakai:

54
f s atau f 's=f y

4. Kolom dengan beban aksial tekan kecil

Jika diambil ∅ . P n kecil ¿ Pu ∅ , maka Pu ∅ diambil nilai terkecil dari nilai:

0,10. f ' c . A g atau ∅ . P nb.

Menurut pasal 9.3.2.2 hal.66 SNI 03-2847-2013 Faktor reduksi (∅)


penampang terkendali tekan untuk komponen struktur dengan tulangan
spiral adalah 0,75. Faktor reduksi (∅) penampang terkendali tekan untuk
komponen struktur dengan tulangan sengkang adalah 0,65

5. Penempatan tulangan kolom

Penempatan tulangan kolom dapat dilihat pada gambar dibawah ini:

Gambar 2. 16 Penempatan tulangan kolom.


Sumber:[CITATION Asr10 \l 1033 ].

keterangan:
sb = selimut beton
(50 mm jika berhubungan dengan tanah atau cuaca dengan D ≥19 mm
dan 40 mm jika tidak berhubungan dengan tanah atau cuaca dengan
D<19 mm) pasal 77.1 hal.51 SNI 03-2847-2013
Sn = jarak bersih antar tulangan ≥ 1.5D atau ≥ 40 mm Pasal 7.6.3 hal.50
SNI 03-2847-2013

55
D
d s 1 =sb+ ∅ begel + (2.83)
2
d s 2 =sn+ D (2.84)
Bengkokan tulangan minimum sesuai pasal 7.2.3 hal.49 SNI 03-2847-
2013 seperti tabel berikut:
Tabel 2. 19 Bengkokan minimum tulangan.
Ukuran batang tulangan Diameter minimum
D-10 sampai D-25 6 dp
D-29, D-32, dan D-36 8 dp
D-44 dan D-56 10 dp
Sumber: SNI 03-2847-2013.

6. Jumlah tulangan longitudinal

Jumlah tulangan longitudinal maksimal per baris dirumuskan sebagai


berikut:
b−2 d s 1
m= +1 (2.85)
D+Sn
m = jumlah tulangan longitudinal perbaris
b = lebar penampang kolom, mm
ds1 = jarak decking pertama, (tebal lapis lindung beton + Øsengkang + D/2
(mm))
Sn = jarak bersih antar tulangan (mm)
D = diameter tulangan longitudinal (mm)

2.3.3 Pengaruh Beban Aksial pada Penampang Kolom

Pengaruh beban aksial pada penampang kolom dapat dilihat pada


penjelasan dibawah ini:

1. Penampang kolom dengan beban sentris

56
Gambar 2. 17 Kolom dengan beban sentris.
Sumber:[CITATION Asr10 \l 1033 ].

Pada kondisi beban sentris ( Po) ini dapat dianalisis seperti berikut:
A g=b . h=luasbruto penampang( mm2) (2.86)
A st= A1 + A2 =luastotal baja tulangan(mm2 ) (2.87)
An =A g −A st =luas bersihbeton(mm2 )
Gaya tekan beton:
C c =0,85. f ' c . A n
Gaya tekan tulangan:
C 1=A 1 . f y
C 2=A 2 . f y
Dengan mempertimbangkan keseimbangan gaya vertikal sama dengan nol
¿, maka diperoleh:
P0=C c +C1 +C 2

P0=0,85. f ' c . A n+ A 1 . f y + A 2 . f y
Sehingga diperoleh

57
P0=0,85. f ' c . ( A g −A st ) + A st . fy (2.88)
Menurut pasal 10.3.6.1 dan 10.3.6.2 hal.75 SNI 03-2847-2013 persamaan
beban sentris untuk komponen struktur non-prategang adalah sebagai
berikut:
i. Untuk komponen struktur dengan tulangan spiral:

∅ Pnmaks =0,85.[0,85. f ' c . ( A g− A st ) + A st . fy ] (2.89)

ii. Untuk komponen struktur dengan tulangan sengkang:

∅ Pnmaks =0,80.[0,85. f ' c . ( A g− A st ) + A st . fy ] (2.90)

2. Penampang kolom pada kondisi beton tekan menentukan

Syarat penampang kolom dengan kondisi beton tekan menentukan adalah


c >cb. Pada penampang kolom dengan kondisi tekan menentukan,
regangan tekan beton telah mencapai batas ultimit ( ɛ cu ’=0,003 ), tulangan

tekan A s ’ telah mencapai leleh ( f s ’=f y ), tetapi tulangan tarik A s belum


leleh ( ɛ s < ɛ y atauf s <f y ). Tinggi blok tegangan beton tekan persegi
ekuivalen (a) dihitung sebesar:
a=β 1 . c (2.91)

58
Gambar 2. 18 Kolom dengan beban eksentris.
Sumber:[CITATION Asr10 \l 1033 ].

Untuk mempermudah hitungan, maka proses hitungan dilakukan dengan


menggunakan tabel seperti contoh dibawah. Gaya/beban pada tabel diberi
tanda plus (+) jika arah gaya ke atas, dan tanda minus (-) jika gaya ke
bawah. Lengan momen juga diberikan tanda plus (+) jika letak gaya di
kanan sumbu kolom, dan tanda minus (-) jika telak gaya di kiri sumbu
kolom.
Tabel 2. 20 Contoh Tabel hitungan gaya aksial dan momen lentur kolom
Gaya (kN) Lapangan ke sumbu (m) Momen (kNm)
h
−Ts=− As . fs ()
−Zs=− −ds
2
Ts.Zs
h a
Cc=0,85. f ' c . a . b ()()
Zc= −
2 2
Cc.Zc
h
Cs=A s ' . fs ' ()
Zs '=
2
−ds ' Cs.Zs
Jumlah Pn Jumlah Mn
Sumber: [ CITATION Asr10 \l 1033 ].

59
3. Penampang kolom pada kondisi seimbang

Penampang kolom dengan kondisi seimbang jika c=c b, maka tulangan


tarik mencapai leleh ( ɛ s=ɛ y ) bersamaan dengan regangan beton tekan
mencapai batas retak atau batas ultimit ( ɛ c ’=ɛ cu ’=0,003). Pada kondisi
ini diperoleh jarak antara garis netral dan tepi beton tekan sama dengan c b,
dan distribusi regangan pada penampang kolom dilukiskan pada gambar
dibawah Nilai c b dapat ditentukan dengan persamaan berikut:
600. d
c b= (2.92)
600+ fy

Dengan blok tegangan beton tekan persegi ekuivalen (a)dihitung sebesar:


a=β 1 . c b (2.93)

Gambar 2. 19 Distribusi regangan pada kondisi penampang seimbang.


Sumber:[CITATION Asr10 \l 1033 ].

4. Penampang kolom pada kondisi tulangan tarik menentukan

Jika beban aksial Pn telah berada pada kondisi penampang c <cb,


kemudian beban tersebut digeser lagi ke kanan, maka luas penampang
beton tekan semakin kecil, sehingga regangan tekan beton juga semakin
kecil ( ɛ c ’ <0,003) dan nilai c ikut semakin kecil c <c b .

5. Penampang kolom pada kondisi beban Pn=0

Proses hitungan dilaksanakan dengan rumus-rumus berikut [CITATION


Asr10 \l 1033 ]:

60
a) Hitung nilai a , a minleleh ,a maks leleh
( As− A s ' ) . fy
a= (2.94)
0,85. f ' c . b

600. β 1. ds '
a minleleh = (2.95)
600−fy
600. β 1. dd
a maksleleh = (2.96)
600+ fy

b) Kontrol kondisi tulangan tekan

i. Jika a ≥ amin lelehmaka tulangan tekan sudah leleh, nilai a sudah


benar.

ii. Jikaa ≤ amin leleh maka tulangan tekan belum leleh, nilai adihitung
lagi seperti berikut:

600. A s ' −As . fy


p=
1,7. f ' c . b

600. β 1. d s' . As '


q=
0,85. f ' c .b

a=( √ p2 +q )− p

' a−β 1. d s '


f s= .600 (2.97)
a

c) Dihitung momen nominal ( M n ) dan momen rencana ( M r ¿

a
M nc =0,85. f ' c . a . b(d − )
2

M ns = A's . f s' .(d−d s' )

M n=M nc + M ns (2.98)

M r=∅ . M n (2.99)

Sesuai SNI 03-2847-2013, momen nominal dan momen rencana


kolom dihitung dengan menggunakan rumus-rumus seperti pada
hitungan momen nominal serta momen rencana balok, dan dengan
faktor reduksi kekuatan Ø=0,9.

61
2.3.4 Diagram Interaksi Kolom

Beban yang bekerja pada kolom, biasanya berupa kombinasi antara beban
aksial dan momen lentur. Besarnya beban aksial dan momen lentur yang mampu
ditahan oleh kolom bergantung pada ukuran/dimensi kolom, dan jumlah serta
letak baja tulangan yang ada/terpasang pada kolom tersebut. Hubungan antara
beban aksial dan momen lentur digambarkan dalam suatu diagram yang disebut
diagram interaksi kolom M −N .

Gambar 2. 20 Contoh diagram interaksi kolom M −N


Sumber:[CITATION Asr10 \l 1033 ].

Jika nilai ( Pu dan M u ) diplotkan pada sumbu diagram, kemudian dibuat


garis horizontal dari beban Pu dan membuat garis vertikal dari M u maka diperoleh
titik kpotong R. Sesuai gambar diatas jika titik R berada di dalam diagram
interaksi kuat rencana, maka kolom mampu menahan beban yang bekerja. Tetapi
sebaliknya jika titik R berada di luar diagram interaksi kuat rencana, maka kolom
tersebut tidak mampu menahan beban yang bekerja.

62
2.3.5 Kekuatan Lentur Minimum Kolom
Menurut pasal 21.6.2.2 hal. 190 SNI 2847:2013, kekuatan lentur kolom
harus memenuhi syarat persamaan berikut:
∑ M nc ≥( 1,2)∑ M nb
Keterangan:
∑ M nc =¿ jumlah kekuatan lentur nominal kolom yang merangka ke
dalam joint, yang dievaluasi di muka-muka joint. Nilai M nc didapatkan
dengan cara mencari titik potong dengan membuat garis horizontal dari Pu
sampai berpotongan dengan diagram interaksi kuat nominal.
∑ M nb=¿ jumlah kekuatan lentur balok yang merangka ke dalam joint,
yang dievaluasi di muka-muka joint.

2.3.6 Tulangan Geser Kolom atau Sengkang Kolom

Faktor kegagalan kolom dapat pula disebabkan oleh ketidakmampuan


kolom dalam menerima gaya geser atau gaya lintang yang bekerja pada kolom.
Perencanaan tulangan geser kolom dapat dilihat seperti penjelasan berikut ini:
1. Bentuk sengkang kolom
Menurut pasal 7.10.5 hal. 56 SNI 03-2847-2013 Tulangan geser
(sengkang) paling sedikit ukuran D-10 untuk tulangan D-32 atau lebih
kecil. Paling sedikit ukuran D-13 untuk D-36, D-43, dan D-57. Bentuk
sengkang kolom berbagai macam seperti terlihat gambar berikut:

Gambar 2. 21 Bentuk-bentuk sengkang kolom.


Sumber:[CITATION Asr10 \l 1033 ].

63
2. Perhitungan tulangan geser kolom

Untuk lebih jelasnya, prosedur hitungan tulangan geser kolom


dilaksanakan dengan langkah-langkah sebagai berikut:

a. Menurut pasal 21.6.2.2 hal. 190 SNI 03-2847-2013, gaya geser


ultimit ( V u ) kolom harus dihitung sesuai penjelasan dibawah ini,

Mencari kapasitas momen ujung ( M pr 3 dan M pr 4 ):

Untuk mencari kapasitas momen ujung ini dilakukan dengan cara


mencari titik potong dengan membuat garis horizontal dari Pu
sampai berpotongan dengan diagram interaksi kuat nominal
dengan nilai 1,25 f y.
Syarat:
Momen ujung M pr untuk kolom ini tidak boleh melebihi nilai M pr
yang dihasilkan oleh balok, sehingga:
M pr 1 + M pr 2
M pr 3 ≤ (2.100)
2
Jika tidak memnuhi syarat maka dipakai

M pr 1 + M pr 2
M pr 3=M pr 4 =
2

Menghitung gaya geser desain kolom (V e 2,3 )


M pr 3+ M pr 4
V e 2,3= (2.101)
lu
dengan l u=¿ panjang kolom.

b. Luas tulangan geser ( A v )

A v =0,25. π . D2 . nkaki (2.102)

c. Dihitung gaya geser yang ditahan oleh beton ( Vc )

Menurut pasal 11.2.1.2 hal. 89 SNI 03-2847-2013, untuk komponen


struktur yang dikenai tekan aksial, rumus yang digunakan adalah
sebagai berikut:

64
N u ,k
V c =0,17 1+ ( 14. A g )
λ . √f ' c. b . d (2.103)

Nilai faktor modifikasi (λ), dipakai 1,0 untuk beton normal

d. Dihitung gaya geser yang ditahan oleh sengkang ¿) dan (V smaks )

V u −∅ V c
V s= (2.104)

Menurut pasal 11.4.7.9 hal. 93 SNI 03-2847-2013, Vs tidak boleh
diambil lebih besar dari:
V smaks=0,66 √ f ' c . b . d (2.105)
Syarat V s ≤ V s maks

e. Dihitung luas sengkang perlu ¿) untuk setiap panjang kolom S =1000


mm, dengan memilih yang terbesar dari nilai A v, u berikut:

V s.S
V v , u= (2.106)
fy . d
Menurut pasal 11.4.6.3 hal. 92 SNI 03-2847-2013, luas sengkang
dihitung dengan rumus:
b. S
A v, min =0,062 √ f ' c (2.107)
fy . t
Tapi tidak boleh kurang dari
0,35.b . S
A v, min = (2.108)
fy

f. Kontrol jarak spasi sengkang:

Spasi sengkang perlu ( s perlu ) diambil nilai yang terkecil dari


ketentuan berikut:

n
. π . d p2. S
4 (2.109)
s=
A v ,u

Menurut pasal 7.10.5.2 hal.56 SNI 03-2847-2013,


s ≤16. D dan s ≤ 48. dp
Menurut pasal 11.4.5.1 hal.91 SNI 03-2847-2013,

65
1 d
untuk Vs< . √ f ' c .b . d , maka s ≤ dan s ≤ 600 mm
3 2
1 d
untuk Vs> . √ f ' c .b . d , maka s ≤ dan s ≤ 300 mm
3 4

Syarat:

seksisting < s perlu

g. Dihitung luas begel terpasang A v, t dengan rumus:

n
π .d p2 . S
4 (2.110)
A v, t=
seksisting

Syarat:
A v, t > A v ,u, jika memenuhi syarat maka tulangan transversal kolom
masih mampu menerima beban yang bekerja.

2.4 Preliminary Design Elemen Struktur Lantai Tambahan

Perencanaan dimensi pada elemen struktur (preliminary design)


merupakan tahap awal dalam perencanaan bangunan struktur. Pada tahap ini, akan
dilakukan penentuan dimensi masing-masing elemen penambahan lantai struktur
eksisting untuk merencanakan perkuatan berdasarkan ketentuan yang ada pada
SNI 2847-2013, yaitu persyaratan beton struktural untuk bangunan gedung.

2.4.1 Elemen Pelat

Dalam pemodelan struktur bangunan, daerah lantai dibagi menjadi


beberapa elemen pelat satu arah (one way slab) dan pelat dua arah (two way slab).
Elemen pelat dimodelkan sebagai shell-thin dengan menggunakan meshing, yakni
dengan membagi elemen-elemen pelat menjadi elemen-elemen yang lebih kecil
berukuran 1m x 1m untuk kebutuhan analisis yang lebih detail. Dalam hal ini,
elemen pelat dianggap memikul beban-beban lantai (beban gravitasi) yang
diaplikasikan pada elemen pelat tersebut. Elemen pelat juga dimodelkan sebagai
semi-rigid diaphragm (diafragma semi-kaku) yang berfungsi sebagai pengikat

66
untuk menjamin bahwa setiap komponen panahan gaya lateral struktur bangunan
dapat bekerja bersama-sama.
Menurut SNI 2847-2013 pasal 9.5.3 butir 3 bahwa tebal pelat minimum
dengan balok yang menghubungkan tumpuan pada semua sisinya harus
memenuhi ketentuan sebagai berikut:
a. Untuk α fm ≤ 0,2
Untuk pelat tanpa balok interior yang membentang diantara tumpuan
dan mempunyai rasio bentang panjang terhadap bentang pendek
yang tidak lebih dari 2, yaitu minimumnya harus memenuhi
ketentuan dan tidak boleh kurang dari nilai berikut:
1. Pelat tanpa panel drop: 125 mm
2. Pelat dengan panel drop: 100 mm
b. Untuk 0.2 ≤ α fm ≤2.0
Ketebalan pelat minimum harus memenuhi:
fy

h=
(
l n . . 0,8+
1400 ) (2.111)
36 +5 β . ( α fm−0,2 )
dan tidak boleh kurang 125 mm
c. Untuk a m ≥ 2.0
Ketebalan pelat minimum tidak boleh kurang dari:
fy

h=
(
l n . . 0,8+
1400 ) (2.112)
36+ 9 β
dan tidak boleh kurang dari 90 mm
keterangan.:
h = tebal pelat (mm)
ln = bentang bersih pelat (mm)
fy = tegangan baja (MPa)
α = perbandingan antara kekakuan lentur balok dengan pelat
yang dibatasi oleh garis tengah panel yang bersebelahan pada
masing-masing sisi balok
α fm = harga α rata-rata dari semua balok pada tiap-tiap tepi panel.

67
β = perbandingan antara bentang bersih pada tiap-tiap tepi panel
pendek dari panel dua arah

2.4.2 Elemen Balok

Balok merupakan komponen dari struktur rangka pemikul momen yang


menyalurkan beban dari pelat ke kolom. Pada perangkat lunak SAP2000, elemen
balok dimodelkan sebagai elemen frame. Penampang balok yang digunakan
dalam pemodeln struktur bangunan ini berupa balok persegi panjang. Untuk
penampang balok persegi panjang, momen inersia efektif yang digunakan dalam
model sebesar 70%. Adapun syarat dimensi balok adalah sebagai berikut:

1. Tinggi balok (h)

1 1
h= Lsampai dengan L (2.113)
10 15

2. Lebar balok (b)

1 1
b= h sampai dengan h (2.114)
2 3
keterangan:
h = tinggi balok
b = lebar balok
L = panjang balok

2.4.3 Elemen Kolom

Kolom merupakan elemen vertikal yang menerima kombinasi lentur dan


beban aksial. Pada suatu struktur, kolom yang menyalurkan beban yang berasal
dari struktur sendiri, beban hidup dan beban SDL yang berasal dari gedung baik
itu yang berada diatas pelat lantai, pada balok, maupun pada kolom ke kolom
dibawahnya, kemudian ke pondasi sehingga beban total yang diterima oleh suatu
kolom merupakan beban kumulatif dari beban kolom diatasnya.
Pada software SAP2000, kolom dimodelkan sebagai frame yang kaku,
tempat momen maksimum terjadi di ujung-ujung kolom. Untuk memperhitungkan
pengaruh retak beton akibat gempa, momen inersia penampang kolom perlu

68
direduksi sehingga momen inersia efektif yang digunakan hanya 70% dari momen
inersia penampangan utuh.
Luas penampang dari dimensi kolom dapat direncanakan seperti
persamaan dibawah ini:
Pu
A s= (2.115)
0,2 f ' c
keterangan:
Pu = gaya aksial yang bekerja pada kolom
f'c = kuat tekan beton (MPa)

2.5 Pondasi

Pondasi dari suatu bangunan khususnya pada bangunan gedung adalah


suatu konstruksi dari bagian bawah bangunan yang berhubungan langsung dengan
tanah atas bagian bangunan yang terletak di bawah permukaan tanah. Pondasi
berfungsi meneruskan beban atau gaya di atasnya dan termasuk berat pondasi ke
tanah di bawahnya. yang diharapkan bisa menghindari terjadinya:
1. Keruntuhan geser
2. Keruntuhan yang berlebihan
Dalam perencanaan pondasi untuk suatu konstruksi dapat digunakan
beberapamacam tipe pondasi. Pemilihan tipe pondasi ini didasarkan atas:
1. Fungsi bangunan atas (super structure) yang akan dipikul oleh
pondasi tersebut.
2. Besarnya beban dan beratnya bangunan atas
3. Keadaan tanah dimana bangunan tersebut akan didirikan

2.5.1 Pondasi Tiang Pancang

Pondasi tiang digunakan untuk mendukung bangunan bila lapisan tanah


kuat terletak sangat dalam. Pondasi tiang jug digunakan untuk mendukung
bangunan yang menahan gaya angkat ke atas, terutama pada bangunan-bangunan
tingkat tinggi yang dipengaruhi gaya-gaya penggulingan akibat angin. Pondasi
tiang digunakan untuk beberapa maksud antara lain [ CITATION Har15 \l 1033 ]:

69
1. Untuk meneruskan beban bangunan yang terletak di atas air atau
tanah lunak, ke tanah pendukung yang kuat
2. Untuk meneruskan beban ke tanah yang relatif lunak sampai
kedalaman tertentu sehingga fondasi bangunan mampu memberikan
dukungan yang cukup untuk mendukung beban tersebut oleh
gesekan sisi tiang dengan tanah di sekitarnya
3. Untuk mengangker bangunan yang dipengaruhi oleh gaya angkat ke
atas akibat tekanan hidrostatis atau momen penggulingan.

2.5.2 Daya Dukung Ijin Tekan Tiang

Analisis daya dukung ijin tekan pondasi tiang terhadap tanah berdasarkan
data sondir menggunakan rumus berikut [ CITATION Anu13 \l 1033 ]:
q c . A p T f . Ast
Pa ' = + (2.116)
FK 1 FK 2
keterangan:
Pa ' : Daya dukung ijin tekan tiang (ton)
qc : Tahanan rata-rata ujung konus sondir (kg/cm2)
Ap : Luas penampang tiang (cm2)
Tf : Total friksi/jumlah hambatan pelekat (kg/cm)
A st : Keliling penampang tiang (cm)
FK 1 , FK 2 : Faktor keamanan, 3 dan 5

2.5.3 Daya Dukung Ijin Tarik Tiang

Analisis daya dukung ijin tarik pondasi tiang terhadap tanah berdasarkan
data sondir menggunakan rumus berikut [ CITATION Anu13 \l 1033 ]:
(T f . A st ) 0,70
Pta = +W p (2.117)
FK 2
keterangan:
Pta : Daya dukung ijin tarik tiang (ton)
W p : Berat pondasi (kg)

70
2.5.4 Jumlah Tiang

Perhitungan jumtah tiang yang dipertukan pada suatu titik kolom


menggunakan beban aksial dengan kombinasi beban. Jumlah tiang yang
diperlukan dihitung dengan membagi gaya aksial yang terjadi dengan daya
dukung tiang.
Pu
np= (2.118)
Pa'
keterangan:
np : Jumlah tiang
Pa : Gaya aksial elastis yang terjadi (ton)
Pa ' : Daya dukung ijin tekan tiang (ton)

2.5.5 Efisiensi Kelompok Tiang

Perhitungan jumlah tiang yang dihitung masih belum sempurna karena


daya dukung kelompok tiang bukanlah berarti daya dukung satu tiang dikalikan
dengan jumlah tiang. Hal ini karena intervensi (tumpang tindihnya) garis-garis
tegangan dari tiang-tiang yang berdekatan (group action). Pengurangan daya
dukung kelompok tiang yang disebabkan oleh group action ini biasanya
dinyatakan dalam suatu angka efisiensi. Perhitungan efisiensi kelompok tiang
berdasarkan rumus Converse- Labbarre dari Uniform Building Code AASHTO
adalah sebagai berikut:
( n−1 ) m+( m−1) n
E g=1−θ (2.119)
90.m . n
keterangan:
Eg : Efisiensi kelompok tiang
θ : arc tg (D/ s) (derajat)
D : Ukuran penampang tiang (cm)
r : Jarak antar tiang (as ke as) (cm)
m : Jumlah tiang datam 1 kolom
n : Jumlah tiang dalam 1 baris

Menghitung daya dukung vertikal kelompok tiang:

71
Pa , t=E g . n p . Pa ' (2.120)
Syarat:
Pa , t > Pa

Menghitung daya dukung vertikal tiang tunggal:


Pa , 1=Eg . Pa ' (2.121)

2.5.6 Beban Maksimum Tiang pada Kelompok Tiang

Akibat beban-beban dari atas dan juga dipengaruhi oleh formasi tiang
dalam satu kelompok tiang, tiang-tiang akan mengalami gaya tekan atau tarik.
Oleh karena itu tiang-tiang harus dikontrol untuk memastikan bahwa masing-
masing tiang masih dapat menahan beban dari struktur atas sesuai dengan daya
dukungnya.
Beban aksial dan momen yang bekerja akan didistribusikan ke pile cap
dan kelompok tiang berdasarkan rumus elastisitas dengan menganggap bahwa
pile cap kaku sempurna, sehingga pengaruh gaya yang bekerja tidak
menyebabkan pile cap melengkung atau deformasi.
Pa M y . X maks M x . Y maks
Pmaks = ± ± (2.122)
np ny . ∑ X 2 nx . ∑ Y 2
keterangan:
Pmaks : Beban maksimum tiang
Pa : Gaya aksial elastis yang terjadi (ton)
My : Momen yang bekerja tegak turus sumbu y (ton.m)
Mx : Momen yang bekerja tegak lurus sumbu x (ton.m)
X maks : Jarak tiang arah sumbu x terjauh (m)
Y maks : Jarak tiang arah sumbu y terjauh (m)
Σ X2 : Jumlah kuadrat x (m2)
ΣY 2 : Jumlah kuadrat y (m2)
nx : Banyak tiang dalam satu baris arah sumbu x
ny : Banyak tiang dalam satu baris arah sumbu y
np : Jumlah tiang

72
Bila Pmaks yang terjadi bernilai positif, maka pile mendapatkan gaya tekan.
Bila Pmaks yang terjadi bernilai negatif, maka pile mendapatkan gaya tarik. Dari
hasil-hasil tersebut dapat dilihat apakah masing-masing tiang masih memenuhi
daya dukung tekan dan/atau tarik bila ada. Syarat yang harus dipenuhi yaitu:
Pmaks < Pa , 1

2.5.7 Tulangan Longitudinal Tiang

Perencanan tulangan pondasi tiang dihitung dengan langkah-langkah


sebagai berikut:
1. Menghitung luas tulangan
Syarat: A stmin ≤ A st ≤ A stmaks

A st = A s+ A 's (2.123)

A stmin=0.01 A g (2.124)

A stmaks=0.08 A g (2.125)

2. Gaya tarik dan gaya tekan pada penampang kolom

Gaya tarik bagian kiri ditahan oleh tulangan, sebesar:


T s= A s . f s (2.126)
Gaya tekan yang ditahan beton bagian kanan, sebesar:
C c =0.85 . f ' c . a . b (2.127)
Gaya tekan yang ditahan oleh tulangan kanan (C s ), yaitu:

a. Jika luas beton tekan diperhitungkan, maka:

C s= A s ' (f 's−0.85. f ' c ) (2.128)

b. Jika luas beton tekan diabaikan, maka:

C s= A s ' . f s ' (2.129)

3. Nilai regangan dan tegangan baja tulangan

Untuk regangan tarik baja tulangan sebelah kiri, dihitung sebagai


berikut:

73
d−c
ε s= . εc ' (2.130)
c

Untuk regangan tarik baja tulangan sebelah kiri, dihitung sebagai


berikut:

c−d s '
ε s '= . εc ' (2.131)
c

Untuk regangan baja tulangan (tarik maupun tekan) yang sudah


leleh, dihitung dengan persamaan:

fy
ε y= ,dengan E s=200000 MPa (2.133)
Es

Tegangan baja tulangan tarik dan tekan dihitung berikut:

f s=ε s . E s (2.134)

f s '=ε s ' . Es (2.135)

Jika f s ' ≥ ɛ y , maka tulangan sudah leleh, dipakai:

f s '=f y

4. Pada kondisi ini diperoleh jarak antara garis netral dan tepi beton
tekan sama dengan c b,. Nilai c b dapat ditentukan dengan persamaan
berikut:

600 d
c b= (2.136)
600+ f y

Dengan blok tegangan beton tekan persegi ekuivalen (a b) dihitung


sebesar:

a b=β 1 . c b (2.137)

5. Keseimbangan gaya0 ( ΣH =0)

Pnb=C c +C s−T s (2.138)

Menghitung kapasitas penampang pada kondisi seimbang


(balanced):

74
M nb=Pnb . eb =Cc d− ( a2 )+C ( d−d )+T (d −d )
s
'
s s s (2.139)

Dengan gaya eksentrisitas kolom pada kondisi runtuh balanced (eb):

M nb
e b= (2.140)
Pnb

Gaya eksentrisitas kolom kondisi runtuh tarik atau tekan (e ):

Mu
e= (2.141)
Pu

Jika penampang sentris maka e=0

6. Beban sentris

Diperoleh persamaan beban sentris ( Po ) sebagai berikut:

Po =0,85. f ' c ( A g− A st ) + A st . f y (2.142)

Menurut pasal 10.3.6.1 dan 10.3.6.2 hal.75 SNI 03-2847-2013


persamaan beban sentris untuk komponen struktur non-prategang
adalah sebagai berikut:

a. Untuk komponen struktur dengan tulangan spiral:

∅ Pnmaks =0.85 . ∅ .[0,85. f ¿ ¿ ' c ( A g− A st ) + A st . f y ]¿ (2.143)

b. Untuk komponen struktur dengan tulangan sengkang:

∅ Pnmaks=0.80 . ∅ .[0.85 . f ¿ ¿ ' c ( A g− A st ) + A st . f y ]¿ (2.144)

7. Syarat tulangan longitudinal

Pu <∅ Pn

dengan:

∅=0.65

2.5.8 Tulangan Tranversal Pondasi Tiang Pancang

Untuk keperluan hitungan tulangan geser tiang, biasanya penahan gaya


geser yang disumbangkan oleh gaya tarik dan gaya potong tulangan serta

75
pengaruh kekasaran agregat tidak diperhitungkan (diabaikan). Jadi, gaya geser
nominal tiang dianggap hanya ditahan oleh serat beton dan sengkang saja, dan
dirumuskan seperti berikut:

V n=V c +V s (2.145)

Dari persamaan di atas dapat dihitung nilai V s menjadi:

V u −∅ V c
V s= (2.146)

Untuk lebih jelasnya, prosedur hitungan tulangan geser pondasi tiang


dilaksanakan dengan langkah-langkah sebagai berikut:

1. Gaya geser perlu tiang (V u , k )

M u 2−M u 1
V u , k= (2.147)
λk

2. Gaya geser yang ditahan oleh beton (V c )

Menurut pasal 11.2.1.2 hal. 89 SNI 03-2847-2013, untuk komponen


struktur yang dikenai tekan aksial, rumus yang digunakan adalah
sebagai berikut:

N u ,k
V c =0,17 1+ ( 14. A g )
λ . √f ' c. b . d (2.148)

Nilai faktor modifikasi ( λ), dipakai 1,0 untuk beton normal.

3. Gaya geser yang ditahan oleh sengkang (V s)dan(V smaks )

V u −∅ V c
V s= (2.149)

Menurut pasal 11.4.7.1 hal. 93 SNI 03-2847-2013 bila V u melebihi


∅ V c, maka tulangan geser harus dihitung sebagai berikut:

A v . f yt . d
V s= (2.150)
s

Menurut pasal 11.4.7.9 hal. 93 SNI 03-2847-2013, Vs tidak boleh


diambil lebih besar dari:

76
V maks=0.66 √ f ' c . b . d (2.151)

Syarat: V s ≤ V smaks

4. Luas sengkang perlu ( A v ,u) untuk setiap panjang tiang S=1000 mm,
dengan memilih yang terbesar dari nilai A v berikut:

V s. S
A v= (2.152)
f y.d

Menurut pasal 11.4.6.3 hal. 92 SNI 03-2847-2013, luas sengkang


dihitung dengan rumus:

b.S
A vmin=0.062 . √ f ' c . (2.153)
f yt

Tapi tidak boleh kurang dari:

0.35 . b . S
A vmin ≥
fy

5. Dipilih sengkang n kaki dengan diameter d p, kemudian hitung jarak


sengkang

π 2
d .S
4 p (2.154)
s=
Av , u

Menurut pasal 7.10.5 hal. 56 SNI 03-2847-2013, ditentukan:

d p ≥10 mm ( untuk D ≤ 32mm )

d p ≥13 mm (untuk D36 , D 44 , D 56)

6. Dikontrol jarak spasi sengkang ( s) harus memenuhi syarat berikut:

Menurut pasal 7.6.3 hal 50 SNI 03-2847-2013,

Sn ≥1.5 . d p dan S n ≥ 40 mm

Menurut pasal 7.10.5.2 hal.56 SNI 03-2847-2013,

s ≤16. D dan s ≤ 48. d p

Menurut pasal 11.4.5.1 hal.91 SNI 03-2847-2013,

77
1 ' d
untuk V s<
3
√ f c . b . d , maka s ≤ dan s ≤600 mm
2

1 '
untuk V s>
3
√ f c . b . d , maka s ≤ d4 dan s ≤300 mm

7. Dihitung luas begel terpasang A v, t dengan rumus:

π 2
d .S
4 p (2.155)
A v, t=
s

dengan syarat:

A v, t ≥ A v ,u

2.5.9 Pile Cap

Pile Cap berfungsi untuk mengikat tiang-tiang menjadi satu kesatuan dan
memindahkan beban kolom kepada tiang. Pile cap biasanya terbuat dari beton
bertulang. Ketetntuan yang berlaku pada pondasi telapak, berlaku pula pada
perhitungan pile cap.
1. Dimensi pile cap
Jarak tiang mempengaruhi ukuran pile cap. Jarak tiang pada
kelompok tiang biasanya diambil 2.5D – 3D, dimana D adalah
diameter tiang.
2. Tebal minimum pile cap
Ketentuan tebal pile cap sama dengan ketentuan tebal fondasi tapak.
Tebal fondasi tapak di atas tulangan bawah tidak boleh kurang dari
150 mm untuk fondasi tapak diatas tanah, atau kurang dari 300 mm
untuk fondasi tapak (footing) di atas tiang fondasi (SNI 2847-2013
hal. 147).

3. Tebal selimut beton minimum pile cap

Berdasarkan SNI 2847-2013, tebal selimut beton pile cap yang dicor
di atas dan selalu berhubungan dengan tanah adalah 75 mm.

78
2.5.10 Kuat Geser Pile Cap

Berdasarkan SNI 03-2847-2013, perhitungan kuat geser satu arah dan dua
arah pada pile cap dapat dilakukan seperti penjelasan dibawah ini:

1. Kuat geser satu arah

Gambar 2. 22 Lokasi kritis geser satu arah.

Untuk komponen struktur yang dikenai geser dan lentur saja, maka kuat
geser dihitung sebagai berikut:
V c =0.17 . λ . √ f ' c .b .d (2.154)
Nilai faktor modifikasi ( λ), dipakai 1,0 untuk beton normal.
Syarat: V u ≤ ∅ . V c dengan ∅=0.75

2. Kuat geser dua arah

79
Gambar 2. 23 Lokasi kritis geser 2 arah pada kolom.

Gambar 2. 24 Lokasi kritis geser 2 arah pada pile.

Berdasarkan SNI 2847-2013 hal. 105, kuat geser dua arah ditentukan dari
nilai terkecil persamaan berikut:

V c =0.17 1+( 2β ) λ √ f c .b . d
'
o (2.155)

as . d
V c =0.083 ( bo ) '
+2 λ √ f c . bo . d (2.156)

V c =0.33 λ √ f ' c . bo . d (2.157)

dimana:

80
α s = 40 (untuk kolom interior)

α s = 30 (untuk kolom tepi)

α s = 20 (untuk kolom sudut)

keterangan:

V c = kuat geser nominal beton secara dua arah pada pile (N)

f ' c = mutu beton (MPa)

b o = keliling dari sisi kritis pile cap (mm)

t = tebal efektif pile cap (mm)

b = lebar pile cap mm

β 1 = rasio dari sisi panjang terhadap sisi pendek kolom

a s = 40 untuk kolom dalam, 30 untuk kolom tepi, 20 untuk kolom


sudut

Nilai kuat geser dua arah pada pile cap yang diijinkan ( ∅ V c ) harus lebih
besar dari gaya geser (V u ) agar pile cap tidak mengalami kagagalan geser
dua arah.

Syarat: V u ≤ ∅ . V c dengan ∅=0.75

Jika V u ≥ ∅ . V c maka tebal pile cap harus ditambah.

catatan:
pada lokasi kritis terhadap kolom nilai V u=Pu
pada lokasi kritis terhadap tiang nilai V u=P maks

2.5.11 Perencanaan Tulangan Pile Cap

Perencanaan tulangan pile cap dapat dilaksanakan seperti penjelasan


dibawah ini:
1. Menghitung lebar penampang krtitis ( B' ):
B bk
B' = − (2.158)
2 2

81
ketengan:
bk = lebar kolom (m).
B = lebar pile cap (m).
2. Menghitung berat pile cap pada penampang kritis (q ' ):
q ' =γ . L .h (2.159)
ketengan:
γ = berat jenis beton bertulang (kg/m3).
L = panjang pile cap (m).
h = tinggi pile cap (m).
3. Menghitung momen lentur ( M u ):

M u=( 2. Pmaks . s ) − ( 12 .q . B )
' '2
(2.160)

dengan, s=¿ jarak tepi kolom ke tiang


4. Menghitung luas tulangan eksisting
Luas tulangan tarik ( A s)
1
A s= . π . D 2 . n (2.161)
4
Luas tulangan tekan ( A s ')
1
A s ' = . π . D2 . n ' (2.162)
4
5. Menentukan kondisi tulangan
Nilai (a) baja tulangan:

( As −A 's ) . f y (2.163)
a=
0,85 f ' c . b
Nilai (a minleleh) baja tulangan:
600. β 1 . d d '
a minleleh= (2.164)
600−f y
Nilai (a maks leleh ) baja tulangan:

600. β 1 . d d
a maksleleh= (2.165)
600+ f y

Syarat:

82
a ≤ amaks leleh, jika memenuhi syarat maka tulangan tarik sudah leleh,
ukuran penampang balok sudah cukup.
a ≥ amin leleh, jika tidak memenuhi syarat maka tulangan tekan belum
leleh, nilai (a) baja tulangan dihitung kembali.
6. Menghitung kembali nilai (a) tulangan
600. A 's −A s . 1.25 f y
ρ=
1.7 f ' c . b
600. β 1 d 'S . A 's
q=
0.85 f ' c .b
a=( √ ρ2 +q ) – ρ (2.166)
7. Menghitung tegangan tulangan tekan
a−β 1 . d s '
f s '= 600 (2.167)
a
Syarat:
f s ' < f y , jika memenuhi syarat maka f s ' yang dipakai sesuai hitungan,

jika tidak f 's=f y ,


8. Menghitung momen nominal

M nc =0.85 . f ' c . a . b . d−( a2 )


M ns= A's . f 's . ( d−d 's)
M n=M nc + M ns (2.168)
9. Momen rencana
M r= Ø M n, dengan Ø=0.90 (2.169)
Syarat:
Mr> M u

2.6 Perkuatan Struktur dengan Metode Concrete Jacketing

Konsep dasar metode Concrete Jacketing ini adalah perbesaran dimensi


dan penambahan tulangan pada elemen struktur untuk meningkatkan kinerja
elemen tersebut. Pembesaran tersebut dilakukan dengan Jacketing. Jacketing dari
bahan beton sebagai solusi perkuatan yang efektif yang meningkatkan kinerja

83
seismik kolom. Teknik perkuatan struktur ini digunakan pada kolom bangunan
yang bertujuan untuk memperbesar penampang kolom, maka penampang kolom
menjadi leib besar daripada sebelumnya sehingga kekuatan geser beton menjadi
meningkat [ CITATION Cin171 \l 1033 ].
Adapun kelebihan dari penggunaan metode concrete jacketing adalah
sebagai berikut:
1. Mampu meningkatkan kedaktilitasan dari gedung
2. Material mudah didapatkan
3. Pekerjaan mudah dimengerti oleh tukang
Sedangkan kekurangan dari metode concrete jacketing adalah sebagai
berikut:
1. Beton yang lama dibongkar pada sisi-sisinya sehingga waktu
pekerjaan sedikit lebih lama daripada FRP (Fiber Reinforced
Polymer)
2. Biaya relatif mahal dikarenakan adanya penambahan tulangan dan
beton untuk pengecoran daerah yang akan ditambah dimensinya
3. Pekerjaan lebih lama karena harus menunggu kekuatan beton untuk
mencapai kekerasan maksimum
Menurut dokumen CED 39 (7428) “Seismic Evaluation and Strengthening
of Existing Reinforced Concrete Buildings – Guidelines” yang merupakan standar
India untuk evaluasi beban gempa dan perkuatan beton bertulang, spesifikasi
minimum yang harus dipenuhi untuk concrete jacketing antara lain [ CITATION
Cin171 \l 1033 ]:
a. Mutu beton pembungkus yang harus lebih besar atau sama dari mutu
beton eksisting.
b. Untuk kolom yang tulangan longitudinal tambahan tidak dibutuhkan,
minimum harus diberikan tulangan D12 mm di keempat ujungnya
dengan sengkang Ø8 mm.
c. Minimum tebal jacketing 100 mm.
d. Diameter tulangan sengkang minimum Ø8 mm tidak boleh kurang
1/3 Ø tulangan longitudinal.

84
e. Jarak maksimal tulangan sengkang pada daerah ¼ bentang adalah
100 mm, dan jarak vertikal antar tulangan sengkang tidak boleh
melebihi 100 mm.

Gambar 2. 25 (a) Kolom asli, (b) kolom jacketing.


Sumber: [ CITATION Cin171 \l 1033 ].
Sedangkan menurut [ CITATION Ani \l 1033 ] Concrete jacketing
merupakan teknik perkuatan dengan cara melapisi seluruh atau sebagian
permukaan elemen struktur dengan beton baru dengan atau tanpa disertai dengan
penambahan tulangan longitudinal maupun tulangan transversal. Beton baru yang
ditambahkan harus memiliki kuat tekan yang lebih tinggi atau minimal sama
dengan beton struktur yang diperkuat untuk memaksimalkan penambahan
kemampuan tekan struktur. Melalui penambahan dimensi serta tulangan ini
diharapkan untuk menambah kapasitas kekuatan struktur. Pekerjaan Concrete
Jacketing dapat dilakukan dengan tahap sebagai berikut:
a. Menghilangkan semua bagian-bagian beton yang telah lapuk
(terkontaminasi) atau menghilangkan semua bagian beton yang retak-
retak berat pada pekerjaan perbaikan beton yang telah rusak.
b. Untuk kondisi beton yang belum rusak cukup dilakukan pengupasan
beton sampai terlihat tulangan longitudinal.
c. Melapisi beton lama dengan bahan perekat.
d. Cor beton perlapis, bila bidang yang dilapisi sangat luas dapat juga
dipakai secara shotcrete. Untuk ketebalan lebih dari 5 cm perlu
diperkuat dengan kawat anyaman agar tidak terjadi retak-retak sebagai
akibat adanya susut pada beton. Untuk perletakkan sengkang, terdapat
dua alternatif cara pemasangan sengkang antara lain; sengkang U pada
balok dan sengkang persegi atau spiral pada kolom.

85
e. Dalam melaksanakan metode concrete jacketing diperlukan ketelitian
dikarenakan dalam memasang sengkang harus diperhatikan jarak
antara tulangan longitudinal.

2.7 Perkuatan Balok

Kebutuhan perkuatan pada balok diperhitungkan berdasarkan atas


kebutuhan momen yang diaplikasikan, yang harus lebih besar atau sama dengan
momen dari hasil perhitungan eksisting dari balok yang ditinjau. Balok yang
ditinjau adalah dianggap tidak monolit dengan pelat.

Gambar 2. 26 Penulangan sebelum dan sesudah diperkuat dengan Concrete


Jacketing.

2.7.1 Menentukan Luas dan Rasio Tulangan

Tulangan atau rasio tulangan pada sistem perencanaan beton bertulang


menurut SNI 03-2847-2013 dibatasi pada 2 keadaan yaitu
: A s harus ≤ A smaks dan A s harus ≥ A smin atau ρ harus ≤ ρ maks dan ρ harus ≥ ρmin :
1. Luas tulangan longitudinal balok:
Luas tulangan tarik ( A s)
1
A s= . π . D 2 . n (2.170)
4
Luas tulangan tekan ( A s ')
1
A s ' = . π . D2 . n ' (2.171)
4
2. Agar tulangan yang digunakan tidak terlalu sedikit atau rasio
tulangan ( ρ ) tidak terlalu kecil, diberikan syarat berikut (pasal 10.5.1
hal. 76 SNI 03-2847-2013):
A smin < A s atau ρmin < ρ< ρmaks

86
dengan rumus:
0,25 √ f ' c
A smin= . b .d (2.172)
fy

tidak kurang dari


1,4.b . d
A smin= (2.173)
fy
3. Agar penampang beton dapat mendekati keruntuhan seimbang
diberikan syarat berikut (lampiran B.10.3.3 hal. 221 SNI 03-2847-
2013):
a. Rasio tulangan ( ρ , ρ' )
Rasio tulangan perlu didapat dari hasil luas tulangan perlu
adalah sebagai berikut:
A s− A s '
ρ= (2.174)
b.d
b. Rasio tulangan kondisi balancd ( ρb )
Untuk rasio tulangan kondisi seimbang dapat dihitung dengan:
510. β 1 . f ' c
ρb = (2.175)
( 600+f y ) f y
c. Rasio tulangan maksimal ( ρmaks )
Batasan maksimal tentang penggunaan rasio tulangan, yaitu:
ρ harus≤ ρ maks dengan persamaan berikut:
ρmaks =0,75. ρ b (2.176)
4. Rasio tulangan minimal ( ρmin )
Batasan minimal tentang penggunaan rasio tulangan, yaitu
ρ harus ≥ ρmin, dengan persamaan berikut:
f 'c 1,4
ρmin = √ atau ρmin = (dipilih yang terbesar )
4. f y fy
Karena nilai ρmin pada kedua rumus di atas dipilih yang besar, maka
dapat ditentukan batasannya dengan penjabaran rumus berikut:
Untuk mutu beton f’c ≤ 31,3 MPa, maka:

87
1,4
ρmin = (2.177)
fy
Untuk mutu beton f’c > 31,3 MPa, maka:
f 'c
ρmin = √ (2.178)
4. f y

2.7.2 Nilai a Baja Tulangan

Pada perencanaan beton bertulang, baja tulangan tarik dimanfaatkan


kekuatannya sampai batas leleh, atau tegangan tulangan tulangan tarik ( f s )
besarnya sama dengan tegangan leleh baja tulangan ( f y ). Nilai a baja tulangan
dapat dicari seperti penjelasan berikut:

1. Nilai a pada batas tulangan tarik leleh.

Agar tulangan tarik ini sudah leleh maka nilai c jangan terlalu besar.
Semakin besar nilai c, maka semakin kecil nilai regangan baja
tulangan tarik ( ε s ) yang akan terjadi. Batas nilai a (a= β1 . c) yang
merupakan nilai a maksimum agar tulangan tarik pada baris paling
dalam (baris paling jauh dari tepi serat tarik) sudah leleh (diberikan
notasi a maksleleh ), pada penjabaran rumus berikut:

c d d −c
=
ε 'cu ε sd

dengan:

d d = jarak tepi serat tekan ke tulangan tarik pada baris paling dalam

ε sd = regangan tulangan tarik paling dalam.

ε sd . c=ε 'cu . d d −ε 'cu . c

dan,

( ε ¿¿ sd + ε 'cu ). c=. ε 'cu .d d ¿

maka,

88
ε 'cu .d d
c= '
ε sd +ε cu

Jika diasumsikan nilai ε 'cu=0,003 (saat beton retak) dan


ε sd =ε y =f y / Es atau ε sd =ε y =f y /200000 (tulangan tarik paling dalam
sudah leleh).

0,003. d d 600. d s
c= =
fy 600+ f y
+0,003
200000

Nilai c diatas adalah nilai c maksimum agar tulangan tarik pada baris
paling dalam sudah leleh. Jika dimasukkan nilai a (a= β1 . c) ke
dalam persamaan diatas, maka diperoleh nilai a maksimum agar
tulangan tarik paling dalam leleh a maksleleh seperti berikut:

600. β 1 . d d
a maksleleh= (2.179)
600+ f y

Untuk tulangan tarik yang tidak lebih dari dua baris, praktis diambil
d d =d

2. Nilai a pada batas tulangan tekan leleh.

Untuk tulangan tarik, jika nilai a semakin besar, maka regangan


tulangan tarik ( ε s ) semakin kecil. Untuk tulangan tekan akan terjadi
sebaliknya, yaitu semakin besar nilai a, semakin besar pula nilai
regangan tulangan tekan ( ε s ' ), dan semakin kecil pula nilai a,
semakin kecil nilai ( ε s ' ). Jika nilai a sangat kecil maka, tulangan
tekan belum leleh.

Dari penjelasan diatas, maka dapat dihitung nilai a minimal agar


tulangan tulangan tekan pada baris paling dalam (baris terjauh dari
tepi serat tekan) sudah leleh (diberikan notasi a minleleh), dengan
penjabaran rumus berikut:

c c−d d '
=
ε 'cu ε sd '

89
dengan:

d d ' = jarak tepi serat tekan ke tulangan tekan pada baris paling dalam

ε sd ' = regangan tulangan tekan paling dalam.

ε sd ' . c=ε 'cu . c−ε 'cu . d d '

dan,

ε 'cu .d 'd =(ε 'cu −ε sd '). c

maka,

ε 'cu . d d '
c= '
ε cu−ε sd '

Jika diasumsikan nilai ε 'cu=0.003 (saat beton retak) dan


ε sd '=ε y =f y / Es atau ε sd '=ε y =f y /200000 (tulangan tarik paling
dalam sudah leleh).

0,003. d d ' 600. d d '


c= =
fy 600+ f y
+0,003
200000

Jika dimasukkan nilai a (a= β1 . c) ke dalam persamaan diatas, maka


diperoleh nilai a maksimum agar tulangan tarik paling dalam leleh
a minleleh seperti berikut:

600. β 1 . d d '
a minleleh= (2.180)
600−f y

Untuk tulangan tekan yang tidak lebih dari dua baris, diambil
d d ' =d s '

3. Manfaat nilai a maksleleh dan a minleleh pada perhitungan beton bertulang.

Nilai a maksleleh dan a minleleh ini berguna untuk mengetahui kondisi


tulangan tarik dan tulangan tekan pada suatu penampang balok

90
beton, apakah semua tulangan tarik dan semua tulangan tekan sudah
leleh atau belum leleh.
Kondisi tulangan tarik sudah leleh atau belum leleh dapat diketahui
dengan cara menghitung nilai a (tinggi blok tegangan tekan beton
persegi ekivalen), kemudian dibandingkan dengan nilai a maksleleh
sehingga diperoleh 2 kemungkinan berikut:
a. Jika nilai a ≤ amaks leleh, berarti semua tulangan tarik sudah leleh.
b. Jika nilai a> amaks leleh, berarti tulangan tarik pada baris paling
dalam belum leleh, maka sebaiknya dimensi balok diperbesar.
Prinsip perencanaan balok beton bertulang tidak mengharuskan
bahwa semua tulangan tekan leleh. Jadi jika terjadi tulangan tekan
belum leleh tetap diperoleh, meskipun hal ini akan mengurangi
kekuatan balok dalam mendukung beban yang bekerja. Kondisi
tulangan tekan sudah leleh atau elum leleh dapat diketahui dengan
menghitung nilai a (tinggi blok tegangan tekan beton persegi
ekivalen), kemudian dibandingkan dengan nilai a minleleh sehingga
diperoleh 2 kemungkinan berikut:
a. Jika nilai a ≥ amin leleh, berarti semua tulangan tekan sudah leleh.
Sehingga nilai tegangan tekan tulangan sama dengan tegangan
lelehnya ( f 's=f y )
b. Jika nilai a< amaks leleh, berarti tulangan tekan pada baris paling
dalam belum leleh. Sehingga tegangan tekan tulangan masih
lebih kecil daripada tegangan lelehnya ( f 's < f y ).

4. Jika balok dengan tulangan tekan belum leleh, maka dapat diperoleh
persamaan-persamaan berikut:

600. A 's −A s f y
p=
1,7. f ' c . b

600. β 1 . d's . A s '


q=
0,85. f ' c . b

a=¿ (2.181)

91
Nilai regangan tulangan tekan ( ε s ' ) dapat dihitung dari distribusi
regangan dengan rumus:

' a−β 1 . d s '


ε s= .0 .003 (2.182)
a

Tegangan tekan baja tulangan dapat dihitung dengan menggunakan


rumus berikut:

' a−β 1 . d s '


f s= .600 (2.183)
a

Jika f 's ≥ f y , maka dipakai f 's=f y .

2.7.3 Distribusi Regangan dan Tegangan Balok

Perhitungan dalam analisis dan perencanaan dimensi, tulangan


longitudinal tambahan dapat dilakukan berdasarkan gaya keseimbangan gaya dan
kompatibilitas regangan, sama halnya dengan analisis dan perencanaan konstruksi
beton pada umumnya. Perkuatan yang dilakukan dapat mengakibatkan perubahan
dimensi dan jumlah tulangan sehingga mengakibatkan perubahan momen
kapasitas yang berbanding lurus dengan dimensi dan jumlah tulangan, regangan
dan tegangan, perkuatan dalam hal ini dapat dilihat pada gambar berikut:

Gambar 2. 27 Diagram Regangan - Tegangan Balok Sebelum Diperkuat.

92
Gambar 2. 28 Diagram Regangan - Tegangan Balok Setelah Diperkuat.

Untuk tinggi blok tegangan beton tekan persegi ekivalen (a = β1.c) dalam
mm. Faktor pembentuk tegangan beton tekan persegi ekivalen yang bergantung
pada mutu beton ( f ’ c) menurut pasal 10.2.7.3 SNI 03-2847-2013 sebagai berikut:
Untuk f ’ c antara 17 dan 28 MPa, β1 = 0.85
0.05 (f ' c−28)
Untuk f ’ c di atas 28 MPa, β 1=0.85−
7
Tetapi β 1 tidak boleh ¿ 0.65
Pada perencanaan beton bertulang, diusahakan agar kekuatan beton dan
baja agar dapat dimanfaatkan sebaik – baiknya. Untuk beton, karena direncanakan
menahan beban tekan, maka dimanfaatkan kuat tekan beton jangan sampai
melebihi batas runtuh pada regangan tekan beton maksimal (Ɛcu’) = 0,003.
Sedangkan untuk baja tulangan tarik yang tertanam didalam beton, dapat
dimanfaatkann kekuatan sepenuhnya sampai mencapai batas leleh, yaitu nilai
tegangan tarik baja f s sama dengan tegangan leleh f y .

1. Nilai regangan baja tulangan


Untuk regangan tulangan tarik, dihitung dengan persamaan berikut:
d−c
ε s= ε ' (2.184)
c cu
Untuk regangan tulangan tekan, dihitung dengan persamaan berikut:

' c−d s '


ε s= ε cu ' (2.185)
c

Nilai c b garis netral pada kondisi balanced dapat diperoleh dengan


rumus:
600 d
c b= (2.186)
600+ f y
Atau dapat ditentukan nilai c garis netral jika kondisi tekan atau tarik
menentukan sehingga diperoleh rumus:
a
c= (2.187)
β1
Untuk regangan baja tulangan (tarik maupun tekan) yang sudah
leleh, dihuting dengan:

93
fy
ε y= (2.188)
Es
dengan E s=200000 MPa

2. Nilai teganganan baja tulangan

Tegangan baja tulangan tarik ( f ¿¿ s)¿ dan tekan ( f ¿¿ s ') ¿ dihitung


dengan persamaan berikut
f s=ε s . E s (2.189)
f s '=ε s ' . Es (2.190)

Jika f s ' ≥ f y , maka dipakai f 's=f y

2.7.4 Perhitungan Gaya Dalam

Pada perencanaan beton bertulang, tinggi blok tegangan beton tekan


persegi ekivalen ( a ) pada balok dengan tulangan rangkap dihitung berdasarkan
prinsip keseimbangan gaya, yaitu gaya tarik dan gaya tekan yang terjadi pada
penampang balok. Gaya tarik oleh beton diabaikan, sehingga ada gaya tarik oleh
baja saja ( T s ) . Sedangkan untuk gaya tekan, balok terdiri atas dua jenis yaitu gaya

tekan baja tulangan ( C s ) .dan gaya tekan beton ( C c ) . Dengan prinsip kestimbangan
antara gaya tarik dan gaya tekan pada penampang balok didapatkan gaya-gaya
dalam sebagai berikut:

1. Gaya tekan beton ( C c ) .

Tegangan tekan persegi ekivalen dapat dihitung besar gaya tekan


beton Cc sebagai berikut:

C c =0,85. f ' c . a . b (2.191)

2. Gaya tekan baja tulangan ( C s ) .

Gaya tekan baja tulangan ( C s ) .dapat dihitung dengan:

C s= A 's . f s ' (2.192)

3. Gaya tarik baja tulangan ( T s ) .

94
Gaya tarik baja tulangan ( T s ) dapat dihitung dengan cara membuat
perkalian antara luas baja tulangan dan tegangan lelehnya, yaitu
sebagai berikut:
T s= A s . f y (2.193)

4. Kapasitas keseimbangan antara gaya tarik dan gaya tekan pada


penampang balok tersbut akan memberikan nilai (a) blok ekivalen
sebagai berikut:

( As −A 's ) f y (2.194)
a=
0,85. f ' c . b

2.7.5 Momen Nominal dan Momen Rencana Balok

Menghitung momen nominal dan moen rencana balok dapat menggunakan


persamaan berikut ini:
M n=M nc + M ns

( a2 ) dengan C =0.85 . f ' c . a . b


M nc =Cc d− c

M ns=C s ( d−ds ' ) denganC s =A 's . f s ' (2.195)


M r=∅ . M n dengan ∅=0.90 (2.196)

Syarat:
M r ≥ M u, jika memenuhi syarat maka tulangan longitudinal balok masih
mampu menerima beban yang bekerja.

2.7.6 Tulangan Geser Balok

Jika ada sebuah balok yang ditumpu secara sederhana (yaitu dengan
tumpuan sendi pada ujung yang satu dengan tumpuan rol pada ujung lainnya),
kemudian di atas balok diberi beban cukup berat, balok tersebut dapat terjadi dua
jenis retakan, yaitu retak yang arahnya vertikal dan retak yang arahnya miring.

95
Gambar 2. 29 Jenis retakan pada balok.
Sumber [CITATION Ali10 \l 1033 ].

Retak vertikal terjadi akibat kegagalan balok dalam menahan beban lentur,
sehingga biasanya terjadi pada daerah lapangan (bentang tengah) balok, karena
pada daerah ini timbul momen lentur paling besar. Retak miring terjadi akibat
kegagalan balok dalam menahan beban geser, sehingga biasanya terjadi pada
daerah ujung (dekat tumpuan) balok, karena pada daerah ini timbul gaya
geser/gaya lintang paling besar [CITATION Ali10 \l 1033 ].

2.7.7 Pemasangan Tulangan Geser Balok

Tulangan geser pada balok dapat dipasang dengan arah miring (disebut:
tulangan miring atau tulangan serong) dan dengan arah tegak (disebut: begel atau
sengkang), seperti terlihat pada gambar berikut:

Gambar 2. 30 Tulangan geser dan tulangan longitudinal balok.


Sumber: [CITATION Ali10 \l 1033 ].

Jenis sengkang yang biasa dipakai dibedakan berdasarkan jumlah kakinya,


yaitu: sengkang 2 kaki, sengkang 3 kaki, dan sengkang 4 kaki seperti terlukis pada
gambar 2.7 berikut:

96
Gambar 2. 31 Berbagai jenis sengkang pada balok.
Sumber: [CITATION Ali10 \l 1033 ].

2.7.8 Perencanaan Tulangan Geser atau Sengkang Balok

Perencanaan tulangan geser atau sengkang balok dilaksanakan seperti


penjelasan berikut ini [CITATION Ali10 \l 1033 ]:
1. Menurut pasal 21.6.2.2 hal. 190 SNI 03-2847-2013, gaya geser
ultimit ( V u ) balok harus dihitung sesuai penjelasan dibawah ini:

Gambar 2. 32 Penampang balok untuk mencari M pr 1.

Luas tulangan tarik ( A s):


1
A s= π . D 2p . n (2.197)
4
Luas tulangan tarik ( A s '):

1
A's= π . D 2p . n' (2.198)
4

Menentukan leleh tidaknya tulangan:

Nilai (a) baja tulangan:

( As −A 's ) . 1,25 f y (2.199)


a=
0,85 f ' c . b

Nilai (a minleleh) baja tulangan:

600. β 1 . d d '
a minleleh= (2.200)
600−1,25 f y

Nilai (a maks leleh ) baja tulangan:

97
600. β 1 . d d
a maksleleh= (2.201)
600+1,25 f y

Syarat:

a ≤ amaks leleh, jika memenuhi syarat maka tulangan tarik sudah


leleh, ukuran penampang balok sudah cukup.
a ≥ amin leleh, jika tidak memenuhi syarat maka tulangan tekan
belum leleh, nilai (a) baja tulangan dihitung kembali.

Menghitung kembali nilai (a) baja tulangan:

600. A 's −A s . 1.25 f y


ρ=
1,7 f ' c . b

600. β 1 d 'S . A 's


q=
0,85 f ' c .b

a=( √ ρ2 +q ) – ρ (2.202)

Menghitung tegangan tulangan tekan:

a−β 1 . d s '
f s '= 600 (2.203)
a

Syarat:

f s ' <1,25 f y, jika memenuhi syarat maka f s ' yang dipakai sesuai

hitungan, jika tidak f 's=1.25 f y ,

Menghitung kapasitas momen ujung positif ( M ¿¿ pr 1)¿:

M nc =0,85. f ' c . a . b . d− ( a2 )
M ns = A's . f 's . ( d−d 's)
M pr 1=M nc + M ns (2.204)

Menghitung kapasitas momen ujung negatif ( M ¿¿ pr 2)¿:

98
Untuk menghitung M pr 2 dilakukan dengan cara yang sama seperti
mencari M pr 1, hanya saja tulanan tekan dan tulangan tarik
terbalik.

Gambar 2. 33 Penampang balok untuk mencari M pr 2.

Menghitung gaya geser desain balok (V e 1 danV e 2):

Gambar 2. 34 Geser desain untuk balok.


W u ln
Nilai yang digunakan adalah V u yang didapat dari SAP dengan
2
kombinasi 1,2D +1,0L. Maka V e dapat dihitung sebagai berikut:
M pr 1 + M pr 2
V e 1= +V u (2.205)
ln
M pr 1 + M pr 2
V e 2= −V u (2.206)
ln

99
Dipilih V e terbesar, dengan catatan l n adalah panjang balok.

2. Gaya geser yang ditahan beton (V c ) dihitung dengan rumus:

Menurut pasal 11.2.1.2 hal. 89 SNI 03-2847-2013, untuk komponen


struktur yang dikenai geser dan lentur saja, rumus yang digunakan
adalah sebagai berikut:

V c =0,17 λ √ f ' c . b . d (2.207)

Nilai faktor modifikasi ( λ), dipakai 1,0 untuk beton normal.

Syarat:

∅V c
Jika V u < , maka tidak perlu tulangan geser.
2

∅Vc
Jika <V u <∅ V c , maka perlu tulangan geser.
2

Jika V u > ∅ V c, maka perlu tulangan geser dan gaya geser yang
ditahan oleh begel dihitung dengan persamaan (2.208).

3. Gaya geser yang ditahan oleh sengkang (V s) dihitung dengan


persamaan:
V u −ϕ V c
V s= (2.208)
ϕ
Menurut pasal 11.4.7.9 hal.93 SNI 03-2847-2013, Vs tidak boleh
diambil lebih besar dari:
V smaks =0,66. √ f ' c . b . d (2.209)
Syarat V s ≤ V smaks
4. Luas tulangan geser per meter panjang balok yang diperlukan ( A v ,u)
dihitung dengan memilih nilai terbesar dari rumus berikut:
Vs.S
A v, u= (2.210)
f y.d
Menurut pasal 11.4.6.3 hal. 92 SNI 03-2847-2013, luas sengkang
dihitung dengan rumus:
b.S
A v, min =0,062. √ f ' c . (2.211)
f yt

100
Tapi tidak boleh kurang dari:
0,35.b . S
A v, min = (2.212)
fy
Dengan S = panjang balok 1000 mm.
5. Kontorl spasi sengkang:
Spasi sengkang perlu ( s perlu ) diambil nilai yang terkecil dari
ketentuan berikut:
n
. π . d p2. S
4 (2.213)
s=
A v ,u
Menurut pasal 11.4.5.1 hal.91 SNI 03-2847-2013, dengan syarat:
1 d
untuk V s< √ f ' c . b . d , makas ≤ dan s ≤ 600 mm
3 2
1 d
untuk V s> √ f ' c . b . d , makas ≤ dan s ≤ 300mm
3 4
2
untuk V s> √ f ' c . b . d , makaukuran balok terlalu kecil
3
Syarat:
seksisting < s perlu

6. Luas sengkang terpasang dengan rumus:


n
πd p2 . S
4 (2.214)
A v, t=
s eksisting
Syarat:
A v, t > A v ,u, jika memenuhi syarat maka tulangan transversal balok
masih mampu menerima beban yang bekerja.

2.8 Perkuatan Kolom

Kebutuhan perkuatan kolom beton bertulang dihitung berdasarkan


kebutuhan dimensi kolom dan tulangan yang diperlukan untuk menerima beban
kombinasi gaya aksial dan momen lentur dari hasil analisa struktur bangunan
baru. Karena adanya penambahan beban yang terjadi dan diterima oleh kolom

101
eksisting, maka diperlukan dimensi kolom dan jumlah tulangan yang lebih besar
[ CITATION Ani \l 1033 ].
Karena pada perkuatan terdapat perubahan dimensi dan terdapat
penambahan jumlah tulangan, sehingga terjadi penambahan luas penampang bruto
kolom ( A g) dan luas total baja tulangan( A st ). Kemudian untuk menghitung
kekuatan nominal maksimum penampang, kuat tekan rencana dan selanjutnya,
dihitung dengan metode yang sama dengan perhitungan kuat tekan kolom
sebelum diperkuat begitupun dengan perhitungan kuat geser pada kolom.

2.8.1 Ketentuan Perencanaan Kolom

Berikut disajikan penampang kolom yang sebelum diperkuat dan setelah


diperkuat, beserta regangan dan tegangan yang terjadi:

Gambar 2. 35 Penampang kolom, diagram regangan, dan tegangan kolom


sebelum diperkuat.

Gambar 2. 36 Penampang kolom, diagram regangan, dan tegangan kolom setelah


diperkuat.

1. Luas tulangan total (Ag)


Menurut Pasal 10.9.1 hal.78 SNI 03-2847-2013, luas total (Ast) tulangan
longitudinal (tulangan memanjang) kolom harus memenuhi syarat berikut:
0.01 A g ≤ A st ≤ 0.08 A g (2.215)
dengan:

102
Ast = luas total tulangan memanjang (mm²)
Ag = luas bruto penampang kolom (mm²)
2. Diameter tulangan geser (sengkang)
Menurut pasal 7.10.5 hal. 56 SNI 03-2847-2013 tulangan geser (sengkang)
paling sedikit ukuran D-10 untuk tulangan D-32 atau lebih kecil. Paling
sedikit ukuran D-13 untuk D-36, D-43, dan D-57.
3. Gaya tarik dan gaya tekan pada penampang kolom
Gaya tarik bagian kiri ditahan oleh tulangan, sebesar:
T s= A s . f s (2.216)
Gaya tekan yang ditahan beton bagian kanan, sebesar:
C c =0.85 . f ' c . a . b (2.217)
Gaya tekan yang ditahan oleh tulangan kanan (Cs), yaitu:
c. Jika luas beton tekan diperhitungkan, maka:
C s= A s ' .(f 's−0.85 . f ' c) (2.218)
d. Jika luas beton tekan diabaikan, maka:
C s= A s ' . f 's (2.219)
4. Nilai regangan dan tegangan baja tulangan
Untuk regangan tarik baja tulangan sebelah kiri, dihitung sebagai
berikut:
d−c
ɛ s= . εc ' (2.220)
c
Untuk regangan tarik baja tulangan sebelah kiri, dihitung sebagai berikut:
c−d s '
ɛ s '= . εc ' (2.221)
c
Untuk regangan baja tulangan (tarik maupun tekan) yang sudah leleh,
dihitung dengan persamaan:
fy
ɛ y= (2.222)
Es
dengan Es = 200000 MPa
Tegangan baja tulangan tarik dan tekan dihitung berikut:
f s=ɛ s . Es (2.223)
f s '=ɛ s ' . Es (2.224)

103
Jika atau f s ' ≥ f y , maka tulangan sudah leleh, dipakai:
f s atau f 's=f y
5. Kolom dengan beban aksial tekan kecil
Jika diambil ∅ . P n kecil ¿ Pu ∅ , maka Pu ∅ diambil nilai terkecil dari nilai:
0.10 . f ' c . A g atau ∅ . P nb [CITATION Asr10 \l 1033 ].
Menurut pasal 9.3.2.2 hal.66 SNI 03-2847-2013 Faktor reduksi (∅)
penampang terkendali tekan untuk komponen struktur dengan tulangan
spiral adalah 0,75. Faktor reduksi (∅) penampang terkendali tekan untuk
komponen struktur dengan tulangan sengkang adalah 0.65
6. Penempatan tulangan kolom
Penempatan tulangan kolom dapat dilihat pada gambar dibawah ini:

Gambar 2. 37 Penempatan tulangan kolom.


Sumber:[CITATION Asr10 \l 1033 ].
keterangan:
sb = selimut beton
(50 mm jika berhubungan dengan tanah atau cuaca dengan D ≥19 mm
dan 40 mm jika tidak berhubungan dengan tanah atau cuaca dengan
D<19 mm) pasal 77.1 hal.51 SNI 03-2847-2013
Sn = jarak bersih antar tulangan ≥ 1,5.D atau ≥ 40 mm Pasal 7.6.3 hal.50
SNI 03-2847-2013
D
d s 1 =sb+ ∅ begel + (2.225)
2
d s 2 =sn+ D (2.226)
7. Jumlah tulangan longitudinal

104
Jumlah tulangan longitudinal maksimal per baris dirumuskan sebagai
berikut:
b−2 d s 1
m= +1 (2.227)
D+Sn
m = jumlah tulangan longitudinal perbaris
b = lebar penampang kolom, mm
ds1 = jarak decking pertama, (tebal lapis lindung beton + Øsengkang + D/2
(mm))
Sn = jarak bersih antar tulangan (mm)
D = diameter tulangan longitudinal (mm)

2.8.2 Pengaruh Beban Aksial pada Penampang Kolom

Pengaruh beban aksial pada penampang kolom dapat dilihat pada


penjelasan dibawah ini:

1. Penampang kolom dengan beban sentris

Gambar 2. 38 Kolom dengan beban sentris.


Sumber:[CITATION Asr10 \l 1033 ].

105
Pada kondisi beban sentris ( Po) ini dapat dianalisis seperti berikut:
A g=b . h=luasbruto penampang( mm2) (2.228)
A st= A1 + A2 =luastotal baja tulangan(mm2 ) (2.229)
An =A g −A st =luas bersihbeton(mm2 ) (2.230)
Gaya tekan beton:
C c =0,85. f ' c . A n
Gaya tekan tulangan:
C 1=A 1 . f y
C 2=A 2 . f y
Dengan mempertimbangkan keseimbangan gaya vertikal sama dengan nol
¿, maka diperoleh:
P0=C c +C1 +C 2

P0=0,85. f ' c . A n+ A 1 . f y + A 2 . f y
Sehingga diperoleh
P0=0,85. f ' c . ( A g −A st ) + A st . fy (2.231)
Menurut pasal 10.3.6.1 dan 10.3.6.2 hal.75 SNI 03-2847-2013 persamaan
beban sentris untuk komponen struktur non-prategang adalah sebagai
berikut:
i. Untuk komponen struktur dengan tulangan spiral:

∅ Pnmaks =0,85. ∅ .[0,85. f ' c . ( A g− A st ) + A st . fy ] (2.232)

ii. Untuk komponen struktur dengan tulangan sengkang:

∅ Pnmaks =0,80. ∅ .[0,85. f ' c . ( A g− A st ) + A st . fy] (2.233)

2. Penampang kolom pada kondisi beton tekan menentukan

Syarat penampang kolom dengan kondisi beton tekan menentukan adalah


c >cb. Pada penampang kolom dengan kondisi tekan menentukan,
regangan tekan beton telah mencapai batas ultimit ( ɛ cu ’=0,003 ), tulangan

tekan As’ telah mencapai leleh ( f s ’=f y ), tetapi tulangan tarik A s belum
leleh ( ɛ s < ɛ y atauf s <f y ). Tinggi blok tegangan beton tekan persegi
ekuivalen (a) dihitung sebesar:

106
a=β 1 . c (2.234)

Gambar 2. 39 Kolom dengan beban eksentris.


Sumber:[CITATION Asr10 \l 1033 ].

Gaya/beban pada tabel diberi tanda plus (+) jika arah gaya ke atas, dan
tanda minus (-) jika gaya ke bawah. Lengan momen juga diberikan tanda
plus (+) jika letak gaya di kanan sumbu kolom, dan tanda minus (-) jika
telak gaya di kiri sumbu kolom.
3. Penampang kolom pada kondisi seimbang
Penampang kolom dengan kondisi seimbang jika c=cb, maka tulangan
tarik mencapai leleh ( ɛ s=ɛ y ) bersamaan dengan regangan beton tekan
mencapai batas retak atau batas ultimit ( ɛ c ’=ɛ cu ’=0.003). Pada kondisi
ini diperoleh jarak antara garis netral dan tepi beton tekan sama dengan cb,

107
dan distribusi regangan pada penampang kolom dilukiskan pada gambar
dibawah Nilai c b dapat ditentukan dengan persamaan berikut:
600. d
c b= (2.235)
600+ fy

Dengan blok tegangan beton tekan persegi ekuivalen (a)dihitung sebesar:


a=β 1 . c b (2.236)

4. Penampang kolom pada kondisi tulangan tarik menentukan

Jika beban aksial Pn telah berada pada kondisi penampang c <cb,


kemudian beban tersebut digeser lagi ke kanan, maka luas penampang
beton tekan semakin kecil, sehingga regangan tekan beton juga semakin
kecil ( ɛ c ’ <0.003) dan nilai c ikut semakin kecil c <c b .
5. Penampang kolom pada kondisi beban Pn=0
Proses hitungan dilaksanakan dengan rumus-rumus berikut [CITATION
Asr10 \l 1033 ]:
a) Hitung nilai a , a minleleh ,a maks leleh
( As− A s ' ) . fy
a= (2.237)
0,85. f ' c . b
600. β 1. ds '
a minleleh = (2.238)
600−fy
600. β 1. dd
a maksleleh = (2.239)
600+ fy
b) Kontrol kondisi tulangan tekan, untuk menetapkan nilai a yang benar
i. Jika a ≥ amin lelehmaka tulangan tekan sudah leleh, dipakai
persamaan
ii. Jikaa ≤ amin leleh maka tulangan tekan belum leleh, nilai adihitung
lagi seperti berikut:
600. A s ' −As . fy
p=
1,7. f ' c . b
600. β 1. d s' . As '
q=
0,85. f ' c .b
a=( √ p2 +q )− p (2.240)
Tegangan tulangan tekan:

108
' a−β 1. d s '
f s= .600 (2.241)
a

c) Dihitung momen nominal (Mn) dan momen rencana (Mr)


a
M nc =0.85 . f ' c . a . b(d − )
2
M ns = A's . f s' .(d−d s' )
M n=M nc + M ns (2.242)
M r=∅ . M n (2.243)
Dengan, faktor reduksi kekuatan Ø=0.9
Momen pada penampang kolom yang telah diperkuat dengan
penambahan tulangan tarik maupun tekan, didapat penambahan
momen sesuai dengan gaya-gaya dalam baik gaya tekan beton (C c ),
gaya tekan baja tulangan (C s ), dan gaya tarik baja tulangan (T s )
dikali jarak ke posisi garis tengah kolom.

2.8.3 Diagram Interaksi Kolom

Beban yang bekerja pada kolom, biasanya berupa kombinasi antara beban
aksial dan momen lentur. Besar-beban aksial dan momen lentur yang mampu
ditahan oleh kolom bergantung pada ukuran/dimensi kolom, dan jumlah serta
letak baja tulangan yang ada/terpasang pada kolom tersebut. Hubungan antara
beban aksial dan momen lentur digambarkan dalam suatu diagram yang disebut
diagram interaksi kolom M −N .

109
Gambar 2. 40 Contoh diagram interaksi kolom M −N .
Sumber:[CITATION Asr10 \l 1033 ].

Jika nilai ( Pu dan M u ) diplotkan pada sumbu diagram, kemudian dibuat


garis horizontal dari beban Pu dan membuat garis vertikal dari M u maka diperoleh
titik kpotong R. Sesuai gambar diatas jika titik R berada di dalam diagram
interaksi kuat rencana, maka kolom mampu menahan beban yang bekerja. Tetapi
sebaliknya jika titik R berada di luar diagram interaksi kuat rencana, maka kolom
tersebut tidak mampu menahan beban yang bekerja.

2.8.4 Kekuatan Lentur Minimum Kolom

Menurut pasal 21.6.2.2 hal. 190 SNI 2847:2013, kekuatan lentur kolom
harus memenuhi syarat persamaan berikut:
∑ M nc ≥( 1,2)∑ M nb
Keterangan:
∑ M nc =¿ jumlah kekuatan lentur nominal kolom yang merangka ke
dalam joint, yang dievaluasi di muka-muka joint. Nilai M nc didapatkan
dengan cara mencari titik potong dengan membuat garis horizontal dari Pu
sampai berpotongan dengan diagram interaksi kuat nominal.
∑ M nb=¿ jumlah kekuatan lentur balok yang merangka ke dalam joint,
yang dievaluasi di muka-muka joint.

110
2.8.5 Tulangan Geser Kolom atau Sengkang Kolom

Faktor kegagalan kolom dapat pula disebabkan oleh ketidakmampuan


kolom dalam menerima gaya geser atau gaya lintang yang bekerja pada kolom.
Perencanaan tulangan geser kolom dapat dilihat seperti penjelasan berikut ini:
1. Bentuk sengkang kolom
Bentuk sengkang kolom setelah diperkuat terlihat seperti gambar berikut:

Gambar 2. 41 Bentuk sengkang kolom setelah diperkuat.


2. Perhitungan tulangan geser kolom
Untuk lebih jelasnya, prosedur hitungan tulangan geser kolom
dilaksanakan dengan langkah-langkah sebagai berikut:
a. Menurut pasal 21.6.2.2 hal. 190 SNI 03-2847-2013, gaya geser
ultimit ( V u ) kolom harus dihitung sesuai penjelasan dibawah ini,
Mencari kapasitas momen ujung ( M pr 3 dan M pr 4 ):
Untuk mencari kapasitas momen ujung ini dilakukan dengan cara
mencari titik potong dengan membuat garis horizontal dari Pu
sampai berpotongan dengan diagram interaksi kuat nominal
dengan nilai 1.25 f y.
Syarat:
Momen ujung M pr untuk kolom ini tidak boleh melebihi nilai M pr
yang dihasilkan oleh balok, sehingga:
M pr 1 + M pr 2
M pr 3 ≤ (2.244)
2
Jika tidak memnuhi syarat maka dipakai

M pr 1 + M pr 2
M pr 3=M pr 4 =
2

Menghitung gaya geser desain kolom (V e 2,3 )

111
M pr 3+ M pr 4
V e 2,3=
lu
dengan l u=¿ panjang kolom.
b. Luas tulangan geser ( A v )
A v =0.25 . π . D 2 . nkaki (2.245)
c. Dihitung gaya geser yang ditahan oleh beton ( Vc )
Menurut pasal 11.2.1.2 hal. 89 SNI 03-2847-2013, untuk komponen
struktur yang dikenai tekan aksial, rumus yang digunakan adalah
sebagai berikut:
N u ,k
V c =0.17 1+ ( 14. A g )
λ . √f ' c. b . d (2.246)

Nilai faktor modifikasi (λ), dipakai 1.0 untuk beton normal


d. Dihitung gaya geser yang ditahan oleh sengkang ¿) dan (V smaks )
V u −∅ V c
V s= (2.247)

Menurut pasal 11.4.7.9 hal. 93 SNI 03-2847-2013, Vs tidak boleh
diambil lebih besar dari:
V smaks=0.66 √ f ' c . b . d (2.248)
Syarat V s ≤ V s maks
e. Dihitung luas sengkang perlu ¿) untuk setiap panjang kolom S =1000
mm, dengan memilih yang terbesar dari nilai A v, u berikut:
V s.S
V v , u= (2.249)
fy . d
Menurut pasal 11.4.6.3 hal. 92 SNI 03-2847-2013, luas sengkang
dihitung dengan rumus:
b. S
A v, min =0,062 √ f ' c (2.250)
fy . t
Tapi tidak boleh kurang dari
0,35.b . S
A v, min = (2.251)
fy
f. Kontrol jarak spasi sengkang:
Spasi sengkang perlu ( s perlu ) diambil nilai yang terkecil dari
ketentuan berikut:

112
n
. π . d p2. S
4 (2.252)
s=
A v ,u
Menurut pasal 7.10.5.2 hal.56 SNI 03-2847-2013,
s ≤16. D dan s ≤ 48. dp
Menurut pasal 11.4.5.1 hal.91 SNI 03-2847-2013,
1 d
untuk Vs< . √ f ' c .b . d , maka s ≤ dan s ≤ 600 mm
3 2
1 d
untuk Vs> . √ f ' c .b . d , maka s ≤ dan s ≤ 300 mm
3 4
Syarat:
seksisting < s perlu
g. Dihitung luas begel terpasang A v, t dengan rumus:
n
π .d p2 . S
4 (2.253)
A v, t=
seksisting

Syarat:
A v, t > A v ,u, jika memenuhi syarat maka tulangan transversal kolom masih mampu
menerima beban yang bekerja.

BAB III
METODOLOGI

3.1 Lokasi Perencanaan

Lokasi dari gedung G RSUD Mangusada ini terletak di Jl. Raya Kapal
Mengwi, Kabupaten Badung, Bali, Indonesia.

113
Gambar 3. 1 Peta lokasi perencanaan.
Sumber: Google maps.

3.2 Data Perencanaan

Data yang digunakan dalam perencanaan perkuatan struktur gedung ini


terdiri dari beberapa data yaitu sebagai berikut:

3.2.1 Data Eksisting Bangunan

Data eksisting bangunan pada perencanaan ini terdiri dari beberapa data
yaitu sebagai berikut:
1. Data Umum Bangunan

Berikut adalah data umum bangunan eksisting yaitu:


a. Tipe bangunan : Rumah sakit
b. Jumlah lantai : 3 lantai dan 1 basement
c. Tinggi perlantai :

i. Lantai basement : 4 m
ii. Lantai 1 : 3.75 m
iii. Lantai 2 : 3.75 m
iv. Lantai 3 : 3.6 m

d. Tinggi atap : 6.5 m

2. Data Struktur Bangunan


Data struktur bangunan eksisting pada bangunan ini adalah sebagai
berikut:
e. Mutu dan bahan struktur:
iii. Struktur bangunan : beton bertulang f ’ c=25 Mpa
iv. Mutu tulangan : BJTD-40 tulangan ulir/deform
BJTP-24 tulangan polos
f. Pondasi:
Data pondasi disediakan pada tabel berikut:
Tabel 3. 3 Data pondasi eksisting.
Tipe Pondasi Dimensi

114
P1 P2
P1
Lebar pile cap 2,4 m 2,1 m
Panjang pile
2,4 m 2,4 m
cap
Kedalaman
1,4 m 1,3 m
pile cap
Jumlah tiang 4 3
Kedalaman
10 m 10 m
tiang
Diameter tiang 400 mm 400 mm
Sumber: PT. Dana Sularsa Cipta.

Gambar dari pondasi eksisting gedung dapat dilihat pada


gambar 3.2 dan untuk gambar yang lebih lengkap disajikan
pada lampiran.

Gambar 3. 2 Potongan pondasi eksisting P1 dan P2.


Sumber: PT. Dana Sularsa Cipta.

g. Kolom:
Data kolom disajikan pada tabel berikut:

Tabel 3. 4 Data eksisting kolom.

115
Tipe Dimensi Sengkang
Tulangan
Kolom (mm) Tumpuan Lapangan
KB 600x600 20D22 Ø10-100 Ø10-150
K1 600x600 20D22 Ø10-100 Ø10-150
K2 600x600 20D22 Ø10-100 Ø10-150
K3 600x600 20D19 Ø10-100 Ø10-150
Sumber: PT. Dana Sularsa Cipta.
Gambar dari kolom eksisting gedung dapat dilihat pada gambar
3.3 dan untuk gambar yang lebih lengkap disajikan pada
lampiran.

Gambar 3. 3 Detail kolom eksisting.


Sumber: PT. Dana Sularsa Cipta.

h. Balok:
Data balok ditunjukkan pada tabel berikut:

Tabel 3. 5 Data balok eksisting.


Tulangan Sengkang
Tipe Dimensi
Posisi Tumpua Lapanga
Balok (mm) Tumpuan Lapangan
n n
Atas 3D16 2D16
BP 550x200 Ø10-100 Ø10-150
Bawah 2D16 3D16
Atas 12D19 6D19
BC 600x350 Ø10-100 Ø10-150
Bawah 6D19 12D19
Atas 12D19 6D19
B1 600x350 Ø10-100 Ø10-150
Bawah 6D19 12D19
Atas 6D19 3D19
BA 450x250 Ø10-100 Ø10-150
Bawah 3D19 6D19
Sumber: PT. Dana Sularsa Cipta.
Gambar dari balok eksisting gedung dapat dilihat pada gambar
3.4 dan untuk gambar yang lebih lengkap disajikan pada
lampiran.

116
Gambar 3. 4 Detail balok eksisting.
Sumber: PT. Dana Sularsa Cipta.

i. Ring Balok
Data ring balok ditunjukkan pada tabel berikut:

Tabel 3. 6 Data ring balok eksisting.


Tipe Tulangan Sengkang
Dimensi
Kolo Posisi Tumpua Lapanga
(mm) Tumpuan Lapangan
m n n
Atas 6D19 3D19
R1 550x350 Ø10-100 Ø10-150
Bawah 3D19 6D19
Atas 7D19 4D19
R2 550x350 Ø10-100 Ø10-150
Bawah 4D19 7D19
Atas 3D16 2D16
RA 400x250 Ø10-100 Ø10-150
Bawah 2D16 3D16
Atas 3D13 2D13
RP 800x150 Ø10-100 Ø10-150
Bawah 2D13 3D13
Atas 6D19 3D19
RC 600x300 Ø10-100 Ø10-150
Bawah 3D19 6D19
Sumber: PT. Dana Sularsa Cipta.
Gambar dari ring balok eksisting gedung dapat dilihat pada
gambar 3.5 dan untuk gambar yang lebih lengkap disajikan pada
lampiran.

117
Gambar 3. 5 Detail ring balok eksisting.
Sumber: PT. Dana Sularsa Cipta.

3.2.2 Rencana Kerja dan Syarat-Syarat (RKS)

Rencana Kerja dan Syarat-Syarat (RKS) mencakup tentang persyaratan


mutu bahan dan ukuran spesifikasi dari suatau bangunan. Data ini diperlukan
untuk analisa struktur pada software SAP2000 dan perhitungan tulangan setiap
elemen struktut. Adapun mutu bahan dari masing-masing komponen struktur
yaitu:
Tabel 3. 7 Mutu beton struktur eksisting.
Komponen Silinder ( f ’ c)
No. Kubus (K)
Struktural (MPa)
1 Balok 25 300
2 Kolom 25 300
3 Pelat 25 300
4 Pondasi 25 300
Sumber: PT. Tunas Jaya Sanur.
Tabel 3. 8 Mutu baja tulangan eksisting.
Diameter
No. Komponen Struktural f y (MPa)
(mm)
Tul. Longitudinal > D12 400
1 Balok
Tul. Transversal ≤ Ø12 240
Tul. Longitudinal > D12 400
2 Kolom
Tul. Transversal ≤ Ø12 240
Tul. Longitudinal > D12 400
3 Pelat
Tul. Transversal ≤ Ø12 240
Tul. Susut > D12 400
4 Pile Cap
Tul. Bagi > D12 400
5 Pelat Tul. Longitudinal ≤ Ø 12 240
Sumber: PT. Tunas Jaya Sanur.

3.2.3 Gambar Arsitektur

Gambar dari arsitektur digunakan sebagai acuan dalam perhitungan


pembebanan untuk mengetahui fungsi ruang masing-masing lantai. Gambar
gedung dapat dilihat pada gambar 3. 6 dan untuk gambar arsitektur yang lebih
lengkap disajikan pada lampiran.

118
Gambar 3. 6 Denah arsitektur lantai 1.
Sumber: PT. Dana Sularsa Cipta.

3.2.4 Gambar Struktur

Gambar stuktur bangunan eksisting digunakan sebagai acuan dalam


perencanaan perkuatan dan pemodelan pada SAP2000. Dari gambar struktur dapat
diketahui dimensi-dimensi dari komponen struktur eksisting, sehingga dapat
dilakukan analisis atau evaluasi akibat dari penambahan lantai yang direncanakan.
Gambar struktur ditunjukan seperti gambar 3. 7 dan untuk lebih lengkapnya dapat
dilihat pada lampiran.

119
Gambar 3. 7 Struktur portal A.
Sumber: PT. Dana Sularsa Cipta.

3.2.5 Data Tanah

Berdasarkan data penyelidikan tanah yang dilakukan pada lokasi bangunan


didapatkan:
1. Berdasarkan hasil yang diperoleh dari tes sondir, maka dapat
disimpulkan bahwa penetrasi konus maksimal 250 kg/cm2 terdapat
pada rata – rata kedalaman 9.00 meter sampai dengan 9.60 meter
dari muka tanah setempat.
2. Sedangkan berdasarkan tes boring dapat disimpulkan bahwa dari
kedalaman lapisan atas berupa urugan. Kemudian lapisan bawahnya
berupa lempung berpasir. Setelah itu lapisan berupa lempung
berpasir bercampur butiran cadas. Dan lapisan paling bawah di
dominasi cadas berpasir kecoklatan. Dengan muka air tanah
ditemukan rata-rata pada kedalaman -1.50 meter.
3. Berdasarkan pengujian SPT diperoleh pada kedalaman 0.00 meter
sampai dengan 7.00 meter nilai N SPT berkisar antara 2 pukulan/feet
sampai dengan 26 pukulan/feet. Kemudian pada kedalaman 9.00
meter berkisar 37 pukulan/feet sampai dengan 50 pukulan/feet.

Untuk data penyelidikan tanah yang lainnya, lebih detail dapat dilihat pada
lampiran.

120
3.3 Desain Elemen Perencanaan
Untuk mendesain beton bertulang sesuai dengan peraturan yang berlaku di
Indonesia, maka terlebih dahulu perlu dilakukan penyesuaian parameter-
parameter yang digunakan pada program SAP2000 agar sesuai dengan SNI 03-
2847-2013. Parameter tersebut dapat dirubah pada opsi Concerete Frame Design
pada program SAP2000. Adapun parameter yang perlu dirubah yaitu:
1. Design Code : ACI 318-99
2. Phi (Bending Tension) : 0.8
3. Phi (Compressien Tied) : 0.65
4. Phi (Compressien Spiral) : 0.7
5. Phi (Shear) : 0.75

3.4 Asumsi Perencanaan

Adapun asumsi yang digunakan dalam perencanaan konstruksi ini adalah


sebagai berikut:
4. Perencanaan struktur bangunan (super structure)
a. Untuk pelat, balok, dan kolom pada lantai tambahan
direncanakan dengan preliminary design dan di kontrol sesuai
kebutuhan beban kerja.
b. Pada perkuatan lapisam beton eksisting dengan beton baru tidak
menggunakan shear connector, karena dianggap menggunakan
zat aditif antara beton lama dengan beton baru.
5. Perencanaan struktur bawah (base structure)
Untuk pondasi diasumsikan tidak terjadi penurunan tiang bersama
atau kelompok tiang.

3.5 Metode dan Flowchart Perencanaan

Langkah-langkah perencanaan perkuatan struktur gedung ini dapat dilihat


seperti penjelasan di bawah ini.

121
3.5.1 Metode Perencanaan Pembebanan
Berikut adalah langkah-langkah perencanaan pembebanan dalam
perencanaan ini yaitu:
1. Perencanaan beban mati tambahan dilakukan dengan melihat PPIUG
1983 dan mengacu pada brosur yang sesuai dengan material yang
digunakan.
2. Perencanaan beban hidup dilakukan dengan melihat fungsi ruang
yang sesuai dengan tabel 4-1 SNI 1727-2013 tentang Beban
Minimum untuk Perencanaan Bangunan Gedung dan Struktur Lain.
3. Perencanaan beban angin dilakukan dengan menentukan lokasi
gedung yang direncanakan kemudian dihitung sesuai SNI 1727-
2013.
4. Perencanaan beban hujan dihitung sesuai dengan persamaan (2.6).
5. Perencanaan beban gempa dilakukan dengan menggunakan respon
spektrum.

3.5.2 Metode dan Diagram Alir Secara Umum

Adapun langkah-langkah perencanaan perkuatan struktur ssecara umum


yaitu sebagai berikut:
1. Pengumpulan data eksisting, yaitu data gambar struktur, gambar
arsitektur, dan mutu bahan bangunan.
2. Pemodelan struktur bangunan eksisting menggunakan aplikasi
SAP2000.
3. Perhitungan pembebanan dan kombinasi pembebanan struktur
bangunan eksisting sesuai dengan SNI 1727-2013 tentang Beban
Minimum untuk Perencanaan Bangunan Gedung dan Struktur Lain.
4. Cek kekuatan kapasitas komponen struktur esksisting sesuai dengan
SNI 2847-2013 tentang Persyaratan Beton Struktural Untuk
Bangunan Gedung.
5. Preliminary design dimensi awal komponen struktur penambahan
lantai dengan menggunakan ketentuan SNI 2847-2013 tentang
Persyaratan Beton Struktural Untuk Bangunan Gedung.

122
6. Pemodelan struktur eksisting dengan penambahan lantai sesuai
premilitary design dengan aplikasi SAP2000
7. Perhitungan pembebanan dan kombinasi pembebanan struktu lantai
tambahan sesuai dengan SNI 1727-2013 tentang Beban Minimum
untuk Perencanaan Bangunan Gedung dan Struktur Lain.
8. Rekapitulasi gaya-gaya dalam M, D, N, yang diakibatkan oleh
pembebanan dengan kombinasi beban yang ditententukan.
9. Cek kapasitas penampang eksisting akibat dari penambahan lantai,
yaitu pemeriksaan struktur gedung (super structure) dan
pemerikasaan struktur bawah (base structure) sesuai ketentuan SNI
2847-2013 tentang Persyaratan Beton Struktural Untuk Bangunan
Gedung.
10. Jika hasil dari cek kapasitas akibat penambahan lantai sesuai dengan
ketentuan maka selesai, dan jika tidak maka dilanjutkan dengan
perencanaan perkuatan komponen struktur
11. Perencanaan perkuatan komponen struktur, yaitu perkuatan super
structure (kolom dan balok) dan perkuatan base structure (pondasi
dan pile cap) sesuai dengan ketentuan pada bab II.
12. Pemodelan struktur bangunan eksisting dengan perkuatan sesuai
desain yang telah ditentukan pada program SAP2000.
13. Rekapitulasi kembali gaya-gaya dalam M, D, N, setelah dilakukan
perkuatan.
14. Cek kapasitas penampang eksisting setelah perkuatan sesuai dengan
ketentuan SNI 2847-2013 tentang Persyaratan Beton Struktural
Untuk Bangunan Gedung.
15. Jika hasil cek kapasitas penampang setelah diperkuat sesuai
ketentuan maka selesai, dan jika tidak kembali dilakukan perkuatan
dengan dimensi penampang yang lebih besar.

Untuk lebih jelasnya berikut disajikan diagram alir (flow chart) secara
umum pada perencanaan ini:

123
Mulai

Data Eksisting:
Gambar Struktur
Gambar Arsitektur
Mutu Bahan
Data Tanah

Pemodelan struktur
bangunan eksisting

Analisa pembebanan dan


kombinasi pembebanan

Cek kekuatan
komponen struktur
eksisting

Prelimitary design
dimensi lantai
tambahan
Pemodelan struktur
bangunan eksisting
dengan penambahan
lantai

Analisa pembebanan dan


kombinasi pembebanan
lantai tambahan

Gambar 3. 8 Flowchart perencanaan secara umum.

124
A

Rekapitulasi gaya-gaya
dalam (M, D, N)

Kontrol kapasitas
penampang eksisting dengan
penambahan lantai.

Pemeriksaan struktur
Pemeriksaan struktur bawah:
gedung:
Pondasi
Kolom
Pile cap
Balok

Hasil pemeriksanaan penampang terpenuhi?

Ya

Tidak
Perencanaan perkuatan
komponen struktur
Tidak

Perencanaan perkuatan Perencanaan perkuatan


struktur bawah: struktur gedung:
Pondasi Kolom
Pile cap Balok

Pemodelan struktur
bangunan eksisting dengan
perkuatan

B C D

Gambar 3. 9 Lanjutan flowchart perencanaan secara umum.

125
B C D

Rekapitulasi gaya-gaya
dalam (M, D, N)

Kontrol kapasitas
penampang setelah
diperkuat

Pemeriksaan struktur
Pemeriksaan struktur bawah:
gedung:
Pondasi tiang pancang
Pile cap
Kolom
Balok

Tidak
Hasil pemeriksanaan penampang setelah diperkuat terpenuhi ?

Ya
Ya
Gambar

Selesai

Gambar 3. 10 Lanjutan flowchart perencanaan secara umum.

3.5.3 Metode Pemeriksaan Tulangan Longitudinal Balok Sebelum


Diperkuat

Langkah-langkah dalam pemeriksaan tulangan longitudinal balok sebelum


diperkuat yaitu:
1. Menginput dimensi (b , h), mutu bahan ( f ' c , f y ), diameter tulangan
( D), jumlah tulangan (n), gaya dalam ( M u ).
2. Menghitung tinggi efektif balok (d ).
3. Menghitung luas tulangan ( A s , A's), dengan persamaan (2.26) dan
persamaan (2.27).

126
4. Menghitung luas tulangan minimum ( A¿¿ smin)¿ dengan persamaan
(2.28) dan persamaan (2.29).
5. Menghitung rasio penulangan dengan persamaan (2.30) untuk ( ρ),
persamaan (2.32) untuk ( ρmaks ), dan persamaan (2.33) untuk
( ρ¿¿ min)¿.
6. Kontrol rasio tulangan:
Syarat:
A smin < A s
ρmin < ρ< ρmaks
Jika tidak lakukan perencanaan perkuatan.
7. Menghitung nilai (a) tulangan:
Menghitung nilai(a) dengan persamaan (2.50).
Menghitung nilai( a minleleh ) dengan persamaan (2.36).
Menghitung nilai ( a maks leleh) dengan persamaan (2.35).
8. Kontrol kondisi tulangan:
Syarat:

Jika nilai a ≤ amaks leleh, maka tulangan tarik sudah leleh, ukuran
penampang balok sudah cukup.

Jika nilai a ≥ amin leleh maka tulangan tekan belum leleh, nilai ( a )
dihitung kembali.
9. Menghitung kembali nilai ( a ) dengan persamaan (2.37).
10. Menghitung tinggi sumbu netral ( c ) dengan persamaan (2.43).
11. Menghitung regangan tulangan tarik ( ε s ) dengan persamaan (2.40).
12. Menghitung regangan tulangan tekan ( ε 's ) dengan persamaan (2.41).
13. Menghitung tegangan tulangan tarik ( f s ) dengan persamaan (2.45)
dan tegangan tulangan tekan ( f s ' ) dengan persamaan (2.46).
Jika f s ' ≥ f y maka dipakai f 's=f y .
14. Menghitung gaya tekan beton (C ¿¿ c) ¿ dengan persamaan (2.47).
15. Menghitung gaya tekan tulangan (C ¿¿ s) ¿ dengan persamaan (2.48).
16. Menghitung momen nominal ( M n ) persamaan (2.51).

127
17. Menghitung momen rencana ( M r ) dengan persamaan (2.52).
Syarat: M r ≥ M u
Jika tidak maka dilakukan perencanaan perkuatan, jika ya maka
selesai.

Untuk lebih jelasnya berikut disajikan diagram alir (flowchart)


pemeriksaan tulangan longitudinal balok sebelum diperkuat yaitu:

Mulai

Dimensi Balok
Mutu Bahan
Diameter
Jumlah Tulangan
Gaya Dalam

Tinggi efektif balok


Luas tulangan

Luas tulangan minimum

Rasio tulangan:

Gambar 3. 11 Flowchart pemeriksaan tulangan longitudinal balok sebelum


diperkuat.

128
A

Kontrol:

Tidak

Ya

Nilai tulangan:
Perencanaa
n perkuatan

Kontrol leleh:

Ya Tidak
Tulangan tekan sudah leleh,
Tulangan tekan belum leleh,
maka nilai blok beton
maka nilai blok beton dihitung
sudah benar
kembali

Tinggi sumbu netral


Tinggi sumbu netral

Regangan tulangan tarik Regangan tulangan tarik


Regangan tulangan tekan Regangan tulangan tekan

B C D

Gambar 3. 12 Lanjutan flowchart pemeriksaan tulangan longitudinal balok


sebelum diperkuat.

129
B C D

Tegangan tul. tarik dan tul. Tegangan tul. tarik dan tul.
tekan tekan
Jika maka Jika maka

Gaya tekan beton


Gaya tekan tulangan

Momen nominal
Momen rencana

Perencanaan Tidak
perkuatan Kontrol:

Ya
Selesai

Gambar 3. 13 Lanjutan flowchart pemeriksaan tulangan longitudinal balok


sebelum diperkuat.

3.5.4 Metode Pemeriksaan Tulangan Longitudinal Balok Setelah Diperkuat

Berikut adalah langkah-langkah pemeriksaan tulangan longitudinal balok


setelah diperkuat yaitu:
1. Menginput dimensi (b , h), mutu bahan ( f ' c , f y ), diameter tulangan
( D), jumlah tulangan (n), gaya dalam ( M u ).
2. Menghitung tinggi efektif balok (d ).

130
3. Menghitung luas tulangan ( A s , A's), dengan persamaan (2.170) dan
persamaan (2.171).
4. Menghitung luas tulangan minimum ( A¿¿ smin)¿ dengan persamaan
(2.172) dan persamaan (2.173).
5. Menghitung rasio penulangan dengan persamaan (2.174) untuk ( ρ),
persamaan (2.175) untuk ( ρmaks ), dan persamaan (2.177) untuk
( ρ¿¿ min)¿.
6. Kontrol rasio tulangan:
Syarat:
A smin < A s
ρmin < ρ< ρmaks
Jika tidak, tambah tulangan perkuatan.
7. Menghitung nialai (a) tulangan:
Menghitung nilai(a) dengan persamaan (2.194).
Menghitung nilai( a minleleh ) dengan persamaan (2.180).
Menghitung nilai ( a maks leleh) dengan persamaan (2.179).
8. Kontrol leleh tulangan
Syarat:

Jika nilai a ≤ amaks leleh, maka tulangan tarik sudah leleh, ukuran
penampang balok sudah cukup.

Jika nilai a ≥ amin leleh maka tulangan tekan belum leleh, nilai ( a )
dihitung kembali.
9. Menghitung kembali nilai ( a ) dengan persamaan (2.181).
10. Menghitung tinggi sumbu netral ( c ) dengan persamaan (2.187).
11. Menghitung regangan tulangan tarik ( ε s ) dengan persamaan (2.184).
12. Menghitung regangan tulangan tekan ( ε 's ) dengan persamaan (2.185).
13. Menghitung tegangan tulangan tarik ( f s ) dengan persamaan (2.189)
dan tegangan tekan ( f s ' ) dengan persamaan (2.190).
Jika f s ' ≥ f y maka dipakai f 's=f y .
14. Menghitung gaya tekan beton (C ¿¿ c) ¿ dengan persamaan (2.191).

131
15. Menghitung gaya tekan tulangan (C ¿¿ s) ¿ dengan persamaan
(2.192).
16. Menghitung momen nominal ( M n ) persamaan (2.195).
17. Menghitung momen rencana ( M r ) dengan persamaan (2.196).
Syarat: M r ≥ M u
Jika tidak, maka tambah tulangan perkuatan, jika ya maka selesai.

Untuk lebih jelasnya berikut disajikan diagram alir (flowchart)


pemeriksaan tulangan longitudinal balok setelah diperkuat yaitu:

Mulai

Dimensi Balok
Mutu Bahan
Diameter
Jumlah Tulangan
Gaya Dalam

Tinggi efektif balok:


Luas Tulangan

Luas Tulangan Minimum

A B C

Gambar 3. 14 Flowchart pemeriksaan tulangan longitudinal balok setelah


diperkuat.

132
A B C

Tambah
tulangan Rasio Tulangan:
perkuatan

Kontrol:
Tidak

Ya

Nilai tulangan:

Kontrol leleh:

Ya Tidak
Tulangan tekan sudah
Tulangan tekan belum
leleh, maka nilai blok
leleh, maka nilai blok
beton sudah benar
beton dihitung lagi

Tinggi sumbu netral Tinggi sumbu netral

B D E

Gambar 3. 15 Lanjutan flowchart pemeriksaan tulangan longitudinal balok setelah


diperkuat.

133
B D E

Regangan tulangan tarik Regangan tulangan tarik


Regangan tulangan tekan Regangan tulangan tekan

Tegangan tul. tarik dan tul. Tegangan tul. tarik dan tul.
tekan tekan
Jika maka Jika maka

Gaya tekan beton


Gaya tekan tulangan

Momen nominal
Momen rencana

Tambah
tulangan
Tidak Kontrol momen:
perkuatan
 

Ya
Selesai

Gambar 3. 16 Lanjutan flowchart pemeriksaan tulangan longitudinal balok setelah


diperkuat.

134
3.5.5 Metode Pemeriksaan Tulangan Transversal Balok

Metode pemeriksaan tulangan transversal balok dapat dilakukan sesuai


penjelasan dibawah ini:
1. Menginput dimensi (b , h , d , d s ), mutu bahan ( f ' c , f y ), diameter
tulangan ( D ), dan gaya geser (V u ).
2. Menghitung gaya geser desain (V e ) dengan persamaan – persamaan
berikut:
Luas tulangan dengan persamaan (2.53) dan (2.54).

Nilai ( a ) tulangan dengan persamaan (2.55), (2.56), dan (2.57).

Kontrol kondisi tulangan, jika (a> amin leleh) maka tulangan tekan
sudah leleh, nilai ( a ) sudah benar. Jika tidak hitung ( a ) kembali.

Menghitung kembali nilai ( a ) tulangan dengan persamaan (2.58).

Mnghitung tegangan tulangan tekan ( f s ' ) dengan persamaan (2.59).

Menghitung kapasitas momen ujung ( M pr 1∧M pr 2) dengan


persamaan (2.60).

Menghitung geser desain (V e ) dengan persamaan (2.61) dan (2.62)


kemudian dipilih V u=V e yang terbesar.

3. Menghitung gaya geser beton dengan persamaan (2.69)


∅V c
Jika V u < , maka tidak perlu tulangan sengkang.
2
∅Vc
Jika <V u <∅ V c, maka digunakan luas sengkang perlu minimal
2
per meter terbesar dari persamaan (2.67), dan persamaan (2.68)

Jika V u > ∅ V c, hitung gaya geser yang ditahan sengkang (V s∧V smaks )
dengan persamaan (2.64) dan (2.65).
Syarat:
Jika V s <V smaks maka penampang balok cukup, jika tidak perbesar
penampang balok.

135
Kemudian hitung luas sengkang perlu per meter dari persamaan
(2.66), (2.67), dan (2.68) dipilih yang tersesar.
4. Kontrol spasi sengkang dengan memilih spasi yang terkecil dari
ketentuan berikut:
Jika V s ≤ 0,33 √ f ' c . bw . d maka digunakan:
d
Persamaan (2.69) atau s< dan s<600 mm
2
Jika √ f ' c . bw . d <V s < 0,66 √ f ' c . bw . d maka digunakan:
d
Persamaan (2.69) atau s< dan s<300 mm
4
Jika V s ≥ 0,66 √ f ' c . bw . d maka ukuran penampang terlalu kecil dan
harus diperbesar.
Syarat:
Jika S perlu < S eksisting maka jarak sengkang masih memenuhi syarat, jika
tidak perbesar diameter tulangan.
5. Menghitung luas tulangan geser terpasang dengan persamaan (2.70).
6. Kontrol luas tulangan:
Syarat:
Jika A v, t ≥ A v ,u maka jarak sengkang masih memenuhi syarat, jika
tidak perbesar diameter tulangan.

Untuk lebih jelasnya berikut disajikan diagram alir (flowchart)


pemeriksaan tulangan transversal balok yaitu:

136
Mulai

Dimensi Balok Perbesar


Mutu Bahan penampang
Diameter tulangan balok.
Gaya Geser

Gaya geser desain

Kuat geser beton

Daerah Daerah Daerah

Dipakai luas begel perlu


minimal per meter Gaya geser sengkang
panjang balok terbesar
Tidak perlu
sengkang. Atau Tidak
Kontrol:
dipakai
sengkang
diameter
( spasi dan Ya
Dipakai luas begel perlu
per meter panjang balok
terbesar

A B C D

Gambar 3. 17 Flowchart pemeriksaan tulangan transversal balok.

137
B B C D

Jika Jika Jika

Ukuran penampang terlalu


Spasi sengkang perlu Spasi sengkang perlu kecil dan harus diperbesar
atau atau
dan dan
dipilih yang terkecil. dipilih yang terkecil.
Kembali ke awal

Kontrol:
Tidak Perbesar tulangan
 

Ya

Luas tulangan geser pasang

Kontrol:
Tidak
 

Ya

Selesai

Gambar 3. 18 Lanjutan flowchart pemeriksaan tulangan transversal balok.

138
3.5.6 Metode Pemeriksaan Tulangan Longitudinal Kolom Sebelum
Diperkuat

Langkah-langkah dalam pemeriksaan tulangan longitudinal kolom


sebelum diperkuat yaitu:
1. Menginput dimensi kolom (b , h , d , d s ), mutu badan ( fc’ , f y ),
diameter tulangan ( D), jumlah tulangan (n), dan modulus elastisitas

( E s ).
2. Menentukan kelangsingan kolom dengan persamaan (2.72).

k .l u
Jika ≤ 22, maka kolom langsing (tidak perlu perbesaran
r
momen).
k .l u
Jika >22, maka kolom tidak langsing (perlu perbesaran
r
momen).
3. Menghitung luas tulangan dan luas penampang bruto dengan
persamaan (2.73).
4. Kontrol luas tulangan:
Syarat:
A stmin< A st < A smaks
Jika tidak maka dilakukan perencanaan perkuatan.
5. Tinjauan kolom pada kondisi beban sentris:

Menghitung P0 dengan persamaan (2.88).

Menghitung Pmaks dengan persamaan (2.90).

6. Tinjauan kolom pada kondisi tekan menentukan (c >c b ):

Menghitung c b dengan persamaan (2.92).

Diambil c >c b , kemudian menghitung a dengan persamaan (2.93).

Menghitung regangan tarik dan tekan dengan persamaan (2.78) dan


(2.79).
Menghitung tegangan tulangan tekan dengan persamaan (2.82).

139
Menghitung gaya aksial nominal dan momen nominal sesuai Tabel
2.20.
Menghitung gaya aksial rencana dan momen rencana dengan
∅=0,65.

7. Tinjauan kolom pada kondisi seimbang (c=c b)

Dilakukan dengan cara yang sama seperti diatas hanya saja diambil
c=c b.

8. Tinjauan kolom pada kondisi tarik menentukan (c <c b )

Dilakukan dengan cara yang sama seperti diatas hanya saja diambil
c <c b .

9. Tinjauan kolom pada kondisi beban Pn=0


Pada kondisi ini dihitung seperti balok dengan langkah-langkah
berikut:

Menghitung luas tulangan dengan persamaan (2.87).

Menentukan kondisi tulangan, jika A s ' = A s maka tulangan tekan


pasti belum leleh, kemudian hitung nilai a dengan persamaan (2.96).
Menghitung tegangan tulangan tekan dengan persamaan (2.97).
Menghitung momen nominal dengan persamaan (2.98).
Menghitung momen rencana dengan persamaan (2.99).

10. Membuat diagram intekasi kolom ( M −P).


11. Plot gaya dalam ( M u dan Pu ) ke diagram interasi kolom ( M −P).
12. Kontrol gaya dalam pada diagram interaksi kolom ( M −P):
Syarat:
Jika ( M u dan Pu ) berada didalam diagram interaksi kuat rencana,
maka kolom mampu menerima beban yang bekerja. Jika tidak, maka
dilakukan perencanaan perkuatan.

140
Untuk lebih jelasnya berikut disajikan diagram alir (flowchart)
pemeriksaan tulangan longitudinal kolom sebelum diperkuat yaitu:

Mulai

Dimensi Balok
Mutu Bahan
Diameter
Jumlah Tulangan
Modulus elastisitas

Menentukan kelangsingan kolom

Luas Tulangan

Tidak
Kontrol:

Ya
A B

Gambar 3. 19 Flowchart pemeriksaan tulangan longitudinal kolom sebelum


diperkuat.

141
142
A B

Gambar 3. 20 Lanjutan flowchart pemeriksaan tulangan longitudinal kolom


sebelum diperkuat.

A B

Perencanaan Tidak
perkuatan Cek gaya dalam pd diagram interaksi
 

Ya

Selesai

Gambar 3. 21 Lanjutan flowchart pemeriksaan tulangan longitudinal kolom


sebelum diperkuat.

3.5.7 Metode Pemeriksaan Tulangan Longitudinal Kolom Setelah


Diperkuat

Berikut adalah langkah-langkah pemeriksaan tulangan longitudinal balok


setelah diperkuat yaitu:
1. Menginput dimensi kolom (b , h , d , d s ), mutu badan ( fc’ , f y ),
diameter tulangan ( D), jumlah tulangan (n), dan modulus elastisitas

( Es)
2. Menentukan kelangsingan kolom dengan persamaan (2.72).

k .l u
Jika ≤ 22, maka kolom langsing (tidak perlu perbesaran
r
momen).
k .l u
Jika >22, maka kolom tidak langsing (perlu perbesaran
r
momen).

143
3. Menghitung luas tulangan dan luas penampang bruto dengan
persamaan (2.215).
4. Kontrol luas tulangan:
Syarat:
A stmin< A st < A smaks
Jika tidak maka dilakukan perencanaan perkuatan.
5. Tinjauan kolom pada kondisi beban sentris:

Menghitung P0 dengan persamaan (2.231).

Menghitung Pmaks dengan persamaan (2.233).

6. Tinjauan kolom pada kondisi tekan menentukan (c >c b ):

Menghitung c b dengan persamaan (2.235).

Diambil c >c b , kemudian menghitung a dengan persamaan (2.236).

Menghitung regangan tarik dan tekan dengan persamaan (2.220) dan


(2.221).
Menghitung tegangan tulangan tekan dengan persamaan (2.223).
Menghitung gaya aksial nominal dan momen nominal sesuai Tabel
2.20.
Menghitung gaya aksial rencana dan momen rencana dengan
∅=0,65

7. Tinjauan kolom pada kondisi seimbang (c=c b)

Dilakukan dengan cara yang sama seperti diatas hanya saja diambil
c=c b.

8. Tinjauan kolom pada kondisi tarik menentukan (c <c b )

Dilakukan dengan cara yang sama seperti diatas hanya saja diambil
c <c b .

9. Tinjauan kolom pada kondisi beban Pn=0


Pada kondisi ini dihitung seperti balok dengan langkah-langkah
berikut:

144
Menghitung luas tulangan dengan persamaan (2.229).

Menentukan kondisi tulangan, jika A s ' = A s maka tulangan tekan


pasti belum leleh, kemudian hitung nilai a dengan persamaan
(2.240).
Menghitung tegangan tulangan tekan dengan persamaan (2.241).
Menghitung momen nominal dengan persamaan (2.242).
Menghitung momen rencana dengan persamaan (2.243).

10. Membuat diagram intekasi kolom ( M −P).


11. Plot gaya dalam ( M u dan Pu ) ke diagram interasi kolom ( M −P).
12. Kontrol gaya dalam pada diagram interaksi kolom ( M −P):
Jika ( M u dan Pu ) berada didalam diagram interaksi kuat rencana,
maka kolom mampu menerima beban yang bekerja. Jika tidak, maka
tambah jumlah tulangan perkuatan.

Untuk lebih jelasnya berikut disajikan diagram alir (flowchart)


pemeriksaan tulangan longitudinal kolom setelah diperkuat yaitu:

145
Mulai

Dimensi Kolom
Mutu Bahan
Diameter
Jumlah Tulangan
Modulus elastisitas

Menentukan kelangsingan kolom

Luas Tulangan

Tambah Tidak Kontrol:


jumlah
tulangan

Ya

Tinjauan kolom pada kondisi


beban sentris

Tinjauan kolom pada kondisi


tekan menetukan

Tinjauan kolom pada kondisi


seimbang

A B

Gambar 3. 22 Flowchart pemeriksaan tulangan longitudinal kolom setelah


diperkuat.

146
A B

Tinjauan kolom pada kondisi


tarik menentukan

Tinjauan kolom pada kondisi


beban

Membuat diagram interaksi


kolom

Plot gaya dalam ke diagram interaksi


kolom

Tambah Tidak
jumlah Cek gaya dalam pd diagram interaksi
tulangan 

Ya

Selesai

Gambar 3. 23 Lanjutan flowchart pemeriksaan tulangan longitudinal kolom


setelah diperkuat.

3.5.8 Metode Pemeriksaan Tulangan Transversal Kolom

Metode pemeriksaan tulangan transversal kolom dapat dilakukan sesuai


penjelasan dibawah ini:
1. Menginput dimensi kolom (b , h , d , d s ), mutu bahan ( fc’ , f y ),
diameter tulangan ( D), gaya geser (V ¿¿ u)¿, gaya aksial ( Pu )
2. Menghitung gaya geser desain dengan persamaan berikut:

Menghitung kapasitas momen ujung ( M pr 3∧M pr 4 ) dengan


persamaan (2.100).

Menghitung geser desain (V e ) dengan persamaan (2.101).

147
3. Menghitung luas geser yang ditahan beton dengan persamaan
(2.103).
4. Menghitung gaya geser yang ditahan sengkang dengan persamaan
(2.104) dan (2.105).
Syarat:
Jika V s <V smax maka ukuran kolom sudah cukup.
5. Menghitung luas tulangan perlu per meter panjang balok dengan
persamaan (2.106), (2.107), dan (2.108) kemudian dipilih yang
terbesar.
6. Kontrol spasi sengkang dengan memilih spasi yang terkecil dari
ketentuan berikut:
Jika V s < 0,33 √ f ' c . bw .d maka digunakan:
d
Persamaan (2.109) atau s< dan s<600 mm
2
Atau s ≤16. D dan s ≤ 48. dp
Jika V s > 0,33 √ f ' c . bw .d maka digunakan:
d
Persamaan (2.109) atau s< dan s<300 mm
4
Atau s ≤16. D dan s ≤ 48. dp
Syarat:
Jika Seksisting < S perlu maka jarak sengkang masih memenuhi syarat, jika
tidak perbesar diameter tulangan.
7. Menghitung luas tulangan geser terpasang dengan persamaan
(2.110).
8. Kontrol luas tulangan:
Syarat:
Jika A v, t ≥ A v ,u maka jarak sengkang masih memenuhi syarat, jika
tidak perbesar diameter tulangan.

Untuk lebih jelasnya berikut disajikan diagram alir (flow chart)


pemeriksaan tulangan transversal kolom yaitu:

148
Mulai

Dimensi Kolom
Mutu Bahan
Diameter tulangan
Gaya Geser
Gaya aksial

Gaya geser desain

Kuat geser beton

Gaya geser sengkang


Perbesar
penampang kolom

Kontrol: Tidak

Ya

Dipakai luas begel perlu


per meter panjang balok
terbesar

A B

Gambar 3. 24 Flowchart pemeriksaan tulangan transversal kolom.

149
A B

Spasi sengkang:

Jika Jika

dan dan
dan dan
Dipilih spasi tekecil Dipilih spasi tekecil

Tidak Kontrol:
Perbesar tulangan

Ya

Luas tulangan geser pasang

Tidak
Kontrol:

Ya

Selesai

Gambar 3. 25 Lanjutan flowchart pemeriksaan tulangan transversal kolom.

150
3.5.9 Metode Pemeriksaan Daya Dukung Pondasi Tiang Pancang

Metode pemeriksaan tulangan daya dukung tiang pancang dan kelompok


tiang pancang dapat dilakukan sesuai penjelasan dibawah ini:
1. Menginput dimensi tiang pancang (D), nilai hasil uji sondir SPT
tanah, gaya aksial elastis ( Pa ) .
2. Menghitung daya dukung ijin tekan tiang pancang ( P'a ) dengan
persamaan (2.116).
3. Menghitung daya dukung ijin tarik tiang pancang ( Pta ) dengan
persamaan (2.117)
4. Menghitung efisiensi kelompok tiang ( E g) dengan pesamaan (2.119).
5. Menghitung daya dukung vertikal kelompok tiang ( Pa , t ) dengan
persamaan (2.120).
Syarat:

Pa , t > Pa

6. Menghitung daya dukung vertikal tiang tunggal ( Pa , 1) dengan


persamaan (2.121).
7. Menghitung beban maksimum tiang pada kelompok tiang ( Pmaks )
dengan persamaan (2.122).
Syarat:
Pmaks < Pa , 1
Jika tidak rencanakan perkuatan dengan pondasi bore pile.

Untuk lebih jelasnya berikut disajikan diagram alir (flowchart)


pemeriksaan daya dukung pondasi tiang pancang yaitu:

151
Mulai

Dimensi tiang, dimensi pile cap, dimensi kolom


Nilai hasil uji sondir SPT tanah
Gaya aksial elastis

Daya dukung ijin tekan tiang

Daya dukung ijin tarik tiang

Efisiensi kelompok tiang

Daya dukung vertikal kelompok tiang dan


tiang tunggal

Tidak Kontrol:

Ya

Beban maksimum tiang pada kelompok


tiang

Perencanaan
Perkuatan Kontrol:
Pondasi Bore Pile
Tidak

Ya

Selesai

Gambar 3. 26 Flowchart pemeriksaan daya dukung pondasi tiang pancang.

152
3.5.10 Metode Pemeriksaan Pile Cap

Langkah-langkah dalam perencanaan pile cap dapat diliha seperti


penjelasan dibawah ini:
1. Menentukan mutu bahan ( f 'c , f y ) ,gaya aksial ultimit ( Pu ), dimensi
pile ca, dimensi tiang pancang
2. Menghitung gaya geser terhadap kolom dengan tiga persamaan yaitu
persamaan (2.155), persamaan (2.156), dan persamaan (2.157).
3. Kontrol geser terhadap kolom:
V u=Pu
ϕ V c >V u
4. Menghitung beban maksimum tiang pada kelompok tiang dengan
persamaan (2.122).
5. Menghitung gaya geser terhadap tiang dengan tiga persamaan yaitu
persamaan (2.155), persamaan (2.156), dan persamaan (2.157).
6. Kontrol geser terhadap tiang:
V u=P maks
ϕ V c >V u
7. Menghitung lebar penampang kritis ( B' ) dengan persamaan (2.158).
8. Menghitung berat pile cap pada penampang kritis (q ' ) dengan
persmaan (2.159).
9. Menghitung momen lentur ultimit pile cap ( M u ) dengan persamaan
(2.160).
10. Menghitung luas tulangan eksiting ( A s dan A 's) dengan persamaan
(2.161) dan (2.162).
11. Menghitung leleh tidaknya tulangan:
Menghitung nilai(a) dengan persamaan (2.163).
Menghitung nilai( a minleleh ) dengan persamaan (2.164).
Menghitung nilai ( a maks leleh) dengan persamaan (2.165).

153
12. Kontrol leleh tulangan
Syarat:

Jika nilai a ≤ amaks leleh, maka tulangan tarik sudah leleh, ukuran
penampang balok sudah cukup.

Jika nilai a ≥ amin leleh maka tulangan tekan belum leleh, nilai ( a )
dihitung kembali.
13. Menghitung kembali nilai ( a ) dengan persamaan (2.166).
14. Menghitung tegangan tulangan teka ( f 's ) dengan persamaan (2.167).
Jika f s ' ≥ f y maka dipakai f 's=f y .
15. Menghitung momen nominal ( M n ) dengan persamaan (2.168).
16. Menghitung momen rencana ( M r )dengan persamaan (2.169).
Syarat: M r ≥ M u
Jika tidak maka dilakukan perencanaan perkuatan, jika ya maka
selesai.

Untuk lebih jelasnya berikut disajikan diagram alir (flowchart)


pemeriksaan pile cap yaitu:

154
z

155
Mulai

Mutu Bahan
Gaya aksial , Dimensi tiang dan kolom

Perbesar Perbesar
dimensi dimensi
pile cap pile cap

Beban maksmimum tiang pada


kelompok tiang

Geser terhadap kolom Geser terhadap tiang

Tidak Ya Tidak

Lebar penampang kritis

Berat sendiri penampang


kritis

Berat lentur

A B

Gambar 3. 27 Flowchart perencanaan pile cap.

156
A B

Luas tulangan

Nilai tulangan:

Kontrol leleh:

Ya Tidak
Tulangan tekan sudah
Tulangan tekan belum
leleh, maka nilai blok
leleh, maka nilai blok
beton sudah benar
beton dihitung lagi
 

Tegangan tul. tarik dan tul. Tegangan tul. tarik dan tul.
tekan tekan
Jika maka Jika maka

Momen nominal
Momen rencana

Perbesar Tidak Kontrol:


tulangan

Selesai
Gambar 3. 28 Lanjutan flowchart perencanaan pile cap.

157
BAB IV
PEMBAHASAN

4.1 Pemodelan Struktur Eksisting

Dari data-data yang didapatkan, maka dapat dibuat model struktur


bangunan eksisting pada program SAP2000 v.20 seperti ditunjukkan pada
gambar-gambar dibawah ini:

Gambar 4. 1 Material properti penampang beton pada SAP2000 v.20.


Sumber: Dokumentasi Pribadi.

158
Gambar 4. 2 Material properti baja tulangan pada SAP2000 v.20.
Sumber: Dokumentasi Pribadi.

Gambar 4. 3 Tampilan portal 3D view struktur eksisting pada SAP2000 v.20.


Sumber: Dokumentasi Pribadi.

159
Gambar 4. 4 Denah basement pada pada SAP2000 v.20.
Sumber: Dokumentasi Pribadi.

Gambar 4. 5 Denah lantai 1 pada SAP2000 v.20.


Sumber: Dokumentasi Pribadi.

Gambar 4. 6 Denah lantai 2 pada SAP2000 v.20.


Sumber: Dokumentasi Pribadi.

160
Gambar 4. 7 Denah lantai 3 pada SAP2000 v.20.
Sumber: Dokumentasi Pribadi.

Gambar 4. 8 Denah lantai atap pada SAP2000 v.20.


Sumber: Dokumentasi Pribadi.

161
4.2 Perencanaan Pembebanan Struktur Eksisting

Perencanaan pembebanan diperlukan sabagai bahan masukan (input)


dalam analisa struktur menggunakan program SAP2000. Beban-beban yang
bekerja pada struktur bangunan gedung G ini terdiri dari beberapa jenis, yaitu:

4.2.1 Beban Mati

Beban mati ialah berat dari semua bagian dari suatu gedung yang bersifat
tetap, termasuk segala unsur tambahan, penyelesaian-penyelesaian, mesin-mesin
serta peralatan tetap yang merupakan bagian yang tak terpisahkan dari gedung itu.
Adapun beberapa beban mati yang bekerja pada struktur gedung yang
direncanakan yaitu:

a. Beban Mati Pada Pelat

Beban mati pada pelat harus disesuaikan dengan gambar rencana sesuai
dengan fungsi dan penempatannya. Berikut adalah beban mati yang bekerja pada
pelat:
1. Beban mati pada pelat lantai basement:
Keramik homogeneus tile 600
= 19.44 kg/m2 (Brosur)
x 600 mm
Spesi adukan semen t = 10 mm = 21 kg/m2 (PPIUG,1987)
Total = 40.44 kg/m2

2. Beban mati pada pelat lantai 1-3


Bondek t = 0,75 mm = 8.29 kg/m2 (Brosur)
Instalasi listrik = 19 kg/m2 (ASCE)
Keramik homogeneus tile 600
= 19.44 kg/m2 (Brosur)
x 600 mm
Rangka hollow galvalum = 9.63 kg/m2 (Brosur)
Plafond gypsum 9 mm = 5.9 kg/m2 (Brosur)
Plumbing air bersih = 4.09 kg/m2 (Devayanti, 2017)
Plumbing air kotor = 10.8 kg/m2 (Devayanti, 2017)
Spesi adukan semen t = 10 mm = 21 kg/m2 (PPIUG,1987)
Total = 98.2 kg/m2

3. Beban mati pada pelat ruangan hemodialisa:

162
Bondek t = 0,75 mm = 8.29 kg/m2 (Brosur)
Instalasi listrik = 19 kg/m2 (ASCE)
Homogeneus Vinyl Siteer = 2.1 kg/m2 (Brosur)
Rangka hollow galvalum = 9.63 kg/m2 (Brosur)
Plafond gypsum 9 mm = 5.9 kg/m2 (Brosur)
Plumbing air bersih = 4.09 kg/m2 (Devayanti, 2017)
Plumbing air kotor = 10.8 kg/m2 (Devayanti, 2017)
Spesi adukan semen t = 10 mm = 21 kg/m2 (PPIUG,1987)
Total = 80.8 kg/m2
4. Beban mati pada pelat rooftop garden isi plafond:
Bondek t = 0,75 mm = 8.29 kg/m2 (Brosur)
Instalasi listrik = 19 kg/m2 (ASCE)
Rangka hollow galvalum = 9.63 kg/m2 (Brosur)
Plafond gypsum 9 mm = 5.9 kg/m2 (Brosur)
Plumbing air bersih = 4.09 kg/m2 (Devayanti, 2017)
Plumbing air kotor = 10.8 kg/m2 (Devayanti, 2017)
Spesi adukan semen t = 10 mm = 21 kg/m2 (PPIUG,1987)
Berat jenis tanah x tebal tanah
= 400 kg/m2
(2000 kg/m3 x 0,2 m)
Total = 478.7 kg/m2

5. Beban mati pada pelat rooftop garden tanpa plafond:


Bondek t = 0,75 mm = 8.29 kg/m2 (Brosur)
Instalasi listrik = 19 kg/m2 (ASCE)
Plumbing air bersih = 4.09 kg/m2 (Devayanti, 2017)
Plumbing air kotor = 10.8 kg/m2 (Devayanti, 2017)
Spesi adukan semen t = 10 mm = 21 kg/m2 (PPIUG,1987)
Berat jenis tanah x tebal tanah
= 400 kg/m2
(2000 kg/m3 x 0,2 m)
Total = 463.2 kg/m2

6. Beban mati pada pelat atap:


Bondek t = 0,75 mm = 8.29 kg/m2 (Brosur)
Instalasi listrik = 19 kg/m2 (ASCE)
Rangka hollow galvalum = 9.63 kg/m2 (Brosur)
Plafond gypsum 9 mm = 5.9 kg/m2 (Brosur)
Total = 42.8 kg/m2

7. Beban mati pada pelat tangga:


Berat sendiri anak tangga
( 0,083 m x 2400 kg/m3) = 199.2 kg/m2
Keramik homogeneus tile 600 x
= 19.44 kg/m2 (Brosur)
600 mm

163
Spesi adukan semen t = 10 mm = 21 kg/m2 (Brosur)
Total = 239.6 kg/m2

8. Beban mati pada pelat bordes:

= Total beban mati tangga - Berat sendiri anak tangga


2 2
= 239.6 kg/m – 199.2 kg/m

= 2
40.4 kg/m

b. Beban Mati Dinding Pada Balok


Beban mati dinding pada balok yaitu beban merata dinding yang ditumpu
oleh balok, beban ini dapat dihitung seperti penjelasan dibawah ini:
1. Menghitung berat masing-masing komponen dinding:
a. Bata ringan (t = 10 cm)
Berat jenis bata ringan = 680 kg/m3
Tebal bata ringan = 0.1 m
Berat bata ringan = 680 × 0.1 = 68 kg/m2
b. Plesteran D200 (t = 20 mm)
Daya sebar per zak = 2.5 m2
Berat per zak = 40 kg
Jumlah plesteran =2
Berat plesteran = 40/2.5 ×2 = 32 kg/m2
c. Acian NP S450 D200 (t = 2 mm)
Daya sebar per zak = 12 m2
Berat per zak = 30 kg
Jumlah acian =2
Berat acian = 30/12 ×2 = 5 kg/m2

2. Total beban mati dinding pada balok:


Total beban mati dinding pada balok dicari dengan menjumlahkan semua
berat dari masing-masing komponen dinding diatas, kemudian dikali tinggi
dinding.

164
a. Beban dinding lantai basement
Tinggi lantai =4m
Total beban dinding = (68 + 32 + 5) × 4 = 420 kg/m
b. Beban dinding lt. 1-2
Tinggi lantai = 3,75 m
Total beban dinding = (68 + 32 + 5) × 3.75 = 393.8 kg/m
c. Beban dinding lt. 3
Tinggi lantai = 3,6 m
Total beban dinding = (68 + 32 + 5) × 3.6 = 378 kg/m

c. Beban Mati Dinding Pada Pelat

Beban mati dinding pada pelat yaitu beban merata dinding yang ditumpu
oleh pelat, beban ini dapat dihitung seperti penjelasan dibawah ini:
1. Beban dinding merata lt. 1
Beban dinding merata lt 1 = 393.75 kg/m
2. Total beban mati dinding pada pelat:
Total beban mati dinding pada pelat dihitung dengan cara sebagai berikut:
Diambil contoh pada pelat tipe L1 lantai 1
Panjang dinding = 15.107 m
Luas pelat tipe L1 = 21.22 m
Maka beban mati dinding pada pelat
= (beban dinding merata lt.1 x panjang dinding)/luas pelat
= (393.75 × 15.11)/21.22
= 280.27 kg/m2
Untuk perhitungan beban pada tipe-tipe pelat lainnya disajikan pada tabel-
tabel berikut:

Tabel 4. 1 Beban mati dinding pada pelat lantai basement.


Beban
Beban merata Panjang Luas pelat
No Type Dinding
(kg/m) Dinding (m) (m2)
(kg/m2)
A B C D E F = (C*D)/E
1 L1 420 8 64 52.50

165
2 L2 420 8 64 52.50
3 L3 420 8 64 52.50
4 L4 420 8 32 105.00
5 L5 420 8 64 52.50
6 L6 420 11 64 72.19
7 L7 420 4 32 52.50
8 L8 420 8 64 52.50
9 L9 420 25.2 64 165.38
10 L10 420 20 64 131.25
11 L11 420 20 64 131.25
12 L12 420 8.5 32 111.56
13 L13 420 8 64 52.50
Sumber: Hasil Analisis.

Berikut disajikan gambar denah penempatan beban mati dinding pada


pelat lantai basement, yaitu:

166
Gambar 4. 9 Denah penempatan beban dinding pada pelat lt basement.
Sumber: Gambar Pribadi.

Untuk perhitungan beban mati dinding pada pelat lantai 1 disajikan pada
tabel dibawah ini:
Tabel 4. 2 Beban mati dinding pada pelat lantai 1.
Beban
Beban merata Panjang Luas pelat
No Type Dinding
(kg/m) Dinding (m) (m2)
(kg/m2)
A B C D E F = (C*D)/E
1 L1 393.75 15.107 21.2241 280.27
2 L2 393.75 10.793 21.2241 200.23
3 L3 393.75 8.001 21.2241 148.43
4 L4 393.75 11.024 21.2241 204.52
5 L5 393.75 14.507 21.2241 269.13
6 L6 393.75 17.601 21.2241 326.53
7 L7 393.75 2 16 49.22
8 L8 393.75 2 16 49.22
9 L9 393.75 11.891 21.2241 220.60
10 L10 393.75 4.734 21.2241 87.83
11 L11 393.75 2.667 21.2241 49.48
12 L12 393.75 8.746 21.2241 162.26
13 L13 393.75 2.667 21.2241 49.48
14 L14 393.75 4.667 21.2241 86.58
15 L15 393.75 9.324 21.2241 172.98
16 L16 393.75 9.354 21.2241 173.54
17 L17 393.75 5.334 21.2241 98.96
18 L18 393.75 7.334 21.2241 136.06
19 L19 393.75 6 16 147.66
20 L20 393.75 9.8 16 241.17
21 L21 393.75 6 21.2241 111.31
22 L22 393.75 4 21.2241 74.21
23 L23 393.75 2.667 21.2241 49.48
24 L24 393.75 9.133 21.2241 169.44
25 L25 393.75 10.233 21.2241 189.84
26 L26 393.75 12.584 21.2241 233.46
27 L27 393.75 12.45 21.2241 230.97
28 L28 393.75 2 16 49.22
29 L29 393.75 2 16 49.22
30 L30 393.75 2.667 21.2241 49.48
31 L31 393.75 12.245 21.2241 227.17
32 L32 393.75 5.334 21.2241 98.96

167
33 L33 393.75 2.667 21.2241 49.48
34 L34 393.75 6.667 21.2241 123.69
35 L35 393.75 2.667 21.2241 49.48
36 L36 393.75 2.667 21.2241 49.48
37 L37 393.75 9.667 21.2241 179.34
38 L38 393.75 5.334 21.2241 98.96
39 L39 393.75 6.267 21.2241 116.27
40 L40 393.75 12.899 21.2241 239.30
41 L41 393.75 12.584 21.2241 233.46
42 L42 393.75 8 21.2241 148.42
43 L43 393.75 8 21.2241 148.42
44 L44 393.75 6.575 21.2241 121.98
45 L45 393.75 2.667 21.2241 49.48
46 L46 393.75 2.667 21.2241 49.48
47 L47 393.75 2.667 21.2241 49.48
48 L48 393.75 2.667 21.2241 49.48
49 L49 393.75 5.333 21.2241 98.94
50 L50 393.75 6.167 21.2241 114.41
51 L51 393.75 14.084 21.2241 261.29
52 L52 393.75 16.001 21.2241 296.85
53 L53 393.75 8 21.2241 148.42
54 L54 393.75 2 16 49.22
55 L55 393.75 2 16 49.22
56 L56 393.75 4 16 98.44
57 L57 393.75 4 16 98.44
Sumber: Hasil Analisis.

Berikut disajikan gambar denah penempatan beban mati dinding pada


pelat lantai 1, yaitu:

168
Gambar 4. 10 Denah penempatan beban dinding pada pelat lt 1.
Sumber: Gambar Pribadi.

Untuk perhitungan beban mati dinding pada pelat lantai 2 disajikan pada
tabel dibawah ini:

Tabel 4. 3 Beban mati dinding pada pelat lantai 2.


Beban
Beban merata Panjang Luas pelat
No Type Dinding
(kg/m) Dinding (m) (m2)
(kg/m2)
A B C D E F = (C*D)/E
1 L1 393.75 2 8 98.44
2 L2 393.75 2 8 98.44
3 L3 393.75 18.225 21.2241 338.11
4 L4 393.75 18.217 21.2241 337.96
5 L5 393.75 5.958 21.2241 110.53
6 L6 393.75 8.067 21.2241 149.66
7 L7 393.75 2 16 49.22

169
8 L8 393.75 6 16 147.66
9 L9 393.75 4.683 21.2241 86.88
10 L10 393.75 11.167 21.2241 207.17
11 L11 393.75 2.667 21.2241 49.48
12 L12 393.75 2.667 21.2241 49.48
13 L13 393.75 8.667 21.2241 160.79
14 L14 393.75 2.667 21.2241 49.48
15 L15 393.75 6.942 21.2241 128.79
16 L16 393.75 2.667 21.2241 49.48
17 L17 393.75 1.017 21.2241 18.87
18 L18 393.75 10.925 21.2241 202.68
19 L19 393.75 2.667 21.2241 49.48
20 L20 393.75 2.667 21.2241 49.48
21 L21 393.75 8 21.2241 148.42
22 L22 393.75 3.3333 10.667 123.04
23 L23 393.75 8.4 16 206.72
24 L24 393.75 6.375 16 156.88
25 L25 393.75 6 16 147.66
26 L26 393.75 1.635 16 40.24
27 L27 393.75 2 16 49.22
28 L28 393.75 2 16 49.22
Sumber: Hasil Analisis.
Berikut disajikan gambar denah penempatan beban mati dinding pada
pelat lantai 2, yaitu:

170
Gambar 4. 11 Denah penempatan beban dinding pada pelat lt 2.
Sumber: Gambar Pribadi.
Untuk perhitungan beban mati dinding pada pelat lantai 3 disajikan pada
tabel dibawah ini:
Tabel 4. 4 Beban mati dinding pada pelat lantai 3.
Beban
Beban merata Panjang Luas pelat
No Type Dinding
(kg/m) Dinding (m) (m2)
(kg/m2)
A B C D E F = (C*D)/E
1 L1 378 4 10.668 141.73
2 L2 378 2.5 10.668 88.58
3 L3 378 2 16 47.25
4 L4 378 9.134 21.2241 162.68
5 L5 378 4.467 21.2241 79.56
6 L6 378 2.667 21.2241 47.50
7 L7 378 1.698 21.2241 30.24

171
8 L8 378 18.225 21.2241 324.59
9 L9 378 18.217 21.2241 324.44
10 L10 378 8.267 21.2241 147.23
11 L11 378 2.667 21.2241 47.50
12 L12 378 7.067 21.2241 125.86
13 L13 378 1.698 21.2241 30.24
14 L14 378 8 21.2241 142.48
15 L15 378 5.958 21.2241 106.11
16 L16 378 8.067 21.2241 143.67
17 L17 378 2 16 47.25
18 L18 378 6 16 141.75
19 L19 378 8.267 21.2241 147.23
20 L20 378 2.667 21.2241 47.50
21 L21 378 2.667 21.2241 47.50
22 L22 378 1.698 21.2241 30.24
23 L23 378 4.578 16 108.16
24 L24 378 5.986 16 141.42
25 L25 378 2.667 16 63.01
Sumber: Hasil Analisis.
Berikut disajikan gambar denah penempatan beban mati dinding pada
pelat lantai 3, yaitu:

172
Gambar 4. 12 Denah penempatan beban dinding pada pelat lt 3.
Sumber: Gambar Pribadi.

d. Beban Mati Dinding Partisi Pada Balok


Beban mati dinding partisi pada balok yaitu beban merata dinding partisi
yang ditumpu oleh balok, beban ini dapat dihitung seperti penjelasan dibawah ini:
1. Mencari berat rangka hollow:
Menggunakan rangka hollow galvanis 80.42.0.3 mm dengan
perhitungan dibawah ini:
Berat rangka hollow = 38.5 kg/6m
= 6.42 kg/m
Jumlah rangka per m2 = 2 btg
Berat per m2 = 6.42 × 2 = 12.8 kg/m

173
2. Berat dinding partisi:
Menggunakan dinding partisi merk Kalsi Part8’ (tebal 8 mm) dengan
perhitungan dibawah ini:
Berat dinding partisi = 11.73 kg/m2 (KalsiPart 8’)
Jumlah dinding partisi = 2 buah
Total berat dinding partisi = 11.73 × 2 = 23.46 kg/m2
3. Total beban mati dinding partisi:
Tinggi dinding partisi = 2.8 m
Beban mati dinding partisi = (12.8 + 23.46) ×2.8
= 101.621 kg/m

e. Beban Mati Dinding Partisi Pada Pelat

Beban mati dinding partisi pada pelat yaitu beban merata dinding partisi
yang ditumpu oleh pelat, beban ini dapat dihitung seperti penjelasan dibawah ini:
Diambil contoh perhitungan pada pelat tipe P1
Beban merata dinding partisi = 101.621 kg/m
Panjang dinding partisi = 7.4 m
Luas pelat tipe P1 = 21.22 m2
Maka beban mati dinding pada pelat:
= (berat merata dinding partisi ×panjang dinding)/luas pelat
= (101.621 ×7.4)/21.22
= 35.43 kg/m2
Untuk perhitungan beban dinding partisi pada tipe-tipe pelat lainnya
disajikan pada tabel dibawah ini:
Tabel 4. 5 Beban mati dinding partisi pada pelat lantai 2.
Beban
Beban merata Panjang Luas pelat
No Type Dinding
(kg/m) Dinding (m) (m2)
(kg/m2)
A B C D E F = (C*D)/E
1 P1 101.6213333 7.4 21.2241 35.43
2 P2 101.6213333 15.4 21.2241 73.74
3 P3 101.6213333 7.4 21.2241 35.43
4 P4 101.6213333 4.313 21.2241 20.65
5 P5 101.6213333 9.608 21.2241 46.00

174
6 P6 101.6213333 4.05 21.2241 19.39
7 P7 101.6213333 2.667 21.2241 12.77
8 P8 101.6213333 6.139 21.2241 29.39
9 P9 101.6213333 9.334 21.2241 44.69
10 P10 101.6213333 2.667 21.2241 12.77
11 P11 101.6213333 2.667 21.2241 12.77
12 P12 101.6213333 2.667 21.2241 12.77
13 P13 101.6213333 7.649 21.2241 36.62
14 P14 101.6213333 1.866 21.2241 8.93
15 P15 101.6213333 4.313 21.2241 20.65
16 P16 101.6213333 9.608 21.2241 46.00
17 P17 101.6213333 4.734 21.2241 22.67
18 P18 101.6213333 7.65 21.2241 36.63
19 P19 101.6213333 2.667 21.2241 12.77
20 P20 101.6213333 4.313 21.2241 20.65
21 P21 101.6213333 9.608 21.2241 46.00
22 P22 101.6213333 2.667 21.2241 12.77
23 P23 101.6213333 2.667 21.2241 12.77
24 P24 101.6213333 4.451 21.2241 21.31
25 P25 101.6213333 4.313 21.2241 20.65
26 P26 101.6213333 9.608 21.2241 46.00
27 P27 101.6213333 3.575 21.2241 17.12
Sumber: Hasil Analisis.
Agar lebih jelas berikut disajikan gambar denah penempatan beban mati
dinding partisi pada pelat lantai 2 yaitu:

175
Gambar 4. 13 Denah penempatan beban dinding partisi lt 2.
Sumber: Gambar Pribadi.

Untuk perhitungan beban mati dinding partisi pada pelat lantai 3 disajikan
pada tabel dibawah ini:
Tabel 4. 6 Beban mati dinding partisi pada pelat lantai 3.
Beban
Beban merata Panjang Luas pelat
No Type Dinding
(kg/m) Dinding (m) (m2)
(kg/m2)
A B C D E F = (C*D)/E
1 P1 101.6213333 8 21.2241 38.30
2 P2 101.6213333 2.667 21.2241 12.77
3 P3 101.6213333 8.595 21.2241 41.15
4 P4 101.6213333 2.667 21.2241 12.77
5 P5 101.6213333 2.667 21.2241 12.77
6 P6 101.6213333 8.595 21.2241 41.15
7 P7 101.6213333 2.667 21.2241 12.77

176
8 P8 101.6213333 2.667 21.2241 12.77
9 P9 101.6213333 1.528 21.2241 7.32
10 P10 101.6213333 8 21.2241 38.30
11 P11 101.6213333 2.667 21.2241 12.77
12 P12 101.6213333 2.225 21.2241 10.65
13 P13 101.6213333 2.667 21.2241 12.77
14 P14 101.6213333 1.528 21.2241 7.32
15 P15 101.6213333 4 21.2241 19.15
Sumber: Hasil Analisis.
Agar lebih jelas berikut disajikan gambar denah penempatan beban mati
dinding partisi pada pelat lantai 3 yaitu:

Gambar 4. 14 Denah penempatan beban dinding partisi lt 3.


Sumber: Gambar Pribadi.

f. Beban Mati Lift

177
Beban mati lift yaitu beban yang ditimbulkan akibat dari berat komponen-
komponen mesin lift yang digunakan. Adapun komponen yang dimaksud yaitu
seperti gambar dibawah ini:

Gambar 4. 15 Beban mati lift.


Sumber: HYUNDAI ELEVATOR.

Beban lift pengunjung dan lift pasien:


Beban R1 = 78 kN
Beban R2 = 78 kN
Beban R3 = 17 kN
Beban R4 = 29 kN
Total = 202 kN
g. Beban Mati Pada Atap
Beban mati pada atap yaitu beban yang terdiri dari beban genteng, beban
usuk dan beban reng. Beban mati pada atap dibebani pada gording dan dapat
dihitung seperti penjelasan dibawah ini:
1. Beban genteng
Menggunakan genteng merk espanica (32 cm × 31.4 cm) dengan
data:
Berat genteng per buah = 2 kg
Isi genteng per m2 = 14.5 buah
Berat genteng per m2 = 2 ×14.5 = 29 kg/m2

178
2. Beban usuk
Menggunakan usuk baja profil C.75×75 merk Trussco dengan data:
Berat usuk per m = 0.85 kg
Jumlah usuk per m2 = 3 batang
Berat usuk per m2 = 2.55 kg/m2
3. Beban reng
Menggunakan reng baja ringan profil uk dengan data:
Berat reng per m = 2.25 kg
Jumlah reng per m2 = 4 batang
Berat reng per m2 = 9 kg/m2
4. Total beban mati atap
Total beban mati atap = 29 + 2.55 + 9 = 40.55 kg/m2
Karena dibebani pada gording maka perlu dikalikan dengan jarak dari
gording yang perhitungannya disajikan pada tabel berikut:
Tabel 4. 7 Beban mati atap.
Jarak
Beban Mati
Grid Gording Beban Mati (kg/m)
(kg/m2)
(m)
A B C D=B*1/2C E=B*C
1, 9, 10, 18 40,55 1,3 26,357 -
2, 3, 4, 5, 6, 7, 8
40,55 1,3 - 52,715
11, 12, 13, 14, 15, 16, 17
Sumber: Hasil Analisis.

Gambar 4. 16 Penempatan beban mati pada atap.


Sumber: Gambar Pribadi.

179
4.2.2 Beban Hidup
Beban hidup yang terdapat pada Blok Gedung G RSUD Mangusada ini
teridiri dari beberapa beban, yaitu:
1. Beban hidup pada atap
Beban merata pelat atap:
Beban untuk atap datar = 0.96 kN/m2
Beban terpusat pada atap:
Beban hidup terpusat = 1.33 kN

2. Beban hidup pada pelat lantai


Beban merata:
a. Kantor = 2.40 kN/m2
b. Lobi = 4.79 kN/m2
c. Ruang pasien = 1.92 kN/m2
d. Ruang pertemuan = 4.79 kN/m2
e. Koridor = 3.83 kN/m2
f. Toilet = 1.92 kN/m2
g. Gudang = 6.00 kN/m2
h. Parkir = 1.92 kN/m2
i. Rooftop garden = 1.92 kN/m2

3. Beban hidup pada tangga


Beban merata:
Beban hidup pada tangga tetap = 0.96 kN/m2
Beban terpusat:
Beban hidup pada tangga = 1.33 kN

4. Beban hidup pada lift


Menggunakan lift dengan kapasitas = 1588 kg

180
4.2.3 Beban Hujan
Beban hujan harus dirancang mampu menahan beban dari semua air hujan
yang terjadi. Beban hujan pada pelat atap dapat dihitung sebagai berikut:
d s =10 mm
d h=10 mm
R=0.0098 .(ds+ dh)
R=0.0098 . ( 10+10 )=0.196 kN /m2
R=19.986 kg/m2
Beban hujan pada atap dibebani pada gording, sehingga perlu dilakukan
perhitungan sesuai dengan jarak gording yang digunakan:
Diketahui jarak gording pada rangka atap adalah 1.3 m,
Maka beban hujan dapat dihitung seperti pada tabel berikut:
Tabel 4. 8 Beban hujan pada atap.
Jarak
Beban Hujan
Grid Gording Beban Mati (kg/m)
(kg/m2)
(m)
A B C D=B*1/2C E=B*C
1, 9, 10, 18 19.986 1.3 12.991 -
2, 3, 4, 5, 6, 7, 8
19.986 1.3 - 25.982
11, 12, 13, 14, 15, 16, 17
Sumber: Hasil Analisis.
Penempatan beban hujan pada atap sama dengan penempatan beban mati
pada atap.

4.2.4 Beban Gempa


Beban gempa yang dipakai pada perencanaan ini adalah analisis gempa
dinamik dengan menggunakan respon spektrum pada SAP2000. Adapun proses
pembuatan respon spektrum yaitu sebagai berikut:
A. Menentukan kategori risiko bangunan
Gedung yang direncanakan merupakan gedung yang berisi fasilitas
kesehatan, ruang pertemuan, dan kantor termasuk ke kategori risiko III.

181
B. Menentukan faktor keutamaan gempa I e
Faktor keutamaan gempa untuk bangunan kategori risiko III adalah
I e =1.25.

C. Menentukan klasifikasi situs


Adapun yangdata didapatkan dari hasil penelitian tanah berupa uji SPT
adalah sebagai berikut:
Tabel 4. 9 Hasil uji SPT.
Hasil penelitian boring (BH1)
kedalaman (m) Ni di (m) di/Ni
1 2 1 0.500
3 7 2 0.286
5 20 2 0.100
7 16 2 0.125
9 59 2 0.034
30 59 21 0.356
Jumlah 30 1.041
Sumber: Data Penyelidikan Tanah.

Dari data diatas dapat dihitung tahanan penetrasi standar rata-rata Ń


dengan cara sebagai berikut:
n

∑ di 30
i=1
Ń= n
= =21.420
d 1.041
∑ Ni
i=1 i
Berdasarkan hasil hitungan diatas untuk nilai Ń=21.420 sesuai tabel 3
klasifikasi situs SNI 1726:2012, maka termsuk ke dalam klasifikasi situs SD yaitu
tanah sedang.

D. Menentukan kategori desain seismik


Menentukan kategori desain seperta penjelasan dibawah ini:
1. Menentukan parameter respon spektrum Ss dan S1
Dari gambar 2. 1 Parameter respon spektral gempa untuk periode
pendek didapatkan Ss =1

182
Dari gambar 2. 2 Parameter respon spektral gempa untuk periode 1,0
detik didapatkan S ₁=0.4
2. Menentukan koefisien situs F a dan F v
Dari tabel 2. 8 untuk kelas situs tanah SE maka F a=1.1
Dari tabel 2. 9 untuk kelas situs tanah SE maka F v =1.6
3. Menentukan parameter respon spectral
Parameter spektrum respons percepatan pada periode pendek ( S MS )
S MS=F a . S s=1.1× 1=1.1

Parameter spektrum respons percepatan pada periode 1 detik ( S M 1 )


S M 1=F v . S 1=1.6 ×0.4=0.64
4. Menentukan parameter percepatan respon spectral
Parameter percepatan spektral desain untuk perioda pendek ( S DS)
2 2
S DS= S MS= × 1.1=0.733
3 3
Parameter spektrum respons percepatan pada periode 1 detik ( S D 1)
2 2
S D 1= S M 1= ×0.64=0.427
3 3

E. Membuat respon spektrum

Penggunaan spektrum respons desain mengacu pada SNI 1726:2012


mengikuti ketentuan dibawah ini:
1. ntuk perioda yang lebih kecil dari T0, spektrum respon percepatan
desain Sa harus diambil menggunakan persamaan di bawah ini:
T
(
Sa =S DS 0.4+0.6
T0 )
0
(
Sa =0.733 0.4 +0.6 × )
0.116
=0.293

2. Untuk perioda yang lebih besar atau sama dengan T 0, dan sama
dengan T sspektrum respon percepatan desain Sa sama dengan S DS
Sa =S DS =0.733

183
3. Untuk perioda yang lebih besar dari T s spektrum respon percepatan
desain Sa harus diambil menggunakan persamaan di bawah ini:
SD1 0.427
T 0=0.2 =0.2 × =0.116
S DS 0.733

S D 1 0.427
T S= = =0.582
S DS 0.733

Maka untuk periode selanjutnya nilai T diambil diatas nilai T s,


sebagai contoh diambil T =0.8 sehingga:

S D 1 0.427
Sa = = =0.533
T 0.8

Kemudian nilai Sa dengan periode T diatas 0.8 dibuatkan tabel untuk


mempermudah proses pembuatan respons spektrum:

Tabel 4. 10 Nilai Sa sesuai nilai T .


T (detik) Sa (g)
0 0.293
0.116 0.733
0.582 0.733
0.8 0.533
1.0 0.427
1.2 0.356
1.4 0.305
1.6 0.267
1.8 0.237
2 0.213
2.2 0.194
2.4 0.178
2.6 0.164
2.8 0.152
3 0.142
Sumber: Hasil Analisis.

Dari tabel diatas maka dapat dibuat respon spektrum seperti dibawah
ini:

184
Grafik Respon Spektrum Gempa - RSUD Mangusada
0.8
0.7
0.6 Tanah Sedang
0.5
0.4
Sa (g)

0.3
0.2
0.1
0
0 6 2 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
00 11 58 80 00 20 40 60 80 00 20 40 60 80 00
0. 0. 0. 0. 1. 1. 1. 1. 1. 2. 2. 2. 2. 2. 3.
T (Detik)

Gambar 4. 17 Grafik respon spektrum – RSUD Mangusada.


Sumber: Hasil Analisis.

F. Menentukan sistem penahan gempa


Bangunan yang direncanakan merupakan bangunan yang menggunakan
system rangka beton bertulang pemikul momen khusus, sehingga sesuai tabel 9
SNI 1762:2012 didapatkan:
Koefisien modifikasi respon R =8
Factor kuat-lebih sstem Ω o =3
Factor pembesaran defleksi C d = 5.5

G. Menentukan periode fundamental pendekatan


Sesuai tabel 2.13 Nilai parameter perioda pendekatan C t dan x, untuk
bangunan menggunakan rangka beton pemikul momen didapatkan:
Ct = 0.0466
x = 0.9
hn = 22.66 m (tinggi struktur bangunan)
Maka perioda fundamental pendekatan (T a), dapat dicari dengan
perhitungan dibawah ini:

185
T a=C t . hxn
T a=0.0466 × 22.660.9
T a=0.763 detik

H. Menentukan koefisien respons seismik

Diketahui:
Sds = 0.733
SD1 = 0.427
R =8
Ie = 1.25
T = T a = 0.763 detik
a. Menentukan C s
S DS 0.733
C s= = =0.115
( RI ) ( )
e
8
1.25

b. Menentukan C smax
SD1 0.427
C s= = =0.087
R 8
T
( ) Ie ( )
0.763
1.25
C s tidak perlu kurang dari 0.087
c. Menentukan C smin
C s=0.044 S DS I e=0.044 ×0.733 ×1.25=0.0403
Syarat:
0.0403 ≥ 0.01 OK!
Jadi C s yang dipakai adalah 0.087

I. Skala faktor
Berdasarkan rsepon sektra diatas dialkukan analisi menggunakan nilai
factor sekala dengan rumus:
g . I 9.81 ×1.25
Skalafaktor = = =1.5328
R 8

186
J. Analisis statik ekuivalen
Sesuai dengan SNI 1726:2012 Pasal 7.7.2 berat seismik efektif struktur
(W ) melibatkan seluruh beban mati, beban operasional, dan beban lainnya,
sedangkan gaya geser dasar ragam (V t ) didapat dari gaya gempa berdasarkan
respon spektrum yang diperoleh dari SAP2000 v.20 dengan cara mencari gaya-
gaya terbesar yang ada pada bagian dasar struktur, adapun syarat pembebanan
gempa dinamik adalah seperti penjelasan berikut:

a. Mencari berat seismik efektif struktur ( W )

Berat total dari beban mati dan beban hidup pada pelat disajikan
pada tabel berikut:
Tabel 4. 11 Rekapitulasi berat beban yang bekerja pada pelat.
Beban Mati Beban Hidup
Lantai
(kg) (kg)
Lantai basement 107894.577 686476.160
Lantai 1 355983.274 555028.106
Lantai 2 436349.415 583498.805
Lantai 3 434055.573 699033.869
Lantai atap 51254.310 117226.271
Total 1385537.149 2641263.210
Sumber: Hasil analisis.

Berat total dari beban mati dan beban hidup pada batang disajikan
pada tabel berikut:
Tabel 4. 12 Rekapitulasi beban yang bekerja pada batang.
Beban Mati
Lantai
(kg)
Lantai basement 57624.000
Lantai 1 149321.954
Lantai 2 129194.518
Lantai 3 95035.238
Pada gording 71264.186
Total 502439.896
Sumber: Hasil analisis.

Berat total dari beban terpusat pada bangunan disajikan pada tabel
berikut:

187
Tabel 4. 13 Rekapitulasi beban terpusat yang
bekerja pada bangunan.
Berat beban mati
Jenis Beban
(kg)
Beban mati lift 41196.54
Beban hidup lift 3176
Beban hidup atap 2169.92
Sumber: Hasil analisis.
Maka total beban mati dan beban hidup dapat dihitung sebagai
berikut:
Total beban mati = total beban mati pada pelat + total beban mati
pada batang + total beban mati terpusat
= 1385537.149 + 502439.896 + 41196.54
= 1929173.585 kg
Total beban hidup = total beban hidup pada pelat + total beban
hidup
terpusat
= 2641263.210 + (3176 + 2169.92)
= 2646609.130 kg
Sesuai SNI 1726:2012 pada pasal 7.7.2 beban hidup direduksi
sebesar 50% maka,
Total beban hidup = 2646609.130 kg × 50%
= 1323304.565 kg
Berat sendiri bangunan ( W t )=¿ 7051846.78 kg
Jadi berat seismik efektif struktur (W ) dapat dihitung seperti
perhitungan berikut:
W =¿ Total beban mati + Total beban hidup + Berat sendiri
bangunan
W =1929173.585+ 1323304.565+ 7051846.78
W =10304324.9 kg

b. Gaya geser dasar seismik (V )


V =C s . W
V =0.087 ×10304324.9
V =899896.566 kg

188
c. Kombinasi respons untuk geser ragam (Vt )

Kombinasi respons untuk geser ragam didapat dari SAP2000 V.20,


yaitu:
V tx =1065413.0 kg (gaya geser respons spektrum arah x)
V ty =1011783.49 kg (gaya geser respons spektrum arah y)

d. Syarat untuk pembebanan dinamik


Gempa arah x:
0.85 ×V =0,85. 899896.566=764912.081 kg

Syarat:
V tx ≥ 0.85 ×V
1065413.0 kg ≥ 764912.081kg (OK)

Gempa arah y:
0.85 ×V =0.85 ×899896.566=764912.081kg

Syarat:
V ty ≥ 0.85 ×V
1011783.49 kg ≥ 764912.081 kg (OK)
Jadi pembebanan gempa dinamik memenuhi syarat dan tidak perlu
dilakukan pembesaran skala faktor.

K. Perhitungan simpangan antar lantai


Diambil contoh perhitungan pada gempa arah x dengan penjelasan seperti
dibawah ini:
a. Lantai Basement:
δe1 = 3.6916
Cd = 5.5
I = 1.25
δ1 = Cd.δe1/Ie = 5,5×3.6916/1.25 = 16.243
Δa = 0.015×4000 = 60 (sesuai dengan tabel 2. 14 simpangan
antar lantai ijin)
Δ1 = δ1 ≤ Δa

189
= 16.243 ≤ 60 (OK)
b. Lantai 1:
δe2 = 8.5083
Cd = 5.5
I = 1.25
δ2 = Cd.δe2/Ie = 5.5×8.5083/1.25 = 37.4365
Δa = 0,015. 3750 = 56,25 (sesuai dengan tabel 2. 14 simpangan
antar lantai ijin)
Δ2 = (δe2 - δe1) Cd/IE ≤ Δa
= (8.5083 – 3.6916)×5.5/1.25 ≤ 56.25
= 37.4365 ≤ 56.25 (OK)
Unutk perhitungan yang lain dapat dilihat pada tabel berikut:

Tabel 4. 14 Perhitungan Simpangan Antar Lantai Gempa Arah X.


Basement Lt. 1 Lt. 2 Lt. 3
δ e1 3.691 δ e2 8.808 δ e3 12.364 δe4 14.664
Cd 5.5 Cd 5.5 Cd 5.5 Cd 5.5
I 1.25 I 1.25 I 1.25 I 1.25
37.43
δ1 16.243 δ2 δ3 54.403 δ4 64.521
7
21.19
∆2 ∆3 16.966 ∆4 10.118
4
∆a 60 ∆a 56.25 ∆a 56.25 ∆a 54
δ 1 ≤ ∆a (OK) ∆ 2 ≤ ∆a (OK) ∆ 3 ≤ ∆a (OK) ∆ 4 ≤ ∆a (OK)
Sumber: Hasil Analisis.
Tabel 4. 15 Perhitungan Simpangan Antar Lantai Gempa Arah Y.
Basement Lt. 1 Lt. 2 Lt. 3
10.40
δ e1 4.952 δ e2 δ e3 14.999 δe4 17.612
7
Cd 5.5 Cd 5.5 Cd 5.5 Cd 5.5
I 1.25 I 1.25 I 1.25 I 1.25
45.79
δ1 20.204 δ2 δ3 65.996 δ4 77.492
1
25.58
∆2 ∆3 20.204 ∆4 11.496
7
∆a 60 ∆a 56.25 ∆a 56.25 ∆a 54
δ 1 ≤ ∆a (OK) ∆ 2 ≤ ∆a (OK) ∆ 3 ≤ ∆a (OK) ∆ 4 ≤ ∆a (OK)
Sumber: Hasil Analisis.

190
4.2.5 Beban Angin
Beban angin dihitung menggunakan Sistem Penahan Beban Angin Utama
(SPBAU) untuk gedung terutup dengan langkah-langkah berikut:
A. Menentukan kategori risiko bangunan
Bangunan yang direncanakan termasuk ke kategori risiko II.

B. Menentukan kecepatan angin dasar (V)


Untuk mengetahui kecepatan dasar digunakan kecepatan angin harian pada
lokasi perencanaan yaitu di kawasan RSUD Mangusada, bisa diakses pada
website www.weather.com. Berikut adalah kecepatan angin yang terjadi:

Gambar 4. 18 Kecepatan angin di RSUD Mangusada.


Sumber: www.weather.com.

Dilihat dari gambar diatas didapat kecepatan angin pada daerah tersebut
adalah V =18 km/ jam. Agar bangunan lebih aman, maka pada perhitungan ini
diasumsikan kecepatan angin dasarnya adalah:
Kecepatan angin dasar (V )=100 km/ jam .

191
V =27.778m/ s .

C. Menentukan parameter beban angin


Parameter beban angin yang dimaksud yaitu sebagai berikut:
1. Faktor arah angin ( K d )
Faktor arah angin untukbangunan gedung dengan Sistem Penahan
Beban Angin Utama (SPBAU) adalah K d =0.85
2. Kategori eksposur
Kategori eksposur untuk gedung yang berada di daerah perkotaan
adalah kategori eksposur B.
3. Faktor topografi ( K zt )
Faktor topografi diambil K zt =1
4. Faktor efek tiupan angin ( G )
Untuk bangunan kaku atau struktur lainnya adalah G=0.85
5. Klasifikasi ketertutupan
Gedung Blok G ini diklasifikasikan ke dalam gedung tertutup.
6. Koefisien tekanan internal ( G C pi )
Koefisien tekanan internal untuk gedung tertutup adalah:
G C pi =+0.18 (tekanan menuju)
G C pi =−0.18 (tekanan menjauhi)

D. Menentukan koefisien eksposur tekanan velositas ( K z atau K h )


Diketahui:
Tinggi struktur (X) = 22.66 m
Dari tabel 27.3-1 pada SNI-2013 didapatkan kategori eksposur untuk
masing-masing ketinggian yaitu:
a. pada ketinggian 21.3 m (X1), eksposur = 0.89 (Y1)
b. pada ketinggian 24.4 m (X2), eksposur = 0.93 (Y2)
Karena pada ketinggian bangunan tidak disajikan pada tabel, maka
dihitung menggunakan interpolasi:

192
( X −X 1)
Y =Y 1+ x (Y 2−Y 1)
( X 2−X 1)

(22.35−21.3)
Y =0,89+ × ( 0.93−0.89 )=0.908
(24.4−21.3)
Jadi K z atau K h=0.908
E. Menentukan tekanan velositas (q z atau qh )
Tekanan velositas dihitung dengan persamaan berikut:
q z =0,613 K z K zt K d V 2
q z =0.613 ×0.908 ×1 ×0.85 ×27.778 2
q z =364.875 N /m2

F. Menentukan koefisien tekanan eksternal (C ¿¿ p)¿


Koefisien tekanan eksternal terdiri dari dua jenis yaitu:
1. Koefisien tekanan eksternal pada atap dihitung seperti penjelasan
berikut:
Diketahui:
Tinggi atap rata-rata (h ¿ = 23.445 m
Dimensi horizontal bangunan ( L) = 48 m
Sudut kemriringan (θ) = 35°
Maka:
h 23.445
= =0.5
L 48
Sehingga sesuai gambar 27.4-1 pada SNI-2013 didapatkan koefisien
tekanan eskternal:
C p=0.3 (Angin datang)
C p=−0.6 (Angin pergi)
2. Koefisien tekanan eksternal pada dinding dihitung seperti penjelasan
berikut:
Diketahui:
Dimensi horizontal bangunan tegak lurus arah angin (B ¿ = 48 m
Dimensi horizontal bangunan sejajar arah angin ( L) = 48 m
Maka:

193
L 48
= =1
B 48
Sehingga sesuai gambar 27.4-1 pada SNI-2013 didapatkan koefisien
tekanan eskternal:
C p=0.8 (Angin datang)
C p=−0.3 (Angin pergi)
G. Menentukan tekanan angin (P)
1. Tekanan angin pada atap dapat dihitung dengan persamaan berikut:
a. Untuk angin datang:
p=qGC p−q i (GC pi )
p=¿ 364.875 ×0.85 × 0.3−364.875 ×(0.18)
p=27.366 N /m2
p=2.790 kg/m2
b. Untuk angin pergi:
p=qGC p−q i (GC pi)
p=364.875 × 0.85×(−0.6)−364.875 ×(−0.18)
p=−120.41 N /m2
p=−12.274 kg /m 2
Karena beban angin pada atap dibebani jarak gording maka perlu
dilakukan perhitungan seperti tabel berikut:
Tabel Beban angin tekan atap.
Jarak
Beban Angin Beban Angin Tekan
Grid Gording
(kg/m2) (kg/m)
(m)
A B C D=B*1/2C E=B*C
1, 9, 10, 18 2.790 1.3 1.813 -
2, 3, 4, 5, 6, 7, 8
2.790 1.3 - 3.626
11, 12, 13, 14, 15, 16, 17
Sumber: Hasil Analisis.
Tabel Beban angin hisap atap.
Jarak
Beban Angin Beban Angin Hisap
Grid Gording
(kg/m2) (kg/m)
(m)
A B C D=B*1/2C E=B*C
1, 9, 10, 18 -12.270 1.3 -7.978 -
2, 3, 4, 5, 6, 7, 8 -12.270 1.3 - -15.956

194
11, 12, 13, 14, 15, 16, 17
Sumber: Hasil Analisis.

Penempatan beban angin pada atap sama dengan penempatan beban mati
pada atap.
2. Tekanan angin pada dinding dapat dihitung dengan persamaan berikut:
a. Untuk angin datang
p=qGC p−q i (GC pi )
p=364.875 × 0.85× 0.8−364.875×(0.18)
p=182.438 N /m
p=18.597 kg/m 2
b. Untuk angin pergi
p=qGC p−q i (GC pi )
p=364.875 × 0.85×(−0.5)−364.875×(−0.18)
p=−89.394 N /m
p=−9.113 kg /m 2
Beban angin pada dinding ditransfer ke setiap balok dan kolom yang
berada di tepi bangunan. Untuk bentang yang lebih pendek beban akan menjadi
beban segitiga, sedangkan bentang yang lebih panjang akan berupa beban
trapesium.

Gambar Penyaluran beban metode amplop.

195
Berdasarkan teori amplop dimana beban segitiga dan beban trapesium
tersebut diubah menjadi beban equivalen sehingga beban menjadi merata
sepanjang bentang balok dan kolom seperti gambar berikut.

Gambar Distribusi q trapesium ke beban q equivalen.

Gambar Distribusi q segitiga ke beban q equivalen.

Berikut adalah contoh perhitungan beban angin tekan dan beban angin
hisap pada balok dan kolom lantai 1 bangunan:

Gambar Penyaluran beban amplop dinding lantai 1.

196
Beban trapesium pada balok akan dirubah menjadi beban equivalen
dengan persamaan berikut:
1 lx 1
Beban angin tekan balok ¿ q
( ) ( ( ))
2 l y2
x l y 2− l x 2
3

1 3.75 1
× ( 8 −( × 3.75 ) )
¿ ×18.597
2 ( 8 ) 2
2
3
2

¿ 32.316 kg /m3
1 lx 1
Beban angin hisap balok ¿ q
( ) ( ( ))
2 l y2
× l y 2− l x 2
3

1 3.75 1
¿ ×−9.113
2 ( 8 ) (
× 8 −( ×3.75 )
2
3
2
) 2

¿−15.835 kg/m 3

Beban segitiga pada kolom akan dirubah menjadi beban equivalen dengan
persamaan berikut:
1
Beban angin tekan kolom ¿ . q . lx
3
1
¿ ×18.597 × 3.75
3
¿ 23.246 kg / m3
1
Beban angin tekan kolom ¿ . q . lx
3
1
¿ ×−9.113 × 3.75
3
¿−11.391 kg /m 3
Untuk perhitungan beban angin pada lantai – latai yang lainnya
dilanjutkan pada tabel dibawah ini.
Tabel Perhitungan beban angin tekan pada balok dan kolom.
Tekanan Panjang Tinggi Beban Angin Beban Angin
Lantai Angin Balok Kolom Tekan Balok Tekan Kolom
(kg/m2) (m) (m) (kg/m) (kg/m)
Lantai 1 18.597 8 3.75 32.316 23.246
Lantai 2 18.597 8 3.75 32.316 23.246
Lantai 3 18.597 8 3.6 31.215 22.317
Sumber: Hasil Analisis.

197
Tabel Perhitungan beban angin hisap pada balok dan kolom.
Tekanan Panjang Tinggi Beban Angin Beban Angin
Lantai Angin Balok Kolom Hisap Balok Hisap Kolom
(kg/m2) (m) (m) (kg/m) (kg/m)
Lantai 1 −9.113 8 3.75 −15.835 −11.391
Lantai 2 −9.113 8 3.75 −15.835 −11.391
Lantai 3 −9.113 8 3.6 −¿15.295 −¿10.935
Sumber: Hasil Analisis.
4.2.6 Beban Tanah dan Fluida
Beban tekanan tanah aktif dan tekanan hidrostatis air tanah dihitung karena
pada bangunan eksisting terdapat dinding penahan tanah dan kolam lift pada lantai
basement. Perhitungan beban ini dapat dilihat seperti penjelasan dibawah ini:

Gambar 4. 19 Tekanan tanah aktif dan tekanan hidrostatis air tanah pada dinding
penahan tanah lantai basement.

198
Gambar 4. 20 Tekanan tanah aktif dan tekanan hidrostatis air tanah pada dinding
kolam lift.

Dari data tanah yang diperoleh didapatkan beberapa data yaitu:


Spesific Grafity (Gs) : 2.51
Berat Jenis Air (w) : 1 gr/cm3 = 1000 kg/m3
Kadar air (Wc) : 37 %
Berat jenis tanah () : 1.66 gr/cm3 = 1660 kg/m3
Sudut geser tanah (ϕ) : 6.2o
Menghitung angka pori
e=W c ×G s
e=37 % ×2.51
e=0.929

Menghitung nilai sat dan ’

Gs × γ w (W c + 1)
γ sat =
1+e
2.51 ×1000(37 %+1)
γ sat =
1+0.929
γ sat =1782.633 kg/m 3
γ ' =γ sat −γ w
γ ' =1782.633 kg /m3−1000 kg/m 3
γ ' =782.633 kg /m3
Menghitung koefisien tekanan tanah aktif

199
ϕ
K a =tan 2 ( 45− )
2
6,2
(
K a =tan 2 45−
2 )
=0.805

Menghitung nilai tekanan tanah aktif dan tekanan hidrostatis air tanah
Contoh perhitungan untuk nilai F1
F 1=K a ×γ ×h 1

F 1=0.805 ×1660 ×0.5=668.15 kg /m 2

Contoh perhitungan untuk nilai F4


F 3=K a ×( ( γ × h3 )+ ( γ ' × hs 1 ))
F 3=0.805 × ( ( 1660 ×1.5 )+ ( 782.633 x 0.5 ) )

F 3=2319.46 kg /m2
Contoh perhitungan untuk nilai Fw1
Fw 1=γ w ×hw 1

Fw 1=1000 kg /m3 ×0.5 m=500 kg/m2


Untuk perhitungan selanjutkan disajikan pada tabel berikut
Tabel 4. 16 Beban tekanan tanah aktif dan tekanan hidrostatis air tanah.

Tekanan tanah aktif Tekanan hidrostatis air tanah


Tekanan tanah Tekanan air tanah
Tinggi (m) Tinggi (m)
(F) kg/m² (Fw) kg/m²
h1 0.5 F1 668.15 hw1 0.5 Fw1 500
1336.3
h2 10 F2 hw2 1.0 Fw2 1000
0
2004.4
h3 1.5 F3 hw3 1.5 Fw3 1500
5
2319.4
hs1 0.5 F4 hw4 2.0 Fw4 2000
6
2634.4
hs2 1.0 F5 hw5 2.6 Fw5 2600
7
2949.4
hs3 1.5 F6 hw6 3.2 Fw6 3200
8
3264.4
hs4 2.0 F7 hw7 3.8 Fw7 3800
9
3642.5
hs5 2.6 F8
0
4020.5
hs6 3.2 F9
1
hs7 3.8 F10 4398.5

200
2
Sumber: Hasil analisis.
Tekanan air tanah yang terjadi pada lantai kolam lift sama dengan tekanan air
tanah yang terjadi pada dasar dinding kolam lift yaitu Fw7 = 3800 kg/m2.
Sedangkan tekanan air tanah yang terjadi pada pelat lantai basement sama dengan
tekanan air tanah yang terjadi pada dasar dinding penahan tanah yaitu Fw4 = 2000
kg/m2.

4.3 Perencanaan Kombinasi Pembebanan


Berdasarkan beban yang berkerja pada struktur gedung ini, maka dapat
ditentukan kombinasi pembebanan yang terjadi sesuai dengan SNI 1727:2013
yaitu:
A. Kombinasi dasar beban terfaktor dalam metode desain kekuatan
yaitu:
1. Kombinasi 1:
1.4D + 1.4F +1.6H
2. Kombinasi 2:
a. 1.2D + 1.6L + 0.5Lr + 1.2F + 1.6H
b. 1.2D + 1.6L + 0.5R + 1.2F + 1.6H
3. Kombinasi 3:
a. 1.2D + 1.6Lr + L + 1.2F + 1.6H
b. 1.2D + 1.6R + L + 1.2F + 1.6H
c. 1.2D + 1.6Lr + 0.5Wkanan + 1.2F + 1.6H
d. 1.2D + 1.6Lr + 0.5Wkiri + 1.2F + 1.6H
e. 1.2D + 1.6R + 0.5Wkanan + 1.2F + 1.6H
f. 1.2D + 1.6R + 0.5Wkiri + 1.2F + 1.6H
4. Kombinasi 4:
a. 1.2D + 1.0Wkanan + L + 0.5Lr + 1.2F + 1.6H
b. 1.2D + 1.0Wkiri + L + 0.5Lr + 1.2F + 1.6H
c. 1.2D + 1.0Wkanan + L + 0.5R + 1.2F + 1.6H
d. 1.2D + 1.0Wkiri + L + 0.5R + 1.2F + 1.6H
5. Kombinasi 5:
a. (1.2 + 0.2SDS) D + 1.3Ex + L

201
= (1.2 + 0.2×0.733)D + 1.3Ex + L
= 1.346D + 1.3Ex + L + 1.346F + 1.6H
b. (1.2 + 0.2SDS) D + 1.3Ey + L
= (1.2 + 0.2×0.733)D + 1.3Ey + L
= 1.346D + 1.3Ey + L + 1.346F + 1.6H
6. Kombinasi 6:
a. 0.9D + 1.0Wkanan
b. 0.9D + 1.0Wkiri
7. Kombinasi 7:
a. (0.9 – 0.2SDS) D + 1.3 Ex + 1.2F + 1.6H
= (0.9 – 0.2×0.733) D + 1.3 Ex + 1.2F + 1.6H
= 0.753D + 1.3Ex + 0.753F + 1.6H
b. (0.9 – 0.2SDS) D + 1.3 Ey + 1.2F + 1.6H
= (0.9 – 0.2×0.733) D + 1.3 Ey + 1.2F + 1.6H
= 0.753D + 1.3Ey + 0.753F + 1.6H
B. Kombinasi dasar beban terfaktor dalam metode desain tegangan izin
yaitu:
1. Kombinasi 1:
D+F+H
2. Kombinasi 2:
D+L+F+H
3. Kombinasi 3:
a. D + Lr + F + H
b. D + R + F + H
4. Kombinasi 4:
a. D + 0,75L + 0,75Lr + F + H
b. D + 0,75L + 0,75R + F + H
5. Kombinasi 5:
a. D + 0,6Wkanan + F + H
b. D + 0,6Wkiri + F + H
c. D + 0,7Ex + F + H
d. D + 0,7Ey + F + H

202
6. Kombinasi 6:
a. D + 0,45Wkanan + 0,75Lr + F + H
b. D + 0,45Wkiri + 0,75Lr + F + H
c. D + 0,45Wkanan + 0,75R + F + H
d. D + 0,45Wkiri + 0,75R + F + H
7. Kombinasi 7:
a. 0,6D + 0,6Wkanan
b. 0,6D + 0,6Wkiri
8. Kombinasi 8:
a. 0,6D + 0,7Ex + 0,6F + H
b. 0,6D + 0,7Ey + 0,6F + H

4.4 Pembebanan Struktur Eksisting


Setelah pemodelan struktur eksisting selesai, maka dilanjutkan dengan
menginput beban pada model yang telah dibuat pada SAP2000 v.20. Adapun
beban-beban yang diinput yaitu sebagai berikut:

4.4.1 Input Beban Mati

Beban mati yang diinput pada SAP2000 v.20 terdiri dari beberapa beban
yaitu:
1. Beban mati pada pelat
Beban mati pada pelat dapat dilihat pada gambar-gambar berikut:

Gambar 4. 21 Beban mati pada pelat lantai basement (kg/m2).

Gambar 4. 22 Beban mati pada pelat lantai 1 (kg/m2).

Gambar 4. 23 Beban mati pada pelat lantai 2 (kg/m2).

Gambar 4. 24 Beban mati pada pelat lantai 3 (kg/m2).

203
Gambar 4. 25 Beban mati pada pelat atap (kg/m2).

2. Beban mati pada pelat tangga


Beban mati pada pelat tangga dapat dilihat pada gambar dibawah ini:

Gambar 4. 26 Beban mati pada pelat tangga (kg/m2).

3. Beban mati pada balok


Beban mati pada balok dapat dilihat pada gambar-gambar berikut:

Gambar 4. 27 Beban mati pada sloof lantai basement (kg/m).

Gambar 4. 28 Beban mati pada balok lantai 1 (kg/m).

Gambar 4. 29 Beban mati pada balok lantai 2 (kg/m).

Gambar 4. 30 Beban mati pada balok lantai 3 (kg/m).

4. Beban mati pada lift


Beban mati pada lift dapat dilihat pada gambar dibawah ini:

Gambar 4. 31 Beban mati pada lift (kg).

5. Beban mati pada atap


Beban mati pada atap disajikan pada gambar berikut:

Gambar 4. 32 Beban mati pada atap (kg/m).

204
4.4.2 Input Beban Hidup

Beban hidup yang diinput pada SAP2000 v.20 terdiri dari beberapa beban
yaitu:
1. Beban hidup pada pelat
Beban hidup pada pelat dapat dilihat pada gambar-gambar berikut:

Gambar 4. 33 Beban hidup pada pelat lantai basement (kg/m2).

Gambar 4. 34 Beban hidup pada pelat lantai 1 (kg/m2).

Gambar 4. 35 Beban hidup pada pelat lantai 2 (kg/m2).

Gambar 4. 36 Beban hidup pada pelat lantai 3 (kg/m2).

Gambar 4. 37 Beban hidup atap pada pelat atap (kg/m2).

2. Beban hidup pada pelat atap


Beban hidup pada atap disajikan pada gambar berikut:

Gambar 4. 38 Beban hidup atap pada atap (kg).

3. Beban hidup pada lift


Beban hidup pada lift dapat dilihat seperti gambar dibawah ini:

Gambar 4. 39 Beban hidup pada lift (kg).

4. Beban hidup pada pelat tangga


Beban hidup merata pada pelat tangga dapat dilihat pada gambar berikut
in:

205
Gambar 4. 40 Beban hidup pada pelat tangga (kg/m2).

4.4.3 Input Beban Hujan

Beban hujan pada struktur eksisting dapat dilihat pada gambar-gambar


berikut:

Gambar 4. 41 Beban hujan pada pelat atap (kg/m2).

Gambar 4. 42 Beban hujan pada atap (kg/m).

4.4.4 Input Beban Gempa


Beban gempa pada struktur eksisting diinput berupa respon spektrum
seperti gambar dibawah ini:

Gambar 4. 43 Respon spektrum gempa RSUD Mangusada.

4.4.5 Input Beban Angin


Beban angin pada struktur eksisting dapat dilihat seperti gambar dibawah
ini:

Gambar 4. 44 Beban angin kiri atap (kg/m).

206
Gambar 4. 45 Beban angin kanan atap (kg/m).

Gambar 4. 46 Beban angin kiri dinding (kg/m).

Gambar 4. 47 Beban angin kanan dinding (kg/m).

4.4.6 Input Beban Tanah dan Fluida


Beban tekanan tanah dan hidrostatis air tanah disajikan pada gambar
dibawah ini:
1. Beban tekanan tanah pada dinding
Beban tekanan tanah pada dinding disajikan pada gambar berikut:

Gambar 4. 48 Tekanan tanah pada dinding basement (kg/m2).

Gambar 4. 49 Tekanan tanah pada kolam lift (kg/m2).

2. Beban tekanan hidrostatis air tanah pada dinding


Beban tekanan hidrostatis air tanah pada dinding disajikan pada gambar
dibawah ini:

Gambar 4. 50 Beban tekanan hidrostatis air tanah pada dinding basement (kg/m2).

Gambar 4. 51 Beban tekanan hidrostatis air tanah pada dinding kolam lift (kg/m2).

3. Beban tekanan hidrostatis air tanah pada pelat


Beban tekanan hidrostatis air tanah pada pelat disajikan pada gambar-
gambar berikut ini:

207
Gambar 4. 52 Beban tekanan hidrostatis air tanah pada pelat basement (kg/m2).

Gambar 4. 53 Beban tekanan hidrostatis air tanah pada pelat kolam lift (kg/m2).

4.5 Pemeriksaan Struktur Eksisting


Setelah proses input beban selesai, maka dilanjutkan dengan analisa
struktur menggunakan aplikasi SAP2000 v.20. Hasil output gaya dalam yang
terbesar akan direkapitulasi dan dikontrol menggunakan perhitungan manual
seperti penjelasan dibawah ini. Berikut adalah tabel rekapitulasi gaya dalam yang
terbesar pada masing-masing komponen struktur dengan dimensi yang sama.
Tabel 4. 17 Rekapitulasi gaya dalam balok eksisting.
Tipe Momen Momen Geser Vu
Frame
Balok Desain Mu (kNm) (kNm)
Tumpuan 511,003
B1 548 471,466
Lapangan 502,709
Tumpuan 157,252
BA 833 56,951
Lapangan 81,2831
Tumpuan 88,7444
BP 715 21,087
Lapangan 8,6478
Tumpuan 58,8922
BC 910 22,276
Lapangan 36,7817
Tumpuan 242,332
R1 938 221,847
Lapangan 267,6257
Tumpuan 180,694
R2 1153 80,996
Lapangan 148,4489
Tumpuan 21,7056
RA 1151 9,897
Lapangan 14,2308
Tumpuan 41,3214
RC 1070 5,135
Lapangan 12,4134
Tumpuan 27,1169
RP 1093 7,341
Lapangan 25,8175
Sumber: Hasil analisis.

Tabel 4. 18 Rekapitulasi gaya dalam kolom.


Momen Mu Aksial Pu Geser Vu
Tipe Kolom Lantai Frame
(kNm) (kN) (kN)
KB 600x600 Basement 1167 173,064 2153,33 51,943
K1 600x600 1 88 89,804 1559,1 31,26

208
K2 600x600 2 149 390,302 890,15 199,569
K3 600x600 3 1252 212,332 257,342 109,098
Sumber: Hasil analisis.

4.5.1 Pemeriksaan Balok Eksisting

Pemeriksaan balok eksisting dijelaskan seperti perhitungan-perhitungan


dibawah ini:

4.5.1.1 Perhitungan Tulangan Longitudinal Balok

Adapun balok eksisting yang digunakan sebagai contoh perhitungan


adalah tipe balok BI 350x600 dengan data sebagai berikut:
Lebar penampang balok (b) = 350 mm
Tinggi penampang balok (h) = 600 mm
Selimut beton ( s) = 40 mm
Mutu baja tulangan ( f y ) = 400 Mpa
Mutu beton ( f ' c) = 25 Mpa
Diameter tul. sengkang ( D s) = 10 mm
Diameter tul. pokok ( D p ) = 19 mm
Jumlah tulangan tekan (n ' ) = 6 buah
Jumlah tulangan tarik (n) = 12 buah
Modulus elastisitas baja ( E s) = 200000 Mpa
Momen ultimit ( M u ):
Pada tumpuan ( M u ) = 511.003 kNm
Pada lapangan ( M u ) = 502.709 kNm
Faktor tegangan tekan ( β 1) = 0.85
Faktor reduksi kuat lentur ( Ø ) = 0.9
Regangan tekan beton maks. ( ε cu ' ) = 0,003 (asumsi saat beton retak)
1
Jarak titik berat tul. tekan (d s ' ) ¿ 40+ 10+ 19=59.5 mm
2
1 1
Jarak titik berat tul. tarik (d s) ¿ 40+ 10+ 19+ 60=89.5 mm
2 2

209
Gambar 4. 54 Penampang balok B1 300x600 pada tumpuan dan lapangan.

a. Menghitung tinggi efektif balok


d=h−d s=600−89.5=510.5 mm

b. Menghitung luas tulangan

Luas tulangan tekan ( A s ')dan luas tulangan tarik ( A s)


1 1
A's= π . D 2p . n' = ×3.14 ×19 2 × 6=1701.172 mm 2
4 4
1 1
A s= π . D 2p . n= ×3.14 × 192 × 12=3402.345 mm 2
4 4

Luas tulangan minimum ( A smin )

f 'c 25
A smin= √ b . d= √ ×350 ×510.5=558.359 mm2
4f y 4.400
Tidak kuarang dari,
1,4 1,4
A smin= .b . d= ×250 ×510.5=625.362 mm 2
fy 400
Dipakai A smin=625.362 mm2

Syarat:
A smin < A s

625.362 mm2 <3402.345 mm2 (OK!)

210
c. Menghitung rasio tulangan
Rasio tulangan
A s− A s ' 3402,345−1701,172
ρ= = =0,0095
b.d 350.510,5
Rasio tulangan seimbang (balanced)
510. β 1 . f ' c 510.0,85.25
ρb = = =0,027
( 600+f y ) f y ( 600+400 ) 400

Rasio tulangan maksimum


ρmaks =0,75. ρ b=0,75.0,027=0,0203

Rasio tulangan minimum


1,4 1,4
ρmin = = =0,0035
f y 400

Syarat:
ρmin < ρ< ρmaks

0,0035<0,0095< 0,0203 (OK!)

d. Menentukan leleh tidaknya tulangan


Nilaia tulangan:

( As −A 's ) . f y ( 3402,345−1701,172 ) .400


a= = =91,492 mm
'
0,85 f c . b 0,85.25 .350

Nilai a minleleh tulangan:


600. β 1 . d d ' 600.0,85.59,5
a minleleh = = =151,725 mm
600−f y 600−400

dimana d d ' =d s '=59,5 mm

Nilai a maksleleh tulangan:


600. β 1 . d d 600.0,85 .510,5
a maksleleh= = =260,355 mm
600+ f y 600+ 400

dimana d d =d=510,5mm

Syarat:
a ≤ amaks leleh

211
91,492 mm ≤260,355 mm (OK!)

Karena OK! Maka tulangan tarik sudah leleh, ukuran penampang


balok sudah cukup.
a ≥ amin leleh

91,492 mm ≥151,725 mm (TIDAK OK!)

Karena TIDAK OK! Maka tulangan tekan belum leleh, a nilai


dihitung kembali
e. Menghitung kembali nilai (a) blok tulangan tekan

600. A 's −A s . f y 600. 3402,345−1701,172. 400


ρ= = =−22,873
1,7 f ' c .b 1,7.25 .350

600. β 1 d 'S . A 's 600.0,85.59,5 .3402,345


q= '
= =6940,783
0,85 f c .b 0,85.25 .350

a=( √ ρ2 +q )− ρ=( √−22,8732 +6940,783 ) −(−22,873)

a=109,267 mm

f. Menghitung tinggi sumbu netral (c)


a 109,267
c= = =128,5495 mm
β1 0,85

g. Menghitung regangan tulangan dan tegangan tulangan


Regangan tulang tarik:
d−c 510,5−128,5495
ε s= ε cu ' = .0,003=0,0089
c 128,5495
Regangan tulangan tekan:
c−d s ' 128,5495−59,5
ε s '= ε cu '= .0,003=0,0016
c 128,5495
Tegangan tulangan tarik:
f s=ε s . E s=0,0089.200000=1782,74 Mpa

Tegangan tulangan tekan:


f s '=ε s ' . Es=0,0016.200000=322,286 Mpa

Jika f s ' ≥ f y maka, f 's=f y

212
322,286 Mpa ≥ 400 Mpa (TIDAK OK!)

Karena TIDAK OK! Maka f 's tetap menggunakan hasil perhitungan.

h. Menghitung gaya yang terjadi


Gaya tekan beton:

C c =0,85. f ' c . a . b=0,85.25.102,267 .350=812673,9 N

C c =812,6739 kN

Gaya tekan tulangan:

C S= A 's . f 's =1701,172.322,286=548264 kN =548,264 N

i. Menghitung momen nominal balok

( a2 )=812,6739. (510,5− 102,267


M nc =Cc . d −
2 )
M nc =370,4708 kNm

M ns =C s . ( d−d s ) =548,264. ( 510,5−59,5 )=247,2671 kNm

Maka,
M n=M ns + M nc

M n=370,4708+247,2671=617,735 kNm

j. Menentukan momen rencana balok


M r=0,9.617,735=555,964 kNm

k. Kontrol momen yang terjadi


Pada tumpuan:
Syarat:
Mr ≥ Mu

555,964 kNm ≥ 511,003kNm (OK!)

Dengan rasio
Mu 511,003
rasio= = =0,919
Mr 555,964
Maka dapat disimpulkan tulangan longitudinal eksisting balok B1
300x600 pada tumpuan masih AMAN dengan rasio 0,919

213
Pada lapangan:
Syarat:
Mr ≥ Mu

555,964 kNm ≥ 502,709 kNm (OK!)

Dengan rasio
Mu 502,709
rasio= = =0,904
Mr 555,964
Maka dapat disimpulkan tulangan longitudinal eksisting balok B1
300x600 pada lapangan masih AMAN dengan rasio 0,904

Untuk hasil perhitungan tulangan longitudonal tipe balok yang lainnya


disajikan pada tabel 4. 23.

4.5.1.2 Perhitungan Tulangan Transversal Balok

Adapun balok eksisting yang digunakan sebagai contoh perhitungan


adalah tipe balok BI 350x600 dengan data sebagai berikut:
Lebar penampang balok (b) = 350 mm
Tinggi penampang balok (h) = 600 mm
Selimut beton ( s ') = 40 mm
Mutu bahan:
Mutu baja tulangan pokok ( f y ) = 400 Mpa
Mutu baja tulangan sengkang ( f y ) = 240 Mpa
Mutu beton ( f ' c) = 25 Mpa
Diameter tulangan:
Diameter tul. sengkang ( D s) = 10 mm
Diameter tul. pokok ( D p ) = 19 mm
Jumlah tulangan:
Jumlah tul. pokok tarik (n ' ) = 10 mm
Jumlah tul. pokok tekan (n) = 10 mm
Jumlah tul sengkang (n kaki) = 2 kaki
Modulus elastisitas baja ( E s) = 200000 Mpa
Faktor reduksi kuat geser ( Ø ) = 0,75

214
Faktor tegangan tekan ( β 1) = 0,85
ε c maksimal ( ε cu ' ) = 0,003 (asumsi saat beton retak)

Karena sesuai Sistem Rangka Pemikul Momen Khusus (SRPMK), maka


pada perhitungan tulangan geser ini tidak diperbolehkan menggunakan gaya geser
(V u ) yang didapatkan di SAP2000. Gaya geser yang digunakan harus dicari
dengan perhitungan dibawah ini:
Menghitung kapasitas momen ujung positif ( M pr 1)
1
Jarak titik berat tul. tekan (d s ' ) ¿ 40+ 10+ 19=59,5 mm
2
1 1
Jarak titik berat tul. tarik (d s) ¿ 40+ 10+ 19+ 60=89,5 mm
2 2
Tinggi efektif balok (d ) ¿ 600−89,5=¿ 510,5 mm

Gambar 4. 55 Penampang balok B1 350x600 untuk M pr 1.

Menghitung luas tulangan pokok:


Luas tulangan tarik 12D19 ( A s)
1 1
A s= π . D 2p . n= . 3,14.192 .12=3402,345m m 2
4 4
Luas tulangan tekan 6D19 ( A s ')
1 1
A's= π . D 2p . n' = .3,14.192 .6=1701,172m m2
4 4
Menentukan kondisi tulangan:
Nilaia tulangan:

215
( As −A 's ) . 1,25 f y ( 3402,345−1701,172 ) .1,25.400
a= =
'
0,85 f c . b 0,85.25 .350

a=114,3645 mm

Nilai a minleleh tulangan:


600. β 1 . d d ' 600.0,85 .59,5
a minleleh = = =303,45 mm
600−1,25 f y 600−1,25.400

dimana d d ' =d s '=59,5 mm

Nilai a maksleleh tulangan:


600. β 1 . d d 600.0,85 .510,5
a maksleleh= = =236,683 mm
600+1,25 f y 600+1,25.400

dimana d d =d=510,5mm

Syarat:
a< amaks leleh

114,3645 mm< 236,683mm (OK!)

Karena OK! Maka tulangan tarik sudah leleh, ukuran penampang balok
sudah cukup.
a> amin leleh

114,3645 mm>303,45 mm (TIDAK OK!)

Karena TIDAK OK! Maka tulangan tekan belum leleh, a nilai dihitung
kembali

Menghitung kembali nilai (a):

600. A 's −A s . 1,25 f y 600.1701,172−3402,345 .1,25 . 400


ρ= '
=
1,7 f c . b 1,7.25 .350

ρ=−45,746

600. β 1 d 'S . A 's 600.0,85.59,5 .3402,345


q= = =6940,783
0,85 f ' c .b 0,85.25 .350

a=( √ ρ2 +q )− ρ=( √−45,7462+ 6940,783 )−(−45,746)

a=140,790 mm

Tegangan tulangan tekan:

216
a−β 1 . d s ' 140,790−0,85.59,5
f s '= 600= 600=384,467 Mpa
a 140,790
Syarat:

f 's <1,25 f y, dengan 1,25 f y =1,25.400=500 Mpa

384,467 Mpa<500 Mpa (OK!)

Karena OK! maka f 's yang dipakai sesuai hitungan.

Menghitung kapasitas M pr 1.:

M nc =0,85. f ' c . a . b . d− ( a2 )
140,790
M nc =0,85.25 .140,790.350 . 510,5− ( 2 )
M nc =460846169 Nmm

M ns = A's . f 's . ( d−d 's)


M ns=1701,172.384,467 . ( 510,5−59,5 )
M ns =294973951 Nmm
Maka,
M pr 1=M nc + M ns=460846169+294973951
M pr 1=755820121 Nmm

Menghitung kapasitas momen ujung negatif ( M pr 2)


Untuk momen negatif berarti tulangan tekan diatas, dan tulangan tarik di
bawah, sehingga:
1 1
Jarak titik berat tul. tekan (d s ' ) ¿ 40+ 10+ 19+ 60=89,5 mm
2 2
1
Jarak titik berat tul. tarik (d s) ¿ 40+ 10+ 19=59,5 mm
2
Tinggi efektif balok (d ) ¿ 600−59,5=¿ 540,5 mm

217
Gambar 4. 56 Penampang balok B1 350x600 untuk M pr 2.

Menghitung luas tulangan pokok:


Luas tulangan tarik 6D19 ( A s)
1 1
A s= π . D 2p . n= . 3,14.192 .6=1701,172 mm 2
4 4
Luas tulangan tekan 12D19 ( A s ')
1 1
A's= π . D 2p . n' = .3,14.192 .12=3402,345 m m2
4 4
Karena A s ' > A s , maka tulangan tekan pasti belum leleh, sehingga nilai
a harus ditetapkan kembali.
Menghitung kembali nilai (a):

600. A 's −A s . 1,25 f y 600.3402,345−1701,172. 1,25.400


ρ= =
1,7 f ' c . b 1,7.25.350

ρ=80,055

600. β 1 d 'S . A 's 600.0,85.89,5 .3402,345


q= '
= =20880,6764
0,85 f c .b 0,85.25 .350

a=( √ ρ2 +q )− ρ=( √80,0552 +20880,6764 )−(80,055)

a=85,140 mm

Tegangan tulangan tekan:


a−β 1 . d s ' 85,140−0,85.89,5
f s '= 600= 600=63,884 Mpa
a 85,140
Syarat:

f 's <1,25 f y, dengan 1,25 f y =1,25.400=500 Mpa

218
63,884 Mpa< 500 Mpa (OK!)

Karena OK! maka f 's yang dipakai sesuai hitungan.

Menghitung kapasitas M pr 2.:

( a2 )
M nc =0,85. f ' c . a . b . d−

85,140
=0,85.25 .85,140.350 . ( 540,5−
2 )
M nc

M nc =315304226 Nmm

M ns= A's . f 's . ( d−d 's)


M ns =3402,345 .63,884 . (540,5−89,5 )
M ns=98027586 Nmm
Maka,
M pr 2=M nc + M ns =315304226+ 98027586
M pr 2=413331812 Nmm

Mencari gaya geser berdasarkan besaran beban gravitasi dan gaya


geser ( V e )

Gambar 4. 57 Geser desain untuk balok.


W u ln
Nilai yang digunakan adalah V u yang didapat dari SAP dengan
2
kombinasi 1,2D +1,0L:
V u=16833 N
Dengan panjang balok (l n )=8000 mm

219
Sehingga V e dapat dihitung menggunakan persamaan berikut,
M pr 1 + M pr 2 755820121+ 413331812
V e 1= +V u = +16833
ln 8000
V e 1=162976,99 N
dan,
M pr 1 + M pr 2 755820121+ 413331812
V e 2= −V u= −16833
ln 8000
V e 2=129310,99 N
Jadi V u yang digunakan adalah yang terbesar yaitu
V u=V e1=162976,99 N
Selanjutnya untuk perhitungan tulangan geser pada tipe balok BI 350x600
dapat dilakukan dengan langkah-langkah berikut:
a. Gaya geser yang ditahan oleh beton

V c =0,17 λ √ f ' c . b . d

dengan λ=1,0 untuk beton normal.

V c =0,17.1,0 . √ 25.350 .510,5=151873,75 N

Syarat:
V u> ∅ V c

162976,99 N >0,75.151873,75=113905 N (OK!)


Karena OK! Maka perlu tulangan geser:
b. Gaya geser yang ditahan oleh sengkang
V u −∅ V c 162976,99−0,75.151873,75
V s= = =65428,906 N
∅ 0,75
V s tidak boleh lebih besar dari V smaks

V smaks =0,66 √ f ' c . b . d=0,66. √ 25 .350 .510,5=589627,5 N

Jadi V s <V smaks

65428,906 N <589627,5 N (OK!)


c. Luas tulangan perlu per meter panjang balok
Diketahui S=1000 mm

220
Dipilih A v, u terbesar dari luas tulangan berikut:
V s . S 65428,906.1000 2
A v, u= = =534,026 mm
f ys .d 240.510,5

Luas tulangan minimum:


b.S 350.1000
A v, min =0,062. √ f ' c . =0,062. √ 25 . =452,083 m m 2
f ys 240

0,35.b . S 0,35.350.1000
A v, min = = =510,4167 m m 2
f ys 240

Dipilih A v, u terbesar yaitu A v, u=534,026 m m2

d. Kontrol spasi sengkang

0,33 √ f ' c . b . d=0,33 √ 25 .350 .510,5=294813,75 N

JikaV s < 0,33 √ f ' c . b .d

29578,3299 N <294813,75 N (OK!)

Maka dipakai jarak spasi sengkang terkecil dari ketentuan-ketentuan


berikut:
n 2
π D 2s . S .3,14 . 102 .1000
4 4
s= = =294,142mm
A v ,u 534,026

atau
d 510,5
s= = =255,25 mm
2 2
atau
s=600 mm

Jarak sengkang yang dipakai sesuai kontrol spasi sengkang adalah


yang terkecil yaitu s perlu =255,25 mm

Sedangkan jarak sengkang yang terpasang pada balok eksisting yaitu


seksisitng =150 mm

Syarat:
seksisting < s perlu

150 mm<255,25 mm (OK!)

221
Jadi jarak sengkang pada balok eksisting masih memenuhi syarat!
e. Kontrol luas tulangan geser
n 2
π D 2s . S .3,14 . 102 .1000
4 4
A v, t= = =1047,198 mm2
s eksisting 150

Syarat:
A v, t > A v ,u

1047,198 mm2 >534,026 mm 2 (OK!)


Jadi tulangan geser eksisting masih AMAN! dengan tulangan
terpasang Ø10 – 150 mm.

Untuk hasil perhitungan tulangan transversal tipe balok yang lainnya


disajikan pada tabel 4. 24.

Tabel 4. 19 Rekapitulasi perhitungan tulangan longitudinal balok eksisting.

Dimensi Panjan Tul Terpasang Luas Tulangan


g
Tipe Desain b h (mm2) M
balok
Balok Momen Atas Bawah (kN
(mm (mm L
As' As
) ) (mm)
Tumpua 3402.34 1701.17 511
12 D 19 6 D 19
n 5 2 3
B1 350 600 8000
Lapanga 1701.17 3402.34 502
6 D 19 12 D 19
n 2 5 9
Tumpua 1701.17 850.586 157
6 D 19 3 D 19
n 2 2 2
BA 250 450 8000
Lapanga 850.586 1701.17 81.2
3 D 19 6 D 19
n 2 2 1
Tumpua 603.185 402.123 88.7
3 D 16 2 D 16
n 8 9 4
BP 200 500 1800
Lapanga 402.123 603.185
2 D 16 3 D 16 8.64
n 9 8
Tumpua 3402.34 1701.17 58.8
12 D 19 6 D 19
n 5 2 2
BC 350 600 8000
Lapanga 1701.17 3402.34 36.7
6 D 19 12 D 19
n 2 5 7

222
Tumpua 1701.17 850.586 242
6 D 19 3 D 19
n 2 2 2
R1 350 550 8000
Lapanga 850.586 1701.17 267
3 D 19 6 D 19
n 2 2 6
Tumpua 1984.70 1134.11 180
7 D 19 4 D 19
n 1 5 4
R2 300 550 8000
Lapanga 1134.11 1984.70 148
4 D 19 7 D 19
n 5 1 9
Tumpua 603.185 402.123 21.7
3 D 16 2 D 16
n 8 9 6
RA 250 400 8000
Lapanga 402.123 603.185 14.2
2 D 16 3 D 16
n 9 8 8
Tumpua 1701.17 850.586 41.3
6 D 19 3 D 19
n 2 2 4
RC 300 600 2500
Lapanga 850.586 1701.17 12.4
3 D 19 6 D 19
n 2 2 4
Tumpua 398.196 265.464 27.1
3 D 13 2 D 13
n 9 6 9
RP 150 800 8000
Lapanga 265.464 398.196 25.8
2 D 13 3 D 13
n 6 9 5
Sumber: Hasil analisis.

Tabel 4. 20 Rekapitulasi perhitungan tulangan transversal balok eksisting.

Dimensi Jarak Kontrol


Tipe Panjan L
Desain Sengkang Jarak Sengkang Jarak
Balo b h g Balok E
Momen Eksisting Perlu (mm) Sengkang
k
(mm) (mm) L (mm) (mm) Seks. < Sperlu
Tumpuan Ø10 - 100 Ø10 - 255.3 OK! 1
B1 Lapanga 350 600 8000
Ø10 - 150 Ø10 - 255.3 OK! 1
n
Tumpuan Ø10 - 100 Ø10 - 195.3 OK! 1
BA Lapanga 250 450 8000
Ø10 - 150 Ø10 - 195.3 OK! 1
n
Tumpuan Ø10 - 100 Ø10 - 246 OK! 1
BP Lapanga 200 500 1800
Ø10 - 150 Ø10 - 246 OK! 1
n
Tumpuan Ø10 - 100 Ø10 - 255.3 OK! 1
BC Lapanga 350 600 8000
Ø10 - 150 Ø10 - 255.3 OK! 1
n
Tumpuan Ø10 - 100 Ø10 - 245.3 OK! 1
R1 Lapanga 350 550 8000
Ø10 - 150 Ø10 - 245.3 OK! 1
n
Tumpuan Ø10 - 100 Ø10 - 232.8 OK! 1
R2 Lapanga 300 550 8000
Ø10 - 150 Ø10 - 232.8 OK! 1
n

223
Tumpuan Ø10 - 100 Ø6 - 171 OK! 1
RA Lapanga 250 400 8000
Ø10 - 150 Ø6 - 171 OK! 1
n
Tumpuan Ø10 - 100 Ø10 - 258.8 OK! 1
RC Lapanga 300 600 2500
Ø10 - 150 Ø10 - 258.8 OK! 1
n
Tumpuan Ø10 - 100 Ø10 - 371.8 OK! 1
RP Lapanga 150 800 8000
Ø10 - 150 Ø10 - 371.8 OK! 1
n
Sumber: Hasil analisis.

4.5.2 Pemeriksaan Kolom Eksisting

Pemeriksaan kolom eksisting dapat dilihat seperti penjelasan-penjelasan


dibawah ini:

4.5.2.1 Perhitungan Tulangan Longitudinal Kolom

Perhitungan tulangan longitudinal kolom terdiri dari beberapa tipe kolom


yaitu sebagai berikut:

1. Perhitungan tulangan longitudinal kolom KB 600x600

Adapun kolom eksisting yang digunakan sebagai contoh perhitungan


adalah tipe kolom KB 600x600 dengan data sebagai berikut:
Lebar penampang kolom( b ) = 600 mm
Tinggi penampang kolom ( h ) = 600 mm
Selimut beton ( s ) =75 mm
1
Jarak tulangan ke kulit terluar ¿) ¿ 75+10+ .22=96mm
2
Jarak tulangan (d d ) = 82 mm
Tinggi efektif kolom ( d ) ¿ 600−96=504mm
Mutu bahan:
Mutu baja tulangan ( f y ) = 400

Mutu beton ( f 'c ) = 25 Mpa


Diameter tulangan:
Tulangan sengkang ( D s ) = 10 mm
Tulangan pokok ( D❑ p ) = 22 mm

224
Jumlah tulangan ( n ) = 20 mm
Modulus elastisitas baja ( E s) =200000 Mpa
fy
Regangan tulangan ( ε y ) = =0,002
Es
Regangan tekan beton maks. ( ε cu ' ) = 0,003 (asumsi saat beton
retak)
Faktor reduksi kuat tekan ( ∅ ) = 0,65
Faktor reduksi kuat lentur ( ∅ ) = 0,9
Faktor tegangan beton tekan ( β 1 ) = 0,85
Momen ultimit:
Momen ultimit M2 ( M u ) = 173,064 kNm
Momen ultimit M3 ( M u ) = 137,978 kNm
Karena persegi dipilih terbesar ( M u ) = 173,064 kNm
Gaya aksial ( pu ) = 2153,33 kN

Gambar 4. 58 Penampang kolom KB 600x600.

a. Menentukan kelangsingan kolom


Diketahui,

Panjang bersih kolom (l u ) = 3500 mm

Nilai k = 1,0

Radius girasi penampang persegi (r ) = 0,3.600=180 mm

225
Maka,
k .l u 1,0.3500
= =19,44
r 180
Syarat:
k .l u
≤ 22
r
19,44 ≤ 22 (OK!)
Karena OK! Berarti kolom tidak langsing (kolom pendek).
b. Mencari Luas tulangan dan luas penampang bruto
Jumlah tulangan:
A 1= A 6=6 buah
A 2= A 3=A 4= A 5=2 buah1

Luas tulangan A s:
1 1
A 1= A 6= π . D 2p . n= . 3,14.222 .6=2280,793 mm 2
4 4
1 1
A 2= A 3=A 4= A 5= π . D 2p . n= .3,14.222 .2=760,265 mm 2
4 4

Luas tulangan tulangan total A st:


A st = A 1+ A 2+ A 3+ A 4 + A 5+ A 6

A st =2. 2280,793+4. 760,265=7602,654 mm 2

Luas penampang bruto A g:

A g=b . h=600.600=360000 m m2

Luas tulangan minimum dan maksimum:

A st min =0,01. A g=0,01.360000=3600 mm2

A st maks =0,08. A g =0,08.360000=28800 m m 2

Syarat:
A st min < A st < A st maks

3600 mm 2 <7602,654 m m2 <28800 m m2 (OK!)


c. Pengaruh beban aksial pada penampang kolom

226
Tinjauan kolom pada kondisi beban sentris

P0=0,85. f ' c . ( A g −A st ) + A st . f y

P0=0,85.25. ( 360000−7602,654 ) +7602,654 .400

P0=10529505,29 N=10529,505 kN

∅ P0=0,65. 10529,505=6844,178 kN

Pn maks=0,80. P0=0,80.10529,505=8423,604 kN

∅ Pn maks=0,65.8423,604=5475,343 kN

Tinjauan kolom pada kondisi tekan menentukan (jika c >c b )


600. d 600.504
c b= = =302,4 mm=302 mm
600+ f y 600+400

Diambil c=400 mm, maka:


a b=β 1 . c=0,85.400=340 mm

Maka regangan dan tegangan yang terjadi yaitu:


200−d s 200−96
ε 1= ε cu ' = .0,003=0,00078
c 400

Jika ε 1< ε y =0,00078< 0,002 (OK!)

Maka f 1=ε 1 . Es=0,00078.200000=156 N / m m2

f 1=0,156 kN /mm2

200−d s 200−178
ε 2= ε cu ' = .0,003=0,000165
c 400

Jika ε 2< ε y =0,000165< 0,002 (OK!)

Maka f 2=ε 2 . Es =0,000165.200000=33 N /m m2

f 2=0,033 kN / mm2

400−d s ' 400−342


ε 3' = ε cu '= .0,003=0,000435
c 400

Jika ε 3 ' < ε y =0,000435<0,002 (OK!)

Maka f 3 ' =ε 3 ' . E s=0,000435.200000=87 N /mm 2

f 3 ' =0,087 kN /mm2

227
400−d s ' 400−260
ε 4 '= ε cu '= .0,003=0,00105
c 400

Jika ε 4 '<ε y =0,00105<0,002 (OK!)

Maka f 4 '=ε 4 ' . Es =0,00105.200000=210 N /m m 2

f 4 '=0,210 kN /m m2

400−d s ' 400−178


ε 5' = ε cu '= .0,003=0,00165
c 400

Jika ε 5 ' < ε y =0,00165<0,002 (OK!)

Maka f 5 ' =ε 5 ' . E s=0,00165.200000=333 N /m m2

f 5 ' =0,33 kN / mm 2

400−d s ' 400−96


ε 6' = ε cu '= .0,003=0,00228
c 400

Jika ε 6 ' < ε y =0,00228<0,002 (TIDAK OK!)

Maka f 6 ' =f y =400 N /mm 2

f 6 ' =0,40 kN /mm2

Setelah mendapatkan tegangan dan regangan, maka gaya nominal


dan momen nominal dapat dihitung seperti tabel berikut:

Tabel 4. 21 Gaya nominal dan momen nominal kondisi (c >c b ).


Gaya (kN) Lengan ke sumbu (m) Momen (kNm)
-T1 = -A1.f1 = -355,8 -Z1 = -(h/2-ds) = -0,204 -T1.-Z1 = 72,584
-T2 = -A2.f2 = -25,089 -Z2 = -(h/2-(ds+dd)) = -0,122 -T1.-Z2 = 3,061
Cc = 0.85.f'c.a.b = 4335 Zc = (h/2-a/2) = 0,130 Cc.Zc = 563,55
C3 = A3.f3 = 66,143 Z3 = (h/2-(ds'+3dd)) = 0,042 C3.Z3 = 2,778
C4 = A4.f4 = 159,66 Z4 = (h/2-(ds'+2dd)) = 0,040 C4.Z4 = 6,386
C5 = A5.f5 = 253,17 Z5 = (h/2-(ds'+dd)) = 0,122 C5.Z4 = 30,886
C6 = A6.f6 = 912,32 Z6 = (h/2-ds') = 0,204 C6.Z5 = 186,113
Jumlah = 5345,4 Jumlah = 865,359
Sumber: Hasil analisis.
Dari tabel diatas didapat:
Pn=5345,4 kN

∅ Pn=0,65. 5345,4=3474,5 kN

M n=865,359 kNm

228
∅ M n=0,65. 865,359=562,48 kNm

Tinjauan kolom pada kondisi seimbang (jika c=c b)


600. d 600.504
c b= = =302,4 mm=302 mm
600+ f y 600+400

Diambil c=302 mm, maka:


a b=β 1 . c=0,85.302=257 mm

Maka regangan dan tegangan yang terjadi yaitu:


298−d s 200−96
ε 1= ε cu ' = .0,003=0,002004
c 302

Jika ε 1< ε y =0,002004 <0,002 (TIDAK OK!)

Maka f 1=f y =400 N /m m2

f 1=0,4 kN /mm 2

298−d s 298−178
ε 2= ε cu '= .0,003=0,00119
c 302

Jika ε 2< ε y =0,00119 <0,002 (OK!)

Maka f 2=ε 2 . Es =0,00119.200000=238,095 N /m m 2

f 2=0,238 kN /mm2

298−d s ' 298−260


ε 3= ε cu '= .0,003=0,000377
c 302

Jika ε 3< ε y =0,000377<0,002 (OK!)

Maka f 3=ε 3 . Es =0,000377.200000=75,397 N /m m2


2
f 3 ' =0,075 kN /mm

302−d s ' 302−260


ε 4 '= ε cu ' = .0,003=0,00042
c 302

Jika ε 4 '<ε y =0,00042<0,002 (OK!)

Maka f 4 '=ε 4 ' . Es =0,00042.200000=83,333 N / m m 2

f 4 '=0,083 kN /m m2

302−d s ' 302−178


ε 5' = ε cu ' = .0,003=0,00123
c 302

229
Jika ε 5 ' < ε y =0,00123<0,002 (OK!)

Maka f 5 ' =ε 5 ' . E s=0,00123.200000=246,032 N /m m2

f 5 ' =0,246 kN /mm2

302−d s ' 302−96


ε 6' = ε cu ' = .0,003=0,00204
c 302

Jika ε 6 ' < ε y =0,00204<0,002 (TIDAK OK!)

Maka f 6 ' =f y =400 N /mm2

f 6 ' =0,40 kN /mm 2

Setelah mendapatkan tegangan dan regangan, maka gaya nominal


dan momen nominal dapat dihitung seperti tabel berikut:

Tabel 4. 22 Gaya nominal dan momen nominal kondisi seimbang (c=c b).
Gaya (kN) Lengan ke sumbu (m) Momen (kNm)
-T1 = -A1.f1 = -912,32 -Z1 = -(h/2-ds) = -0,204 -T1.-Z1 = 182,11
-T2 = -A2.f2 = -181,02 -Z2 = -(h/2-(ds+dd)) = -0,122 -T2.-Z2 = 22,08
-T3 = -A3.f3 = -57,32 -Z3 = (h/2-(ds+2dd)) = -0,042 -T3.-Z3 = 2,29
Cc = 0.85.f'c.a.b =
Zc = (h/2-a/2) = 0,171 Cc.Zc = 561,98
3277,26
C4 = A4.f4 = 63,36 Z4 = (h/2-(ds'+2dd)) = 0,040 C4.Z4 = 2,53
C5 = A5.f5 = 187,05 Z5 = (h/2-(ds'+dd)) = 0,122 C5.Z5 = 22,82
C6 = A6.f6 = 912,32 Z6 = (h/2-ds') = 0,204 C6.Z6 = 186,11
Jumlah = 3289,3 Jumlah = 983,942
Sumber: Hasil analisis.
Dari tabel diatas didapat:
Pn=3289,3 kN

∅ Pn=0,65. 3289,3=2138,1 kN

M n=983,942 kNm

∅ M n=0,65. 983,942=639,56 kNm

Tinjauan kolom pada kondisi tarik menentukan (jika c <c b )


600. d 600.504
c b= = =302,4 mm=302 mm
600+ f y 600+400

Diambil c=250 mm, maka:


a b=β 1 . c=0,85.250=213 mm

230
Maka regangan dan tegangan yang terjadi yaitu:
350−d s 350−96
ε 1= ε cu '= .0,003=0,00305
c 250

Jika ε 1< ε y =0,00305< 0,002 (TIDAK OK!)

Maka f 1=f y =400 N /m m 2

f 1=0,4 kN /mm2

350−d s 350−178
ε 2= ε cu '= .0,003=0,00206
c 250

Jika ε 2< ε y =0,00206 <0,002 (TIDAK OK!)

Maka f 2=f y =400 N /m m2


2
f 2=0,4 kN /mm

350−d s ' 350−260


ε 3= ε cu ' = .0,003=0,00108
c 250

Jika ε 3< ε y =0,00108< 0,002 (OK!)

Maka f 3=ε 3 . Es =0,00108.200000=216 N /m m2

f 3=0,216 kN /mm2

350−d s ' 350−342


ε 4= ε cu '= .0,003=0,000096
c 250

Jika ε 4 <ε y =0,000096<0,002 (OK!)

Maka f 4=ε 4 ' . Es =0,000096.200000=19,2 N /mm2

f 4=0,192 kN /mm2

250−d s ' 302−178


ε 5' = ε cu ' = .0,003=0,000864
c 250

Jika ε 5 ' < ε y =0,000864<0,002 (OK!)

Maka f 5 ' =ε 5 ' . E s=0,000864.200000=172,8 N /m m2

f 5 ' =0,172 kN /m m2

250−d s ' 250−96


ε 6' = ε cu ' = .0,003=0,0018
c 302

Jika ε 6 ' < ε y =0,0018<0,002 (OK!)

231
Maka f '6=ε '5 . E s=0,0018.200000=369,6 N /m m2

f 6 ' =0,3696 kN /mm 2

Setelah mendapatkan tegangan dan regangan, maka gaya nominal


dan momen nominal dapat dihitung seperti tabel berikut:

Tabel 4. 23 Gaya nominal dan momen nominal kondisi (c <c b ).


Gaya (kN) Lengan ke sumbu (m) Momen (kNm)
-T1 = -A1.f1 = -912,32 -Z1 = -(h/2-ds) = -0,204 -T1.-Z1 = 186,11
-T2 = -A2.f2 = -304,11 -Z2 = -(h/2-(ds+dd)) = -0,122 -T2.-Z2 = 37,10
-T3 = -A3.f3 = -164,22 -Z3 = (h/2-(ds+2dd)) = -0,04 -T3.-Z3 = 6,57
-T4 = -A4.f4 = -14,60 -Z4 = (h/2-(ds'+2dd)) = -0,042 C4.Z4 = 0,61
Cc = 0.85.f'c.a.b =
Zc = (h/2-a/2) = 0,171 Cc.Zc = 464,60
2709,38
C5 = A5.f5 = 131,37 Z5 = (h/2-(ds'+dd)) = 0,122 C5.Z5 = 16,03
C6 = A6.f6 = 842,98 Z6 = (h/2-ds') = 0,204 C6.Z6 = 171,97
Jumlah = 2288,5 Jumlah = 882,995
Sumber: Hasil analisis.
Dari tabel diatas didapat:
Pn=2288,5 kN

∅ Pn=0,65. 2288,5=1487,5 kN

M n=882,995 kNm

∅ M n=0,65. 882,995=573,95 kNm

Tinjauan kolom pada kondisi beban Pn=0

Pada kondisi ini dihitung seperti balok:


82
d s =d 's =96+82+ =219 mm
2

maka, d=h−d s=600−219=381 mm

Luas tulangan tarik:

A s= A 1+ A 2+ A 3=3801,327 m m2

Luas tulangan tekan:

A s ' = A 4 + A 5+ A 6=3801,327 mm2

Karena A s ' = A s maka tulangan tekan pasti belum leleh, sehingga


nilai a tulangan harus dihitung kembali:

232
600. A 's −A s . f y 600. 3801,327−3801,327 . 400
ρ= =
1,7 f ' c .b 1,7.25.600

ρ=29,814

600. β 1 d 'S . A 's 600.0,85.219 .3801,327


q= = =33299,625
0,85 f ' c .b 0,85.25.600

a=( √ ρ2 +q )− ρ=( √ 29,814 2+33299,625 ) −(29,814)

a=155,087 mm

Menentukan momen nominal dan momen rencana:

M nc =0,85. f ' c . a . b . d−( a2 )


219
M nc =0,85.25 .155,087.600 . 381− ( 2 )
M nc =600042656 Nmm

M ns = A s ' . f s ' ( d−d 's )

dengan,

' a−β 1 d s ' 155,087−0,85.219 2


f s= = =−120,176 N /mm
a 155,087

M ns =548,264.−120,176. ( 442−( 219 ) )

M ns =−74006301,4 Nmm

Maka momen nominal,


M n=M nc + M ns

M n=600042656+ (−74006301,4 )=526036355 Nmm

M n=526,036 kNm

Maka momen rencana,


M r=∅ . M n=0,65.526,036=341,924 kNm

M r=∅ . M n=0,9.526,036=473,433 kNm

d. Membuat diagram interaksi kolom


Dari perhitungan pengaruh beban aksial pada penampang kolom
diatas dibuat tabel rekapitulasi gaya dalam yang terjadi yaitu:

233
Tabel 4. 24 Gaya dalam perhitungan manual kolom KB 600x600
Kuat nominal Kuat Rencana
Kondisi
Mn (kNm) Pn (kN) ØMn (kNm) ØPn (kN)
P0 0 10529,505 0 6844,178
Pn maks 0 8423,604 0 5475,343
Tekan 865,359 5345.393 562,483 3474,505
Balance
983,941 3289,328 639,562 2138,063
d
Tarik 882,995 2288,492 573,947 1487,519
Pn = 0 526,036 0 473,433 0
Sumber: Hasil Analisis.
Kemudian dari tabel diatas dapat dibuat diagram interaksi berikut:

10000
Kuat Nominal
Kuat Rencna
8000 Gaya Dalam SAP2000
sc
dc
Gaya Aksial (kN)

6000

4000

2153.33
2000

0
0 200 400 600 800 1000 1200

Momen Lentur (kNm)


Gambar 4. 59 Diagram interaksi kolom KB 600x600.

Dari gambar diatas ternyata titik R (gaya dalam SAP2000) dengan


M u=173,06 kNm dan Pu=2153 kN berada di dalam diagram interaksi kuat
rencana. Jadi kolom KB 600x600 masih mampu menahan beban yang bekerja
padanya.
e. Kontrol kekuatan lentur minimum kolom
Untuk mengontrol kekuatan lentur minimum kolom harus dilakukan
dengan mencari nilai M nc kolom dari diagram interaksi berikut:

234
12000
Kuat Nominal
10000 Kuat Rencna
her
Kuat Nominal
Gaya Aksial (kN)

8000 1,25fy

6000

4000
2153.33 2153.332153.33
2000

0
0 200 400 600 800 1000 1200 1400

Momen Lentur (kNm)


Gambar 4. 60 Diagram interaksi untuk mencari M nc dan M pr kolom KB 600x600.

Dari gambar 4. 64 didapatkan kuat lentur nominal kolom KB yaitu


M nc =860 kNm. Dan dari hasil perhitungan didapatkan kuat lentur nominal kolom
K1 yaitu M nc =790 kNm. Sedangkan momen nominal balok yang ditumpu oleh
kolom KB yaitu M nb=617,735 kNm. Sehingga dapat dihitung,
∑ M nc =860+790=1650 kNm
∑ M nc =1,2 ( 617,735+617,735 )=1482,564 kNm
Syarat:
∑ M nc ≥(1,2)∑ M nb
1650 kNm ≥ 1482,564 kNm (OK!)

2. Perhitungan tulangan longitudinal kolom K1 600x600

Perhitungan tulangan longitudinal kolom K1 600x600 dilakukan dengan


cara yang sama seperti pada perhitungan sebelumnya. Adapun hasil diagram
interaksi kolomnya yaitu:

235
10000

Kuat Nominal
8000 Kuat Rencana
Gaya Dalam SAP2000
Gaya Aksial (kN)

6000

4000

2000 1559.1

0
0 200 400 600 800 1000 1200

Momen Lentur (kNm)

Gambar 4. 61 Diagram interaksi kolom K1 600x600.

Dari gambar diatas ternyata titik R (gaya dalam SAP2000) dengan


M u=108,29 kNm dan Pu=1559,1 kN berada di dalam diagram interaksi kuat
rencana. Jadi kolom K1 600x600 masih mampu menahan beban yang bekerja
padanya.

3. Perhitungan tulangan longitudinal kolom K2 600x600

Berikut adalah hasil diagram interaksi kolom K2 600x600 yaitu:

10000

Kuat Nominal
8000 Kuat Rencana
Gaya Dalam SAP2000
Gaya Aksial (kN)

6000

4000

2000
890.2

0
0 200 400 600 800 1000 1200

Momen Lentur (kNm)

Gambar 4. 62 Diagram interaksi kolom K2 600x600.

236
Dari gambar diatas ternyata titik R (gaya dalam SAP2000) dengan
M u=390,2 kNm dan Pu=890,2kN berada di dalam diagram interaksi kuat
rencana. Jadi kolom K2 600x600 masih mampu menahan beban yang bekerja
padanya.

4. Perhitungan tulangan longitudinal kolom K3 600x600

Diagram interasksi kolom K3 600x600 dapat dilihat pada gambar berikut:

10000
Kuat Nominal
Kuat Rencana
8000
Gaya Dalam
SAP2000
Gaya Aksial (kN)

6000

4000

2000

257.3
0
0 200 400 600 800 1000

Momen Lentur (kNm)

Gambar 4. 63 Diagram interaksi kolom K3 600x600.

Dari gambar diatas ternyata titik R (gaya dalam SAP2000) dengan


M u=212,33 kNm dan Pu=257,3 kN berada di dalam diagram interaksi kuat
rencana. Jadi kolom K3 600x600 masih mampu menahan beban yang bekerja
padanya.

4.5.2.2 Perhitungan tulangan transversal kolom

Adapun kolom eksisting yang digunakan sebagai contoh perhitungan


adalah tipe kolom KB 600x600 dengan data sebagai berikut:
Lebar penampang kolom (b) = 600 mm
Tinggi penampang kolom (h) = 600 mm
Selimut beton ( s ') = 75 mm
Mutu bahan:

237
Mutu baja tulangan pokok ( f yp ) = 400 Mpa
Mutu baja tulangan sengkang ( f ys ) = 240 Mpa
Mutu beton ( f ' c) = 25 Mpa
Diameter tulangan:
Diameter tul. sengkang ( D s) = 10 mm
Diameter tul. pokok ( D p ) = 22 mm
Jumlah tul. sengkang (n kaki) = 2 kaki
Modulus elastisitas baja ( E s) = 200000 Mpa
Faktor reduksi kuat geser ( Ø ) = 0,75
ε c maksimal ( ε cu ' ) = 0,003 (asumsi saat beton retak)
Gaya aksial kolom ( N u ) = 2153330 N

Mencari kapasitas momen ujung ( M pr 3 dan M pr 4 )


Kapasitas momen ujung ( M pr 3 dan M pr 4 ) ini harus dicari menggunakan
diagram interaksi kolom pada gambar 4.64 dengan nilai kuat nominal
1,25 f y. Sehingga didapatkan kapasitas momen ujung kolom yaitu:
M pr 3=M pr 4 =995 kNm=995000000 Nmm
Momen ujung M pr untuk kolom ini tidak boleh melebihi nilai M pr yang
dihasilkan oleh balok, sehingga:
M pr 1 + M pr 2 755820121+ 413331812
M pr 3 ≤ = =584575966,5 Nmm
2 2
995000000 Nmm≤ 584575966,5 Nmm (TIDAK OK!)
Karena tidak ok maka dipakai M pr balok yaitu:
M pr 3=M pr 4 =584575966,5 Nmm

Mencari gaya geser berdasarkan besaran beban gravitasi dan gaya


geser ( V e 2,3 )

Diketahui panjang kolom ( l u ) =4000 mm

238
Gambar 4. 64 Gaya geser desain untuk kolom.
Maka,
M pr 3+ M pr 4 584575966,5+584575966,5
V e 2,3= =
lu 4000

V e 2,3=292287,9833 N

Jadi V u yang dipakai adalah V e 2,3=292287,9833 N

Selanjutnya untuk perhitungan tulangan geser pada tipe kolom KB


600x600 dapat dilakukan dengan langkah-langkah berikut:
a. Gaya geser yang ditahan oleh beton

Luas penampang bruto A g=600.600=360000 mm 2

Nilai factor modifikasi λ=1,0 (untuk beton normal)

Nu √ f'c
V c =0,17 1+ (
14. A g
λ )6
b.d

2153330
V c =0,17 1+ ( 14.630000 )
.1,0 . √ 25.600 .504=366856,83 N

b. Menghitung gaya geser yang ditahan oleh sengkang


V u −∅ V c 292287,9833−0,75.366856,83
V s= = =22857,5 N
∅ 0,75
V s tidak boleh lebih besar dari V smaks

V smaks =0,66 √ f ' c . b . d=0,66. √ 25 .600 .504=997920 N

Penulisrat: V s <V smaks

22857,5 N <997920 N (OK!)


Karena OK! Maka ukuran kolom sudah cukup.

239
c. Luas tulangan perlu per meter panjang balok
Diketahui S=1000 mm

Dipilih A v, u terbesar dari luas tulangan geser berikut:


V s . S 22857,5.1000 2
A v, u= = =188,967 mm
f ys .d 240.504

Luas tulangan minimum:


b.S 600.1000
A v, min =0,062. √ f ' c . =0,062. √ 25 . =775 mm 2
f ys 240

0,35.b . S 0,35.600.1000
A v, min = = =875 mm 2
f ys 240

Dipilih A v, u terbesar yaitu A v, u= A v ,min =875 mm2

d. Kontrol spasi sengkang

0,33 √ f ' c . b . d=0,33 √ 25 .600 .504=498960 N

JikaV s < 0,33 √ f ' c . b .d

126669,016 N <498960 N (OK!)


Maka dipakai jarak spasi sengkang terkecil dari ketentuan berikut:
n 2
π D 2s . S .3,14 . 102 .1000
4 4
s= = =179,519 mm
A v ,u 875

atau
d 504
s= = =252 mm
2 2
atau
s=600 mm

Jarak sengkang yang dipakai sesuai kontrol spasi sengkang adalah


yang terkecil yaitu s=179,519mm
Sedangkan jarak sengkang yang terpasang pada balok eksisting yaitu
s=150mm

Syarat:
seksisting ≤ s kontrol

240
150 mm ≤179,519 mm (OK!)
Jadi jarak sengkang pada balok eksisting masih memenuhi syarat!
e. Kontrol luas tulangan geser
n 2
π D 2s . S .3,14 . 102 .1000
4 4
A v, t= = =1047,198 mm2
s 150
Syarat:
A v, t > A v ,u

1047,198 mm2 >875 m m2 (OK!)

Jadi tulangan geser eksisting masih AMAN! dengan tulangan


terpasang Ø10 – 150 mm.
Untuk perhitungan pada tipe kolom lainnya disajikan pada tabel 4. 29.

Tabel 4. 25 Rekapitulasi perhitungan tulangan transversal kolom eksisting.

Dimensi Kontrol
Tipe Panjang
Desain Jarak
Kolom Jarak Sengkang Jarak Sengkang
Kolo b h
Momen Eksisting (mm) Perlu (mm) Sengkang E
m
(mm) (mm) L (mm) Seks. < Sperlu
Ø1
Tumpuan Ø10 - 100 - 179.5 OK!
0
KB 350 600 4000
Lapanga Ø1
Ø10 - 150 - 179.5 OK!
n 0
Ø1
Tumpuan Ø10 - 100 - 179.5 OK!
0
K1 250 450 3750
Lapanga Ø1
Ø10 - 150 - 179.5 OK!
n 0
Ø1
Tumpuan Ø10 - 100 - 179.5 OK!
0
K2 200 500 3750
Lapanga Ø1
Ø10 - 150 - 179.5 OK!
n 0
Ø1
Tumpuan Ø10 - 100 - 179.5 OK!
0
K3 350 600 3600
Lapanga Ø1
Ø10 - 150 - 179.5 OK!
n 0
Sumber: Hasil analisis.

241
4.5.3 Pemeriksaan Pondasi Eksisting

Pemeriksaan pondasi eksisting ini terdiri dari pemeriksaan pondasi tiang


pancang dan pemeriksaan pile cap.

4.5.3.1 Pemeriksaan Pondasi Tiang Pancang

Kombinasi yang digunakan pada perhitungan ini menggunakan kombinasi


tegangan ijin, dan berikut adalah tabel rekapitulasi gaya dalam yang didapatkan di
SAP2000.v15.
Tabel 4. 26 Rekapitulasi gaya dalam elastis pondasi eksisting.
Tipe Momen Arah X Momen Arah Y Gaya Aksial
Joint
Pondasi (Ton.m) (Ton.m) (Ton)
P1 87 6,241 6,391 285,598
P2 31 20,256 19,871 111,461
Sumber: Hasil analisis.

Pada pemeriksaan pondasi eksisting ini, digunakan pondasi tipe P1 sebagai


contoh perhitungan dengan data sebagai berikut:

Gambar 4. 65 Dimensi dan jarak tiang pondasi P1.

Data pondasi P1:


Tahanan konus rata-rata (q c ) = 180 kg/cm2
Jumlah hambatan pelekat (T f ) = 734 kg/cm2
Diameter tiang pancang ( Dt ) = 40 cm
Kedalaman tiang pancang (h) = 10 m
Jumlah tiang pancang(n p ) = 4 buah

242
Jarak antar tiang( s) = 120 cm
Ukuran penampang tiang ( D) = 60 cm
Jarak tiang arah sumbu X terjauh ( X maks) = 0,6 m
Jarak tiang arah sumbu Y terjauh (Y maks ) = 0,6 m
Faktor keamanan ( FK 1) =3
Faktor keamanan ( FK 2) =5
Berat jenis beton bertulang ( γ ) = 2400 kg/m3
Luas penampang tiang ( A p )=40.40 = 1600 cm2
Keliling penampang tiang ( A st )=4.40 = 160 cm
Gaya aksial elastis ( Pa ) = 285,598 ton
Momen tegak lurus sumbu X ( M x ) = 6,241 ton.m
Momen tegak lurus sumbu Y ( M y ) = 6,391 ton.m

1. Daya dukung ijin tekan tiang ( Pa )


q c . A p T f . Ast 180. 1600 734.120
Pa ' = + = +
FK 1 FK 2 3 5
Pa ' =119488 kg=119,488 ton

2. Daya dukung ijin tarik tiang ( Pta )

Berat pondasi ( W p )=γ . A p . h=2400. ( 1600


100 )
2
.10=3840 kg

( T f . A st ) 0,70 ( 734.120 ) 0,70


Pta = + W p= + 3840
FK 2 5
Pta =20281,6 kg=20,281 ton

3. Efisiensi kelompok tiang ( E g )

Jumlah tiang dalam 1 baris (m) = 2 buah


Jumlah tiang dalam 1 kolom (n) = 2 buah

Arc tan ( Ds )= Arc tan ( 120


40
)=18,435 °
( n−1 ) m+ ( m−1 ) n
E g=1−θ
90. m. n

243
( 2−1 ) 2+ ( 2−1 ) 2
E g=1−18,435 =0,795
90.2.2
Menghitung daya dukung vertikat kelompok tiang:
Pa , t=E g . n p . Pa ' =0,795.4 .119,488=380,052ton

Syarat:
Pa , t > Pa

380,052 ton>285,598 ton (OK!)


Menghitung daya dukung vertikal tiang tunggal:
Pa , 1=Eg . Pa '=0,795.119,488=95,013ton

4. Beban maksimum tiang pada kelompok tiang ( Pmaks )

Jumlah tiang dalam 1 baris (n x ) = 2 buah


Jumlah tiang dalam 1 kolom (n y ) = 2 buah
Jumlah kuadrat X ¿
Jumlah kuadrat Y ¿
Pa M y . X maks M x . Y maks
Pmaks= + +
np n y . ∑ X 2 n x . ∑ Y 2
285,598 6,391.0,6 6,241.0,6
Pmaks= + +
4 2.1,44 2.1,44
Pmaks=74,031 ton

Syarat:
Pmaks < Pa , 1

74,031 ton<95,013 ton (OK!)


Untuk perhitungan pada tipe pondasi yang lainnya disajikan pada tabel
dibawah ini:
Tabel 4. 27 Rekapitulasi pemeriksanaan daya dukung pondasi eksisting.
Gaya
Tipe Pa ’ Pta Eg Pa , t Pa , 1
Jumlah Kedalama Aksial Pa
No Pondas
tiang n tiang (Ton
i (Ton) (Ton) (Ton) (Ton) (Ton)
)
119.4
1 P1 4 10 285.60 20.28 0.80 380.05 95.01
9
2 P2 3 10 111.46 119.4 20.28 0.81 291.37 97.12

244
9
Sumber: Hasil analisis.

Dari tabel diatas didapatkan bahwa pondasi eksisting bangunan masih


mampu menerima beban yang bekerja.

4.5.3.2 Pemeriksaan Pile Cap

Kombinasi yang digunakan pada perhitungan ini menggunakan kombinasi


desain kekuatan, dan berikut adalah tabel rekapitulasi gaya dalam yang didapatkan
di SAP2000.v15.
Tabel 4. 28 Rekapitulasi gaya dalam ultimit pondasi eksisting.
Tipe Momen Arah X Momen Arah Y Gaya Aksial
Joint
Pondasi (Ton.m) (Ton.m) (Ton)
P1 87 10,776 7,759 384,202
P2 31 30,99 30,115 192,897
Sumber: Hasil analisis.

Pada pemeriksaan pile cap eksisting ini, menggunakan pile cap tipe P1
sebagai contoh perhitungan dengan gambar dan data sebagai berikut:

Gambar 4. 66 Denah pile cap tipe pondasi P1.

Data pile cap P1:


Dimensi pile cap:

245
Lebar arah x pile cap ( B) = 2400 mm
Lebar arah y pile cap ( L) = 2400 mm
Tebal pile cap (h) = 1400 mm
Selimut beton ( S) = 75 mm
Tinggi efektif pile cap (d ) = 1314 mm
Mutu bahan:
Mutu beton ( f ' c) = 25 Mpa
Mutu baja tulangan ( f y ) = 400 Mpa
Dimensi kolom:
Panjang kolom (l k ) = 600 mm
Lebar kolom (b k ) = 600 mm
Konstanta pile cap:
Untuk kolom dalam (a s ) = 40
Untuk kolom tepi (a s ) = 30
Untuk kolom sudut (a s ) = 20
Dimensi tiang pancang:
Panjang tiang pancang (lp) = 400 mm
Lebar tiang pancang (bp) = 400 mm
Kedalaman tiang pancang (hp) = 10000 mm
Jumlah tiang pancang (n p ) = 4 buah
Jarak tiang pancang ke tepi kolom ( s) = 600 mm
Faktor reduksi kekuatan geser ( ∅) = 0,75
Faktor reduksi kekuatan lentur ( ∅) = 0,90
Faktor modifikasi beton normal ( λ) = 1,0
Gaya aksial ultimit ( Pu ) = 384,202 ton = 384202 kg
Momen tegak lurus sumbu X ( M ux ) =10,776 ton.m
Momen tegak lurus sumbu Y ( M uy ) = 7,759 ton.m
Berat jenis beton bertulang ( γ ) = 2400 kg/m3
Faktor tegangan tekan ( β 1) = 0,85

1. Pemeriksaan gaya geser terhadap kolom

246
Menghitung gaya geser akibat kolom
V u=Pu =384,202ton

Menghitung keliling penampang kritis pile cap


b o=4(bk + d)=4.(600+1314 )=7656 mm

Rasio sisi panjang kolom terhadap sisi pendek kolom


lk 600
β= = =1
bk 600
Menghitung kuat geser beton

V c =0,17 1+ ( 2β ) λ √ f c .b . d=0,17 (1+ 21 ) 1 √25 .7656 .1314


'
o

V c =25652959,2 N=2615,832 ton

as . d
V c =0,083 ( bo ) '
+2 λ √ f c . bo . d

V c =0,083 ( 40.1314
7656
+2 ) 1 √25 .7656 .1314

V c =37011280,32 N =3774,04 ton

V c =0,33 λ √ f ' c . bo . d=0,33.1 . √ 25 .7656 .1314


V c =16598973,6 N=1692,597ton
Dipilih yang terkecil yaitu V c =1692,597 ton
Syarat:
∅ V c> V u
0,75.1692,597>384,202
1269,448 ton>384,202 ton (OK!)

2. Pemeriksaan gaya geser terhadap tiang pancang


Beban maksimum tiang pada kelompok tiang
Pu M uy . X maks M ux .Y maks
Pmaks= + +
np n y . ∑ X 2 n x . ∑ Y 2
384,202 7,759.0,6 10,776.0,6
Pmaks = + +
4 2.1,44 2.1,44
Pmaks=99,912ton

247
Menghitung gaya geser akibat tiang
V u=P maks=99,912 ton

Menghitung keliling penampang kriti pile cap


d 1314
b o=4.(bp+ )=4.(400+ )=4228 mm
2 2
Rasio sisi panjang kolom terhadap sisi pendek kolom
lp 400
β= = =1
bp 400
Menghitung kuat geser beton

V c =0,17 1+ ( 2β ) λ √ f c .b . d=0,17 (1+ 21 ) 1 √25 .4228 .1314


'
o

V c =14166759,6 N=1444,584 ton

as . d
V c =0,083 ( bo ) '
+2 λ √ f c . bo . d

V c =0,083 ( 40.1314
4228
+2 ) 1 √25 .4228 .1314

V c =33272634,96 N=3392,811ton

V c =0,33 λ √ f ' c . bo . d=0,33.1 . √ 25 .4228.1314


V c =9166726,8 N =934,731ton
Dipilih yang terkecil yaitu V c =934,731ton
Syarat:
∅ V c> V u
0,75.934,731>99,912
701,048 ton> 99,912ton (OK!)

3. Pemeriksaan tulangan pile cap


Menghitung lebar penampang kritis
B bk 2400 600
B' = − = − =900 mm=0,9 m
2 2 2 2
Berat pile cap pada penampang kritis

248
q ' =γ . L .h=2400.2,4 .1,4=8064 kg/m
Menghitung momen lentur

Diketahui jarak tepi kolom ke tiang ( s )=600 mm=0,6 m

maka,

( 12 .q . B )
M u=( 2. Pmaks . s ) − ' '2

1
M =( 2. 384202.0,6 )−( .8064 .0,6 ) 2
u
2
M u=116628,43 kgm=1143,734 kNm

Menghitung luas tulangan eksisting


2400−75.2
Jumlah tulangan ( n ) = =20,45
110
Luas tulangan tekan (D19-110 mm)
1 1
A s ' = . π . D 2 . n= .3,14 .19 2 .20,45=5799,451 m m2
4 4
Luas tulangan tekan (D22-110 mm)
1 1
A s= . π . D 2 . n= .3,14 .222 .20,45=7775,442 mm 2
4 4
Menentukan kondisi tulangan
Nilaia tulangan:

( As −A 's ) . f y ( 7775,442−5799,451 ) .400


a= =
'
0,85 f c . B 0,85.25.2400

a=15,498 mm

Nilai a minleleh tulangan:


600. β 1 . d d ' 600.0,85.84,5
a minleleh = = =215,475 mm
600−f y 600−400

dimana d d ' =d s '=84,5 mm

Nilai a maksleleh tulangan:


600. β 1 . d d 600.0,85 .1314
a maksleleh= = =670,14 mm
600+ f y 600+ 400

249
dimana d d =d=1314 mm

Syarat:
a< amaks leleh

15,498 mm<670,14 mm (OK!)


Karena OK! Maka tulangan tarik sudah leleh, ukuran penampang balok
sudah cukup.
a> amin leleh

15,498 mm>215,475 mm (TIDAK OK!)


Karena TIDAK OK! Maka tulangan tekan belum leleh, a nilai dihitung
kembali

Menghitung kembali nilai (a):

600. A 's −A s . f y 600.5799,451−7127,488. 400


ρ= =
1,7 f ' c . B 1,7.25 .2400

ρ=3,622

600. β 1 d 'S . A 's 600.0,85.84,5 .5799,451


q= = =4900,536
0,85 f ' c . B 0,85.25 .2400

a=( √ ρ2 +q )− ρ=( √−3,6222 +4900,536 )−(3,622)

a=66,475 mm

Tegangan tulangan tekan:

' a−β 1 . d s ' 66,475−0,85.84,5


f s= 600= 600=−48,289 Mpa
a 66,475
Syarat:

f 's < f y

−48,289 Mpa< 400 Mpa (OK!)

Karena OK! maka f 's yang dipakai sesuai hitungan.

Menghitung momen nominal M n.:

( a2 )
M nc =0,85. f ' c . a . B . d−

250
66,475
(
M nc =0,85.25 .66,475.2400 . 1314−
2 )
M nc =4342073315 Nmm

M ns= A's . f 's . ( d−d 's)


M ns =5799,451.(−48,289) . ( 1314−84,5 )
M ns=−344319616,2 Nmm
Maka,
M n=M nc + M ns =4342073315+(−344319616,2)
M n=3997753699 Nmm=3997,754 kNm

Menghitung momen rencana


M r= Ø M n=0,90. 3997,754=3597,978 kNm

Syarat:
Mr>M u

3597,978 kNm>1143,734 kNm (OK!)

Untuk perhitungan pada tipe pile cap yang lainnya disajikan pada tabel
dibawah ini:

Tabel 4. 29 Rekapitulasi pemeriksanaan gaya geser pile cap eksisting.


Dimensi pile cap Gaya Kuat geser terhadap kolom K
No Tipe Panjang Lebar Tebal Aksial
Pondasi (Pu) Vu = Pu ØVc Kontrol Vu = P
(L) (B) (h)
(mm) (mm) (mm) (Ton) (Ton) (Ton) (ØVc > Vu) (To
1269.4
1 P1 2400 2400 1400 384.20 384.20 OK! 99.
5
1111.5
2 P2 2400 2100 1300 192.90 192.90 OK! 140
6
Sumber: Hasil analisis.

Tabel 4. 30 Rekapitulasi pemeriksanaan tulangan pile cap eksisting.


Dimensi pile cap Tul. Terpasang Momen
Tipe
No Panjang (L) Lebar (B) Tebal (h) Atas Bawah ultimit (Mu)
Pondasi
(mm) (mm) (mm) (mm) (mm) (kNm)
1 P1 2400 2400 1400 D19 - 110 D22 - 120 1143.734
2 P2 2400 2100 1300 D19 - 120 D22 - 120 1630.579
Sumber: Hasil analisis.

251
Dari tabel diatas didapatkan bahwa pile cap eksisting masih mampu
menerima beban yang bekerja

DAFTAR PUSTAKA

Asroni, A. (2010). Balok Pelat Beton Bertulang. Yogyakarta: Graha Ilmu.


Asroni, A. (2010). Kolom Fondasi & Balok T Beton Bertulang. Yogyakarta:
Graha Ilmu.
Darwis, H. (2018). Dasar - Dasar Mekanika Tanah. Yogyakarta: Pena Indis.
Hardiyatmo, H. C. (2015). Analisis dan Perancangan Fondasi II. Yogyakarta:
Gadjah Mada University Press.
Pamungkas, A. (2013). Desain Podasi Tahan Gempa. Yogyakarta: Andi Offset.
Pemprov-Bali. (2009). Peraturan Daerah Provinsi Bali Nomor 16 Tahun 2009
Tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Provinsi Bali Tahun 2009-2029.
Bali: Pemprov - Bali.
Rosyidah, A. (2010). Perkuatan Struktur pada Bangunan Rumah Tinggal Lantai 3.
Poli Teknologi Vol.9 No.1, 9-10.
SNI-1726. (2012). Tata Cara Perencanaan Ketahanan Gempa Untuk Struktur
Bangunan Gedung dan Non Gedung. Jakarta: Badan Standarisasi
Nasional.
SNI-1727. (2013). Beban Minimum Untuk Perencanaan Bangunan Gedung dan
Struktur Lain. Jakarta: Badan Standarisasi Nasional.

252
SNI-2847. (2013). Persyaratan Beton Struktural Untuk Bangunan Gedung.
Jakarta: Badan Standarisasi Nasional.
Soelarso. (2017). Analisis Struktur Gedung Bertingkat di Lima Wilayah di
Indonesia Terhadap Beban Gempa dan Beban Angin Berdasarkan SNI
1726-2012 dan SNI 1727-2013. Jurnal Fondasi, Volume 6 No 1 , 92-94.
Violita, C. (2017). Evaluasi dan Analisis Perkuatan Bangunan Yang Bertambah
Jumlah Tingkatnya. Jurnal Sipil Statik Vol.5 No.9, 594-595.

LAMPIRAN

253
Gambar brosur acian dan plesteran.

254
Gambar brosur bata ringan.

Gambar brosur lantai vinyl.

255
Gambar brosur bondek.

256
Gambar brosur plafond gypsum.

Tabel ASCE-07 Minimum design loads for buildings and other structures.

257
Gambar brosur rangka hollow plafond.

Gambar berat semen sesuai PPIUG 1983.

258
Gambar brosur berat dinding partisi.

Gambar brosur rangka hollow dinding partisi.

259
Gambar mutu beton sesuai RKS.

Gambar mutu tulangan sesuai RKS.

260

Anda mungkin juga menyukai