Anda di halaman 1dari 2

Nama : Nurima Rizky Putri Milenia

NIM : P07124118226
Semester : D3 Kebidanan Semester III B
Mata Kuliah : Kesehatan Reproduksi dan KB
Dosen Pengampu : Serilaila, SKM, MPH

Cara Pengisian Kartu KB :


1. Isi nama lengkap akseptor KB
2. Isi nama lengkap suami
3. Tulis tempat tanggal lahir berserta umur akseptor KB
4. Isi alamat aksepto KB
5. Isi kolom nomor seri kartu yang sudah terdaftar di Praktek Mandiri Bidan, isi juga pada
kolom tahun pada tahun berapa ibu mendaftar menjadi akseptor KB
6. Isi pada pengisian Nama Klinik tempat akseptor KB akan kunjungan ulang ber KB
7. Isi kolom kode klinik KB yang sudah terdaftar di polindes
8. Isi pada kartu Metode kontrasepsi apa yang ingin dipakai akseptor KB
9. Isi pada kolom tanggal, bulan dan tahun pada pertama kali pemakaian kontrasepsi.
10. Isi pada kolom tanggal, bulan dan tahun pada saat ingin melepas kan alat kontrasepsi
yang terpasang (hanya untuk kontrasepsi implant dan IUD)
11. Isi pada kolom tanggal kunjungan kembali kapan akseptor KB akan kunjungan ulang
suntik ataupun kontrasepsi yang lainnya.
12. Isi pada kolom keterangan mengenai Tekanan Darah dan Berat Badan akseptor KB.
Jenis kontrasepsi dan jadwal kunjungan ulang KB :

1. Suntikan 1 Bulan (Cyclofem)


Kunjungan ulang suntikan adalah dihitung 28 hari atau 4 minggu pasca
penyuntikan pertama.

2. Suntikan 3 Bulan (Triclofem)


Kujungan ulang suntikan adalah dihitung 77 hari atau 11 minggu pasca
penyuntikan pertama.

Anda mungkin juga menyukai