Anda di halaman 1dari 2

Nama : Dina Ayu Saraswati

Nim : 020117A013

Matkul : Advokasi

Tahapan Seorang Negosiator Dalam Bernegosiasi

"Konflik Tembagapura, Kesehatan Ibu-ibu dan Balita Memburuk"

1. Tahap persiapan
- Lokasi : Aula Kelurahan atau Desa sehingga mempermudah berkumpulnya pihak yang
bernegosiasi.

- Waktu : Waktu pertemuan dapat disepakati terlebih dahulu agar tidak ada pihak lain yang
dirugikan

- Siapa yang berkumpul : Tokoh Masyarakat, KKB, Kapolda

2. Tahap penyusun
Membuat pedoman bernegosiasi cara menetapkan aturan yang disepakati kedua belah pihak.
Dan mempersiapkan strategi untuk menghadapi situasi buruk jika kedua pihak mengalami
masalah
- Membuat hal-hal apa saja yang bisa dikompromikan : dengan kondisi kesehatan ibu-ibu dan
balita yang sangat memprihatinkan akibat isolasi dari KKB sangat memperbesar angka
kesakitan ibu dan balita didesa tersebut sehingga diharapkan dapat membuka akses warga
untuk pergi mengambil bahan makanan dan fasilitas kesehatan.
- Dalam situasi apa saja kedua belah pihak dapat menolah permintaan : pihak KKB yang
sudah menguasai wilayah tersebut, sehingga sangat sulit mereka untuk keluar.

3. Tahap Pengumpulan Data


- Hasil diskusi dan kesepakatan/aturan dari kedua belah pihak
- Data penduduk yang ada di Kampung Banti dan Kimbeli
- Data Ibu-ibu dan balita
4. Strategi untuk Win-win Outcome
- Pihak tokoh masyarakat + Agama : diharapkan masyarakat diberikan akses untuk
mengambil bantuan pokok dan fasilitas kesehatan dengan aman supaya kebutuhangizi
masyarakat terpenuhi sehingga tidak terjadinya kekurangan ASI pada balita tapa adanya
gangguan senjata tajam dari pihak KKB.
- Pihak KKB : masyarakat yang boleh keluar akses hanya beberapa tidak boleh seluruhnya
keluar dari isolasi untuk mengambil bahan pokok, dan tidak ada ancaman yang membuat
pihak KKB merasa dirugikan

5. Perjanjian : Untuk menunjukan komitmen antara kedua belah pihak dilakukan kontrak
atau berjabat tangan. Sehingga, kedua belah pihak dapat menepati perjanjian yang
sudah diatur, dan tidak melanggar perjanjian tersebut.

Anda mungkin juga menyukai