Anda di halaman 1dari 78

MODUL

ANATOMI FISIOLOGI GENITOURINARIA DAN SISTEM REPORDUKSI


DAFTAR ISI

Daftar Isi......................................................................................................................................................1
Pertemuan 1 : Pengertian, Anatomi, dan Susunan dari Sistem Genitourinaria...........................................1
A. Pendahuluan.......................................................................................................................................1
B. Capaian Pembelajaran.........................................................................................................................1
C. Kemampuan Akhir...............................................................................................................................1
D. Materi Pembelajaran...........................................................................................................................2
E. Metode Penyampaian.........................................................................................................................3
F. Kegiatan Pembelajaran........................................................................................................................3
G. Media..................................................................................................................................................3
H. Sumber bahan.....................................................................................................................................3
I. Evaluasi.................................................................................................................................................3
Pertemuan 2 : Susunan Sistem Perkemihan (Ginjal)....................................................................................4
A. Pendahuluan.......................................................................................................................................4
B. Tujuan..................................................................................................................................................4
C. Capaian Pembelajaran.........................................................................................................................4
D. Mater Pembelajaran...........................................................................................................................4
E. Metode Penyampaian.........................................................................................................................7
F. Kegiatan Pembelajaran........................................................................................................................7
G. Media..................................................................................................................................................7
H. Sumber bahan.....................................................................................................................................7
I. Evaluasi.................................................................................................................................................8
Pertemuan 3 : Susunan Sistem Perkemihan (Ureter)..................................................................................9
A. Pendahuluan.......................................................................................................................................9
B. Tujuan..................................................................................................................................................9
C. Capaian Pembelajaran.........................................................................................................................9
D. Materi Pembelajaran...........................................................................................................................9
E. Metode Penyampaian........................................................................................................................11
F. Kegiatan Pembelajaran......................................................................................................................11

i
G. Media................................................................................................................................................11
H. Sumber bahan.......................................................................................................................................
I. Evaluasi...............................................................................................................................................12
Pertemuan 4 : Susunan Sistem Perkemihan (Vesicia Urinaria)..................................................................13
A. Pendahuluan.....................................................................................................................................13
B. Tujuan................................................................................................................................................13
C. Capaian Pembelajaran.......................................................................................................................13
D. Materi Pembelajaran.........................................................................................................................13
E. Metode Penyampaian........................................................................................................................14
F. Kegiatan Pembelajaran......................................................................................................................14
G. Media....................................................................................................................................................
H. Sumber bahan.......................................................................................................................................
I. Evaluasi...................................................................................................................................................
Pertemuan 5 : Susunan Sistem Perkemihan (Urethra)..................................................................................
A. Pendahuluan.........................................................................................................................................
B. Tujuan....................................................................................................................................................
C. Capaian Pembelajaran...........................................................................................................................
D. Materi Pembelajaran.............................................................................................................................
E. Metode Penyampaian...........................................................................................................................
F. Kegiatan Pembelajaran..........................................................................................................................
G. Media....................................................................................................................................................
H. Sumber bahan.......................................................................................................................................
I. Evaluasi...................................................................................................................................................
Pertemuan 6 : Proses Miksi Dan Pembentukan Urine...................................................................................
A. Pendahuluan.........................................................................................................................................
B. Tujuan....................................................................................................................................................
C. Capaian Pembelajaran...........................................................................................................................
D. Materi Pembelajaran.............................................................................................................................
E. Metode Penyampaian...........................................................................................................................
F. Kegiatan Pembelajaran..........................................................................................................................
G. Media....................................................................................................................................................

ii
H. Sumber bahan.......................................................................................................................................
I. Evaluasi...................................................................................................................................................
Pertemuan 7 : Patifisiologi Sistem Genitourinaria.........................................................................................
A. Pendahuluan.........................................................................................................................................
B. Tujuan..................................................................................................................................................3
C. Capaian Pembelajaran.........................................................................................................................3
D. Materi Pembelajaran...........................................................................................................................3
E. Metode Penyampaian.........................................................................................................................3
F. Kegiatan Pembelajaran........................................................................................................................3
G. Media..................................................................................................................................................3
H. Sumber bahan.....................................................................................................................................3
I. AEvaluasi...............................................................................................................................................3
Pertemuan 8 : Sistem Reporduksi Pria........................................................................................................3
A. Pendahuluan.......................................................................................................................................3
B. Tujuan..................................................................................................................................................3
C. Capaian Pembelajaran.........................................................................................................................3
D. Materi Pembelajaran...........................................................................................................................3
E. Metode Penyampaian.........................................................................................................................3
F. Kegiatan Pembelajaran........................................................................................................................3
G. Media..................................................................................................................................................3
H. Sumber bahan.....................................................................................................................................3
I. AEvaluasi...............................................................................................................................................3
Pertemuan 9 : Spermatogenesis..................................................................................................................3
A. Pendahuluan.......................................................................................................................................3
B. Tujuan..................................................................................................................................................3
C. Capaian Pembelajaran.........................................................................................................................3
D. Materi Pembelajaran...........................................................................................................................3
E. Metode Penyampaian.........................................................................................................................3
F. Kegiatan Pembelajaran........................................................................................................................3
G. Media..................................................................................................................................................3
H. Sumber bahan.....................................................................................................................................3

iii
I. Evaluasi.................................................................................................................................................3
Pertemuan 10 : Hormon Pada Pria..............................................................................................................3
A. Pendahuluan.......................................................................................................................................4
B. Tujuan..................................................................................................................................................4
C. Capaian Pembelajaran.........................................................................................................................4
D. FMateri Pembelajaran.........................................................................................................................4
E. Metode Penyampaian.........................................................................................................................4
F. Kegiatan Pembelajaran........................................................................................................................4
G. Media..................................................................................................................................................4
H. Sumber bahan.....................................................................................................................................4
I. Evaluasi.................................................................................................................................................4
Pertemuan 11 : Organ Reporduksi Wanita..................................................................................................4
A. Pendahuluan.......................................................................................................................................4
B. Tujuan..................................................................................................................................................4
C. Capaian Pembelajaran.........................................................................................................................4
D. Materi Pembelajaran...........................................................................................................................4
E. Metode Penyampaian.........................................................................................................................4
F. Kegiatan Pembelajaran........................................................................................................................4
G. Media..................................................................................................................................................4
H. Sumber bahan.....................................................................................................................................4
I. Evaluasi.................................................................................................................................................4
Pertemuan 12 : Pertumbuhan Sel Telur (Oogenesis)...................................................................................4
A. Pendahuluan.......................................................................................................................................4
B. Tujuan..................................................................................................................................................4
C. Capaian Pembelajaran.........................................................................................................................4
D. Materi Pembelajaran...........................................................................................................................4
E. Metode Penyampaian.........................................................................................................................4
F. Kegiatan Pembelajaran........................................................................................................................4
G. Media..................................................................................................................................................4
H. Sumber bahan.....................................................................................................................................4
I. Evaluasi.................................................................................................................................................4

iv
Pertemuan 13 : Siklus Menstruasi dan Struktur Fungsi Payudara...............................................................4
A. Pendahuluan.......................................................................................................................................4
B. Tujuan..................................................................................................................................................4
C. Capaian Pembelajaran.........................................................................................................................5
D. Materi Pembelajaran...........................................................................................................................5
E. Metode Penyampaian.........................................................................................................................5
F. Kegiatan Pembelajaran........................................................................................................................5
G. Media..................................................................................................................................................5
H. Sumber bahan.....................................................................................................................................5
I. Evaluasi.................................................................................................................................................5
Pertemuan 14 : Patofisiologi Sistem
Reporduksi……………………………………………………………………………………..5
A. Pendahuluan.......................................................................................................................................5
B. Tujuan..................................................................................................................................................5
C. Capaian Pembelajaran.........................................................................................................................5
D. Materi Pembelajaran...........................................................................................................................5
E. Metode Penyampaian.........................................................................................................................5
F. Kegiatan Pembelajaran........................................................................................................................5
G. Media..................................................................................................................................................5
H. Sumber bahan.....................................................................................................................................5
I. Evaluasi.................................................................................................................................................5

v
Pertemuan 1 : Pengertian, Anatomi, dan Susunan dari Sistem Genitourinaria
A. Pendahuluan
Manusia, seperti makhluk hidup lainnya, berusaha untuk
mempertahankan homeostasis yang berarti keseimbangan. Otak dan organ
tubuh lainnya bekerja sama untuk mengatur sushu tubuh, keasaman darah,
ketersediaan oksigen dan variabel lainnya.
Sistem urinaria merupakn salah satu sistem yang tidak kalah pentingnya
dalam tubuh manusia. Sistem urinaria terdiri dari ginjal, ureter, vesika
urinaria, dan uretra ang menyelenggarakan serangkaian proses untuk tujuan
mempertahakan keseimbangan cairan dan elektroli, mempertahakan
keseimbangan asam basa tubuh, mengeluarkan sisa-sisa metabolism zat
seperti urea, kreatinin, asam urat, dan urin. Apabila terjadi gangguan pada
sistem urinaria maka dapat menyimpulkan gangguan kesehatan yang sangat
serius dan kompleks. Gangguan yang terjadi pada sistem urinaria dapat
disebabkan oleh beberapa factor yang salah satunya disebabkan oleh
pembesaran pada prostat atau bisa disebut dengan benifna prostat hipertropi.
Lebih dari setengahnya orang yang berusia di atas 50 tahun dan 75% yang
usianya 70 tahun menderita gejala-gejala semacam pembesaran prostat (Long
2002).
B. Capaian Pembelajaran
1. Menggambarkan anatomi sistem urinaria
2. Mengetahuin pengertian sistem urinaria
3. Mengetahui susunan sistem urinaria
C. Kemampuan Akhir Yang Diharapkan’
1. Mahasiswa/i dapat mengetahui anatomi dari sistem urinaria
2. Mahasiswa/i dapat mengetahui pengertian sistem urinaria
3. Mahasiswa/i dapat mengetahui susunan sistem urinaria

1
D. Materi Pembelajaran
1. Anatomi dan Pengertian Sistem Genitourinaria
Sistem urinaria adalah suatu sistem tempat terjadinya proses penyaringan
darah sehingga darah bebas dari zat-zat yang gtidak dipergunakan oleh
tubuh dan menyerap zat-zat yang masih dipergunakan oleh tubuh. Zat-zat
yang dipergunakan oleh tubuh larutan dalam air dan dikeluarkan berupa
urine (air kemih).
2. Susunan sistem perkemihan terdiri dari:
a. Ginjal (renal)
Ginjal adalah suatu kelenjar yang terketak di bagian belakang
kavum abdominalis di belakang peritoneum pada kedua sisi vertebra
lumbalis III, biji kacang, jumlahnya ada dua buah kiri dan kanan,
ginjal kiri lebih besar dari ginjal kanan dan pada umumnya ginjal laki-
laki lebih panjang dari ginjal wanita. Pada orang dewasa berat ginjal -
+ 200 gram. Dan pada umumnya ginjal aki-laki lebih panjang dari
pada ginjal wanita.
b. Ureter
Terdiri dari dua saluran pipa masing-masingbersambung dari
ginjal ke vesika urinaria. Panjangnya -+ 25-30 cm, dengan penampang
0.5 cm. ureter sebagian terletak pada ringga abdomen dan sebagian
lagi terletak pada rongga pelvis.
c. Vesika Urinaria
Vesika urinaria bekerja sebagai penampung urin, organ ini
berbentuk seperti buah pir (kendi). Letaknya dibelakang simfisis pubis
di dalam rongga panggul. Vestika urinaria dapat mengembang dan
mengempis seperti balon karet.

2
d. Uretra
Merupakan saluran sempit yang berpangkal pada vestika
urinaria yang berfungsi menyalurkan air kemih ke luar.
E. Metode Penyampaian
Cara yang akan digunakan oleh dosen untuk proses penyampaian materi yaitu
dengan Menejaskan materi sistem genourinaria dalam bentuk power point
yang akan dipresentasikan.
F. Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan pembelajaran yaitu dengan dosen memberikan soal tentang sistem
genourinaria kepada mahasiswa/i. contohnya : “Apakah yang dimaksud
dengan sistem urinaria?”.
G. Media
Media yang digunakan dalam proses pembelajaran yaitu
1. Laptop,
2. Slide projector
3. LCD.
H. Sumber Bahan
1. Buku teks
2. Narasumber
3. Buku lain seperti jurnal.
I. Evalusi
Evaluasi akan dilakukan oleh dosen untuk menilai hasil dari proses
pembelajaran yang telah dilakukan yaitu dengan mengadakan post test atau
ulangan.

3
Pertemuan 2 : Susunan Sistem Perkemihan (Ginjal)
A. Pendahuluan
Tubuh merupakan satu kesatuan dari sel yang selalu bekerja setiap
saat. Dalam proses tersebut, dihasilkan zat-zat yang sisa yang harus
dikeluarkan oleh tubuh itu sendiri. Pengeluaran ini harus dilakukan karena zat
tersebut bersifat racun bagi tubuh. Proses pengeluaran itu biasanya disebut
juga dengan proses eliminasi.
Proses eliminasi tersebut juga terdiri dari dua bagian yaitu eliminasi
alvi dan urin. Urine dihasilkan oleh sistem perkemihan yang melibatkan organ
terpenting urinary yaitu ginjal. Untuk itu karena ginjal itu organ terpenting
dalam sistem perkemihan, maka sudah sepantasnya kita menjaga ginjal kita
agar tidak terjadi berbagi penyakit yang disebabkan oleh adanya gangguan
dari fungsi ginjal.
Menginat pentingnya fungsi dari ginjal tersebut maka dalam
kesempatan kali ini penulis ingin memaparkan mengenai proses dari sistem
perkemihan yang mana melibatkan berbagai macam organ yang berkaitan
dalam sistem perkemihan.
B. Tujuan
1. Mengetahui bagian-bagian ginjal
2. Mengetahui fungsi dari ginjal
3. Mengetahui struktu ginjal
4. Mengetahui cara pembuatan urine
C. Capaian Pembelajaran
1. Agar mahsiswa/i dapat mengetahui bagian-bagian dari ginjal
2. Agar mahsiswa/i dapat mengetahui fungsi dari ginjal
3. Agar mahsiswa/i dapat mengetahui struktur dari ginjal
4. Agar mahsiswa/i dapat mengetahui cara pembuatan urine
D. Materi Pembelajaran
1. Bagian-bagian ginjal

4
Bagian-bagian Ginjal Bila sebuah ginjal kita iris memanjang, maka
akan tampak bahwa ginjal terdiri dari tiga bagian yaitu bagian kulit (korteks),
sumsum ginjal (medulla), dan bagian rongga ginjal (pelvis renalis). a) Kulit
ginjal (korteks) b) Susum ginjal (medulla) c) Rongga ginjal (pelvis).

Gambar ginjal
2. Fungsi Ginjal Fungsi ginjal adalah :
a. Memegang peranan penting dalam pengeluaran zat-zat toksis atau
racun.
b. Mempertahankan suasana keseimbangan cairan.
c. Mempertahankan keseimbangan kadar asam dan basa dari cairan
tubuh.
d. Mengeluarkan sisa-sisa metabolisme akhir dari protein ureum,
kreatinin dan amoniak.
3. Struktur ginjal
Struktur setiap ginjal terbungkus oleh selaput tipis yang disebut
kapsula fibrosa, terdapat cortex renalis di bagian luar, yang berwarna
cokelat gelap, dan medulla renalis di bagian dalam yang berwarna cokelat
lebih terang dibandingkan cortex. Bagian medulla berbentuk kerucut yang

5
disebut pyramides renalis, puncak kerucut tadi menghadap kaliks yang
terdiri dari lubang-lubang kecil disebut papilla renalis.
Hilum adalah pinggir medial ginjal berbentuk konkaf sebagai pintu
masuknya pembuluh darah, pembuluh limfe, ureter dan nervus.. Pelvis
renalis berbentuk corong yang menerima urin yang diproduksi ginjal.
Terbagi menjadi dua atau tiga calices renalis majores yang masing-masing
akan bercabang menjadi dua atau tiga calices renalis minores.
Struktur halus ginjal terdiri dari banyak nefron yang merupakan unit
fungsional ginjal. Diperkirakan ada 1 juta nefron dalam setiap ginjal.
Nefron terdiri dari : Glomerulus, tubulus proximal, ansa henle, tubulus
distal dan tubulus urinarius.

Gambar Struktur Ginjal


4. Cara Pembuatan Urine
Tahap pembentukan urin :
a. Proses Filtrasi ,di glomerulus.
Terjadi penyerapan darah, yang tersaring adalah bagian cairan
darah kecuali protein. Cairan yang tersaring ditampung oleh simpai
bowmen yang terdiri dari glukosa, air, sodium, klorida, sulfat,
bikarbonat dll, diteruskan ke tubulus ginjal. cairan yang di saring
disebut filtrate gromerulus.

6
b. Proses Reabsorbsi.
Pada proses ini terjadi penyerapan kembali sebagian besar dari
glikosa, sodium, klorida, fospat dan beberapa ion bikarbonat.
Prosesnya terjadi secara pasif (obligator reabsorbsi) di tubulus
proximal. sedangkan pada tubulus distal terjadi kembali
penyerapan sodium dan ion bikarbonat bila diperlukan tubuh.
Penyerapan terjadi secara aktif (reabsorbsi fakultatif) dan sisanya
dialirkan pada papilla renalis.
c. Proses sekresi.
Sisa dari penyerapan kembali yang terjadi di tubulus distal
dialirkan ke papilla renalis selanjutnya diteruskan ke luar.
E. Metode
Cara yang akan digunakan oleh dosen untuk proses penyampaian materi yaitu
dengan Menejaskan materi sistem genourinaria dalam bentuk power point
yang akan dipresentasikan.
F. Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan pembelajaran yaitu dengan dosen memberikan soal tentang sistem
genatourinaria kepada mahasiswa/i. contohnya : “Apa saja kah fungsi dari
ginjal?”.
G. Media
Media yang digunakan dalam proses pembelajaran yaitu :
1. Laptop
2. Slide projector
3. LCD.
H. Sumber Bahan
1. Buku teks,
2. Narasumber
3. Buku lain seperti jurnal.
I. Evalusi

7
Evaluasi akan dilakukan oleh dosen untuk menilai hasil dari proses
pembelajaran yang telah dilakukan yaitu dengan mengadakan post test atau
ulangan.

Pertemuan 3 : sistem perkemihan (urether)


A. Pendahuluan

8
Sistem ureter pada tubuh terdiri dari dua ginjal yang memproduksi
urine, dua ureter yang membawa urine ke dalam sebuah kandung kemih
sebagai penampungan sementara; dan urethra yang mengalirkan urine keluar
tubuh melalui orifisium urethra eksterna. Patologi saluran kencing dapat
berupa penyakit Infeksi, Peradangan, Vaskular, Gangguan Kongenital dan
Herediter, Ginjal Polikistik, Metabolik. Infeksi Traktus Urinarius dapat
disebabkan Batu, Neoplasma, Fibrosis retroperitoneal, Uretritis, Prostatitis
dan Sistitis.
Penatalaksanaan masalah yang berkaitan dengan gangguan pada
saluran kemih adalah tindakan operatif. Tindakan operatif diperlukan untuk
agar tidak terjadi kondisi yang semakin parah. Pemberian tindakan operatif
berkaitan pada sisten perkemihan mayoritas dikarenakan adanya batu pada
saluran tersebut.
B. Tujuan
Setelah mengikuti kegiatan pelatihan materi ini peserta pelatihan diharapkan
mampu mengemukakan struktur anatomi fisiologi Sistem Ureter.
C. Capaian pembelajaran
1. Menggambarkan anatomi sistem Ureter
2. Menggambarkan fisiologi sistem Ureter
D. Materi Pembelajaran
1. Ureter
Ureter adalah tabung/saluran yang menghubungkan ginjal dengan
kandung kemih. Ureter merupakan lanjutan pelvis renis, menuju distal &
bermuara pada vesica urinaria. Panjangnya 25-30 cm. Persarafan ureter
oleh plexus hypogastricus inferior T11-L2 melalui neuron – neuron
simpatis.
Terdiri dari dua bagian :
a. Pars abdominalis
b. Pars pelvina

9
Tiga tempat penyempitan pada ureter :
a. Uretero- pelvic junction
b. Tempat penyilangan ureter dengan iliaca sama dengan flexura
marginalis
c. Muara ureter ke dalam vesica urinaria
Terdiri dari 2 saluran pipa masing –masing bersambung dari ginjal ke
kandung kemih (vesika urinaria) panjangnya kurang lebih 25-30 cm
dengan penampang kurang lebih 0,5 cm. Ureter sebagian terletak dalam
rongga abdomen dan sebagian terletak dalam rongga pelvis.
Lapisan dinding ureter terdiri dari :
a. Dinding luar jaringan ikat (jaringan fibroma)
b. Lapisan tengah otot polos
c. Lapisan sebelah dalam lapisan mukosa
Lapisan dinding ureter menimbulkan gerakan – gerakan peristaltik tiap 5
menit sekali yang akan mendorong air kemih masuk ke dalam kandung
kemih (vesika urinaria).
Gerakan peristaltik mendorong urin melalui ureter yang dieksresikan
oleh ginjal dan disemprotkan dalam bentuk pancaran, melalui osteum
uretralis masuk ke dalam kandung kemih.
Ureter berjalan hampir vertikal ke bawah sepanjang fasia muskulus
psoas dan dilapisi oleh pedtodinium. Penyempitan ureter terjadi pada
tempat ureter terjadi pada tempat ureter meninggalkan pelvis renalis,
pembuluh darah, saraf dan pembuluh sekitarnya mempunyai saraf sensorik.
Ureter pada laki-laki dan perempuan
Ureter pada pria terdapat di dalam visura seminalis atau dan disilang
oleh duktus deferens dan dikelilingi oleh leksus vesikalis. Selanjutnya
ureter berjalan oblique sepanjang 2 cm di dalam vesika urinari pada sudut
lateral dari trigonum vesika. Sewaktu menembus vesika urineria, dinding
atas dan dinding bawah ureter akan tertutup dan pada waktu vesika uinaria

10
penuh akan membentuk katup (valvula) dan mencegah pengambilan urine
dan vesika urinaria.
Ureter pada wanita terdapat di belakang fossa ovarika dan berjalan ke
bagian medial dan ke depan bagian lateral serviks uteri bagian atas, vagina
untuk mencapai fundus vesika urinaria. Dalam perjalanannya, ureter
didampingi oleh arteri iterina sepanjang 2,5 cm dan selanjutnya arteri ini
menyilang ureter dan menuju ke atas di anatara lapisan ligamentum. Ureter
mempunyai 2 cm dari sisi.
Pembuluh darah ureter :
a. Arteri renalis
b. Arteri spermatika interna
c. Arteri hipogastrika
d. Arteri veskalis inferior
Persarafan ureter
Persarafan ureter merupakan cabang dari pleksus mesentrikus inferior,
fleksus spermatikus, dan pleksus pelvis sepertiga dari nervus vagus rantai
eferens dan nervus vagus rantai eferens dari nervus torakali ke – 11 dan ke
– 12, nervus lumbalis ke-1, dan nervus vagus mempunyai rantai eferens
untuk ureter.
E. Metode
Dosen akan mempresentasikan atau menjelaskan tentang sistem ureter
F. Kegiatan pembelajaran
Akan diberikan soal tentang sistem ureter. Contohnya “sebutkan pembuluh
darah pada ureter”
G. Media
Media pembelajaran yang digunakan :
1. Slide projector
2. Laptop
3. LCD

11
H. . Sumber bahan
Sumber pembelajaran berupa :
1. Buku teks
2. Narasumber
3. Sumber lain seperti internet, jurnal
I. Evaluasi
Dosen akan melakukan evaluasi untuk hasil dari proses pembelajaran yang
telah disampaikan dengan cara memberikan postest.
J.

12
Pertemuan 4 : Susuan Sistem Perkemihan (Vesika Urinaria)

A. Pendahuluan
Vesika urinaria (kandung kemih) dalam anatomi mamalia, adalah organ
tubuh yang mengumpulkan air kencing yang dikeluarkan oleh ginjal sebelum
dibuang. Air kencing memasuki kandung kemih lewat ureter dan keluar lewat
uretra. Kandung kemih atau buli buli merupakan organ berongga yang terdiri
atas 3 lapisan otot detrusor yang saling beranyaman. Ia terletak tepat di
belakang pubis didalam rongga pelvis. Kandung kemih dapat menyimpan urin
orang dewasa pada umumnya kurang lebih 500ml. secara anatomi kandung
kemih terdiri atas 3 permukaan, yaitu permukaan superior, permukaan
inferiolateral dan permukaan posterior.
Kandung kemih yang kosong pada organ dewasa terletak di dalam pelvis,
bila kandung kemih terisi maka dinding atanya masuk ke daerah abdomen.
B. Tujuan
1. Dapat mengetahui dinding kandung kemih
2. Dapat menegetahui fungsi dari kandung kemih
3. Dapat mengetahui struktur dari kandung kemih
C. Capaian Pembelajaran
1. Mahasiswa/i dapat mengetahui dinding kandung kemih
2. Mahasiswa/i dapat mengetahui fungsi dari kandung kemih
3. Mahasiswa/i dapat mengetahui struktur dari kandung kemih
D. Materi Pembelajaran
Vesika urinaria bekerja sebagai penampung urin. Organ ini berbentuk
seperti buah pir (kendi). letaknya d belakang simfisis pubis di dalam rongga
panggul. Vesika urinaria dapat mengembang dan mengempis seperti balon
karet.

13
1. Dinding kandung kemih
Vesika urinaria atau kandung kemih memiliki dinding. Dinding dari
kandung kemih terdiri dari :
a. Lapisan sebelah luar (peritoneum)
b. Tunika muskularis (lapisan berotot)
c. Tunika submukosa
d. Lapisan mukosa (lapisan bagian dalam)
2. Fungsi kandung kemih
Fungsi dari vesia unaria (kandung kemih) adalh sebagai beriku :
a. Untuk menyimpan urin sebelum dilepaskan saat buang air kecil.
b. Memberi tubuh singal ketika urin yang dikumpulkan cukup untuk
dikeluarkan
c. Bantu kencing dengan membandingkan otot detrusor
3. Struktur dari kandung kemih
Bagian utama dari kandung kemih adalah otot detrusor, yang
terdiri dari otot spiral, longitudinal dan melingkar. Jika anda ingin buang
air kecil, otot ini berkonraksi dengan mengirim singal parasimpatik.
Lapisan kandung kemih dari luar ke dalam adalah lapisan seroa
(peritoneum parietal), lapisan subkutan (fascia endopelvina), lapisan
otot (detrussor), lapisan subkutan dan lapisan mukosa.
Puncak kandung kemih menghadap pubis simpatis, sedangkan
bagian bawah menghadap dubur pada pria dan vagian pada wanita.
Leher berada di bagian bawah, dimana kandung kemih tampak
menyempit menuju uretra. Dalam gelembung adalah bagian yang
disebut Trigone, area yang membentuk struktur segitiga di dinding
belakang kandung kemih. Trine ini terdiri daru dua bukaan uretra
(bukaan uretra tempat kateter masuk) dan bukaan uretra inter-oral
(bagian bawah uretra).

14
Gambar vesika urinaria
E. Metode
Cara yang akan digunakan oleh dosen untuk proses penyampaian materi
yaitu dengan Menejaskan materi sistem genourinaria dalam bentuk power
point yang akan dipresentasikan.
F. Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan pembelajaran yaitu dengan dosen memberikan soal tentang
sistem genatourinaria kepada mahasiswa/i. contohnya : “Apa fungsi
vesika urania atau kandung kemih?”

15
G. Media
Media yang digunakan dalam proses pembelajaran yaitu laptop, slide
projector, LCD.
H. Sumber Bahan
Buku teks, narasumber, buku lain seperti jurnal.
I. Evalusi
Evaluasi akan dilakukan oleh dosen untuk menilai hasil dari proses
pembelajaran yang telah dilakukan yaitu dengan mengadakan post test atau
ulangan.

16
Pertemuan 5 : Susunan Sistem Perkemihan (Uretra)

A. Pendahuluan
Sistem urinary adalah sistem organ yang memproduksi, menyimpan, dan
mengalirkan urin. Pada masnusia siostem ini terdiri dari ginjal, dua ureter ,
kandung kemih dua otot sphincter dan uretra,
Sistem urinaria adalah suatu sistem tempat terjadinya proses penyaringan
darah sehingga darah bebas dari zat-zat yang tidak dipergunakan oleh tubuh
dan menyerap zat-zat yang dipergunakan oleh tubuh larutan dalam air dan
dikeluarkan berupa urin.
Sistem perkemihan atau disebut juga dengan urinary system adalah suatu
sistem kerja sama tubuh yang memiliki tujuan utama mempertahankan
keseimbangan internal atau homeostatis. Fungsi lainnya adalah untuk
membuang produk-produk yang tidak dibutuhkan oleh tubuh dan banyak
fungsi lainnya yang akan dijelaskan kemudian
B. Tujuan
1. Mampu mengetahui gambaran urethra
2. Mampu menjelaskan gambaran urethra
C. Capaian Pembelajaran
1. Mahasiswa mampu mengetahui gambaran urethra
2. Mahasiswa mampu menjelaskan gambaran urethra
D. Materi Pembelajaran
Uretra merupakan saluran sempit yang berpangkal pada kandung
kemih yang berfungsi menyalurkan air kemih keluar
1. Pada laki-laki panjangnya kira-kira 13,7-16,2 cm, terdiri dari:
a. Urehtra pars Prostatica
b. Urethra pars membranosa ( terdapat spinchter urethra externa)
c. Urethra pars spongiosa.

17
2. Uretra pada wanita panjangnya kira-kira 3,7-6,2 cm (Taylor),
3-5 cm (Lewis). Sphincter uretra terletak di sebelah atas vagina
(antara clitoris dan vagina) dan uretra disini hanya sebagai saluran
ekskresi.
3. Dinding uretra terdiri dari 3 lapisan :
a. Lapisan otot polos, merupakan kelanjutan otot polos dari
Vesika urinaria mengandung jaringan elastis dan otot
polos. Sphincter urethra menjaga agar uretra tetap tertutup.
b. Lapisan submukosa, lapisan longgar mengandung pembuluh
darah dan saraf. Lapisan mukosa.

Pada laki-laki uretra berjalan berkelok kelok melalaui tengah-


tengah prostat kemudian menembus lapisan fibrosa yang menembus
tulang fubis ke bagian penis panjangnya ± 20 cm. uretra pada laki-laki
terdiri dari:
1) Uretra prostatia

18
2) Uretra membranosa
3) Uretra kevernosa
Lapisan uretra laki-laki terdiri lapisan mukosa (lapisan paling
dalam), dan lapisan submukosa. Uretra mulai dari orifisium uretra
interna di dalam vesika urinaria sampai orifisium eksterna. Pada penis
panjangnya 17,5-20 cm yang terdiri dari bagian-bagian berikut:
1) Urethra pars membranasea
Ini merupakan saluran yang paling pendek dan paling
dangkal, berjalan mengarah ke bawah dan ke depan di antara
apaks glandula prostata dan bulbus uretra. Pars membranesea
menembus diafragma urogenitalis, panjangnya kira- kira 2,5
cm, di belakang simfisis pubis diliputi oleh jaringan sfingter
uretra membranasea. Di depan saluran ini terdapat vena
dorsalis penis yang mencapai pelvis di antara ligamentum
transversal pelvis dan ligamentum arquarta pubis
2) Urethra prostatika
Merupakan saluran terlebar panjangnya 3 cm, berjalan hampir
vertikulum melalui glandula prostat , mulai dari basis sampai
ke apaks dan lebih dekat ke permukaan anterior.
3) Uretra pars kavernosus merupakan saluran terpanjang dari
uretra dan terdapat di dalam korpus kavernosus uretra,
panjangnya kira-kira 15 cm, mulai dari pars membranasea
sampai ke orifisium dari diafragma urogenitalis. Pars
kavernosus uretra berjalan ke depan dan ke atas menuju
bagian depan simfisis pubis. Pada keadaan penis
berkontraksi, pars kavernosus akan membelok ke bawah dan
ke depan. Pars kavernosus ini dangkal sesuai dengan korpus
penis 6 mm dan berdilatasi ke belakang. Bagian depan

19
berdilatasi di dalam glans penis yang akan membentuk fossa
navikularis uretra.
Oriifisium uretra eksterna merupakan bagian erektor yang
paling berkontraksi berupa sebuah celah vertikal ditutupi oleh
kedua sisi bibir kecil dan panjangnya 6 mm. glandula uretralis
yang akan bermuara ke dalam uretra dibagi dalam dua bagian,
yaitu glandula dan lakuna. Glandula terdapat di bawah tunika
mukosa di dalam korpus kavernosus uretra (glandula pars
uretralis). Lakuna bagian dalam epitelium. Lakuna yang lebih
besar dipermukaan atas di sebut lakuna magma.

Pada urethra perempuan


Uretra pada wanita terletak di belakang simfisis pubis
berjalan miring sedikit ke arah atas, panjangnya ± 3-4 cm.
lapisan uretra wanita terdiri dari tunika muskularis (sebelah
luar), lapisan spongeosa merupakan pleksus dari vena-
vena, dan lapisan mukosa (lapisan sebelah dalam). Muara
uretra pada wanita terletak di sebelah atas vagina (antara
klitoris dan vagina) dan uretra di sini hanya sebagai salura
ekskresi. Apabila tidak berdilatasi diameternya 6 cm. uretra
ini menembus fasia diagfragma urogenitalis dan orifisium
eksterna langsung di depan permukaan vagina, 2,5 cm di
belakang glans klitoris. Glandula uretra bermuara ke uretra,
yang terbesar diantaranya adalah glandula pars uretralis
(skene) yang bermuara kedalam orifisium uretra yang hanya
berfungsi sebagai saluran ekskresi
E. Metode Pembelajaran

20
Cara yang akan digunakan oleh dosen untuk proses penyampaian materi
yaitu dengan menjelaskan materi sistem reporduksi dalam bentuk power
point yang akan dipresentasikan.
F. Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan pemebelajaran yaitu dengan memberikan soal tentang sistem
genatourinaria kepada mahasiswa contohnya : “apa yang dimaksud
denganurethra dan gambarkan “
G. Media
Media pembelajaran yang digunakan :
1. Slide projector
2. Laptop
3. LCD
H. Sumber Bahan
sumber bahan pembelajaran yang digunakan:
1. Buku teks
2. Narasumber
3. Sumber lain seperti internet dan jurnal
I. Evaluasi
Dosen akan melakukan evaluasi untuk menilai hasil proses pembelajaran
yang telah disampaikan dengan cara bmemberikan posttest

21
Pertemuan 6: Proses Miksi dan Pembentukan Urine

A. Pendahuluan
Manusia seperti makhluk hidup lainnya berusaha untuk mempetahankan
homeostasis nya yang berarti keseimbangan. Otak dan rgan tubuh lainnya
berkerjasama untuk mengatur suhu tubuh. Keasaman darah , ketersediaan
oksigen dan variabel lainnya. Ginjal berperan penting mempertahankan
homeostatis dengan mengatur konsentrasi banyak konsisten plasma
terutama elektrolit dan air dengan mengeliminasi semua zat sisa
metabolisme.
Sistem perkemihan merupakan bagian dari anatomi fisiologi tubuh
manusia yang penting dalam berkelangsungan hidup manusia. Sistem
perkemihan berfungsi untuk mengolah zat-zat yang tidak diperlukan dalam
tubuhh dan memiliki beberapa proses. Sehingga dengan keluarnya zat yang
tidak baik bagi tubuh maka tubuh akan terhindar dari beberapa penyakit
yang menyangkut sistem perkemihan.
B. Tujuan
1. Mampu mengetahui proses miksi
2. Mampu mengetahui proses pembentukan urin
C. Capaian pembelajaran
1. Mahasiswa mampu mengetahui proses miksi
2. Mahasiswa mampu mengetahui proses pembentukan urine
D. Materi Pembelajaran
1. Proses Pembentukan Urin
Glomerulus berfungsi sebagai ultrafiltrasi pada simpai bowman,
berfungsi untuk menampung hasil filtrasi dari glomerulus. Pada

22
tubulus ginjal akan terjadi penyerapan kembali zat-zat yang sudah
disaring pada glomerulus, sisa cairan akan diteruskan ke piala ginjal
terus berlanjut ke ureter.
Urine berasal dari darah yang di bawa arteri renalis masuk kedalam
ginjal, darah ini terdiri dari bagian yang padat yaitu sel darah dan bagian
plasma darah Ada tiga tahap pembentukan urine:
a. Proses filtrasi
Terjadi di glomerulus, proses ini terjadi karena permukaan aferen
lebih besar dari permukaan eferen maka terjadi penyerapan darah.
Sedangkan sebagian yang tersaring adalah bagian cairan darah
kecuali protein. Cairan yang tersaring ditampung oleh simpai
bowman yang terdiri dari glukosa, air, natrium, klorida, sulfat,
bikarbonat dan lain-lain, yang diteruskan ke tubulus ginjal
b. Proses reabsorbsi
Proses ini terjadi penyerapan kembali sebagian besar glukosa,
natrium, klorida, fosfat, dan ion bikarbonat. Prosesnya terjadi secara
pasif yang dikenal oblogator reabsorpsi terjadi pada tubulus atas.
Sedangkan pada tubulus ginjal bagian bawah terjadi kembali
penyerapan natrium dan ion bikarbonat. b i l a diperlukan akan
diserap kembali ke dalam tubulus bagian bawah. Penyerapannya
terjadi secara aktif dikenal dengan reabsorpsi fakultatif dan sisanya
dialirkan pada papilla renalis.
c. Proses sekresi
Sisanya penyerapan urine kembali yang terjadi pada tubulus dan
diteruskan ke piala ginjal selanjutnya diteruskan ke ureter masuk ke
vesika urinaria.
2. Proses Miksi (rangsangan berkemih)

23
Distensi kandung kemih, oleh air kemih akan merangsang stress reseptor
yang terdapat pada dinding kandung kemih dengan jumlah 250cc sudah
cukup untuk merangsang berkemih (proses miksi). Akibatnya akan
terjadi reflek kontraksi dinding kandung kemih, dan pada saat itu juga
terjadi relaksi spinser internus, diikuti oleh relaksi spinter eksternus, dan
akhirnya terjadi penggosongan kandung kemih.
Rangsangan yang menyebabkan kontraksi kandung kemih dan relaksi
spinter interus dihantarkan melalui serabut-serabut para simpatis.
Kontraksi sfinger eksternus secara volunteer bertujuan untuk mencegah
atau menghentikan miksi. Control volunteri ini hanya dapat terjadi bila
saraf-saraf yang menangani kandung kemih uretra medulla spinalis dan
otak utuh.
Bila terjadi kerusakan saraf tersebut maka akan terjadi inkontinensia.
Persarafan dan peredaran darah vesika urinaria, diatur oleh torako lumbar
dan kranial dari sistem persarafan otonom. Peritoneum melapisi kandung
kemih sampai kira-kira perbatasan ureter masuk kandung kemih.
Peritoneum dapat digerkkan membentuk lapisan dan menjadi lurus
apabila kandungan kemih terisi penuh. Pembuluh darah arteri vsikalis
superior berpangkal dari umbilikalis bagian distal , vena membentuk
anyaman dibawah kandung emih. Pembuluh limfe berjalan menuju
ductus limfalitis sepanjang arteri umbilikalis.

E. Metode Pembelajaran
Cara yang akan digunakan oleh dosen untuk proses penyampaian materi
yaitu dengan menjelaskan materi sistem genitourinaria dalam bentuk power
point yang akan dipresentasikan.
F. Kegiatan Pembelajaran

24
Kegiatan pemebelajaran yaitu dengan memberikan soal tentang sistem
genatourinaria kepada mahasiswa contohnya : “bagaimana proses miksi
pada perkemihan “
G. Media
Media pembelajaran yang digunakan :
1. Slide projector
2. Laptop
3. LCD
H. Sumber Bahan
sumber bahan pembelajaran yang digunakan:
1. Buku teks
2. Narasumber
3. Sumber lain seperti internet dan jurnal
I. Evaluasi
Dosen akan melakukan evaluasi untuk menilai hasil proses pembelajaran
yang telah disampaikan dengan cara bmemberikan posttest

25
Pertemuan 7 : Patofisiologi Genitourinaria
A. Pendahuluan
Sistem perkemihan merupakan sistem pengeluaran zat-zat metabolism
tubuh yang tidak berguna bagi tubuh yang harus dikeluarkan dari dalam
tubuh karena dapat mencardi racun, proses eliminasi ini dapat dibagi
menjadi eliminasi urine (buang air kecil ) dan eliminasi alvi (buang air
besar).
Gangguan saluran kemih adalah gangguan dari kandung kemih atau
uterus, ginjal, uretra, kandung kemih adalah organ organ yang menyususn
saluran kemih. Fungsi utama dari saluran ini adalah membuang air dan sisa
metabolism dan mengeluarkannya sebagai urine.
Proses ini berlangsung terus, hanya pada kasus luka, infeksi atau
penyakit pada organ dri saluran kemih, fungsi menjadi terganggu dan
karenanya menggangu biokimia dari akiran bawah . ginjal adalah organ
vital penyangga kehidupan.
B. Tujuan
1. Mampu mengetahui patofiologi sistem genitourinaria
2. Mampu menjelaskan patofisiologi sistem genitourinaria
C. Capaian Pembelajaran
1. Agar Mahasiswa mampu mengetahui patofisiologi sistem genitourinaria
2. Agar Mahasiswa mampu menjelaskan patofisiologi sistem genitourinaria
D. Materi Pembelajaran
1. Glikosuria adalah penyakit ekskresi glukosa kedalam urine sehingga
menyebabkan dehidrasi karena banyak air yang tereksresi kedalam urine
2. Albuminuria adalah penyakit yang terjadi akibat gagal ginjal tidak dapat
melakukan proses penyaringan protein. Protein yang tidak dapat
disaring, akan keluar bersama urine albuminuria disebabkan oleh
kerusakan glomelurus

26
3. Batu ginjal adalah penuakit karena adanya pngendapatan pada rongga
ginjal atau kandung kemih. Endapan dapat beruba senyawa kalsium dan
penumpukan asam urat. Kelalaian metabolism seing menahan buang air
kecil dan kurang minum dapat menyebabkan terbentuknya batu ginjal.
Jika batu masih kecil dapat diatasi dengan obat-obatan tertentu dan
teknolgi sinar laser penghaancu batu ginjal. Namun jika batu sudah
membesar harus diangkat melalui proses operasi.
4. Polyuria merupakan kelainan peningkatan frekuensi buang air kecil
sebagai akibat dari kelebihan produksi air seni. Pada umumnya
disebabkan oleh polidipida dan mengonsumsi cairan yang mengandung
kafein, alcohol atau bahan obat-obat an yang bersifat diuretic.
5. Nefritis merupakan radang nefron pada ginjal yang dapat disebabkan
oleh infeksi bakteri streptococcus yang dapat masuk melalui saluran
pernapasan dan peredaan darah hongga ke ginjal . untuk gejalanya
adalah hematuria dalam urine, proteinuria protein dalam urine, edema
pengumpulan air terutama pada kaki.
E. Metode Pembelajaran
Cara yang akan digunakan oleh dosen untuk proses penyampaian materi
yaitu dengan menjelaskan materi sistem genitourinaria dalam bentuk power
point yang akan dipresentasikan.
F. Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan pemebelajaran yaitu dengan memberikan soal tentang sistem
genatourinaria kepada mahasiswa contohnya : “sebutkan gangguan apa saja
yang ada di sistem genitourinaria”
G. Media
Media pembelajaran yang digunakan :
1. Slide projector
2. Laptop
3. LCD

27
H. Sumber Bahan
sumber bahan pembelajaran yang digunakan:
1. Buku teks
2. Narasumber
3. Sumber lain seperti internet dan jurnal
I. Evaluasi
Dosen akan melakukan evaluasi untuk menilai hasil proses pembelajaran
yang telah disampaikan dengan cara memberikan posttest

28
Pertemuan 8 : Sistem Reporduksi Pria
A. Pendahuluan
Salah satu ciri makhluk hidup adalah berkembang biak, atau melakukan
reporduksi. Reporduksi melibatkan suatu sistem dalam tubuh, yaitu sistem
reporduksi, sistem reporduksi melibatkan organ reporduksi. Tujuan utama
makhluk hidup melakukan reporduksi adalah untuk melestarikan jenisnya agar
tidak punah. Apa yang akan terjadi dengan manusia misalnya, jika tidak bisa
melakukan reporduksi? Tentu lama kelamaan manusia akan punah.
Kemampuan reporduksi tergantung pada hubungan antara
hypothalamus, hipofisis bagian anterior, organ reporduksi dan sel target
hormone. Proses biologi dasar termasuk perilaku sekseual dipengaruhi oleh
factor emosi dan sosiokultursl masyarakat. Di sini, yang akan difokuskan
adalah fungsi dasar seksual sistem reporduksi dibawah control syaraf dan
hormone.
Sering perkembangan teknoloi dan zaman, reporduksi juga merupakan
objek utama untuk memenuhi kebutuhan manusia. Sebagai contoh, manusia
mengembangkan teknologi reporduksi berupa bayi tabung untuk mengatasi
pasangan suami istri yang tidak memiliki anak dan juga inseminasi buatan
pada hewan untuk memperoleh keturunan hewan yang diinginkan. Selain
perkembangan teknologi , kita juga sering mendengar atau membaca
informasi mengenai berbagai penyakit yang berhubungan dengan sistem
reporduksi. Berbagai penyakit sistem reporduksi ini tentunya harus kita cegah
agar manusia dapat memperoleh keturunan. Satu hal yang penting bagi
generasi muda adalah menjaga kesehatan reporduksi agar tidak terkena
penyakit pada sistem reporduksi.
B. Capaian Pembelajaran
1. Mengetahui bagaimana sistem reporduksi pria

29
2. Menjelaskan sistem reporduksi pria
C. Kemampuan Akhir yang Di harapkan
1. Agar mahasiswa/I mampu mengetahui sistem reporduksi pria
2. Agar mahasiswa/I mampu menjelaskan sistem reporduksi pria
D. Materi Pembelajaran
1. Organ reporduksi/alat-alat kelamin pria terdiri dari organ reporduksi luar
dan dalam
a. Organ reporduksi dalam terdiri dari testis, saluran pengeluaran dan
kelenjar asesoris.
a) Testis merupakan kelenjar kelamin yang berjumlah sepasang,
terletak didalam skrotum (kantung pelir), dan banyak terdapat
saluran halus yang disebut tubulus seminiferous. Fungsi sebagai
tempat memproduksi sperma dan hormone testosterone.
Testis banyak mengandung pembuluh halus disebut tubulus
seminiferus. Dinding sebelah dalam saluran tersebut terdiri dari
jaringan epitelium dan jaringan ikat. Di dalam jaringan epitelium
terdapat :
1). Sel induk sperma (spermatogonium)
2). Sel sertoli yang berfungsi memberi makan sperma
3). Sel leydig yang berfungsi menghasilkan hormone testosterone
Untuk memproduksi sperma diperlukan suhu yang sedikit lebih
rendah dari suhu tubuh. Oleh karena itu menjelang kelahiran
testis turun dari dalam ronnga tubuh menuju kantong pelir
(skrotum).

30
b) Saluran pengeluaran, terdiri dari:
1) Epididymis merupakan saluran panjang yang berkelok yang
keluar dari testis. Berfungsi untuk menyimpan sperma
sementara dan mematangkan sperma.
2) Vas deferens merupakan saluran panjang dan lurus yang
mengarah ke atas dan berujung dikelenjar prostat. Berfungsi
untuk mengangkut sperma menuju vesikula seminalis/ kantung
semen atau mani.
3) Saluran ejakulasi merupakan saluran pendek dan
menghubungkan vesikula seminalis dengan urethra.
4) Urethra merupakan saluran panjang terusan dari saluran
ejakulasi dan terdapat di penis. Berfungsi sebagai saluran
kemih yang berasal dari kantung semen dan saluran untuk
membuang urin dari kantung kemih.
c) Kelenjar asesoris
1) Vesikula seminalis merupakan tempat untuk menampung
semua sperma sehinnga disebut dengan kantung semen,
berjumlah sepasang. Menghasilkan getah berwarna kekuningan

31
yang kaya akan nutrisi bagi sperma yang bersifat alkali.
Berfungsi untuk menetralkan suasana asam dalam saluran
reporduksi wanita.
2) Kelenjar prostat merupakan kelenjar yang terbesar dan
menghasilkan getah putih yang bersifat asam
3) Kelenjar cowpers merupakan kelenjar yang menghasilkan getah
berupa lendeir yang bersifat alkali berfungsi untuk menetralkan
suasana asam dalam saluran urethra.
d) Organ reporduksi luar, terdiri dari penis skrotum
a) Pada penis terdapat uretra yang dikelilingi oleh jaringan erektil
yaitu rongga rongga yang banyak mengandung pembuluh darah
dan ujung syaraf perasa. Bila ada suatu rangsangan, ronnga
tersebut akan terisi penuh oleh darah sehinnga penis menjadi
tegang dan mengembang (ereksi). Merupakan organ yang
berperan untuk kopulasi (persetubuhan).Kopulasi adalah
hubungan kelamin (senggama) antara pria dan wanita yang
bertujuan untuk memindahkan semen ke dalam rahim wanita.
Dari dalam penis terdapat uretra berupa saluran yang
dikelilingi oleh jaringan yang banyak mengandung rongga
darah (korpus cavernosum).Apabila karena sesuatu hal korpus
cavernosum itu penuh berisi darah, maka penis akan tegang
dan mengembang disebut ereksi. Hanya dalam keadaan
ereksilah penis dapat melakukan tugas. sebagai alat
kopulasi. Alat reproduksi pada pria mulai berfungsi
semenjak masa puber (± 14 tahun) sampai tua selama manusia
itu dalam keadaan sehat.

32
b) Skrotum(kantung pelir) berjumlah sepasang, terdapat testis
untuk alat pembentukan sperma.

E. Metode
Cara yang akan digunakan oleh dosen untuk proses penyampaian materi yaitu
dengan Menejaskan materi sistem reporduksi dalam bentuk power point yang
akan dipresentasikan.

33
F. Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan pembelajaran yaitu dengan dosen memberikan soal tentang sistem
reporduksi kepada mahasiswa/i. contohnya : “Sebutkan apa saja organ
reporduksi pria dan jelaskan”.
G. Media Pembelajaran
Media pembelajaran yang digunakan :
1. Slide projector
2. Laptop
3. LCD
H. Sumber Bahan
Sumber Pembelajaran berupa:
1. Buku Teks
2. Narasumber
3. Sumber lain seperti internet, jurnal
I. Evaluasi
Dosen akan melakukan evaluasi untuk menilai hasil dari proses pembelajaran
yang telah disampaikan dengn cara memberikan postest
1. Dibawah ini adalah alat kelamin pria, kecuali
a. Penis
b. Testis
c. Epididimis
d. Serviks
2. Didalam tubuh manusia terdapat hormone pada pria adalah
a. Estogren
b. Testosterone
c. Progesterone
d. Prolactin

34
Pertemuan 9 : Spermatogenesis

A. Pendahuluan

Pembelahan sel merupakan factor penting dalam hidup kita. Sel


merupakan bagian terkecil yang menyusun tubuh kita, setiap sel dapat
memperbanyak diri dengan membentuk sel-sel baru melalui proses yang
disebut pembelahan sel atau reporduksi sel. Pada organisme bersel satu
(uniseluler), seperti bakteri dan protozoa, proses pembelahan sel merupakan
salah satu cara untuk berkembang biak. Protozoa melakukan pembelahan sel
dari satu sel menjadi dua, dari dua sel menjadi empat, dan dari empat sel
menjadi delapan.

Sperma istilah berasal dari kata yunani “sperma” (yang berarti “benih” )
dan mengacu ke sel-sel reporduksi laki-laki. Dalam jenis reporduksi seksual
dikenal sebagai anisogamy, ada perbedaan ditandai dalam ukuran gamet
dengan yang lebih kecil yang disebut sel “laki-laki” atau sperma.

Sel sperma manusia adalah sel reporduksi pada laki-laki dan hanya akan
bertahan hidup dilingkungan yang hangat, sekali meninggalkan tubuh

35
kelangsungan hidup sperma berkurang dan dapat menyebabkan sel mati,
mengurangi kualitas sperma. Sel sperma datang dalam dua jenis “laki-laki”
dan “perempuan “. Sperma sel-sel yang menimbulkan perempuan (XX)
keturunan setelah pembuahan berbeda dalam bahwamereka membawa
komosom X.

Spermatogenesis merupakan adalah proses pembentukan sel


spermatozoa yang terjadi di organ kelamin gonad jantan yaitu testis, tepatnya
ditubulus seminiferous. Sel spermatozoa disingkat sperma yang bersifat
haploid dibentuk didalam testis melewati sebuah proses komples.

B. Tujuan
1. Memahami gambaran spermatogenesis
2. memahami tahapan-tahapan spermatogenesis
C. Capaian Pembelajaran
1. Agar mahasiswa/I mampu memahami gambaran spermatogenesis
2. Agar mahasiswa/I mampu mengetahui tahapan-tahapan spermatogenesis
D. Materi Pembelajaran
Spermatogenesis

Spermatogenesis adalah proses pembentukan sel spermatozoa yang terjadi


diorgan kelamin (gonad) jantan yaitu testis,tepatnya ditubulus seminferus. Sel
spermatozoa disingkat sperma yang bersifat haploid dibentuk didalam testis
melewati sebuah proses komples. Spermatogenesis mencakup pematangan sel
epitel germinal dengan melalui proses pembelahan dan dideferensiasi sel.
Pematangan sel terjadi ditubulus seminiferous yang kemudian disimpan dalam
epididymis. Tubulus seminiferous terdiri dari sejumlah besar sel germinal
yang disebut spermatogenesis (jamak). Spermatogenia terletak didua sampai

36
tiga lapis luar sel-sel epitel tubulus seminiferous. Spermatogenia
berdiferensiasi melalui tahap-tahap perkembangan tertentu untuk membentuk
sperma.

Seperti yang kita tahu , spermatozoa diproduksi (spermatogenesis)di testis


tepatnya didalam tubulus seminiferous, yang dipengaruhi oleh hormone
testosterone. Spermatogenesis terdiri dari pembelahan sel secara mitosis
termasuk proliferasi dan ,maintenance dari spermatogenesis
1. Spermatogonium
Sel yang paling dekat dengan membrane basalia tubulus seminferus.
Besar sel bervariasi terdiri atas 2 macam .
a. Spermatogonium A pucat (Ap)
Karakteristik lokasi membrane basilis , bagian atas ditutup sel
oval atau bulat bulat berwarna pucat oleh sitoplasma sel sertoli oleh
karena kromatin halus dan tersebar rata. Anak inti biasanya satu
nempel pada dinding inti , kromatin halus terbesar rata. Sitoplasma
jernih mengandung organela-organela.

37
Terdapat sejumlah gambar spermatogenium A yang karakteristik
1) Mitokondria tersusun padat dan jarang dipisahkan oleh
material homogeny.
2) Kristal lubarsch, benang-benang mikro (mikrofilamin) yang
diselingi granula halus dan benang mikro yang bersilang.
b. Spermatogonium A gelap (Ad)
Berbeda dengan spermatogonium Ap, Spermatogonium Ad
bentuknya lebih memanjang. Inti lebih gelap oleh karena densetas
kromatinnya lebih padat, kadang-kadang terdapat vakuola yang tidak
tegas batasnya. Spermatogenium Ap dan Ad tidak dapat dibedakan
dengan melihat sitoplasmanya.
c. Spermatogenium B
Terdapat pada jumlah yang lebih banyak dari pada
spermatgonium A. kadang -kadang terdapat pada lansia basalis tetapi
hanya sebagaian saja yang melekat pada membrane basalis oleh karena
sebagian besar sitoplasmanya dikelilingi oleh sitoplasmanya sel sertoli
yang terdekatan.
Bentuk bulat inti sferis ditengah terisi oleh 1-2 anak inti lepas
dari dinding inti lebih berhubugan dengan kromatin disekelilingnya.
Sitoplasma menyerupai sitoplasma spermatogenium A tetapi lebih
banyak mengandung ribosom.
1. Spermatosit I
Besarnya 8 cm menyerupai spermatogenium . inti besar sekali
dan terlihat jelas. Pada stadium interfase terlihat butir-butir
kromatin halus tersebar merata. Spermatosis I masih mengandung
kromosom diploid . sitoplasmanya mengandung organela yang
berbeda dengan spermatogenium.
Spermatosit I ini akan mengalami pembelahan menjadi
spermatosit II melalui pembelahan meiosis, dimana waktu profase

38
agak lama dimana terjadi perubahan yang hebat dari benang benang
kromatinnya.
2. Spermatosit II
Bentuk bulat besar 1,2 mm inti menujukan pemadatan kelompok
kromatin yang dihubungkan dengan benang benang kromatin,
spermatosit II sukar dilihat oleh karena itu masa interfasenya
pendek.
3. Spermiogenesis
Merupakan proses perubahan dari spermatid menjadi
spermatozoon. Pada awalnya spermatid mempunyai bentuk bulat
dengan ukuran 8mm. berisi benang benang kromatin atau kelompok
padat homogeny sebesar anak inti.

E. Metode
Cara yang akan digunakan oleh dosen untuk proses penyampaian materi yaitu
dengan Menejaskan materi sistem genourinaria dalam bentuk power point
yang akan dipresentasikan.
F. Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan pembelajaran yaitu dengan dosen memberikan soal tentang sistem
reporduksi kepada mahasiswa/i. contohnya :”Jelaskan apa yang dimaksud
spermatogenesis”
G. Media
Media pembelajaran yang digunakan :
1. Slide projector
2. Laptop
3. LCD
H. Sumber Bahan
Sumber bahan yang digunakan:
1. Buku teks

39
2. Narasumber
3. Sumber lain seperti internet dan jurnal

I . Evaluasi
Dosen akan melakukan evaluasi untuk menilai hasil dari proses pembelajaran
yang telah disampaikan dengan cara memberikan posttest.

40
Pertemuan 10 : Hormon Pada Pria
A. Pendahuluan
Hormon merupakan suatu zat yang dihasilkan oleh suatu bagian dalam
tubuh. Organ yang berperan dalam sekresi hormone dinamakan kelenjar
endokrin. Disebut demikian karena hormone yang disekresikn diedarkan
keseluruh tubuh oleh darah dan tanpa melewati saluran khusus.walaupun
jumlah yang diperlukan sedikit, namun keberadaan hormone dalam tubuh
sangatlah penting. Ini dapat diketahui dri fungsinya yang berperan antara lain
dalam proses pertumbuhan dan perkembangan tubuh, proses reporduksi,
metabolism zat dan lain sebagainya.
Pengertian hormone berasal dari Bahasa yunani yang berarti merangsang.
Didalam testis terdapat sel leyging yang menghasilkan hormone
testosterone atau androgen. Hormone testosterone sangat berpengaruh
terhadap proses spermatogenesis (oroses pembentukan sperma ) dan
pertumbuhan sekunder pada laki-laki. Pertumbuhan sekunder pada anak laki-
laki ditandai dengan suara menjadi besar, bahu dan dada bertambah bidang,
dan tumbuhnya tertentu misalnya kumis, janggut, cambang , ketiak dan sekitar
kelaminnya
B.Tujuan
1. Memahami hormon pada pria
2. Mengetahui jenis-jenis hormon pada pria
C. Capaian Pembelajaran
1. Agar mahasiswa/I mampu memahami hormon pada pria
2. Agar mahasiswa/I mampu mengetahui jenis jenis hormon pada pria

41
D. Materi Pembelajaran
Hormon adalah molekul yang berfungsi didalam tubuh sebagai sinyal
kimia. Hormon dibebaskan sel-sel khusus yang disebut ael-sel endokrin
karena sel-sel tersebut bersekresi kearah dalam dan berbeda dari sel-sel
eksokrin yang bersekresi ke ronnga tubuh atau permukaan tubuh.
Sistem kerja hormon berdasarkan mekanisme umpan balik, artinya
kekurangan atau kelebihan hormone tertentu dapat mempengaruhi produksi
hormone yang lain. Hal ini disebut homeostasis, yang berarti seimbang.
Didalam tubuh manusia terdapat tujuh kelenjar endokrin yang penting yaitu
hipotalamus, hipofisis, tiroid, paratiroid, kelenjar adrenal, pancreas dan
kelenjar gonad.
Kelenjar yang menghasilkan hormone ada empat kelenjar endokrin yang
terdapat didalam tubuh yang dapat menghasilkan hormone reporduksi yakni,
kelenjar hipofisa, kelenjar ovarium, endometrium dan testis.
Hormon Pada Pria
1. Testosteron
Testosterone disekresi oleh sel-sel leydig yang terdapat diantara
tubulus seminiferous. Hormone ini penting bagi tahap pembelahan sel-sel
germinal untuk membentuk sperma, terutama meosis untuk membentuk
spermatogenesis sekunder. Dihasilkan oleh intertisal yang terletak antara
tubulus seminiferous. Sel ini berjumlah sedikit pada bayi dan anak, tetapi
banyak terdapat pada pria dan wanita.
Setelah pubertas, sel intersial banyak menghasilkan hormone
testosterone yang disekresikan oleh testis. Sebagian besar testosterone
berkaitan longgar dengan protein plasma yang terdapat dalam darah dan
sebagian terikat pada jaringan yang dilabuhi dalam sel menjadi dehidrasi
testosterone. Testosterone yang tidak terikat pada jaringan dengan cepat
diubah oleh hati menjadi aldosterone dan dehidroepialdostren.
Fungsi testosterone adalah sebagai berikut :

42
a. Efek desensus (penempatan) testis. Hal ini menunjukkan bahwa
testosterone merupakan hal yang penting untuk perkembangan seks
pria selama kehidupan manusia dan merupakan factor keturunan.
b. Perkembangan seks primer dan sekunder. Sekresi testosterone setelah
pubertas menyebabkan penis, testis dan skrotum membesar sampai
usia 20 tahun serta mempengaruhi pertumbuhan sifat seksual sekunder
pria mulai pada masa pubertas.
2. Hormone Gonadotropin
Kelenjar hipofisis anterior menghasilkan dua macam hormone yaitu
lutein hormone(LH) dan folikel stimulating Hormon (FSH) . bila diserang
oleh LH dari kelenjar hipofisis, maka sekresi testosterone selama
kehidupan fetus penting untuk peningkatan pembentukan organ seks pria.
LH disekresi oleh kelenjar hipofisis anterior . LH berfungi
menstimulating sel-sel kelenjar hipofisis anterior dan berfungsi
menstimulasi sel-sel sertoli. Tanpa stimulasi ini pengubahan spermatid
menjadi sperma tidak akan jadi.
Perubahan spermatogenesis menjadi spermatosit dalam tubbulus
seminiferous dirangsang oleh FSH. Namun, FSH tidak dapat
menyelesaikan pembentukan spermatozoa. Oleh karena itu, testosterone
disekresikan secara serentak oleh sel intertisal yang berdifusi menuju
tubulus seminiferous.
3. Hormone Estrogen
Dibentuk dari testosterone dan dirangsang oleh hormone perangsang
folikel. Hormone ini memungkinkan spermatogenesis untuk mensekresi
protein pengikat endogen untuk mengikat testosterone dan estrogen serta
membawa keduaanya kedalam cairan lumen tubulus seminiferous untuk
pematangan sperma

43
4. Hormone pertumbuhan
Hormone pertumbuhan diperlukan untuk mengatur fungsi metabolism
testis. Hormone pertumbuhan secara khusus meningkatkan
pembelahan awal pada spermatogenesis. Bila tidak terdapathormon
pertumbuhan, maka spermatogenesis sangat berkurang atau tidak sama
sekali.
E. Metode Penyampaian
Cara yang akan digunakan oleh dosen untuk proses penyampaian materi yaitu
dengan Menejaskan materi sistem reporduksi dalam bentuk power point yang
akan dipresentasikan.
F. Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan pembelajaran yaitu dengan dosen memberikan soal tentang sistem


reporduksi kepada mahasiswa/i. contohnya :”Sebutkan hormone yang terdapat
pada pria”
G. Media Pembelajaran

Media pembelajaran yang digunakan:


1. Slide projector
2. Laptop
3. LCD
H. Sumber Bahan
Sumber pembelajaran yang digunakan :
1. Buku teks
2. Narasumber
3. Sumber lain seperti internet dan jurnal
I. Evaluasi
Dosen akan melakukan evaluasi untuk menilai hasil dari proses pembelajaran
yang telah disampaikan dengan cara memberikan posttest

44
Pertemuan 11 : Organ Reporduksi pada Wanita
A. Pendahuluan
Sistem reporduksi adalah sistem yang berfungsi untuk berkembang biak.
Terdiri dari testis, ovarium dan bagian alat kelamin lainnya. Pengetahuan
tentang Anatomi dan Fisiologi sistem reporduksi manusia merupakan ilmu
yang paling dasar bagi setiap pelaku kesehatan reporduksi khususnya wanita.
Reporduksi atau perkembangan merupakan bagian dari ilmu faal (fisiologi).
Reporduksi secara fisiologi tidak viral bagi kehidupan individual dan
meskipun siklus reporduksi suatu manusia berhenti, manusia tersebut masih
dapat bertahan hidup, sebagai contoh saat mencapai menopause dan
andropause tidak akan mati. Pada umunya reporduksi baru dapat berlangsung
setelah manusia tersebut mencapai masa pubertas atau dewasa kelamin, dan
hal ini diatur oleh kelenjar-kelajar endokrin dan hormone yang dihasilkan
dalam tubuh manusia. Reporduksi juga merupakan bagian dari proses tubuh
yang bertanggung jawab terhadap kelangsungan suatu generasi.
B. Tujuan
1. Mampu memahami sistem reporduksi wanita
2. Mampu menjelaskan sistem reporduksi wanita
C. Capaian Pembelajaran
1. Agar mahasiswa/I mampu mengetahui sistem reporduksi wanita
2. Agar mahasiswa/I mampu menjelaskan sistem reporduksi wanita
D. Materi Pembelajaran

45
Sistem Reporduksi Wanita
Ketika dilahirkan normalnya seorang anak wanita telah
mempunyai organ reproduksi yang lengkap. Akan tetapi belum
berfungsi sepenuhnya dengan sempurna. Organ reproduksi akan berfungsi
sepenuhnya saat seorang wanita telah memasuki masa pubertas, dimana
ditandai dengan perubahan-perubahan pada organ seks seperti pembesaran
payudara, pinggul dan keluar darah haid (menstruasi).
Anatomi organ reporduksi wanita terdiri dari vulva, vagina, serviks,
Rahim (uterus), saluran telur (tuba falopi) dan indung telur (ovarium).

Organ Reporduksi Wanita


Seperti halnya prialat reporduksi wanita juga terdiri atas alat kelamin
luar dan alat kelamin dalam.
1. Alat kelamin luar wanita terdiri atas:
a. Celah luar yang disebut vulva
Vulva merupakan suatu daerah yang menyelubungi vagina. Vulva terdiri
atas mons pubis, labia (labia mayora dan labia minora), klistoris,daerah
ujung luar vagina dan saluran kemih.

46
b. Mons pubis : gundukan jaringan lemak yang terdapat dibagian bawah
perut. Daerah ini dapat dikenali dengan mudah karena tertutup oleh
rambut pubis. Rambut. Rambut ini akan tumbuh saat seseorang gadis
beranjak dewasa.
c. Disebelah kiri dan kanan celah ini dibatasi oleh sepasang bibir, yaitu bibir
besar (labium mayor) dan bibir kecil (labium minor).
d. Disebelah depan dari vulva terdapat tonjolan yang disebut
kelentit(klistoris) yang sejarah terjadinya sama dengan perkembangan
penis pada pria
e. Kedalam vulva ini bermuara dua saluran, yaitu saluran urin (urethra) dan
saluran kelamin (vagina).

Organ reporduksi wanita eksternal


2. Alat kelamin dalam wanita terdiri dari:
a. Ovarium (indung telur)
Berjumlah sepasang, kecil, dan alat ini terdapat dalam rongga badan,
didaerah pinggang, bentuknya seperti teluar. Ovarium terletak pada kiri
dan kanan ujung tuba(fimbria/umbai-umbai) dan terletak dirongga
panggut. Ovarium merupakan kelenjar yang memproduksi hormone
estogren dan progesterone. Ukurannya 3x3x2 cm, tiap ovarium

47
mengandung 150.000 – 200.000 folikel primordial. Sejak pubertas setiap
bulan secara bergantian ovarium melepas satu ovum dari folikel degraff
(folikel yang telah matang), peristiwa ini disebut ovulasi.
b. Saluran reporduksi
1) Saluran telur ( tuba falopi ), berjumlah sepasang, kanan dan kiri
Rahim sepanjang 10 cm yang berhubungan uterus dengan ovarium
melalui fimbria. Pada bagian pangkalnya berbentuk corong yang
disebut infundibulum, infundibulum dilengkapi dengan jumbai-
jumbai yang disebut fimbria dan berfungsi untuk menangkap sel telur
yang telah masak dan lepas dari ovarium. Dari fimbria telur akan
digerakkan oleh rambut-rambut halus yang terdapat didalam saluran
telur menuju ke dalam saluran telur menuju kedalam Rahim.
2) Rahim (uterus) merupakan organ yang memiliki peranan besar dalam
reporduksi wanita, yakni dari saat menstruasi hingga melahirkan.
Bentuknya seperti buah pir, berongga dan berotot. Sebelum hamil
beratnya 30-50 gram dengan ukuran panjang 9cm dan lebar 6 cm
kurang lebih sebesar telur ayam kampong. Tetapi pada saat hamil
mampu membesar dan beratnya mencapai 1000 gram.
Uterus terdiri dari 3 lapisan yaitu :
a) Lapisan parametrium merupakan lapisan paling luar dan yang
berhubungan dengan rongga perut.
b) Lapisan myometrium merupakan lapisan yang berfungsi
mendorong bayi keluar pada proses persalinan(kontraksi)
c) Lapisan endometrium merupakan lapisan dalam Rahim tempat
menempelnya sel telur yang sudah dibuahi. Lapisan ini terdiri dari
lapisan kelenjar yang beroidi pembuluh darah.
3) Vagina merupakan akhir dari saluran kelamin dalam yang terdapat
dalam vulva dan merupakanorgan persetubuhan bagi wanita. Karena
fungsinya yang penting yakni untuk melahirkan bayi, maka organ ini

48
banyak mempunyai lipatan. Hal ini mempermudah wanita pada waktu
melahirkan bayiny. Sehingga vagina tersebut tidak sobek. Dinding
vagina mempunyai banyak selaput lender yang berkelenjar, salah
satunya kelenjar yang berperan penting ialah granula bartholini.
Bentuknya hymen bisa berbeda-beda antara tiap wanita. Selaput ini
akan robek pada saat bersenggama, kecelakaan, masturbasi/onani
yang terlalu dalam, olah raga dan sebagainya.
Jenis-jenis selaput dara(hymen):
a) Annual hymen, bentuk selaput dara ini melingkari
penuh lubang vagina.
b) Septate hymen, bentuk selaput dara ini ditandai
dengan beberapa lubang yang terbuka.
c) Cibriform hymen, bentuk selaput dara ini ditandai
dengan beberapa lubang yang terbuka, tapi lubang ini
lebih kecil dan jumlahnya lebih banyak.
d) Introitus, pada perempuan yang sangat
berpengalaman dalam hubungan seksual bisa saja
lubang selaputnya membesar, namun masih
menyisakan jaringan selaput dara.

49
Gambar Reporduksi wanita eksternal

E. Metode Pembelajaran
Cara yang akan digunakan oleh dosen untuk proses penyampaian materi yaitu
dengan Menejaskan materi sistem reporduksi dalam bentuk power point yang
akan dipresentasikan.
F. Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan pembelajaran yaitu dengan dosen memberikan soal tentang sistem


reporduksi kepada mahasiswa/i. contohnya :”sebutkan alat reporduksi wanita
dan jelaskan”
G. Media Pembelajaran
Media pembelajaran yang digunakan:
1. Slide projector
2. Laptop
3. LCD
H. Sumber Bahan
1. Sumber pembelajaran yang digunakan :

50
2. Buku teks
3. Narasumber
4. Sumber lain seperti internet dan jurnal
I. Evaluasi
Dosen akan melakukan evaluasi untuk menilai hasil dari proses pembelajaran
yang telah disampaikan dengan cara memberikan posttest

Pertemuan 12 Pertumbuhan sel telur (oogenesis)

A. Pendahuluan
Reporduksi merupakaan proses pembentukan individu beru dari individu
baru dari individu yang sudah ada dan merupakan ciri khas dari semua
makhluk hidup. Reporduksi bertujuan untuk mempertahankan kelestarian
suatu spesies dari kepunahan. Dalam upaya melestarikan upaya kelangsungan
hidupnya, setiap organisme harus mampu memperbanyak diri sehingga setiap
generasi mampu menghasilkan generasi sebelumnya yang mati karena
pemangsa
Oogenesis adalah proses pembentukan ovum didalam ovarium . tidak
seperti spermatogenesis yang dapat menghasilkan jutaan sperma dalam waktu
yang bersamaan, oogenis hanya mampu menghasilkan satu ovum matang
sekali waktu. Oogenesis mulai dengan pembentukan bakal sel-sel telur yang
disebut oogoia.

51
Ovum merupakan sel telur atau gamet pada wanita yang digunakan dalam
proses reporduksi untuk menghasilkan individu baru yang ditemukan
diovarium ovum iedentik dengan sel sperma pada laki-laki.
B. Tujuan
1. Mampu memahami pertemuhan sel telur(oogenesis)
2. Mampu menjelaskan pertumbuhan sel telur(oogenesis)
C. Capaian Pembelajaran
1. Agar mahasiswa/I mampu memahami pertumbuhan sel telur(oogenesis)
2. Agar mahasiswa/I mampu menjelaskan pertumbuhan sel tlur (oogenesis)
D. Materi Pembelajaran
1. Pertumbuhan sel telur (oogenesis)
Oogenesis merupakan suatu proses pembentukan dari sel telur sistem
reporduksi wanita. Terjadinya proses terbentuknya sel telur tersebut terjadi
pada ovarium. Pada proses oogenesis oogenium ataupun telur ibu sel diploid
akan mengalami peningkatan serta berubah jadi oosit primer diploid.
Oogenesis terjadi pada semua jenis spesies dengan reporduksi generative dan
mencakup semua tahapan belum matang sel. Sebagian besar dari spesies yang
mengalami reporduksi sel seksual,ovum atau sel telur hanya mengandu g
setengah materi genetic dari individu dewasa. Hal tersebut terjadi krena
reporduksi akan terjadi ketika gamet jantan membuahi sel telur.
a. Faktor yang mempengaruhi oogenesis:
1) Hormon FSH (Follicle Stimulating Hormone) ialah berfungsi untuk
merangsang terjadinya ovulasi (proses pengeluaran sel telur atau
ovum).
2) Hormon LH (Luteinizing Hormone) yaitu suatu hormon yang
berfungsi sebagai merangsang ovulasi (proses pengeluaran sel telur).
3) Hormon Estrogen yakni berfungsi untuk membantu pematangan
folikel dan merangsang pertumbuhan alat kelamin sekunder.

52
4) Hormon Progesteron yang berfungsi untuk menebalkan dinding
endometrium yang berperan dalam peluruhan ovum (menstruasi).
b. Tahapan- tahapan oogenesis:
1) Poliferasi (perbanyakan)
Tahap perbanyakan belangsung secara berulang-ulang.
Gametogonium membelah menjadi 2, 2 menjadi 4, 4 menjadi 8 dan
seterusnya. Sel benih primordil berdiferensiasi menjadi oogonium, lalu
mengalami proliferasi untuk membentuk oosit primer, siap memasuki
periode tumbuh. Padamamalia masa proliferasi terjadi dalam
kandungan induk.
2) Pertumbuhan
Pada pertumbuhan, oogenium akan tumbuh membesar menjadi
ooginium pertumbuhan sangat memegang peranan penting, karena
sebagian besar dari substansi telur digunakan dalam perkembangan
selanjutnya. Deferensiasi juga dapat pada periode tumbuh
3) Pematangan
Pada proses ini terdapat 2 kali pembelahan meiosis. Setelah terjadi fase
pertumbuhan, oogenium I mengalami tahap pematangan, yang
berlangsung secara meiosis. Akhir meiosis I terbentuk oogenium II dan
akhir meiosis II terbentuk ootid.
4) Perubahan Bentuk
Ootid dalam fase terkhir akan mengalami perubahan bentuk
(transformasi)menjadi gamet. Pada mamalia, selesai meiosis I pada
betina, terbentuk oosit II dan satu polosit.Polosit jauh lebih kecil dari
oosit, karena sitoplasma sedikit sekali. Akhir dari meiosis II akan
terbentuk satu ootid dan satu polosit II. Sementara itu polosit I
membelah pula menjadi dua, tapi jarang terjadi karena berdegenerasi
lebih awal. Tiga polosit tersebut akan berdegenerasi lalu diserap
kembali oleh tubuh. Jadi pada betina oosit tumbuh menjadi 1 ovum.

53
2. Mekamisme Produksi Ovum

Mekanisme produksi sel telur oleh folikel diatur oleh hormon


yang dihasilkan hipofisis. Mekanisme produksi sel telur dan
siklus menstruasi adalah sebagai berikut.
a. Kelenjar hipofisis menghasilkan hormon FSH (Follicle
Stimulating Hormone). Hormon ini berfungsi untuk memacu
pembentukan folikel dalam ovarium.

b. Folikel yang sedang tumbuh tersebut memproduksi


hormon estrogen.Fungsi hormon estrogen ialah:
1) merangsang pertumbuhan endometrium dinding Rahim
2) menghambat produksi FSH oleh pituitary
3) memacu pituitari untuk memproduksi hormon LH
(Luteinizing Hormone). Keluarnya LH dari hipofisis
menyebabkan telur masak, dan keluar dari dalam folikel,
peristiwa inilah yang disebut ovulasi.

54
c. Setelah telur masak dan meninggalkan ovum , LH mengubah folikel
menjadi bahan berwarna kuning yang disebut kotpus luteum. Dan
sekarang tidak mampu memproduksi estrogen lagi, tetapi mampu
memproduksi hormone progesterone. Hormone progesterone
berfungsi untuk mempercepat dan mempertahankan pertumbuhan
endometrium

d. Bila sel telur yang keluar dari ovarium tidak dibuahi, produksi
estrogen terhenti. Hal ini menyebabkan kadar estrogen dalam darah
sangat rendah, akibatnya aktivitas hipofisis untuk
memproduksi LH juga menurun Penurunan produksi LH
menyebabkan korpus luteum tidak dapat memproduksi progesteron.
Tidak adanya progesteron dalam darah menyebabkan penebalan
dinding rahim tidak dapat dipertahankan, selanjutnya akan luruh dan
terjadilah pendarahan. Inilah yang disebut menstruasi.

e. Bila terjadi pembuahan sel telur oleh sperma, maka zigot yang
terbentuk akan melakukan nidasi / transplantasi (penanaman
diri) pada endometrium. Zigot akan berkembang menjadi
embrio, terus menjadi janin. Selanjutnya placenta janin yang
terbentuk akan menghasilkan HCG (Human Chorionic
Gonadotropic) yang akan menggantikan peran progesteron. Janin ini
mendapat makanan dari tubuh induknya dengan perantaraan plasenta
(ari-ari / tembuni).

55
Uterus

E. Metode Pembelajaran
Cara yang akan digunakan oleh dosen untuk proses penyampaian materi yaitu
dengan Menejaskan materi sistem reporduksi dalam bentuk power point yang
akan dipresentasikan.

F. Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan pembelajaran yaitu dengan dosen memberikan soal tentang sistem
reporduksi kepada mahasiswa/i. contohnya :”apa yang dimaksud dengan
oogenesis”
G. Media
Media pembelajaran yang digunakan:
1. Slide projector
2. Laptop

56
3. LCD
H. Sumber Bahan
Sumber pembelajaran yang digunakan :
1. Buku teks
2. Narasumber
3. Sumber lain seperti internet dan jurnal
I. Evaluasi
Dosen akan melakukan evaluasi untuk menilai hasil dari proses pembelajaran
yang telah disampaikan dengan cara memberikan posttest.

Pertemuan 13 : Siklus Menstruasi dan Struktur Fungsi Payudara


A. Pendahuluan
Haid merupakan proses kematangan seksual bagi seorang wanita, haid
adalah pendarahan secara periode dan siklik pada uterus diertai pelepasan
(deskuamasi) endometrium. Panjang siklus haid yang normal atau dianggap
suatu siklus yang klasik adalah 28 hari, tetapi cukup bervariasi tidak sama
untuk setiap wanita. Lama haid biasanya antara 3-5 hari, ada yang 1-2 hari
diikuti darah sedikit-sedikit dan ada yang 7-8 hari siklus haid yang terjadi

57
diluar keadaan normal, atau dengan kata lain tidak pada interval pola haid
pada rentang waktu kurang dari 21 atau lebih dari 35 hari dengan interval
pendarahan uterus normal kurang dari 3 atau lebih dari 7 hari disebut siklus
menstruasi atau haid yang tidak teratur.
Perubahan pola haid dipengaruhi usia seseorang, pemakaian
kontrasepsi, penyakit pada ovarium misalnya tumor, kelainan pada sistem
saraf pusat-hipotalamus dan hipofisis. Perubahan pola haid normalnya
terjadi pada kedua ujung siklus haid, yaitu waktu remaja dan menjelang
menopause, dinding rahimnya hanya dirasa pertumbuhan oleh eksterogen .
B. Tujuan
1. Mengetahui bagaimana siklus haid dan struktur fungsi payudara
2. Mampu menjelaskan siklus haid dan struktur fungsi payudara
C. Capaian Pembelajaran
1. Agar mahasiswa/I mampu mengetahui bagaimana siklus haid dan struktur
fungsi payudara.
2. Agar mahasiswa/I mampu mengetahui bagaimana siklus haid dan struktur
fungsi payudara.
D. Materi pembelajaran

58
Proses nidasi

1. Siklus Menstruasi

Menstruasi adalah proses normal yang harus dialami oleh semua


wanita subur, yang ditandai dengan keluarnya darah dari vagina karena
terjadi pengelupasan dinding Rahim(endometrium). Peristiwa ini erat
kaitanya dengan produksi ovum(telur). Itu sebabnya jika ada gangguan
siklus menstruasi orang banyak mengaitkan dengan terjadinya gangguan
kesuburan.

Untuk memahami bagaimana terjadinya menstruasi, kita harus


kembali ke masalah hormone yang dikeluarkan oleh hipofisis.
Mekanisme produksi ovum diatur oelh hormone yang dihasilkan oleh
bagian otak yang disebut hopofisis/pituitary. Pada suatu saat tertentu
hipofisis menghasilkan hormone FSH(Follicle Hormone) atau hormone
yang merangsang pembentukan folikel. Pembentukan folikel terjadi

59
dalam ovarium(indung telur) umunya aktif adalah ovarium sebelah kiri
didalam folikel ini terdapat calon ovum.

Folikel yang sedang tumbuh tersebut menghasilkan hormone


estrogen yang berfungsi merangsang pertumbuhan
endometrium(penebalan dinding Rahim) sejalan dengan perkembangan
folikel, maka estrogen yang dihasilkan akan semakin banyak, sehingga
pada kadar tertentu akan merangsng hipofisis untuk menghasilkan
hormone LH ( luteinizing Hormone) yang menyebabkan folikel pecah
sehingga ovum keluar dan masuk kedalam tuba falopi. Peristiwa ini lah
yang disebut ovulasi. Umumnya ovulasi terjadi sekitar 14 dihitung sejak
awal terjadinya menstruasi. Ini lah yang disebut dengan masa subur.

Folikel yang telah pecah tersebut akah berubah menjadi berwarna


kekuningan dan disebut korpus luteum. Badan kuning ini selanjutnya
mengeluarkan hormon progesteron yang berfungsi untuk mempercepat
dan mempertahankan pertumbuhan endometrium. Untuk diketahui
bahwa pada endometrium (penebalan dinding rahim) inilah kelak zigot
(calon bayi) akan tumbuh dan memperoleh makanan dari ibunya melalui
plasenta (ari- ari/tembuni). Endometrium dibentuk dari jalinan kapiler
darah dan jaringan lain yang hangat dan lembut.

Terus kemana nasib si ovum tadi? Ada dua kemungkinan


nasibnya. Pertama, bila ovum yang telah keluar tadi dibuahi sehingga
terbentuk zigot, kemudian melakukan penempelan (nidasi) pada
endometrium dan selanjutnya berkembang menjadi embrio, akhirnya
menjadi janin. Selama masa perkembangan tersebut janin membentuk
plasenta yang dia gunakan untuk mengambil makanan dan oksigen dari
ibunya

60
Hebatnya plasenta ini bisa menghasilkan hormon HCG (Human
Chorionic Gonadotropic) yang berfungsi mempertahankan penebalan
endometrium yang digunakan janin sebagai media pertumbuhannya.
Jadi HCG berfungsi menggantikan peran hormon progesteron,
karena hormon ini tidak bisa diproduksi terus oleh korpus luteum.

Kedua, jika ovum tidak dibuahi akan mati dalam waktu sekitar
24 jam. Sementara itu karena progesteron tidak dapat terus diproduksi
oleh korpus luteum, akibatnya kadarnya terus turun. Ini berakibat
endometrium tidak bisa dipertahankan, dan akhirnya mengelupas.
Jaringan endometrium akan meluruh bersama darah yang dikeluarkan
melalui vagina. Inilah proses yang disebut menstruasi

Ada masalah lain yang lebih gawat! Beberapa hari menjelang


menstruasi, hampir semua wanita tahu kalau sang tamu mau datang
karena ada tanda- tandanya: badan sakit semua, mudah capek, payudara
terasa lebih kencang dan sakit, perut bagian bawah sakit (dilep),
gampang emosi, mudah tersinggung, pokoknya tanda-tanda semacam
itulah! Nah, itulah yang disebut pre menstrual syndrome (PMS).
Gejala ini akan hilang setelah selesai menstruasi, dan psikis sang
wanita kembali normal.

61
Proses Menstruasi

2. Struktur dan Fungsi Payudara


a. Anatomi Payudara

62
Payudara (mammae, susu) adalah kalenjar yang terletak di bawah
kulit, di atas otot dada. Fungsi dari payudara adalah
memproduksi susu untuk menutrisi bayi. Manusia mempunyai
sepasang kalenjar payudara, yang beratnya lebih 200 gram, saat
hamil 600 gram dan saat menyusui 800 gram. Pada payudara terdapat
tiga bagian utama, yaitu :
1) Korpus (badan) yaitu bagian yang membesar
Korpus alveolus yaitu unit terkecil yang memproduksi susu.
Bagian dari alveoulus adalah sel aciner jaringan lemak, sel plasma,
sel otot polos dan pembuluh darah lobus yaitu kumpulan dari
alveolus. Lobus yaitu beberapa lobules yang berkumpul menjadi
15-20 lobus pada tiap payudara. ASI disalurkan dari alveoulus
kedalam saluran kecil, kemudian beberapa ductus membentuk
saluran yang lebih besar.
2) Areola, yaitu bagian yang kehitaman di tengah.
Sinus laktiferus, yaitu saluran di bawah areola yang besar
melebar, akhirnya memusat ke dalam puting dan bermuara ke
luar. Didalam dinding alveoulus maupun saluran-saluran terdapat polos
yang bila berkontraksi dapat memompa ASI keluar.
3) Papilla atau putting yaitu bagian yang menonjol dipuncak payudara
bagian yang menonjol yang dimaksukkan kemulut bayi untuk aliran
susu.

63
\

b. Fisiologi laktasi

Selama kehamilan, hormon prolaktin dari


plasenta meningkat tetapi ASI Biasanya belum keluar karea masih
dihambat oleh kadar estrogen yang tinggi. Pada hari kedua atau
ketiga pasca perasalinan, kadar estrogen dan progestero menurun
drastik, sehingga prolaktin lebih dominan dan pada saat inilah mulai
terjadi sekresi ASI. Dengan menyusukan lebih dini terjadi
perangsangan putting susu, terbentuklah prolaktin oleh hipofisis,
sehingga sekresi ASI lebih lancer. Dua reflek pada ibu yang sangat

64
penting dalam proses laktasi yaitu prolaktin dan reflek aliran timbul
karena akibat perangsangan putting susu karena hisapan oleh bayi.

E. Metode
Cara yang digunakan oleh dosen untuk proses pembelajaran dalam
penyampaian materi yaitu dengan menjelaskan materi reporduksi dalam
bentuk power point yang akan dipresentasikan
F. Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan pembelajaran yaitu dengan dosen memberikan soal tentang sistem
reporduksi kepada mahasiswa/I contohnya “ jelaskan bagaimana siklus
menstruasi”
G. Media
Media pembelajaran yang digunakan :
1. Slide projector
2. Laptop
3. LCD
H. Sumber Bahan
Sumber bahan yang digunakan:
1. Buku teks
2. Narasumber
3. Sumber lain seperti internet dan jurnal
I. Evaluasi
Dosen akan melakukan evaluasi untuk menilai hasil dari proses
pembelajaran yang telah disampaikan dengan cara memberikan pottest.

65
Pertemuan 14 : Patofisiologi Sistem Reporduksi

A. Pendahuluan
Kesehatan reporduksi adalah suatu keadaan sejahtera fisik, mental dan
social secara utuh. Tidsak semata mata bebas dari penyakit atau kecacatan
dalam suatunhal yang berkaitan dengan sistem reporduksi.
Setiap bulan, secara periode seorang wanita normal mengalami
menstruasi. Didalam menstruasi terkadang disertai nyeri haid(dysminore).
Dysminor adalah nyeri haid yang merupakan suatu gejala dan bukan suatu
penyakit tumbul akibat kontraksi distrimik miomentrium yang
menampilkan satu atau lebih gejala mulai dari ringan sampai berat pada
perut bagian bawah, bokong, dan nyeri spamodik pada sisi medial paha.
Dahulu wanita yang menderita nyeri haid biasanya menyembunyikan
rasa sakitya tanpa mengetahui apa yang harus dilakukan dan kemana ia
akan mengadu. Sekarang baru diketahui bahwa nyeri haid adalah kondisi
medis yang nyata yang diderita wanita.
B. Tujuan
1. Mampu mengetahui apa saja gangguan yang ada di sistem reporduksi
2. Mampu menjelaskan gangguan apa saja yang ada di sistem reporduksi
C. Capaian Pembelajaran
1. Agar mahasiswa mampu mengetahui gangguan sistem reporduksi
2. Agar mahasiswa mampu menjelaskan apa saja gangguan sistem
reporduksi
D. Materi Pembelajaran
1. Patofisiologi Sistem reporduksi
a. Camamae (kanker payudara)
1) Definisi

66
Kanker payudara adalah tumor ganas yang menyerang jaringan
payudara.Aaringan payudara tersebut terdiri dari kelenjar susu.
saluran kelenjar dan jaringan penunjang payudara. Kanker
payudara menyebabkan sel dan jaringan payudara berubah bentuk
menjadi abnormal dan bertambah banyak se"ara tidak terkendali.
2) Gejala Kanker payudara
a) Perubahan rasa pada payudara atau putting susu
b) Putting susu menjadi kaku
c) Perubahan ukuran payudara
d) Ada rasa nyeri/ sakit pada payudara
e) Perubahan warna kulit payudara
f) Terkadang keluar cairan atau darah merah dari putting
3) Pemeriksaan penunjang
a) Mammografi
b) MRI
c) Tes Genetik
b. Vulvodynia
1) Definisi
Vulvodynia merupakan rasa sakit kronis didaerah sekitar pintu
masuk vagina yang penyebabnya tidaak dapat terdefinisikan. Rasa
sakit terbakar atau iritasi yang terkait dengan vulvodynia mungkin
membuat seseorang sangat tidak nyaman untuk duduk dalam
waktu lama atau menjadi tidak bergairah mmelakukan hubungan
seksual.
2) Penyebab
Belum ada penyebab pasti terjadinya vulvodynia tapi diperkirakan
disebabkan oleh beberapa factor seperti cedera atau infeksi saraf
didaerah sekitar vulva, infeksi vaginadan alergi.
3) Gejala

67
Ditandai dengan rasa nyeri disekitar kemaluan , rasa nyeri itu bisa
berupa persaan terbakar, sakit gatal, tersengat, berdenyut dan tidak
ingin melakukan hubungan seksual. Kondisi ini dapat berlangsung
selama berbulan-bulan,
c. Gonorrhea(kencing nanah)
Penyakit ini disebabkan oleh bakteri Neisseria gonorrhea dan
ditularkan terutama melalui hubungan seksual. Bakteri ini selain
menimbulkan radang pada organ reporduksi juga dapat menimbulkan
rasang pada saluran kemih, mata, persendian dan selaput otak. Kalua
tidak segera diobati penyakit ini dapat menyebabkan kemandulan.
Penyakit ini dapat menular dari diri seseorang ibu yang terinfeksi
kepada bayi yang dilahirkan. Beberapa bayi buta karena nya.
Tanda tanda dan gejalanya :
1) Terdapat nanah diujung saluran kencing
2) Rasa terbakar pada saat buang air kecil
3) Pada laki-laki urethra menjadi sempit shingga sulit buang air kecil.
Pada beberapa kasus testes menjadi rusak sehingga orang yang
bersangkutan mandul.
4) Pada wanita terdapat nanah dari vagina yang mungkin dapat
menyebar ke Rahim dan indung telur. Akibatnya waniitaa yang
bersangkutan menjadi mandul.
d. Sifilitis
Penyakit ini disebabkan oleh bakteri treponema pallidum dan
ditularkan terutama melalui hubungan seksual. Penyakit ini terdiri dari
atas beberapa stadium, pada stadium lanjut sifilis tidak hanya
menyerang organ-organ reporduksi, tetapi juga menyerang organ tubuh
lain.
e. Herpes genital

68
Penyakit ini disebabkan oleh virus herpes simoles serotipe 2 dan
ditulrkan melalui hubungan seksual. Virus ini selain menyerang organ
reporduksi laki-laki dan perempuan , juga menyerang kulit .

E. Metode
Cara yang akan digunakan dosen untuk proses pembelajarandalam proses
penyampaian materi dengan menjelaskan materi sistem reporduksi dalam
bentuk power point yang akan dipresentaikan
F. Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan pembelajaran yaitu dengan dosen memberikan soal tentang
sistem reporduksi kepada mahasiswa contohnya : “sebutkan beberapa
penyakit pada sistem reporduksi “
G. Media
Media pembelajaran yang digunakan :
1. Slide projector
2. Laptop
3. LCD
H. Sumber Bahan
Sumber bahan yang digunakan:
1. Buku teks
2. Narasumber
3. Sumber lain seperti internet dan jurnal
I. Evaluasi
Dosen akan melakukan evaluasi untuk menilai hasil dari proses
pembelajaran yang telah disampaikan engan cara memberikan posttest

69
70
GLOSARIUM

Arteri Renalis : Penyempitan salah satu atau lebih dari satu arteri yang menyangkut
darah menuju ginjal

Arteri Spermatika interna : Cabang aorta abdomalis keluar daei abdomen melalui
cincin.

Epididimis : saluran panjang yang berkelok yang keluar dari testis

Estrogen : Hormone yang berperan dalam pertumbuhan organ eksual wanita

Genitourinaria : Sistem organ dari sistem reporduksi dan sistem kemih.

Hilum : Pintu masuknya pembuluh darah

Kelenjar Cowpers : Kelenjar yang menghasilkan getah berupa lender yang bersifat
alkali

Korteks : Bagian terluar dari batang atau akar tumbuhan.

Medulla : Jaringan ginjal yang halus dan dalam.

Neoplasma : pertumbuhan abnormal tetapi bukan kanker yang mungkin terjadi


diberbagai bagian tubuh.

Pelvis : bagian tubuh dengan bentuk menyerupai baskom dengan tepi yang melebar
pada kedua sisi.

Pelvis Renalis : bagia dari ureter pada ginjal yang berbentuk seperti corong.

Progesterone : Hormon dari golongan steroid yang berperan pada siklus menstruasi
perempuan, kehamilan.

Prolactin : Hormon yang membuat sel-sel produksi ASI bekerja maksimal

Prostart Hipertropi : Suatu kondisi ketika kelenjar prostart mengalami pembengkakan


yang bukan kanker.

71
Prostatitis : peradangan yang terjadi pada kelenjar prostat.

Spermatogenesis : Proses gametogenesis pada pria dengan cara pembelahan.

Skrotum : Kantung yang membungkus testis atau buah zakar.

Testosteron : Hormon yang pentig untuk laki-laki

Ureter : Suatu saluran muskuler berbentuk silinder yang menghantarkan urin dari
ginjal menuju kandung kemih.

Uretra : saluran yang menghubungkan kantung kemih ke lingkungan luar tubuh.

Uretritis : Peradangan atau pembengkakan yang terjadi pada uretra

Vas Deferens : Saluran panjang dan lurus yang mengarah keatas dan berujung.

Vertebrata Lumbalis : Tulang tak beraturan yang membentuk punggung yang mudah
digerakan.

Vesika Urinaria : Organ tubuh yang mengumpulkan air kencing yang dikeluarkan
oleh ginjal

72

Anda mungkin juga menyukai