Anda di halaman 1dari 20

MATA KULIAH :

PENGENDALIAN PROSES

POKOK BAHASAN :
KARAKTERISTIK
PENGENDALIAN
PROSES
NO :3
WAKTU : 3 JAM
1
(1 KALI PERTEMUAN)
Tujuan pengendalian

• kestabilan proses
• menekan gangguan dari luar
• mengoptimalkan unjuk kerja proses

2
Elemen-elemen suatu pengendalian proses

1. Proses
2. Pengukuran
- Pengukuran Primer
- Pengukuran Sekunder
3. Memilih variabel yang dimanipulasi
4. Memilih konfigurasi pengendalian
- SISO : Single Input Single Output
- MIMO: Multiple Input Multiple Output
5. Evaluasi
6. Elemen Pengendalian Akhir
3
Tiga jenis konfigurasi pengendalian

1. Konfigurasi sistim kontrol feed back


Gangguan

….

Pengubah Proses

….
….
kendali Keluaran terukur

….
Keluaran tak terukur

Pengendali
Harga yang
diinginkan
4
2. Konfigurasi sistim feed forward
Gangguan

Pengendali
….

Pengubah Proses
….
kendali Keluaran terukur

….
Keluaran tak terukur

5
3. Konfigurasi sistem inferensial
Gangguan

….

Pengubah Proses

….
….
kendali Keluaran terukur

….
Kendali tak terukur

Harga yang Alat Penghitung:


diinginkan
Pengendali
….

- Menghitung harga
pengubah
- Kendali tak terukur

Hasil perhitungan
pengendali tak
terukur
6
• Contoh-contoh logika kerja alat pengendali
dalam mencapai sasaran operasi
1. Sistem pengendalian temperatur tangki pemanas jenis umpan balik

Fi, Ti = konstan

Termokopel T
Harga yang
h
diinginkan -
Q Fo, To
Ts + E
Pengendali

Fst
7
2. Sistem pengendali jenis balikan cairan

Fi
Ti = konstan

Alat ukur
T ketinggian

Q -
E-5 Harga yang
+ E
diinginkan
Fo, To

Pengendali

a. variabel kendali pada keluaran tangki

8
Pengendali

Fi -
Ti = konstan Harga yang
+ E
diinginkan
T Alat ukur
ketinggian
Q

Fo, To

b. variabel kendali pada umpan

9
3. Susunan pengendali temperatur jenis umpan maju

Fi, Ti = konstan

Ti

Termokopel T
Harga yang
diinginkan h
-
Q Fo, To
E-6
Ts + E

Pengendali

Fst

10
Definisi Kriteria Evaluasi Pengendalian Proses

• Set-point
• Error Sistem
• Tanggapan Dinamis
• Perubahan Set-point
• Tanggapan Transien

11
Kriteria Evaluasi Tanggapan Proses Lup (Dinamis)

• Settling Time
• waktu yang dibutuhkan oleh lup
pengendalian proses untuk membawa
variabel dinamis kembali ke daerah yang
diperbolehkan, yaitu Csp ± C.
• Kesalahan Puncak (Peak Error)
• Kesalahan Residual (Residual Error)
• Pengulangan (Cycling)
• Daerah Minimum

12
Diagram Blok dan Simbol P & ID
Elemen kontrol

Csp
Control Proses

Cm
Pengukuran
Keterangan:
Csp = setpoint
Cm = Variabel kontrol
E = Error
C = Variabel dinamis

Diagram blok lup pengendalian proses yang memperlihatkan


4 elemen dasar
13
Elemen kontrol

Titik
penjumlahan

Control Proses
Csp s
E=Cm-Csp
C

Cm Pengukuran

Diagram blok lup pengendalian proses yang menggambarkan


titik penjumlah S dan sinyal error E

14
Konverter Elemen kontrol
setpoint Akhir (katup)

4 - 20 mA 4 - 20 mA

Konverter arus
Alat kontrol ke tekanan Setpoint
Alat Kontrol Proses
Csp (aliran)
3 - 15 psi
s
E=Cm-Csp
C
Transduser Katup
Tekanan Diferensial Kontrol

Pengukuran
Orifice Sistem aliran Cm (selisih tekanan)

Diagram fisik sebuah lup kontrol proses Diagram blok sebuah lup kontrol proses

15
• Simbol P & ID
a. Interkoneksi

Pipa kapiler

Sinyal listrik

EM, Sonik, Radioaktif

Hidrolik

Pneumatik

Proses

16
Lanjutan simbol PID …..

b. Simbol Balon

FC
Terpasang di tempat proses (mesin)
117

FC
Terpasang di papan ruang pengendalian
117

FC
Terpasang di belakang papan ruang pengendalian
117

17
Lanjutan simbol PID …..

FE

104

Nosel atau Venturi

FI
Rotameter

FE

102
Flowmeter

Plat orifis

FE

10

18
c. Simbol Instrumen
No. Simbol Huruf pertama Huruf ke dua

1 A Analisis (analysis) Alarm


2 B Perubahan (Burner)

3 C Konduktivitas (Conductivity) Kontrol (Control)


4 D Densitas (Density)

5 E Tegangan (Voltage) Elemen primer (Primary element)


6 F Aliran (Flow)

7 G Pendugaan (Gaging) Gelas/Tabung pelihat


(Glass/sight tube)
8 H Tangan (Hand)

9 I Arus Listrik Indikasi (Indicate)


19
Lanjutan simbol instrumen …..

10 J Daya (Power)

11 K Waktu (Time) Pusat kontrol


12 L Level Sinar (Light)
13 M Campuran Air (Moisture)
14 O Orifis (Orifice)
15 P Tekanan (Pressure) Titik (Point)
16 Q Kuantitas (Quantity)
17 R Radioaktif (Radioactivity) Rekam (Record)
18 S Kecepatan (Speed) Saklar (Switch)
19 T Temperatur (Temperature) Transmitter
20 U Multivariabel Multifungsi
21 V Viskositas (Viscosity) Katup (Valve)
22 W Berat (Weight) Sumur (Well)
23 Y Relai (Transformation)
24 Z Posisi (Position) Menggerakkan (Drive) 20

Anda mungkin juga menyukai