Anda di halaman 1dari 9

AA – 3.2 /4.2/1/1.

AYO BERTAUHID

1.Identitas
a. Nama Mata Pelajaran : Aqidah Akhlak X
b. Semester : 1 / Ganjil
c. Kompetensi Dasar :

1.2. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya


2.2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli
(gotong royong, kerja sama, toleran, damai) santun, responsif dan pro-aktif dan
menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam
berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
3.2. Menganalisis konsep tauhiid dalam Islam
4.2. Menunjukkan contoh prilaku bertauhiid dalam Islam

d. Materi Pokok : Ayo Bertauhid


e. Alokasi Waktu : 4 JP X 45 Menit
f. TujuanPembelajaran :

Melalui kegiatan pembelajaran dengan metode diskusi, tanyajawab, analisis,


penugasan, dan presentasi dengan pendekatan saintifik, peserta didik dapat
menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya, menghayati dan
mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerja
sama, toleran, damai) santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap
sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam pergaulan dunia, menganalisis konsep tauhiid dalam Islam ,
menunjukkan contoh prilaku bertauhiid dalam Islam melalui belajar aqidah
akhlak ,mengembangkan sikap/ karakter jujur, peduli, dan bertanggungjawab
serta dapat mengembangkan kemampuan berpikir kritis, berkomunikasi,
berkolaborasi, berkreasi (4C) dan berliterasi.
AA – 3.2 /4.2/1/1.1

g. Materi Pembelajaran
 Bacalah bacaan pada buku teks pelajaran (BTP): AKIDAH AKHLAK Madrasah
Aliyah Negeri Kelas X Kementerian Agama RI 2013 hal. 17 s.d. 26.

2.Peta Konsep

Ilmu Ushuluddin

Ilmu Kalam
Nama Ilmu Tauhid
Ilmu Aqaid

Ilmu Ilahiyah

Makna Kalimat
Tauhid/Tahlil
AA – 3.2 /4.2/1/1.1

3. Konsep Belajar
a. Pendahuluan

Sumber: http://www.arrahmah.com

Pelaksanaan salat dilaksanakan semata-semata karena Allah


Islam dikenal sebagai agama tauhid (monotheisme). Dalam al-Qur’an dan al-Hadis
sangat ditekankan agar umat Islam senantiasa bertauhid kepada Allah Swt. dan jangan
sedikitpun akidahnya tercampur dengan praktik-praktik kemusyrikan.
Tauhid adalah salah satu prinsip dasar dalam agama Islam. Ajaran tauhid dibawa
oleh setiap Nabi hingga kepada Nabi Muhammad saw. Namun dalam realitasnya masih
banyak kaum muslimin yang tidak bisa mempertahankan ajaran tauhid. Masih banyak
kita temukan di kalangan muslimin praktik-praktik syirik dengan berbagai bentuknya.
Nabi Ibrahim as. dan Nabi lainnya sangat getol dalam menegakkan ajaran tauhid
dan memberantas praktik kemusyrikan. Dapat kita baca bagaimana kisah Nabi Ibrahim
as. dalam pencarian Tuhan dan bagaimana pula tindakan Ibrahim as. ketika
menghancurkan patung-patung pada zaman Namrud.
Untuk dapat menyelesaikan persoalan tersebut, silakan Anda lanjutkan ke
kegiatan berikut dan ikuti petunjuk yang ada dalam UKBM ini.
AA – 3.2 /4.2/1/1.1

b. Kegiatan Inti

1. Petunjuk Umum UKBM


a. Baca dan pahami materi pada Buku Siswa B KIDAH AKHLAK Untuk Kelas X
Madrasah Aliyah Peminatan IPA, IPS dan Bahasa Kementerian Agama RI 2013
hal. 17 s.d. 26.
b. Setelah memahami isi materi dalam bacaan berlatihlah untuk berpikir tinggi
melalui tugas-tugas yang terdapat pada UKBM ini baik bekerja sendiri maupun
bersama teman sebangku atau teman lainnya.
c. Kerjakan UKBM ini dibuku kerja atau langsung mengisikan pada bagian yang
telah disediakan.
d. Anda dapat belajar bertahap dan berlanjut melalui kegitan ayo berlatih, apabila
Anda yakin sudah paham dan mampu menyelesaikan permasalahan-
permasalahan dalam kegiatan belajar 1 dan 2. Anda boleh sendiri atau mengajak
teman lain yang sudah siap untuk mengikuti tes formatif agar Anda dapat belajar
ke UKBM berikutnya.

2. Kegiatan Belajar
Ayo … … ikuti kegiatan belajar berikut dengan penuh kesabaran dan
konsentrasi!!!

Kegiatan Belajar 1

A. Menelaah konsep tauhiid dalam Islam (C4)

Bacalah materi tentang Tauhid pada Buku Siswa AKIDAH AKHLAK Madrasah Aliyah
Negeri Kelas X Kementerian Agama RI 2013 hal. 17 s.d. 26.

Aktifitas Siswa 1

TUGAS 1 :
1. Bagaimanakah pemahaman anda tentang pengertian Tauhid? Jelaskan !
2. Jelaskan yang dimaksud “Ma’rifat al Watsiqoh” !
3. Berikan contoh hal-hal yang berkaitan dengan “Ma’rifat al Ma’ad” !
4. Jelaskan bahwa kalimat “Tauhid” bermakna “La Ma’buda Illallah”!
5. Jelaskan yang dimaksud Ilmu Ushuludin !
AA – 3.2 /4.2/1/1.1

JAWAB :

Kalian LUAR BIASA!!!


YOOK LANJUT MENCARI AYAT
AL QUR’AN !!!

TULIS AYAT AL QUR’AN


TERKAIT GAMBAR DI
SAMPING !

Tugas 2

Kegiatan Belajar 2

A. Menyimpulkan konsep tauhiid dalam Islam. (C4)

Aktivitas
Siswa 2
Belajar 1 Pada kegiatan belajar 2 kalian akan
belajar mengenai,makna kalimat tauhid,
macam-macam tauhid, hikmah
bertauhid, dan bahaya tidak bertauhid.
AA – 3.2 /4.2/1/1.1

Yang perlu kalian perhatikan dalam kegiatan ini


kalian membentuk empat kelompok. Untuk
menyusun mind mapping terkait materi
pembahasan

Sebagai panduan kalian baca buku teks pelajaran (BTP Ayo Mengkaji Akidah dan Akhlak Kelas X halaman 17

Kalian Kereeenn!!!!
Sekarang yuk jawab pertanyaan
diskusi di buku kalian ..

1. Antara JAWAB :
Ilmu Tauhid, Ilmu Kalam dan Theologi
Islam, ketiganya memiliki beberapa
persamaan, jelaskan !

SEBAGAI ORANG BERTAUHID BAGAIMANA


TANGGAPAN KALIAN TERHADAP PERTANYAAN DI
SAMPING ?
AA – 3.2 /4.2/1/1.1

EVALUASI

 Uraikan secara singkat !


1. Mengapa ilmu tauhid disebut ilmu ushuluddin?
2. Jelaskan mengapa orang bertauhid memiliki jiwa yang tenang ?
3. Jelaskan persamaan ilmu tauhid dan ilmu kalam !........
4. Mengapa orang bertauhid akan tertutup mata hatinya?

5. Jelaskan perbedaan ilmu tauhid dengan ilmu akidah !

c. Penutup

Bagaimana Anda sekarang?


Setelah Anda belajar bertahap dan berlanjut melalui kegiatan belajar 1 dan 2 berikut diberikan
beberapa pertanyaan terkait dengan penguasaan materi pada UKBM untuk mengukur diri
kalian terhadap materi yang kalian pelajari.

A. AYO BERLATIH
a. Isilah pertanyaan berikut dengan singkat dan tepat
1. Arti tauhid adalah bahwa Allah itu……
2. Allah adalah Esa dalam Dzat, sifat dan……
3. QS. Al Ikhlas/112 ayat 1-4 membahas tentang….
4. Karena membahas masalah pokok-pokok agama maka ilmu
tauhid disebut dengan sebutan ilmu…..
5. Karena yang divaza há dala masalah ketuhanan maka ilmu
tauhid disebut juga denga sebutan ilmu…..
6. Laa khaliqa ill Allah, artinya tidak ada……………….selain Allah
7. Sedanga La maalika ill Allah artinya tidak
ada……………….selain Allah
8. Orang yang bertauhid meyakini bahwa dunia
adalah................akhirat
9. Orang yang bertauhid jika suatu saat dikaruniai harta, maka
ia akan menggunakan hartanya itu di jalan........
10. Dengan bertauhid, manusia akan menjauhkan diri dari
angan-angan yang.........
AA – 3.2 /4.2/1/1.1

b. Jawablah Pertanyaan berikut dengan benar


1. Apa yang dimaksud dengan ilmu tauhid?
2. Jelaskan apa saja yang termasuk ruang lingkup tauhid!
3. Sebutkan hikmah orang yang bertauhid
4. Jelaskan salah satu makna dari kalimat La Ilaaha Ill Allah
5. Jelaskan apa saja akibat negatif dari orang yang tidak
bertauhid?

c. Portofolio dan Penilaian Sikap


1. Carilah kisah orang-orang yang mencari Tuhan dan mencari kebenaran. Pilihlah
satu nama berikut ini atau yang lain. Tulislah kisah tersebut di lembar tersendiri,
kemudian dikumpulkan kepada Bapak/Ibu Guru.
a. Umar bin Khattab d. Ammar bin
Yasir
b. Bilal bin Rabah e. Khalid bin Walid
c. Salman al Farisi f. dan lain sebagainya

2. Setelah kalian memahami uraian mengenai ajaran Islam tentang Tauhid coba kamu amati
perilaku berikut ini dan berikan komentar

No. Perilaku Yang Diamati Tanggapan / Komentar Anda


Syamil yakin bahwa Allah Swt. adalah satu-
1. satunya Dzat yang pantas disembah
Mundzir yakin bahwa jabatan yang ia raih
2. adalah akan lama dan abadi
Pak Joko mendatangi sebuah tempat keramat
3. untuk meminta rezeki
Nadia membaca kalimat La Haula wala
4. quwwata illa billah ketika mendengar suara
petir
Setiap selesai salat Azizah senantiasa berdoa
5. kepada Allah Swt.

Sukses untuk kalian!!!


Hikmah

Alla“ Kenali h di kala kamu senang niscaya Allah akan mengenalimu di saat kamu susah “
(HR. Ahmad)
AA – 3.2 /4.2/1/1.1

Anda mungkin juga menyukai