Anda di halaman 1dari 2

2.6.

Indikasi dan KontraIndikasi Perawatan Pada Skenario


A. Pulp Capping 1, 2
Indikasi :
1. Karies yang dalam, diamana lapisan dentin diatas pulpa sudah semakin tipis
2. Karies tidak melibatkan pulpa
3. Tidak ada gejala inflamasi
4. Radiografi perioperative mengkonfirmasi tidak adanya patologi radikuler
Kontra Indikasi :
1. Adanya rasa sakit yang spontan
2. Adanya tanda patologis klinis maupun radiografi
3. Gambaran patologis pulpa:
a. Resorpsi interna
b. Kalsifikasi pada pulpa
c. Radiolusen di daerah furkasinatau periapikal
d. Penebalan periodontal membrane didaerah apical
e. Resorpsi akar pada gigi sulung mencapai 2/3 akar atau lebuh
f. Perubahan jaringan periodonsium yang berhubungan dengan puppa
g. Kegoyangan gigi
h. Perdarahan gingiva
B. Stainless Steel Crowns3, 4, 5
Indikasi
1. SSC digunakan sebagai restorasi untuk karies yang luas lesi pada gigi permanen
primer atau muda. Pertama molar primer terutama dengan mesial lesi
interproksimal termasuk dalam kategori ini karena penampilan morfologis gigi
yang menunjukkan dukungan yang tidak memadai untuk mesial restorasi
interproksimal.
2. Rampan karies yang melibatkan tiga permukaan gigi
3. Gigi yang telah dirawat pulpa
4. Sebagai space maintener
5. Pemulihan untuk anomali seperti amelogenesis imperfecta atau dentinogenesis
imperfecta.
6. Pasien dengan kebisaan Bruxixm
7. Anak-anak dengan resiko karies tinggi
Kontaindikasi Stainless Steel Crown : 3, 4, 5
1. Pasien yang tidak kooperatif terhadap perawatan
2. Pasien yang hipersensitif dengan nikel
3. Pasien yang menginginkan estetik lebih

DAFTAR PUSTAKA

1. Cameron AC, Widmer RP. Hand book of pediatric dentistry. 4 th Ed. St.louis:
Elsevier. 2013. Pp. 110.
2. Achmad H. perawatan pulpa pada gigi anak. Jakarta: sagung seto.2015. pp. 204-
5, 210-11.
3. Mehta A, Mehta V. Stainless steel crown in pediatric dentistry. A review article.
2012;5(1): 42.
4. Mittol GK, Verma APhja h, Agarwal S. Estetic crowns in pediatric. A reviw.
2016;3(5):1280.
5. Duggai M, Cameron a,Tuomba J. pediatric dentistry at glance. 1 stEd. Willey
Blackwell. 2013. Pp,45, 47,49.

Anda mungkin juga menyukai