Anda di halaman 1dari 4

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Produksi Pengolahan Komoditas Perkebunan Dan Herbal

TUJUAN PEMBELAJARAN
Melalui proses pembelajaran, siswa dapat menerapkan prinsip dasar
pengolahan produk makanan herbal (simplisia dan segar) serta siswa dapat
membuat produk makanan herbal.

KEGIATAN PEMBELAJARAN
PERTEMUAN 1
IDENTITAS 1. Menonton video pengolahan makanan herbal, atau dari sumber lain
(buku produksi pengolahankomoditas hasil perkebunan dan herbal)
SEKOLAH 2. menaya tentang tujuan pengolahan produk makanan herbal
SEKOLAH 3. menanya tentang makanan herbal yang ada disekitar lingkungan
SMKN 1 LOPOK sekolah
PERTEMUAN 2
KELAS / SEMESTER 1. Mengidentifikasi bahan makanan herbal
X / Ganjil 2. mengidentifikasi sedian herbal yang ada di sekitar
3. Menjelaskan jenis-jenis bahan herbal yang ada di sekitar dan aman
MATERI Pengolahan untuk diolah
Produk Makanan Herbal PERTEMUAN 3
1. Membagikan jobsheet kepada peserta didik tentang pengolahan
ALOKASI WAKTU makanan herbal
3 pertemuan 2. Peserta didik melakukan pengolahan makanan herbal sesuai
(2 mgg x 6 jp x 45 dengan jobsheet yang dibagikan
menit)

SIKAP PENILAIAN PEMBELAJARAN


1. Bersyukur terhadap apa
yang ada di lingkungan
sekitar. PENGETAHUAN
2. Kerja sama dalam
Menerapkan prinsip dasar pengolahan produk makanan herbal
mengamati objek.
3. Jujur dalam membuat KETERAMPILAN
kesimpulan Memproduksi makanan herbal
4. Tanggung jawab dalam
menulis objek yang
diamati.
5. Displin dalam
menyelesaikan. Mengetahui, Lopok , ....... ............... 2020
REFLEKSI DAN KONFIRMASI Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Refleksi pencapaian siswa atau


formatif asesmen, refleksi guru
.Jayadi, S.Pd., M.Pd Laely Fitri Handayani, S.TP
untuk mengetahui
NIP.19660910 199103 1 014 NIP.
ketercapaiaan proses
pembelajaran dan perbaikan.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Produksi Pengolahan Komoditas Perkebunan
dan Herbal
TUJUAN PEMBELAJARAN
Melalui pembelajaran yang dilakukan siswa dapat menerapkan prinsip dasar
pengolahan produk minuman herbal serta siswa dapat membuat produk
minuman herbal.
KEGIATAN PEMBELAJARAN
PERTEMUAN 1
IDENTITAS
1. Menyaksikan video tentang cara pembuatan minuman
SEKOLAH herbal
2. Peserta didik menyimpulkan bahan herbal apa saja yang ada di
SEKOLAH sekitarnya yang dapat diolah menjadi produk minuman herbal yang
SMKN 1 LOPOK aman.
3. Menanyakan tentang kelebihan dan kekurangan
KELAS / SEMESTER produkminuman herbal
XII / Ganjil PERTEMUAN 2
1. Membagi siswa dalam beberapa kelompok terdiri dari 6 orang
MATERI 2. Pe s e r t a d i d i k m e n g i d e n t i f i k a s i b a h a n b a k u d a n
Pengolahan produk bahan tambahan dalam proses pembuatan produk
minuman herbal minuman
3. Mementukan produk minuman herbal apa yang akan
ALOKASI WAKTU diproduksi pada pertemuan selanjutnya
3 pertemuan PERTEMUAN 3
(6 jp x 45 menit) 1. Membagikan jobsheet kepada setiap kelompok
2. Peserta didik bersama kelompok masing-masing memproduksi
minuman herbal sesuai dengan jobsheet yang dibagikan

PENILAIAN PEMBELAJARAN
SIKAP
1. Bersyukur terhadap apa
yang ada di lingkungan PENGETAHUAN
sekitar. Menerapkan prinsip dasar pengolahan produk minuman herbal
2. Kerja sama dalam
mengamati objek.
3. Jujur dalam membuat KETERAMPILAN
kesimpulan Memproduksi produk minuman herbal
4. Tanggung jawab dalam
menulis objek yang
diamati.
5. Displin dalam
menyelesaikan Mengetahui, Lopok, ....... Agustus 2020
REFLEKSI DAN KONFIRMASI Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran
(Refleksi pencapaian siswa
atau formatif asesmen, refleksi
guru untuk mengetahui
.Jayadi, S.Pd., M.Pd Laely Fitri Handayan, S.TP
ketercapaiaan proses
NIP.19660910 199103 1 014
pembelajaran dan perbaikan.)
2. Menginformasikan kegiatan pembelajaran yang akan
dilakukan pada pertemuan berikutnya.
3. Meminta peserta didik untuk menjaga

IDENTITAS
SEKOLAH
Nama
Sekolah
SMKN 1
LOPOK
Bidang
Keahlian
APHP
Kelas/
Semester
XII/1
Alokasi
Waktu
6 JP @45” x 5
pertemuan

PENILAI
AN
1. Penilaian Sikap melalui
pengamatan perilaku sikap spiritual
dan sikap sosial dalam menerapkan
perencanaan dan prinsip analisis
usaha makanan dan minuman herbal
sesuai dengan instrumen penilaian
sikap (disiplin, tanggung jawab dan
kerja sama)
2. Penilaian Pengetahuan melalui soal
pilihan ganda dan esai dalam
membuat perencanaan dan analisis
usaha produksi makanan dan
minuman herbal dengan instrumen
dan rubrik penilaian pengetahuan.
3. Penilaian Keterampilan melalui unjuk
kerja praktek pembuatan analisis
usaha dari makanan dan minuman
herbal yang diproduksi sesuai
dengan instrumen dan lembar ceklis
penilaian Keterampilan.

C. REFLEKSI
DAN
KONFIRMA
SI
1. Merefleksi kegiatan pembelajaran.
RENCANA KEGIATAN
PEMBELAJARAN
PELAKSANAAN
Guru melakukan kegiatan pembelajaran dengan pendekatan
PEMBELAJARAN pembelajaran Saintifik dan model pembelajaran yang sesuai dalam
setiap KD agar tujuan pembelajaran yang diharapkan dapat dicapai.
Produksi Pengolahan
A.
Komoditas Perkebunan dan PENDAHULUAN
Herbal 1. Menyampaikan tujuan pembelajaran pertemuan
hari ini.
T 2. Membuat apersepsi tentang analisa usaha produk makanan dan
U minuman herbal

J B. INTI
U PERTEMUA
N1
A 1. Mengidentifikasi bahan baku dan peralatan yang digunakan dalam proses
N pembuatan makanan herbal yang diproduksi.
2. Merinci biaya produksi yang digunakan dalam proses produksi.
P 3. Menentukan biaya tetap dan biaya tidak tetap dalam proses produksi.
E PERTEMUA
M N2
1. Mengidentifikasikan biaya penyusutan dari setiap bahan dan peralatan
B yang digunakan.
E 2. Mengidentifikasikan kebutuhan untuk biaya tidak tetap untuk satuan
L produksi perbulan.

A PERTEMUA
N3
J 1. Melakukan perhitunagan biaya total yang akan dibutuhkan.
A 2. Menghitung harga jual untuk makanan yang telah diproduksi.
R 3. Melakukan analisis kelayakan pada usaha produksi makanan herbal
yang dilakukan.
A
N PERTEMUA
N4
Melalui Kegiatan pembelajaran 1. Mengidentifikasi bahan baku dan peralatan dalam produksi
ini peserta didik mampu: minuman
Menenrapkan prinsip perencanaandan 2. Menentukan biaya tetap dan biaya tidak tetap yang akan digunakan
analisa usaha produksi makanan dan dala produksi minuman herbal.
minuman herbal serta membuat 3. Mengidentifikasi biaya penyusutan dalam proses produksi minuman
herbal
perencanaan dan analisis usaha
produksi makanan dan minuman PERTEMUA
herbal N5
1. Melakukan analisa kelayakan pada usaha minuman herbal yang
diproduksi.
2. Peserta didik menentukan apakan produksi minuman yang dilakukan
layak atau tidak.
kebersihan dan kerapian ruangan
Mengetahui, Lopok, ....... Agustus 2020
sebagai penerapan K3LH di
Kepala Guru Mata Pelajaran
lingkungan sekolah (penumbuhan
karakter dan budaya disiplin).
Sekolah
4. Guru mengakhiri kegiatan
belajar dengan memberikan Laely Fitri Handayani, S.TP
pesan dan motivasi tetap Jayadi, S.Pd., M.Pd NIP.
semangat belajar dan diakhiri NIP. 19660910 199103 1 014
dengan berdoa.

Anda mungkin juga menyukai