Anda di halaman 1dari 9

MUTAGEN

R.E
KOMPETENSI DASAR
 3.7. Menganalisis peristiwa mutasi pada mahluk
hidup.

 4.7. Menyajikan data hasil eksplorasi peristiwa


mutasi yang menyebabkan variasi dan kelainan
sifat pada mahluk hidup.
TUJUAN PEMBELAJARAN
 Menjelaskan mutagen kimia, fisika dan biologi
 Menjelaskan kelainan genetik pada mausia
akibat mutasi
MUTAGEN

Jenis mutagen berdasarkan sifatnya dapat


dikelompokkan dalam 3 golongan yaitu

1.Mutagen
kimia

1.Mutagen
fisika

1.Mutagen
biologi
1.Mutagen kimia
 Umumnya berupa senyawa kimia beracun, penimbunan
dalam tubuh terjadi dalam tubuh karena senyawa ini larut
dalam lemak.
1. Benzpyrene Terdapat dalam asap rokok, menyebabkan
pembelahan sel yang abnormal (tumor)
2. Pestisida Dapat memicu tumbuhnya karsinoma (sel kanker)
3. Asam nitrit Menyebabkan delesipada basa rantai DNA
4. Agen alkilase Misalnya gas mustard, dapat mengganggu replikasi DNA
5. Digitonin dan Menghambat pembentukan benang spindel pada saat
kolkisin anafase sehingga gerakan kromatid ke kutub terhambat
dan tidak terjadi pemishan krommosom
6. Akridin Menyebabkan pita DNA kaku dan patah
7. 5-bromourasil Analog dengan timin dan mampu mengambil alih posisi
basa Timin
8. Asam Mampu mengubah gugus amin NH2 menjadi gugus
nitrat(HNO)3 keto sehingga basa Sitosin berubah menjadi urasil
2.Mutagen fisika
 Umumnya berupa radiasi sinar yang dihasilkan dari unsur
radioaktif

Suhu tinggi Menyebabkan terjadinya autopoliploid. Kecepatan


mutasi akan bertambah karena kenaikan suhu
Sinar berenergi Sinar α, ,  dan neutron menyebabkan reaksi inosasi yang
tinggi menyebabkan aberasi kromosom
Sinar X dan  Digunakan pada bijia-bijian untuk memperoleh mutan
unggul
Sinar UV Paparan sinar daam waktu lama dan intensitas tinggi
dapat memicu timbulnya kanker kulit

3.Mutagen biologi

 Berupa organisme misalnya virus dan bakteri. Asam nukleat


dalam virus dan bakteri dapat merusak kromosom sel
sehingga terbentuk sel yang abnormal.
KLASIFIKASI MUTASI
1.Mutasi alami
1.Mutasi
(spontan), disebabkan
berdasarkan
mutagen yang sudah ada
sumber asalnya
dialam

1. Pemakaian bahan radiaktif


2. 2. Penggunaan zat aditif dan pengawet makanan seperti
Mutasi formalin, pemanis buataun seperti siklamat
buatan 3. Radiasi dari alat-alat elektronik
4. Radiasi nuklir untuk untuk sterilisasi, penelitian,
pembangkit listrik
5. Pengendalian hama dengan teknik jantan mandul
6. Pembuatan tanaman poliploid misalya buah tanpa biji
7. Penemuan varietas tanaman unggul melalui radiasi
8. Radiasi dari senjata nuklir dapat menyebabkan cacat pada
janin.
Bermcam macam
mutagen terdapat
disekitar kita.
Bagaimana upaya
yang dapat
dilakukan untuk
melindungi tubuh
dari pengaruh
mutagen
tersebut?

 https://www.google.com/url?sa=i&url=https%3A
%2F%2Fmediaindonesia.com
 https://garudanews.id/2020/05

 www.idntimes.com

Anda mungkin juga menyukai