Anda di halaman 1dari 2

ORIENTASI PASIEN RAWAT INAP

No.Dok : C/SOP - 191/2019

SOP No. Revisi : 01


Tanggal Terbit : 21 November 2019
Halaman :1/2
Tanda Tangan Kepala Puskesmas
UPTD PUSKESMAS dr. Indah Widiastuti
NGALIYAN NIP. 198001062005012016

1. Pengertian Orientasi pasien Rawat Inap adalah proses orientasi yang dilakukan kepada
keluarga dan pasien yang baru masuk ke ruang Rawat Inap
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk
a. Mempermudah pasien untuk menggunakan fasilitas yang disediakan di
puskesmas
b. Membantu mempermudah memberikan pelayanan perawatan kepada pasien.
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Ngaliyan Nomor 440/094 tentang Kebijakan Pelayanan dan
Standar Pelayanan Rawat Inap
4. Referensi Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia No 2 Tahun 2015
5. Prosedur a. Petugas menyampaikan kepada pasien / keluarganya tentang letak kamar
mandi, WC, ruang jaga perawat dan lain-lain.
b. Petugas menyampaikan kepada pasien atau keluarganya tentang fasilitas yang
tersedia dan cara penggunaannya.
c. Petugas menyampaikan kepada pasien atau keluarganya tentang jadwal
kegiatan rutin di ruangan antara lain waktu mandi, makan, waktu kunjungan
dokter, dan waktu kunjungan tamu atau keluarga.
d. Petugas menjelaskan dan mengajak pasien serta penunggu pasien
mempraktekkan cuci tangan dengan handrub yang berada di setiap bed pasien.
e. Petugas menyampaikan hak dan kewajiban pasien.
6. Diagram Alir

Informasikan kpd Informasikan kpd


pasien Letak KM, Pasien Tentang
WC, Ruang Jaga,dll Fasilitas yg Ada.

Mengajarkan
pasien dan
penunggu pasien
cuci tangan

Sampaikan hak Informasikan kpd


dan Kewajiban Pasien Jadwal
Pasien Kegiatan rutin di
Ruangan

7. Unit Terkait 1. Ruang pelayanan rawat inap di Puskesmas

Rekaman historis perubahan


No Yang dirubah Isi perubahan Tanggal diberlakukan

© Peringatan: Dilarang menggandakan dokumen ini sebagian maupun seluruhnya tanpa ijin
Kepala Puskesmas Ngaliyan
ORIENTASI PASIEN RAWAT INAP

No.Dok : C/SOP - 191/2019

SOP No. Revisi : 01


Tanggal Terbit : 21 November 2019
Halaman :2/2
Tanda Tangan Kepala Puskesmas
UPTD PUSKESMAS dr. Indah Widiastuti
NGALIYAN NIP. 198001062005012016

© Peringatan: Dilarang menggandakan dokumen ini sebagian maupun seluruhnya tanpa ijin
Kepala Puskesmas Ngaliyan

Anda mungkin juga menyukai