Anda di halaman 1dari 22

Administrasi

Penyelenggaraan
Pelatihan
Pelatihan Penyelenggara Pelatihan
Training Officer Course (TOC)
Fasilitator

Bambang Wiyoso, ST., MMSI.


Widyaiswara
Lembaga Administrasi Negara
Fasilitator

Mid Rahmalia, SE., M.Si.


Widyaiswara
Lembaga Administrasi Negara
Indikator Hasil Belajar
Setelah pembelajaran Peserta dapat:

Menjelaskan konsep administrasi dalam


pelatihan

Menjelaskan komponen administrasi


penyelenggaraan pelatihan

Menjelaskan proses dan penerapan


administrasi penyelenggaraan pelatihan
Deskripsi Singkat

Mata pelatihan ini membekali Peserta dengan kemampuan


menjelaskan administrasi penyelenggaraan pelatihan,
melalui pembelajaran konsep, komponen, proses dan
penerapan administrasi pelatihan.

Mata pelatihan ini dilakukan secara mandiri dan synchronous


dalam jaringan.
Pembelajaran dalam mata pelatihan ini dilakukan dengan
mengunduh dan mempelajari bahan pelatihan, menyimak
video serta mengikuti diskusi interaktif melalui situs
pembelajaran e-learning.
Hasil Belajar

Setelah mengikuti pembelajaran ini, Peserta


diharapkan mampu menjelaskan proses dan
penerapan administrasi penyelenggaraan
pelatihan.
PELATIHAN HARUS
MENYENANGKAN

Belajar harus berada dalam


keadaan yang bebas, lepas,
relaks dan tanpa tekanan
Definisi Pelatihan
Suatu usaha yang terencana untuk
Menurut Ahli
memfasilitasi pembelajaran tentang
pekerjaan yang berkaitan dengan
pengetahuan, keahlian dan perilaku
oleh para pegawai
Noe, Hollenbeck, Gerhart & Wright
(2003:251)

Setiap usaha untuk memperbaiki Suatu pengalaman pembelajaran


performansi pekerja pada suatu didalam mencari perubahan
pekerjaan tertentu yang sedang permanen secara relatif pada
menjadi tanggung jawabnya, suatu individu yang akan
atau satu pekerjaan yang ada memperbaiki kemampuan dalam
kaitannya dengan pekerjaannya melaksanakan pekerjaannya.
Gomes (2003:197) DeCenzo dan Robin (1999:227)
P E LAT I HA N

Suatu kegiatan untuk memperbaiki dan mengembangkan kemampuan


kerja seseorang pegawai dalam kaitannya dengan organisasi yang
membantu dalam memahami suatu pengetahuan yang praktis dan
membantu meningkatkan keterampilan, kecakapan serta sikap seseorang
yang diperlukan oleh organisasi dalam pencapaian tujuan.
Definisi Administrasi Menurut Ahli

Segenap rangkaian perbuatan penyelenggaraan dalam setiap


usaha kerjasama sekelompok manusia untuk mencapai
tujuan (The Liang Gie)

Suatu proses penyelenggaraan dan pengurusan segenap


tindakan/kegiatan dalam setiap usaha kerjasama sekelompok
manusia untuk mencapai tujuan (Sutarto)

Proses kerjasama antara dua orang atau lebih berdasarkan


rasionalitas tertentu untuk mencapai tujuan bersama yang
telah ditentukan (S.P. Siagian)
Administrasi Penyelenggaraan Pelatihan

Proses atau serangkaian


kegiatan/perbuatan yang dilakukan
oleh sekelompok orang yang
bekerja sama untuk mencapai
tujuan dalam penyelenggaraan
pelatihan
Faktor Keberhasilan Suatu Penyelenggaraan
Pelatihan

Tujuan Pelatihan Bahan Ajar

Kurikulum Pelatihan Fasilitas

Tenaga Pelatihan Waktu/Jadwal

Peserta Pelatihan Administrasi Pelatihan

Metode Pelatihan Lingkungan Pelatihan


Komponen Administrasi Penyelenggaraan
Pelatihan

1 Peserta Pelatihan 5 Metode Belajar

2 Fasilitator Pelatihan 6 Tata Usaha

3 Kurikulum Pelatihan 7 Administrasi Organisasi

4 Fasilitas Pelatihan 8 Keuangan


Tahapan Administrasi Penyelenggaraan Pelatihan

Persiapan Penyelesaian

Pelaksanaan
Setiap pekerjaan administrasi
di setiap tahapan diusahakan
dibuat dalam suatu daftar
dalam bentuk
check list (daftar simak)
Manfaat Membuat Check List

Bisa menghemat waktu pekerjaan

Membantu mengetahui dan mendeteksi pekerjaan yang tidak lengkap

Membantu untuk mempersiapkan apa yang akan dilakukan kemudian

Menyamakan persepsi antar anggota team


Check List Pekerjaan Administrasi Penyelenggaraan
Pelatihan

Persiapan Pelaksanaan Penyelesaian


Daftar Pekerjaan di Setiap Tahapan Administrasi Penyelenggaraan Pelatihan
Check list Pekerjaan Administrasi untuk Komponen PESERTA

PERSIAPAN PELAKSANAAN PENYELESAIAN


Mengecek dan mengumpulkan persyaratan peserta Menerima dan membuat daftar peserta yang Membuat rekap hasil penilaian peserta yang
Pelatihan untuk masing-masing jenis program hadir dilakukan oleh widyaiswara dan hasil ujian.
Pelatihan
Menyusun konsep surat edaran untuk menjaring Menyediakan daftar hadir peserta dan Membuat rekap tingkat kehadiran dan partisipasi
peserta Pelatihan dari unit terkait mengecek/memantau tingkat kehadiiran peserta peserta Pelatihan

Menyebarkan surat edaran tentang Memantau sikap dan partisipasi peserta selama Membuat catatan-catatan yang relevan dan terkait
penyelenggaraan Pelatihan untuk mendapatkan mengikuti kegiatan Pelatihan. dengan sikap dan perilaku peserta selama
calon peserta Pelatihan dari unit terkait mengikuti Pelatihan untuk bahan penilaian oleh
tim penilai.

Menyusun daftar calon peserta Pelatihan yang Mengajukan bahan-bahan tersebut kepada tim
masuk dan selanjutnya diserahkan pada tim seleksi penilai sebagai dasar pertimbangan untuk
peserta Pelatihan kelulusan peserta Pelatihan
Hasil seleksi peserta disimpan dan selanjutnya Menyusun konsep surat pengembalian peserta ke
dipanggil untuk mengikuti Pelatihan yang telah unit kerjanya masing-masing
ditentukan
Mendokumentasikan hal-hal yang terkait dengan Menyimpan data peserta yang terkait dengan
peserta Pelatihan kelulusan dan hal-hal lainnya sebagai data alumni
Pelatihan
Daftar Pekerjaan di Setiap Tahapan Administrasi Penyelenggaraan Pelatihan
Check list Pekerjaan Administrasi untuk Komponen WIDYAISWARA/FASILITATOR/NARASUMBER

PERSIAPAN PELAKSANAAN PENYELESAIAN


Mengecek mata Pelatihan untuk masing-masing program Mencatat kehadiran widyaiswara dalam Membuat rekap hasil evaluasi/umpan
Pelatihan pelaksanaan proses pembelajaran balik bagi widyaiswara
Penyelenggara mengumpulkan nama widyaiswara yang Menanyakan apakah widyaiswara Menyampaikan ucapan terima kasih,
mengampu masing-masing mata Pelatihan tersebut menyiapkan bahan ajar, modul atau surat pernyataan/bukti melakukan
naskah pegangan yang perlu digandakan kegiatan Pelatihan serta hasil evaluasi
untuk peserta dan umpan balik dari peserta Pelatihan
Mengecek kriteria/persyaratan penetapan calon widyaiswara Membacakan biodata widyaiswara Membayarkan honor mengajar bagi
widyaiswara
Membuat daftar calon beberapa widyaiswara yang memenuhi Membagi formulir evaluasi atau umpan
kriteria/persyaratan kompetensi untuk masing-masing mata balik bagi widyaiswara kepada peserta
Pelatihan dan selanjutnya diajukan kepada pengelola Pelatihan Pelatihan
untuk ditetapkan/diseleksi

Widyaiswara terpilih/terseleksi, dihubungi untuk kesediaannya


memberikan mata Pelatihan pada waktu yang telah
ditetapkan. Selanjutnya membuat surat penugasan/
permohonan kesediaan.
Atur pertemuan/rapat dengan widyaiswara
Penyelenggara mengkonfirmasi kembali kepastian widyaiswara
untuk menyampaikan mata Pelatihan yang telah ditetapkan
Tahapan Penyelenggaraan Pelatihan
Check list Pekerjaan Administrasi untuk Komponen KURIKULUM

PERSIAPAN PELAKSANAAN PENYELESAIAN


Check kurikulum, silabiMemantau pelaksanaan Membuat laporan
dan RB mata pelatihan kurikulum dan proses pelaksanaan kurikulum
KBM
Check bahan ajar, Membagikan materi Membuat catatan hasil
modul atau handout utk pelatihan di kelas evaluasi kurikulum utk
peserta penyempurnaan
Menginfokan kepada WI
utk mempersiapkan diri
Penanggung Jawab

Koordinator atau Ketua Penyelenggara

Wakil Ketua Penyelenggara (optional)


Struktur Panitia
Penyelenggara Asisten Bidang Akademis
Pelatihan Asisten Bidang Pengajaran

Asisten Bidang Administrasi

Staf Sekretariat
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai