Anda di halaman 1dari 19

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)
TEMA 4GLOBALISASI
SUB TEMA 1
GLOBALISASI DI SEKITARKU
PEMBELAJARAN 2

INGKA MENGKAWATI
NIM : A 40118423
KELAS : J
PEMETAAN KOMPETENSI DASAR SUB TEMA 1

PPKN

1.3 Mensyukuri keberagaman sosial,


budaya, dan ekonomi
masyarakat sebagai anugrah
Tuhan Yang Maha Esa dalam
konteks Bhineka Tunggal Ika.
2.3 Bersikap toleran dalam
keberagaman sosial, budaya,
dan ekonomi masyarakat
dalam konteks Bhineka Tunggal
Ika.
3.3 Menelaah keberagaman sosial,
budaya, dan ekonomi
masyarakat.
4.3 Mengampanyakan manfaat
keanekaragaman sosial,
budaya, dan ekonomi.

SBdP

3.1 Memahami reklame

4.1 Membuat Reklame

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Sekolah : SDN 25 PALU


Kelas/Semester : VI/1
Tema : 4. GLOBALISASI
Subtema : 1. GLOBALISASI DI SEKITARKU
Pembelajaran : 2 (PPKn, SBdP)
AlokasiWaktu : 4jp (4x 35 menit)

A. Kompetensi Inti (KI)


1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.
2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam
berinteraksi dengan keluarga, teman, dan guru.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati mendengar, melihat, membaca] dan
bertanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya,
dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang estetis,
dalam gerakan yang mencerminkan anaksehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan
perilaku anak berimandan berakhlak mulia.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi


PPKn
Kompetensi Dasar Indikator
1.3 Mensyukuri keberagaman sosial, 1.3.1 Bersyukur kepada Tuhan Yang Maha
budaya, dan ekonomi masyarakat Esa sebagai bangsa indonesia.
sebagai anugrah Tuhan Yang Maha
Esa dalam konteks Bhineka Tunggal
Ika.
2.3 Bersikap toleran dalam keberagaman 2.3.1 Mampu dan mau bekerja sama dengan
sosial, budaya, dan ekonomi siapapun yang memiliki keberagaman
masyarakat dalam konteks Bhineka latar belakang, pandangan, dan
Tunggal Ika. keyakinan.
3.3 Menelaah keberagaman sosial, 3.3.1 Mengidentifikasi contoh keberagaman
budaya, dan ekonomi masyarakat. ekonomi.
4.3 Mengampanyekan manfaat 4.3.1 Menuliskan kegiatan ekonomi yang ada
keanekaragaman sosial, budaya, dan di sekitar sekolah.
ekonomi. 4.3.2 Menjelaskan manfaat keberagaman
ekonomi.
SBdP
Kompetensi Dasar Indikator
3.1 Memahami reklame 3.1.1 Menyebutkan pengertian reklame
3.1.2 Mengidentifikasi ciri-ciri reklame
4.1 Membuat Reklame 4.1.1 Membuat Reklame

C. TujuanPembelajaran
1. Melalui proses pembelajaran, siswa dapat menunjukkan hubungan baik sesama umat ciptaan
Tuhan Yang Maha Esa. (A5)
2. Melalui kelompok, siswa dapat menunjukkan sikap aktif dalam kelompok.(A5)
3. Melalui penjelasan guru, siswa dapat menyebutkan contoh-contoh keberagaman ekonomi.
(C1)
4. Melalui penugasan, siswa dapat menuliskan kegiatan ekonomi yang ada di sekitar sekolahnya.
(C1)
5. Melalui penjelasan guru, siswa dapat menjelaskan manfaat keberagaman ekonomi. (C2)
6. Melalui penjelasan guru, siswa dapat menuliskanpengertian reklame dan ciri-cirinya. (C1)
7. Melalui penjelasan guru, siswa dapat membuat contoh reklame dengan menggunakan
bahasanya sendiri (P2)

D. MateriPembelajaran
1. Keberagaman Ekonomi Masyarakat
Fakta :Ekonomi masyarakat
Konsep :keberagaman ekonomi masyarakat
Prinsip :contoh ekonomi masyarakat
Prosedur :keberagaman ekonomi yang mendunia
2. Gambar Reklame
Fakta : gambar
Konsep : ciri-ciri reklame
Prinsip :contoh reklame
Prosedur :mengisi tabel perbedaan reklame dengan yang bukan reklame

E. MetodePembelajaran
Model :cooperative Learning

Metode : diskusi, penugasan, tanya jawab.

Pendekatan : Saintifik

F. Media Pembelajaran
1. Buku guru Tematik terpadu Kurikulum 2013
2. Buku Siswa Tematik terpadu Kurikulum 2013
3. Contoh gambar Reklame
4. Media karton
5. LKPD
G. SumberBelajar
1. Buku siswa : Fransiska Wahyu Ari Susilawati. 2017. Buku Guru Kelas VI Tema
EmpatGlobalisasi.Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013. Jakarta:
Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan.
2. Buku guru : Fransiska Wahyu Ari Susilawati. 2017. Buku Guru Kelas VI Tema Empat
Globalisasi.Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013. Jakarta: Kementrian
Pendidikan dan Kebudayaan.
3. Lingkungan : Sekolah dan Rumah
4. Internet : Elsaindahcitra(2019).https://brainly.co.id/tugas/18755011.diakses 02/10/2019.
https://www.maxmanroe.com/vid/marketing/pengertian-reklame.html
https://brainly.co.id/tugas/18859078diakses02/10/2019
http://bloggambarku.blogspot.com/2009/06/menggambar-
reklame.htmldiakses02/10/2019
https://brainly.co.id/tugas/13179836diakses02/10/2019
https://www.eannovate.com/blog/1540_mengenal-x-banner-sebagai-media-
promosi.htmldiakses02/10/2019
https://percetakanmoca.wordpress.com/2014/03/04/pengertian-
katalog/diakses02/10/2019
https://brainly.co.id/tugas/16653650diakses02/10/2019

H. Langkah-langkahPembelajaran
Alokasi
Kegiatan Deskripsi
Waktu

Pendahulua 1. Guru memberikan salam dan menanyakan kabar siswa. 15 menit


n 2. Guru menyampaikan manfaat materi “ekonomi dan reklame”
untuk dipelajari.
3. Guru mengajak siswa berdoa dengan dipimpin oleh salah
Fase 1
seorang siswa.
Penyampaia 4. Guru melakukan presensi kehadiran siswa.
ntujuandan 5. Guru memberikan motivasi kepada siswa yaitu mengajak
memotivasisi siswa untuk melakukan gerakan kebas kupu-kupu
swa 6. Guru memberikan apersepsi kepada siswa :
Mengaitkan materi dengan pengetahuan awal siswa yaitu
dengan menanyakan “siapa yang pernah membeli di kantin
sekolah? Kemudian guru mengaitkan pertanyaan dengan
materi yang akan dipelajari.
Kegiatan 1. Guru menginformasikan tujuan pembelajaran yang akan 110
Inti dicapai. menit
Fase2,
Menyajikani
nformasi
2. Guru membagi siswa dalam beberapa kelompok.
Fase3. 3. Guru menanyakan kembali pengetahuan siswa tentang
Pengorganis materi arti keberagaman.
4. Guru menjelaskan keberagaman dalam bidang ekonomi.
asiandalamk
5. Guru menjelaskan contoh-contoh ekonomi yang ada di
elompok. sekitar kita dan contoh ekonomi yang mendunia.
6. Guru meminta setiap kelompok menuliskan kegiatan
ekonomi yang ada di sekitar sekolahnya.
Fase4. 7. Guru meminta setiap kelompok membacakan kegiatan
Bimbingank ekonomi yang mereka tulis.
elompokbek 8. Guru memberikan contoh kegiatan ekonomi yang
mendunia atau termasuk dalam globalisasi di sekitar kita
erjadanbelaj
yaitu Batik yang diperingati pada setiap tanggal 2 Oktober.
ar. 9. Guru bersama siswa menyebutkan manfaat dari kegiatan
ekonomi baik dalam negeri maupun luar negeri.

10. Guru menjelaskan cara agar batik terkenal hingga keluar


negeri.
11. Siswa diperlihatkan contoh reklame tentang batik.
12. Siswa diminta untuk memperhatikan tulisan pada reklame
Alokasi
Kegiatan Deskripsi
Waktu

tersebut.
13. Siswa menyebutkan apa saja yang mereka ketahui setelah
melihat contoh reklame yang telah diperlihatkan oleh guru.
14. Guru menjelaskan pengertian reklame dan ciri-cirinya.
15. Guru meminta siswa menuliskan pengertian reklame dan
ciri-cirinya.

16. Guru membagikan LKPD :


Fase 5.
1. Menuliskan manfaat kegiatan ekonomi pada tabel yang
Evaluasi. telah disediakan.
2. Membuat contoh reklame besifat mempromosikan.

17. Guru memberikan evaluasi

18. Guru memberikan penghargaan kepada siswa secara


Fase 6. individu dan kelompok yang memperoleh nilai tetinggi.
Pemberianpe
nghargaan

Penutup 1. Siswa bersama guru menyimpulkan hasil pembelajaran. 15 menit


2. Merefleksi hasil pembelajaran
3. Mengiformasikan waktu pelaksanaan pengayaan
4. Guru memberikan tugas rumah kepada siswa (menuliskan 2
contohproduk ekonomi yang mendunia)
5. Siswa menyimak penjelasan guru tentang aktivitas
pembelajaran pada pertemuan selanjutnya.
6. Kelas ditutup dengan doa bersama dipimpin salah seorang
siswa.

I. Penilaian
1. Lingkup Penilaian : Sikap, Pengetahuan, Keterampilan
2. Teknik Penilaian
a. Penilaian Sikap : Observasi
b. Penilaian Pengetahuan : Tes tertulis
c. Penilaian Keterampilan : Kinerja
3. Bentuk Instrumen Penilaian
a. Penilaian Sikap : Rubrik pengamatan (terlampir)
b. Penilaian Pengetahuan : PG(terlampir)
c. Penilaian Keterampilan : Rubrik kinerja(terlampir)

4. Soal Pengayaan : Buatlah contoh reklame sederhana melalui karton bertemakan Batik !
5. Soal Remedial/PR : Tuliskan 2 produkkegiatan ekonomi yang mendunia !
Palu, 05 Oktober 2019

Mengetahui,
Wali kelas Mahasiswa

UMIRA H. RUSAGAU,S.Pd INGKA MENGKAWATI


NIP. NIM. 19181002710006

1. Instrumen Penilain
A.Spiritual
RubrikPenilaian
N Aspek HasilObservasi
o 4 3 2 1
1 Berdoa sebelum Selalu berdoa Sering berdoa Jarang berdoa Tidak pernah
. dan sesudah sebelum dan sebelum dan sebelum dan berdoa
belajar sesudah belajar sesudah belajar sesudah belajar sebelum dan
dengan baik dan dengan baik tetapi kurang sesudah
santun dan santun baik dan santun belajar
2 Memberi salam Selalu memberi Sering memberi Jarang memberi Tidak pernah
. pada saat awal salam pada saat salam pada saat salam pada saat memberi
pembelajaran awal awal awal dan salam pada
dan akhir pembelajarandan pembelajaran pembelajaranda saat awal dan
pembelajaran akhir pembelajaran n akhir akhir
pembelajaran pembelajaran
3 Mengucap Selalu Sering Jarang Tidak pernah
. syukurketikaber mengucapsyukurket mengucapkan mengucap mengucap
hasilmengerjak ikaberhasilmengerja syukurketikaber syukurketikaber syukur
antugas kantugas hasilmengerjak hasilmengerjak ketikaberhasi
antugas antugas lmengerjaka
ntugas

LembarPenilaianSikapSpritual

No. Nama Siswa Berdoa Memberi Mengucap


sebelum dan salam pada syukur ketika
sesudah saat awal berhasil
belajar pembelajaran mengerjakan
dan akhir tugas
pembelajaran
4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1
1.
Andi Egi Rizkita
2.
Al-Faiz
3
Aryawan Fajar Djanggola
4
Alfareza Marakel
5
Fadel Zakwan
6
Moh. Ridho AlFurqon
7
Muh. Ilham Putra Basri
8
Moh. Yusup Maulana
9
Moh. Adzan Fahri
10
Muhajir
11
Muh. Fadil
12
Tengku Muh. Adhi
Apriyanto
13
Moh. Fardiansyah
14
Alisya
15
Andi Nur Annisa
16
Alisya Putri
17
Dina Ramadani
18
Kayla Saqifa
19
Khairunnisa Az-Zahra
20
Nurindah Rezkiani
22
Nur Fallah Athaya
23
Ratu Bilqis
24
Soraya Putri Kirana
25
Wafia Salsabila
26
Zaskia Annayah Putri
27
Kayla Dwi Asyirah
28
Safa Raniyah
29
Muhammad Faril
30
Raihana Anisa Putri
31
Zahra Nisa Apriliya
32
Rafi N Losa
Galang Naufal

A. SikapSosial
 KerjaSama
1. Aktif dalam kerja kelompok
2. Memusatkan perhatian pada tujuan kelompok
3. Tidak mendahulukan kepentingan pribadi
4. Mendorong orang lain untuk bekerjasama demi mencapai tujuan bersama
 Disiplin
1. Datang di sekolah tepat waktu
2. Patuh terhadap tata tertib sekolah
3. Mengumpulkan tugas tepat waktu
4. Tertib saat berdiskusi dan kerja kelompok
 Peduli
1. Memelihara lingkungan sekolah
2. Membuang sampah pada tempatnya
3. Membantu teman yang kesulitan saat belajar
4. Mematikan kran air

No Nama Siswa Kerjasama Disiplin Peduli


.
4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1
1. Andi Egi Rizkita
2. Al-Faiz
3. Aryawan Fajar Djanggola
4. Alfareza Marakel
5. Fadel Zakwan
6. Moh. Ridho AlFurqon
7. Muh. Ilham Putra Basri
8. Moh. Yusup Maulana
9. Moh. Adzan Fahri
10. Muhajir
11. Muh. Fadil
12. Tengku Muh. Adhi
Apriyanto
13. Moh. Fardiansyah
14. Alisya
15. Andi Nur Annisa
16. Alisya Putri
17. Dina Ramadani
18. Kayla Saqifa
19. Khairunnisa Az-Zahra
20. Nurindah Rezkiani
21 Nur Fallah Athaya
22 Ratu Bilqis
23 Soraya Putri Kirana
24 Wafia Salsabila
25 Zaskia Annayah Putri
26 Kayla Dwi Asyirah
27 Safa Raniyah
28 Muhammad Faril
29 Raihana Anisa Putri
30 Zahra Nisa Apriliya
31 Rafi N Losa
32 Galang Naufal
K (Kurang) : 1, C (Cukup) : 2, B (Baik) : 3, SB (SangatBaik) : 4

1. PenilaianKeterampilan
1. Rubrik keterampilan membuat bagan produksi sampai konsumsi sebuah produk susu
No. Kriteria Baiksekali Baik Cukup Kurang
4 3 2 1
1. Membuat Membuat Membuat Membuat Masih perlu
bagan produksi bagan produksi bagan produksi bagan produksi bimbingan
sampai sampai sampai sampai guru membuat
konsumsi konsumsi konsumsi konsumsi bagan produksi
sebuah produk produk susu produk susu produk susu sampai
susu dengan benar namun masih masih tidak konsumsi
dan lengkap. kurang tepat. lengkap. produk susu

Lembar Penilaian keterampilan membuat bagan produksi sampai konsumsi sebuah produk
susu

No Nama Siswa Menyampaikan kosa kata kegiatan disiang hari


.

4 3 2 1
1. Andi Egi Rizkita
2 Al-Faiz
3 Aryawan Fajar Djanggola
4 Alfareza Marakel
5 Fadel Zakwan
6 Moh. Ridho AlFurqon
7 Muh. Ilham Putra Basri
8 Moh. Yusup Maulana
9 Moh. Adzan Fahri
10 Muhajir
11 Muh. Fadil
12 Tengku Muh. Adhi Apriyanto
13 Moh. Fardiansyah
14 Alisya
16 Andi Nur Annisa
17 Alisya Putri
18 Dina Ramadani
19 Kayla Saqifa
20 Khairunnisa Az-Zahra
21 Nurindah Rezkiani
22 Nur Fallah Athaya
23 Ratu Bilqis
24 Soraya Putri Kirana
25 Wafia Salsabila
26 Zaskia Annayah Putri
27 Kayla Dwi Asyirah
28 Safa Raniyah
29 Muhammad Faril
30 Raihana Anisa Putri
31 Zahra Nisa Apriliya
32 Rafi N Losa
Galang Naufal

KISI-KISI SOAL PENILAIAN


(ASPEK KOGNITIF)
NamaSekolah: SDN 25 Palu
Kelas :6
Tema : 4 (Globalisasi)
Sub Tema :1 (Globalisasi di sekitarku)
Pertemuan : Kedua
FokusPembelajaran : PKN, SBdP

MUATAN NOMOR LEVEL


N KOMPETENSI INDIKATOR BENTUK
PELAJARA SOAL KOGNITIF
O DASAR SOAL SOAL
N
1 PKN 3.3 Disajikan soal, Isian 1 C3
Menelaahkeb siswa
eragamansosi dapatmenuliskan
al, budaya, keberagaman
danekonomi ekonomi, manfaat 2 C3
masyarakat. keberagaman
ekonomi dan
sikap
mengahadapi 3 C3
keberagaman
ekonomi.
2 SBdP 3.1 Disajikan soal, Isian 4 C3
Memahamire siswa dapat
klame pengertian
reklame dan ciri- 5 C3
cirinya.
SOAL LATIHAN PENGETAHUAN
KELAS : 6 (enam) NamaSiswa :
TEMA :4 (globalisasi) Nilai
:
SUBTEMA :1 (globalisasi di sekitarku)

Jawablah pertanyaan di bawah ini !

1. Apa yang dimaksud dengan keberagaman ekonomi ?

2. Apa Manfaat keberagaman ekonomi dalam kehidupan sehari-hari ?

3. Bagaimana Sikap kita dalam mengahadapi keberagaman ekonomi ?

4. Apa yang dimaksud dengan reklame ?

5. Apa saja ciri-ciri reklame ? tuliskan 2 diantaranya !

Jawaban

1. ..............................................................................

2. ..............................................................................

3. ..............................................................................

4. ...............................................................................
5. ...............................................................................

“selamat mengerjakan”

KUNCI JAWABAN DAN DESKRIPSI

No Jawaban Skor
1 Kondisi di mana terdapat banyak jenis kegiatan ekonomi. 10
10
2. Menyatuhkan pekerjaan yang berbeda-beda.
40
3.
- Bersaing secara jujur
- Mengahargai orang lain
20
- Bersikap secara adil
- Tidak merasa ekonominya rendah dan beperilaku yang
baik
20
4.
Reklame adalah suatu media atau alat untuk menyampaikan
informasi, menawarkan, mempromosikan serta
memperkenalkan suatu produk.

5.

- Singkat, jelas dan mudah dimengerti


- Menarik dan mencolok
- Jujur
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
LKPD

Muatan : PKN
Tema : 4. Globalisasi
Subtema : 1. Globalisasi di sekitarku
Topik : Keberagaman Ekonomi Masyarakat

Pembelajaran : 2

NAMA KELOMPOK :
1. ............................ 4. ......................................
2. ............................ 5. ......................................
3. ........................... 6. ......................................
A. Tujuan Pembelajaran : Melalui penjelasan guru, siswa dapat Menuliskan
manfaat kegiatan ekonomi pada tabel yang telah
disediakan.(C1)

B. Ringkasan Materi : Keberagaman ekonomi adalah aset perekonomian bangsa yang perlu


kita lestarikan untuk memenuhi kebutuhannya disebut kegiatan ekonomi atau
tindakan ekonomi. Kegiatan ekonomi sehari-hari terdiri atas produksi, distribusi, dan
konsumsi.
- Sikap menghadapi keberagaman ekonomi
 Bersaing secara jujur
 menghargai orang lain
 bersikap secara adil
 tidak merasa ekonominya rendah danberprilaku yang baik

C. Petunjuk Kegiatan : perhatikan gambar dengan saksama !


Diskusikan dengan teman kelompokmu !

LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN :
1. Cermati gambar kegiatan ekonomi !
2. Tuliskan manfaat setiap kegiatan ekonomi sesuai dengan gambar !
No Kegiatan ekonomi masyarakat Manfaat yang diperoleh
.

3
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
LKPD

Muatan : SBdP
Tema : 4. Globalisasi
Subtema : 1. Globalisasi di sekitarku
Topik : Gambar Reklame

Pembelajaran : 2

NAMA KELOMPOK :
1. ............................ 4. ......................................
2............................. 5. ......................................
3............................ 6. ......................................
A. Tujuan Pembelajaran : Melalui penjelasan guru, siswa dapat membuat contoh
reklame dengan menggunakan bahasanya sendiri (P2)

B. Ringkasan Materi : Reklame adalah suatu media atau alat untuk menyampaikan


informasi, menawarkan, mempromosikan, serta memperkenalkan suatu produk atau jasa
kepada khalayak dengan menggunakan gambar dan kata-kata yang menarik.

C. Petunjuk Kegiatan : Buatlah Reklame sederhana !

LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN :
1. perhatikan contoh reklame di bawah ini !
2. buatlah reklame sederhana sesuai dengan gambar yang diberikan !
2. Buatlah reklame sederhana tentang sebuah produk !

Anda mungkin juga menyukai