Anda di halaman 1dari 13

PEMAHAMAN

DASAR DHOMIR

Memahami
kata gan dalam
bahasa Arab

kitabuka.alquran
Setelah kita mengetahui tentang
pembagian kalimat dalam bahasa
Arab, selanjutnya pemahaman
yang perlu dipelajari dari dasar
lagi adalah tentang dhomir.

Dhomir ini adalah kata gan ,


dhomir termasuk pada pembagian
isim, jadinya disebut isim dhomir.
Dipelajari dalam Ilmu Shorof.

Kalau kita udah megang rumus


ilmu ini, insyaAllah terbayang
sudah segala perubahan kata
yang ada di dalam alQuran.
Pahami dan hapalkan rumus
kata gan di bawah ini yaa..
jamak/ sendiri/
ga lebih dua satu

ْ ُ
mereka dia
َُ

laki-laki
mereka

َُ
orang berdua
ke ga
/ he

ُ
yang

perempuan
dia
dibicara-
kan َ ِ
they she

ْ َُْ َ َْ mu’annats mudzakkar


kalian kamu
kalian

ََُْ
orang berdua
kedua
/

َُْ َْ
yang
diajak

ِ
bicara

you

َُْ ََ
orang kami/kita aku
pertama
/
yang
berbicara we I
Untuk jadi catatan, keterangan
tentang laki-laki dan perempuan
gak berpatokan sama jenis kelamin
makhluk hidup aja, tapi juga buat
benda ma yang punya tanda
mu’annats atau dianggap

ٌ َ َ َ َ َ ْ َ َٰ َ
mu’annats. Sebagai contoh:
َ
ِ‫و‬ ِ ‫ٍو‬
Kalimat “qoryah” memiliki tanda
mu’annats yaitu “ta marbutoh”,
jadi kata gan nya adalah “hiya”

Kalau di bahasa Inggris ada kata


gan untuk benda ma yaitu “it”.
Tapi di bahasa Arab benda ma
tergantung kalimatnya apakah
mudzakkar atau (dianggap)
mu’annats.
َُ
Kita lihat contohnya satu persatu,

Dia (laki-laki)

ٰ َۡ َُ ۡ َ ُۡ َۡ ََۡ
He

‫ِ ن ا ِى ادن‬ ‫ا‬
ْ ُ
QS. Al-Baqarah (2): 61

Mereka (laki-laki)

َ ُ ُ ْ ُ َ َْ َ
They

‫ِ ن‬ ِ‫و ِ ِ ة‬
QS. Al-Baqarah (2): 4

kalau kalimat setelahnya ada

َ ُ ْ ُ ْ ُ ُ َ َٰ ُ َ
alif lam, harokatnya jadi “humu”

‫ا ِ ن‬ ِ ‫وأو‬
QS. Al-Baqarah (2): 5
Mereka (keduanya)
َُ
َ ‫َو ُ َ َ ْ َ ِ ْ ٰ ا‬
ِ QS. Al-Ahqaf (46): 17

Ini nih is mewanya alQuran, kalau


di bahasa Indonesia, Inggris, atau
lainnya hampir gak ada yang pake
kata gan berdua. Apa hikmahnya?

Ciptaan Allah itu berpasangan dan


berlawanan, seper orangtua, siang-
malam, langit dan bumi, dll. Terus
alQuran pun banyak cerita kejadian
yang tokohnya berduaan, misalnya:
Adam dan Hawa, Ibrahim dan Ismail,
Muhammad saw. dan Abu Bakar, dll.
Sehingga “humaa” ini bikin ayat
jadi lebih simpel, masyaAllah..
Dia (perempuan)
She
َ ِ
َ َ َ َ ِ ‫َ َل‬
ۡ ِ ۡ ‫راود ۡ ِ ۡ َ ۡ ﱠ ـ‬
QS. Yusuf (12): 26

Mereka (perempuan)
ُ
ْ ُ َ ‫ِ َ ٌس‬
They
ُ
QS. Al-Baqarah (2): 187
Kamu (laki-laki) َْ َ
ْ ََُِْ َ َ ْ َ َ ‫َو‬
You

ٍِ ِ

ُْ
QS. Al-Baqarah (2): 145

ْ َ
Kalian (laki-laki)

َ ُ َ ْ َ ْ ََُْ
‫ن‬ ‫و‬

َُ ْ َ
QS. Al-Baqarah (2): 22

َْ
Kalian berdua
َ ُ َْ َ ُ ََ َ َ َ ُ
‫ا ِ ن‬ ‫و ِا‬
QS. Al-Qashash (28): 35
َْ
Kamu (perempuan)
ِ َ
ُْ
You

Mereka (perempuan)
They

Untuk “An ” dan “Antunna” ini


dak ada contoh dari ayat alQuran,
tapi perubahan dhomir lainnya
tentu saja dipakai. Misalnya untuk
kisah Maryam, atau ayat-ayat
yang berkaitan dengan wanita.
Yang akan kita bahas nan .

Begitulah alQuran, membuat wanita


semakin is mewa, karena punya
kata gan spesial buat para wanita.
Aku ََ
ُ ِ ُ‫َ َل َ َ أُ ْ َوأ‬
I

ِ
َُْ
QS. Al-Baqarah (2): 258

Kami/Kita

َ ُ ْ ُ َُْ َ
We

‫ِ ن‬ ِ‫إ‬
QS. Al-Baqarah (2): 11

InsyaAllah sudah paham cara


penggunaan dhomir ya?

In nya dhomir itu kata gan biar


kalimat yang dimaksud gak berulang-
ulang, jadi makin simpel dan mudah.
َُْ ََ َ َْ َُ
Dhomir untuk Allah.

ُ َ ََ َ ُ
‫َ ٱ ِى‬
َ
QS. Al-Baqarah (2): 29

ُ ِ َْ ‫إ َ أ َ ٱ ْ َ ِ ُ ٱ‬
ِ
َََ
QS. Al-Baqarah (2): 32

ُ ِ ُ
‫اب ا‬ ‫ا‬ ‫و‬
ْ ُ ُ ‫َ ْ ُ َ ْ ُز‬
QS. Al-Baqarah (2): 160

ْ ُ
QS. Al-An’am (6): 160
Allah memakai dhomir “huwa”
dan “anta” yang berar mudzakkar
bukan berar Allah itu berjenis
kelamin laki-laki.

Selain karena kebiasaan orang


Arab memakai kata gan tersebut
buat penyebutan Allah, karena
memang kalimat Allah menunjukkan
mudzakkar. Sama seper kalimat
“Al-Kitaab”, “Jibriil”, “Ash-Shirot”
semuanya bukan laki-laki, tapi
kalimatnya memang mudzakkar.

Dan Allah pakai dhomir “nahnu”


yang ar nya kami, bukan berar
Allah itu banyak. Tapi, dalam bahasa
Arab kata jamak biasanya menunjuk-
kan keagungan dan kehormatan.
Alhamdulillah..

َ َُۡ
‫ٱ ءان‬
KitaBuka

kitabuka.alquran
0821-2872-4408

Anda mungkin juga menyukai