Anda di halaman 1dari 2

ANTIBIOTIK PROFILAKSIS

Nomor Dokumen Revisi Halaman


0 1/1

Ditetapkan oleh,
Direktur RSU Jagakarsa
SPO
Tanggal Terbit :
1 Maret 2019
Program Pengendalian
Resistensi Antimikroba
Dr. Dewi Mustika, M.Kes
NIP.196901112000122002
Antibiotik profilaksis adalah antibiotik yang di gunakan bagi
pasien yang belum tekena infeksi, tetapi diduga mempunyai
Pengertian
peluang besar terinfeksi, atau apabila terinfeksi dampak
menimbulkan dampak buruk bagi pasien.
Tujuan dari pemberian antibiotik profilaksis adalah untuk
mengurangi insidensi luka pasca bedah. Sangat penting untuk
Tujuan
mengenal perbedaan antara profilaksis dan pengobatan empiris.
1. SK Direktur Rumah Sakit Umum Jagakarsa No.03
tahun 2016 tentang pencegahan pencegahan dan
pengendalian infeksi Rumah Sakit Umum
Jagakarsa.
2. Undang-undang kesehatan no 44 tahun 2009 pasal
29 tentang rumah sakit
3. Keputusan menteri kesehatan no 382 tahun 2007
Kebijakan tentang pelaksanaan PPI di RS dan FPK lain.
4. Keputusan menteri kesehatan republic Indonesia
No 129/Menkes/SK/11/2008 tentang standar
pelayanan minimal Rumah Sakit.
5. Peraturan Gubernur Propinsi Daerah Khusus
Ibukota Jakarta Nomor : 128 tahun 2014 Tentang
organisasi dan Tata Kerja Rumah Sakit Umum
Kelas D.
Prosedur 1. Pemilihan jenis antibiotik ditentukan oleh masing-
masing dokter penanngung jawab pasien (DPJP).
2. Pastikan tepat obat dan lihat tanggal kadaluarsa obat.
3. Campurkan sediaan antibiotik dengan aquadest sesuai
ANTIBIOTIK PROFILAKSIS

Nomor Dokumen Revisi Halaman


0 1/1

kebutuhan.
4. Lakukan skin test sebelum melakukan injeksi pada
pasien.
5. Lihat reaksi selama 15 menit. Bila ada reaksi alergi
pemberian obat dihentikan.
6. Bila tidak ada reaksi alergi obat pada pasien,
injeksikan secara perlahan-lahan melalui intra vena
(IV).
7. Bila pasien diduga KPD maka segera diberikan
antibiotic profilaksis.
8. Pasien pre operasi antibiotic diberikan <30 menit
sebelum pelaksanaan operasi, dilakukan di kamar
operasi

Unit terkait Unit Farmasi, ruang perawatan, Perawat/Bidan.

Anda mungkin juga menyukai