Anda di halaman 1dari 4

Hana Setiastari

2017101014
UAS Modelling Architecture

PROSES PEMBUATAN MAKET


SELF-HEALTH POD

Merupakan sebuah bangunan yang berfungsi sebagai tempat untuk melakukan self-quarantine

dimana bangunan ini terdiri dari 2 lantai dimana lantai pertama adalah kamar mandi dan lantai

kedua adalah kamar dan juga tempat berjemur yang dimaksudkan agar sang pengguna akan secara

tidak langsung melakukan kegiatan olahraga dengan menaiki dan menuruni tangga untuk mencapai

ke ruangan yang terpisah. Selain itu, bangunan ini dibuat dengan memberikan ruang untuk sinar

matahari pagi dapat ,asuk ke dalam bangunan, sehingga pengguna akan mendapatkan vitamin D dari

sinatr matahari yang dapat menguatkan daya tahan tubuh karena fungsi lain dari bangunan ini selain

menjadi tempat karantina juga menjadi bangunan yang dapat membuat penggunanya sehat.

Anda mungkin juga menyukai