Anda di halaman 1dari 1

PERDARAHAN VITREUS

Definisi :

Perdarahan vitreus adalah ekstravasasi darah ke salah satu dari beberapa ruang potensial
yang terbentuk di dalam dan di sekitar korpus vitreus. Kondisi ini dapat diakibatkan langsung
oleh robekan retina atau neovaskularisasi retina.

Etiologi :

1. Pembuluh darah abnormal


2. Pecahnya pembuluh darah normal
3. Dari dari sumber lain

Gejala klinis :

Pasien dengan perdarahan vitreus sering datang dengan keluhan mata kabur atau berasap, ada
helai rambut atau garis (floaters), fotopsia, seperti ada bayangan dan jaring laba laba. Gejala
subyektif yang paling sering ialah fotopsia, floaters.

Rujukan :

Di rujuk di dokter spesialis mata.

Anda mungkin juga menyukai