Anda di halaman 1dari 36

Minggu 3:

Historical Development
of Engineering Management – Part 2

MR4081-Manajemen Rekayasa Industri

Manajemen Rekayasa, FTI


ITB
Tujuan Pembelajaran

❑ Mempelajari dasar-dasar yang menjadi


pemikiran manajemen berbasis analisis
kuantitatif
❑ Mempelajari dasar-dasar yang menjadi
pemikiran manajemen modern
❑ Mempelajari dasar-dasar yang menjadi
pemikiran tema continuing management

MR4081 Manajemen Rekayasa Industri Minggu 3 – Manajemen Modern


2
Quantitative Approach

PENDEKATAN KUANTITATIF

MR4081 Manajemen Rekayasa Industri Minggu 3 – Manajemen Modern


3
Penggunaan teknik-teknik
kuantitatif
that human resource
approaches
developed

quantitative assumption that


techniques is mathematical quantitative
developed techniques can be approach
used to improve
improve managerial Management
managerial decision‐making science/operations
decision‐making and research
problem‐solving

t
MR4081 Manajemen Rekayasa Industri Minggu 3 – Manajemen Modern
4
Penggunaan teknik-teknik kuantitatif

❑ Management science atau operations research


– Aplikasi secara ilmiah dari teknik-teknik matematika
untuk menyelesaikan masalah-masalah manajemen:
– Pendekatan kuantitatif biasanya dimulai dengan
ditemuinya suatu permasalahan, kemudian:
• Dianalisa secara sistematis
• Dibuat model matematik dan model perhitungan
yang sesuai
• Dicari solusi optimumnya

TI4002 Manajemen Rekayasa Industri Minggu 3 – Manajemen Modern


5
Penggunaan teknik-teknik kuantitatif (cont)

– Beberapa pendekatan kuantitatif:


• Peramalan secara matematik: membuat proyeksi-
proyeksi di masa yang akan datang menjadi berguna
dalam proses perencanaan
• Model persediaan: mengendalikan persediaan secara
matematik
• Programa Linier: menghitung bagaimana cara
mengalokasikan sumber daya yang terbatas untuk
penggunaan-pengunaan yang saling berkompetisi

TI4002 Manajemen Rekayasa Industri Minggu 3 – Manajemen Modern


6
Penggunaan teknik-teknik kuantitatif

• Teori Antrian: bagaimana


mengalokasikan/menetukan jumlah pegawai penyedia
jasa/stasiun kerja sehingga meminimumkan biaya
pelayanan dan waktu tunggu pelanggan
• Model-model Jaringan (Network): membagi-bagi
tugas-tugas yang besaar menjadi komponen-komponen
yang lebih kecil sehingga koordinasi menjadi lebih baik.
• Simulasi: menciptakan/menggunakan model-model
masalah untuk menguji berbagai solusi

TI4002 Manajemen Rekayasa Industri Minggu 1 - Engineering dan Manajemen


7
Penggunaan teknik-teknik kuantitatif

– Manajemen Operasi adalah studi tentang bagaimana


organisasi menghasilkan/memproduksi barang dan jasa
secara efisien dan efektif, dengan penekanan pada:
• Studi dan perbaikan kegiatan operasi
• Proses transformasi bagaimana sesungguhnya
barang dan jasa diciptakan
• Beberapa aplikasi manajemen operasi:
– Analisa proses bisnis
– Rancangan aliran kerja
– Tata letak dan lokasi fasilitas
– Penjadwalan
– Perencanaan produksi dan persediaan, dll

TI4002 Manajemen Rekayasa Industri Minggu 3 – Manajemen Modern


8
Penggunaan teknik-teknik
kuantitatif

TI4002 Manajemen Rekayasa Industri Minggu 1 - Engineering dan Manajemen


9
Sabermetrics

Winning 20 consecutive game

TI4002 Manajemen Rekayasa Industri Minggu 1 - Engineering dan Manajemen


10
Modern Approach

PENDEKATAN MODERN

TI4002 Manajemen Rekayasa Industri Minggu 1 - Engineering dan Manajemen


11
PENDEKATAN MODERN

System
Thinking

Modern
Approach
Contingency
Thinking

TI4002 Manajemen Rekayasa Industri Minggu 1 - Engineering dan Manajemen


12
Modern Approach

SYSTEM THINKING

TI4002 Manajemen Rekayasa Industri Minggu 1 - Engineering dan Manajemen


13
Pandangan Ke”Systems”an

❑ Organisasi sebagai Systems


– System
• Collection of interrelated parts that function together to
achieve a common purpose.
– Subsystem
• Bagian yang lebih kecil dari suatu system
– Komponen/Part
• Bagian dari subsystem
– Open systems
• Organisasi yang berinteraksi dengan lingkungannya dalam
suatu proses yang kontinu ketika mentransformasikan input
sumber daya menjadi output

TI4002 Manajemen Rekayasa Industri Minggu 3 – Manajemen Modern


14
Organisasi sebagai jaringan yang kompleks
dari subsystems yang saling berinteraksi

Operations and service management systems adalah titik sentral


dari sistem di atas dan merupakan integrator dari sub-sistem lainnya

TI4002 Manajemen Rekayasa Industri Minggu 3 – Manajemen Modern


15
Pandangan Ke”Systems”an

❑ Chester Barnard (Functions of the Executive -


1938):
- Organisasi adalah sistem kooperatif yang dapat
mencapai hal-hal penting dengan mengintegrasikan
kontribusi dari berbagai individu untuk mencapai
tujuan bersama
- Kooperasi ini bersifat “a conscious, deliberate, and
purposeful”
- Tanggung jawab utama eksekutif adalah
menggunakan komunikasi agar kooperasi ini dapat
terjadi
TI4002 Manajemen Rekayasa Industri Minggu 3 – Manajemen Modern
16
Pandangan Ke”Systems”an
• Line Balancing Problem

TI4002 Manajemen Rekayasa Industri Minggu 1 - Engineering dan Manajemen


17
Modern Approach

CONTINGENCY THINKING

TI4002 Manajemen Rekayasa Industri Minggu 1 - Engineering dan Manajemen


18
Contingency thinking

❑ Manajemen moderen adalah situasional, yaitu berupaya


mengidentifikasikan praktek-praktek yang paling cocok
untuk suatu situasi yang unik yang diperlukan
❑ Contingency thinking: Mencoba mencari respons
manajerial yang cocok atas masalah dan kesempatan
yang unik untuk setiap situasi yang berbeda
• Terutama perbedaan-perbedaan individual dan
lingkungan.
❑ Tidak ada cara yang terbaik dalam mengelola (No “one
best way” to manage).
❑ Cara yang sesuai dalam mengelola bergantung pada
situasi
TI4002 Manajemen Rekayasa Industri Minggu 3 – Manajemen Modern
19
Contingency thinking

TI4002 Manajemen Rekayasa Industri Minggu 1 - Engineering dan Manajemen


20
Continuing management themes

QUALITY AND PERFORMANCE


EXCELLENCE

TI4002 Manajemen Rekayasa Industri Minggu 1 - Engineering dan Manajemen


21
Pandangan Kualitas dan Performansi

❑ Quality and performance excellence


– Manajer dan pekerja dalam organisasi yang progresif
memiliki kesadaran atas kualitas (quality conscious).
• Kualitas dan keunggulan kompetitif saling berhubungan
– Total quality management (TQM)
• Adalah suatu proses pengaplikasian prinsip-prinsip kualitas
semua aspek operasi organisasi dan berusaha keras
memenuhi needs pelanggan dengan “doing things right the
first time”
• Pendekatan komprehensif atas peningkatan kualitas yang
berkelanjutan dalam keseluruhan organisasi
• Menciptakan konteks dalam rantai nilai.

TI4002 Manajemen Rekayasa Industri Minggu 3 – Manajemen Modern


22
Pandangan Kualitas dan
Performansi

TI4002 Manajemen Rekayasa Industri Minggu 1 - Engineering dan Manajemen


23
Pandangan Kualitas dan Performansi

❑ Quality and performance excellence


– Sertifikasi ISO
• Merupakan global quality benchmark.
• Memperbaiki dan meningkatkan kualitas untuk memenuhi
standar ISO
– Perbaikan Berkelanjutan (Continuous
improvement)
• Secara berkelanjutan mencarai cara-cara baru untuk
memperbaiki kualitas
• Sesuatu selalu dapat dan harus diperbaiki

TI4002 Manajemen Rekayasa Industri Minggu 3 – Manajemen Modern


24
Pandangan Kualitas dan Performansi

PDCA

Six Sigma

TI4002 Manajemen Rekayasa Industri Minggu 1 - Engineering dan Manajemen


25
Pandangan Kualitas dan Performansi

TI4002 Manajemen Rekayasa Industri Minggu 1 - Engineering dan Manajemen


26
Continuing management themes

CUSTOMER FOCUS

TI4002 Manajemen Rekayasa Industri Minggu 1 - Engineering dan Manajemen


27
Customer Focus
• Quality are judged by customers

• Marketing, design, manufacturing, must meet customer needs

• Understanding the customer of today and anticipating future customer


desires and needs

TI4002 Manajemen Rekayasa Industri Minggu 1 - Engineering dan Manajemen


28
Continuing management themes

GLOBAL AWARENESS

TI4002 Manajemen Rekayasa Industri Minggu 1 - Engineering dan Manajemen


29
Global Awareness

• 1980, success of Japanese industry


• Theory Z by William Ouchi

TI4002 Manajemen Rekayasa Industri Minggu 1 - Engineering dan Manajemen


30
Continuing management themes

LEARNING ORGANIZATION

TI4002 Manajemen Rekayasa Industri Minggu 1 - Engineering dan Manajemen


31
Pandangan Organisasi yang Belajar

❑ Organisasi yang belajar secara terus menerus


berubah dan memberbaiki diri dengan belajar dari
pengalaman, termasuk beradaptasi pada
kondisi/lingkungan yang baru.
❑ Knowledge Management and Organizational
Learning
– Knowledge management adalah suatu proses
menggunakan modal intelektual untuk keunggulan
kompetitif
– Yang termasuk dalam kekayaan intelektual adalah
paten, intellectual property rights, trade secrets, dan
akumulasi pengetahuan dari seluruh pegawai
TI4002 Manajemen Rekayasa Industri Minggu 3 – Manajemen Modern
32
Pandangan Organisasi yang Belajar
❑ Organisasi yang belajar secara terus menerus berubah dan
memberbaiki diri dengan belajar dari pengalaman
❑ Peter Senge (The Fifth Discipline) mengatakan bahwa inti dari
organisasi belajar adalah:
1. Personal mastery is a discipline of continually clarifying and deepening
our personal vision, of focusing our energies, of developing patience, and
of seeing reality objectively
2. Mental models are deeply ingrained assumptions, generalizations, or
even pictures of images that influence how we understand the world and
how we take action
3. Building shared vision - a practice of unearthing shared pictures of the
future that foster genuine commitment and enrollment rather than
compliance
4. Team learning starts with 'dialogue', the capacity of members of a
team to suspend assumptions and enter into genuine 'thinking together
5. Systems thinking - The Fifth Discipline that integrates the other four.

TI4002 Manajemen Rekayasa Industri Minggu 3 – Manajemen Modern


33
The Learning Disabilities: Boiling
Frog

unwillingness of
people to react
to or be aware
of sinister
threats that
arise gradually

TI4002 Manajemen Rekayasa Industri Minggu 1 - Engineering dan Manajemen


34
Pemikiran dalam Manajemen Moderen

❑ Perkembangan yang berkelanjutan yang


mempengaruhi manajemen:
– Penggunaan teknik-teknik kuantitatif
– Organisasi sebagai Systems
– Contingency thinking
– Komitmen pada kualitas dan performansi
– Fokus pada pelanggan
– Global Awareness
– Organisasi yang belajar (Learning organization)

TI4002 Manajemen Rekayasa Industri Minggu 3 – Manajemen Modern


35
SELESAI

Anda mungkin juga menyukai