Anda di halaman 1dari 6

Interpretasi Perhitungan ICOR

Incremental Capital Output Ratio (ICOR) digunakan untuk menghitung besarnya


investasi yang dibutuhkan agar perekonomian tumbuh dengan laju yang sudah ditetapkan.
Jadi ICOR merupakan suatu besaran yang menunjukkan besarnya tambahan kapital
(investasi) baru yang dibutuhkan untuk menaikkan atau menambah satu unit output.
Investasi akan mempengaruhi jumlah barang modal, yang pada akhirnya akan
mempengaruhi jumlah output yang dapat dihasilkan. Besar investasi di tahun ini di suatu
Daerah akan berpengaruh pada besar PDRB di tahun yang akan datang. Nah, ICOR inilah
yang nantinya akan menentukan berapa kebutuhan investasi di daerah jika ditargetkan
tumbuh sebasar X% di tahun selanjutnya, serta memastikan pencapaian kinerja
pertumbuhan ekonomi atau PDRB di suatu daerah.

Langkah-langkah perhitungan ICOR:

1. Menyiapkan data PDRB Atas Dasar Harga Konstan menurut lapangan usaha tahun
2015-2019

(Seri 2010) PRDB Kota Batu Atas Dasar Harga Konstan Menurut Lapangan Usaha (Juta Rupiah)

NO PRDB Subsektor (Seri 2010) 2015 2016 2017 2018 2019


1 Pertanian, Kehutanan, dan Perikanan 1370261,79 1436879,45 1469635,08 1500095,3 1530991,56
2 Pertambangan dan Penggalian 16049,98 16499,38 16878,87 17283,96 17646,93
3 Industri Pengolahan 404046,71 428641,56 463429,81 495610,43 543421,56
4 Pengadaan Listrik dan Gas 4796,26 5058,11 5341,37 5581,73 5944,54
5 Pengadaan Air, Pengelolaan Sampah, Limbah dan Daur Ulang 18126,31 18753,48 19605,32 20664,01 21490,57
6 Konstruksi 972092,09 1058589,03 1153851,46 1260005,8 1379076,34
7 Perdagangan Besar dan Eceran; Reparasi Mobil dan Sepeda Motor 1763420,55 1883410,82 2025290,55 2180823,52 2311283,78
8 Transportasi dan Pergudangan 124708,94 132808,89 143213,7 152908,09 165755,43
9 Penyediaan Akomodasi dan Makan Minum 937013,63 1021195,67 1110564,5 1190885,2 1272792,16
10 Informasi dan Komunikasi 698976,22 740709,74 779448,86 822518,55 876311,26
11 Jasa Keuangan dan Asuransi 344043,81 361071,64 376688,1 387479,59 398798,78
12 Real Estate 270992,77 283901,57 305458,53 324091,51 344833,36
13 Jasa Perusahaan 45255,94 47555,82 49553,16 51540,25 53601,86
14 Administrasi Pemerintahan, Pertahanan dan Jaminan Sosial Wajib 231402,97 240459,07 250856,52 260940,95 270804
15 Jasa Pendidikan 353518,2 375584,87 398044,85 421822,09 449029,31
16 Jasa Kesehatan dan Kegiatan Sosial 75206,38 78822,98 82682,15 86005,98 90889,39
17 Jasa lainnya 1516035,77 1620965,93 1740301,44 1888227,07 2054838,14
PRODUK DOMESTIK REGIONAL BRUTO 9145948,34 9750908,01 10390844,29 11066484,01 11787508,97

2. Menghitung Laju Pertumbuhan Ekonomi (LPE) dari data PDRB yang nantinya
akan digunakan untuk menghitung investasi. Menghitung LPE menggunkan rumus:

( P DRB sektor it−PDRB sektor i t−1 )


LPE= × 100
PDRB sektor i t−1
LPE (Laju Pertumbuhan Ekonomi)

NO Sektor 2016 2017 2018 2019


1 Pertanian, Kehutanan, dan Perikanan 4,861673914 2,279636611 2,072638331 2,059619812
2 Pertambangan dan Penggalian 2,800003489 2,300025819 2,399982937 2,100039574
3 Industri Pengolahan 6,087130372 8,115930243 6,944011651 9,646917641
4 Pengadaan Listrik dan Gas 5,459462164 5,600115458 4,499969109 6,499956107
5 Pengadaan Air, Pengelolaan Sampah, Limbah dan Daur Ulang 3,459998202 4,542303615 5,400013874 3,999998064
6 Konstruksi 8,898019117 8,999000301 9,200000492 9,449999357
7 Perdagangan Besar dan Eceran; Reparasi Mobil dan Sepeda Motor 6,804404655 7,533127053 7,679538622 5,982155768
8 Transportasi dan Pergudangan 6,495083672 7,834422831 6,769177809 8,40200149
9 Penyediaan Akomodasi dan Makan Minum 8,984078492 8,751391396 7,23242099 6,877821641
10 Informasi dan Komunikasi 5,97066378 5,230000081 5,525659503 6,539999615
11 Jasa Keuangan dan Asuransi 4,949320262 4,3250309 2,864834328 2,921235155
12 Real Estate 4,76352192 7,593110528 6,100003166 6,399997951
13 Jasa Perusahaan 5,081940625 4,199990664 4,010016717 4
14 Administrasi Pemerintahan, Pertahanan dan Jaminan Sosial Wajib 3,913562561 4,323999922 4,019999161 3,779801522
15 Jasa Pendidikan 6,242018091 5,980001271 5,973507759 6,449927741
16 Jasa Kesehatan dan Kegiatan Sosial 4,808900521 4,895996066 4,020009156 5,677988903
17 Jasa lainnya 6,921351203 7,361999891 8,500000437 8,823677652

3. Menghitung nilai investasi yang diperoleh dari data PDRB per sektor dan LPE.
Menghitung nilai investasi menggunakan rumus:

I =4 ׿ ¿

Investasi

NO Sektor 2016 2017 2018 2019


1 Pertanian, Kehutanan, dan Perikanan 279425,5736 134009,3573 124366,2008 126130,422
2 Pertambangan dan Penggalian 1847,932863 1552,873472 1659,248364 1482,370055
3 Industri Pengolahan 104367,8823 150446,5604 137660,984 209693,7213
4 Pengadaan Listrik dan Gas 1104,582407 1196,491548 1004,704503 1545,569963
5 Pengadaan Air, Pengelolaan Sampah, Limbah dan Daur Ulang 2595,480283 3562,132636 4463,437628 3438,489536
6 Konstruksi 376773,817 415340,3855 463682,1592 521290,8211
7 Perdagangan Besar dan Eceran; Reparasi Mobil dan Sepeda Motor 512619,5741 610270,8413 669908,738 553058,3839
8 Transportasi dan Pergudangan 34504,19412 44879,86724 41402,48199 55707,09479
9 Penyediaan Akomodasi dan Makan Minum 366980,0822 388759,3844 344519,3247 350161,4985
10 Informasi dan Komunikasi 176901,1527 163060,704 181798,2977 229243,0121
11 Jasa Keuangan dan Asuransi 71482,36736 65167,50688 44402,59324 46599,40063
12 Real Estate 54094,85407 92775,2152 79078,36948 88277,3119
13 Jasa Perusahaan 9667,034144 8324,912374 8267,090565 8576,2976
14 Administrasi Pemerintahan, Pertahanan dan Jaminan Sosial Wajib 37642,06456 43388,14292 41959,29601 40943,41486
15 Jasa Pendidikan 93776,30213 95212,34836 100790,3011 115848,2641
16 Jasa Kesehatan dan Kegiatan Sosial 15162,07479 16192,45925 13829,79308 20642,75791
17 Jasa lainnya 448770,9796 512483,9605 641997,2368 725249,175

4. Menghitung nilai ΔY (Perubahan PDRB Kota Batu) yang nantinya akan digunakan
untuk menghitung nilai ICOR. Menghitung nilai ΔY (Perubahan PDRB Kota Batu)
digunakan rumus:

ΔY =Total nilai PDRB semua sektor i t−Total nilai PDRB semua sektor i t−1
ΔY (Perubahan PDRB Kota Batu)

ΔY
2016 604959,67
2017 639936,28
2018 675639,72
2019 721024,96

5. Menghitung nilai ICOR dari data investasi persektor dan data perubahan PDRB.
Menghitung nilai ICOR digunakan rumus:

I
ICOR=
ΔY

ICOR

NO Sektor 2016 2017 2018 2019 Rata-rata


1 Pertanian, Kehutanan, dan Perikanan 0,461891242 0,20941047 0,184071772 0,174932116 0,2575764
2 Pertambangan dan Penggalian 0,003054638 0,002426606 0,002455818 0,002055921 0,002498246
3 Industri Pengolahan 0,172520397 0,235096157 0,203749099 0,290827271 0,225548231
4 Pengadaan Listrik dan Gas 0,001825878 0,001869704 0,001487042 0,002143573 0,001831549
5 Pengadaan Air, Pengelolaan Sampah, Limbah dan Daur Ulang 0,004290336 0,005566386 0,006606239 0,004768891 0,005307963
6 Konstruksi 0,622808157 0,649033972 0,686286116 0,722985819 0,670278516
7 Perdagangan Besar dan Eceran; Reparasi Mobil dan Sepeda Motor 0,847361567 0,953643137 0,991517695 0,767044714 0,889891778
8 Transportasi dan Pergudangan 0,057035528 0,070131775 0,061278934 0,07726098 0,066426804
9 Penyediaan Akomodasi dan Makan Minum 0,606619086 0,607497022 0,509915735 0,485644073 0,552418979
10 Informasi dan Komunikasi 0,292418092 0,254807719 0,269075799 0,317940466 0,283560519
11 Jasa Keuangan dan Asuransi 0,11816055 0,101834368 0,065719335 0,064629386 0,08758591
12 Real Estate 0,089418943 0,144975708 0,117042215 0,122433087 0,118467488
13 Jasa Perusahaan 0,015979634 0,013008971 0,012235945 0,011894592 0,013279785
14 Administrasi Pemerintahan, Pertahanan dan Jaminan Sosial Wajib 0,062222436 0,067800724 0,062103063 0,056785017 0,06222781
15 Jasa Pendidikan 0,155012486 0,148784108 0,149177584 0,160671642 0,153411455
16 Jasa Kesehatan dan Kegiatan Sosial 0,025062951 0,025303237 0,020469183 0,028629741 0,024866278
17 Jasa lainnya 0,741819665 0,800835921 0,950206475 1,005858625 0,874680172
Total 4,289857885

: Nilai ICOR terkecil

: Nilai ICOR terbesar

Dari perhitungan ICOR tersebut, nilai ICOR terkecil yaitu pada tahun 2018 sektor
Pengadaan Listrik dan Gas sebesar 0,001487042 yang artinya, apabila makin kecil nilai
ICOR berarti investasi makin efisien. Sebaliknya makin besar nilai ICOR berarti investasi
makin tidak efisien yaitu terjadi pada tahun 2018 sektor Perdagangan Besar dan Eceran;
Reparasi Mobil dan Sepeda Motor sebesar 0,991517695.
Analisis Overlay Kota Batu Atas Dasar Harga Konstan

LQ (Kontribusi), MRP (Pertumbuhan)

Analisis ini dimaksudkan untuk menentukan sektor potensial berdasarkan


penggabungan Metode MRP dan metode LQ.

Dalam analisis ini kriteria kontribusi yang digunakan adalah nilai LQ rata-rata tahun
2015-2019, sedangkan untuk kriteria pertumbuhan dalam analisis MRP digunakan nilai RPs
(Rasio Pertumbuhan wilayah Studi) rata-rata tahun 2015-2019.

Nilai LQ dan RPs yang kurang dari 1 diberi tanda (-) sedangkan apabila nilainya lebih
dari 1 diberi tanda (+).

No. Kategori Sektor Unggulan Menurut Analisis Gabungan


LQ Tanda RPs Tanda
1 Pertanian, Kehutanan, dan 1.27 + 0.44 - +-
Perikanan
2 Pertambangan dan Penggalian 0.03 - 0.38 - --
3 Industri Pengolahan 0.15 - 1.16 + -+
4 Pengadaan Listrik dan Gas 0.17 - 0.85 - --

5 Pengadaan Air, Pengelolaan 1.95 + 0.68 - +-


Sampah, Limbah dan Daur
Ulang
6 Konstruksi 1.21 + 1.36 + ++
7 Perdagangan Besar dan 1,06 + 1.06 + ++
Eceran; Reparasi Mobil dan
Sepeda Motor
8 Transportasi dan Pergudangan 0.47 - 1.12 + -+
9 Penyediaan Akomodasi dan 1,99 + 1.20 + ++
Makan Minum
10 Informasi dan Komunikasi 1,32 + 0.89 - +-
11 Jasa Keuangan dan Asuransi 1,40 + 0.59 - +-
12 Real Estate 1,39 + 0.95 - +-
13 Jasa Perusahaan 0.61 - 0.67 - --
14 Administrasi Pemerintahan, 1,10 + 0.63 - +-
Pertahanan dan Jaminan Sosial
Wajib

15 Jasa Pendidikan 1,45 + 0.94 - +-


16 Jasa Kesehatan dan Kegiatan 1,20 + 0.75 - +-
Sosial
17 Jasa lainnya 11,75 + 1.19 + ++

Analisis:

Berdasarkan tabel hasil analisis overlay untuk Kota Batu, maka terdapat empat kriteria dalam
analisis Overlay yaitu:

1. RPs dan LQ keduanya bernilai positif (+) terdapat pada (sektor Kontruksi, Perdagangan
Besar dan Eceran; Reparasi Mobil dan Sepeda Motor, Penyediaan Akomodasi dan
Makan Minum, dan jasa lainnya). Hasil ini mengartikan bahwa kedua sektor tersebut
merupakan sektor yang paling dominan dapat dilihat dari nilai yang didapatkan bahwa sisi
pertumbuhan maupun kontribusi yang sangat besar terhadap pembentukan PDRB dan
pembangunan di Kota Batu. Dilihat dari kontribusi dan pertumbuhan PDRB Kota Batu
masuk dalam keadaan prima.
2. RPs bernilai positif (+) dan LQ bernilai (-) atau masuk dalam keadaan berkembang yaitu
terdapat pada (sektor Pertanian, Kehutanan, dan Perikanan, Pengadaan Air,
Pengelolaan Sampah, Limbah dan Daur Ulang, Informasi dan Komunikasi, Jasa
Keuangan dan Asuransi, Real Estate, Administrasi Pemerintahan, Pertahanan dan
Jaminan Sosial Wajib, jasa Pendidikan, dan Jasa Kesehatan dan Kegiatan Sosial).
Hasil ini mengartikan suatu kegiatan perekonomian dengan pertumbuhan yang dominan
namun kontribusinya kecil. Maka dari itu perlu peningkatan pada sektor tersebut dan
dikembangkan agar menjadi sektor dominan di kedua sisi.
3. RPs bernilai negatif (-) dan LQ bernilai (+) atau masuk ke dalam keadaan potensial yang
terdapat pada (sektor Industri Pengolahan dan Transportasi dan Pergudangan). Hal
ini menunjukkan suatu kegiatan yang pertumbuhannya kecil tetapi kontribusinya besar.
Kegiatan ini sangat memungkinkan merupakan kegiatan yang sedang mengalami
penurunan.
4. RPs bernilai negatif (-) dan LQ bernilai (-) atau masuk ke dalam keadaan terbelakang
terdapat pada (sektor Pertambangan dan Penggalian, Pengadaan Listrik dan Gas dan
Jasa Perusahaan). Hasil ini mengartikan bahwa sektor-sektor tersebut merupakan sektor
yang tidak potensial dalam pertumbuhan dan kontribusinya terhadap pembentukan PDRB
dan pembangunan daerah Kota Batu.

Anda mungkin juga menyukai