Anda di halaman 1dari 2

CEKLIS PRAKTEK SPILKIT

Nama :

Bagian :
N LANGKAH- LANGKAH YA TIDAK KETERANGAN
O
1 Persiapan Alat ( pasang tanda pembatas
2 Penggunaan APD dengan urutan sebagai berikut :
a. Pakai pelindung kaki
b. Pakai apron
c. Pakai masker
d. Pakai kacamata
e. Pakai sarung tangan non steril atau sarung tang
an rumah tangga
3 Semprot tumpahan darah/ cairan tubuh dengan cairan
clorin o,5 % (jika tumpahan darah/ cairan tubuh masih
basah/ belum mengering) dari arah luar ke dalam dari
tumpahan darah/ cairan tubuh.
4 Jika tumpahan sudah mengering , tunggu ± 2 menit
5 Lalu serap dengan kain / underpad/ tisuue/ kertas yang
menyerap

6 Buang kain / underpad/ tisuue/ kertas kedalam plastik


sampah infeksius

7 Semprot dengan clorin 0.5 % lagi , lalu serap dengan


kain/tisuue/kertas,kemudian dibuang kedalam plastik
infeksius
8 Ikat plastik infeksius , lalu buang ke sampah infeksius

9 Peralatan dirapikan.

10 Pelaksanaan melepas APD dengan urutan sebagai berikut :


a. Lepaskan sarung tangan.
b. Lepaskan kacamata
c. Lepaskan apron
d. Lepaskan sepatu
11 Cuci tangan 6 langkah
CEK LIS PRAKTEK CUCI TANGAN
N LANGKAH- LANGKAH YA TIDAK KETERANGAN
O
1 Tuangkan cairan handrub secukupnya, ratakan dengan
kedua telapak tangan
2 Gosok punggung dan sela-sela jari tangan kiri dengan
tangan kanan dan sebaliknya
3 Gosok kedua telapak tangan dan sela-sela jari
4 Jari-jari sisi dalam dari kedua tangan saling mengunci
5 Gosok ibu jari kiri berputar dalam genggaman tangan
kanan dan lakukan sebaliknya
6 Gosok dengan memutar ujung jari tangan kanan di
telapak tangan kiri dan sebaliknya

Anda mungkin juga menyukai