Anda di halaman 1dari 21

BAHAN AJAR

KELAS VI

TEMA 7 SUB TEMA 1 PEMBELAJARAN 6

OLEH

ERNICE

SDN 53 PAYAKUMBUH
KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR

Bahasa Indonesia

Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi


3.8Menggali informasi dari dongeng binatang 3.8.1 Menyebutkan pengertian dongeng
(fabel)tentang sikap hidup rukun dariteks 3.8.2 Menentujan jenis jenis dongeng
lisan dan tulis dengan tujuan untuk 3.8.3 Menganalisa isi cerita dongeng yang
kesenangan didengar atau dibaca
3.8.4 Menganalisa sikap hidup rukun terhadap
sahabat atau teman
4.8Menceritakan kembali teks dongeng 4.8.1 Mempresentasikan hasil diskusi terkait
binatang (fabel)yang menggambarkan sikap hidup rukun yang sesuai dengan isi
sikaphidup rukun yang telah dibacasecara cerita dongeng yang di dengar atau dibaca
nyaring sebagai bentukungkapan diri secara lisan / tulisan

Matematika

Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi


1, 1 1 1,
3.7 Menjelaskan pecahan dan 3.7.1 menentukan nilai pecahan dengan
2 3 4 2
menggunakan benda benda konkret dalam menggunakan benmda kongkrit
kehidupan sehari-hari. 1,
3.7.2 menentukan nilai pecahan dengan
3
menggunakan benda kongkret
1
3.7.4 Menentukan nilai pecahan dengan
4
menggunkan benda kongkret
1, 1 1 4.7.1 Menyajikan gambar pecahan yang
4.7 Menyajikanpecahan dan yang
2 3 4 berkaitan dengan nilai pecahan
bersesuaian dengan bagian dari keseluruhan 1, 1 1
dan
suatu benda konkret dalam kehidupansehari- 2 3 4
hari.
SBdP

Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi


3.2 Mengenal pola irama sederhana 3.2.1 Menjelaskan pengertian pola irama
melalui lagu anak-anak. 3.2.2 menentukan jenis pola irama
3.2.3 Menentukan bunyi panjang dan pendek
pada lagu anak “ Cicak di Dinding”
3.2.4 Menganalisa bunyi panjang dan pendek
yang ada di lingkungan sekitar

4.2 Menampilkan pola irama 4.2.1 Menyenyikan lagu cicak di dinding secara
sederhana melalui lagu anakanak.. berkelompok sesuai dengan pola iramanya
TUJUAN PEMBELAJARAN

Adapun tuujuan pembelajaran ini adalah:


1. Dengan mendengarkan video cerita “ Kancil dan Cicak Badung”, Peserta didik dapat
menyebutkan pengertian dongeng dengan benar.
2. Dengan mengamati media power point, peserta didik dapat menentukan jenis jenis
dongeng dengan benar
3. Dengan kegiatan bercerita dan tanya jawab , peserta didik dapat menganalisa isi cerita
dongeng yang dibaca/ didengar dengan benar
4. Dengan diskusi, peserta didik dapat menganalisa sikap hidup rukun terhadap sahabat
atau teman dengan benar
5. Dengan kegiatan unjuk kerja, peserta didik dapat mempresentasikan hasil diskusi
terkait sikap hidup rukun yang sesuai dengan isi cerita dongeng yang di dengar atau
dibaca secara lisan / tulisan dengan terampil
1,
6. Dengan kegiatan demonstrasi, peserta didik dapat menentukan nilai pecahan
2
dengan menggunakan benda kongkrit dengan benar
7. Dengan demonstrasi guru dan tanya jawab, pesertadidik dapat menentukan nilai
1,
pecahan dengan menggunakan benda kongkret dengan benar
3
8. Dengan demonstrasi guru dan tanya jawab, peserta didik dapat menentukan nilai
1
pecahan dengan menggunkan benda kongkret dengan benar
4
9. Dengan penugasan, peserta didik dapat menyajikan pecahan yang berkaitan dengan
1, 1 1
nilai pecahan dan dengan terampil
2 3 4
10. Dengan mengamati teks lagu, peserta didik dapat menyebutkabn pengertian pola
irama dengan benar
11. Dengan mengamati media power point dan tanya jawab, peserta didik dapat
menentukan jenis pola irama dengan benar
12. Dengan tanya jawab, peserta didik dapat menentukan bunyi panjang dan pendek pada
notasi lagu dengan benar
13. Dengan penjelasan guru dan tanya jawab, peserta didik dapat menganalisa bunyi
panjang dan pendek yang terdapat di lingklungan sekitar
14. Dengan unjuk kerja, peserta didik dapat menyanyikan lagu “ Cicak Di Dinding” secara
berkelompok sesuai dengan pola iramanya dengan benar.
PETA KONSEP

TEMA 7 SUB TEMA 1 PEMBELAJARAN


6

BAHASA MATEMATIKA SBDP


INDONESIA

MEMAHAMI ISI MENENTUKAN MENYANYIKAN


DONGENG FABEL NILAI PECAHAN LAGU SESUAI
1/2., 1/3 DAN POLA IRAMA
1./4
URAIAN MATERI

BAHASA INDONESIA
1. Pengertian dongeng
Ananda, tahukah kamu apa itu dongeng
Dongeng adalah suatu karya sastra yang menceritakan sebuah kisah yang
menakjubkan dan tidak dianggap benar oleh masyarakat umum

2. Jenis jenis dongeng


Terdapat beberapa jenis dongeng, yaitu:

1. Mite
Mite adalah dongeng yang bercerita tentang kehidupan makhluk halus
2. Legenda
Legenda adalah dongeng yang lahir dan tumbuh di tengah tengah
masyarakat yang berhubungan dengan keadaan atau suatu peristiwa yang
pada saat itu melahirkan asal usul sebauh tempat atau nama suatu daerah
3. Fabel
Fabel adalah dongeng atau cerita yang mengangkat tema dunia binatang
dan menceritakan bagaimana kehidupan mereka layaknya manusia
4. Hikayat
Hikayat adalah cerita yang mengisahkan tentang kehebatan dan kisah
kepahlawanan sesesorang
5. Parabel
Parabel ini menjadi salah satu jenis dongeng yang unik, karena dongeng
parabel ini menggunakan perumpaan yang menggunakan kiasan yang
memiliki tujuan untuk mendidik para pendengar atau pembacanya
6. Dongeng Orang Pendir
Dongeng yang ke enam ini merupakan dongeng yang memiliki sifat jenaka

3. Memahami isi dongeng

Untuk dapat memahami isi donegnag, hal yanggharus kita lakukan adalah:

1. Membaca donegnag dengan seksama


2. Temukan tohoh dan sifat tokoh dongeng
3. Temukan inti cerita
4. Temukan amanat cerita dongeng

4. Ayo membaca dongeng!


Ananda, berikut terdapat cerita dongeng “ kancil dan Cicak badung,
ayo membaca!!!
Dari dongeng tersebut kita belajar bahwa hidup rukun sangat
diperlukan dalam kehidupan, nah, sekarang mari kita berdiskusi sikap
yang sesuai dengan hidup rukun bersama teman ! dan presentasikan
ke depan kelas!
MATEMATIKA

Ananda, dalam dongeng tadi diceritakan bahwa semut membagi apel


menjadi beberapa potongan. Potongan ini disebut pecahan
Mari kita identifikasi nilai pecahan!
1 buah utuh nilai nya 1

Jika buah ini dibelah dua sama besar, maka nilainya menjadi ½

Begitu seterusnya, jika dibagi tiga sama besar maka nilai tiap tiap bagiannya
menjadi 1/3
Jika dibagi empat sama besar, nilainya menjadi ¼

Nah, apakah kamu sudah paham? Kalau sudah


Marikerjakan latihan yang diberikan oleh gurumu.
Selamat bekerja!

SENI BUDAYA DAN PRAKARYA


Pada dongeng tadi, kita mengenal salah satu tokohnya yang badung
alias nakal adalah cicak.
Terdapat lagu anak tentang cicak.
Kamu tahukan?
Ini lagu cicak cicak di dinding
Ayo amati lirik dan notasinya..

Ananda, setiap lagu memiliki pola irama yang berbeda. Pola irama
ditentukan sesuaidengan jumlah nadaa yang ada dalam ketukan atau
birama.
Apa itu pola irama?
1. Pengertian pola irama
Pola irama adalah Pengulangan irama terus meneruis dan teratur dalam
sebuah music
2. Jenis Pola Irama
Pola irama berdasarkan jumlah ketukannya terdiri dari
a. Pola irama 2
b. Pola irama 3
c. Pola irama 4

Coba kamu amatio lagu cicak di dinding diatas!

Berapa ketukankah dalam satu nada? Ya dua ketuk.. berarti lagu cicak di
didnding memiliki pola irama 2 ketukan.
Dalam sebuah lagu juga terdapat nada panjang dan nada pendek. Nada
panjang ditandai dengan tanda titik. Mari amati lagi lagu cicak di dinding!
Temukanlah nada yang panjang pada lagu cicak di dinding!

Di sekitar kita juga terdapat bunyi panjang dan bunyi pendek.

Yang termasuk bunyi panjang adalah:

1. Sirine ambulan
2. Sirene pemadam kebakaran
3. Bel kapal
4. Bel sekolah

Sedangkan yang termasuk bunyi pendek adalah:

1. Lonceng
2. Tepuk tangan
3. Benda jatuh

Dapatkah kamu menyebutkan bunyi panjang dan bunyi pendek yang lain?

Nah, sekarang…

Ayo nyanyikan lagu cicak di dinding dengan menggunakan iringan music!

Nyanyikan dan lombakan

Semangat!!!
REFERENSI

a. Maryanto,dkk. 2018. Buku Guru tema 7 kelas II SD. Balitbang ,


Jakarta. Hal 48-58
b. Maryanto, dkk.2018. Buku Peserta didik Tema II kelas V SD.
Balitbang, Jakarta. Hal 48-58
c. www.wikipedia.com
d. Lingkungan
e. Bahan ajar
f. www.brainly.com
KESIMPULAN

1. Dongeng adalah suatu karya sastra yang


menceritakan sebuah kisah yang menakjubkan
dan tidak dianggap benar oleh masyarakat
umum
2. Jenis dongeng diantaranya mite, legenda,
hikayat, parabel, fable dan dongeng orang
pander
3. Untuk memahami isi dongeng kita harus
membaca dongeng, menemukan tokoh, inti
cerita serta amanat dongeng tersebut.
4. Pecahan adalah potongan dari bagian yang utuh
5. Nilai pecahan tergantung pada jumlah potongan
atau pembegian yang sama besar
6. Pola irama adalah Pengulangan irama terus
meneruis dan teratur dalam sebuah music
7. Jenis pola irama bergantung pada ketukannya
seperti pola irama 2, pola irama 3 dan
seterusnya
8. Dalam sebuah lagu juga terdapat nada panjang
dan nada pendek. Nada panjang ditandai dengan
tanda titik
9. Nada panjang disekitar kita contohnya sirine,
bel dan lainnya
10. Nada pendek disekitar kita seperti bunyi
lonceng, bunyi tepukan tanganm, benda jatuh
dan lainnya
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
(LKPD)
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK I
(LKPD I)

Nama kelompok :
Nama Anggota kelompok : 1.
2.
3.
4.
Kelas/ semester : III/II
Hari/ tanggal : Maret 2021
Muatan Pembelajaran : BAHASA INDONESIA
Materi : Menentukan sikap hidup rukun
terhadap teman
Petunjuk soal :

Berilah tanda ceklis pada sikap yang menerapkan hidup rukun, dan tanda silang pada sikap yang
bukan penerapanan hidup rukun !
Tuliskanlah sikap yang mencerminkan kerukunan di rumah dan di sekolah!

NO SIKAP YANG SIKAP YANG


MENCERMINKAN MENCERMINKAN
KERUKUNAN DI RUMAH KERUKUNAN DI SEKOLAH
1

3
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK II
(LKPD II)

Nama peserta didik :


Kelas/ semester : II/II
Hari/ tanggal : Maret 2021
Muatan Pembelajaran : MATEMATIKA
Materi : Menentukan nilai pecahan
Petunjuk soal :

NO GAMBAR NILAI PECAHAN TIAP POTONGAN

Anda mungkin juga menyukai