Anda di halaman 1dari 10

CRITICAL JOURNAL RIVEW

MK. KEPEMIMPINAN
PRODI S1 BK

NILAI

NAMA MAHASISWA : RIZKA SAVITRI NASUTION

NIM : 1203351030

DOSEN PENGAMPU : Miswanto, M.Pd

MATA KULIAH : Kepemimpian

PROGRAM STUDI : BIMBINGAN DAN KONSELING


FAKULTAS : ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS NEGERI MEDAN


NOVEMBER 2020
KATA PENGANTAR

Segala puji dan syukur saya panjatkan atas kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan
rahmat dan karunia-Nya, sehingga saya dapat menyelesaikan tugas CJR mata kuliah
KEPEMIMPINAN dengan tepat waktu .
Adapun tujuan dari makalah ini untuk memenuhi salah satu ketentuan dari 6 tugas pokok
yang wajib pada setiap mata kuliah salah satunya mata kuliah KEPEMIMPINAN

Tugas ini dibuat dengan usaha yang maksimal dari fikiran dan tenaga saya agar saya
mampu menyelesaikannya dengan sebaik mungkin.
Saya menyadari masih banyak kekurangan dari tugas yang saya buat ini mungkin dari segi
bahasa,cara penulisan dan hal-hal lain yang kurang dari tugas ini.

Saya harap bu dosen dapat mengkritik sesuatu yang kurang dari tugas saya sebagai saran
yang baik kedepannya bagi saya dan saya harap sesuai dengan ketentuan dalam pembuatan
tugas ini.
Saya ucapkan TerimaKasih yang sebesar besarnya kepada Bapak Miswanto, M.Pd.

KISARAN, November 2020

Penulis

Rizka Savitri Nasution


REVIEW JURNAL

Judul PENGARUH KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAHDAN


MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA GURU SMP NEGERI
WONOSARI
Jurnal Jurnal Kepemimpinan
Download http://jurnal.fkip.uns.ac.id/index.php/ekonomi/article/view/2709
Volume Vol 2 No 1 Hal 107 s/d 118
danHalaman
Tahun 2013
Penulis Roslena Septiana
Reviewer Varizi Anisa
Tanggal 12 November 2018
Tujuan Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui (1) pengaruh kepemimpinan
Penelitian kepalasekolah dan motivasi kerja secara bersama-sama berpengaruh
terhadap kinerja guru, (2)pengaruh kepemimpinan kepala sekolah terhadap
kinerja guru, (3) pengaruh motivasi kerjaterhadap kinerja guru SMP Negeri
Wonosari.
Subjek Guru SMP Negeri Wonosari
Penelitian
Assesment Data Dalam penelitian ini, semua guru SMP Negeri Wonosari yang berjumlah 95
orang.
Teknik analisis data yangdigunakan dalam penelitian ini adalahanalisis
regresi linier berganda.
Teknik sampling yang digunakan adalah sensus.
Metode Penelitian ini merupakan penelitian dengan metode kuantitatif yang
penelitian dilaksanakan di SMP Negeri Wonosari dengan populasi semua guru SMP
Negeri Wonosari. Jumlah guruSMP Negeri Wonosari adalah 95 orang
dengan rincian guru di SMP Negeri 1 Wonosari 45 orang dan guru di SMP
Negeri 2 Wonosari 50 orang. Variabel dalam penelitian ini yaitu variabel
terikat (dependent variabel) dan variabel bebas (independent variabel).
Variabel terikat dalam penelitian ini adalah Kinerja Guru (Y) sedangkan
variabel bebas dalam penelitian ini adalah Kepemimpinan Kepala Sekolah
(X1) dan Motivasi Kerja (X2).
Langkah 1. Teknik pengumpulan data merupakan faktor penting yang harus
Penelitian diperhatikan demi keberhasilan suatu penelitian serta untuk
memperoleh informasi yang dibutuhkan untuk mencapai tujuan
penelitian.
2. Uji signifikansi dengan uji t digunakan untuk mengetahui pengaruh
kepemimpinan kepala sekolah dan motivasi kerja terhadap kinerja
guru SMP Negeri Wonosari secara parsial. Uji signifikansi dengan
uji F digunakan untuk mengetahui pengaruh kepemimpinan kepala
sekolah dan motivasi kerja terhadap kinerja guru SMPNegeri
Wonosari secara simultan.
3. Uji validitas angket dilakukan untuk mengetahui valid atau tidaknya
instrumen angket dalam mengukur dan mengungkapkan data
responden yang sebenarnya secara tepat.
HasilPenelitian Hasil penelitian yaitu
(1)Kepemimpinankepalasekolahdanmotivasikerjasecarabersama-
samaberpengaruhsignifikanterhadapkinerja guru,
(2)Kepemimpinankepalasekolahberpengaruhsignifikanterhadapkinerja guru,
(3) Motivasikerjaberpengaruhsignifikanterhadapkinerja guru
SMPNegeriWonosari.
Hasil penelitian menunjukkan ada pengaruh kepemimpinan kepala sekolah
dan motivasi kerja terhadap kinerja guru SMP Negeri Wonosari dengan nilai
Fhitung sebesar (20.574) lebih besar dari nilai Ftabel sebesar (3.120) dengan
probabilitas 0.000.Besarnya pengaruh kepemimpinan kepala sekolah dan
motivasi kerja terhadap kinerja guru SMP Negeri Wonosari adalah 34 %.
Kekuatan Dalam jurnal ini sudah sangat baik pemaparan penelitiannya karena
Penelitian dilakukan dengan memperhatkan berbagai aspek penelitian yang membuat
penelitian ini baik di baca maupun dijadikan ebagai bahan pembelajaran lain
bag pembaca yang memerlukan jurnal tentang kepemimpinan Kepala
Sekolah. Dan agar semoga semakin banyak lagi pembacsa jurnal ini di
kemudian hari karena sangat bermanfaat sekali.
Kelemahan Ada berbagai kendala yang dihadapi dalam meningkatkan kinerja guruantara
Penelitian lain yaitu: (1) Kepentingan pribadibawahan (guru) terkadang luput
daripengawasan kepala sekolah. Hal inimenjadi kendala kinerja guru, guru
yangselalu mengutamakan kepentinganpribadinya saat menjalankan
tugasnyamengajar akan menjadikan tidakoptimalnya proses pelajar
mengajar. (2)Pembinaan oleh kepala sekolah belummencapai sasaran secara
tepat. Pembinaanyang tidak tepat sasaran ini misalnyamasih ada guru yang
belum mengerti akan tugas dan kewajibannya secara penuh.
Hasil Uji R2 menunjukkan masih ada variabel-variabel lain yang
harusdiperhatikan dalam penelitian ini.Penelitian-penelitian lebih
lanjut,hendaknya menambah variabel lain yangdapat mempengaruhi kinerja
guru, karenadengan semakin baik kinerja dari gurumaka akan berpengaruh
baik juga bagisekolah.
Kesimpulan Berdasarkan hasil analisis danpembahasan yang telah dilakukan padabab
sebelumnya, maka dapat disimpulkansebagai berikut: (1) Kepemimpinan
kepalasekolah (X1) dan motivasi kerja (X2)secara bersama-sama
berpengaruhsignifikan terhadap kinerja guru (Y) diSMP Negeri Wonosari.
Hal iniditunjukkan dari hasil analisis regresi linierberganda dengan
menggunakan uji-fdidapatkan nilai Fhitung>Ftabel(20.574>3.120) pada taraf
signifikan<0.05 yaitu 0.000. Semakin baikkepemimpinan kepala sekolah
danmotivasi kerja semakin baik pula kinerjaguru dalam menjalankan
tugasnya. (2)Kepemimpinan kepala sekolah (X1)berpengaruh secara
signifikan terhadapkinerja guru (Y) di SMP Negeri Wonosari.Hal ini
ditunjukkan dari hasil analisisregresi linier berganda denganmenggunakan
uji-t didapatkan nilai thitung >ttabel (2.468>1.993) pada taraf signifikan
<0.05 yaitu 0,016. Semakin baikkepemimpinan kepala sekolah semakinbaik
pula kinerja guru dalam menjalankantugasnya. (3) Motivasi kerja
(X2)berpengaruh secara signifikan terhadapkinerja guru (Y) di SMP Negeri
Wonosari.Hal ini ditunjukkan dari hasil analisisregresi linier berganda
denganmenggunakan uji-t didapatkan nilai thitung >ttabel (3.294>1.993)
pada taraf signifikan<0.05 yaitu 0.002. Semakin baik motivasikerja semakin
baik pula kinerja guru dalammenjalankan tugasnya. (4) Motivasi
kerjaberpengaruh dominan terhadap kinerjaguru. Hal ini ditunjukkan dari
hasil regresilinier berganda didapatkan nilai signifikanmendekati 0.000 yaitu
0.002. Semakintinggi motivasi kerja semakin baik pulakinerja guru dalam
menjalankan tugasnya.
referensi Arikunto, S. (2002). Prosedur penelitian Suatu Pendekatan Praktek.
Jakarta: PT Rineka Cipta.
http://jurnal.upi.edu/penelitianpendidikan/view/654/pengaruhkepemimpinan-
kepala-sekolahdan- iklim-kerja-sekolah-terhadapkinerja- guru.html
Tim Dosen Administrasi pendidikan Universitas pendidikan Indonesia.2009.
Manajemen Pendidikan.
Bandung: Alfabeta Wisnu Wardana, Ludi (2008) Analisis pengaruh motivasi
kerja, disiplin kerja, pendidikan dan pelatihan terhadap kinerja guru
sekolah dasar negeri di kecamatan Gayungan kota Surabaya. Jurnal
http://isjd.pdii.lipi.go.id/admin/jurnal/21081931.pdf.
saran Kepala sekolah SMP Negeri Wonosari disarankan lebih meningkatkan
pengawasan terhadap bawahan, sehubungan dengan pendelegasian
kekuasaan yang dibarengi dengan adanya
kepentingan pribadi bawahan. Kepala sekolah sebagai supervisor
harus lebih dalam membaca situasi saat melakukan pembinaan terhadap guru
sehingga pembinaan yang dilakukan dapat
mencapai sasaran dan membantu guru dalam menjalankan tugasnya. Kepala
sekolah SMP Negeri Wonosari dalam menjalankan fungsinya sebagai
innovator disarankan untuk dapat
meningkatkan lagi fungsinya sebagai innovator misalnya dengan
memberikan gagasan baru dalam kegiatan
pembelajaran.Kepala sekolah perlu lebih memotivasi guru misalnya dengan
pemberian penghargaan terhadap guru yang berprestasi atau menciptakan
kondisi di lingkungan kerja yang menyenangkan.
REVIEW JURNAL 2

Judul Pengaruh Gaya Kepemimpinan terhadap Komitmen


Organisasi Melalui Kepuasan Kerja Sebagai Variabel
Intervening
Jurnal Jurnal Ilmu Akuntansi
Download https://www.google.com/search?q=jurnal+Pengaruh+Gaya
+Kepemimpinan+terhadap+Komitmen+Organisasi+Melalui
+Kepuasan+Kerja+Sebagai+Variabel+Intervening&ie=utf-
8&oe=utf-8&client=firefox-b
Volume dan Halaman Volume 10 hal. 1-18
Tahun 2017
Penulis Arif darmawan1,marlinda Aulia putri2
Reviewer Varizi Anisa
Tanggal 12 November 2018

Tujuanpenelitian Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh gaya


kepemimpinan terhadap komitmen organisasi melalui
kepuasan kerja sebagai variabel intervening.
Subjek Penelitian Diarahkan terhadap Gaya Kepemimpinan Pada Komitmen
Organisasi Melalui Kepuasan Kerja SebagaiVariabel
Intervening
Assesment Data Menggunakan beberapa metode kuantitatis dan analisis

Metode Menggunakan metode kuantitatif dengan analisis data yaitu


regresi sederhana, analisis jalur dan uji sobel test.
Desain Penelitian, Pendekatan dalam penelitian ini
menggunakan pendekatan kuantitatif. Sumber data terdiri
dari data primer.
Alat yang dipergunakan dalam proses pengumpulan data
berupa kuesioner. Metode skala untuk instrument
menggunakan Skala Likert. Penelitian ini dilakukan pada
kampus di Batam yaitu: Politeknik Negeri Batam,
Universitas Batam, Universitas Internasional Batam,
Universitas Riau Kepulauan, Universitas Putera Batam,
Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Ibnu Sina.
Langkah Penelitian Menguji pengaruh gaya kepemimpinan terhadap kepuasan
kerja, mengkaji dan menguji pengaruh kepuasan kerja
terhadap komitmen organisasi dan mengkaji dan menguji
pengaruh gaya kepemimpinan terhadap komitmen
organisasi melalui kepuasan kerjas ebagai variabel
intervening.

Hasil Penelitian a. Karakteristik Responden


karakteristik umum responden meliputi perguruan tinggi,
jenis kelamin, usia, tingkat pendidikan, dan lama bekerja.
b.Validitas dan Reliabilitas Pengujian validitas
menggunakan Korelasi Pearson dan penguji anreliabilitas
menggunakan Cronbach Alpha.
c.Hasil Uji Asumsi Klasik Hasil Uji Normalitas
Ujinormalitas bertujuan untuk menguji apakah dalam
model regresi, variable terikat dan variable bebas keduanya
memiliki distribusi normal atau tidak
d.Hasil Uji Asumsi Klasik Hasil Uji Normalitas
Ujinormalitas bertujuan untuk mengujiapakah dalam
model regresi, variable terikat dan variable bebas keduanya
normal atau tidak.

Kekuatan Penelitian Pada jurnal ini dijelaskan secara sistematis teknik


pengumpulan data, identitas jurnal yang lengkap.
Dilengkapi dengan referensi jurnal
Kelemahan Penelitian Pada jurnal ini terdapat tabel yang kurang saya mengerti
Kesimpulan Kesimpulan dari hasil pengujian yaitu berdasarkan hasil
regresi dan uji sobel didapatkan bahwa gaya
kepemimpinan berpengaruh terhadap kepuasan kerja
karyawan. Gaya kepemimpinan menjadi factor penting
yang mempengaruhi perilaku kerja seperti kepuasan.
Kepuasan kerja berpengaruh terhadap komitmen
organisasi. Denganadanyadosen yang merasa puas maka
akan cenderung lebih setia kepada organisasi. Gaya
kepemimpinan berpengaruh terhadap komitmen organisasi
melalui kepuasan kerja sebagai variabel intervening.
Ketika gaya kepemimpinan mampu menciptakan suasana
yang baik dan efektif maka dosen akan merasa puas dalam
pekerjaan nya sehingga akan berdampak kepada dosen
menjadi setia dengan pekerjaannya dan tidak ingin pindah
dari pekerjaannya tersebut. Penelitian ini memiliki
beberapa keterbatasan diantaranya data yang digunakan
dalam penelitian ini menggunakan instrument kuesioner,
yang manahasil yang didapatkan dari responden bersifat
persepsi, objek pada penelitian ini hanya terbatas pada
dosen manajemen bisnis dan fakultas ekonomi saja,
kurangnya sikap kepedulian dan keseriusan dari responden
dalam menjawab, kuesioner yang digunakan kurang cocok
diaplikasikan keobjek penelitianya itu dosen.
referensi Allen, N. J., & Meyer, J. P. 1990. The Measurement and
Antecedents of Affective, Continuance and Normative
Commitment. Journal of Occupational Psychology, 63, 1-
18.
Arzi, S., & Farahbod, L. 2014. The Impact of Leadership
Style on Job Satisfaction : A Study of Iranian Hotels.
Interdisciplinary Journal Of Contemporary Research In
Business, 6 (3), 171-186.
Avolio, B. J., & Bass, B. M. 2004. Multifactor Leadeship
Questionnaire. Manual and sampler set. (3rd ed).
Redwood City, CA: Mind Garden.
Spector, P. E. 1997. Job satisfaction: Application,
Assessment, Causes, and Cpnsequences. Thousand Oaks,
CA: Sage.
Sreers, R. M., & Lyman, W. P. 1991. Motivation and Work
Behavior. Fifth Edition. Mc. Graw-Hill Edition.
Steers, R. M., & Porter, L. W. 1983. Motivation and work
behavior. Edisi 3. United States: McGraw-Hilll Book
Company.
Sugiyono. 2008. Metode Penelitian Administrasi. Bandung:
CV. ALFABETA.
Tanzil Lu, E. L. 2013. Relevansi Geder terhadap
Leadership Style dan Penerapan Result Control di Fakultas
Bisnis Program Studi S-1 Universitas "X". Jurnal Ilmiah
Mahasiswa Universitas Surabaya, 2 (1).
Tondok, M. S., & Andarika, R. 2004. The Correlation
Between Transactional - Transformational Leadership
Style Perception and Employees’ Job Satisfaction. Jurnal
PSYCHE, 1 (1), 35-49.

saran Saran untuk penelitian kedepan yaitu sampel dapat


dikembangkan meliputi dosen dan civitas perguruan tinggi,
dapat menambahkan variabel lain yang masih erat
hubungannya, misalnya turnover, kinerja kerja, ataupun
dengan variabel lainnya, sampel dapat diganti dengan
sektor lainnya seperti sektor perbankan, manufaktur
ataupun sektor lainnya.

Anda mungkin juga menyukai