Anda di halaman 1dari 2

PENYEBAB GONORE ?

Bakteri atau kuman


GONORE Neisseria gonorrhoeae.

APA ITU GONORE ?

Gonore atau yang lebih dikenal


dengan KENCING NANAH adalah
penyakit Infeksi Menular Seksual
yang disebabkan oleh bakteri
Neisseria gonorrhoeae.

DISUSUN OLEH Astrid


Sabarofek,S.Ked Beatrix Dilaporkan terdapat hingga 30.174
Linda, S.Ked Hasriyanti kasus baru pada tahun 2009 di
Parenta, S.Ked Novasari, Amerika Serikat.
S.Ked
Ryan Jefri, S.Ked
Insiden tertinggi terutama terjadi
pada usia :
SMF ILMU KESEHATAN MASYARAKAT Ingat!!! 15-1 9 tah un
FK UNCEN Penyakit ini dapat terjadi pada PRIA dan (wani ta)
WANITA 20-2 4 tah un
PUSKESMAS ABEPURA
(pri a)
2019
CARA PENULARAN TANDA DAN GEJALA APA YANG HARUS DILAKUKAN
GONORE ? GONORE ? JIKA ADA TANDA DAN GEJALA
TERSEBUT?

Melalui :
 Hubungan seksual PRIA
Suka berganti-ganti Awalnya : Rasa
pasangan dan tidak panas dan gatal
disekitar kelamin dan
menggunakan kondom
nyeri saat
 Bayi dengan ibu berhubungan
penderita gonore Wajib!!!
 Penggunaan peralatan Akhirnya : Keluar Segera Konsultasikan ke
mandi dengan cairan berwarna Dokter di Fasilitas
kekuningan (Nanah) Kesehatan terdekat
penderita gonore

STOP BERGANTI-
WAN I T A
GANTI PASANGAN
 Seringkali tanpa
bergejala JAGALAH
 Tandanya keluar KEBERSIHAN
cairan hijau KELAMIN
kekuningan dari BEROBAT HINGGA
Vagina disertai SEMBUH
rasa gatal dan
MENCUCI PAKAIAN
nyeri perut bawah DALAM SECARA
TERPISAH

Anda mungkin juga menyukai