Anda di halaman 1dari 29

LAPORAN

KEGIATAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI (PRAKERIN)

POLSEK

LONG IKIS
Jl.Negara Km.85 Kec.Long Ikis Kabupaten Tana Paser

DISUSUN OLEH :

NAMA : ABD. HANIF AL MUSLIM

NIS/NISN : 0383/002869268

KELAS : XI

JURUSAN : AKUNTANSI

YAYASAN PENDIDIKAN ISLAM AL-IKHLAS (YAPIA)

SMK AL-IKHLAS LONG KALI

2020
DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ...................................................................................... i

HALAMAN PENGESAHAN ....................................................................... ii

KATA PENGANTAR ................................................................................... iii

DAFTAR ISI .................................................................................................. iv

BAB I PENDAHULUAN

1. Latar Belakang Pelaksanaan Prakerin ........................................................ 6

2. Dasar Pelaksanaan ...................................................................................... 7

3. Manfaat Praktik Lapangan ......................................................................... 8

BAB II GAMBARAN UMUM POLSEK LONG IKIS

A. Latar Belakang Berdirinya Polsek Long Ikis………………………………. 9

BAB III KEGIATAN SELAMA PRAKRIN

A.Tugas Yang Diberikan Selama Prakerin Di Polsek Long Ikis………..….. 12

a.Melaksanakan Pelayanan Prima Di Fungsi

1.Di Fungsi INTELKAM…………………………………………………… 12

2.Di Fungsi BHABINKAMTIBMAS……………………………………… 12

b.Penerapan Program Jurusan Di Tempat Prakerin………………………... 13

a.Mengetik Berbagai Naskah………………………………………….. 13

1.Fungsi INTELKAM………………………………………………. 14

2.Fungsi BHABINKAMTIBMAS…………………………………. 14

BAB IV HAMBATAN-HAMBATAN

1.Hambatan Ditempat Prakerin……………………………………… 15

2.Hambatan Di Sekolah……………………………………………... 16
BAB V PENUTUP

1. Di Sekolah

a. Kritik.................................................................................................. 17

b. Saran .................................................................................................. 17

2. Di Tempat Prakerin

a. Kritik ................................................................................................. 18

b. Saran ………………………………………………………………. 18

LAMPIRAN

i
HALAMAN PENGESAHAN

PRAKTIK KERJA INDUSTRI (PRAKERIN)

POLSEK LONG IKIS

DISUSUN OLEH :

NAMA : ABD.HANIF AL MUSLIM

NIS : 0383/002869268

KELAS : XI

JURUSAN : AKUNTANSI

Menyetujui,

Pembimbing Kantor Guru Pembimbing

AGUS MARYANA ABDULKARIM,S.pd

AIPTU NRP 73110480

Menyetujui,

Kepala Kepolisian Sektor Long Ikis Ketua Panitia Prakerin

TATOK TRI HARYANTO. SH ABD.RAHMAN,SP

AKP NRP 69120367

Kepala SMK Al-Ikhlas Long Kali

Jemael,S.pd.I

NIP.196021019930610

ii
KATA PENGANTAR

Assalamualaikum Wr.Wb

Puji Syukur Alhamdulilah atas Kehadirat Allah Swt Karena Berkat

Rahmat dan Hidayah Nya Penulis telah menyelesaikan Laporan prakerin

ini. Walaupun dengan hambatan - hambatan dalam mengumpulkan

sumber-sumber Laporan prakerin sehingga penulis mampu dan bisa

menyelesaikan Laporan Praktek Kerja Industri yang dilaksanakan di

Polsek Long Ikis sebagai Tugas Akademik yang ditetapkan Sekolah.

Pada kesempatan ini Penulis memberikan Penghargaan dan Ucapan

terima kasih yang sebesar- besarnya Kepada semua pihak yang telah

membantu sehingga terselesaikannya Laporan ini terutama Kepada :

1. Bapak Jemael,S.pd Selaku Kepala Sekolah SMK Al-ikhlas Long Kali


yang telah memberikan kesempatan Prakerin.

2. Bapak Akp Tatok Tri Haryanto,SH selaku Kapolsek Long Ikis yang telah
memberikan kesempatan kepada siswa SMK AL-IHLAS Longkali dalam
kegiatan Prakerin

3. Bapak Aiptu Agus Maryana Selaku Pembimbing Kantor yang telah


memberikan Arahan dan Bimbingan kepada Penulis Sehingga Siswa
mampu menyelesaikan Laporan Prakerin

4. Kepada Seluruh Kepala Unit masing masing Fungsi di Polsek Long Ikis,
Kasium , Anggota Polsek Long Ikis yang telah menjadi Narasumber
dalam penyelesaian Laporan Prakerin ini.

5. Bapak Abdul Karim.Spd, selaku Pembimbing Prakerin di SMK Al-Ikhlas


longkali.
6. Seluruh Guru SMK Al-ihlas longkali yang telah membantu Kelancaran
Prakerin.

Nara sumber dan sahabat-sahabatku yang selalu memberikan dukungan

serta do’a sehingga dapat diselesaikannya Laporan ini, semoga segala

bantuan dan bimbingan yang telah di berikan kepada Penulis mendapat

Berkah dan balasan-Nya , Penulis menyadari bahwa dalam penyajian

Laporan Prakerin ini masih banyak kekurangan jauh dari Sempurna,

Penulis mengharapkan adanya kritik dan saran yang sifatnya membangun

demi kesempurnaan dan pengalaman dalam kegiatan Praktik Industri di

masa akan datang. Penulis hanya bisa ber do’a semoga Laporan ini dapat

bermanfaat dan dapat dijadikan pengetahuan dan pembelajaran bagi kita

semua.

Wassalamualaikum Wr. Wb

Long Ikis, 12 Mei 2020

Penyusun

Abd. Hanif Al-Muslim

v
BAB I

PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG PELAKSANAAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI


Kegiatan praktek kerja industry (prakerin) merupakan kurikulum
pendidikan sekolah menengah kejuruan (SMK) yang mendukung kegiatan
belajar mengajar siswa melalui kegiatan praktek kerja secara langsung di
dunia kerja sesuai dengan program studi tertentu untuk mencapai keahlian
kerja sebagai bekal untuk bekerja secara professional.
Untuk mewujudkan tujuan tersebut, maka diterapkan suatu system
pendidikan yang dikenal dengan istilah “praktek kerja industri (prakerin)”.
Sistem ini merupakan suatu bentuk penyelenggaraan pendidikan keahlian
professional yang memadukan secara sistematis program pendidikan
disekolah dengan program penguasaan keahlian melalui kegiatan bekerja
secara langsung dan terserah untuk mencapai tingkat keahlian professional
tertentu.
Keahlian profesional hanya dapat dikuasai melalui cara
mengerjakan langsung pekerjaan pada bidang profesi yang ada dalam
dunia kerja. Sehubungan dengan itu, maka siswa SMK pada jenjang
tertentu diwajibkan mengikuti kegiatan praktek kerja secara langsung.
B. LANDASAN PELAKSANAAN
Adapun yang menjadi dasar pelaksanaan atau landasan diadakannya
kegiatan Praktek Kerja Industri (prakerin) sebagai berikut :
1. PP No.39 tentang peran serta masyarakat dalam pendidikan
nasional.
a. Pasal 4 butir 87 secara tegas menyebutkan bahwa bentuk
dan sifat peran masyarakat antara lain :”pemberian Magang
atau kerja lapangan”.

6
2. KEMENDIKBUD No.0490/U/1992
a. Pasal 30 ayat 3 dan 4 yang berbunyi, “kegiatan unit produksi di
SMK antara lain mengupayakan produksi praktek magang di
dunia usaha.
b. Pasal 33 yang berbunyi, “kerjasama SMK dengan dunia usaha
antara lain meliputi kegiatan prakerin atau praktek kerja
industri”.
3. KEMENDIKBUD No.0080/U/1993 tentang kurikulum SMK.
4. KEMENDIKBUD No.0490/U/1992 tentang sekolah menengah.
C. TUJUAN PELAKSANAAN PRAKERIN
Adapun tujuan dilaksanakannya kegiatan praktek kerja industri (prakerin)
sebagai berikut :
1. Mengembangkan dan menerapkan pengetahuan, wawasan, dan
keterampilan yang diperoleh di tempa tprakerin.
2. Memberikan kesempatan pada siswa agar mengenal dunia
kerja yang sesungguhnya.
3. Untuk mencapai visi dan misi SMK Al-Ikhlas Long-Kali
4. Melatih disiplin dan rasa tanggung jawab siswa dalam
melaksanakan setiap tugas yang diberikan.
5. Melatih mental dan kepribadian siswa dalam menghadapi
setiap keadaan yang ada dimasyarakat dan dunia kerja.
D. MANFAAT PELAKSANAAN PRAKERIN
Adapun beberapa manfaat dari pelaksanaan kegitan praktek kerja industri
(Prakerin) sebagai berikut :
1. Bagi Siswa
a. Mendapatkan pengetahuan dan pengalaman seputar dunia kerja.
b. Melatih sikap disiplin dan rasa tanggung jawab.
c. Sebagai bentuk pengakuan dan penghargaan bahwa pengalaman
kerja sebagai bagian dari pendidikan.

7
d. Memberikan keuntungan bagi siswa itu sendiri, karena keahlian
yang tidak diajarkan disekolah didapatkan ditempat prakerin.
2. Bagi Sekolah
a. Menjalankan kewajiban undang-undang.
b. Meningkatkan citra dan eksistensi sekolah.
c. Meningkatkan popularitas sekolah di mata masyarakat.
d. Memberikan konstribusi dan tenaga kerja bagi perusahaan.
3. Bagi Industri .
a. Mendapatkan tenaga kerja sementara yang dapat meringankan
pekerjaan mereka.
b. Mendukung program pendidikan pemerintah.
c. Meningkatkan citra pihak instansi.

8
BAB II

GAMBARAN UMUM POLSEK LONG IKIS

A. Latar Belakang Polsek Long Ikis

Sebelum berdirinya Polsek Long Ikis di Dusun Simpang Pait Desa Pait,

Polsek Long Ikis berdiri dikawasan Kelurahan Long Ikis yang bersebelahan dengan

Sungai Sekurou dan tempatnya kurang strategis dan lebih rendah datarannya ,

apabila musim penghujan Kantor Polsek Long Ikis sering mengalami kebanjiran.

Maka akhirnya Polsek Long Ikis berpindah di kawasan Desa Simpang Pait dan

diresmikan Kira- kira pada Tanggal 23 Mei 1992 oleh Waka Polda Kaltim Drs.

Soedarsono.

Kantor Polsek Long Ikis di Desa Pait tempatnya Strategis dan datarannya

lebih tinggi dan berada di Lintas Jalan Negara yang menghubungkan Kabupaten

Paser dan Kabupaten Penajam Paser Utara dan antara Kalimantan Timur dan

Kalimantan Selatan sehingga setiap perhubungan Lalu Lintas dapat di monitor dan

Segera di Antisipasi baik pelanggaran maupun Kriminilitas. Sampai saat ini Polsek

Long Ikis sudah berdiri kurang lebih 28 ( Dua Puluh Delapan ) Tahun. Seiring

dengan kemajuan Tekhnologi dan pesatnya kepadatan penduduk di Kecamatan

Long Ikis dan Jumlah Desa serta Kelurahan yang banyak dan penduduk yang

heterogen tidak seimbang dengan jumlah personil yang ada di Polsek Long Ikis

sehingga untuk menekan dan memberikan rasa aman kepada masyarakat di

9
Kecamatan Long Ikis maka setiap Anggota Melakukan Pembinaan lebih dari 1

(Satu) Desa, Anggota Polsek Long Ikis di tuntut harus mampu melakukan

pembinaan di Desa,di karnakan banyaknya Desa dan Kelurahan maka di

Kecamatan Long Ikis yang jarak dari Desa ke Desa sangat Jauh maka Desa-Desa

dan Kelurahan di Kecamatan Long Ikis dapat di Kategorikan Menjadi Desa

Pantauan, Desa Binaan, dan Desa Jangkauan.

Polsek Long Ikis di pimpin Oleh seorang perwira pertama dari lulusan

Akpol maupun Secapa dari pangkat Ipda sampai dengan Akp yang di sebut

Kapolsek (Kepala Kepolisian Sektor) dan Sampai saat ini telah mengalami

pergantian Kapolsek kurang lebih 22 ( Dua Puluh Dua ) Kapolsek,hingga sekarang

ini Kapolsek dijabat dari Lulusan Secapa berpangkat Akp (Kapten),Anggota Polsek

Long Ikis Sekarang ini berjumlah 1(Satu) Kapolsek dan 19 ( Sembilan Belas )

Anggota dari Pangkat Aiptu sampai dengan Bripda yang di isi oleh 2 (Dua)

Anggota Polisi Wanita (Polwan) berpangkat Briptu.di Polsek Long Ikis terdapat 5

(Lima) Satuan Fungsi yaitu Fungsi Reskrim,Intelkam,Lalu Lintas,Binmas dan

Satuan Sabhara,selain Satuan fungsi tersebut terdapat pula Satuan yang nutuk

mengurus Administrasi yang dinamakan Satuan Administrasi Umum (Sium),setiap

Satuan Fungsi di Polsek Long Ikis di Kepalai oleh Kepala Unit yang disingkat

Kanit.terdapat 5 (Lima) Unit yaitu Kanit Reskrim,Kanit Intelkam,Kanit

Binmas,Kanit Lantas,Kanit Sabhara,Selai Penindakak segala ,

10
Kriminalitas Polsek Long Ikis melaksanakan Pembinaan kepada Masyarakat yang

tujuannya agar

Masyarakat lebih dekat dengan Polri Khususnya Polsek Long Ikis maka

Masyarakat menjadi Mitra Polri yang dapat membantu Polri dalam melakukan

Penindakan Kejahatan sehingga Masyarakat merasa aman.

11
BAB III

KEGIATAN SELAMA PRAKERIN

A. Tugas yang di berikan Selama Prakerin di Kantor Polsek Long Ikis.

a. Melaksanakan Pelayanan Prima di Fungsi.

1. Di Fungsi Intelkam

1.1.Melaksanaan Tugas Pengetikan Surat Keterangan Catatan Kepolisian

(SKCK), Pengetikan Surat Ijin Keramaian (SIK) kepada pemohon.

1.2.Pembuatan Laporan-laporan

1.2.1. Laporan Bulanan

1.2.2. Register Surat Masuk maupun Surat Keluar

1.3.Ketercapaian Tugas Selesai

1.4.Keterangan dalam pelaksanaan Prakerin di Fungsi Intelkam tidak ada

hambatan.

2. Di Fungsi BHABINKAMTIBMAS

1.1 Mengetik Laporan-laporan Babinkamtibmas.

1.1. 1.Laporan Bulanan Binmas dan Babinkamtibmas

1.1. 2.Meregister Surat baik masuk maupun keluar.

12
1.1.3 Mendisposisi surat.

1.1. 4.Membuat Laporan Hasil kegiatan.

1.2.Ketercapaian Tugas Selesai

1.3.Keterangan Dalam Pelaksanaan Prakerin Di Fungsi Bhabinkamtibmas

Tidak Ada Hambatan

b. Penerapan Program Jurusan Di Tempat Prakerin

B. Uraian Pelaksanaan Tugas

a. Mengetik berbagai Naskah

1. Di Fungsi Intelkam.

Siswa Prakerin mengetik dan memberikan Pelayanan Prima di Fungsi

Intelkam adalah melaksanakan pelayanan yang di berikan kepada masyarakat

dalam hal ini di sebut dengan pemohon yang memerlukan pelayanan dari fungsi

Intelkam dalam bentuk Surat yang di sebut Surat Keterangan Catatan Kepolisian

yang di singkat SKCK yang dulu disebut Surat Keterangan Kelakuan Baik

(SKKB) yang diberikan kepada masyarakat yang diperlukan untuk melamar

pekerjaan dan keperluan lainnya bisa diperuntukan Melamar Pekerjaan ataupun

untuk Pindah Alamat,akan tetapi dalam pelayanan SKCK ini pemohon harus

menyertai Sidik Jari/Rumus Sidik Jari yang dikeluarkan atau di buat di Polres

Paser,adapun persyaratan untuk mendapatkan SKCK tersebut para,

13
pemohon/masyarakat harus melengkapi persyaratan-persyaratan yang diperlukan

antara lain Foto Copy Kartu Tanda Penduduk (KTP),Foto Copy Akta

Kelahiran/Ijasah,foto Copy artu Keluarga (KK),6 (Enam) lembar Past Foto

berwarna,Rumus Sidik Jari yang dikeluarkan Polres Paser,Map Warna Merah

bagi pemohon pria dan map warna kuning bagi pemohon perempuan masing-

masing 6(Enam) lembar.Selain memberikan Pelayanan Prima dalam bentuk

SKCK di Fungsi Intelkam memberikan pelayanan berupa Surat Ijin Keramain

yang digunakan untuk keperluan Hajatan baik Pernikahan maupun Sunatan dan

kegiatan lainnya.

2. Di Fungsi Bhabinkamtibmas

Fungsi Binmas mengetik Menggunakan Ms Word Laporan Babinkamtibmas yang

diketik setap bulan,Laporan hasil Kegiatan Penyuluhan.

b. Penerapan Program Jurusan di Tempat Prakerin.

1. Mengetik Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK), Surat Ijin Keramaian

(SIK),

2. Mengetik Laporan Harian INTELKAM (LAPHAR),Mengetik Laporan

Harian Khusus INTELKAM (LAPHARSUS) ,untuk Fungsi Binmas mengetik

Menggunakan Ms Word Laporan Babinkamtibmas yang diketik setap

bulan,Laporan hasil Kegiatan Penyuluhan.

14
BAB IV

HAMBATAN-HAMBATAN

1. Hambatan di Tempat Prakerin

a. Penyediaan Sarana Komputer masih kurang sehingga Siswa Prakerin dalam

pengerjaan/pengetikan terkadang terbatas.

b. Anggota Piket di Polsek Long Ikis sistem yang berlaku sistem giliran sehingga

Siswa Prakerin apabila ada pengerjaan/mengetik surat agak sulit susah untuk

berkoordinasi sehingga adakalanya berbeda dalam penyampaian aturan pembuatan

surat-surat.

c. Pembimbing Kantor jarang ada di tempat dikarenakan melaksanakan tugas

diluar/lapangan sehingga Siswa Prakerin agak sulit untuk bertanya apabila dalam

mengetik/mengerjakan tugas ada yang rumit dan ragu-ragu dalam pengerjaannya.

d. Mesin Printer yang ada di Tempat Prakerin sangat terbatas sehinnga apabila ada

kerusakan mesin printer tersebut harus bergilir antar fungsi.

e. Komputer ditempat Prakerin sering mengalami Masalah sehingga berpengaruh

kepada siswa Prakerin di dalam pengetikan.

15
2. Hambatan di Sekolah

a. Kurangnya pembekalan masalah Laporan, sehingga dalam pembuatan laporan

terjadi kesulitan.

b. Masih Jarang Guru pembimbing dalam hal memonitoring Siswa Prakerin ke tempat

prakerin sehingga Siswa Prakerin kurang terarah.

c. Terkadang Banyaknya Tugas yang diberikan dari Pihak Sekolah kepada Siswa

Prakerin yang sedang melaksanakan Prakerin sehingga Siswa Prakerin terkadang

kurang terfokus dalam pelaksanaan Prakerin.

d. Kurangnya Koordinasi antara Siswa Prakerin dan Guru pembimbing sehingga

Siswa Prakerin terkadang masih ragu dalam melaksanakan tugas Prakerin.

e. Intensitasnya Pembekalan ditambah agar siswa Prakrein lebih siap dalam

melaksanakan Prakerinnya.

16
BAB V

PENUTUP

A. Di Sekolah

Kritik:
1. Pembekalan Siswa Prakerin di tambah.
2. Lebih diperketat lagi dalam hal penggunanaan sarana Komunikasi antara lain
Handphone.
3. Lebih ditingkatkan lagi Guru pembimbing berkunjung ke Tempat Prakerin.
4.Berikan perhatian dan penilaian kepada Siswa Prakerin yang sesuai dengan
hasil kinerja siswa prakerin di tempat prakerin.
5. Tetap Lakukan Koordinasi dengan Pembimbing Kantor untuk mempermudah dalam
hal kesulitan-kesulitan yang dialami Siswa Prakerin ditempat Prakerin.

Saran:
1.Guru pembimbing agar lebih giat lagi dalam berkunjung ke tempat Prakerin.
2.Selalu memberikan Masukan kepada Siswa Prakerin apabila Siswa Prakerin
mengalami Kesulitan-kesulitan ditempat Prakerin.
3.Mengetahui Kesulitan-kesulitan Siswa Prakerin dalam penerapan hasil
pembekalan di tempat prakrin.
4.Pihak Sekolah agar lebih pas dalam menempatkan Siswa Prakerin sesuai dengan
jurusannya.
5.Agar siswa sebelum melaksanakan Prakrin ditempat prakrin benar benar di bekali
kemampuan sesuai dengan jurusannya.

B. Di Tempat Prakerin.

Kritik:
1. Selain Pembimbing Kantor diharapkan kepada Anggota Polek Long Ikis agar selalu
memberikan arahan kepada Siswa Prakerin.
2. Dalam memberikan Pelayanan Prima Agar Polsek Long Ikis selalu mengambil
langkah cepat sehingga pelayanan puas.

17
3. Jangan merasa cepat puas dalam memberikan pelayanan dikarenakan masih ada
tugas tugas lainnya selain pelayanan.

4. Para Kanit yang mepunyai tanggung jawab disetiap ruangan fungsi agar selalu
memberikan arahan kepada Siswa Prakerin.
5. Anggota Polsek Long Ikis selain Pembimbing Kantor tetap memberikan arahan dan
menjadi nara sumber dalam pembuatan Lapkrin.

Saran:
1.Terus Tingkatkan pelayanan kepada Masyarakat agar masyarakat merasa puas.
2.Terus Jalin Komunikasi antara Pembimbing Kantor dengan Guru Pembimbing.
3.Tetap Laksanakan Koordinasi secara berjenjang dan menyambung sehingga
hubungan tetap terjalin.
4. Antisipasi segala hal hal kemungkinan tindak pidana agar masyarakat aman dan
kondusif.
5. Kepada Anggota Polsek Long Ikis terus tingkatkan dan tetap waspada dalam
melaksanakan tugas dan tanggungjawabnya.

18
1. Pelayanan Masyarakat

2. Membantu Memasang Baliho Selamat Datang

2
3. Penanaman Pohon Polsek Long Ikis

4. Membantu Mengecat Ruangan

21
5. Upacara Pagi

6. Setelah Melakukan Penanaman Pohon

22
ABSENSI PRAKTIK KERJA INDUSTRI

TAHUN PELAJARAN 2019/2020

NAMA : Abd.Hanif Al Muslim

NIS/NISN : 0383/002869268

PROGRAM STUDI :Akuntansi

TEMPAT PRAKERIN : Polsek Long Ikis

Hari/Tanggal Waktu Paraf Hari/Tanggal Waktu Paraf


Datang Pulang Datang Pulang
Rabu,08 jan 2020 07:00 15:00 Rabu,12 feb 2020 07:30 15:00
Kamis,09 jan 2020 07:30 15:00 Kamis,13 feb 2020 07:30 15:00
Jum’at,10 jan 2020 07:00 15:00 Jum’at,14 feb 2020 07:30 15:00
Senin,13 jan 2020 07:20 15:00 Senin,17 feb 2020 07:30 15:00
Selasa,14 jan 2020 07:30 15:00 Selasa,18 feb 2020 07:30 15:00
Rabu,15 jan 2020 07:20 20:00 Rabu,19 feb 2020 07:30 15:00
Kamis,16 jan 2020 07:20 15:00 Kamis,20 feb 2020 07:30 15:00
Jum’at,17 jan 2020 07:00 15:00 Jum’at, 21 feb 2020 07:30 15:00
Senin,20 jan 2020 07:00 15:00 Senin,24 feb 2020 07:15 15:00
Selasa,21 jan 2020 07:20 15:00 Selasa,25 feb 2020 07:15 15:00
Rabu,22jan 2020 07:15 15:00 Rabu,26 feb 2020 07:30 15:00
Kamis,23 jan 2020 Sakit Sakit Kamis,27 feb 2020 07:30 15:00
Jum’at,24 jan 2020 Sakit Sakit Jum’at,28 feb 2020 07:30 15:00
Senin,27 jan 2020 07:30 15:30 Sab’tu,29 feb 2020 07:30 15:00
Selasa,28 jan 2020 07:30 15:00 Minggu,01 mar 2020 07:30 15:00
Rabu,29 jan 2020 07:20 15:00 Senin,02 mar 2020 07:30 15:00
Kamis,30 jan 2020 07:15 15:00 Selasa,03 mar 2020 07:30 15:00
Jum’at,31 jan 2020 07:30 15:00 Rabu,04 mar 2020 07:30 15:00
Senin,03 feb 2020 07:30 15:00 Kamis,05 mar 2020 07:30 15:00
Selasa,04 feb 2020 07:20 15:00 Jum’at,06 mar 2020 07:30 15:00
Rabu,05 feb 2020 07:20 15:00 Senin,09 mar 2020 07:30 15:00
Kamis,06 feb 2020 07:30 15:00 Selasa,10 mar 2020 07:30 15:00
Jum’at,07 feb 2020 07:30 15:00 Rabu,11mar 2020 07:30 15:00
Senin,10 feb 2020 07:30 15:00 Kamis,12 mar 2020 07:30 15:00

23
AGENDA HARIAN SISWA

PRAKTEK KERJA INDUSTRI (PRAKERIN)

JURUSAN : AKUNTANSI

SMK AL-IKHLASLONG KALI

NAMA : Abd. Hanif Al Muslim

NIS : 0383

TEMPAT PRAKERIN : Polsek Long Ikis

NO HARI/TANGGAL KEGIATAN TTD KETERANGAN


PEMBIMBING
1 RABU/08 -Patroli
JANUARI 2020 -Pembuatan sktlk
-pmbukuan arsip
2 KAMIS/09 -patroli
JANUARI 2020 -pembukuan laporan
3 JUM’AT/10 Sakit
JANUARI 2020
4 SENIN/13 -pembukuan dan mengisi
JANUARI 2020 buku register
5 SELASA/14 -ikut mendamping patroli
JANUARI 2020 -pembukuan register
6 RABU/15 -mengetik laporan unit
JANUARI 2020 intel
7 KAMIS/16 -mengisi buku mutasi
JANUARI 2020 penjagaa
8 JUM’AT/17 -gotong royog kebersihan
JANUARI 2020
9 SENIN/20 -mengisi buku mutasi
JANUARI 2020 penjaga
-mengisi buku register
skltkb
10 SELASA/21 Sakit
JANUARI 2020
11 RABU/22 Sakit
JANUARI 2020
12 KAMIS/23 -mengisi buku mutasi
JANUARI 2020 penjagaan
-mengisi buku register
sktlkb
13 JUM’AT/24 -mengisi buku mutasi
JANUARI 2020 penjagaan
-mengisi buku register
sktlkb
-mengetik laporan unit
intel
14 SENIN/27 -mengisi buku mutasi
JANUARI 2020 penjagaan
-mengisi buku register skck
15 SELASA/28 -mengisi buku mutasi
JANUARI 2020 penjagaan
-mengisi buku register
sktlkb
-mengisi laphar unit intel
16 RABU/29 -mengregister skck
JANUARI 2020 -mengisi buku register
laphar unit intel

17 KAMIS/30 -membersihkan dan


JANUARI 2020 merapikan ruang korsa
-menutup buku register
kanil intakam
18 JUM’AT/31 -mengetik dan
JANUARI2020 menempelkan rekaputulasi
anggaran polsek long ikis
TA.2020
19 SENIN/03 -meregister lapinfo unit
JANUARI 2020 intel
-mengarsipkan lapinfo unit
intel
20 SELASA/04 -Mentup buku unit kasium
JANUARI 2020 -mengarsibkan dan
meregister skck
21 RABU/05 -membuat sktlk
FEBRUARI 2020 -mengarsibkan sktlk
-meregister sktlk
22 KAMIS/06 -membersihkan ruang kerja
FEBRUARI 2020
23 JUM’AT/07 -gotong royong
FEBRUARI 2020 membersihkan kantor
24 SENIN/10 -mengetik atau menyusun
FEBRUARI 2020 kegiatan unit intel
25 SELASA/11 -menyiapkan rapat
FEBRUARI 2020 pertemuan
-membuat sik
26 RABU/12 -meregister dan
FEBRUARI 2020 mengarsipakan sik
-mengregister dan
mengarsipkan skck
-meregister dan
mengarsipkan sktlk

27 KAMIS/13 -meregister dan


FEBRUARI 2020 mengarsipkan sktlk
28 JUM’AT/13 -membersihkan dan
FEBRUARI 2020 mengecat mushollah
29 SENIN/14 -membersihkan ruang kerja
FEBRUARI 2020
30 SELASA/15 -mengetik renggiat unit
FEBRUARI 2020 intelkam
-mengregister dan
mengarsipakan skck

31 RABU/16 -mengetik atau menyusun


FEBRUARI 2020 renggiat unit intel
32 KAMIS/17 -mengetik dan menyusu
FEBRUARI 2020 renggiat unit intel
33 JUM’AT/18 -mengregister dan
FEBRUARI 2020 mengarsipkan skck
34 SENIN/21 -mengisi buku renbutyan
FEBRUARI 2020 skck ik
-mengisi buku surat rahasia
ik
-mengisi buku penerimaan
pnbp skck ik
35 SELASA/22 -mengetik laphar unit intel
FEBRUARI 2020 -menemani patroli
36 RABU/23 -membuat sktlkb
FEBRUARI 2020 Mengregister dan
mengarsipkan sktlkb
37 KAMIS/24 -membuat sktlkb
FEBRUARI 2020 -mengregister dan
mengarsipkan sktlkb
38 JUM’AT/25 -menemani patroli
FEBRUARI 2020
39 SAB’TU/29 -mengikuti pertemuan saka
FEBRUARI 2020 bhayankara
-bersih-bersih
40 MINGGU/29 -bersih- bersih
FEBRUARI 2020
41 SENIN/02 MARET -mengarsipkan sik
2020
42 SELASA/03 -mengarsipkan sik
MARET 2020 Menemani patroli
43 RABU/04 MARET -mengregister dan
2020 mengarsipkan sktlk
Mengregister skck
44 KAMIS/05 -mengregister dan
MARET 2020 mengarsipakn skck
45 JUM’AT/06 -mengetik laphar unit
MARET 2020 intelkam
-membuat sik
46 SENIN/09 MARET Mengregister dan
2020 mengarsipakn sktlk
47 SELASA/10 -menemani patroli harga
MARET 2020 pasar
-mengetik laphar unit ik
-meregister dan
mengarsipkan sktlk

24

Anda mungkin juga menyukai