Anda di halaman 1dari 5

POLITEKNIK KESEHATAN KEMENTERIAN KESEHATAN JAKARTA III

PROGRAM STUDI ALIH JENJANG SARJANA TERAPAN DAN PROFESI KEBIDANAN


Jl. Melati 2 No.15 RT.001/RW.009, Jatiwarna, Pondok Melati, Kota Bekasi,
Jawa Barat 17415 Telp. 02184978693
Nama : Asry Wuri Dewi
NIM : P3.73.24.1.20.142
Tempat Praktek : RS. Pelabuhan Jakarta
Pembimbing : Yuliasari.SST.,MKM
Hari /Tanggal : Selasa / 6-4-2021

MANAJEMEN KEBIDANAN PADA IBU HAMIL

Nomor Register : 312252

DATA SUBJEKTIF
1. Identitas
Biodata Ibu Suami
Nama : Ny. M H Tn. S H
Umur : 31 tahun 36 tahun
Suku/Bangsa : Batak Batak
Agama : kristen kristen
Pendidikam : SMA SMA
Pekerjaan : IRT Karyawan
Alamat : Jln baru gg II No 10-11 RT 11 Jln baru gg II No 10-11 RT 11 RW
RW 11 Cilincing 11 Cilincing
No.Telepon : 0813xxxxxxx

DATA SUBJEKTIF
2. Kunjungan saat ini : Kunjungan Pertama V Kunjungan Ulang
3. Keluhan Utama : kontrol kehamilan tidak ada keluhan

4. Riwayat Menstruasi
Menarche : umur ...12.... tahun Sifat darah : Cair
Siklus Haid : ....28...... hari Bau al : Tidak berbau
Lama Haid : 5-7 hari Flour albus : (-)
HPHT 1 : 29-7-2020 Taksiran Persalinan : 6-5-2021
5. Riwayat Kehamilan Ini
a. Riwayat ANC
Tes Kehamilan dilakukan oleh : Bidan
Riwayat ANC
ANC sejak umur kehamilan 8 minggu ANC di puskesmas
Frekuensi :
Trimester I : 2X
Trimester II : 2X
Trimester III : 2X
Pergerakan janin yang pertama pada umur kehamilan : belum merasakan gerak
janin, pergerakan janin dalam 24 jam terakhir – kali
b. Riwayat Imunisasi
Imunisasi TT 1 : Diberikan pada saat catin
Imunisasi TT 2 : Diberikan
Imunisasi TT 3 : Diberikan
Imunisasi TT 4 : -
Imunisasi TT 5 : -
6. Riwayat Kehamilan, Persalinan dan Nifas yang lalu
Anak Hidup : -

7. Riwayat Perkawinan
Menikah 1 kali, usia saat menikah 25 tahun, lama pernikahan 6 tahun
8. Riwayat Kontrasepsi yang digunakan
-
9. Pola Aktifitas Sehari-Hari
a. Pola Nutrisi Makan Minum
 Frekuensi : 3 kali/hari Sesuai kebutuhan
 Macam : Sayur, lauk protein Air putih
hewani dan nabati buah
 Jumlah : Sesuai kebutuhan ±4-6 liter
 Keluhan : - -

b. Pola eliminasi BAB BAK


 Frekuensi : 1X/hari ±8 kali/hari
 Warna : Agak gelap Jernih
 Bau : ada amoniak
 Konsistensi : 1x/hari sering
10. Pola Aktivitas
a. Kegiatan Sehari – Hari
menyapu, mengepel, memasak

b. Istirahat/Tidur
 Tidur Siang : 3 Jam/ Hari
 Tidur Malam : 8 Jam/ Hari
c. Seksualitas
Frekuensi :2-3 x dalam seminggu
d. Personal Hygiene
Kebiasaan Mandi : 2 Kali/Hari
Kebiasaan Membersihkan Alat Kelamin : Setelah BAK dan BAB
Kebiasaan Menganti Pakaian Dalam : 2-3 Kali/Hari
11. Riwayat Kesehatan
a. Penyakit Sistemik Yang Pernah/Sedang Di Derita
Tidak ada
b. Penyakit Yang Pernah/Sedang Diderita Keluarga
Diabetes, jangtung, asma, hypertensi Tidak ada
c. Riwayat Keturunan Kembar
Tidak ada
d. Riwayat Alergi
Obat dan makanan Tidak ada
e. Riwayat Konsumsi Alkohol Dan Merokok
Tidak pernah
f. Riwayat Konsumsi Obat-Obatan
Tidak pernah
12. Riwayat Psikososial
a. Sikap Dan Respon Terhadap Kehamilan
Merasa senang dan Menerima kehamilannya
b. Kekhawatiran Selama Kehamilan Ini
Tdak ada
c. Respon Keluarga Terhadap Kehamilan
Mendukung kehamilan ini
d. Dukungan Suami Dan Keluarga
Suami medukung kehamilan sekarang
e. Persiapan Persalinan
Penolong : Dokter
Tempat : Rumah sakit
Pendonor : Saudara sepupu
Transportasi : Mobil
Pakaian Persalinan : Sudah disiapkan

DATA OBJEKTIF
1. Pemeriksaan Fisik
a. Keadaan Umum :
Keadaan Emosional : Baik
Kesadaran : Compos mentis
b. Tanda Vital
Tekanan Darah : 120 /80mmHg
Nadi : 98x / Menit
Pernafasan : 20 x / Menit
Suhu : 36,3 ºC
c. Tinggi Badan : 155 Cm
Berat Badan : Sebelum hamil : 65 Kg Sesudah hamil : 77 Kg
Lila : 30 Cm
d. Kepala Dan Leher
Rambut : Bersih
Edema Wajah : Tidak ada
Cloasma Gravidarum : Tidak ada
Mata : Ikterik(-), tidak tampak anemia
Hidung : Tidak ada polip
Mulut : Tidak pucat, lidah bersih
Leher : Tidak ada pembengkakan kelenjar tyroid
e. Payudara
Bentuk : Simetris
Areola Mammae : Hyperpigmentasi
Putting Susu : Menonjol
Colostrum : Belum keluar
f. Abdomen
Bekas Luka : Tidak ada
Striae Gravidarum : Ada
Tinggi Fundus Uteri : 32 cm
Palpasi Leopold :
Leopold I : Difundus ibu teraba bulat, lunak dan
tidak melenting
Leopold II : Disebelah kanan perut ibu teraba
tahanan memanjang seperti papan
sebelah kiri teraba bagian-bagian kecil
janin
Leopold III : Dibagian bawah perut ibu teraba bulat,
keras, dan melenting, bagian terendah janin
belum PAP

Leopold IV : Konvergen
Tbj : (30-13)x 155= 2945 gr
Jumlah Janin : 1
Auskultasi DJJ : Puctum maksimum : Kanan bawah
Frekuensi : 144 kali per menit
g. Ekstremitas
Edema : Tidak ada
Varices : Tidak ada
Reflek Patella : Positif
Kuku : Bersih
h. Genetalia
Vulva Vagina : Bersih, flour albus (-)
Varices : Tidak ada
Bekas Luka : Tampak luka parut
Pengeluaran : Tidak ada
i. Anus :
Hemoroid : Tidak ada
2. Pemeriksaan Penunjang
a. Pemeriksaan Darah Lengkap
 HB : 10,5 gr%
 Protein Urin : Tidak dilakukan
 Glukosa Urin : Tidak dilakukan
b. Lain-Lain

ANALISA
Diagnosa Ibu : G1P0A0 Hamil 36 mgg dengan anemia ringan
Diagnosa Janin : Janin tunggal hidup intra uteri
Masalah : Anemia ringan
Kebutuhan : Informasi tentang tanda-tanda bahaya kehamilan
Informasi tentang kebutuhan gizi
PENATALAKSANAAN
1. Beritahukan hasil pemeriksaan kepada ibu dan keluarga.
2. Berikan KIE pada ibu tentang
- Tanda-tanda bahaya kehamilan
- Anjurkan ibu untuk mengkonsumsi makanan bergizi dengan menu makanan
seimbang( sayur, lauk pauk, proteinnabati dan hewani, susu)
- Anjurkan ibu untuk istirahan yang cukup
3. Anjurkan ibu untuk kunjungan ulang 2 minngu kemudian
4. Lakukan pendokumentasian.
Ada

Pengkaji

Asry Wuri Dewi


................................................

Mengetahui,
Pembimbing Lapangan Pembimbing Akademik

Tri Susanti. AM. Keb Yuliasari. SST.,MKM


...................................................... ........................................................

Anda mungkin juga menyukai