Anda di halaman 1dari 3

Nama Dayuq Cahyana

NIM 2018140063
Prodi/smt Teknik Sipil 1 / smt 6

KUIS 1
Apa perbedaan dari Drainase perkotaan, SPAL, dan Irigasi, berikan
contohnya.
JAWABAN
Drainase perkotaan
Prasarana perkotaan yang terdiri dari kumpulan system saluran, yang
berfungsi mengeringkan lahan dari banjir/ genangan akibat hujan (dan limbah
cair domestik) dengan cara mengalirkan kelebihan air permukaan kebadan
air melalui saluran-saluran dalam system tersebut.
Drainase perkotaan mencakup pengelolaan pengaliran air limpasan
(“run off”) yang berasal dari hujan yang jatuh pada daerah perkotaan kedalam
sistem pembuang/drainase alamiah seperti sungai, danau, dan laut.Fasilitas
waduk retensi/penampung dan pompa drainase adalah bagian dari sistem
drainase.
Contohnya antara lain talang air, kanal, selokan, dan gorong-gorong.
SPAL (Saluran Pembuangan Air Limbah)
Pengertian SPAL
Saluran Pembuangan Air Limbah (SPAL) adalah perlengkapan
pengelolaan air limbah bisa berupa pipa atau pun selainnya yang
dipergunakan untuk membantu air buangan dari sumbernya sampai ke
tempat pengelolaan atau ke tempat pembuangan.
Contohnya Pembuatan Septic Tank,
Irigasi
Irigasi adalah semua atau segala kegiatan yang mempunyai hubungan
dengan usaha untuk mendapatkan air guna keperluan pertanian. Usaha yang
dilakukan tersebut dapat meliputi : perencanaan, pembuatan, pengelolaan,
serta pemeliharaan sarana untuk mengambil air dari sumber air dan
membagi air tersebut secara teratur dan apabila terjadi kelebihan air dengan
membuangnya melalui saluran drainasi.
Contohnya..
1. Irigasi Permukaan
2. Irigasi Bawah Permukaan
3. Irigasi dengan Pancaran
4. Irigasi Pompa Air
5. Irigasi Lokal
6. Irigasi dengan Ember atau Timba
7. Irigasi Tetes

 Dari pengertian data diatas dapat disimpulkan bahwa perbedaan tsb


sbb
Drainase Perkotaan yaitu digunakan unttuk mengeringkan lahan dari banjir
genangan akibat hujan (dan limbah cair domestik) dengan cara mengalirkan
kelebihan air permukaan kebadan air melalui saluran-saluran dalam system
Drainase.
SPAL (Saluran Pembuangan Air Limbah) yauitu saluran yang digunakan
untuk membantu air buangan dari sumbernya sampai ke tempat pengelolaan
atau ke tempat pembuangan.
Irigasi
yaitu bukan dalam pembuangan melainkan suatu usaha untuk mendapatkan
air yang digunakan manusia untuk keperluan pertanian .
Dari data tersebut saya simpulkan bahwa dalam saluran saluran air itu
sangatlah pentiing bagi kehdupan manusia, karena buat kebutuhan juga
untuk menanggulangi suatu bencana yaitu bencana banjir.

SUMBER.
1. https://www.google.com/url?
sa=t&rct=j&q=&esrc=s&source=web&cd=&cad=rja&uact=8&ved=2ahUKEwi
Rj_Wtj7LvAhUD8XMBHeaeDeMQFjAJegQIBxAD&url=http%3A%2F
%2Fkelempemgg.blogspot.com%2F2012%2F05%2Fsistem-drainase-
perkotaan.html&usg=AOvVaw0cvkUnn1e3jABIN75mqnR2
2. https://www.google.com/url?
sa=t&rct=j&q=&esrc=s&source=web&cd=&cad=rja&uact=8&ved=2ahUKEwi
dhufSkbLvAhXulEsFHVNQDk8QFjABegQIAxAD&url=http%3A%2F
%2Fbapelkescikarang.bppsdmk.kemkes.go.id%2Fkamu%2Fkurmod
%2Fpengolahanairlimbah%2Fmi4b%2520modul%25DoQd5Zlvpz

Anda mungkin juga menyukai