Anda di halaman 1dari 42

KEMENTERIAN HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA

REPUBLIK INDONESIA
KANTOR WILAYAH JAWA BARAT
KANTOR IMIGRASI KELAS II NON TPI SUKABUMI
Jalan Lingkar Selatan No. 7, Sudajaya Hilir, Baros, Sukabumi
Telpon: (0266) 243900; Fax: (0266) 243899; Email: imigrasisukabumi@gmail.com

Nomor : W.11.IMI.IMI.5-UM.01.01-2782 30 Desember 2019


Sifat : Penting
Lampiran : 1 (satu) berkas
Hal : Penyampaian Laporan Pelaksanaan Pembentukan dan Seleksi
Keanggotaan Tim Kerja Pembangunan ZI Menuju WBK/WBBM
Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi Tahun 2020

Yth. Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Jawa Barat
di tempat

Dalam rangka Pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas (ZI) Menuju Wilayah


Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM) di
lingkungan Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi bersama ini kami sampaikan
laporan pelaksanaan Pembentukan dan Seleksi Keanggotaan Tim Kerja
Pembangunan ZI Menuju WBK/WBBM Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi
Tahun 2020. (terlampir)

Demikian disampaikan, atas perhatiannya diucapkan terima kasih.

Kepala Kantor,

Nurudin
NIP. 19691004 199203 1 001

Tembusan:
1. Kepala Divisi Administrasi
Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Jawa Barat;
2. Kepala Divisi Keimigrasian
Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Jawa Barat.
LAPORAN
TENTANG
PEMBENTUKAN DAN SELEKSI
KEANGGOTAAN TIM KERJA
PEMBANGUNAN ZONA INTEGRITAS
MENUJU WBK/WBBM
KANTOR IMIGRASI KELAS II NON TPI
SUKABUMI TAHUN 2020

KANTOR IMIGRASI
KELAS II NON TPI SUKABUMI
2019
KEMENTERIAN HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA
REPUBLIK INDONESIA
KANTOR WILAYAH JAWA BARAT
KANTOR IMIGRASI KELAS II NON TPI SUKABUMI
Jalan Lingkar Selatan No. 7, Sudajaya Hilir, Baros, Sukabumi
Telpon: (0266) 243900; Fax: (0266) 243899; Email: imigrasisukabumi@gmail.com

NOTULA

RAPAT PEMBENTUKAN DAN SELEKSI KEANGGOTAAN TIM KERJA


PEMBANGUNAN ZI MENUJU WBK/WBBM
KANTOR IMIGRASI KELAS II NON TPI SUKABUMI TAHUN 2020

Hari / Tanggal : Rabu, 18 Desember 2019


Pukul : 15.30 Wib. s/d 16.30 wib.
Tempat : Aula Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi
Peserta : Seluruh Pegawai Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi
Acara : Rapat Pembentukan dan Seleksi Keanggotaan Tim Kerja
Pembangunan ZI Menuju WBK/WBBM Kantor Imigrasi
Kelas II Non TPI Sukabumi Tahun 2020

Jalannya Rapat :

1. Rapat dibuka oleh Kepala Sub Bagian Tata Usaha Kantor Imigrasi Kelas II Non
TPI Sukabumi selaku Pimpinan Rapat;
2. Agenda pertama adalah pemilihan Ketua tim dengan calon 4 orang Pejabat
Pengawas yaitu Holil Kepala Sub Bagian Tata Usaha, Hiba Riansyah Kasi
Dokumen dan Izin Tinggal Keimigrasian, Zulmanur Arif Kasi Intelijen dan
Penindakan Keimigrasian, dan Adi Heryadi Kasi Teknologi Informasi dan
Komunikasi Keimigrasian;
3. Pemilihan dilaksanakan melalui pemungutan suara terbanya dari seluruh peserta
rapat yang hadir;
4. Sebelum dilaksanakan pemungutan suara masing-masing calon memberikan
pidato singkat terkait rencana Pembangunan ZI Menuju WBK/WBBM Kantor
Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi Tahun 2020;
5. Dari penghitungan suara diperoleh hasil bahwa Hiba Riansyah dan Zulmanur Arif
memperoleh suara yang sama sehingga dilaksanakan pemilihan putaran kedua
dengan 2 calon terpilih;
6. Dari penghitungan suara putaran kedua diperoleh hasil bahwa yang memperoleh
suara terbanyak adalah Zulmanur Arif Kasi Intelijen dan Penindakan Keimigrasian;
7. Setelah ditentukan sebagai Ketua Tim Pembangunan ZI Menuju WBK/WBBM
Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi Tahun 2020 berdasarkan suara
terbanyak, Ketua Tim bersama Kepala Kantor Imigrasi dan Pejabat Pengawas
melakukan seleksi dan menyususn keanggotaan Tim dengan mempertimbangkan
kompetensi, pemahaman tusi, dedikasi, rekam jejak tidak bermasalah dan tidak
pernah melakukan tindak pidana serta pelanggaran kode etik disiplin;
8. Selanjutnya susunan keanggotaan akan dibuatkan Surat Keputusan Kepala Kantor
tentang Pembentukan Tim Kerja Pembangunan ZI Menuju WBK/WBBM Kantor
Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi Tahun 2020.

Demikian notula rapat Pembentukan dan Seleksi Tim Kerja Pembangunan ZI


Menuju WBK/WBBM Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi Tahun 2020 ini
dibuat.

Notulen,
Kasubsi Infokim

Trisna Gunawan
NIP. 19860115 200501 1 001
KEMENTERIAN HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA
REPUBLIK INDONESIA
KANTOR WILAYAH JAWA BARAT
KANTOR IMIGRASI KELAS II NON TPI SUKABUMI
Jalan Lingkar Selatan No. 7, Sudajaya Hilir, Baros, Sukabumi
Telpon: (0266) 243900; Fax: (0266) 243899; Email: imigrasisukabumi@gmail.com

FOTO DOKUMENTASI

RAPAT PEMBENTUKAN DAN SELEKSI KEANGGOTAAN TIM KERJA


PEMBANGUNAN ZI MENUJU WBK/WBBM
KANTOR IMIGRASI KELAS II NON TPI SUKABUMI TAHUN 2020

1. Pembukaan Oleh Kepala Sub Bagian Tata Usaha

2. Penyampaian Program Kerja Pembangunan ZI Menuju WBK/WBBM


Oleh Masing-masing calon Ketua
3. Proses Pemungutan dan penghitungan Suara
4. Hasil Perhitungan Suara Putaran Pertama dengan hasil imbang
antara Hiba Riansyah dan Zulmanur Arif

5. Hasil Perhitungan Suara Putaran Kedua dengan hasil Zulmanur Arif


memperoleh 19 Suara dan Hiba Rianyah memperoleh 16 Suara
6. Penyusunan Keanggotaan Tim oleh Ketua Tim bersama Pejabat Pengawas
Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi
KEMENTERIAN HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA
REPUBLIK INDONESIA
KANTOR WILAYAH JAWA BARAT
KANTOR IMIGRASI KELAS II NON TPI SUKABUMI
Jalan Lingkar Selatan No. 7, Sudajaya Hilir, Baros, Sukabumi
Telpon: (0266) 243900; Fax: (0266) 243899; Email: imigrasisukabumi@gmail.com

BERITA ACARA DAN LAPORAN


PEMBENTUKAN DAN SELEKSI KEANGGOTAAN TIM KERJA
PEMBANGUNAN ZONA INTEGRITAS MENUJU WBK/WBBM
KANTOR IMIGRASI KELAS II NON TPI SUKABUMI TAHUN 2020
Nomor W.11.IMI.IMI.5-UM.01.01-2777

Pada hari ni, Rabu tanggal Delapan Belas bulan Desember tahun Dua Ribu
Sembilan Belas di Aula Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi telah
diselenggarakan pembentukan dan seleksi keanggotaan Tim Kerja Pembangunan
Zona Integritas Menuju WBK/WBBM Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi
Tahun 2020, dengan susunan tim kerja sebagai berikut :

1. Penanggung Jawab : Nurudin


2. Ketua : Zulmanur Arif
Sekretaris 1. Trisna Gunawan
2. Ardi Permana

3. Bidang Manajemen : Koordinator : Adi Heryadi


Perubahan Anggota :
3. Faried Apriandy
4. M. Satya Wirasajati
5. M. Irfan Ilmy
6. Hasah Hasanah
7. Teguh Hartono

4. Bidang Penataan Tata : Koordinator : Holil


Laksana, Penataan Anggota :
Manajemen SDM, 1. Jang Didin
Penguatan 2. M. Iqbal
Akuntabilitas Kinerja 3. M. Argina Farmi
4. Wahyu Hidayat
5. Gugi Setiadi
6. Dian Herdiansyah
7. Toni Gunawan

5. Bidang Peningkatan : Koordinator : Hiba Riansyah


Kualitas Pelayanan Anggota :
1. Andikha Rahadiansyah
2. Taufan Taufik
3. Tulus Mohammad Arifin
4. Setyo Utomo Priono
5. Ibrahim Darusalam Siregar
6. Aditya Nugraha
6. Bidang Penguatan : Koordinator :
Pengawasan Dimas F Rana
Anggota :
1. Indra Dwi Hapsoro
2. M. Auditha Lanang Jagat
3. Dodi Sunardi
4. Dedi Sinurat
5. Viky Taufik

Demikian Berita Acara ini dibuat dengan sesungguhnya untuk dapat


digunakan sebagai dasar penerbitan Surat Keputusan Kepala Kantor tentang
Pembentukan Tim Kerja Pembangunan Zona Integritas Menuju WBK/WBBM Kantor
Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi Tahun 2020.

Kepala Kantor,
Ketua Tim Selaku Penanggungjawab

Zulmanur Arif Nurudin


NIP. 19810306 200012 1 002 NIP. 19691004 199203 1 001
KANTOR WILAYAH KEMENTERIAN HUKUM DAN HAM JAWA BARAT
KANTOR IMIGRASI KELAS II NON TPI SUKABUMI

KEPUTUSAN KEPALA KANTOR IMIGRASI KELAS II NON TPI SUKABUMI


NOMOR W11.IMI.IMI.5-0359.OT.01.03 TAHUN 2020
TENTANG
PEMBENTUKAN TIM KERJA PEMBANGUNAN ZONA INTEGRITAS (ZI)
MENUJU WILAYAH BEBAS DARI KORUPSI (WBK) DAN WILAYAH BIROKRASI
BERSIH DAN MELAYANI (WBBM) DI LINGKUNGAN
KANTOR IMIGRASI KELAS II NON TPI SUKABUMI TAHUN 2020

KEPALA KANTOR IMIGRASI KELAS II NON TPI SUKABUMI,

Menimbang : a. bahwa dalam rangka pembangunan Zona Integritas (ZI) menuju


Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan
Melayani (WBBM) di lingkungan Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI
Sukabumi tahun 2020, maka dipandang perlu membentuk Tim
Kerja Pembangunan Zona Integritas (ZI) menuju Wilayah Bebas
dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani
(WBBM) di lingkungan Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi
tahun 2020;
b. bahwa mereka yang namanya tersebut dalam daftar lampiran
keputusan ini dipandang mampu dan memenuhi syarat untuk
ditetapkan sebagai Tim Kerja Pembangunan Zona Integritas
menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi
Bersih dan Melayani (WBBM) di lingkungan Kantor Imigrasi Kelas
II Non TPI Sukabumi tahun 2020; dan
c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud pada
huruf a dan b dipandang perlu menetapkan Keputusan Kepala
Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi tentang Pembentukan
Tim Kerja Pembangunan Zona Integritas (ZI) menuju Wilayah
Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan
Melayani (WBBM) di lingkungan Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI
Sukabumi tahun 2020.
-2-

1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 28 Tahun 1999 tentang


Penyelenggaraan Negara yang Bersih dan Bebas dari Korupsi,
Kolusi, dan Nepotisme (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 1999
: Nomor 75, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor
Mengingat 3851);
2. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 55 Tahun 2012
tentang Strategi Nasional pencegahan dan pemberantasan korupsi
jangka panjang tahun 2012-2025 (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2012 Nomor 122);
3. Instruksi Presiden Republik Indonesia Nomor 2 Tahun 2014 tentang
Aksi Pencegahan dan Pemberantasan Korupsi;
4. Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi
Birokrasi Nomor 52 Tahun 2014 tentang Pedoman Pembangunan
Zona Integritas Menuju Wilayah Bebas dari Korupsi dan Wilayah
Birokrasi Bersih dan Melayani di Lingkungan Instansi Pemerintah.

MEMUTUSKAN:

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA KANTOR IMIGRASI KELAS II NON TPI SUKABUMI


TENTANG PEMBENTUKAN TIM KERJA PEMBANGUNAN ZONA
INTEGRITAS (ZI) MENUJU WILAYAH BEBAS DARI KORUPSI (WBK)
DAN WILAYAH BIROKRASI BERSIH DAN MELAYANI (WBBM) DI
LINGKUNGAN KANTOR IMIGRASI KELAS II NON TPI SUKABUMI
TAHUN 2020.

KESATU : Menetapkan Tim Kerja Pembangunan Zona Integritas (ZI) menuju


Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan
Melayani (WBBM) di lingkungan Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI
Sukabumi Tahun 2020 dengan susunan sebagaimana tersebut dalam
daftar lampiran Keputusan ini.

KEDUA : Tugas Tim Kerja Pembangunan Zona Integritas menuju Wilayah Bebas
dari Korupsi dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani adalah :

1. Melaksanakan pekerjaan-pekerjaan yang mendukung keberhasilan


pembangunan Zona Integritas menuju Wilayah Bebas dari Korupsi
(WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM).
2. Berkoordinasi dan konsultasi dengan pihak terkait untuk kelancaran
pelaksanaan tugas dimaksud.
-3-
3. Melaporkan pelaksanaan tugas sebagai Tim Kerja Pembangunan
Zona Integritas menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan
Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM) kepada Kepala
Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM RI Jawa Barat.

KETIGA : Pembangunan Zona Integritas menuju Wilayah Bebas dari Korupsi


(WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM) meliputi :

I. Manajemen Perubahan
a. Meningkatkan komitmen seluruh jajaran Pimpinan dan
anggota satuan kerja dalam membangun Zona Integritas
menuju WBK/WBBM.
b. Merubah pola pikir dan budaya kerja pada Satker yang
diusulkan sebagai Zona Integritas menuju WBK/WBBM, dan
c. Menurunkan resiko kegagalan yang disebabkan kemungkinan
timbulnya resistensi terhadap perubahan.

II. Penataan Tata Laksana


a. Meningkatkan penggunaan teknologi informasi dalam proses
penyelenggaraan manajemen Kementerian Hukum dan HAM di
Zona Integritas menuju WBK/WBBM.
b. Meningkatkan efisiensi dan efektivitas proses manajemen
Kementerian Hukum dan HAM di Zona Integritas menuju
WBK/WBBM, dan
c. Meningkatkan kinerja di Zona Integritas menuju WBK/WBBM.

III. Penataan Sistem Manajemen SDM


a. Meningkatnya ketaatan terhadap pengelolaan SDM aparatur di
lingkungan Kementerian Hukum dan HAM pada masing-masing
Zona Integritas menuju WBK/WBBM.
b. Meningkatnya transparansi dan akuntabilitas pengelolaan SDM
aparatur di lingkungan Kementerian Hukum dan HAM pada
masing-masing Zona Integritas menuju WBK/WBBM.
c. Meningkatnya disiplin SDM aparatur di lingkungan
Kementerian Hukum dan HAM pada masing-masing Zona
Integritas menuju WBK/WBBM.
d. Meningkatnya efektivitas manajemen SDM aparatur di
lingkungan Kementerian Hukum dan HAM pada Zona
Integritas menuju WBK/WBBM.

IV. Penguatan Akuntabilitas


a. Meningkatnya kinerja Kementerian Hukum dan HAM.
b. Meningkatnya akuntabilitas Kementerian Hukum dan HAM.

V. Penguatan Pengawasan
a. Meningkatnya kepatuhan terhadap pengelolaan keuangan
negara.
-4-
b. Meningkatnya efektivitas pengelolaan keuangan negara.
c. Mempertahankan predikat WTP dari BPK atas opini laporan
keuangan, dan
d. Menurunnya tingkat penyalahgunaan wewenang.

VI. Penguatan Kualitas Pelayanan Publik


a. Meningkatnya kualitas pelayanan publik (lebih cepat, lebih
murah, lebih aman dan lebih mudah dijangkau) di lingkungan
Kementerian Hukum dan HAM.
b. Meningkatnya jumlah unit pelayanan yang memperoleh
standardisasi pelayanan internasional di lingkungan
Kementerian Hukum dan HAM.
c. Meningkatnya indeks kepuasan masyarakat terhadap
penyelenggaraan pelayanan publik di lingkungan Kementerian
Hukum dan HAM.

KEEMPAT : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan dan apabila di
kemudian hari terdapat kekeliruan dan/atau hal-hal yang belum diatur
dalam keputusan ini akan diadakan perbaikan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Sukabumi
pada tanggal : 30 Desember 2019

Kepala Kantor,

Nurudin
NIP. 19691004 199203 1 001
LAMPIRAN KEPUTUSAN KEPALA KANTOR IMIGRASI KELAS II NON TPI
SUKABUMI
NOMOR : W11.IMI.IMI.5-0359.OT.01.03 TAHUN 2020
TANGGAL : 30 Desember 2019

TIM KERJA PEMBANGUNAN ZONA INTEGRITAS (ZI)


MENUJU WILAYAH BEBAS DARI KORUPSI (WBK) DAN WILAYAH BIROKRASI
BERSIH DAN MELAYANI (WBBM) DI LINGKUNGAN
KANTOR IMIGRASI KELAS II NON TPI SUKABUMI TAHUN 2020

1. Penanggung Jawab : Nurudin


2. Ketua : Zulmanur Arif
Sekretaris 1. Trisna Gunawan
: 2. Ardi Permana

3. Bidang Manajemen : Koordinator : Adi Heryadi


Perubahan Anggota :
1. Faried Apriandy
2. M. Satya Wirasajati
3. M. Irfan Ilmy
4. Hasah Hasanah
5. Teguh Hartono

4. Bidang Penataan Tata : Koordinator : Holil


Laksana, Penataan Anggota :
Manajemen SDM, 1. Jang Didin
Penguatan Akuntabilitas 2. M. Iqbal
Kinerja 3. M. Argina Farmi
4. Wahyu Hidayat
5. Gugi Setiadi
6. Dian Herdiansyah
7. Toni Gunawan

5. Bidang Peningkatan : Koordinator : Hiba Riansyah


Kualitas Pelayanan Anggota :
1. Andikha Rahadiansyah
2. Taufan Taufik
3. Tulus Mohammad Arifin
4. Setyo Utomo Priono
5. Ibrahim Darusalam Siregar
6. Aditya Nugraha
6. Bidang Penguatan : Koordinator :
Pengawasan Dimas F Rana
Anggota :
1. Indra Dwi Hapsoro
2. M. Auditha Lanang Jagat
3. Dedi Sinurat
4. Viky Taufik
5. Dodi Sunardi

Kepala Kantor,

Nurudin
NIP. 19691004 199203 1 001
KEMENTERIAN HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA
REPUBLIK INDONESIA

KEPUTUSAN KEPALA KANTOR IMIGRASI KELAS II NON TPI SUKABUMI


KEMENTERIAN HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA REPUBLIK INDONESIA

NOMOR : W11.IMI.IMI.5-0010.OT.01.03 TAHUN 2020

TENTANG

PERUBAHAN KEPUTUSAN KEPALA KANTOR IMIGRASI KELAS II NON TPI SUKABUMI


NOMOR : W11.IMI.IMI.5-0359.OT.01.03 TAHUN 2020 TENTANG PEMBENTUKAN TIM
KERJA PEMBANGUNAN ZONA INTEGRITAS (ZI) MENUJU WILAYAH BEBAS DARI
KORUPSI (WBK) DAN WILAYAH BIROKRASI BERSIH DAN MELAYANI (WBBM) DI
LINGKUNGAN KANTOR IMIGRASI KELAS II NON TPI SUKABUMI TAHUN 2020

KEPALA KANTOR IMIGRASI KELAS II NON TPI SUKABUMI,

Menimbang : a. bahwa untuk meningkatkan efektivitas pelaksanaan pembangunan


Zona Integritas (ZI) menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan
Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM) di lingkungan
Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi Tahun 2020, maka
dipandang perlu dilakukan perubahan susunan keanggotaan Tim
Kerja Pembangunan Zona Integritas (ZI) menuju Wilayah Bebas
dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani
(WBBM) di lingkungan Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi
Tahun 2020;
b. bahwa mereka yang namanya tersebut dalam daftar lampiran
Keputusan ini telah memenuhi syarat untuk ditetapkan sebagai Tim
Kerja Pembangunan Zona Integritas menuju Wilayah Bebas dari
Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM)
di lingkungan Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi Tahun
2020; dan
c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud pada
huruf a dan b dipandang perlu menetapkan Keputusan Kepala
Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi tentang Perubahan
Keputusan Kepala Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi
Nomor : W11.IMI.IMI.5-0359.OT.01.03 Tahun 2020 tentang
Pembentukan Tim Kerja Pembangunan Zona Integritas (ZI) menuju
Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih
dan Melayani (WBBM) di lingkungan Kantor Imigrasi Kelas II Non
TPI Sukabumi Tahun 2020.
-2-

1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 28 Tahun 1999 tentang


Penyelenggaraan Negara yang Bersih dan Bebas dari Korupsi,
Kolusi, dan Nepotisme (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 1999 Nomor 75, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 3851);
2. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 54 Tahun 2018
tentang Strategi Nasional Pencegahan Korupsi (Lembaran Negara
Mengingat : Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 108);
3. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 68 Tahun 2019
tentang Organisasi Kementerian Negara (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 203);
4. Instruksi Presiden Republik Indonesia Nomor 2 Tahun 2014
tentang Aksi Pencegahan dan Pemberantasan Korupsi;
5. Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi
Birokrasi Nomor 52 Tahun 2014 tentang Pedoman Pembangunan
Zona Integritas Menuju Wilayah Bebas dari Korupsi dan Wilayah
Birokrasi Bersih dan Melayani di Lingkungan Instansi Pemerintah
(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 1813)
sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Menteri
Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor
10 Tahun 2019 tentang Perubahan atas Peraturan Menteri
Pemdayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor
52 Tahun 2014 tentang Pedoman Pembangunan Zona Integritas
Menuju Wilayah Bebas dari Korupsi dan Wilayah Bersih
danMelayani di Lingkungan Instansi Pemerintah (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 671);
6. Peraturan Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Nomor 29
Tahun 2015 tentang Organisasi dan Tata Kerja Kementerian
Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 1473) sebagaimana telah
beberapa kali diubah, terakhir dengan Peraturan Menteri Hukum
dan Hak Asasi Manusia Nomor 24 Tahun 2018 tentang Perubahan
Ketiga atas Peraturan Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia
Nomor 29 Tahun 2015 tentang Organisasi dan Tata Kerja
Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia
(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 1135);
7. Peraturan Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Nomor 29 Tahun
2019 tentang Pembangunan Zona Integritas Menuju Wilayah Bebas
dari Korupsi dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani di
Lingkungan Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Berita
Negara Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 1360).
-3-

MEMUTUSKAN:

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA KANTOR IMIGRASI KELAS II NON TPI


SUKABUMI TENTANG PERUBAHAN KEPUTUSAN KEPALA
KANTOR IMIGRASI KELAS II NON TPI SUKABUMI NOMOR :
W11.IMI.IMI.5-0359.OT.01.03 TAHUN 2020 TENTANG
PEMBENTUKAN TIM KERJA PEMBANGUNAN ZONA INTEGRITAS
(ZI) MENUJU WILAYAH BEBAS DARI KORUPSI (WBK) DAN
WILAYAH BIROKRASI BERSIH DAN MELAYANI (WBBM) DI
LINGKUNGAN KANTOR IMIGRASI KELAS II NON TPI SUKABUMI
TAHUN 2020.
KESATU : Menetapkan Tim Kerja Pembangunan Zona Integritas (ZI) menuju
Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan
Melayani (WBBM) di lingkungan Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI
Sukabumi Tahun 2020 sebagaimana tercantum dalam lampiran yang
merupakan bagian tidak terpisahkan dari Keputusan ini.

KEDUA : Tim Kerja sebagaimana dimaksud dalam Diktum KESATU memiliki


tugas sebagai berikut :

1. melaksanakan hal-hal yang mendukung keberhasilan


pembangunan Zona Integritas menuju Wilayah Bebas dari Korupsi
(WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM).
2. berkoordinasi dan konsultasi dengan pihak terkait untuk kelancaran
pelaksanaan tugas dimaksud.
3. melaporkan pelaksanaan tugas sebagai Tim Kerja Pembangunan
Zona Integritas menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan
Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM) kepada Kepala
Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM RI Jawa Barat.

KETIGA : Pembangunan Zona Integritas menuju Wilayah Bebas dari Korupsi


(WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM) meliputi :

I. Manajemen Perubahan
a. Meningkatkan komitmen seluruh jajaran Pimpinan dan
anggota satuan kerja dalam membangun Zona Integritas
menuju WBK/WBBM.
b. Merubah pola pikir dan budaya kerja pada Satker yang
diusulkan sebagai Zona Integritas menuju WBK/WBBM, dan
c. Menurunkan resiko kegagalan yang disebabkan kemungkinan
timbulnya resistensi terhadap perubahan.

II. Penataan Tata Laksana


a. Meningkatkan penggunaan teknologi informasi dalam proses
penyelenggaraan manajemen di lingkungan Kantor Imigrasi
Kelas II Non TPI Sukabumi di Zona Integritas menuju
WBK/WBBM.
-4-

b. Meningkatkan efisiensi dan efektivitas proses manajemen di


lingkungan Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi di Zona
Integritas menuju WBK/WBBM, dan
c. Meningkatkan kinerja di Zona Integritas menuju WBK/WBBM.

III. Penataan Sistem Manajemen SDM


a. Meningkatnya ketaatan terhadap pengelolaan Sumber Daya
Manusia di lingkungan Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI
Sukabumi.
b. Meningkatnya transparansi dan akuntabilitas pengelolaan
Sumber Daya Manusia di lingkungan Kantor Imigrasi Kelas II
Non TPI Sukabumi .
c. Meningkatnya disiplin Sumber Daya Manusia di lingkungan
Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi.
d. Meningkatnya efektivitas manajemen Sumber Daya Manusia
di lingkungan Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi.
e. Meningkatnya profesionalisme Sumber Daya Manusia di
lingkungan Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi.

IV. Penguatan Akuntabilitas


a. Meningkatnya kinerja di lingkungan Kantor Imigrasi Kelas II
Non TPI Sukabumi.
b. Meningkatnya akuntabilitas di lingkungan Kantor Imigrasi
Kelas II Non TPI Sukabumi.

V. Penguatan Pengawasan
a. Meningkatnya kepatuhan terhadap pengelolaan keuangan
negara.
b. Meningkatnya efektivitas pengelolaan keuangan negara.
c. Mempertahankan predikat WTP dari BPK atas opini laporan
keuangan, dan
d. Menurunnya tingkat penyalahgunaan wewenang.

VI. Penguatan Kualitas Pelayanan Publik


a. Meningkatnya kualitas pelayanan publik (lebih cepat, lebih
murah, lebih aman dan lebih mudah dijangkau) di lingkungan
Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi.
b. Meningkatnya jumlah unit pelayanan yang memperoleh
standardisasi pelayanan internasional di lingkungan Kantor
Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi.
c. Meningkatnya indeks kepuasan masyarakat terhadap
penyelenggaraan pelayanan di lingkungan Kantor Imigrasi
Kelas II Non TPI Sukabumi.

KEEMPAT : Pembiayaan kegiatan Tim Kerja sebagaimana dimaksud pada Diktum


KEDUA dibebankan pada Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran Kantor
Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi.
KELIMA : Tim Kerja Pembangunan Zona Integritas menuju Wilayah Bebas dari
Korupsi dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani di lingkungan
Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi Tahun 2020 melaksanakan
tugasnya sebagaimana dimaksud pada Diktum KEDUA sejak tanggal
ditetapkan sampai dengan bulan Desember 2020.

KEENAM : Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di : Sukabumi
pada tanggal : 10 Januari 2020

Kepala Kantor,

Nurudin
NIP. 19691004 199203 1 001
LAMPIRAN KEPUTUSAN KEPALA KANTOR IMIGRASI KELAS II NON TPI
SUKABUMI
NOMOR : W11.IMI.IMI.5-0010.OT.01.03 TAHUN 2020
TANGGAL : 10 Januari 2020

TIM KERJA PEMBANGUNAN ZONA INTEGRITAS (ZI)


MENUJU WILAYAH BEBAS DARI KORUPSI (WBK) DAN WILAYAH BIROKRASI BERSIH
DAN MELAYANI (WBBM) DI LINGKUNGAN
KANTOR IMIGRASI KELAS II NON TPI SUKABUMI TAHUN 2020

1. Penanggung Jawab : Nurudin


2. Ketua : Zulmanur Arif
Wakil Ketua : Adi Heryadi
Sekretaris : Trisna Gunawan
3. Bidang Manajemen : Koordinator : Andika Rahadiansyah
Perubahan Anggota :
1. M. Satya Wirasajati
2. Hasah Hasanah

4. Bidang Penataan Tata : Koordinator : Jang Didin


Laksana Anggota :
1. M. Argina Farmi
2. Dian Herdiansyah

5. Bidang Penataan : Koordinator : Holil


Manajemen SDM Anggota :
1. Wahyu Hidayat
2. Teguh Hartono

6. Bidang Penguatan : Koordinator : M. Iqbal


Akuntabilitas Kinerja Anggota :
1. Toni Gunawan
2. Gugi Setiadi

7. Bidang Penguatan : Koordinator :


Pengawasan Dimas F Rana
Anggota :
1. M. Auditha Lanang Jagat
2. Dedi Sinurat
3. Viky Taufik

8. Bidang Peningkatan : Koordinator : Hiba Riansyah


Kualitas Pelayanan Anggota :
Publik 1. Tulus Mohammad Arifin
2. Setyo Utomo Priono
3. Aditya Nugraha
9. Sekretariat : 1. Indra Dwi Hapsoro
2. Ardi Permana
3. M. Irfan Ilmy

Ditetapkan di : Sukabumi
pada tanggal : 10 Januari 2020

Kepala Kantor,

Nurudin
NIP. 19691004 199203 1 001
KEMENTERIAN HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA
REPUBLIK INDONESIA

KEPUTUSAN KEPALA KANTOR IMIGRASI KELAS II NON TPI SUKABUMI


KEMENTERIAN HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA REPUBLIK INDONESIA

NOMOR : W.11.IMI.IMI.5-0116.OT.01.03 TAHUN 2020

TENTANG

PERUBAHAN KEDUA ATAS KEPUTUSAN KEPALA KANTOR IMIGRASI


KELAS II NON TPI SUKABUMI
NOMOR : W.11.IMI.IMI.5-0359.OT.01.03 TAHUN 2020 TENTANG PEMBENTUKAN TIM
KERJA PEMBANGUNAN ZONA INTEGRITAS (ZI) MENUJU WILAYAH BEBAS DARI
KORUPSI (WBK) DAN WILAYAH BIROKRASI BERSIH DAN MELAYANI (WBBM) DI
LINGKUNGAN KANTOR IMIGRASI KELAS II NON TPI SUKABUMI TAHUN 2020

KEPALA KANTOR IMIGRASI KELAS II NON TPI SUKABUMI,

Menimbang : a. bahwa untuk meningkatkan efektivitas pelaksanaan pembangunan


Zona Integritas (ZI) menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan
Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM) di lingkungan Kantor
Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi Tahun 2020, telah dibentuk Tim
Kerja Pembangunan Zona Integritas (ZI) Menuju Wilayah Bebas Dari
Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM)
di lingkungan Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi Tahun 2020
berdasarkan Keputusan Kepala Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI
Sukabumi Nomor : W.11.IMI.IMI.5-0359.OT.01.03 Tahun 2020
sebagaimana telah diubah dengan Keputusan Kepala Kantor
Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi Nomor : W.11.IMI.IMI.5-
0010.OT.01.03 Tahun 2020 tentang Perubahan atas Keputusan
Kepala Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi Nomor :
W.11.IMI.IMI.5-0359.OT.01.03 Tahun 2020 tentang Pembentukan
Tim Kerja Pembangunan Zona Integritas (ZI) Menuju Wilayah Bebas
Dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani
(WBBM) di lingkungan Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi
Tahun 2020;
b. bahwa untuk optimalisasi pelaksanaan Tim Kerja Pembangunan
Zona Integritas (ZI) Menuju Wilayah Bebas Dari Korupsi (WBK) dan
Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM) di lingkungan Kantor
Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi Tahun 2020, maka Keputusan
Kepala Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi sebagaimana
dimaksud dalam huruf a perlu diubah dan disesuaikan;
-2-

c. bahwa mereka yang namanya tersebut dalam daftar lampiran


Keputusan ini telah memenuhi syarat untuk ditetapkan sebagai Tim
Kerja Pembangunan Zona Integritas menuju Wilayah Bebas dari
Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM)
di lingkungan Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi Tahun
2020;
d. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud pada
huruf a dan b dipandang perlu menetapkan Keputusan Kepala Kantor
Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi tentang Perubahan Kedua atas
Keputusan Kepala Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi
Nomor : W11.IMI.IMI.5-0359.OT.01.03 Tahun 2020 tentang
Pembentukan Tim Kerja Pembangunan Zona Integritas (ZI) menuju
Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan
Melayani (WBBM) di lingkungan Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI
Sukabumi Tahun 2020.

Dasar : 1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 28 Tahun 1999 tentang


Penyelenggaraan Negara yang Bersih dan Bebas dari Korupsi, Kolusi,
dan Nepotisme (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1999
Nomor 75, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor
3851);
2. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 54 Tahun 2018 tentang
Strategi Nasional Pencegahan Korupsi (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2018 Nomor 108);
3. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 68 Tahun 2019 tentang
Organisasi Kementerian Negara (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2019 Nomor 203);
4. Instruksi Presiden Republik Indonesia Nomor 2 Tahun 2014 tentang
Aksi Pencegahan dan Pemberantasan Korupsi;
5. Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi
Birokrasi Nomor 52 Tahun 2014 tentang Pedoman Pembangunan
Zona Integritas Menuju Wilayah Bebas dari Korupsi dan Wilayah
Birokrasi Bersih dan Melayani di Lingkungan Instansi Pemerintah
(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 1813)
sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Menteri Pendayagunaan
Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 10 Tahun 2019
tentang Perubahan atas Peraturan Menteri Pemdayagunaan Aparatur
Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 52 Tahun 2014 tentang
Pedoman Pembangunan Zona Integritas Menuju Wilayah Bebas dari
Korupsi dan Wilayah Bersih danMelayani di Lingkungan Instansi
Pemerintah (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor
671);
6. Peraturan Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Nomor 29 Tahun
2015 tentang Organisasi dan Tata Kerja Kementerian Hukum dan Hak
Asasi Manusia Republik Indonesia (Berita Negara Republik Indonesia
Tahun 2015 Nomor 1473) sebagaimana telah beberapa kali diubah,
-3-

terakhir dengan Peraturan Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia


Nomor 24 Tahun 2018 tentang Perubahan Ketiga atas Peraturan
Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Nomor 29 Tahun 2015 tentang
Organisasi dan Tata Kerja Kementerian Hukum dan Hak Asasi
Manusia Republik Indonesia (Berita Negara Republik Indonesia Tahun
2018 Nomor 1135);
7. Peraturan Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Nomor 29 Tahun
2019 tentang Pembangunan Zona Integritas Menuju Wilayah Bebas
dari Korupsi dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani di Lingkungan
Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2019 Nomor 1360);
8. Surat Keputusan Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Nomor :
SEK-37.KP.03.03 Tahun 2020 tentang Pemberhentian dan
Pengangkatan Dari Dan Dalam Jabatan Administrasi Di Lingkungan
Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia.

MEMUTUSKAN:

Menetapkan : a. KEPUTUSAN KEPALA KANTOR IMIGRASI KELAS II NON TPI


SUKABUMI TENTANG PERUBAHAN KEDUA ATAS KEPUTUSAN
KEPALA KANTOR IMIGRASI KELAS II NON TPI SUKABUMI
NOMOR : W.11.IMI.IMI.5-0359.OT.01.03 TAHUN 2020 TENTANG
PEMBENTUKAN TIM KERJA PEMBANGUNAN ZONA INTEGRITAS
(ZI) MENUJU WILAYAH BEBAS DARI KORUPSI (WBK) DAN
WILAYAH BIROKRASI BERSIH DAN MELAYANI (WBBM) DI
LINGKUNGAN KANTOR IMIGRASI KELAS II NON TPI SUKABUMI
TAHUN 2020

KESATU : Menetapkan Tim Kerja Pembangunan Zona Integritas (ZI) menuju


Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan
Melayani (WBBM) di lingkungan Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI
Sukabumi Tahun 2020 sebagaimana tercantum dalam lampiran yang
merupakan bagian tidak terpisahkan dari Keputusan ini.

KEDUA : Tim Kerja sebagaimana dimaksud dalam Diktum KESATU memiliki


tugas sebagai berikut :
1. melaksanakan hal-hal yang mendukung keberhasilan
pembangunan Zona Integritas menuju Wilayah Bebas dari Korupsi
(WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM).
2. berkoordinasi dan konsultasi dengan pihak terkait untuk kelancaran
pelaksanaan tugas dimaksud.
3. melaporkan pelaksanaan tugas sebagai Tim Kerja Pembangunan
Zona Integritas menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan
Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM) kepada Kepala
Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM RI Jawa Barat.
-4-

KETIGA : Pembangunan Zona Integritas menuju Wilayah Bebas dari Korupsi


(WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM) meliputi :
I. Manajemen Perubahan
a. Meningkatkan komitmen seluruh jajaran Pimpinan dan anggota
satuan kerja dalam membangun Zona Integritas menuju
WBK/WBBM.
b. Merubah pola pikir dan budaya kerja pada Satker yang
diusulkan sebagai Zona Integritas menuju WBK/WBBM, dan
c. Menurunkan resiko kegagalan yang disebabkan kemungkinan
timbulnya resistensi terhadap perubahan.

II. Penataan Tata Laksana


a. Meningkatkan penggunaan teknologi informasi dalam proses
penyelenggaraan manajemen di lingkungan Kantor Imigrasi
Kelas II Non TPI Sukabumi di Zona Integritas menuju
WBK/WBBM.
b. Meningkatkan efisiensi dan efektivitas proses manajemen di
lingkungan Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi di Zona
Integritas menuju WBK/WBBM, dan
c. Meningkatkan kinerja di Zona Integritas menuju WBK/WBBM.

III. Penataan Sistem Manajemen SDM


a. Meningkatnya ketaatan terhadap pengelolaan Sumber Daya
Manusia di lingkungan Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI
Sukabumi.
b. Meningkatnya transparansi dan akuntabilitas pengelolaan
Sumber Daya Manusia di lingkungan Kantor Imigrasi Kelas II
Non TPI Sukabumi .
c. Meningkatnya disiplin Sumber Daya Manusia di lingkungan
Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi.
d. Meningkatnya efektivitas manajemen Sumber Daya Manusia di
lingkungan Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi.
e. Meningkatnya profesionalisme Sumber Daya Manusia di
lingkungan Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi.

IV. Penguatan Akuntabilitas


a. Meningkatnya kinerja di lingkungan Kantor Imigrasi Kelas II Non
TPI Sukabumi.
b. Meningkatnya akuntabilitas di lingkungan Kantor Imigrasi Kelas
II Non TPI Sukabumi.

V. Penguatan Pengawasan
a. Meningkatnya kepatuhan terhadap pengelolaan keuangan
negara.
b. Meningkatnya efektivitas pengelolaan keuangan negara.
c. Mempertahankan predikat WTP dari BPK atas opini laporan
keuangan, dan
d. Menurunnya tingkat penyalahgunaan wewenang.

VI. Penguatan Kualitas Pelayanan Publik


a. Meningkatnya kualitas pelayanan publik (lebih cepat, lebih
murah, lebih aman dan lebih mudah dijangkau) di lingkungan
Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi.
-5-

b. Meningkatnya jumlah unit pelayanan yang memperoleh


standardisasi pelayanan internasional di lingkungan Kantor
Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi.
c. Meningkatnya indeks kepuasan masyarakat terhadap
penyelenggaraan pelayanan di lingkungan Kantor Imigrasi
Kelas II Non TPI Sukabumi.
KEEMPAT : Pembiayaan kegiatan Tim Kerja sebagaimana dimaksud pada Diktum
KEDUA dibebankan pada Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran Kantor
Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi.

KELIMA : Tim Kerja Pembangunan Zona Integritas menuju Wilayah Bebas dari
Korupsi dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani di lingkungan
Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi Tahun 2020 melaksanakan
tugasnya sebagaimana dimaksud pada Diktum KEDUA sejak tanggal
ditetapkan sampai dengan bulan Desember 2020.

KEENAM : Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di : Sukabumi
pada tanggal : 13 Juli 2020
Kepala Kantor,

Mohamad Taufik Sulaeman


NIP. 19740512 199403 1 002
LAMPIRAN
KEPUTUSAN KEPALA KANTOR IMIGRASI KELAS II NON TPI SUKABUMI
TENTANG PERUBAHAN KEDUA ATAS KEPUTUSAN KEPALA KANTOR
IMIGRASI KELAS II NON TPI SUKABUMI NOMOR : W.11.IMI.IMI.5-
0359.OT.01.03 TAHUN 2020 TENTANG PEMBENTUKAN TIM KERJA
PEMBANGUNAN ZONA INTEGRITAS (ZI) MENUJU WILAYAH BEBAS DARI
KORUPSI (WBK) DAN WILAYAH BIROKRASI BERSIH DAN MELAYANI
(WBBM) DI LINGKUNGAN KANTOR IMIGRASI KELAS II NON TPI SUKABUMI
TAHUN 2020

NOMOR : W.11.IMI.IMI.5-0116.OT.01.03 TAHUN 2020


TANGGAL : 13 Juli 2020

TIM KERJA PEMBANGUNAN ZONA INTEGRITAS (ZI)


MENUJU WILAYAH BEBAS DARI KORUPSI (WBK) DAN WILAYAH BIROKRASI BERSIH
DAN MELAYANI (WBBM) DI LINGKUNGAN
KANTOR IMIGRASI KELAS II NON TPI SUKABUMI TAHUN 2020

1. Penanggung Jawab : Mohamad Taufik Sulaeman


2. Ketua : Zulmanur Arif
Wakil Ketua : Adi Heryadi
Sekretaris : R.R. Karlyn Ambarwati

3. Bidang Manajemen : Koordinator : Raheysha


Perubahan Anggota :
1. Faried Apriandy
2. M. Satya Wirasajati
3. Hasah Hasanah

4. Bidang Penataan Tata : Koordinator : Jang Didin


Laksana Anggota :
1. M. Argina Farmi
2. Dian Herdiansyah

5. Bidang Penataan : Koordinator : Trisna Gunawan


Manajemen SDM Anggota :
1. Wahyu Hidayat
2. Teguh Hartono

6. Bidang Penguatan : Koordinator : M. Iqbal


Akuntabilitas Kinerja Anggota :
1. Toni Gunawan
2. Gugi Setiadi

7. Bidang Penguatan : Koordinator :


Pengawasan Dimas F Rana
Anggota :
1. M. Auditha Lanang Jagat
2. Dedi Sinurat
3. Viky Taufik
4.
-2-

8. Bidang Peningkatan : Koordinator : Adrianus Tonny Budijaya


Kualitas Pelayanan Anggota :
Publik 1. Taufan Taufiq
2. Tulus Mohammad Arifin
3. Aditya Nugraha

9. Sekretariat : 1. Indra Dwi Hapsoro


2. Ardi Permana
3. M. Irfan Ilmy

Kepala Kantor,

Mohamad Taufik Sulaeman


NIP. 19740512 199403 1 002

Anda mungkin juga menyukai