Anda di halaman 1dari 4

TATALAKSANA OPERASIONAL PENGAMANAN MAKANAN VVIP/VIP

INTEL PAM MEDIK: aplikasi dari imu kedokteran untuk membantu tugas operasional intelpampol
(intel pengamanan kepolisian)

Pengamanan medik terhadap VVIP/VIP: bagiand ari pengamanan secara umum dan untuk segala
kemungkinan yang dapat menimbulkan cidera atau kematian, efek psikologis, atau hambatan lainya.

Pedoman pelaksanaan  keputusan kapolri

Intel pammedik  PAM KES VVIP/VIP, PAM KES MAKANAN, PAM KES NUBIKA, GEOMEDIK, PAM KES
OBAT BERHBAYA

Tujuan: deteksi dan indetifikasi dini mengani permasalahan

Penggalan  kegiatan yang dilakukan polri untuk menciptakan kesehatan, keamanan dan
ketertiban. Polisi mengidentifikasi lingkungan dan potensi di masyarakat yang berisiko mengganggu
keamanan

Pengamanan medis  setiap kegiatan yang akan dilakukan, diawali dengan disterilkannya
lingkungan

Penyeledikan medis --? Memperoleh keterangan aspek kesehatan yang dibutuhkan dalam rangka
menentukan kebijakan dan mengambil tindakan dengan resiko yang sudah diperhitungkan. Petugas
ingin mengetahui apakah VVIP/VIP yang hadir (1. Memiliki riwayat penyakit yang berisiko untuk
kambuh tiba-tiba, 2. Obat-obat yang digunakan pasien, agara petugas dapat menyiapkan obat)

Strategi Umum: Preventif (obat pribadi, makanan yang sesuai, lingkungan yang sesuai) dan kuratif
(menyiapkan alat-alat, RS rujukan) terhadap gangguan kesehatan yang disebabkan oleh gangguan
KAMTIBMAS.

Preventif: pam data kes/dokumen, pam geomedicine, pam gangguan kesehatan mendadak,
evakuasi, penentuan RS rujukan, pemeriksaan makanan

Kuratif: tindakan pertolongan pertama, evakuasi RS rujukan, pengambilan sampel, pam sampel
makanan (BB)

Strategi khusus:

1. Lidik (identifikasi risiko) terhadap sasaran manusia


2. Lidik dokumen kesehatan

3. Lidik material  bahan makanan yang akan diolah apakah ada risiko terjadinya ancaman
kesehatan

4. Lidik kegiatan masyarakat yang berhubungan dengan gangguan kesehatan

5. Lidik lingkungan  pencemaran

Sasaran: VVIP/VIP personil terlibat, masyarakat, area kegiatan, makanan dan minuman, materiil dan
instalasi kesehatan, dokumen kesehatan, daerah dan lingkungan, rumah sakit dan rujukan, evakuasi:
rute & sarana

VVIP  presiden dan wapres

VIP  pejabat tinggi setingkat menteri


Antisipasi Ancaman
FOOD SECURITY

Keamanan Pangan  kondisi dan upaya yang diperlukan untuk mencegah pangand ari kemungkinan
cemaran biologis, kimia, dan benda lain yang dapat mengganggu, merugikan.

Bagaimana dengan zat-zat di bawah ini

1. pestisida

2. logam berat  dari peralatan saat masak seperti teflon

3. hormon

4. antibiotik

5. obat-obatan

6. mikroba

Anda mungkin juga menyukai