Anda di halaman 1dari 1

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN (STIKES) HAKLI SEMARANG

PROGRAM STUDI S1 KESEHATAN MASYARAKAT

UJIAN AKHIR SEMESTER III TAHUN 2016/2017


MK. DASAR-DASAR KESEHATAN LINGKUNGAN
WAKTU : 1,5 JAM

SOAL :

1. Selain memberikan manfaat yg menguntungkan, air dapat juga memberikan pengaruh


buruk terhadap kesehatan manusia. Ada 4 cara penularan penyakit melalui air, sebutkan
dan berikan contohnya !

2. Permasalahan pembuangan kotoran manusia di Indonesia sampai saat ini masih belum
dapat dituntaskan. Masih banyak masyarakat yang BAB di sembarang tempat dan
jamban yang ada tidak memenuhi syarat kesehatan. Apa sajakah persyaratan jamban
yang sehat ?

3. Jumlah air bersih yang dibutuhan manusia setiap hari tergantung kepada aktivitas dan
tingkat kebutuhan. Di Indonesia berapa liter rata-rata kebutuhan air bersih perorang
perhari ? Jelaskan secara rinci untuk keperluan apa saja !

4. Apa sajakah permasalahan perilaku masyarakat yang tidak mendukung terciptanya


sanitasi yang sehat ?

5. Apa sajakah tantangan pembangunan sanitasi ke depan di Indonesia ?

6. Teknologi apa sajakah yang digunakan dalam mengolah limbah B3 ? Jelaskan !

SELAMAT MENGERJAKAN

Anda mungkin juga menyukai