Anda di halaman 1dari 5

ANALISA DATA

NO DATA ETIOLOGI MASALAH

1. Penyakit balita dalam 6 bulan terkhir adalah : Kurang pengetahuan orang tua tentang Risiko terjadi peningkatan angka
penyakit kesakitan pada balita didesa
71% mengalami demam
talago sariak
15 % mengalami ispa

14% mengalami diare

90 % jenis makanan yang di berikan ibu kepada balita adalah nasi biasa

92% selalu memberikan menu lengkap [nasi,sayur,lauk,susu]

2. 85% anak usia sekolah memiliki kebiasaan jajan sembarangan mayoritas jajanan anak usia sekolah adalah makanan Kurang pengetahuan tentang perawatan Tingginya kejadian gigi berlubang
manis seperti permen,es,coklat dan lain lain gigi pada anak usia sekolah di desa
talago sariak
91% anak usia sekolah memiliki masalah gigi berlobang

3. 48% remaja tidak mengikuti organisasi remaja Kopping remaja tidak efektif Risiko terjadinya penurunan
kemampuan dalam mengatasi
55 % remaja cepat merasa bosan , tertekan dan tidak berarti dalam hidup
maslah pada remaja
48% remaja sering merasa tidak percaya diri

4. Penyakit paling banyak di alami lansia adalah 44% hipertensi dan 40 % mengalami rematik 61% lansia tidak rutin Ketidak patuhan lansia dalam pemeriksaan Risiko terjadi angka kesakitan
memeriksakan kesehatannya kesehatan pada lansia didesa talago sariak
SKORING

No Diagnosa Keperawatan Kriteria Jumlah Keterangan


. A B C D E F G H I J K L
1. Tingginya kejadian gigi 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 48 Keterangan kriteria:
berlubang pada anak-anak a. Sesuai dengan peran perawat
didesa talago sariak komunitas
b. Resiko terjadi
c. Resiko parah
d. Potensi untuk pendidikan kesehatan
e. Interest untuk komunitas
f. Kemungkinan diatasi
g. Relevan dengan program
h. Tersedianya tempat
i. Tersedianya waktu
j. Tersedianya dana
k. Tersedianya fasilitas
l. Tersedianya sumber daya

Keterangan pembobotan:
1. sangat rendah
2. rendah
3. cukup
4. tinggi
5. sangat tinggi

2. Risiko terjadi peningkatan angka 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 3 47


kesakitan pada balita didesa
talago sariak
3. Risiko terjadi peningkatan angka 4 4 3 4 4 4 3 4 4 4 4 3 45
kesakitan pada lansia didesa
talago sariak

4. Risiko peningkatan kenakalan 4 4 4 3 4 4 3 3 4 4 4 3 44


remaja di desa talago sariak

5. Potensi masyarakat desa talago 4 3 4 3 4 3 4 3 4 4 4 34 43


sariak dalam peningkatan
kesehatan dan kesadaran
masyarakat tentang pentingnya
lingkungan bersih dan sehat

PRIORITAS DIAGNOSA KEPERAWATAN KOMUNITAS

NO DX JUMLAH SKORING
1. Tingginya kejadian gigi berlubang pada anak-anak usia sekolah didesa talago sariak tahun 2021 48

2. Risiko terjadi peningkatan angka kesakitan pada balita didesa talago sariak tahun 2021 47

3. Risiko terjadi angka kesakitan pada lansia didesa talago sariak tahun 2021 45

4. Risiko terjadinya penururnan kemampuan dalam mengatasi masalah pada remaja tahun 2021 44

5. Potensial peningkatan kesehatan lingkungan berhubungan dengan tingginya kesadaran masyarakat tentang 43
lingkungan di desa talago sariak tahun 2021

Anda mungkin juga menyukai