Anda di halaman 1dari 7

LEMBAR TUGAS TUTORIAL

UNIVERSITAS TERBUKA JEMBER


TUGAS TUTORIAL KE-2
Kode MK : PDGK4406 NIM : SALDI HERI KUSUMA
Nama MK : Pemb. Matematika SD NAMA :MM858920179
Prodi/Semester : S-1 PGSD BI/2 Pokjar : SITUBONDO

Petunjuk:
1. Selesaikan Tugas Tutorial berikut, dengan sebaik-baiknya!
2. Tugas Tutorial langsung dikerjakan pada file ini (dalam bentuk microsoft word)

Soal:

1. Bagaimana Anda memberikan pemahaman konsep dan menunjukkan bahwa perkalian


dua bilangan bulat negatif menghasilkan bilangan bulat positif
2. Panjang dan lebar persegi panjang masing-masing adalah (3x – 2) cm dan (2x + 2) cm.
Jika diketahui kelilingnya adalah 50 cm. Tentukan panjang dan lebar persegi panjang
tersebut!
3. Ubahlah desimal berikut kedalam bentuk hasil bagi dua bilangan bulat (dalam bentuk
paling sederhana):
a. 0,454545...
b. 1,234234234...
4. Coba anda buat lima buah rangkaian jaring-jaring kubus yang berbeda.

Jawaban:
1. Bagaimana Anda memberikan pemahaman konsep dan menunjukkan bahwa
perkalian dua bilangan bulat negatif menghasilkan bilangan bulat positif

Positif dengan positif yaitu (+2) x (+3)


Berdasarkan kesepakatan, perkalian ini dapat dimaknai memasukkan 3 keping positif
sebanyak 2 kali. Dengan memasukkan 3 keping positif sebanyak 2 kali maka, keping apa
yang terdapat dalam persegi? berapa banyak keping tersebut? (+2) × (+3) = …. Terlihat
bahwa dalam persegi terdapat 6 keping positif yang mewakili 6. sesuai dengan contoh
gambar di bawah ini!

Dengan demikian, (+2) × (+3) = +6, atau ditulis 2 × 3


= 6.
LEMBAR TUGAS TUTORIAL
UNIVERSITAS TERBUKA JEMBER

Positif dengan negatif yaitu (+2) x (-3)


Perkalian ini dapat dimaknai memasukkan 3 keping negatif sebanyak 2
kali.Keping apa yang terdapat dalam persegi? Berapa banyak keping tersebut?
Terlihat bahwa dalam persegi terdapat 6 keping negatif yang mewakili –6
Contoh sesuai gambar di bawah ini;

Dengan demikian, (+2) × (–3) = –6, atau


ditulis 2 × (–3) = –6.

Negatif dengan positif (–2) × (+3)


Perkalian ini dapat dimaknai mengeluarkan 3 keping positif sebanyak 2 kali.
Karena belum ada yang bisa dikeluarkan dari persegi maka persegi kita isi dulu
dengan nol (pasangan keping positif dan negatif). Perhatikan, karena yang akan
dikeluarkan sebanyak 3 keping maka nol yang kita isikan berupa 3 pasang
keping positif dan negatif.lihat pada contoh gambar di bawah ini.

Lalu 3 keping positif kita keluarkan


dari persegi. Perhatikan pada contoh gambar di bawah ini.
LEMBAR TUGAS TUTORIAL
UNIVERSITAS TERBUKA JEMBER

Ingat bahwa kita akan mengeluarkan 3 keping positif sebanyak 2 kali.


Dengan demikian kita harus mengeluarkan satu kali lagi. Untuk itu kita perlu
mengisi persegi lagi dengan 3 pasang keping positif dan negatif yang mewakili
bilangan nol. Lihatlah contoh pada gambar di bawah ini.

Kemudian kita keluarkan lagi 3


keping positif.

Nha, sekarang keping apa yang tertinggal di dalam persegi? Berapa


banyaknya? Lihatlah contoh gambar di bawah in
LEMBAR TUGAS TUTORIAL
UNIVERSITAS TERBUKA JEMBER
Terlihat bahwa dalam persegi terdapat 6 keping negatif yang mewakili –6.
Dengan demikian, (–2) × (+3) = –6, atau ditulis
–2 × 3 = –6.

Negatif dengan negatif (–2) × (–2)


Perkalian ini dapat dimaknai, mengeluarkan 2 keping negatif sebanyak 2 kali.
Karena belum ada yang bisa dikeluarkan dari persegi maka persegi kita isi dulu dengan nol
(pasangan keping positif dan negatif). Perhatikan, karena yang akan dikeluarkan sebanyak 2
keping maka nol yang kita isikan berupa 2 pasang keping positif dan negatif. Perhatikan
contoh gambar di bawah ini.

Lalu 2 keping negatif kita keluarkan dari


persegi. Lihatlah pada contoh gambar di bawah ini

Ingat bahwa kita akan


mengeluarkan 2 keping negatif sebanyak 2 kali. Karena kita baru mengeluarkan
sekali maka kita perlu mengisi persegi lagi dengan 2 pasang keping positif dan
negatif yang mewakili bilangan nol.

Kemudian kita keluarkan lagi 2 keping negatif.


LEMBAR TUGAS TUTORIAL
UNIVERSITAS TERBUKA JEMBER

Coba lihat, sekarang keping apa yang tertinggal di dalam persegi? Berapa
banyaknya?

Terlihat bahwa dalam persegi terdapat 4 keping positif yang mewakili 4

. Dengan demikian, (–2) × (–2) = +4, atau ditulis –2 × (–2) = 4. Dengan


mencoba berbagai contoh yang lain, kemudian disimpulkan:

Dari keempat contoh di atas diperoleh,


2 × 3 = 6 (perkalian bilangan positif dengan bilangan positif menghasilkan
bilangan positif)
2 × (–3) = –6 (perkalian bilangan positif dengan bilangan negatif
menghasilkan bilangan negatif)
–2 × 3 = –6 (perkalian bilangan negatif dengan bilangan positif menghasilkan
bilangan negatif)
–2 × (–2) = 4 (perkalian bilangan negatif dengan bilangan negatif
menghasilkan bilangan positif)

2. Panjang dan lebar persegi panjang masing-masing adalah (3x – 2) cm dan (2x + 2) cm. Jika
diketahui kelilingnya adalah 50 cm. Tentukan panjang dan lebar persegi panjang tersebut!
LEMBAR TUGAS TUTORIAL
UNIVERSITAS TERBUKA JEMBER
Diketahui :
P = 3x-2
L = 2x+2
K= 50
Ditanya
P = …..
L = …..
Rumus keliling pesegi panjang
K= 2 x (P+L)
50 = 2 x (3x-2 + 2x+2)
50 = (6x-4) + (4x +4)
50 = 10x
10x = 50
X = 50/10
X=5

P= 3x-2
= 3x5-2
=15-2
P =13
L = 2x-2
= 2x5+2
= 10+2
L =12

3. Ubahlah desimal berikut kedalam bentuk hasil bagi dua bilangan bulat (dalam
bentuk paling sederhana
Soal pertama
n= 0,454545…
100n = 0,454545...
100n-n =45,454545…. - 0,4545…
99n = 45
N = 45/99

Soal kedua
a = 1,234234234...
1000a = 1,234234234...
1000a-a = 1,234234234…
999a=1233
a = 1233/999
a = 441/333

4. Coba anda buat lima buah rangkaian jaring-jaring kubus yang berbeda.
LEMBAR TUGAS TUTORIAL
UNIVERSITAS TERBUKA JEMBER

Anda mungkin juga menyukai