Anda di halaman 1dari 4

A.

Identitas Buku
Judul Buku: Coincidence : Pandangan seorang passive
observer terhadap Hidup dan Kehidupan di Berbagai Negara
serta Falsafah Atheisme, Paganisme dan Agama
Penulis: Yunan Prawoto
Penerbit: Diandra Kreatif
Kota Terbit: Yogyakarta
Tahun Terbit: 2017
Jumlah Halaman : 295
Harga Buku: Rp53.000
B.Pendahuluan

Novel karya Yunan Prawoto yang berjudul Coincidence : Pandangan


seorang passive observer terhadap Hidup dan Kehidupan di Berbagai
Negara serta Falsafah Atheisme, Paganisme dan Agama. Pak Yunan
memiliki pengalaman tinggal dan bekerja di berbagai negara, Pak Yunan
hanyalah seorang pasivve observer.

Meskipun novel ini berupa fiksi, tetapi sunan Prawoto menyuguhkan ini
kepada Anda berdasarkan realitas sosial di beberapa negara yang
pernah ditinggali oleh Yuni, sang tokoh, dalam novel ini.Anda diajaknya
untuk memahami keberadaan penganut Islam di Jepang dan Amerika
Serikat.

C.Isi Resensi

Buku ini menceritakan pengalaman Yuni seorang ibu yang terlahir di


sebuah kota kecil di utara kota Yogyakarta, terlahir dari orang tua yang
betulan berbeda agama.Yuni muda,kebetulan memiliki kesempatan
belajar di negeri orang di Jepang, Inggris, dan di Amerika serikat uni
mengenal konsep pluralisme dan modernisme liberalisme di negara-
negara tersebut yang sebenarnya sudah dimiliki dan tekanan dari saat
kecil. Yuni dewasa menikah dan tinggal di negara Paman Sam

Di tengah sirup pikuknya dunia, di tengah kadal masyarakat yang mulai


luntur nilai-nilai luhurnya, di tengah keadaan dimana kesuksesan
didefinisikan dengan kepemilikan benda-benda, di tengah segala
sesuatu termasuk amal ibadah dijadikan ajang pamer, di tengah
masyarakat yang lebih tertarik membicarakan penampilan, bahkan
pemutih kulit pundi belinya, ataupun di tengah masyarakat yang
merasa tenang dengan hanya melakukan segala sesuatunya
berdasarkan opini opini orang lain.

Yuni adalah orang yang cerdas. Ia berusaha untuk hidup dengan baik di
negeri orang. Dalam pergaulan dengan masyarakat setempat ia
berusaha menyesuaikan dirinya dengan kehidupan masyarakat
setempat. Meski iya telah tinggal di Jepang selama 6 tahun ternyata ia
tetap dianggap sebagai orang asing. Meskipun novel ini bersifat fiksi,
Dosen dan Universitas disini bukan sekedar rekaan, melainkan benar
benar ada.

D.Keunggulan Buku

Yunan Prawoto mengemas novel ini dengan sangat menarik. Desain


sampul buku ini cukup mencolok karena terdapat simbol simbol agama.
Dengan menyajikan bagaimana hidup di berbagai negara, hingga
falsafah atheisme.

Novel ini dikemas sedemikian rupa untuk memudahkan para pembaca


memahami isinya isi dari halaman satu ke halaman lainnya. Anda diajak
oleh penulis untuk memahami hal-hal buruk yang mungkin timbul dari
perkawinan campuran. Kita juga diajarkan bagaimana hidup di negeri
orang.

E.Kekurangan Buku
Kualitas pencetakan buku ini kurang baik, Adanya bahasa yang kureang
dimengerti oleh pembaca dan jumlah halaman yang lumayan banyak.

F.Penutup

A. Kesimpulan

Dengan segala kekurangan dan kelebihan yang ada , novel


Coincidence : Pandangan seorang passive observer terhadap Hidup dan
Kehidupan di Berbagai Negara serta Falsafah Atheisme, Paganisme dan
Agama bisa memberi pengalaman kepada para pembacanya untuk
memahami hal-hal buruk yang mungkin timbul dari perkawinan
campuran.

B. Saran

Karena keistimewaan buku diharapkan kepada semua kalangan dapat


membeli buku ini. Karena buku ini memiliki pengetahuan tentang
filsafat dan falsafah serta bagaimana kehidupan di negara orang dan
berkeluarga disana

Anda mungkin juga menyukai