Anda di halaman 1dari 37

PENGERINGAN BENIH 


PENGERINGAN DIMAKSUDKAN UNTUK


MENGUAPKAN AIR DARI BENIH HINGGA MENCAPAI
KADAR AIR YANG AMAN UNTUK DISIMPAN
 
PENGERINGAN TIDAK DILAKUKAN SAMPAI BENIH
ITU BETUL-BETUL TANPA AIR (DEHID-RATASI)
SEBAB BENIH MENJADI MUDAH PATAH, RUSAK
EMBRIO dsb
 
PENGERINGAN BENIH 


• PENGUAPAN AIR HANYA DAPAT


BERLANGSUNG BILA

• TAKANAN UAP CAIRAN DI DALAM BENIH >


TEKANAN UAP UDARA SEKELILINGNYA

• KELEMBABAN NISBI UDARA DITURUNKAN


SEHINGGA TERJADI ALIRAN UAP AIR
DARI BENIH KE UDARA
FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI
PENGERINGAN ADA DUA GOLONGAN :
• UDARA PENGERING

• BENIH YANG DIKERINGKAN


UDARA PENGERING


• SUHU UDARA: MAKIN TINGGI SUHU MAKIN


CEPAT PENGERINGAN BERLANGSUNG
• KECEPATAN VOLUMETRIK ALIRAN UDARA PE-
NGERING: MAKIN CEPAT ALIRAN UDARA MAKA
MAKIN CEPAT PROSES PENGERINGAN
• KELEMBABAN UDARA: BILA KELEMBABAN UDARA
TINGGI, PERBEDAAN TEKANAN UAP AIR DI
DALAM DAN DI LUAR BENIH MENJADI KECIL,
SEHINGGA MENGHAMBAT PEMINDAHAN UAP AIR
DARI DALAM BENIH KE UDARA
BENIH YANG DIKERINGKAN BERGANTUNG PADA:


• UKURAN BENIH
• BESAR BUTIRAN BENIH MENYEBABKAN PERBEDAAN POROSITAS ANTAR BENIH
• AKIBATNYA BERPENGARUH TERHADAP TEKANAN STATIS
•  
• KADAR AIR AWAL
• BILA KADAR AIR BENIH TINGGI, MAKA UDARA YANG TERDAPAT DI RUANG PORUS
BENIH LEBIH LEMBAB (UAP AIR LEBIH BANYAK) DARI BENIH DENGAN KADAR AIR
YANG RENDAH
• AKIBATNYA HAMBATAN TERHADAP ALIRAN UDARA PENGERING LEBIH BESAR
•  
• TEKANAN PARSIAL DI DALAM BENIH
• TEKANAN STATIS BERBANDING TERBALIK DENGAN UKURAN BUTIRAN BENIH
• BENIH DENGAN UKURAN BUTIRAN YANG KECIL MEMILIKI TEKANAN STATIS YANG
LEBIH BESAR KETIMBANG BENIH DENGAN UKURAN BUTIRAN YANG LEBIH BESAR
ADA DUA PROSES SELAMA
PENGERINGAN:
• PROSES PERPINDAHAN PANAS, YAITU
PROSES MENGUAPKAN AIR DARI DALAM
BENIH SEHINGGA TERJADI PERUBAHAN
BENTUK CAIR KE BENTUK GAS

• PROSES PERPINDAHAN MASSA, YAITU


PERPINDAHAN MASA UAP AIR DARI
PERMUKAAN BENIH KE UDARA SEKELI-
LINGNYA
Proses Perpindahan Panas
• PROSES PERPINDAHAN PANAS, YAITU PROSES
MENGUAPKAN AIR DARI DALAM BENIH SEHINGGA
TERJADI PERUBAHAN BENTUK CAIR KE BENTUK GAS
•  
• PROSES PERPINDAHAN PANAS TERJADI KARENA
SUHU BENIH < SUHU UDARA YANG DIALIRKAN DI
SEKELILINGNYA
•  
• PANAS YANG DIBERIKAN INI AKAN MENAIKKAN
SUHU BENIH, SEHINGGA TEKANAN UAP AIR DI
DALAM BENIH > TEKANAN UP AIR DI UDARA
Proses Perpindahan Panas
• PROSES PERPINDAHAN MASSA, YAITU PERPINDAHAN MASA UAP
AIR DARI PERMUKAAN BENIH KE UDARA SEKELI-LINGNYA
•  
• SETELAH TERJADI PERPINDAHAN MASSA, TEKANAN UAP AIR
PADA PERMUKAAN BENIH AKAN MENURUN

• SETELAH KENAIKAN SUHU TERJADI PADA SELURUH BAGIAN


BENIH, MAKA TERJADI PERGERAKAN AIR SECARA DIFUSI
DARI DALAM BENIH KE PERMUKAAN BENIH DAN SETERUS-
NYA PROSES PENGUAPAN PADA PERMUKAAN BENIH DIULANG
LAGI

• AKHIRNYA SETELAH AIR BAHAN BERKURANG, TEKANAN UAP


AIR BENIH AKAN MENURUN SAMPAI TERJADI KESEIMBANGAN
DENGAN UDARA SEKITARNYA
CARA PENGERINGAN


• PENGERINGAN ALAMI : PENGERINGAN


DG. SINAR MATAHARI SERING DISEBUT
SEBAGAI PENJEMURAN

• PENGERINGAN BUATAN : PENGERINGAN


DENGAN ALAT PENGERING
DILAKUKAN ANTARA LAIN DENGAN CARA
MENGALIRKAN UDARA YANG DIPANASKAN
PENGERINGAN DG. SINAR MATAHARI SERING DISEBUT
SEBAGAI PENJEMURAN


• PENJEMURAN ADALAH USAHA PENURUNAN KADAR AIR


SUATU BENIH UNTUK MEMPEROLEH TINGKAT KADAR
AIR YANG SEIMBANG DENGAN KELEMBABAN NISBI

• SARANA YANG DIBUTUHKAN UNTUK PENJEMURAN


ADALAH LANTAI JEMUR ATAU LAMPORAN MISALNYA
LANTAI SEMEN ATAU PASANGAN BATU BATA YANG
DIPLESTER

• PENJEMURAN DILAKUKAN DENGAN MENYEBARKAN


BENIH SECARA MERATA PADA LAMPORAN DAN SETIAP
KALI DILAKUKAN PEMBALIKAN AGAR TIDAK TERJADI
KERETAKAN PADA BENIH (SUN CRACKING)
Pengeringan Alami Benih Padi
Pengeringan Alami Benih Terung
Pengeringan Alami Benih Jagung
Pengeringan Alami Benih Kangkung
Pengeringan Alami Benih Cabai
PENGERINGAN DG. SINAR MATAHARI SERING DISEBUT
SEBAGAI PENJEMURAN


• DIPERLUKAN KUALITAS LAMPORAN YANG


MEMENUHI SYARAT (BERSIH, TIDAK BASAH) DAN
HANYA MENJEMUR SATU KULTIVAR SAJA UNTUK
MENCEGAH PERCAMPURAN SECARA MEKANIK

• PENJEMURAN DI DAERAH BERSUHU TINGGI AKAN


MEMERLUKAN LUAS BIDANG PENJEMURAN YANG
LEBIH KECIL DARIPADA DAERAH YANG BERSUHU
RENDAH

• PENGERINGAN DI DAERAH DENGAN KELEMBABAN


RENDAH AKAN MEMERLUKAN BIDANG PENJEMURAN
LEBIH KECIL DARIPADA KELEMBABAN TINGGI
KELEBIHAN PENGERINGAN DENGAN CARA PENJEMURAN:


• TIDAK MEMERLUKAN BAHAN BAKAR DAN BIAYA


PENGERINGAN

• MEMPERLUAS KESEMPATAN KERJA

• SINAR INFRA MERAH MATAHARI MAMPU MENEMBUS KE


DALAM SEL BENIH

• KUANTITAS BENIH YANG RELATIF SEDIKIT BIASANYA


CEPAT DAN EFISIEN

• BILA CUACA BAIK PER m2 LANTAI JEMUR MAMPU


MENGERINGKAN SEKITAR 5 KG/HARI
KEKURANGAN/KELEMAHAN PENGERINGAN
DENGAN CARA PENJEMURAN:
• SUHU PENGERINGAN DAN KELEMBABAN NISBI TIDAK
DAPAT DIKONTROL, SEHINGGA SERING TERJADI
KERETAKAN

• MEMERLUKAN TEMPAT YANG LUAS

• HANYA BERLANGUSNG JIKA ADA SINAR MATAHARI

• PENGERINGAN TIDAK KONSTAN, KARENA PENYINARAN


MATAHARI TIDAK TETAP INTENSITASNYA

• DAPAT TERJADI GANGGUAN OLEH TERNAK ATAU


BURUNG
KEUNTUNGAN PENGERINGAN BUATAN


• TIDAK TERGANTUNG DARI CUACA

• KAPASITAS PENGERINGAN DAPAT DIPILIH SESUAI


DENGAN YANG DIPERLUKAN

• TIDAK MEMERLUKAN TEMPAT YANG BEGITU


LUAS

• KONDISI PENGERINGAN DAPAT DIKONTROL


PRINSIPNYA MESIN PENGERING TERDIRI ATAS:


• TENAGA PENGGERAK DAN KIPAS (BLOWER)


• UNIT PEMANAS (BURNER, HEATER)
• SALURAN UDARA (AIR DUCT) DAN RUANG
UDARA
• TEMPAT MENAMPUNG BENIH YANG DIKE-
RINGKAN
• ALAT-ALAT PENGONTROL (TERMOMETER,
TER-MOSTAT)
PRINSIP KERJA MESIN PENGERING:


• TENAGA PENGGERAK UNTUK MENGALIRKAN UDARA DAPAT


DIGERAKKAN OLEH:
• MOTOR LISTRIK
• MOTOR DIESEL
• BLOWER MENGHASILKAN UDARA/ANGIN DAN BIASANYA (DALAM
TEKANAN STATIS TERTENTU) DINYATAKAN DALAM:
• M3/JAM
• M3/MENIT
• BESARNYA ANGIN YANG DIHASILKAN TERGANTUNG DARI:
• BESARNYA MOTOR
• PABRIK PEMBUATNYA
• 1 PK MOTOR LISTRIK DAPAT MENGHASILKAN 1000 – 1500 CF/M
Alat Pengering Buatan
UNIT ALAT PENGERING DENGAN UNIT PEMANAS (HEATER)
DENGAN SUMBER ENERGI PANAS BERUPA:


• GAS

• MINYAK BUMI

• BATU BARA

• ELEMEN PEMANAS
TEMPERATUR YANG DIANJURKAN


• PRINSIPNYA TIDAK LEBIH DARI 110 OF


(43 OC) MERUSAK BENIH

• TEMPERATUR AWAL SANGAT BERGANTUNG


PADA KADAR AIR BENIH YANG AKAN
DIKERINGKAN

• BIASANYA TEMPERATUR DITINGKATKAN


SEJALAN DENGAN SEMAKIN
BERKURANGNYA KADAR AIR BENIH
TEMPERATUR YANG DIANJURKAN


• KADAR AIR BENIH:

• > 18% SUHU SEKITAR 90OF (32OC)


• 10-18% SUHU SEKITAR 100Of (38OC)
• < 10% SUHU SEKITAR 110 OF (43OC)
• BILA PROSES PENGERINGAN BERJALAN
• TERLAMPAU CEPAT AKAN TERJADI
CASE HARDENING:
– BIASANYA KULIT BENIH MENJADI KERAS
– BAGIAN DALAM BENIH MASIH BANYAK MENGANDUNG
AIR
– MENCEGAH TERJADINYA PENGERINGAN LEBIH
LANJUT
– KEADAAN ITU DAPAT MENIMBULKAN KE-CAMBAH
ABNORMAL, MEMUDAHKAN MASUKNYA PATOGEN
ATAU MEMBUNUH BENIH
TEKANAN ALIRAN UDARA DARI MESIN PENGERING DAPAT
BERUPA:


• TEKANAN STATIS
• AKIBAT ADANYA TAHAPAN ALIRAN UDARA PADA SISTEM
TERSEBUT

• TEKANAN DINAMIS
• DIAKIBATKAN OLEH ADANYA KECEPATAN ALIRAN UDARA
•  
• TEKANAN TOTAL
• JUMLAH TEKANAN STATIS + TEKANAN DINAMIS
• ATAU DAPAT DIKATAKAN PERBEDAAN TEKANAN
PEMASUKAN & PENGELUARAN
TEKANAN ALIRAN UDARA DARI MESIN PENGERING DAPAT
BERUPA:


• SATUAN TEKANAN DINYATAKAN DALAM


• TINGGI KOLOM AIR DALAM mm/cm/inch
• KALORI/PANAS HASIL PEMBAKARAN BA-
HAN BAKAR DARI BURNER/PEMANAS
• SATUAN KALORI kg cal/g cal ATAU BTU
(British Termal Unit)
TEKANAN ALIRAN UDARA DARI MESIN PENGERING DAPAT
BERUPA:


• 1 BTU: BANYAKNYA PANAS YANG


DIPERLUKAN UNTUK MENAIKKAN
TEMPERATUR 1 POUND (LB) AIR 1OF
• 1 BTU ± 0,252 Kcal
• 1 LITER SOLAR DAPAT MENGHASILKAN
PANAS ± 29.500 BTU
PENGERINGAN BENIH SECARA MEKANIS DAPAT DILAKUKAN
DENGAN DUA METODE


• CONTINUES DRYING

• PENGERINGAN TUMPUKAN (BATCH DRYING)


CONTINUES DRYING
• PENGERINGAN KONTINYU/BERKESINAMBUNGAN
(CONTINUES DRYING) YAITU PEMASUKAN DAN
PENGELUARAN BENIH BERJALAN TERUS
MENERUS

• BAHAN BERGERAK MELALUI RUANGAN


PENGERING DAN MENGALAMI KONTAK DENGAN
UDARA PEMANAS SECARA PARALEL ATAU
BERLAWANAN
CONTINUES DRYING
• PROSES PENGERINGAN :

• PROSES PENGERINGAN HAMPIR MERATA/


HOMOGEN
• LAPISAN BENIH YANG DIKERINGKAN TIPIS
(10-20 Cm)
• LAPISAN BENIH BERGERAK (BERCAMPUR
ANTARA YANG SATU DENGAN YANG LAIN)
CONTINUES DRYING
JENIS ALAT PENGERINGAN

• TUNNEL DRYER
• DRUM DRYER
• ROTARY DRYER
• SPRAY DRYER
BATCH DRYING (PENGERINGAN
TUMPUKAN )
BENIH MASUK KE ALAT PENGERING SAMPAI
PENGELUARAN BENIH KERING, KEMUDIAN BARU
DIMASUKKAN BENIH BERIKUTNYA

• PROSES PENGERINGAN :

• PROSES PENGERINGAN TIDAK MERATA


• LAPISAN BENIH YANG DIKERINGKAN CUKUP TEBAL (
> 30 Cm) DAN DIAM
• JENIS INI PALING BANYAK DIJUMPAI DI INDONESIA
PERTIMBANGAN TEKNIS DLM PENGERINGAN BUATAN


• VOLUME/BANYAKNYA ANGIN YANG


DIPERLUKAN
• TEBAL LAPISAN BENIH YANG DIKERINGKAN
• TEKANAN STATIS
• TEMPERATUR UADARA YANG DIKERINGKAN
• LAMA DAN KECEPATAN PENGERINGAN
• ENERGI YANG DIPERLUKAN
• TUGAS

• Setiap kelompok membuat gambar beserta


prinsip kerja dari jenis-jenis alat pengering

• TUNNEL DRYER
• DRUM DRYER
• ROTARY DRYER
• SPRAY DRYER
DISKUSI
• JELASKAN PRINSIP-PRINSIP PENGERINGAN BENIH?
•  
• DAPATKAH ANDA MENJELASKAN MENGAPA PENGERINGAN BENIH DAPAT TERJADI?
•  
• BAGAIMANA ANDA DAPAT MENJELASKAN CASE HARDENING?
•  
• APA SAJA SYARAT-SYARAT UNTUK PENGERINGAN ALAMI DAN APA
KEUNTUNGANNYA?
•  
• DAPATKAH ANDA MENJELASKAN KEUNTUNGAN DAN PRINSIP-PRINSIP
PENGERINGAN BENIH BUATAN?
•  
• DAPATKAN ANDA MENJELASKAN DUA CARA PENGERINGAN BENIH SECARA
MEKANIS?
•  

Anda mungkin juga menyukai