Anda di halaman 1dari 1

Soal UTS (120 menit)

1. Di sebuah negara, stasiun pemancar FM komersial dibatasi deviasi frekuensinya pada


75 kHz. Selain itu, penggunaan frekuensi stasiun radio diatur seperti dalam tabel
berikut:

Sebuah stasiun radio ingin menyiarkan sinyal yang mencakup frekuensi 50 Hz sampai
15 kHz. Apakah Carson Bandwidth sesuai untuk digunakan? Bagaimana dengan
Universal Curve Bandwidth?
2. Masukan sebuah modulator AM adalah sinyal pembawa 500 kHz dengan amplitudo
20V
dan sinyal pemodulasi dengan frekuensi 10 kHz. Akibat proses modulasi, sinyal
pembawa
berubah menjadi memiliki variasi sebesar 7,5 V. Tentukan:
a. Frekuensi upper side dan lower side
b. Index modulasi dan percent modulation
c. Amplitudo pada frekuensi upper side dan lower side
d. Amplitudo maksimum dan minimum pada selubung
e. Persamaan sinyal keluaran modulator
f. Gambar spektrum keluaran modulator
g. Sketsa sinyal keluaran modulator
3. Sinyal keluaran modulator FM dengan Kf= 7,5 Hz/volt mempunyai persamaan
sebagai berikut :
s(t) = 10 cos {ωct + 5 sin 2000πt + 20 sin 1000πt) jka fc = 100 kHz, tentukan
a. Indeks modulasi
b. Bandwidth Carson
c. Daya sinyal FM tersebut setelah menempuh udara yang bersifat meredam dengan
redaman total 20 dB.
d. Gambarkan spektrumnya.
4. Tentukan indeks modulasi dari gelombang yang mempunyai bentuk pada domain
waktu seperti gambar di bawah ini:

Anda mungkin juga menyukai