Apa Itu Ekonomi-Politik Komunikasi (Compatibility Mode)

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 28

APA ITU EKONOMI-POLITIK

EKONOMI POLITIK
KOMUNIKASI?
DEFINISI & KARAKTERISTIK

VINCENT MOSCO
APA ITU EKONOMI-POLITIK?
Kamus Ekonomi ((Eatwell,, Milgate
g & Newman,,
dalam Mosco, 2009: 22)

“Political economy is the science of wealth”


& “deals
deals with efforts made by man (sic.) to
supply wants & satisfy desires”

(Ekonomi politik --- ilmu pengetahuan ttg


k k
kekayaan &bberhub
h b dgd usaha2
h 2 yg dibuat
dib t
manusia utk memenuhi keinginan2 &
memuaskan hasrat2)
APA ITU EKONOMI-POLITIK?

ECONOMICS
Greek --- oikos (rumah) & nomos (hukum) ---
manajemen
j RT (di
(digunakan
k eko-pol
k l klasik
kl ik
semacam Francis Hutcheson & Adam Smith)

POLITICAL
G k --- polos
Greek l (negara-kota)
( k t ) --- unit
it dasar
d
organisasi politik dlm periode klasik

POLITICAL ECONOMY
Manajemen keluarga & politik rumah tangga
APA ITU EKONOMI-POLITIK?
Dictionary of Modern Economics (1948)
POLITICAL ECONOMY
“The theory & practice of ecominc affairs”
Originally,
O i i ll th the tterm appliedli d tot broad
b d problems
bl off
real cost, surplus & distribution. These questions
were viewed
i d as matters
tt off social
i l as well
ll as
individual concerns … With the introduction of
utility
tilit concepts t iin th
the llate
t nineteenth
i t th century,
t th
the
emphasis shifted to changes in market values &
questions
ti off equilibrium
ilib i off the
th individual
i di id l fifirm.
Such problems no longer required a broad social
o tlook & there
outlook the e was a noo need
eed to stress
t e the political
olitical
(Horton, 1948)
APA ITU EKONOMI-POLITIK?
PENGERTIAN SEMPIT
“Political economy is the study of the social
relations, particularly the power relations, that
mutually constitute the production, distribution
& consumption of resources, including
communication resources”

(Ekonomii politik
(Ek li ik adalah
d l h kajian
k ji ttg relasi
l i sosial,
i l
khususnya relasi kekuasaan yg bersama2
membentuk
b k produksi,
d k i distribusi
di ib i & konsumsi
k i
sumberdaya2, termasuk sumberdaya2
k
komunikasi)
ik i)
BEBERAPA KONSEP PENTING
 Relasi sosial
 Relasi
R l i antar individu
i di id & iinstitusi2
i i sosiali l yg
ada dlm konteks ekonomi, politik,
b d
budaya.Misal
Mi l relasi
l i kekuasaan,
k k relasi
l i gender,
d
relasi etnis, dll
 Relasi kekuasaan
 Kekuasaan ---- kemampuan kontrol orang
lain, proses & benda2 meski terjadi resistensi
 Produksi
 Proses menghasilkan barang & jasa utk
penuhi
hi kebutuhan
k b h
BEBERAPA KONSEP PENTING
 Distribusi
 Proses
oses pe
penyebarluasan
ye a asa barang-jasa
a a g jasa di pasa
pasar
utk sampai kpd pengguna
 Konsumsi
 Proses penggunaan barang-jasa oleh
pengguna
 Sumber daya
 Segala sesuatu yg bisa diubah nilai gunanya
(use va
value)
ue) jad
jadi nilai
a tu
tukar
a (e
(exchange
c a ge va
value):
ue):
modal, tenaga, alam, mesin
BEBERAPA KONSEP PENTING
 Sumber daya komunikasi
 Sega a ses
Segala sesuatu
a terkait
e a informasi
o as yg bss
digunakan produsen utk hasilkan profit
ekonomi & kekuasaan p politik mll p
produk
komunikasi semacam surat kabar, buku,
video,, film,, khalayak
y
 Bgmn sebuah perusahaan hasilkan film,
majalah dll utk didistribusikan ke pasar &
majalah,
bgmn konsumen putuskan utk
mengkonsumsinya
APA ITU EKONOMI-POLITIK?
PENGERTIAN LUAS

“Political economy y is the


study of control & survival in
social life”
(Ekonomi politik adalah kajian ttg
kontrol & kebertahanan dlm
kehidupan sosial)
BEBERAPA KONSEP PENTING
 Kontrol
 Pengaturan
e ga a internal
e a individu
v &aanggota
ggo a
kelompok
 Proses kontrol scr luas terkait dg politik krn
libatkan relasi2 organisasi sosial dlm
sebuah komunitas
 (Soen: Bgmn sebuah komunitas ttt bs
bertahan krn adanya pengendalian internal
thdp anggota2nya mll serangkaian aturan-
sanksi ttt)
BEBERAPA KONSEP PENTING
 Kebertahanan
 Sarana yg dihasilkan utk produksi apa saja
yg dibutuhkan utk reproduksi diri sendiri
 Proses kebertahanan scr mendasar terkait
kegiatan ekonomi krn berhub dg produksi
apa saja yg dibutuhkan masy utk reproduksi
dirinya sendiri
 (Soen: Sebuah komunitas bs bertahan mll
k i t produksi
kegiatan d k i material
t i l & non material
t i l
yg slm ini digunakan. Misal, hasilkan
pangan, sandang,
d aturan,
t dll)
BEBERAPA KONSEP PENTING
 Kehidupan sosial
 Konteks
o e s dimana
a a individu
v berinteraksi
e e a s sa
satu
sama lain dlm bangunan komunitas atau
kemasyarakatan
y ttt
 Konteks ini bisa bervariasi dr satu
komunitas ke komunitas lainnya.
lainnya Misal
Misal,
kehidupan masy Badui berbeda dg
kehidupan masy Samin.
Samin Orang Jakarta beda
dg org Semarang. Ada bbrp hal yg sama, ada
bbrp hal yg beda.
beda
KEKUATAN
U DEFINISI O-POL
S EKO O SSEMPIT

 Jangkau semua aktivitas manusia & semua


proses organik yg ada di dalamya
 Analisisnya libatkan analisis lingkungan,
lingkungan
ekologi & ilmu sosial, diantaranya, bertujuan
utk identifikasi proses2 yg bekerja dlm semua
bentuk kehidupan & utk menilai perbedaan2
& kesalinghubungan2 yg ada
 Teori sistem informasi (James Beniger, 1986)
 Tentukan
T t k proses fundamental
f d t l sistem
i t kehidupan:
k hid
organisasi, metabilisme & pertumbuhan,
tanggapan adaptabiltas,
tanggapan, adaptabiltas reproduksi & evolusi
KARAKTERISTIK EKO-POL

Social change & history


The social totality
Moral
M l philoshopy
hil h
Praxis
P i
SOCIAL CHANGE & HISTORY
 Adam Smith, David Ricardo, John Stuart Mill
(klasik)
 Revolusi besar kapitalisme --- perubahan sejarah
masy pertanian menjadi masy komersial,
manufaktur
f kt & akhirnya
khi masy industri
i d t i
 Karl Marx
 Ada kekuatan2 dinamis dlm kapitalisme yg
bertanggungjawab thd terjadinya pertumbuhan &
perubahan
 (Soen: 2 faktor penting yg jd tekanan Mark adalah
means of production & relation of production sbg
penentu perubahan sejarah manusia)
SOCIAL CHANGE & HISTORY
 Eko-pol
Eko pol beri perhatian pd hub sejarah dg
posisinya dlm struktur sosial & reproduksi sosial
 Konsentrasi
K i pd
d produksi
d k i & reproduksi
d k i pdd
struktur2 yg tetap
 (Soen: Konteks historis sangat penting dlm
analisis eko-pol utk tunjukkan adanya dinamika
perubahan proses produksi & reproduksi dr
struktur satu pd struktur yg lain. Misal, ada
perbedaan proses produksi & reproduksi dlm
struktur kapitalisme Orla & Orba & Reformasi)
SOCIAL TOTALITY
 Teori
pilihan publik (public choice
theory)
 Lihat ilmu ekonomi sbg kajian ttg
“bagaimana pasar bekerja” dg memahami
pasar sbg “koordinasi
koordinasi perilaku individu mll
struktur kelembagaan”. Subjek ilmu
ekonomi adlh kajian ttg aturan yg mengatur
individu & institusi. Pilihan2 utk ciptakan
aturan yg mengatur segala macam pasar
 Totalitas sosial ---- keseluruhan arena sosial
sbg bidang analisis eko-pol
eko pol
SOCIAL TOTALITY
Marxis,, sosialis,, institusionalis
 Totalitas sosial --- relasi eko & pol dg
arena & praktek sosial-kultural
sosial kultural
 “Relative autonomy” pemerintah
berhadapan dg ekonomi --- utk koreksi
ee s e ekonomi
determinisme e o o Marxian a a dg g
libatkan negara dlm relasinya dg klas
sosial gender & ras
sosial,
MORAL PHILOSOPHY
 Nilaisosial & konsep ttg praktek sosial yg layak
 Jelaskan & buat eksplisit posisi2 moral perspektif
ek-pol
 Apa
A yg bedakan
b d k eko-pol
k l kritis
k iti adlh
dlh ia
i lampaui
l i isu
i
teknis ttg efisiensi dg melekatkan diri pd
pertanyaan
t morall dasar
d ttg
tt keadilan,
k dil kesamaan
k &
kebaikan publik
 Adam
Ad S
Smith
i h --- social
i l goodd
 Thomas Malthus --- konsekuensi moral dr tdk
dicermatinya populasi
 Karl Marx --- ciptakan
p masy y berdasar ppemuasan
kebutuhan manusia bkn berdasar kekuasaan klas
MORAL PHILOSOPHY
2 persoalan pokok terkait moral
 Domain moral,
moral kultural atau spiritual sbg subjek
sentral analisis --- sbg landasaan masy komersial
(p
(pasar))
 Penerimaan pd pandangan Weberian ttg netralitas
nilai yg tentukan batasan relasi antara ilmu ekonomi
dg filsafat moral. Ilmu ekonomi pelajari nilai dlm
pengertian pilihan nilai2 yg selaras dg pilihan2 pasar.
Persoalam moral sedikit atau bahkan tdk muncul dlm
penjelasan ilmu ekonomi. Tenaga kerja nersama2 dg
t
tanahhddan modal
d l dilih
dilihatt semata2
t 2 sbg
bg faktor
f kt produksi
d k i
(Soen: Kompetisi, konsumsi, adl contoh nilai2 yg
selaras dg kepentingan pasar)
PRAXIS

 Praxis --- aktivitas manusia yg bebas &


kreatif utk produksi & ubah dunia,
termasuk ubah diri sendiri
 Aristoteles --- kajian ekonomi, politik &
etik
tik sbg
b bbentuk2
t k2 pengetahuan
t h praktis
kti
utk dibedakan dg teori & poiesis. Teori
cari kebenaran & poeisis produksi
sesuatu. Tujuan praxis adalah
tindakan.
PRAXIS

 Emanuel Kant
 Praksis atau penalaran praktis lbh utama
dlm kesatuan dgg teori utk hasilkan
penalaran sepenuhnya
 Hegel

 Praksis lbh superior dibanding teori, tp


kesatuan lbh tinggi utk cari kebenaran
ditemukan dlm kebebasan dimana spirit
absolut merealisasikan dirinya dlm filsafat,
filsafat
seni & agama
PRAXIS

 Karl Marx
 Kapitalisme bebaskan tenaga kerja dr
alienasi hanya utk ditempatkan kebali dlm
alienaasi baru --- reduksi kekuatan tenaga
krerja sbg komoditas utk di jual di pasar
 Tujuan revolusi sosial adlh utk mengubah
tenaga kerja teralienasikan dlm praksis atau
kebebasan, universal, aktivitas-diri
PRAXIS

 Dlm eko-pol
p p praksis p
pandu sebuah teori
pengetahuan utk lihat pengetahuan
(knowing) sbg produk yg sedang
berlangsung dr teori & praktek
 Tolak
T l k pandangan
d epistemologis
i t l i bhw
bh
kebenaran hanya dpt dihasilkan dr
kontemplasi
 Pengetahuan --- aktualisasi teori &
praktek (praksis)
APA ITU KOMUNIKASI?

A social process of exchange, whose


product
d t is
i th
the markk or embodiment
b di t off
a social relationship.
p

Communication is more than the


transmission of data or information. It
is the social production of meaning
that constitutes a relationship
APA ITU EKONOMI POLITIK
KOMUNIKASI?
O AS ?
How communication practices
practices, including
communicators & the tools they use, construct a
social & cultural world that include myth &
symbol

Kom dg media baru semacam internet tidak


semata2 bicara ttg perusahaan besar yg dpt profit
besar dr internet tp jg bicara ttg orang2 yg punya
aspirasi besar atau mitos terkait teknologi sbg
pencipta dunia baru utk hilangkan batasan ruang,
waktu pol; realisasikan kesamaan & demokrasi
waktu,
APA ITU EKONOMI POLITIK
KOMUNIKASI?
Tolak
T l k bicara
bi ttg
tt eko-pol
k lh
hanya tt
ttg struktur,
t kt
institusi & aktivitas material serta bicara
kom hanya ttg budaya, makna &
j
subjektivitas. Dlm eko-pol
p kom,, baik eko-
pol maupun kom, keduanya dibentuk scr
bersama2 oleh praktek sosial & kultural.
kultural
Keduanya mengacu pd proses2 pertukaran
yg beda
b d ttp dl
dlm perkembangbiakannya
k b bi k
ditentukan oleh praktek2 sosial-kultural yg
dihayati
HINDARI ESENSIALISME KOMUNIKASI

“Decentering the media of communication”


Lihat sistem komunikasi sbg bagian integral dr
fundamental ekonomi,, politik,
p , sosial & budaya
y di
masy
Jelaskan
J l k mediadi dlm
dl kerangka
k k kerja
k j produksi
d k i&
reproduksi berdasarkan elemen2 dasar semacam
akumulasi
k l i modal,
d l tenaga
t kerja,
k j dll

Media dlm dimensi ekonomi


ekonomi, politik,
politik sosial &
budayanya paralel dg institusi pendidikan,
keluarga agama & aktivitas kelembagaan lain yg
keluarga,
dibentuk dalam sistem kapitalisme

Anda mungkin juga menyukai