Anda di halaman 1dari 78

Enspire Learning Problem Set Kelas XI

SET ORGANISASI
sitoplasma adalah air (90%). Berfungsi sebagai
pelarut zat-zat kimia serta sebagai media
terjadinya reaksi kimia sel. Organel sel adalah
benda-benda yang terdapat dalam sitoplasma
TINGKAT SEL dan bersifat hidup serta menjalankan fungsi-
fungsi kehidupan.
1. Ribosom (ergastoplasma) adalah organel sel
1. Pengertian Sel terkecil di dalam sel. Fungsi dari ribosom adalah
Sel adalah unit organisasi terkecil yang menjadi dasar sebagai tempat sintesis protein.
kehidupan dalam arti biologis. Kata sel itu sendiri 2. Retikulum endoplasma (RE) adalah struktur
dikemukakan oleh Robert Hooke (1635 – 1703) yang berbentuk benang-benang yang bermuara di inti
berarti kotak-kotak kosong, setelah ia mengamati sel. Dikenal dua jenis retikulum endoplasma,
sayatan gabus dengan mikroskop. Selanjutnya yaitu: (1) Retikulum endoplasma granuler
disimpulkan bahwa sel terdiri dari kesatuan zat yang (retikulum endoplasma kasar). RE kasar tampak
dinamakan protoplasma. kasar karena ribosom menonjol di permukaan
Istilah protoplasma pertama kali dipakai oleh sitoplasmik membrane; (2) Retikulum
Johannes Purkinje.Menurut Johannes Purkinje endoplasma agranuler (retikulum endoplasma
protoplasma dibagi menjadi dua bagian yaitu halus). RE halus diberi nama demikian karena
sitoplasma dan nukleoplasma.Schwaan dan Schleiden permukaan sitoplasma tidak mempunyai
(1838), menyatakan bahwa tumbuhan dan hewan ribosom.
mempunyai persamaan, yaitu tubuhnya tersusun 3. Mitokondria (the power house). Fungsi
oleh sel-sel. Selanjutnya, teori tersebut mitokondria adalah sebagai pusat respirasi
dikembangkan menjadi suatu teori sebagai berikut:: seluler yang menghasilkan banyak energi ATP.
1. Sel adalah satuan struktural terkecil organisme Secara garis besar, tahap respirasi pada
hidup. tumbuhan dan hewan melewati jalur yang
2. Sel merupakan satuan fungsional terkecil sama, yang dikenal sebagai daur atau siklus
organisme hidup. Krebs yang berlangsung di dalam mitokondria.
3. Sel berasal dari sel dan organisme tersusun oleh 4. Lisosom. Fungsi dari organel ini adalah sebagai
sel. penghasil dan penyimpan enzim pencernaan
seluler.
2. Struktur Sel 5. Badan golgi (aparatus golgi/diktiosom)
Sel terdiri dari 3 bagian utama yaitu membran sel, berhubungan dengan fungsi menyortir dan
inti sel, dan sitoplasma: mengirim produk sel. Badan golgi berperan
2.1 Membran Sel / Membran Plasma penting dalam sel-sel yang secara aktif terlibat
Membran sel adalah selaput yang terletak paling dalam sekresi. Muka cis berfungsi sebagai
luar dan tersusun dari senyawa kimia lipoprotein penerima vesikula transpor dari RE. Muka trans
(gabungan dari senyawa lemak atau lipid dengan berfungsi mengirim vesikula transpor. Vesikula
senyawa protein).Membran sel disebut juga transpor adalah bentuk transfer dari protein
membran plasma atau selaput plasma.Fungsi yang disintesis RE.
dari membran sel ini adalah sebagai pintu 6. Sentrosom (sentriol) berbentuk bintang yang
gerbang yang dilalui zat, baik menuju atau berfungsi dalam pembelahan sel baik mitosis
meninggalkan sel. maupun meiosis.
2.2 Inti Sel (Nukleus) 7. Plastida berperan dalam fotosintesis. Plastida
Inti sel bertugas mengontrol kegiatan yang adalah bagian dari sel yang bisa ditemui pada
terjadi di sitoplasma.Fungsi dari inti sel adalah alga dan tumbuhan (kingdom plantae). Dikenal
mengatur semua aktivitas (kegiatan) sel, karena tiga jenis plastida, yaitu: (1) Leukoplas:
di dalam inti sel terdapat kromosom yang berisi berwarna putih berfungsi sebagai penyimpanan
DNA untuk mengatur sintesis protein. Inti sel makanan; (2) Kloroplas: plastida berwarna hijau,
terdiri dari bagian-bagian yaitu: berfungsi menghasilkan klorofil dan sebagai
a. Selaput inti (karioteka) tempat berlangsungnya fotosintesis; (3)
b. Nukleoplasma (kariolimfa) Kromoplas: plastida yang mengandung pigmen.
c. Kromatin / kromosom 8. Vakuola (rongga sel) berisi: garam-garam
d. Nukleous (anak inti) organik, glikosida, tanin (zat penyamak), minyak
e. Sitoplasma dan Organel Sel eteris (misalnya jasmine pada melati, roseine
2.3 Sitoplasma adalah bagian yang cair dalam sel. pada mawar, zingiberine pada jahe), alkaloid
Khusus untuk cairan yang beradal dalam inti sel (misalnya kafein, kinin, nikotin, likopersin, dll),
dinamakan nukleoplasma. Penyusun utama dari enzim, dan butir-butir pati.

WE SERVE AND WE CARE 216


Enspire Learning Problem Set Kelas XI
9. Mikrotubulus berfungsi untuk mempertahankan Komponen Sel Tumbuhan Sel Hewan
bentuk sel dan sebagai rangka sel. Selain itu, Ukuran Sel lebih besar Sel lebih kecil
mikrotubulus berguna dalam pembentukan Bentuk Tetap Tidak tetap
sentriol, agela, dan silia. Dinding sel Ada Tidak ada
10. Mikrofilamen terbentuk dari komponen Plastid Ada Tidak ada
utamanya yaitu protein aktin dan miosin Lisosom Tidak ada Ada
(seperti pada otot). Mikro lamen berperan Sentrida Tida ada Ada
dalam pergerakan sel. Badan golgi Duktiosom Badan golgi
11. Peroksisom (badan mikro) senantiasa Vakuola Pada sel muda Tidak mempunyai
berasosiasi dengan organel lain, dan banyak kecil dan banyak, vakuola, walaupun
mengandung enzim oksidae dan katalase pada sel dewasa terkadang beberapa
(banyak disimpan dalam sel-sel hati). tunggal dan besar sel hewan uniseluler
memiliki vakuola yang
3. Macam-Macam Sel berukuran kecil baik
Berdasarkan ada tidaknya dinding / selaput inti,
pada sel muda
maka sel dibedakan menjadi dua yaitu: struktur sel
maupun sel dewasa
prokariotik dan struktur sel eukariotik.
Flagella/sillia Tidak ada Ada tetapi tidak sama
Kolrofil Ada Tidak ada
Perbedaan struktur sel prokariotik dan struktur
eukariotik.
4. Transpor Molekul melalui Membran
Bagian Sel Prokariot Eukariot
1. Transpor pasif adalah transpor yang tidak
Inti Sel Tanpa membran Selaput inti ada,
memerluka energi, meliputi (a) Difusi:
disebut nukleoid disebut nukleus perpindahan zat (padat, cair, dan gas) dari
Penutup Berupa kapsul Tidak ada pada larutan konsentrasi tinggi (hipertonis) ke larutan
Sel (fungsi berbeda hewan, pada dengan konsentrasi rendah (hipotenis), setiap
dengan dinding tumbuhan ada zat akan berdifusi menuruni gradien
sel pada dinding sel konsentrasinya, hasil dari difusi adalah
konsentrasi yang sama antara larutan tersebut
tumbuhan
dinamakan isotonis. (b) Difusi terfasilitasi:
Retikulum Tidak ada Ada
melibatkan difusi dari molekul polar dan ion
Endoplasm melewati membran dengan bantuan protein
a transport, protein transpor merupakan protein
Badan Tidak ada Ada khusus yang menyediakan suatu ikatan baik bagi
Golgi molekul yang sedang bergerak. (c) Osmosis:
Mitokondri Tidak ada Ada difusi air melalui selaput semipermeabel.
Tekanan osmosis dapat diukur dengan suatu
a
alat yang disebut osmometer.
Lisosom Tidak ada Ada 2. Transpor aktir adalah transpor yang melalui
Sentrisol membran dengan melawan kecendrungan alami
Ribosom Ada pada Ada (pada yaitu melawan gradien konsentrasi dengan
sitoplasma sitoplasma dan menggunakan energi ATP. Pada transpor aktir
retikulum diperlukan energi dari dalam sel untuk melawan
endoplasma gradien konsentrasi. Transpor aktif primer dan
sekunder: transpor aktir primer membutuhkan
DNA Berbentuk cincin Berbentuk pita
energi dalam bentuk ATP. Sedangkan transpor
bercampur spiral ganda aktif sekunder memerlukan transpor yang
dengan terdapat pada inti, tergantung pada potensial membran. Kedua
sitoplasma mitokondria, dan jenis transpor tersebut saling berhubungan erat
kloroplas karena transpor aktir primer akan menciptakan
potensial membran dan ini memungkinkan
terjadinya transpor aktif sekunder.
Perbedaan antara sel tumbuhan dan sel hewan
3. Endositosis dan Eksositosis; Ekositosis dapat
diartikan, keluarnya zat dari dalam sel. Vesikel
Ada dua macam sel eukariotik yang mempunyai materi
dari dalam sel berisi senyawa atau sisa
penyusun relatif berbeda, yaitu sel hewan dan sel
metabolisme. Endositosis merupakan proses
tumbuhan.
pemasukan zat dari luar sel ke dalam sel.
Endositosis memiliki dua macam bentuk yaitu

WE SERVE AND WE CARE 217


Enspire Learning Problem Set Kelas XI

pinositosis dan fagositosis. Pinositosis


PROBLEM SET 1
merupakan proses pemasukan zat ke dalam ke
dalam sel yang berupa cairan. Fagositosis (fago
= makan) merupakan pemasukan zat padat atau
1. Bagian sel yang berfungsi sebagai pengatur keluar
sel lainnya ke dalam tubuh sel.
masuknya zat dari dan ke dalam sel adalah….
A. Inti sel
B. Selaput plasma
C. Dinding sel
D. Sitoplasma
E. Mitokondria

2. Polisakarida yang menyimpan glukosa untuk


pembentukan energi dalam sel hewan adalah ...
A. glikogen D. kitin
B. selulosa E. galaktosa
C. pati

3. Suatu selaput yang membukus suatu massa


protoplasma dinamakan…
A. Membran plasma
B. Nukleoplasma
C. Retikulum Endoplasma
D. lisosom
E. Plastid

4. Organel di bawah ini yang memiliki sistem membran


rangkap adalah ….
A. lisosom dan ribosom
B. vakuola dan sentrosom
C. mitokondria dan kloroplas
D. peroksisom dan sentriol
E. badan golgi dan RE kasar

5. Persamaan sel prokariotik dan sel eukariotik adalah


keduanya memiliki ….
A. membran inti dan membran sel
B. membran sel dan ribosom
C. dinding sel dan kompleks golgi
D. kloroplas dan ribosom
E. sitoplasma dan membran inti

6. Di bawah ini organel yang terdapat di dalam sel ….


1. kloroplas 4. Vakuola
2. mitokondria 5. Sentrosom
3. dinding sel 6. Lisosom

Organel yang hanya dimiliki sel hewan adalah ….


A. 1, 2, dan 3 D. 1,3, dan 5
B. 1, 5, dan 6 E. 5 dan 6
C. 4 dan 5

7. Aktivitas kehidupan makhluk hidup dapat tercermin


melalui aktivitas sel. Hal ini sesuai dengan teori sel
yaitu sel merupakan kesatuan ….
A. struktural D. fungsional
B. herediter E. pertumbuhan
C. regenerasi

WE SERVE AND WE CARE 218


Enspire Learning Problem Set Kelas XI
8. Berikut ini adalah gambar pembelahan sel pada B. fosfolipid dan hormone
hewan secara meiosis C. enzim dan hormone
D. fosfolipid dan kolesterol
E. kolesterol, enzim dan hormone

14. Berikut merupakan organel-organel sel:


1) Vakuola
2) Ribosom
3) Lisosom
Tahapan yang ditunjukkan pada gambar A-B-C 4) retikulum endoplasma
secara berturut-turut adalah … 5) plastid
A. Profase I, Metafase I, Anafase I 6) sentrosom
B. Metafase II, Anafase II, Profase II 7) dinding sel
C. Anafase I, Profase II, Metafase II
D. Metafase I, Profase I, Anafase I Organel sel yang hanya dimiliki oleh tumbuhan
E. Metafase I, Profase II, Anafase II ditunjukkan oleh nomor ...
A. 1, 2, 3 D. 1, 2, 7
9. Teori sel yang menyatakan “omne cellula ex cellula” B. 1, 3, 4 E. 5 dan 7
dikemukakan oleh ... C. 1, 5, 6
A. Robert Hooke D. Johanes Purkinje
B. Rudolf Vircow E. Theodor Schwan 15. Organel yang berfungsi aktif pada pembelahan sel
C. Felix Dujardin dan hanya terdapat pada sel hewan adalah ...
A. Kromosom D. Lisosom
10. Berikut ini adalah bagian-bagian sel: B. Ribosom E. Autosom
1) Ribosom C. Sentrosom
2) Sitoplasma
3) materi genetic 16. Transpor aktif melalui membran sel terjadi ...
4) membran sel A. hanya pada garam dari konsentrasi tinggi ke
5) membran inti konsentrasi rendah
6) mitokondria B. hanya pada garam dari konsentrasi rendah ke
Bagian-bagian sel di atas yang pasti dimiliki oleh konsentrasi tinggi
semua sel adalah ... C. hanya pada molekul organik dari konsentrasi
A. 1, 2, 3, 4 D. 2, 3, 4, 5, 6 tinggi ke konsentrasi rendah
B. 2, 3, 4, 5 E. 1, 2, 3, 4, 5, 6 D. hanya pada molekul organik dari konsentrasi
C. 1, 2, 3, 4, 5 rendah ke konsentrasi tinggi
E. pada garam mineral maupun molekul organik
11. Plastida memiliki kesamaan dengan mitokondria dari konsentrasi rendah ke konsentrasi tinggi
dalam hal ...
A. penyimpanan karbohidrat, lemak, protein 17. Sel darah merah (eritrosit) bila dimasukkan ke dalam
B. mensintesis pigmen hijau, merah, kuning aquades akan mengalami proses ...
C. ditemukan dalam organisme fotosintetik A. Plasmolisis D. deplasmolisis
D. mengandung DNA, RNA, ribosom B. Osmosis E. difusi berimbang
E. memiliki fungsi seperti mitokondria C. sel hancur

12. Berikut pernyataan yang tidak benar mengenai 18. Di bawah ini adalah contoh transpor aktif, kecuali ...
lisosom ... A. Endositosis D. Pinositosis
A. penghancuran organel sel yang rusak B. Eksositosis E. difusi terfasilitasi
B. dibungkus satu lapis fosfolipid bilayer C. Fagositosis
C. dibentuk oleh badan golgi
D. enzim dalam lisosom disintesis oleh ribosom 19. Protein dapat dihasilkan oleh organel ...
bebas A. mitokondria D. sentriol
E. berperan dalam autotomi (pelepasan ekor pada B. peroksisom E. badan golgi
cicak) C. ribosom

13. Organel sel yang terdiri dari membran-membran 20. Transpor aktif merupakan transport yang ...
paralel dengan rongga-rongga pipih atau berbentuk A. mengandalkan perbedaan konsentrasi larutan
tubulus serta tidak bergranula, berfungsi dalam sebelah dalam dan luar membran sel
pembentukan ...
A. fosfolipid dan enzim

WE SERVE AND WE CARE 219


Enspire Learning Problem Set Kelas XI

B. mengkonsumsi energi untuk mengeluarkan atau D. pergerakan molekul dari daerah kerapatan
memasukkan ion-ion atau molekul melalui tinggi ke kerapatan rendah
membran sel E. pergerakan molekul melalui selaput permiabel
C. berjalan ke dua arah yang di-pengaruhi muatan
listrik 28. Organel sel yang disebut kantung pembunuh diri
D. mengeluarkan energi adalah ...
+ +
E. dipengaruhi oleh ion-ion Na dan K tanpa A. badan golgi D. ribosom
energi B. lisosom E. retikulum endoplasma
C. mitokondria
21. Membran sel sangat penting karena alasan dibawah
ini, kecuali ... 29. Organ sel yang berperan mengarahkan kromosom ke
A. bersifat diferensial permiabel kutub pada saat pembelahan sel adalah ...
B. mengendalikan pertukaran zat antara sel A. nukleolus D. ribosom
C. menjadi pembatas antara isi sel dengan B. sentriol E. badan golgi
lingkungan luarnya C. nukleus
D. menjadi pembatas antara sitoplasma dan
nukleoplasma 30. Krista terdapat pada organel ...
E. sebagai reseptor A. badan golgi D. nukleus
B. ribosom E. lisosom
22. Enzim-enzim yang tidak aktif dibentuk dalam organel C. mitokondria
...
A. golgi kompleks D. ribosom 31. Peristiwa mengkerutnya sel pada sel tumbuhan
B. mitokondria E. lisosom karena air keluar dari sel disebut ...
C. retikulum endoplasma A. plasmolisis
B. hipotonik
23. Organel yang berfungsi untuk membentuk C. hemolisis
gelendong pembelahan pada hewan adalah ... D. endositosis
A. sentriol D. mitokondria E. krenasi
B. mikro tubulus E. mikrofilamen
C. lisosom 32. Sel merupakan kesatuan struktural dari makhluk
hidup. Teori ini dikemukakan oleh ….
24. Organel yang berfungsi menghasilkan energi adalah A. Rudolf Virchow D. Edmund B.Wilson
A. badan golgi D. sentriol B. Schleiden dan Schwann E. Robert Hooke
B. mitokondria E. ribosom C. Rene Deutrochet
C. peroksisom
33. Setiap organisme hidup memiliki mitokondria
25. Berikut ini adalah organel-organel yang hanya SEBAB
terdapat pada tumbuhan, kecuali ... Mitokondria adalah organel sel yang berperan dalam
A. kloroplas D. plastida respirasi
B. sentriol E. vakuola
C. dinding sel 34. Ilmuwan pertama yang melihat adanya sel-sel dengan
menggunakan mikroskop adalah ….
26. Sel dikatakan satuan fungsi makhluk hidup karena ... A. Robert Hooke D. Robert Brown
A. semua jenis sel mempunyai fungsi yang sama B. Robert Koch E. Gregor Mendel
B. melakukan apa yang dilakukan oleh suatu C. Louis Pasteur
individu organism sebagai keseluruhan
C. semua sel mempunyai jumlah dan macam 35. Semua sel berasal dari hasil pembelahan sel-sel
organel yang sama sebelumnya
D. semua mahluk hidup terdiri atas sel-sel SEBAB
E. Sel adalah unit terkecil makhluk hidup Sel merupakan satuan struktural dan fungsional dari
kehidupan
27. Difusi merupakan peristiwa ...
A. pergerakan molekul dari ruang hampa ke ruang 36. Jika tekanan turgor suatu sel membesar, maka
yang berisi udara tekanan osmotiknya mengecil
B. pergerakan molekul tanpa melalui selaput SEBAB
permiabel Tekanan turgor berbanding terbalik dengan tekanan
C. pergerakan molekul dari daerah kerapatan osmotic
rendah ke daerah kerapatan tinggi

WE SERVE AND WE CARE 220


Enspire Learning Problem Set Kelas XI
37. Sel tumbuhan yang sudah tua memiliki vakuola yang B. grana
lebih besar dibandingkan dengan sel yang masih C. stroma
muda D. kompleks antena
SEBAB E. membran tilakoid
Vakuola sel tumbuhan berfungsi untuk menyimpan
organel-organel sel yang telah rusak 45. Organel sel yang aktif dalam sintesis karbohidrat
dan hanya ditemukan dalam sel tumbuhan adalah
38. Organel yang berfungsi aktif pada pembelahan sel …..
dan hanya terdapat pada sel hewan adalah …. A. mitokondria
A. Kromosom D. Lisosom B. lisosom
B. Ribosom E. autosom C. plastida
C. sentrosom D. kloroplas
E. aparatus golgi
39. Pada saat fertilisasi, kepala spermatozoa mampu
menembus zona pelusida, karena dilengkapi organel 46. Grana dari kloroplas dan krista dari mitokondria
…. mempunyai persamaan fungsi, yaitu untuk ….
A. vakuola aktif D. lisosom A. pelindung terhadap kerusakan
B. badan golgi E. ribosom B. memperluas bidang tempat terjadinya reaksi
C. mitokondria kimia dalam sel
C. memperbesar tekanan osmosis
40. Organel yang merupakan tempat berlangsungnya D. menstimulasi reproduksi sel
respirasi sel adalah …. E. mengontrol metabolisme sel
A. lisosom
B. nukleus
C. mitokondria 47. Di sepanjang organel yang berupa saluran halus
D. ribosom dalam sitoplasma, yang erat kaitannya dengan
E. retikulum endoplasma sistem transportasi, terdapat organel-organel
tempat mensintesis bahan baku utama dari enzim.
41. Sel tumbuhan berbeda dengan sel hewan, sebab sel Organel tersebut adalah ….
hewan tidak mempunyai …. A. retikulum endoplasma
A. plasma sel B. plasmodesmata
B. membran sel C. ribosom
C. dinding sel D. lisosom
D. selaput sel E. badan golgi
E. ribosom
48. Organ tubuh yang mengandung banyak peroksisom
42. Jaringan dewasa berikut yang sel-sel penyusunnya adalah ….
masih hidup dan memiliki organel sel lengkap A. hepar
adalah …. B. paru-paru
A. parenkim C. otak
B. kolenkim D. jantung
C. floem E. ginjal
D. meristem
E. xylem 49. Pasangan nama organel dan fungsinya yang benar
adalah ….
43. Organel-organel di dalam sel mempunyai berbagai A. membran sel – respirasi
macam fungsi. Salah satunya adalah ribosom yang B. nukleus – reproduksi
mempunyai fungsi utama …. C. retikulum endoplasma – ekskresi
1. menghasilkan kode genetika D. mitokondria – transportasi
2. membentuk butiran yang melekat pada E. badan golgi – regulasi
retikulum endoplasma 50. Organel yang mengandung enzim pencernaan
3. membentuk RNA duta adalah ….
4. tempat penggabungan beberapa jenis asam A. mitokondria
amino B. kloroplas
C. badan golgi
44. Kloroplas merupakan tempat terjadi fotosintesis. D. lisosom
Bagian kloroplas tempat terbentuknya glukosa dari E. inti
CO2 adalah ….
A. klorofil

WE SERVE AND WE CARE 221


Enspire Learning Problem Set Kelas XI

51. Organel berupa saluran halus dalam sitoplasma


yang berbatasan dengan sistem membran dan erat
kaitannya dengan sistem angkutan pada sintesis
protein adalah ….
SET ORGANISASI
TINGKAT
A. ribosom
B. retikulum endoplasma
C. plasmodesmata
D. badan golgi
E. lisosom JARINGAN
52. Dalam sel kelenjar, organel yang berhubungan
dengan sekresi atau penggetahan adalah ….
A. lisosom
:JARINGAN
TUMBUHAN
B. badan golgi
C. mitokondria
D. inti
E. retikulum endoplasma
53. Organel di dalam sel hewan maupun manusia yang Jaringan Tumbuhan
terlibat langsung dalam sintesis enzim ialah ….
A. Mitokondria Jaringan tumbuhan adalah sekumpulan sel-sel tumbuhan
B. Ribosom yang mempunyai bentuk, asal, fungsi dan struktur yang
C. Lisosom sama. Jaringan pada tumbuhan terdiri atas jaringan
D. Mikrosom meristem dan permanen.
E. Kompleks golgi
54. Perhatikan gambar sel di bawah ini, yang berperan 1. Jaringan Meristem
menghasilkan energi adalah yang berlabel Jaringan meristem adalah jaringan yang sel
A. I penyusunnya bersifat embrional ; artinya mampu
B. II II membelah diri untuk menambah jumlah sel tubuh.
C. III Ciri-ciri sel meristem adalah berdinding tipis, banyak
D. IV III mengandung protoplasma, inti besar, dan plastida
E. V belum matang. Jaringan Meristem disebut juga
jaringan muda. Berdasarkan letaknya dalam
IV tumbuhan, ada tiga macam meristem, yaitu :
meristem apikal, lateral, dan interkalar.
I Sedangkan, dilihat dari asal terbentuknya, meristem
V
dibedakan menjadi:
55. Berikut merupakan organel-organel sel: a. Promeristem
1. vakuola Adalah jaringan meristem yang telah ada ketika
2. ribosom tumbuhan masih berada dalam masa embrional.
3. lisosom
4. retikulum endoplasma b. Meristem Primer
5. plastida Meristem Primer adalah meristem yang berkembang
6. sentrosom dari sel embrional. Meristem terdapat misalnya pada
7. dinding sel kuncup ujung batang dan ujung akar. Daerah
Organel sel yang hanya dimiliki oleh tumbuhan meristematik di belakang promeristem mempunyai 3
ditunjukkan oleh nomor …. jaringan meristem, yaitu : protoderma, prokambium,
A. 1, 2, dan 3 dan meristem dasar.
B. 1, 3, dan 4
C. 1, 5, dan 6 c. Meristem Sekunder
D. 1, 2, dan 7 Meristem Sekunder adalah meristem yang
E. 1, 5, dan 7 berkembang dari jaringan dewasa yang telah
mengalami diferensiasi dan spesialisasi tetapi
menjadi embrional sejati.

2. Jaringan Dewasa (Permanen)


Jaringan Dewasa adalah jaringan yang sudah
mengalami diferensiasi. Sifat-sifat jaringan dewasa
antara lain :

WE SERVE AND WE CARE 222


Enspire Learning Problem Set Kelas XI
a. Tidak mempunyai aktivitas untuk trakeal, serabut xilem dan parenkim xilem.
memperbanyak diri. Floem
b. Mempunyai ukuran yang relatif besar dibanding Floem terdiri atas buluh tapis, unsur-unsur tapis, sel
sel-sel meristem. pengiring, parenkim, dan serabut floem.
c. Mempunyai vakuola besar, sehingga plasma sel
sedikit dan merupakan selapu yang menempel e. Jaringan Gabus
pada dinding sel. Tersusun atas sel-sel gabus. Berfungsi melindungi
d. Kadang-kadang selnya telah mati. jaringan lain yang terdapat di sebelah bawahnya
e. Selnya telah mengalami penebalan dinding agar tidak kehilangan air yang berlebihan.
sesuai dengan fungsinya.
f. Di antara sel-selnya, dijumpai ruang-ruang antar f. Jaringan Sekretoris
sel. Jaringan dinamakan juga kelenjar internal. Penyusun
jaringan sekrotaris yang penting adalah sebagai
berikut :
1. Sel kelenjar
Jaringan dewasa terdiri dari : 2. Saluran kelenjar
a. Jaringan Pelindung (Epidermis) 3. Saluran getah
Jaringan epidermis adalah lapisan sel yang berada
paling luar, yaitu pada permukaan organ primer
tumbuhan, seperti akar, batang, daun, bunga dan
buah. Jaringan epidermis berfungsi melindungi
bagian dalam tumbuhan sehingga jaringan epidermis
disebut jaringan pelindung.
Sel-sel epidermis dapat berkembang menjadi alat
tambahan atau derivat epidermis, misalnya stoma,
trikoma, sel kipas, sistolit, sel silika, dan sel gabus.

b. Jaringan Dasar (Parenkim)


Jaringan parenkim merupakan suatu jaringan yang
terbentuk dari sel-sel hidup, dengan struktur
morfologi serta fisiologi yang bervariasi dan masih
melakukan proses fisiologis.Jaringan parenkim
disebut jaringan dasar karena dijumpai hampir di
setiap bagian tumbuhan. Contohnya, parenkim
dijumpai di antara epidermis dan pembuluh angkut
pada akar dan batang.

c. Jaringan Penyokong (Penguat)


Jaringan penyokong merupakan jaringan yang
menguatkan tumbuhan. Berdasarkan bentuk dan
sifatnya, jaringan penyokong dibedakan menjadi
jaringan kolenkim dan jaringan sklerenkim.

d. Jaringan Pengangkut (Vaskuler)


Jaringan pengangkut pada tumbuhan tingkat tingi
terdiri dari xilem dan floem. Xilem terdiri atas trakea,
trakeid,serta unsur-unsur lain seperti serabut xilem
dan parenkim xilem.

Xilem
Fungsi utama dari xilem adalah untuk sirkulasi air
dan mineral dari akar. Xilem merupakan suatu
jaringan pengangkut kompleks yang terdiri dari
berbagai macam bentuk sel. Pada umumnya, sel-sel
penyusun xilem merupakan sel-sel mati dengan
dinding yang sangat tebal tersusun dari zat lignin,
sehingga xilem berfungsi juga sebagai jaringan
penguat. Unsur-unsur xilem terdiri dari unsur

WE SERVE AND WE CARE 223


Enspire Learning Problem Set Kelas XI

PROBLEM SET 2 C. Kolenkim

8. Pada percobaan perendaman pangkal batang yang


1. Yang tidak dapat digolongkan ke dalam jaringan telah dipotong dalam larutan eosin, jaringan yang
penunjang adalah… lebih dahulu berwarna merah adalah…
A. Kolenkim A. Xylem
B. Xylem B. Floem
C. Sklerenkim C. Epidermis
D. Klorenkim D. Kolenkim
E. Floem E. Parenkim

2. Terbentuknya lingkaran tahun merupakan hasil 9. Aerenkim pada tumbuhan banyak dijumpai pada
aktivitas jaringan…. jaringan…
A. Kambium A. Epidermis D. Pengangkut
B. Meristem B. Korteks E. perisikel
C. Histogen C. Endodermis
D. Felogen
E. Dermatogen 10. Jaringan permanen di bawah ini merupakan jaringan
yang sel-selnya sudah berhenti tumbuh, kecuali….
3. Endodermis pada penampang melintang akar A. Sklerenkim D. Xilem
tumbuhan dikotil terdapat di… B. Epidermis E. Floem
A. Bawah epidermis C. Kambium
B. Bagian tengah jaringan korteks
C. Antara korteks dan silinder pusat 11. Terbentuknya lingkaran tahun pada batang dikotil
D. Antara floem dan xylem merupakan aktivitas jaringan ...
E. Sebelah dalam kambium A. Kambium D. epidermis
B. dermatogen E. felogen
4. Akar yang muncul pada setek berasal dari C. meristem
perkembangan….
A. Epidermis 12. Pada tumbuhan dikotil, pita Kaspari terdapat pada
B. Parenkim jaringan ...
C. Korteks A. perisikel D. silinder pusat
D. Kambium B. korteks E. parenkima
E. Perikambium C. endodermis

5. Pada fotosisntesis reaksi pengikatan CO2 13. Mulut daun terdapat pada epidermis yang memiliki
berlangsung dalam… fungsi berikut, kecuali ...
A. Klorofil A. pertukaran gas D. transpirasi
B. Kloroplas B. respirasi E. fotosintesis
C. Amioplas C. penguapan
D. Sitoplasma
E. Stomata 14. Jaringan pada tumbuhan yang selnya senantiasa
membelah adalah jaringan ...
6. Di bawah ini adalah macam-macam jaringan pada A. meristem D. pembuluh
tumbuhan B. penyokong E. parenkim dasar
1. Korteks 3. Xylem C. epidermis
2. Epidermis 4. Endodermis
Urutan yang benar pengangkutan zat-zat dari dalam 15. Jaringan-jaringan berikut memiliki klorofil, kecuali
tanah ke dalam tumbuhan… jaringan ...
A. 1 – 2 – 3 – 4 D. 2 – 4 – 1 – 3 A. palisade D. stomata
B. 1 – 3 – 4 – 2 E. 2 – 3 – 1 – 4 B. epidermis E. mesofil
C. 2 – 1 – 4 – 3 C. bunga karang

7. Jaringan dasar tumbuhan yang berfungsi 16. Sel pengiring terdapat pada jaringan ...
memperkuat jaringan lain dan dapat berubah A. Xilem D. Jari-jari empulur
menjadi meristematis adalah… B. Empulur E. Parenkim
A. Kambium D. parenkim C. Floem
B. Mesenkim E. Parenkim

WE SERVE AND WE CARE 224


Enspire Learning Problem Set Kelas XI
17. Fungsi tudung akar pada bagian ujung akar adalah ... 23. Jika jaringan epidermis rusak maka fungsi
A. Menyerap unsur hara perlindungan tumbuhan akan digantikan oleh
B. Melindungi titik tumbuh akar jaringan....
C. Membentuk cabang akar A. parenkim D. gabus
D. Membantu membelah batuan B. sklerenkim E. xilem sekunder
E. Membantu menembus tanah C. kolenkim

18. Jaringan yang terdapat pada ujung-ujung tanaman 24. Ditemukan sebuah jaringan dengan ciri-ciri sebagai
(titik tumbuh) adalah ... berikut !
A. jaringan epidermis 1. sel-selnya hidup dan berbentuk polihedral
B. jaringan endodermis 2. dinding selnya tipis
C. jaringan parenkim 3. mempunyai vakuola yang besar
D. jaringan penunjang 4. mempunyai banyak ruang antar sel
E. jaringan meristem Jaringan yang memiliki ciri-ciri diatas adalah ....
A. epidermis D. sklerenkim
19. Aktivitas meristem primer akan mengakibatkan ... B. parenkim E. floem
A. bertambah panjangnya akar dan batang C. kolenkim
B. membesarnya akar dan batang
C. terbentuknya pembuluh kayu 25. Perhatikan beberapa ciri-ciri jaringan berikut !
D. terbentuknya pembuluh kulit kayu 1. Dinding sel sangat tebal dan kuat
E. terbentuknya xilem dan floem 2. dinding sel mengandung suberin
3. terdiri atas sel-sel mati
20. Berikut ini beberapa jaringan pada tumbuhan : 4. mempunyai banyak ruang antar sel
1. Epidermis 4. Xilem Ciri-ciri jaringan sklerenkim yaitu ....
2. Sklerenkim 5. Palisade A. 1 dan 2 D. 2 dan 4
3. Kambium B. 1 dan 3 E. 3 dan 4
Jaringan yang hanya terdapat pada daun adalah ... C. 2 dan 3
A. 1, 2, dan 3 D. 1, 4, dan 5
B. 1, 3, dan 4 E. 2, 3, dan 5 26. Perhatikan beberapa unsur atau sel berikut !
C. 1, 3, dan 5 1. trakea
2. unsur trakeal
21. Jaringan yang bertugas sebagai penyelenggara 3. unsur kibral
transportasi zat adalah ... 4. trakeid
A. Xilem dan serabut kayu 5. sel pengiring
B. Xilem dan Floem 6. sel albumen
C. Floem dan parenkim kulit Unsur atau sel yang menyusun floen yaitu ...
D. Xilem dan Floetoerma A. 1,2 dan 4
E. Floem dan klorenkim B. 1,3 dan 5
C. 2,3 dan 6
22. Lihat gambar anatomi daun berikut ini! D. 2,4 dan 5
E. 3, 5 dan 6

27. Perhatikan gambar morfologi akar dibawah ini !

Tempat terjadinya fotosinteis ditunjukkan oleh


nomor
A. 1 D. 4
B. 2 E. 5 Bagian yang ditunjukkan dengan huruf X merupakan
C. 3 zona ...
A. Diferensiasi D. Caliptra
B. Perpanjangan E. Kambium
C. Meristematis

WE SERVE AND WE CARE 225


Enspire Learning Problem Set Kelas XI

Bagian daun yang diberi lebel X Berfungsi untuk....


28. Perhatikan ciri-ciri jaringan penyusun akar berikut ! A. melindungi jaringan dibawahnya dari kekeringan
1. terletak disebelak dalam korteks B. tempat fotosintesis
2. terdiri atas satu lapis sel C. mencegah penguapan air
3. tersusun rapat tanpa ruang antar sel D. jalan keluar masuknya udara
4. dinding selnya mengalami penebalan gabus E. tempat menyimpan fotosintesis
Deretan sel-sel dengan ciri-ciri tersebut adalah ....
A. epidermis D. kambium 34. Dibawah ini jaringan yang berfungsi untuk
B. silinder pusat E. pita caspari mengangkut air serta zat hara dari tanah adalah
C. perisikel A. jaringan sekretoris
B. mesofil
29. Perhatikan gambar anatomi akar dibawah ini ! C. jaringan penguat
Bagian akar yang berfungsi sebagai jaringan
D. jaringan pengangkut
pengangkut air dan garam mineral ditunjukkan oleh
nomor ... E. epidermis
A. 1 D. 4
B. 2 E. 5 35. Stomata terletak pada jaringan...
C. 3 A. epidermis daun
B. jaringan penguat
30. Jaringan penyusun batang dikotil secara berurtan C. jaringan dasar
dari luar ke dalam adalah ... D. Jaringan sekretoris
A. epidermis, stele, korteks,dan endodermis E. jaringan pengangkut
B. epidermis, korteks,endodermis dan stele
C. epidermis, korteks, stele dan endodermis
36. Kambium yang terletak diantara berkas pengangkut
D. korteks, stele, epidermis dan endodermis
dan parenkim disebut ...
E. stele, endodermis, korteks dan stele
A. Kambium fasikuler
31. Jaringan yang dibentuk oleh kambium gabus pada B. Felem
batang yaitu... C. Felogen
A. kearah luar membentuk felogen dan kearah D. Feloderma
dalam membentuk feloderem E. Kambium interfasikuler
B. kearah luar membentuk feloderm dan kearah
dalam membentuk felogen 37. Tumbuhan yang masih muda walaupun belum
C. kearah luar membentuk felem kearah dalam berkayu tetapi dapat tumbuh tegak. Jaringan yang
membentuk feloderem memberikan kekuatan pada tumbuhan yang masih
D. kearah luar membentuk feloderem dan kearah muda adalah ….
dalam membentuk felem A. Parenkim
E. kearah luar membentuk felem dan kerah dalam B. Sklerenkim
membentuk felogen C. Kolenkim
D. Epidermis
32. Perhatikan ciri-ciri jaringan pada daun berikut ! E. Xylem dan floem
1. bentuk sel-selnya memanjang
2. mengandung banyak kloroflas 38. Jaringan dasar atau jaringan parenkim pada
3. tersusun rapat tumbuhan terdapat ….
Jaringan pada daun yang memiliki ciri-ciri diatas A. Hanya pada batang
yaitu .... B. Hanya pada daun
A. epidermis D. polisade C. Hanya pada akar
B. stomata E. spons D. Pada batang dan daun
C. trikomata E. Pada semua bagian tumbuhan
33. Perhatikan Gambar dibawah ini ! 39. Kesamaan antara tumbuhan lumut dan tumbuhan
paku adalah
A. kormofita sejati
B. struktur sporofit
C. struktur gametofit
D. rizoid pada sporofit
E. metagenesis

WE SERVE AND WE CARE 226


Enspire Learning Problem Set Kelas XI
40. Fungsi rizoid pada tumbuhan lumut adalah untuk Tumbuhan lumut belum memiliki berkas pembuluh
A. alat perkembangbiakan angkut.
B. membentuk bulu akar
C. membentuk akar cabang 49. Daun yang fertil pada tanaman paku disebut sporofil
D. organ peresap SEBAB
E. tempat tumbuhnya sporogonium Pada daun paku yang fertil dihasilkan spora yang
haploid.
50. Trakea terdapat pada lumut
41. Gigi peristom akan ditemukan pada SEBAB
A. sporangium tumbuhan paku Trakea adalah alat yang menyalurkan air dan larutan
B. sporangium lumut garam tanah ke seluruh tubuh tumbuhan.
C. anteridium lumut 51. Sporofit pada tumbuhan paku mempunyai jumlah
D. arkegonium lumut kromosom yang diploid
E. protalium tumbuhan paku SEBAB
Sporofit pada paku tumbuh dari hasil pembuahan sel
42. Jenis daun tumbuhan paku yang berperan khusus telur oleh spermatozoid.
untuk melanjutkan keturunan dari generasi ke 52. Pengangkutan air dan garam mineral pada paku
generasi adalah dapat dilakukan secara ….
A. Nikrofil 1. simplas
B. Makrofil 2. apoplas
C. Sporofil 3. ekstrafasikuler
D. Tropofil 4. fasikuler
E. mesofil 53. Tipe pembuluh angkut pada batang paku disebut
43. Bagian yang mengatur pengeluaran spora dari kotak kolateral terbuka
spora Pteridophyta dinamakan SEBAB
A. Sorus Pembuluh angkut pada batang paku letak xilem dan
B. Indusium floemnya saling berdampingan dan dipisahkan
C. gigi peristom kambium.
D. sel annulus 54. Cincin Kaspari merupakan lapisan gabus yang
E. kaliptra mengatur masuknya air dan mineral dari
44. Pembuluh angkut tidak ditemukan pada A. korteks ke stele
A. Pteridophyta B. endodermis ke stele
B. Bryophyta C. epidermis ke korteks
C. Monokotil D. epidermis ke endodermis
D. Dikotil E. bulu akar ke epidermis
E. Gymnospermae 55. Kolenkim mempunyai ciri khas, yaitu:
45. Lumut (Bryophyta) merupakan tumbuhan kormus A. bentuk sel memanjang, berdinding selulosa dan
yang masih mempunyai ciri tumbuhan talus, yaitu pectin
1. tidak mempunyai ikatan pembuluh B. bentuk sel membulat, berdinding selulosa dan
2. tidak mempunyai batang pectin
3. mempunyai rizoid C. bentuk sel memanjang dengan penebalan
4. mengalami pertumbuhan membesar dinding sel pada sudut-sudutnya
46. Lumut dan paku mempunyai kesamaan dalam hal D. bentuk sel membulat dan berdinding lignin
1. spermatozoid dapat bergerak E. bentuk sel memanjang dan berklorofil
2. mempunyai ikatan pembuluh
3. adanya pergiliran generasi
4. mempunyai rizoma

47. Rizoid tumbuhan lumut yang tampak seperti


benang-benang berfungsi untuk
1. melekatkan diri pada substrat
2. menyerap air
3. menyerap zat-zat hara
4. memperbanyak diri secara vegetatif

48. Sel-sel parenkim yang memanjang dalam silinder


pusat tumbuhan lumut berperan dalam
pengangkutan
SEBAB

WE SERVE AND WE CARE 227


Enspire Learning Problem Set Kelas XI

SET ORGANISASI
o Epithel silindris berlapis tunggal:
misalnya terdapat pada ventrikulus
(lambung) dan intestinum (usus).

TINGKAT
 Epithel berlapis banyak, terdiri atas:
JARINGAN:JARIN o Epithel pipih berlapis banyak: misalnya,
yang melapisi rongga mulut dan rongga
hidung
GAN HEWAN o Epithel silindris berlapis banyak:
misalnya epithel yang terdapat pada
kerongkongan
1. Jaringan Embrional o Epithel kubus berlapis banyak: misalnya
Jaringan embrional adalah jaringan muda yang sel- epithel yang membentuk kelenjar
selnya selalu membelah dan merupakan hasil  Epithel silindris bersilia: misalnya, yang
pembelahan sel zigot melapisi saluran pernapasan (trakhea)
2. Jaringan Epithel dan saluran sperma
Jaringan epithel adalah jaringan yang melapisi  Epithel transisional: misalnya epithel yang
permukaan tubuh atau organ tubuh, baik melapisi bagian dalam kandung kemih.
permukaan dalam maupun permukaan luar.
b. Berdasarkan fungsinya
1. Sebagai pelindung/proteksi: epithel yang
berperan sebagai penutup sekaligus sebagai
pelindung jaringan yang terdapat di sebelah
bawahnya.
2. Sebagai kelenjar:
o Kelenjar eksokrin: menghasilkan getah
yang dialirkan melalui saluran,
misalnya: kelenjar keringat dan kelenjar
air liur.
o Kelenjar endokrin/kelenjar buntu:
menghasilkan getah yang langsung
dialirkan ke darah secara difusi.
Misalnya, kelenjar adrenal, kelenjar
tiroid, dan lain-lain.
3. Penerima rangsangan (reseptor); misalnya,
epithel yang terdapat di sekitar indera.
Epithel yang bertugas menerima
rangsangan disebut epithel
sensori/neuroepitelium.
4. Pintu gerbang lalu-lintas zat. Sebagai
contoh:
o epithel pada alveolus untuk
masuk/keluarnya CO2.
o epithel usus untuk pemasukan sari
makanan.
o epithel nefron untuk lewatnya urine
primer.

a. Berdasarkan bentuk dan susunannya


 Epithel berlapis tunggal, terdiri atas:
o Epithel pipih berlapis tunggal: misalnya,
epithel peritornium dan epithel
pembuluh darah.
o Epithel kubusberlapis tunggal: terdapat
pada kelenjar ludah dan kelenjar tiroid.

WE SERVE AND WE CARE 228


Enspire Learning Problem Set Kelas XI
3. Jaringan Otot 4. Jaringan Saraf

Jaringan otot adalah kumpulan sel otot yang Inilah foto mikroskopis sebuah neuron yang sebenarnya
berfungsi melakukan gerak pada berbagai bagian
tubuh.

a. Otot polos.

Tersusun atas sel-sel berbentuk kumparan halus,


masing-masing dengan satu nukleus di tengah,
berbentuk oval dan mempunyai fibril-fibril
homogen.Sel-sel tersebut tersusun atas lapisan-
lapisan yang diikat dengan jaringan ikat fibrosa.

b. Otot lurik (otot rangka)

Gambar sebuah sel saraf (neuron).Perhatikan bagian-


bagiannya.
c. Otot jantung (miokardium)
5. Jaringan penguat / penyokong
Yang termasuk jaringan penguat (penunjang) ialah
jaringan ikat, jaringan tulang, jaringan tulang rawan,
serta jaringan darah dan getah bening yang
merupakan jaringan ikat istimewa.

WE SERVE AND WE CARE 229


Enspire Learning Problem Set Kelas XI

a. Jaringan ikat

Jaringan ikat longgar

Skema penampang melintang tulang keras


c. Jaringan tulang rawan (kartilago)
Terdiri atas sel-sel yang banyak mengeluarkan
matriks atau zat serta yang disebut kondrin.Jaringan
tulang rawan pada anak berasal dari jaringan ikat
embrional (mesenkim).Sedangkan tulang rawan
pada orang dewasa dibentuk oleh selaput tulang
Jaringan ikat padat
rawan (perikondrium) yang banyak mengandung sel
membentuk tulang rawan atau kondroblast. Jaringan
Yaitu jaringan yang tersusun atas sel-sel yang tidak
tulang rawan dapat dibedakan menjadi tiga, yaitu:
begitu rapat, dan di antaranya terdapat matriks atau
 kartilago hialin, apabila matriksnya jernih dan
zat sela.Bila matriksnya longgar, maka jaringan itu
transparan. Contohnya antara lain yang
disebut jaringan ikat longgar.Bila matriksnya rapat
terdapat pada ujung tulang rusuk yang melekat
dan sedikit mempunyai lubang yang sempit, maka
pada tulang dada dan pada tulang rawan trakea.
disebut jaringan ikat padat.
 kartilago elastis, apabila matriksnya sedikit
keruh kekuning-kuningan serta banyak
b. Jaringan tulang keras
mengandung serabut kolagen yang berstruktur
jala. Contohnya antara lain: pada dinding
saluran pernafasan dan pada daun telinga luar.

 kartilago fibrosa, apabila matriksnya keruh dan


gelap, serta serabut kolagennya membentuk
satu berkas dan tersusun sejajar. Contohnya
antara lain terdapat pada perlekatan ligamen-
ligamen tertentu ke tulang.

Penampang melintang mikroskopis jaringan tulang keras d. Jaringan darah dan getah bening (limfe)

WE SERVE AND WE CARE 230


Enspire Learning Problem Set Kelas XI
PROBLEM SET 3

1. Jaringan ikat pada hewan memiliki cir- ciri sebagai


berikut, kecuali…
A. Memiliki sel fibrosa untuk menghasilkan sel
padat
B. Memiliki sel fibrosit untukmenghubungkan
Jaringan darah dan getah bening dianggap sebagai jaringan dengan jaringan
jaringan penguat istimewa, karena terdiri atas sel- C. Memiliki myofibril untuk berkontraksi
sel darah yang terendam di dalam suatu cairan yang D. Dapat berfungsi sebagai cadangan makanan
dianggap sebagai matriksnya. E. Berfungsi untuk menghubungkan tulang dengan
tulang
6. Jaringan Lemak
2. Berikut ini adalah ciri-ciri berbagai macam jaringan
hewan:
1. Satu lapis sel berbentuk pipih
2. Satu lapis sel berbentuk gelembung
3. Terdapat di seluruh tubuh
4. Mengandung garam mineral
5. Memiliki matriks
Bentuk jaringan lemak (adiposa).Gambar di atas 6. Membentuk ligamen
merupakan contoh lemak putih. Ciri jaringan ikat ialah no …
Terdiri atas sel-sel lemak yang berisi tetes-tetes A. 1, 2, 3 D. 3, 4, 5
lemak. Umumnya terdapat di bawah kulit yang B. 1, 3, 4 E. 3, 5, 6
berfungsi sebagai bantalan lemak, juga merupakan C. 2, 3, 4
cadangan makanan dan berfungsi sebagai pelindung
jaringan-jaringan di bawahnya 3. Jaringan epitel melapisi bagian dalam saluran
pencernaan makanan adalah….
A. Jaringan epitel pipih berlapis tunggal
B. Jaringan epitel pipih berlapis banyak
C. Jaringan epitel silindris berlapis tunggal
D. Jaringan epitel kubus berlapis banyak
E. Jaringan epitel bersilia berlapis banyak

4. Beberapa macam jaringan pada hewan :


1. Epitel pipih berlapis tunggal
2. Otot polos memanjang
3. Epitel pipih berlapis banyak
4. Epitel silindris berlapis banyak
5. Epiletl silindris berlapis tunggal
6. Otot polos melingkar
Macam jaringan yang menyusun usus sapi adalah…
A. 1, 2, 3 D. 2, 3, 4
B. 1, 3, 4 E. 2, 4, 5
C. 1, 4, 5

5. Salah satu jaringan yang menysusun organ lambung


diantaranya adalah…
A. Jaringan epitel silindris berlapis banyak
B. Jaringan epitel kubus berlapis banyak
C. Jaringan epitel silindris berlapis tunggal
D. Jaringan epitel kubus berlapis tunggal
E. Jaringan epitel pipih berlapis banyak

6. Jaringan memiliki ciri-ciri sebagai berikut:


1. Melapisi atau menutup semua permukaan
bagian organ

WE SERVE AND WE CARE 231


Enspire Learning Problem Set Kelas XI

2. Inti lonjong dengan posisi horizontal A. Osteosit


3. Terdapat pembuluh darah B. Kanalikuli
Ciri-ciri tersebut dimiliki oleh jaringan,,, C. Lamella
A. Epitel pipih D. Saluran Havers
B. Ikat serabut padat E. Lacuna
C. Epitel pipih silindris selapis
D. Ikat longgar 14. Suatu jaringan pada persendian tulang belakang
E. Epitel kubus selapis memiliki ciri-ciri sebagai berikut:
 Gelap dan keruh
7. Jaringan yang melapisi rongga mulut dan rongga  Sumber kolagen tersusun sejajar membentuk
hidung adalah jaringan epitel… satu berkas
A. Kubus D. Pipih selapis Jaringan tersebut adalah:
B. Silindris selapis E. pipih berpalis banyak A. Tulang rawan hialin
C. Kubus bersilia B. Tulang rawan elastis
C. Tulang rawan fibroblas
8. Ditemukan ciri-ciri jaringan sebagai berikut: D. Tulang kompak
1. Bentuk pipih,kubus atau silindris E. Tulang spons
2. Terletak pada permukaan organ
3. Berfungsi sebagai proteksi, sekresi 15. Jaringan yang membentuk bagian luar telinga (daun
Jaringan yang dimaksud adalah… telinga) adalah:
A. Saraf D. lemak A. Epitel
B. Epitel E. ikat B. Ikat
C. Otot C. Otot
D. Saraf
9. Ciri has otot jantung yang juga sebagai pembeda E. Lemak
dengan otot rangka adalah…
A. Begaris-garis 16. Perhatikan ciri jaringan hewan berikut ini:
B. Tidak bergaris-garis 1) Berbentuk silinder panjang
C. Strukturnya bercabang 2) Berbentuk gelendong
D. Inti sel terletak di tepi 3) Inti 1 terletak di tengah
E. Berinti banyak 4) Inti banyak di tepi
5) Bekerja di luar kesadaran
10. Jaringan ikat merupakan jaringan yang paling banyak 6) Menyusun organ-organ pencernaan
terdapat dalam tubuh hewan, berikut ini yang bukan Karakteristik yang dimiliki oleh otot polos adalah:
termasuk jaringan ikat adalah: A. 1, 2, 3, dan 4
A. Lemak B. 2, 3, 4, dan 5
B. Tulang rawan C. 2, 3, 5, dan 6
C. Tulang D. 3, 4, 5, dan 6
D. Otot E. 1, 4, 5, dan 6
E. Darah
17. Dalam tubuh hewan apabila dijumpai adanya
11. Perhatikan gambar jaringan saraf disamping. Bagian rongga, maka di bagian permukaan luarnya akan
yang ditunjuk dengan huruf X adalah: dijumpai jaringan:
A. Dendrite A. Otot D. Ikat
B. Akson B. Kulit E. Epitel
C. Sinapsis C. Lemak
D. Badan sel
E. Neurotransmitter 18. Sel-sel neuron ada yang berfungsi mengantarkan
rangsangan dari alat indera ke otak. Sel saraf dengan
12. Perhatikan gambar skematis dua jaringan otot fungsi tersebut dinamakan:
berikut ini. Gambar A dan B berturut turut adalah: A. Konektor
A. Otot polos dan otot jantung B. Sensorik motorik
B. Otot polos dan otot lurik C. Konektor dan motorik
C. Otot lurik dan otot jantung D. Sensorik dan motorik
D. Otot lurik dan otot polos E. Sensorik
E. Otot jantung dan otot lurik
13. Perhatikan gambar disamping. Bagian yang ditunjuk 19. Apabila kita makan paha ayam pada ujung tulang
oleh X adalah: sering kita temukan bagian yang berwarna putih dan

WE SERVE AND WE CARE 232


Enspire Learning Problem Set Kelas XI
terasa agak keras ketika dimakan. Bagian tersebut B. Jantung
merupakan jaringan: C. Ginjal
A. Otot lurik D. Paru-paru
B. Ikat E. Sperma
C. Tulang keras yang masih muda
D. Tulang rawan 27. Di bawah ini yang bukan merupakan system organ
E. Otot polos adalah:
A. Sirkulasi
20. Apabila kita makan daging paha ayam yang B. Paru-paru
dinamakan daging adalah jaringan: C. Saraf
A. Otot lurik D. ikat D. Pencernaan
B. Otot polos E. tulang rawan E. Ekskresi
C. Lemak
28. Organ yang membangun sistem ekskresi adalah :
21. Sel darah merah manusia memiliki kemampuan A. Kulit, paru-paru, hati, dan ginjal
mengangkut oksigen dengan bantuan: B. Pancreas, paru-paru, kulit, dan usus besar
A. Hemoglobin C. Usus besar, hati, pancreas dan ginjal
B. Hemosianin D. Ginjal, paru-paru, usus besar, dan kulit
C. Leukosit E. Hati, usus halus, pancreas, dan kulit
D. Eritrosit
E. Trombosit 29. Neuroepitelium merupakan contoh dari fungsi sel
epitel sebagai....
22. Jaringan yang dapat mengubah diameter pembuluh A. Pelindung
darah adalah: B. Kelenjar
A. Jaringan epitel C. Penyerapan zat
B. Jaringan ikat pembungkus pembuluh darah D. Penerima rangsang
C. Jaringan otot pembuluh darah E. Pengeluaran zat metabolisme
D. Jaringan saraf
E. Jaringan lemak 30. Epitel yang melapisi rongga hidung adalah....dan
berfungsi untuk....
23. Sel saraf disusun oleh bagian di bawah ini, kecuali: A. Epitel pipih selapis;proteksi
A. Akson B. Epitel kubus selapis;absorbsi
B. Badan sel C. Epitel kubus selapis;proteksi
C. Ganglion D. Epitel kubus berlapis banyak;absorpsi
D. Neurit E. Epitel pipih berlapis banyak;proteksi
E. Dendrit
31. Pernyataan dibawah ini benar, kecuali...
24. Yang dimaksud dengan organ adalah: A. Epitel silindris selapis bermikrofil terdapat pada
A. Gabungan dari sejumlah jaringan tidak sejenis jonjot-jonjot usus
yang memiliki fungsi khusus B. Epitel silindris selapis bersilia terdapat pada
B. Gabungan dari sejumlah jaringan yang belum lambung
memiliki fungsi khusus C. Epitel silindris selapis tak bersilia terdapat paa
C. Gabungan dari sejumlah jaringan sejenis yang uterus
memiliki fungsi khusus D. Epitel silindris selapis bersilia terdapat pada
D. Gabungan dari sejumlah jaringan sejenis yang bronkus
belum memiliki fungsi khusus E. Epitel silindris selapis bersilia terdapat pada
E. Gabungan dari sejumlah jaringan tak sejenis oviduk
yang belum memiliki fungsi khusus 32.
I. Difusi
25. Gizi anak balita harus diperhatikan karena pada II. alat gerak pasif
perioda ini terdapat organ yang berkembang dengan III. proteksi
pesat, yaitu: IV. penerima rangsang
A. Otot V. mengangkut oksigen
B. Jantung Yang merupakan fungsi jaringan epitel adalah....
C. Otak A. i,ii,iii
D. Ginjal B. ii,iv,v
E. Paru-paru C. iii,iv,v
26. Berikut ini termasuk organ, kecuali: D. ii,iii,v
A. Otak E. i,iii,iv

WE SERVE AND WE CARE 233


Enspire Learning Problem Set Kelas XI

5) matriks tulang menjadi keras dan padat


33. Jaringan yang berfungsi mengikat atau 6) osteoklas membentuk rongga berisi sumsum
mempersatukan jaringan-jaringan menjadi organ tulang
dan berbagai organ menjadi sistem organ adalah.... Urutan osifikasi yang benar adalah ....
A. Jaringan epitel A. 1-2-3-4-5-6
B. Jaringan ikat B. 1-3-2-4-6-5
C. Jaringan otot C. 1-2-3-6-4-5
D. Jaringan saraf D. 1-2-6-4-5-2
E. Jaringan epidermis E. 1-4-5-6-2-3
39. Jaringan saraf tersusun dari sel-sel saraf. Sel saraf
34. yang berfungsi menerima rangsangan disebut ….
I. Jaringan darah A. Sel hewan
II. jaringan otot
B. Dendrit
III. jaringan lemak
C. Akson
IV. jaringan epidermis
V. kartilago D. Neurit
VI. jaringan saraf E. Badan sel
Jaringan ikat yang merupakan jaringan yang
jumlahnya paling banyak dalam tubuh kita,yang 40. Jaringan yang berfungsi untuk mempersatukan
termasuk dalam jaringan ikat adalah... jaringan-jaringan menjadi organ dan dari berbagai
A. iii,iv,v organ membentuk sistem organdisebut ….
B. ii,iii,iv A. Jaringan pengikat
C. i,ii,iii B. Jaringan proteksi
D. i,iii,v
C. Jaringan otot
E. ii,iv,v
D. Jaringan epitel
35. Jaringan ikat padat juga sering disebut jaringan E. Jaringan saraf
serabut putih karena banyak mengandung....
A. Serabut kolagen 41. Perbedaan otot polos dengan otot lurik adalah ….
B. Serabut elastin A. Otot polos mempunyai percabangan
C. Serabut retikular B. Otot polos mempunyai respon cepat terhadap
D. Sel mast rangsang
E. Sel lemak C. Otot polos mempunyai inti banyak dan di tepi
36.
D. Otot polos bekerja tidak sadar
I. Pemberi daya lentur
E. Otot polos melekat pada rangka
II. membungkus organ tubuh
III. menyimpan cadangan makanan 42. Berikut ini adalah organ-organ pada hewan dan
IV. mengangkut cairan tubuh manusia.
V. pengatur suhu tubuh 1. Kulit
Jaringan tersebut menunjukan jaringan.... 2. Lambung
A. i dan ii 3. Hati
B. ii dan iii 4. Ginjal
C. i dan iv 5. Pankreas
D. iii dan v Yang bukan termasuk organ penyusun sistem
E. iv dan v
ekskresi adalah ….
37. Sel-sel yang menysusn jaringan tulang disebut.... A. 1 dan 2 D. 3 dan 5
A. Lakuna B. 1 dan 4 E. 4 dan 5
B. Kanalkuli C. 2 dan 5
C. Osteosit
D. Osteoblas 43. Ovarium, oviduk, uterus, tuba falopi adalah organ-
E. Neuron organ yang menyusun sistem ….
A. Reproduksi
38. Berikut ini proses osifikasi intrakartilagenosa: B. Koordinasi
1) tulang rawan mengandung osteoblas
C. Sirkulasi
2) osteoblas akan membentuk osteosit
D. Digesti
3) osteosit menyekresi protein
4) terjadinya penambahan Ca dan P E. Respirasi

WE SERVE AND WE CARE 234


Enspire Learning Problem Set Kelas XI
51. Di antara organ-organ berikut yang saling berinteraksi
44. Jaringan embrional yang terdiri atas tiga lapis disebut menyusun sistem pencernaan adalah . . . .
triploblastik. Lapisan jaringan tersebut urut dari luar A. Hati-usus-ginjal-limfa
ke dalam adalah . B. Pankreas-usus-hati-otot
A. Mesoderm – ektoderm – entoderm C. Lambung-limfa-paru-paru-usus-jantung
B. Ektoderm – mesoglea – entoderm D. Usus-lambung-hati-pankreas
C. Ektoderm – mesoderm – entoderm E. Jantung-paru-paru-usus-jantung
D. Entoderm – mesoderm – ektoderm
E. Mesoglea – mesoderm – entoderm 52 Sistem organ pada tubuh manusia yang bertanggung
jawab untuk memindahkan hasil-hasil metabolisme
45. Epitel yang melapisi kapiler darah, glomerulus, nefron yang tidak berguna ke luar dari tubuh dan menjaga
dan alveolus paru-paru berbentuk . . . . keseimbangan sel dengan lingkungannya adalah . . . .
A. Kubus berlapis tunggal A. Sistem pencernaan
B. Silindris berlapis banyak B. Sistem peredaran
C. Kubus berlapis banyak C. Sistem pernapasan
D. Pipih berlapis banyak D. Sistem ekskresi
E. Pipih berlapis tunggal E. Sistem reproduksi

46. Berikut adalah fungsi jaringan epitel, kecuali . . . . 53. Sekelompok sel yang mempunyai struktur dan fungsi
A. Pelindung atau proteksi sama disebut . . . .
B. Penghasil getah A. Organ D. Pelindung
C. Penerima rangsang B. Organisme E. Penyokong
D. Pintu gerbang zat C. Jaringan
E. Pengangkut zat
54. Kita tidak mungkin bisa mengamati jaringan hanya
47. Sel-sel penyusun sistem saraf disebut . . . . dengan mata telanjang maka diperlukan. . . .
A. Neurolema A. Kacamata
B. Dendrit B. Lup
C. Akson C. Lampu
D. Neuron D. Sinar laser
E. Neurit E. Mikroskop

48. Yang bukan merupakan jaringan penyokong adalah . 55. Proses perubahan sel menjadi jaringan disebut . . . .
... A. Spesialisasi
A. Darah D. Jaringan tulang rawan B. Organisasi
B. Jaringan ikat E. Jaringan tulang C. Modifikasi
C. Jaringan otot D. Diferensiasi
E. Disfungsi
49. Jaringan tulang rawan terdapat pada . . . .
A. Batang tenggorok
B. Permukaan tulang rusuk
C. Ujung-ujung tulang rusuk
D. Daun telinga
E. Tulang pipa

50. Sel darah putih yang bergranula terdiri atas . . .


A. Limfosit, neutrofil, dan eosinofil
B. Neutrofil, eosinofil, dan basofil
C. Eosinofil, eritrosit, dan monosit
D. Eosinofil, basofil, dan monosit
E. Neutrofil, basofil, dan limfosit

WE SERVE AND WE CARE 235


Enspire Learning Problem Set Kelas XI

SET SISTEM
ruas tulang lengan bawah berjumlah 4 ruas
tulang.

GERAK PADA d. Tulang pergelangan tangan (karpal).


Tulang pergelangan tangan berukuran

MANUSIA pendek dan merupakan penghubung antara


tulang lengan bawah dengan tulang telapak
tangan (metakarpal). Tulang pergelangan
tangan pada masing-masing tangan
Rangka berfungsi sebagai: berjumlah 8 ruas tulang.
1. penyangga dan penunjang tubuh
2. pelindung organ dalam dan memberi bentuk e. Tulang telapak tangan (metakarpal).
tubuh Tulang telapak tangan berukuran pendek
3. alat pergerakan pasif dan tempat otot melekat dan merupakan penghubung antara tulang
4. tempat pembentukan sel darah (hematopoiesis) pergelangan tangan dengan tulang-tulang
5. tempat penyerapan dan penglepasan kalsium jari tangan (phalanges). Tulang telapak
tangan pada masing-masing tangan
A. APENDIKULER berjumlah 5 ruas tulang.
Rangka apendikuler merupakan kelompok tulang
yang menyusun anggota gerak atas dan bawah. f. Tulang-tulang jari tangan (phalanges).
Rangka apendikuler terdiri atas 126 ruas tulang. Tulang-tulang jari tangan berukuran pendek
dan berbonggol. Pada masing-masing
Rangka apendikuler tersusun atas: tangan berjumlah 14 ruas tulang.
1. Anggota gerak atas.
Tulang-tulang pembentuknya antara lain: 2. Anggota gerak bawah.
a. Tulang gelang bahu a. Tulang-tulang pembentuknya antara lain:
Terdiri atas tulang belikat (skapula) dan b. Tulang gelang panggul (pelvis)
tulang selangka (klavikula).Tulang belikat c. Tulang paha (femur).
berbentuk seperti segitiga pipih dan d. Tulang kering (tibia) dan tulang betis
bersendian dengan tulang lengan atas (fibula).
(humerus). Tulang selangka pada ujung e. Tulang pergelangan kaki (tarsal).
bagian depan melekat pada tulang dada f. Tulang telapak kaki (metatarsal)
(sternum). Tulang gelang bahu berjumlah g. Tulang-tulang jari kaki (phalanges)
total 4 tulang.
B. AKSIAL
b. Tulang lengan atas (humerus). Rangka aksial merupakan kelompok tulang yang
Berbentuk seperti pipa dengan bonggol di terletak di sumbu tubuh.Rangka aksial berjumlah 80
setiap ujungnya. Pada bagian bawah tulang. Rangka aksial terdiri atas:
memiliki dua bonggol yang bersendian 1. Tulang tengkorak (skull)
dengan tulang lengan bawah (hasta dan 2. Tulang belakang (vertebra)
ulna).Pada bagian atas bersendian dengan 3. Tulang rusuk (ribs)
tulang belikat (skapula).Terdapat 2 tulang 4. Tulang dada (sternum)
lengan atas pada tubuh manusia.
1. Tulang tengkorak (skull)
c. Tulang lengan bawah. Tulang tengkorak membentuk kepala seseorang.
Terdiri atas tulang hasta (ulna) dan tulang Tulang ini merupakan kepingan tulang pipih
pengumpil (radius).Bagian ujung tulang berongga yang saling berhubungan.Tulang
hasta merupakan siku tangan sedangkan tengkorak manusia terdiri atas 22 tulang.
bagian bawahnya merupakan Tulang tersebut terbagai menjadi tulang bagian
tempatterdapatnya jari keeling-king. kepala (kranial) dan bagian wajah (fasial).Tulang
Bagian ujung atas tulang pengumpil kranial membentuk tempurung dan berfungsi
bersendian dengan tulang humerus melindungi organ di dalamnya, yaitu otak.
sedangkan bagian bawahnya merupakan Tulang fasial membentuk rongga mata, rongga
tempat terdapatnya tulang ibu jari hidung, wajah sese-orang. Tulangini berfungsi
(jempol). Kedua ujung bawah tulang lengan melindungi mata serta organ mulut dan bagian
bawah bersendian dengan tulang dalam hidung.
pergelangan tangan (karpal). Jumlah total

WE SERVE AND WE CARE 236


Enspire Learning Problem Set Kelas XI
Tulang bagian kepala terdiri atas: Tulang pipi membentuk pipi sese-orang.
1. Tulang kepala belakang (osipital) Tulangini berjumlah 2 buah.
Tulang osipital merupakan tulang kepala e. Tulang air mata (lakrimal)
bagian belakang. Tulang ini hanya Tulang air mata terdapat di dalam rongga
berjumlah 1. mata.Tulang ini berjumlah 2 buah.
2. Tulang ubun-ubun (parietal) f. Tulang langit-langit (vomer)
Tulang ubun-ubun terletak dibagian atas Tulan langit-langit berjumlah 1 buah.
sampai kesamping kepala. Tulang ini g. Tulang palatin
berjumlah 2 buah. Tulang palatin berjumlah 2 buah.
3. Tulang dahi (frontal) h. Tulang konka inferior (inferior nasal cocha)
Tulang dahi terletak di bagian depan (muka Tulang konka inferior terletak di dalam
atas). Tulang ini berjumlah 1 buah. rongga hidung. Tulang ini berjumlah 2
4. Tulang pelipis (temporal) buah.
Tulang pelipis terletak di bagian kepala
samping belakang. Tulang ini berjumlah 2 Tulang bagian wajah yang dapat digerakkan
buah. hanya tulang rahang bawah terhadap tulang
5. Tulang baji (sphenoid) rahang atas, misalnya ketika kita berbicara atau
Tulang baji terletak di bagian kepala makan.
samping depang. Tulang ini berjumlah 1 Beberapa tulang yang terdapat di tengkorak
buah. bagian dalam dan berhubungan dengan indera
6. Tulang tapis (ethmoid) pendengaran yaitu:
Tulang ethmoid terletak di bagian dalam a. Tulang martil (maleus)
rongga kepala. Tulang ini berjumlah 1 Tulang martil berlekatan dengan gendang
buah. telinga dan tulang landas-an. Dalam setiap
telinga terdapat 1 tulang martil.
Tengkorak manusia jika dilihat dari bagian b. Tulang landasan (inkus)
bawah akan terlihat tonjolan mastoid dan Tulang landasan terletak diantara tulang
foramen magnum (suatu rongga tempat martil dan tulang sanggurdi. Terdapat 1
sumsum tulang belakang berhubungan dengan tulang landasan di setiap telinga.
otak). c. Tulang sanggurdi (stapes)
Tulang bagian kepala (kranial) tidak dapat Tulang sanggurdi berbentuk seperti
digerakkan karena merupakan sendi mati (tidak garputala dan berfungsi menghubung-kan
dapat bergeser).Pada bayi, tulang tengkorak telinga tengah dengan telinga dalam
belum bersatu sepenuhnya dan memiliki daerah (koklea). Terdapat 1 tulang sanggurdi pada
lunak (soft spot) atau fontanela. Daerah lunak setiap telinga.
ini tersusun atas jaringan penghubung fibrosa. Ketiga tulang tersebut termasuk dalam bagian
Pada kelahiran normal, tengkorak bayi dapat telinga tengah.
saling tumpang tindih sehingga dapat mene-
lusup keluar dari lubang sempit. Seiring dengan
pertumbuhannya, tengkorak bayi akan bersatu 3. Tulang belakang (vertebra)
dan fontanela akan hilang perlahan seiring Sebagai anggota vertebrata, manusia memiliki tulang
dengan mengerasnya jaringan penghubung belakang (vertebra). Tulang belakang terletak di
fibrosa. tengah tubuh manusia. Tulang ini berfungsi penting
untuk menopang badan, sebagai tempat melekatnya
Tulang bagian wajah (fasial) terdiri atas atas: tulang rusuk dan melindungi organ dalam tubuh.
a. Tulang rahang atas (maksila) Peran tulang belakang sangat vital karena selain
Tulang rahang atas merupakan tempat sebagai penopang tubuh, tulang ini juga merupakan
terdapatnya gusi dan gigi bagian atas. tempat terdapatnya saraf utama tubuh.
Tulang ini berjumlah 2 buah.
b. Tulang rahang bawah (mandibula) Tulang belakang terdiri atas 33 ruas tulang dan
Tulang rahang bawah berjumlah 1 buah. terbagi menjadi 5 bagian, antara lain:
Dengan adanya otot rahang, tulang ini a. Ruas tulang leher (vertebra servik).
dapat bergerak sehingga mulut kita dapat b. Ruas tulang punggung (vertebra torak).
terbuka dan tertutup. c. Ruas tulang pinggang (vertebra lumbar).
c. Tulang hidung (nasal) d. Ruas tulang kelangkang (sacrum).
Tulang hidung terdapat di rongga hidung e. Ruas tulang ekor (coccyx).
dan berjumlah 2 buah.
d. Tulang pipi (zigomatik)

WE SERVE AND WE CARE 237


Enspire Learning Problem Set Kelas XI

PROBLEM SET 4 6. Bagian tulang yang berfungsi melindungi organ


dalam ditunjukkan pada gambar oleh nomor ….
A. 1 dan 2 D. 1 dan 7
1. Pada waktu otot berkontraksi terjadi peristiwa kimia
B. 5 dan 6 E. 3 dan 8
yang membebaskan energy dengan persamaan
C. 4 dan 8
reaksi….
A. Glukosa + O2 CO2 +H2O+energi
7. Hubungan antartulang pada gambar, antara tulang
B. ADP + asam fosfat ATP+energy
nomor 5 dan 6 merupakan hubungan ….
C. ATP+O2 ADP+Fosfat+energy
A. sendi engsel D. sendi pelana
D. ATP+ADP + energy
B. sendi peluru E. sendi luncur
E. Glukosa +fosfat CO2+H2O+energi
C. sendi putar
2. Kontraksi otot bisep menghasilkan …
A. Rotasi D. abduksi 8. Tulang yang termasuk tulang anggota gerak bawah
B. Ekstensi E. adduksi ditunjukkan oleh nomor ….
C. Fleksi A. 2 dan 10 D. 3 dan 9
B. 8 dan 9 E. 6 dan 7
3. Fungsi rangka tubuh sebagai berikut, kecuali... C. 4 dan 5
A. tempat melekatnya otot-otot
B. tempat pembentukan sel-sel darah 9. Anggota tulang aksial ditunjukkan oleh nomor ….
C. penyokong dan penopang tubuh A. 1, 3, 4, dan 9
D. tempat penimbunan mineral B. 1, 3, 4, 5, dan 9
E. alat gerak aktif C. 3, 5, 6 , dan 10
D. 2, 5, 6, dan 10
4. Skeleton aksial terdiri atas …. E. 3, 8, 9, , dan 10
A. tulang belakang dan tulang bahu
B. telapak kaki, telapak tangan, dan pinggul 10. Tulang pipih terdapat pada gambar dan ditunjukkan
C. tulang lengan, tulang kaki, dan bahu oleh nomor ….
D. tulang bahu, tulang pinggul, dan tulang belakang A. 1 D. 7
E. tengkorak, tulang belakang, dan iga B. 2 E. 8
C. 5
5. Hubungan antartulang yang dihubungkan dengan sel
serabut jaringan ikat yang mengalami penulangan 11. Hubungan antara dua tulang yang gerakannya
disebut …. sangat terbatas disebut ….
A. Kifosis D. sinkondrosis A. artikulasi D. sinartrosis
B. Sinfibrosis E. diarthosis B. diartrosis E. antagonis
C. scoliosis C. amfiartrosis

Untuk menjawab pertanyaan nomor 5 hingga 9, 12. Persendian antartulang yang memungkinkan
Perhatikan gambar berikut. pergerakan secara leluasa adalah ….
A. sinartrosis D. tendon
B. tonus E. amfiartrosis
C. diartrosis

13. Jari Anda dapat digerakkan karena pada ruas-ruas


jari terdapat sendi ….
A. putar D. kaku
B. pelana E. engsel
C. peluru

14. Gerak antagonis yang terjadi ketika Anda


menggerakkan lengan ke atas dan ke bawah adalah
A. atropi dan fleksi
B. atropi dan hipertropi
C. depresor dan elevator
D. tonus dan tetanus
E. hipertropi dan supinasi

WE SERVE AND WE CARE 238


Enspire Learning Problem Set Kelas XI
15. Dalam sel-sel otot, di samping ATP terdapat molekul 20. Otot yang melekat pada tulang sebagai tumpuan
khas yang dapat memanfaatkan energi yang ketika otot berkontraksi disebut ….
dibebaskan oleh ATP untuk kontraksi otot, yaitu …. A. origo D. urat
A. asetil kolin B. insersio E. tetanus
B. adenosin trifosfat C. tendon
C. aktomiosin
D. adenosin difosfat 21. Bagian persendian yang terkilir akan membengkok,
E. asam nukleat karena ….
A. produksi cairan sinovial berkurang
16. Gangguan pada persendian karena adanya timbunan B. produksi asetilkolin menurun
asam urat disebut …. C. selaput sendi robek sebagai akibat bergesernya
A. fraktura tulang persendian
B. artritiseksudatif D. produksi cairan sinovial meningkat
C. artritis sikka E. terjadi penimbunan osteoblas pada daerah yang
D. artritis gout terkilir
E. osteoarthritis
22. Kelainan bentuk tulang yang menyebabkan bentuk
17. Keterangan berikut menunjukkan hal-hal yang tulang belakang membengkok ke samping disebut ….
terjadi pada mekanisme kontraksi otot. A. rakhitis D. artritis
K : asetilkolin N : aktomiosin B. lordosis E. kifosis
L : rangsang O : energi dari ATP C. skoliosis
M : aktin + miosin
23. Garam mineral yang paling sedikit menyusun
Urutan mekanisme yang benar adalah …. jaringan tulang adalah ...
A. O→L→K→N→M A. Kalsium fosfat
B. K→L→M→O→N B. Kalsium karbonat
C. L→ M→ K→O→ N C. Magnesium klorida
D. M→O→ N→K→ L D. Kalsium klorida
E. L→ K→M→O→ N E. Kalsium fluoride

18. Mekanisme yang terjadi dalam kontraksi otot adalah 24. Pernyataan berikut berkaitan dengan ciri otot polos,
A. memanjangnya ukuran otot akibat geseran kecuali ...
molekul aktin dan miosin yang memerlukan A. Berinti satu
energi dari pemecahan ATP B. Serabut miofibrit polos/tidak berwarna
B. memanjangnya ukuran otot akibat geseran C. Terdapat pada saluran alat alat dalam
miofibril yang memerlukan energi dari D. Fungsinya menggerakkan rangka
metabolismeaerobik glukosa E. Reaksinya terhadap rangsangan lambat
C. mengendurnya ukuran otot akibat geseran
miofibril yang memerlukan ion kalsium dan 25. Bagian yang berfungsi mencerna dan membinasa-
fosfat anorganik kan sel darah merah yang sudah tua atau usang, sel-
D. bergesernya filamen-filamen yang lebih tebal ke sel yang rusak, serta bakteri, kemudian
filamen yang lebih tipis dan diperlukan energi membawanya ke dalam sistem sirkulasi darah adalah
dari pemecahan asam piruvat ...
E. memendeknya ukuran otot akibat zona Z A. Makrofag
menjadi lebih panjang dan zona H menjadi lebih B. Limpa
pendek yang prosesnya memerlukan energi dari C. Tonsil
pemecahan ATP D. Kelenjar folikel
E. Adenoid di dinding tekak
19. Penyebab kelelahan pada otot adalah penumpukan
A. glukosa 26. Berikut merupakan beberapa kelainan pada sistem
B. sam lemak sirkulasi
C. protein 1. Hemofilia
D. asam laktat 2. Eritroblastosis fetalis
E. asam lemak tak jenuh ganda 3. Leukemia
4. Anemia sickle-cell
5. Blue baby
Kelainan sistem sirkulasi yang bersifat menurun
adalah ...

WE SERVE AND WE CARE 239


Enspire Learning Problem Set Kelas XI

A. 1 dan 2 D. 3 dan 4 B. sinkondrosis


B. 1 dan 4 E. 4 dan 5 C. sinartrosis
C. 2 dan 3 D. endartrosis
27. Berikut ini usaha mencegah pembekuan dalam E. diartrosis
pengawetan darah untuk donor, kecuali ...
A. Disimpan dalam tempat yang dingin, bersuhu 35.Suatu jaringan memilki ciri-ciri berikut :
o
2-6 C matriksnya gelap dan keruh
B. Diusahakan jangan sampai timbul luka yang sumber kolagen tersusun sejajar membentuk satu
kasar berkas terdapat pada persendian tulang pinggang
C. Menambahkan larutan vitamin k Jaringan kartilago itu adalah ....
D. Menambahkan natrium sitrat A. rawan hialin
E. Menambahkan natrium oksalat B. rawan fibrosa
C. rawan elastis
28. Berikut ini yang bukan merupakan fungsi rangka D. tulang kompak
pada vertebrata yaitu... E. tulang spons
A. sebagai tempat melekatnya otot polos
B. menunjang tempat melekatnya otot 36. Kontraksi otot biseps dan otot triseps pada waktu
C. sebagai tempat melekatnya otot polos kita bermain tenis meja adalah ....
D. melindungi alat tubuh yang lemah A. abduksi dan adduksi
E. membentuk sel darah B. depresi dan elevasi
C. supinasi dan pronasi
29. Sendi putar merupakan bentuk sendi yang D. rotasi dan ekstensi
memungkinkan gerakan... E. fleksi dan ekstensi
A. terbatas dan tak berporos
B. menggeser dan tak berporos 37. Berikut Ciri-ciri tulang patah atau retak
C. maju mundur dan berporos dua terjadi pembengkakan kemungkin terjadi
D. maju mundur dan berporos dua pendarahan
E. bebas dan berporos tiga Jenis gangguan pada sistem gerak tersebut adalah
....
30. Jumlah ruas tulang kelangkang yaitu... A. fraktura
A. 12 ruas D. 5 ruas B. kifosis
B. 7 ruas E. 4 ruas C. rakitis
C. 6 ruas D. artritis
E. nekrosa
31. Otot disebut alat gerak aktif, karena otot...
A. memliki plasma otot 38. Jaringan ikat yang mengikat tulang dengan otot
B. menguhubungkan dengan kulit sehingga tulang bisa bergerak adalah
C. tersusun atas senyawa protein rangkap A. ligament
D. memiliki kemampuan berkontraksi B. kapsul sendi
E. melekat pada otot rangka C. tendon
D. otot
32. Pelekatan otot pada tulang yang tidak dapat E. cairan synovial
digerakkan dinamakan...
A. Supinasi D. sliding Filamen 39. Tulang tempurung kepala yang melindungi kepala
B. Pronasi E. inserso depan adalah …
C. origo A. os Frontalis
B. os Occipitalis
33. Persendian yang disekitar sendi itu terdapat patella C. os. Temporalis
yang menutup femur dengan tibia dan fibula adalah D. os ethmoidalis
.... E. os Parietalis
A. sendi peluru
B. sendi pelana 40. Jaringan ikat yang meghubungkan tulang dengan
C. sendi putar tulang pada persendian yang menhubungkan tulang
D. sendi engsel dengan tulang adalah ....
E. sendi luncur A. ligamen
34.Persendian antara tulang - tulang yang membentuk B. kapsul sendi
tengkorak membentuk sutura disebut sendi .... C. tendon
A. sinfibrosis D. otot

WE SERVE AND WE CARE 240


Enspire Learning Problem Set Kelas XI
E. cairan synovial 50. Jumlah ruas phalanges pada sepasang tungkai
41. Tendon yang melekat pada tulang yang tidak dapat depan manusia
bergerak disebut .... A. 33 ruas
A. origo B. 30 ruas
B. insersi C. 28 ruas
C. fasia D. 14 ruas
D. sendi E. 12 ruas
E. sendi engsel 51. Sendi yang menghubungkan tulang atlas dan
42. Rasa lelah yang terjadi akibat keja otot terus cranium /tengkorak adalah
menerus disebabkan oleh .... A. peluru
A. penimbunan asam laktat B. engsel
B. tidak adanya asam laktat C. sinfibrosis
C. penimbunan senyawa asetilkolin D. putar
D. pengubahan senyawa asetilkolin E. amphiartrosis
E. tidak adanya asam laktat yang menghambat kerja 52. Berikut beberapa jenis tulang
asetilkolin 1. tulang tengkorak
43. Berikut ini fungsi dari rangka kecuali … 2. tulang paha
A. Memberi bentuk tubuh 3. tulang rusuk
B. Sebagai alat gerak aktif 4. tulang belikat
C. Tempat pembentukan sel darah 5. tulang telapak tangan
D. Penopang dan penunjang tegaknya tubuh 6. ruas tulang belakang
E. melindungi bagian tubuh yang lunak 7. tulang betis
44. Pada sel tulang ( osteosit) antara lacuna satu 8. tulang hasta
dengan lacuna yang lain dihubungkan oleh suatu Tulang yang termasuk dalam jenis tulang pipih adalah
saluran yang disebut A. 1 – 2 – 6 D. 2 – 7 – 8
A. chondrosit B. 1 – 3 – 4 E. 3 – 4 – 6
B. chondrin C. 2 – 6 – 8
C. osteoblas 53. Ruas tulang belakang no 24 adalah ruas tulang
D. canaliculi belakang pada
E. perichondrium A. lumbalis D. sarcalis
45. Kelainan tulang akibat kekurangan kalsium pada B. cervicalis E. thoracalis
orang dewasa yang menimbulkan rapuh tulang C. dorsalis
disebut 54. Bagian rusuk yang menempel pada tulang dada atau
A. Nekrosis D. Osteomalasia sternum disebut …..
B. Osteoporosis E. Rachitis A. costa spurae
C. Fraktura B. costa verae
46. Manakah tulang tulang dibawah ini yang bukan C. costa fluctuantes
tulang penyusun kepala D. manubrium
A. Occipital D. Parietal E. corpus
B. Zygomaticum E. Mandibula 55. Gerakan mengunyah makanan yang dilakukan oleh
C. Metacarpal rahang bawah termasuk gerak antagonis berupa
47. Tulang yang bentuknya pipih yang menyusun gelang A. fleksi – ekstensi
bahu adalah B. dpresi – elevasi
A. Clavicula D. Zygomaticum C. pronasi – supinasi
B. Scapula E.Patella D. abduksi – adduksi
C. Maxilla E. elevasi – rotasi
48. Rusuk nomer satu menempel pada tulang dada
bagian
A. Corpus
B. Manubrium
C. Procecus Xyphoideus
D. Costae verae
E. Coxae

49. Rangka Apendicular tersusun atas tulang tulang


kecuali
A. femur D. tibia
B. sternum E. tarsal
C. radius

WE SERVE AND WE CARE 241


Enspire Learning Problem Set Kelas XI

SET SISTEM
ventrikel akan menutup katup trikuspid, tetapi
membuka katup pulmoner yang terletak pada
lubang masuk arteri pulmoner.

PEREDARAN Darah masuk ke dalam arteri pulmoner yang


langsung bercabang-cabang menjadi cabang

DARAH MANUSIA kanan dan kiri yang masing-masing menuju


paru-paru kanan dan kiri.Arteri-arteri ini
bercabang pula sampai membentuk arteriol.
Sistem peredaran darah manusia terdiri atas darah dan
alat peredaran darah. Alat peredaran darah terdiri atas Arteriol-arteriol memberi darah ke pembuluh
jantung dan pembuluh darah yang berisi darah kapiler dalam paru-paru.Di sinilah darah
melepaskan karbondioksida dan mengambil
A. Jantung oksigen.Selanjutnya, darah diangkut oleh
pembuluh darah yang disebut venul, yang
Jantung terletak di rongga dada, diselaputi oleh berfungsi sebagai saluran anak dari vena
suatu membran pelindung yang disebut pulmoner.Empat vena pulmoner (dua dari
perikardium.Dinding jantung terdiri atas jaringan ikat setiap paru-paru) membawa darah kaya oksigen
padat yang membentuk suatu kerangka fibrosa dan ke atrium kiri jantung.Hal ini merupakan bagian
otot jantung.Serabut otot jantung bercabang-cabang sistem sirkulasi yang dikenal sebagai
dan beranastomosis secara erat. sistem pulmoner atau peredaran darah kecil.

a. Struktur dan cara kerja jantung Dari atrium kiri, darah mengalir ke ventrikel kiri
melalui katup bikuspid. Kontraksi ventrikel akan
Jantung manusia dan mamalia lainnya menutup katup bikuspid dan membuka katup
mempunyai empat ruangan, yaitu atrium kiri aortik pada lubang masuk ke aorta. Cabang-
dan kanan, serta ventrikel kiri dan cabang yang pertama dari aorta terdapat tepat
kanan.Dinding ventrikel lebih tebal daripada di dekat katup aortik.Dua lubang menuju ke
dinding atrium, karena ventrikel harus bekerja arteri-arteri koroner kanan dan kiri.
lebih kuat untuk memompa darah ke organ-
organ tubuh yang lainnya.Selain itu, dinding Arteri koroner ialah pembuluh darah yang
ventrikel kiri lebih tebal daripada ventrikel memberi makan sel-sel jantung.Arteri ini
kanan, karena ventrikel kiri bekerja lebih kuat menuju arteriol yang memberikan darah ke
memompa darah ke seluruh tubuh.Sedangkan, pembuluh kapiler yang menembus seluruh
ventrikel kanan hanya memompa darah ke paru- bagian jantung.Kemudian, darah diangkut oleh
paru.Atrium kiri dan kanan dipisahkan oleh venul menuju ke vena koroner yang bermuara
sekat yang disebut septum atriorum.Sedangkan, ke atrium kanan.Sistem sirkulasi bagian ini
sekat yang memisahkan ventrikel kiri dan kanan disebut sistem koroner.Selain itu, aorta dari
dinamakan septum interventrakularis. ventrikel kiri juga bercabang menjadi arteri yang
mengedarkan darah kaya oksigen ke seluruh
tubuh (kecuali paru-paru), kemudian darah
miskin oksigen diangkut dari jaringan tubuh oleh
pembuluh vena ke jantung (atrium
kanan).Peredaran darah ini disebut peredaran
darah besar.

b. Denyut jantung dan tekanan darah

Otot jantung mempunyai kemampuan untuk


berdenyut sendiri secara terus menerus.Suatu
sistem integrasi di dalam jantung memulai
denyutan dan merangsang ruang-ruang di
Darah kotor dari tubuh masuk ke atrium kanan, dalam jantung secara berurutan.Pada mamalia,
kemudian melalui katup yang disebut katup setiap kontraksi dimulai dari simpul
trikuspid mengalir ke ventrikel kanan.Nama sinoatrium.Simpul sinoatrium atau pemacu
trikuspid berhubungan dengan adanya tiga daun terdiri atas serabut purkinje yang terletak antara
jaringan yang terdapat pada lubang antara atrium dan sinus venosus.Impuls menyebar ke
atrium kanan dan ventrikel kanan. Kontraksi seluruh bagian atrium dan ke simpul

WE SERVE AND WE CARE 242


Enspire Learning Problem Set Kelas XI
atrioventrikel. Selanjutnya, impuls akan Arah Ke luar jantung Masuk ke jantung
5.
diteruskan ke otot ventrikel melalui serabut aliran
purkinje. Hal ini berlangsung cepat sehingga
kontraksi ventrikel mulai pada apeks jantung
dan menyebar dengan cepat ke arah pangkal C. Darah
arteri besar yang meninggalkan jantung.
Medium transpor dari sistem sirkulasi adalah
Kecepatan denyut jantung dalam keadaan sehat darah.Darah tidak hanya mengangkut oksigen dan
berbeda-beda, dipengaruhi oleh pekerjaan, karbondioksida ke dan dari jaringan-jaringan dan
makanan, umur dan emosi.Irama dan denyut paru-paru.Tetapi juga mengangkut bahan lainnya ke
jantung sesuai dengan siklus jantung.Jika jumlah seluruh tubuh. Hal ini meliputi molekul-molekul
denyut ada 70 maka berarti siklus jantung 70 makanan (seperti gula, asam amino) limbah
kali semenit. Kecepatan normal denyut nadi metabolisme (seperti urea), ion-ion dari macam-
pada waktu bayi sekitar 140 kali permenit, macam garam (seperti Na+, Ca++,Cl–, HCO3–), dan
denyut jantung ini makin menurun dengan hormon-hormon. Darah juga berfungsi mengedarkan
bertambahnya umur, pada orang dewasa panas dalam tubuh.Selain itu, darah memainkan
jumlah denyut jantung sekitar 60 - 80 per menit. peranan aktif dalam memerangi bibit penyakit.Darah
yang terdapat di dalam tubuh kira-kira 8% bobot
Pada orang yang beristirahat jantungnya tubuh. Jadi, seorang laki-laki dengan bobot badan 70
berdetak sekitar 70 kali per menit dan kg mempunyai volume darah kira-kira 5,4 liter.
memompa darah 70 ml setiap denyut (volume
denyutan adalah 70 ml).Jadi, jumlah darah yang Darah manusia terdiri atas dua komponen, yaitu sel-
dipompa setiap menit adalah 70 × 70 ml atau sel darah yang berbentuk padatan dan plasma darah
sekitar 5 liter. Sewaktu banyak bergerak, seperti yang berbentuk cairan. Jika darah disentrifugasi,
olahraga, kecepatan jantung dapat menjadi 150 maka darah akan terbagi menjadi beberapa bagian.
setiap menit dan volume denyut lebih dari 150 Bagian paling bawah adalah sel-sel darah merah,
ml. Hal ini, membuat daya pompa jantung 20 - lapisan di atasnya adalah lapisan berwarna kuning
25 liter per menit. yang berisi sel-sel darah putih.Sedangkan, lapisan
paling atas adalah plasma darah.
Darah mengalir, karena kekuatan yang
disebabkan oleh kontraksi ventrikel a. Sel-sel darah
kiri.Sentakan darah yang terjadi pada setiap
kontraksi dipindahkan melalui dinding otot yang Sel-sel darah dapat dibagi menjadi tiga macam,
elastis dari seluruh sistem arteri.Peristiwa ketika yaitu sel darah merah, sel darah putih, dan
jantung mengendur atau sewaktu darah keping-keping darah.Sel-sel darah ini cukup
memasuki jantung disebut diastol.Sedangkan, besar sehingga dapat diamati dengan mikroskop
ketika jantung berkontraksi atau pada saat biasa.
darah meninggalkan jantung disebut sistol. 1) Sel darah merah (eritrosit)
Tekanan darah manusia yang sehat dan normal Dari ketiga macam sel darah, sel darah merah
sekitar 120 atau 80 mm Hg. 120 merupakan mempunyai jumlah terbanyak. Pada wanita
tekanan sistol, dan 80 adalah tekanan diastole. normal mempunyai kira-kira 4,5 juta sel darah
merah dalam setiap mm³ darah. Sedangkan,
B. Pembuluh Darah pada laki-laki normal sekitar 5 juta sel darah
merah setiap mm³.Selain itu, jumlah sel darah
No Sifat Arteri Vena merah juga dipengaruhi oleh ketinggian tempat
seseorang hidup dan kesehatan seseorang. Sel-
Tebal dan Tipis, kurang sel darah merah mempunyai bentuk cakram
1. Dinding elastis elastis bikonkaf dengan diameter 7,5 μm, ketebalan 2
μm, dan tidak berinti sel.
Satu pada Banyak,
2. Katup pangkal arteri sepanjang vena Bentuk bikonkaf ini mempercepat pertukaran
gas-gas antara sel-sel dan plasma darah.Sel
Di bagian Permukaan tubuh darah merah dibentuk dalam tulang-tulang
3. Letak
dalam tubuh rusuk, tulang dada, dan tulang belakang.Eritrosit
Kuat, jika Lemah, jika memiliki pigmen respirasi, yaitu hemoglobin
terpotong yang berperan mengikat oksigen sehingga
4. Tekanan terpotong darah
membentuk oksihemoglobin (HbO2).Jangka
darah menetes hidup sel-sel darah merah kira-kira 120 hari. Sel-
memancar

WE SERVE AND WE CARE 243


Enspire Learning Problem Set Kelas XI

sel darah merah yang telah tua akan ditelan Plasma darah ialah cairan berwarna kekuning-
oleh sel-sel fagostik dalam hati. Sebagian besar kuningan dan terdapat sel-sel darah.Komponen
besi dari hemoglobin digunakan terbesar dari plasma darah adalah air.Dalam
kembali.Sedangkan, sisa dari molekul plasma darah terlarut molekul-molekul dan ion-
hemoglobin yang dipecah menjadi pigmen ion yang beraneka ragam.Molekul-molekul ini
empedu yang diekskresikan oleh hati ke dalam meliputi glukosa yang bekerja sebagai sumber
empedu. utama energi untuk sel-sel dan asam
amino.Selain molekul makanan, juga terdapat
2) Sel darah putih (leukosit) sisa metabolisme sel. Vitamin-vitamin dan
Sel darah putih mempunyai satu inti sel dan hormon juga terdapat dalam plasma
berbentuk tidak tetap.Fungsi umum dari sel darah.Sejumlah ion, misalnya Na+ dan Cl–
darah putih adalah melindungi tubuh dari terdapat dalam plasma darah. Kira-kira 7 %
infeksi.Umur leukosit dalam sistem peredaran plasma terdiri atas molekul-molekul protein,
darah adalah 12 - 13 hari.Berdasarkan granula seperti fibrinogen yang esensial untuk proses
yang dikandung sitoplasma, sel darah putih pembekuan darah.
dapat dibedakan menjadi sel darah putih
bergranula (granulosit) dan sel darah putih yang D. Golongan Darah dan Transfusi
tidak bergranula (agranulosit). Leukosit yang
bergranula, contohnya eusinofil (2 - 4 %), basofil Darah manusia dapat digolongkan berdasarkan
(0,5 - 1 %), dan neutrofil (60 - 70 %). Sedangkan, komposisi aglutinogen dan aglutininnya.Antigen
leukosit yang tidak bergranula, contohnya adalah suatu jenis protein yang mampu merangsang
limfosit (20 - 25 %) dan monosit (3 - 8 %). pembentukan antibodi.Penggolongan ini sangat
bermanfaat untuk transfusi darah. Untuk lebih
Neutrofil dan monosit melindungi tubuh dengan memahami, mari ikuti uraian tentang golongan
cara melakukan endositosis terhadap partikel darah dan transfusi darah berikut ini.
asing yang masuk ke dalam tubuh. Jumlah
eusinofil akan meningkat jika tubuh mengidap a. Golongan darah
cacing-cacing parasit. Basofil berperan dalam Golongan darah pada manusia dapat dibedakan
reaksi alergi dengan membentuk sel menjadi empat golongan berdasarkan ada atau
mast.Sedangkan, limfosit berperan dalam tidak adanya antigen (aglutinogen) dan antibodi
pembentukan antibodi. (aglutinin).Orang yang bergolongan darah A,
pada membran sel darah merah mengandung
Semua sel-sel darah putih dibuat dalam sumsum antigen atau aglutinogen A. Sementara, plasma
tulang dan kelenjar limfa.Jumlah sel darah putih darahnya mengandung aglutinin β (antibodi
di dalam tubuh kira-kira 5.000 - 10.000 sel β).Orang yang bergolongan darah B, pada
setiap mm³ darah.Jika terjadi infeksi, jumlah membran sel darah merah mengandung
leukosit di dalam tubuh bisa meningkat aglutinogen B, sementara plasma darahnya
mencapai 30.000.Jumlah leukosit yang melebihi mengandung aglutinin α (antibodi α).
jumlah normal ini disebut leukopeni.Sedangkan,
jumlah leukosit yang kurang dari jumlah normal Orang yang bergolongan darah AB, pada
disebut leukositosis. membran sel darah merah mengandung
Contoh keadaan jumlah leukosit menjadi lebih aglutinogen A dan B, sementara plasma
besar dari normal adalah leukimia atau kanker darahnya tidak mengandung antibodi α dan β.
darah.Leukosit yang sangat banyak ini Sedangkan, orang yang bergolongan darah O,
mengakibatkan fagositosis terhadap sel darah pada membran sel darah merah tidak memiliki
merah oleh sel darah putih. aglutinogen A dan B, sementara plasma
darahnya mengandung aglutinin α dan β. Untuk
3) Keping-keping darah (trombosit) lebih memahami, mari perhatikan Tabel di
Keping-keping darah adalah fragmen sel-sel bawah ini.
yang dihasilkan oleh sel-sel besar (megakariosit)
dalam sum-sum tulang.Trombosit berbentuk Gol. Darah Aglutinogen Aglutinin
seperti cakera atau lonjong dan berukuran 2
μm.Keping-keping darah mempunyai umur A A 
hanya 8 - 10 hari.Secara normal dalam setiap
mm³ darah terdapat 150.000 - 400.000 keping- B B 
keping darah.Trombosit memiliki peranan dalam
pembekuan darah. AB AB -
b. Plasma darah

WE SERVE AND WE CARE 244


Enspire Learning Problem Set Kelas XI
O -  dan  mempunyai antibodi (aglutinin) α maupun β,
tetapi hanya memiliki antigen (aglutinogen) A
dan B

b. Transfusi darah E. Peredaran Limfa


Transfusi darah adalah pemberian darah dari
seseorang kepada orang yang Peredaran limfa dimulai dari jaringan dan berakhir
memerlukan.Orang yang memberi darah pada pembuluh balik di bawah selangka.Cairan limfa
disebut donor, sedangkan orang yang menerima berasal dari plasma darah dalam kapiler darah yang
darah disebut resipien.Dalam transfusi darah, keluar menuju jaringan tubuh.Kemudian, cairan
donor harus memperhatikan jenis aglutinogen limfa ini masuk ke dalam dua macam pembuluh
(antigen) yang dimilikinya. getah bening, yaitu duktus limfatikus dekster dan
duktus toraksikus sinister.
Sedangkan, pada resipien yang perlu
diperhatikan adalah aglutininnya (antibodi). Jika Duktus limfatikus dekster ialah pembuluh yang
antigen A (aglutinogen A) bertemu dengan mengalirkan cairan limfa dari kepala, leher, dada,
antibodi α (aglutinin α), maka darah akan paru-paru, jantung, dan tangan sebelah kanan
menggumpal atau membeku. Begitu pula masuk ke pembuluh balik bawah tulang selangka
sebaliknya, jika antigen B (aglutinogen B) kanan.Sedangkan, duktus toraksikus sinister ialah
bertemu dengan antibodi β (aglutinin β), maka pembuluh yang mengalirkan cairan limfa dari kepala,
darah juga akan menggumpal atau membeku. leher, dada, paru-paru, jantung, dan tangan sebelah
kiri masuk ke pembuluh balik di bawah tulang
Golongan darah O dapat menjadi donor bagi selangka kiri.
semua golongan darah, karena golongan darah
ini tidak memiliki aglutinogen A maupun B
sehingga tidak menyebabkan aglutinasi atau
penggumpalan darah. Oleh karena itu, golongan
darah O disebut donor universal.Golongan
darah O hanya dapat menerima darah dari
orang yang bergolongan darah O juga, dan tidak
dapat menerima darah dari golongan darah
yang lainnya karena golongan darah O memiliki
antibodi α dan β.

Tabel Skema Kemungkinan Terjadinya Transfusi Darah

Resipien

Aglutinin

D aglutininogen A B AB O

O A - + - +

N B + - - +

O AB + + - -

R O - - - -

+ = terjadi penggumpalan

- = tidak terjadi penggumpalan

Golongan darah AB merupakan resipien


universal, karena dapat menerima darah dari
golongan darah A, B, AB, maupun O. Hal ini
disebabkan karena golongan darah AB tidak

WE SERVE AND WE CARE 245


Enspire Learning Problem Set Kelas XI

PROBLEM SET 5 C. Sebagai alat penerima rangsangan


D. Menjaga kestabilan suhu tubuh
E. Mengatur keseimbangan gula darah
1. Darah arteri dengan darah vena berbeda, sebab…
1. mengalir masuk ke jantung
8. Pembuluh darah dalam tubuh manusia yang
2. Anoxy
mengandung banyak O2 yaitu ….
3. aliran darahnya lambat
A. Vena
4. mengalir keluar dari jantung
B. Venula
C. Vena pulmonalis dan aorta
2. Salah satu fungsi darah manusia adalah untuk
D. Sinus venosus
mengangkut…
E. Vena kava
A. Oksigen dari jaringan tubuh ke paru-paru
B. CO2 dari paru-paru ke seluruh jaringan
9. Darah yang mengalir dalam vena tidak dapat
C. Hormon dari kelenjar endokrin ke bagian tubuh
mengalir ke bagian sebelumnya karena sepanjang
tertentu
vena terdapat …
D. Sari makanan dari jaringan tubuh ke jonjot
A. Katup
E. Sampah ekskresi dari ginjal
B. Arteri
C. Valvula semilunaris
3. Berikut ini adalah fungsi sel darah merah :
D. Valvula trikuspidalis
1) Menghindarkan tubuh dari infeksi
E. Valvula bikuspidalis
2) Melakukan proses pembekuan darah
3) Mengikat CO2 dari jaringan menuju paru – paru
10. Pembuluh darah yang mempunyai volume darah
4) Mengedrkan O2 dari paru – paru ke seluruh
terbesar terdapat pada bagian …
tubuh
A. Kapiler D. Jantung
5) Mengangkut sari – sari makanan ke seluruh
B. Pembuluh limfa E. Arteri
tubuh
C. Vena

11. Bagian jantung yang menerima darah dari pulmo


Fungsi eritrosit ditunjukkan oleh nomor …
yaitu …
A. 1 dan 3 D. 3 dan 4
A. Atrium sinister D. Arteri pulmonalis
B. 4 dan 5 E.1 dan 2
B. Ventrikel dexter E. pembuluh kapiler
C. 2 dan 3
C. Atrium dexter
4. Sel darah putih pada tubuh kita yang mempunyai
12. Penyataan berikut yang benar tentang sistem
peranan dalam keadaan alergi adalah …
pembuluh limfa adalah …
A. Granulosit D. Eosinofil
A. Gerak cairan limfa yang disebabkan adanya
B. Basofil E. Neutrofil
denyut jantung
C. Limfosit
B. Pembuluh limfa bergabung dengan pembuluh
arteri
5. Hemoglobin sebagai senyawa protein penyusun
C. Pembuluh limfa merupakan peredarah terbuka
eritrosit memiliki kemampuan mengikat …
D. Pembuluh limfa tidak memiliki klep
A. Oksigen
E. Cairan limfa banyak mengandung sari makanan
B. Oksigen dan zat lemas
C. Oksigen dan karbon dioksida
13. Pasangan aglutinogen dan aglutinin yang
D. Oksigen dan karbon monoksida
menunjukkan golongan darah O adalah ...
E. Oksigen, karbon dioksida, dan karbon
Aglutinogen Aglutinin
monoksida
A. A α
6. Jika dalam darah seseorang terdapat aglutinogen B B. A β
dan anglutinin A, orang tersebut mempunyai C. - αβ
golongan darah … D. A dan B -
A. A D. A atau AB E. B α
B. O E. AB
C. B 14. Natrium sitrat selalu dibutuhkan dalam darah yang
diinginkan untuk transfusi darah karena …
7. Fungsi darah yaitu .. A. Na sitrat mencegah pembentukan fibrin dan
A. Sebagai hasil metabolisme fibrinogen
B. Sebagai tempat pembentukan hormon

WE SERVE AND WE CARE 246


Enspire Learning Problem Set Kelas XI
B. Na sitrat dapat melarutkan vitamin K yang E. Masuknya antigen ibu ke dalam darah bayi
penting untuk pembekuan darah
C. Na sitrat mencegah pertumbuhan bakteri 21. Pengerasan pembuluh darah karena adanya
D. Na sitrat dapat mengikat Ca endapan endapan lemak disebut ….
E. Na sitrat penting untuk membunuh kuman yang A. Arteriosklerosis D. Trombus
mungkin terdapat dalam darah B. Arterosklerosis E. Hemoroid
C. Embolus
15. Jika seseorang memerlukan transfusi darah, perlu
diketahui dahulu golongan darah orang tersebut 22. Siklus peredaran darah besar mencakup ....
untuk menghindari adanya peng-gumpalan. Reaksi A. atrium kiri - nadi - seluruh tubuh - ventrikel kiri
penggumpalan ini disebabkan oleh … B. atrium kanan - nadi - seluruh tubuh - atrium kiri
A. Masuknya sel – sel darah merah C. ventrikel kiri - nadi - seluruh tubuh - ventrikel
B. Masuknya hemoglobin kanan
C. Adanya reaksi antigen antibodi D. ventrikel kanan - nadi - seluruh tubuh - atrium
D. Masuknya trombosit kiri
E. Masuknya serum darah E. ventrikel kiri - nadi - seluruh tubuh -
atrium kanan
16. Transfusi darah dari donor yang bergolongan darah
A ke resipen yang bergolongan darah B, 23. Zat penentu golongan darah manusia yaitu ....
menyebabkan aglutinasi katena bertemunya … A. aglutinogen dan leukosit
A. Aglitinogen A dengan Aglutinin α B. aglutinogen dan eritrosit
B. Aglitinogen B dengan Aglutinin α C. aglutinin dan aglutinogen
C. Aglitinogen B dengan Aglutinin β D. aglutinin dan leukosit
D. Aglitinogen A dengan Aglutinin β E. aglutinin dan eritrosit
E. Aglitinogen β dengan Aglutinin B 24. Apabila seseorang kekurangan sel darah merah,
tubuhnya menjadi pucat. Kondisi ini disebut ....
17. Bayi dalam kandungan mendapatkan makanan dari A. Leucopenia D. leukimia
ibunya dengan jalan … B. leukositosis E. anemia
A. Melalui mulut bayi C. sianosis
B. Difusi melalui plasenta
C. Difusi melalui permukaan bayi tubuh 25. Apabila seseorang terkena luka, darah yang keluar
D. Melalui pembuluh darah dalam tubuh bayi akhirnya dapat terhenti. Kejadian ini melibatkan ....
E. Melalui pembuluh darah ibu yang masuk ke A. sel darah merah
dalam tubuh bayi B. trombosit
18. Pada waktu diperiksa oleh dokter, tekanan darah C. sel darah putih
Rianan yang ditunjukkan oleh Sphygmo-manometer D. albumin
adalah 120 / 80 mmHg. Angka 80 mmHg E. hemoglobin
menunjukkan …
A. Sistoles 26. Perhatikan skema proses pembekuan darah berikut !
B. Tekanan otot jantung
C. Diastoles mengeluarkan
Trombosit pecah Trombokinase
D. Jumlah darah yang keluar
E. Jumlah denyut nadi dari jantung
antihemofilia
19. Ion Ca penting dalam proses pembentukan darah
karena ion Ca …
Vitamin K
A. Memengaruhi perubahan fibrinogen menjadi 1 2
fibrin Ca++(ion kalsium)
B. Berfungsi dalam pembentukan protrombin
C. Memengaruhi pengubahan protrombin menjadi
trombin
D. Memacu keluarnya zat anti hemofilia
E. Memacu terlepasnya enzim trombokinase 3 4

20. Eritroblastosis fetalis pada bayi disebabkan oleh


A. Antigen anak masuk ke dalam darah ibu A. protrombin, fibrinogen, trombin, fibrin
B. Induksi mikroorganisme dalam kandungan B. fibrin, fibrinogen, protrmbin, trombin
C. Aglutinin ibu masuk ke dalam darah bayi C. protrombin, fibrinogen, fibrin, trombin
D. Rusaknya aglutinin bayi D. fibrin, trombin,protrombin, fibrinogen

WE SERVE AND WE CARE 247


Enspire Learning Problem Set Kelas XI

E. trombin, protrombin, fibrin, fibrinogen B. Trombosit


C. Eritrosit
27. Alat peredaran darah jantung berperan utama D. Leukosit
dalam... E. Limfa
A. mendistribusikan darah
B. memompa darah ke seluruh tubuh 33. Rusaknya keping darah akibat luka memicu ...
C. tempat sirkulasi oksigen dan karbon dioksida A. trombosit untuk melepaskan Ca2+
D. menyerap sari sari makanan B. aktifnya trombokinase
E. mengeluarkan zat yang tak berguna dalam C. perubahan fibrinogen menjadi fibrin
tubuh D. perubahan Vitamin K dan Ca2+ jadi fibrin
E. perubahan protrombin menjadi tromboplastin
28. Setelah mengalami proses pencernaan, sari-sari
makanan siap untuk diserap dan dibawa ke seluruh 34. Dalam transfusi darah, jika donor bergolongan
tubuh oleh darah. Bagian darah yang berperan darah B sedangkan resipien bergolongan darah A,
dalam pengangkutan ini adalah... akan terjadi aglutinasi karena bertemunya ....
A. plasma D. trombosit A. aglutinogen A dengan aglutinin a
B. eritrosit E. limfosit B. aglutinogen A dengan aglutinogen B
C. leukosit C. aglutinogen a dengan aglutinogen b
D. aglutinin b dengan aglutinin a
29. Neutrofil merupakan zat sel darah putih yang E. aglutinogen B dengan aglutinin b
bersifat fagositosis. Berdasarkan sifat fungsi khusus
neutrofil adalah... 35. Eritroblastosis fetalis dapat terjadi pada janin
A. menghancurkan bakteri dan jaringan epitel apabila ....
B. mencegah pembekuan darah dan memakan A. ibu Rh- dan anak Rh-
kuman B. ibu Rh+ dan anak Rh-
C. mengangkut sisa hancuran benda asing ke limfa C. ibu Rh- dan anak Rh+ pada kandungan pertama
D. melawan antigen dan menghancurkan kuman D. ibu Rh+ dan anak Rh-, bapak Rh-
E. mencernakan bakteri dan sisa jaringan mati E. ibu Rh- dan anak RH+ pada kandungan kedua

30. Hasil laboratorium Pak Andi 36. Golongan darah yang tidak memiliki aglutinogen
adalah golongan ....
3
Komponen sel Per mm A. A
Hasil Lab
darah merah darah B. AB
C. B
Eritrosit 4-6 juta 5,1 juta D. O
E. A Rh-
Leukosit 4,5-10 ribu 6,8 ribu
37. Kemampuan sel darah putih menelan kuman
Trombosit 150-300 ribu 70 ribu disebut ....
A. Fagositosis
B. Diapedesis
Dari hasil laboratorium, Pak Andi diduga menderita C. Thrombosis
penyakit... D. Sianosis
A. AIDS D. flu burung E. hemin
B. tifus E. demam berdarah
C. hepatitis 38. Ciri yang dimiliki oleh arteri pulmonalis adalah ....
A. dinding tipis
31. Limfosit merupakan sel darah putih yang berfungsi B. aliran lambat
sebagai... C. darah kaya oksigen
A. pembentuk antibodi D. cenderung terletak di bagian tepi
B. menguraikan antigen E. darah kaya karbon dioksida
C. menghancurkan antigen
D. menurunkan jumlah antibodi 39. Di saat bagian bilik berkontraksi (sistol), terjadi
E. memakan kuman penyakit aliran ....
A. Lambat
32. Komponen darah yang berfungsi melawan penyakit B. darah masuk ke serambi kanan
adalah .... C. darah masuk ke serambi kiri
A. Limfosit D. darah dari arteri masuk ke paru-paru

WE SERVE AND WE CARE 248


Enspire Learning Problem Set Kelas XI
E. darah keluar menuju vena cava superior D. antara bilik kiri dan bilik kanan
E. pangkal aorta
40. Hemoglobin memiliki daya afinitas yang paling
tinggi terhadap .... 47. Komponen darah yang berfungsi mengedarkan sari-
A. O2 sari makanan adalah ....
B. N2 A. Limfosit D. trombosit
C. CO2 B. Leukosit E. erotrosit
D. H2 C. Plasma
E. CO
48. Tokoh yang berjasa menemukan penggolongan
41. Pengerasan pembuluh darah akibat timbunan darah adalah ....
lemak disebut .... A. Robert Brown
A. Miokarditis B. Landsteiner
B. Atherosclerosis C. Felix Durjadin
C. Arteriosklerosis D. Max Schultze
D. Hemoroid E. Darwin
E. eukositas fisiologik
49. Hewan berikut yang memiliki sistem peredaran
42. Perbedaan yang benar antara sel darah merah dan darah terbuka adalah ....
sel darah putih adalah .... A. Pisces D. Hydra
Perbedaan Sel darah merah Sel darah putih B. Amphibia E. Belalang
C. Planaria
a. Bentuk tidak teratur bikonkaf
b. Perbandingan 5000 1 50. Foramen panizzae terdapat pada sebagian
c. Nukleus ada tidak ada kelompok hewan ...
d. Fungsi transpor oksigen pertahanan tubuh A. Mammalia D. Reptilia
B. Pisces E. Amphibia
e. Kandungan protein hemoglobin
C. Aves
43. Budi tidak mengetahui golongan darahnya. Suatu 51. Perlakuan berikut ini yang mempercepat terjadinya
saat ia harus mengalami transfusi darah. Ketika koagulasi darah adalah ....
darahnya diberi serum aglutinin a (anti-A), ternyata A. menambahkan larutan heparin
mengalami aglutinasi yang berarti darah B. menghindari luka yang kasar
mengandung aglutinogen A. Kemungkinan golongan C. menambah larutan natrium sitrat
darah Budi adalah .... D. disimpan pada tempat yang dingin
A. A atau AB E. diadakan pengadukan
B. A atau B
C. A, B atau AB 52. Diapedesis adalah ....
D. B atau AB A. kemampuan sel darah putih menembus
E. O pembuluh darah
B. gerak ameboid dari sel darah putih
44. Sel darah putih yang memiliki ciri berinti bundar, C. kemampuan sel darah putih membunuh bibit
berlekuk, jumlahnya 1000-3000 per cc, berfungsi penyakit
untuk imunitas dan kekebalan tubuh adalah .... D. kecepatan pembekuan darah
A. Limfosit D. Neutrofil E. kecepatan penutupan luka
B. Monosit E. Eosinofil
C. Basofil 53. Jantung reptilia mempunyai 4 ruang yang belum
sempurna, karena ....
45. Secara berurutan, X dan Y adalah .... A. antara kedua serambi masih terdapat lubang
A. ion kalsium dan tromboplastin B. antara kedua bilik tidak berhubungan
B. ion kalsium dan trombin C. antara serambi kiri dengan bilik kiri masih
C. vitamin K dan tromboplastin berhubungan
D. trombin dan vitamin K D. antara bilik kanan dengan bilik kiri terdapat
E. trombin dan tromboplastin foremen panizzae
E. antara serambi kanan dengan bilik kanan masih
46. Valvula trikuspidalis terletak di .... berlubang
A. antara serambi kiri dan bilik kiri
B. antara serambi kanan dan bilik kanan 54. Sel-sel darah merah berbeda dengan sel-sel putih
C. antara serambi kiri dan serambi kanan dalam hal ....

WE SERVE AND WE CARE 249


Enspire Learning Problem Set Kelas XI

SET SISTEM
A. sel darah merah tidak berdinding sel
B. sel darah merah berbentuk bikonveks
C. sel darah merah tidak mempunyai nucleus

PENCERNAAN
D. sel darah merah tidak mempunyai sitoplasma
E. sel farah merah jumlahnya relatif lebih sedikit

55. Alat peredaran darah berikut yang berisi darah yang


banyak mengandung O2 adalah ....
A. pembuluh balik paru-paru Pada dasarnya, semua makhluk hidup harus memenuhi
B. pembuluh darah dari usus ke hati kebutuhan energinya dengan cara mengkonsumsi
C. bilik kanan makanan. Makanan tersebut kemudian diuraikan dalam
D. serambi kanan sistem pencernaan menjadi sumber energi, sebagai
E. pembuluh nadi paru-paru
komponen penyusun sel dan jaringan tubuh, dan nutrisi
yang membantu fungsi fisiologis tubuh.
A. Pengertian Sistem Pencernaan Manusia
Pencernaan makanan merupakan proses mengubah
makanan dari ukuran besar menjadi ukuran yang lebih
kecil dan halus, serta memecah molekul makanan yang
kompleks menjadi molekul yang sederhana dengan
menggunakan enzim dan organ-organ pencernaan.
Enzim ini dihasilkan oleh organ-organ pencernaan dan
jenisnya tergantung dari bahan makanan yang akan
dicerna oleh tubuh. Zat makanan yang dicerna akan
diserap oleh tubuh dalam bentuk yang lebih sederhana.
Proses pencernaan makanan pada tubuh manusia dapat
dibedakan atas dua macam, yaitu :
1. Proses pencernaan secara mekanik
Yaitu proses perubahan makanan dari bentuk besar atau
kasar menjadi bentuk kecil dan halus. Pada manusia dan
mamalia umumnya, proses pencernaan mekanik
dilakukan dengan menggunakan gigi.
2. Proses pencernaan secara kimiawi (enzimatis)
Yaitu proses perubahan makanan dari zat yang kompleks
menjadi zat-zat yang lebih sederhana dengan
menggunakan enzim. Enzim adalah zat kimia yang
dihasilkan oleh tubuh yang berfungsi mempercepat
reaksi-reaksi kimia dalam tubuh.
Proses pencernaan makanan pada manusia melibatkan
alat-alat pencernaan makanan. Alat-alat pencernaan
manusia adalah organ-organ tubuh yang berfungsi
mencerna makanan yang kita makan. Alat pencernaan
dapat dibedakan atas saluran pencernaan dan kelenjar
pencernaan. Kelenjar pencernaan menghasilkan enzim-
enzim yang membantu proses pencernaan kimiawi.
Kelenjar-kelenjar pencernaan manusia terdiri dari
kelenjar air liur, kelenjar getah lambung, hati (hepar),
dan pankreas. Berikut ini akan dibahas satu per satu
proses pencernaan yang terjadi di dalam saluran
pencernaan makanan pada manusia.

WE SERVE AND WE CARE 250


Enspire Learning Problem Set Kelas XI
B. Saluran Pencernaan Manusia silindris dengan permukaan lebar dan datar berlekuk-
Saluran pencernaan makanan merupakan saluran yang lekuk. Bentuk mahkota gigi pada gigi seri berkaitan
menerima makanan dari luar dan mempersiapkannya dengan fungsinya untuk memotong dan menggigit
untuk diserap oleh tubuh dengan jalan proses makanan. Gigi taring yang berbentuk seperti pahat
pencernaan (penguyahan, penelanan, dan pencampuran) runcing untuk merobek makanan. Sedangkan gigi
dengan enzim zat cair yang terbentang mulai dari mulut geraham dengan permukaan yang lebar dan datar
sampai anus. Saluran pencernaan makanan pada berlekuk-lekuk berfungsi untuk mengunyah makanan.
manusia terdiri dari beberapa organ berturut-turut Leher gigi merupakan bagian gigi yang terlindung dalam
dimulai dari mulut (cavum oris), kerongkongan gusi, sedangkan akar gigi merupakan bagian gigi yang
(esofagus), lambung (ventrikulus), usus halus tertanam di dalam rahang. Bila kita amati gambar
(intestinum), usus besar (colon), dan anus. Untuk lebih penampang gigi, maka akan tampak bagian-bagian
jelasnya, dapat dilihat pada gambar berikut ini. seperti pada gambar berikut ini.

Bagian-bagian gigi
Email gigi merupakan lapisan keras berwarna putih yang
menutupi mahkota gigi. Tulang gigi, tersusun atas
Saluran pencernaan manusia
zatdentin. Sumsum gigi (pulpa), merupakan rongga gigi
1. Mulut
yang di dalamnya terdapat serabut saraf dan pembuluh-
Proses pencernaan dimulai sejak makanan masuk ke
pembuluh darah. Itulah sebabnya bila gigi kita berlubang
dalam mulut. Di dalam mulut terdapat alat-alat yang
akan terasa sakit, karena pada sumsum gigi terdapat
membantu dalam proses pencernaan, yaitu gigi, lidah,
saraf.
dan kelenjar ludah (air liur). Di dalam rongga mulut,
makanan mengalami pencernaan secara mekanik dan
b. Lidah
kimiawi. Beberapa organ di dalam mulut, yaitu :
Lidah berfungsi untuk mengaduk makanan di dalam
a. Gigi
rongga mulut dan membantu mendorong makanan
Gigi berfungsi untuk mengunyah makanan sehingga
(proses penelanan). Selain itu, lidah juga berfungsi
makanan menjadi halus. Keadaan ini memungkinkan
sebagai alat pengecap yang dapat merasakan manis,
enzim-enzim pencernaan mencerna makanan lebih cepat
asin, pahit, dan asam.
dan efisien.
Tiap rasa pada zat yang masuk ke dalam rongga mulut
Gigi dapat dibedakan atas empat macam yaitu gigi seri,
akan direspon oleh lidah di tempat yang berbeda-beda.
gigi taring, gigi geraham depan, dan gigi geraham
Letak setiap rasa berbeda-beda, yaitu:
belakang. Secara umum, gigi manusia terdiri dari tiga
1. Rasa asin —–> lidah bagian tepi depan
bagian, yaitu mahkota gigi (korona), leher gigi (kolum),
2. Rasa manis —–> lidah bagian ujung
dan akar gigi (radiks). Mahkota gigi atau puncak gigi
3. Rasa asam —–> lidah bagian samping
merupakan bagian gigi yang tampak dari luar. Setiap jenis
4. Rasa pahit —–> lidah bagian belakang /
gigi memiliki bentuk mahkota gigi yang berbeda-beda.
pangkal lidah
Gigi seri berbentuk seperti pahat, gigi taring berbentuk
Untuk lebih jelasnya, dapat dilihat seperti pada gambar
seperti pahat runcing, dan gigi geraham berbentuk agak
berikut ini.

WE SERVE AND WE CARE 251


Enspire Learning Problem Set Kelas XI

untuk membasahi dan melumasi makanan sehingga


mudah ditelan. Selain itu, ludah juga melindungi selaput
mulut terhadap panas, dingin, asam, dan basa.
Di dalam ludah terdapat enzim ptialin (amilase).
Enzim ptialin berfungsi mengubah makanan dalam mulut
yang mengandung zat karbohidrat (amilum) menjadi gula
sederhana (maltosa). Maltosa mudah dicerna oleh organ
pencernaan selanjutnya. Enzim ptialin bekerja dengan
o
baik pada pH antara 6,8 – 7 dan suhu 37 C.
2. Kerongkongan
Kerongkongan (esofagus) merupakan saluran
penghubung antara rongga mulut dengan lambung.
Kerongkongan berfungsi sebagai jalan bagi makanan
letak kepekaan lidah terhadap rasa yang telah dikunyah dari mulut menuju lambung. Jadi,
Lidah mempunyai reseptor khusus yang berkaitan pada kerongkongan tidak terjadi proses pencernaan.
dengan rangsangan kimia. Lidah merupakan organ yang Otot kerongkongan dapat berkontraksi secara
tersusun dari otot. Permukaan lidah dilapisi dengan bergelombang sehingga mendorong makanan masuk ke
lapisan epitelium yang banyak mengandung kelenjar dalam lambung. Gerakan kerongkongan ini disebut gerak
lendir, dan reseptor pengecap berupa tunas pengecap. peristalsis. Gerak ini terjadi karena otot yang memanjang
Tunas pengecap terdiri atas sekelompok sel sensori yang dan melingkari dinding kerongkongan mengkerut secara
mempunyai tonjolan seperti rambut yang disebut papila bergantian. Jadi, gerak peristalsis merupakan gerakan
kembang kempis kerongkongan untuk mendorong
c. Kelenjar Ludah makanan masuk ke dalam lambung. Untuk lebih jelasnya,
Kelenjar ludah menghasilkan ludah atau air liur (saliva). dapat dilihat pada gambar berikut.
Kelenjar ludah dalam rongga mulut ada tiga pasang, yaitu
:
1. Kelenjar parotis, terletak di bawah telinga.
2. Kelenjar submandibularis, terletak di rahang
bawah.
3. Kelenjar sublingualis, terletak di bawah lidah.
Letak kelenjar ludah di dalam rongga mulut dapat dilihat
pada gambar berikut.

Gerak peristalsis dalam kerongkongan

Makanan berada di dalam kerongkongan hanya sekitar


enam detik. Bagian pangkal kerongkongan (faring)
berotot lurik. Otot lurik pada kerongkongan bekerja
secara sadar menurut kehendak kita dalam proses
menelan. Artinya, kita menelan jika makanan telah
Kelenjar ludah di dalam mulut dikunyah sesuai kehendak kita. Akan tetapi, sesudah
Kelenjar parotis menghasilkan ludah yang berbentuk cair. proses menelan hingga sebelum mengeluarkan feses,
Kelenjar submandibularis dan kerja otot-otot organ pencernaan selanjutnya tidak
kelenjar sublingualismenghasilkan getah yang menurut kehendak kita (tidak disadari).
mengandung air dan lendir. Ludah berfungsi untuk 3. Lambung
memudahkan penelanan makanan. Jadi, ludah berfungsi

WE SERVE AND WE CARE 252


Enspire Learning Problem Set Kelas XI
Lambung (ventrikulus) merupakan kantung besar yang Gerak mengaduk terjadi terus menerus baik pada saat
terletak di sebelah kiri rongga perut sebagai tempat lambung berisi makanan maupun pada saat lambung
terjadinya sejumlah proses pencernaan. Lambung terdiri kosong. Jika lambung berisi makanan, gerak mengaduk
dari tiga bagian, yaitu bagian atas (kardiak), bagian lebih giat dibanding saat lambung dalam keadaan
tengah yang membulat (fundus), dan bagian bawah kosong. Mungkin kita pernah merasakan perut terasa
(pilorus). sakit dan berbunyi karena perut kita sedang kosong. Hal
Kardiak berdekatan dengan hati dan berhubungan itu disebabkan gerak mengaduk saat lambung kosong.
dengan kerongkongan. Pilorus berhubungan langsung Untuk lebih jelasnya dapat dilihat gambar berikut.
dengan usus dua belas jari. Di bagian
ujung kardiak dan pilorus terdapat klep
atau sfingter yang mengatur masuk dan keluarnya
makanan ke dan dari lambung. Struktur lambung dapat
dilihat pada gambar berikut ini.

Gerak mengaduk pada lambung.

Makanan umumnya bertahan tiga sampat empat jam di


dalam lambung. Makanan berserat bahkan dapat
bertahan lebih lama. Dari lambung, makanan sedikit
demi sedikit keluar menuju usus dua belas jari
Struktur lambung melalui sfingter pilorus.
Dinding lambung terdiri dari otot yang tersusun 4. Usus Halus
melingkar, memanjang, dan menyerong. Otot-otot Usus halus (intestinum) merupakan tempat
tersebut menyebabkan lambung berkontraksi, sehingga penyerapan sari makanan dan tempat terjadinya
makanan teraduk dengan baik dan bercampur merata proses pencernaan yang paling panjang. Usus halus
dengan getah lambung. Hal ini menyebabkan makanan di terdiri dari :
dalam lambung berbentuk seperti bubur. Dinding 1. Usus dua belas jari (duodenum)
lambung mengandung sel-sel kelenjar yang berfungsi 2. Usus kosong (jejenum)
sebagai kelenjar pencernaan yang menghasilkan getah 3. Usus penyerap (ileum)
lambung. Getah lambung mengandung air lendir (musin), Pada usus dua belas jari bermuara saluran getah
asam lambung, enzim renin, dan enzimpepsinogen. pankreas dan saluran empedu. Pankreas menghasilkan
Getah lambung bersifat asam karena banyak getah pankreas yang mengandung enzim-enzim sebagai
mengandung asam lambung. Asam lambung berfungsi berikut :
membunuh kuman penyakit atau bakteri yang masuk 1. Amilopsin (amilase pankreas)
bersama makanan dan juga berfungsi untuk Yaitu enzim yang mengubah zat tepung (amilum)
mengaktifkanpepsinogen menjadi pepsin. Pepsin berfung menjadi gula lebih sederhana (maltosa).
si memecah protein menjadi pepton dan proteosa. 2. Steapsin (lipase pankreas)
Enzim reninberfungsi menggumpalkan protein susu Yaitu enzim yang mengubah lemak menjadi asam
(kasein) yang terdapat dalam susu. Adanya lemak dan gliserol.
enzim renin dan enzim pepsinmenunjukkan bahwa di 3. TripsinogenJika belum aktif, maka akan
dalam lambung terjadi proses pencernaan kimiawi. diaktifkan menjadi tripsin, yaitu enzim yang
Selain menghasilkan enzim pencernaan, dinding lambung mengubah protein dan pepton menjadi dipeptida
juga menghasilkan hormon gastrin yang berfungsi untuk dan asam amino yang siap diserap oleh usus halus.
pengeluaran (sekresi) getah lambung. Empedu dihasilkan oleh hati dan ditampung di dalam
Di dalam lambung terjadi gerakan mengaduk. Gerakan kantung empedu. Selanjutnya, empedu dialirkan melalui
mengaduk dimulai dari kardiak sampai di daerah pilorus. saluran empedu ke usus dua belas jari. Empedu

WE SERVE AND WE CARE 253


Enspire Learning Problem Set Kelas XI

mengandung garam-garam empedu dan zat warna


empedu (bilirubin). Garam empedu berfungsi
mengemulsikan lemak. Zat warna empedu berwarna
kecoklatan, dan dihasilkan dengan cara merombak sel
darah merah yang telah tua di hati. Zat warna empedu
memberikan ciri warna cokelat pada feses. Untuk lebih
jelasnya, dapat dilihat pada gambar berikut.

Penampang Usus Halus Manusia


Pada dinding usus penyerap terdapat jonjot-jonjot usus
yang disebut vili (Lihat gambar diatas). Vili berfungsi
memperluas daerah penyerapan usus halus sehingga
sari-sari makanan dapat terserap lebih banyak dan cepat.
Dinding vili banyak mengandung kapiler darah dan
kapiler limfe (pembuluh getah bening usus). Agar dapat
mencapai darah, sari-sari makanan harus menembus sel
dinding usus halus yang selanjutnya masuk pembuluh
darah atau pembuluh limfe. Glukosa, asam amino,
Pada bagian usus dua belas jari bermuara saluran getah vitamin, dan mineral setelah diserap oleh usus halus,
pankreas dan saluran empedu. melalui kapiler darah akan dibawa oleh darah melalui
Selain enzim dari pankreas, dinding usus halus juga pembuluh vena porta hepar ke hati. Selanjutnya, dari
menghasilkan getah usus halus yang mengandung enzim- hati ke jantung kemudian diedarkan ke seluruh tubuh.
enzim sebagai berikut : Asam lemak dan gliserol bersama empedu membentuk
1. Maltase, berfungsi mengubah maltosa menjadi suatu larutan yang disebut misel. Pada saat bersentuhan
glukosa. dengan sel vili usus halus, gliserol dan asam lemak akan
2. Laktase, berfungsi mengubah laktosa menjadi terserap. Selanjutnya asam lemak dan gliserol dibawa
glukosa dan galaktosa. oleh pembuluh getah bening usus (pembuluh kil), dan
3. Sukrase, berfungsi mengubah sukrosa menjadi akhirnya masuk ke dalam peredaran darah. Sedangkan
glukosa dan fruktosa. garam empedu yang telah masuk ke darah menuju ke
4. Tripsin, berfungsi mengubah pepton menjadi hati untuk dibuat empedu kembali. Vitamin yang larut
asam amino. dalam lemak (vitamin A, D, E, dan K) diserap oleh usus
5. Enterokinase, berfungsi mengaktifkan halus dan diangkat melalui pembuluh getah bening.
tripsinogen menjadi tripsin. Selanjutnya, vitamin-vitamin tersebut masuk ke sistem
Di dalam usus halus terjadi proses pencernaan kimiawi peredaran darah.
dengan melibatkan berbagai enzim pencernaan. Umumnya sari makanan diserap saat mencapai akhir
Karbohidrat dicerna menjadi glukosa. Lemak dicerna usus halus. Sisa makanan yang tidak diserap, secara
menjadi asam lemak dan gliserol, serta protein dicerna perlahan-lahan bergerak menuju usus besar.
menjadi asam amino. Jadi, pada usus dua belas jari, 5. Usus Besar
seluruh proses pencernaan karbohidrat, lemak, dan Makanan yang tidak dicerna di usus halus,
protein diselesaikan. Selanjutnya, proses penyerapan misalnya selulosa, bersama dengan lendir akan menuju
(absorbsi) akan berlangsung di usus kosong dan sebagian ke usus besar menjadi feses. Di dalam usus besar
besar di usus penyerap. Karbohidrat diserap dalam terdapat bakteri Escherichia coli. Bakteri ini membantu
bentuk glukosa, lemak diserap dalam bentuk asam lemak dalam proses pembusukan sisa makanan menjadi feses.
dan gliserol, dan protein diserap dalam bentuk asam Selain membusukkan sisa makanan, bakteri E. coli juga
amino. Vitamin dan mineral tidak mengalami pencernaan menghasilkan vitamin K. Vitamin K berperan penting
dan dapat langsung diserap oleh usus halus. Struktur dalam proses pembekuan darah.
usus halus dapat dilihat pada gambar berikut ini.

WE SERVE AND WE CARE 254


Enspire Learning Problem Set Kelas XI
Sisa makanan dalam usus besar masuk banyak
mengandung air. Karena tubuh memerlukan air, maka
sebagian besar air diserap kembali ke usus besar.
Penyerapan kembali air merupakan fungsi penting dari
usus besar.
Usus besar terdiri dari bagian yang naik, yaitu mulai dari
usus buntu (apendiks), bagian mendatar, bagian
menurun, dan berakhir pada anus. Untuk lebih jelasnya,
dapat dilihat pada gambar berikut ini.

Struktur anus

Struktur usus besar


Perjalanan makanan sampai di usus besar dapat
mencapai antara empat sampai lima jam. Namun, di usus
besar makanan dapat disimpan sampai 24 jam. Di dalam
usus besar, feses di dorong secara teratur dan lambat
oleh gerakan peristalsis menuju ke rektum (poros usus).
Gerakan peristalsis ini dikendalikan oleh otot polos (otot
tak sadar).
6. Anus
Merupakan lubang tempat pembuangan feses dari
tubuh. Sebelum dibuang lewat anus, feses ditampung
terlebih dahulu pada bagian rectum. Apabila feses sudah
siap dibuang maka otot spinkter rectum mengatur
pembukaan dan penutupan anus. Otot spinkter yang
menyusun rektum ada 2, yaitu otot polos dan otot lurik.
Jadi, proses defekasi (buang air besar) dilakukan dengan
sadar, yaitu dengan adanya kontraksi otot dinding perut
yang diikuti dengan mengendurnya otot sfingter anus
dan kontraksi kolon serta rektum. Akibatnya feses dapat
terdorong ke luar anus. Untuk lebih jelasnya, dapat
dilihat pada gambar berikut ini.

WE SERVE AND WE CARE 255


Enspire Learning Problem Set Kelas XI

PROBLEM SET 6 B. Rongga mulut- kerongkongan- usus besar-


lambung- usus halus- rektum- anus
C. Rongga mulut- kerongkongan- lambung- usus
1. Mengolah bahan-bahan makanan menjadi sari-sari halus- usus besar- anus- rektum
makanan yang siap diserap tubuh, merupakan D. Rongga mulut- kerongkongan- usus besar- usus
fungsi dari…. halus- lambung- anus- rektum
A. Sistem ekskresi E. Rongga mulut- kerongkongan- lambung- usus
B. Sistem pencernaan halus -usus besar- -rektum- anus
C. Sistem reproduksi
D. Sistem pernafasan 8. Pencernaan makanan secara kimiawi pada manusia
E. Sistem gerak terjadi di dalam….
A. mulut, lambung, usus halus
2. Pencernaan makanan yang terjadi di dalam mulut B. mulut, lambung, kerongkongan
adalah…. C. mulut, kerongkorangan, usus besar
A. Pencernaan mekanis D. mulut, lambung, usus besar
B. Pencernaan enzimatis E. mulut, usus halus, usus besar
C. Tidak terjadi pencernaan
D. Pencernaan mekanis dan enzimatis 9. Salah satu fungsi asam klorida dalam lambung
E. Tidak terjadi pencernaan mekanis dan enzimatis adalah….
A. Mencerna protein menjadi asam amino
3. Membolak balikan makanan dan mengarahkan B.Mencerna lemak menjadi asam lemak
makanan dari mulut ke gigi agar mudah dikunyah C. Mengendapkan susu dari protein susu
merupakan fungsi dari…. D. Membantu proses pengaktifan pepsin
A. Gigi E. membantu menonaktifkan pepsin
B. Faring
C. Lidah 10. Fungsi usus besar pada sistem pencernaan manusia
D. Rongga mulut adalah ….
E. Kerongkongan A. Menyerap zat-zat makanan
B. Mengatur kadar garam
4. Rasa lapar disebabkan oleh…. C. Mengatur kadar air dalam feses
A. Berkurangnya zat makanan di dalam lambung D. Menghancurkan sisa-sisa makanan
B. Tidak adanya makanan di dalam lambung E. Membusukan makanan
C. Lambat gerak peristaltik usus
D. Menurunnya kadar gula darah 11. Organ yang menghasilkan empedu (bilus) adalah ….
E. Menurunnya kadar persediaan energi di dalam A. Usus halus D. lambung
tubuh B. Usus besar E. hati
C. Pankreas

5. Kelainan konstipasi disebabkan oleh…. 12. Seorang siswa ingin menguji bahan makanan yang
A. Kurang mengkonsumsi makanan berserat mengandung lemak. Cara yang benar dan mudah
B. Kurang mengkonsumsi makanan laut adalah ….
C. Banyak mengkonsumsi makanan pedas A. Meneteskan lugol ke bahan makanan
D. Banyak mengkonsumsi makanan berserat B. Menambah larutan millon dan dipanaskan
E. Banyak mengkonsumsi alkohol C. Menambah larutan benedict dan dipanaskan
D. Mengoleskan bahan makanan ke kertas dan
6. Proses pencernaan makanan yang terjadi pada bagian diterawang
usus halus yakni bagian ileum adalah…. E. Menambah larutan lugol dan benedict
A. Mengubah makanan menjadi zat tepung bersamaan
B. Mengubah makanan menjadi bentuk chymus
C. Menyerap air yang terkandung dalam chymus 13. Makanan yang tidak dapat diserap di usus halus di
D. Menyerap sari-sari makanan dorong menuju ….
E. Mencampurkan chymus dengan cairan empedu A. Usus 12 jari
B. Lambung
7. Proses pencernaan makanan melalui organ-organ C. Usus besar
dibawah ini secara berurutan adalah…. D. Anus
A. Rongga mulut- kerongkongan- usus halus- E. Rektum
lambung- usus besar- rektum- anus

WE SERVE AND WE CARE 256


Enspire Learning Problem Set Kelas XI
14. Di dalam lambung, makanan dicerna secara kimiawi A. B12 Telur, susu metabolisme sel dan
dengan bantuan …. pertumbuhan jaringan
A. Lendir B. Sayuran dan buah berwarna kuning dan merah
B. Air Pertumbuhan tulang dan gigi
C. Mukosa C. E Kecambah, susu memelihara kesehatan mata
D. Enzim D. K Hati, daging Membentuk eritrosit
E. Zat organic E. D Susu, minyak ikan Pembekuan darah

15. Gerakan otot pada kerongkongan yang mengatur 20. Enzim yang dihasilkan oleh getah pankreas yang
gerak kembang kempisnya pada asaat mendorong berfungsi untuk memecah amilum menjadi maltosa
makanan agar masuk ke dalam lambung disebut …. adalah ….
A. Mekanik A. Amilase
B. Kimiawi B. Steapsin
C. Kontraksi C. Ptialin
D. Relaksasi D. Erepsin
E. Peristaltik E. Tripsin

16. Perhatikan gambar berikut! 21. Meskipun hati bukan termasuk kedalam organ
pencernaan tetapi hati mempunyai peranan penting
yaitu berfungsi sebagai ….
a. Menetralkan racun
b. Menghasilkan empedu
c. Menghasilkan sel darah
d. Menyimpan cadangan makanan
e. Menghancurkan eritrosit tua

22. Proses pencernaan makanan yang terjadi di mulut


berlangusng secara mekanik dan kimiawi dengn
menggunakan enzim sebagai katalisatornya. Zat
yang dirubah di dalam mulut dengan perantara
Berdasarkan gambar tersebut, organ yang enzim adalah ….
berfungsi mengsekresikan HCl, enzim A. Protein
pencernaan di tunjukan oleh nomor…. B. Lemak
A. 1 C. Vitamin
B. 2 D. Karbohidrat
C. 3 E. Mineral
D. 4 23. Makanan akan mengalami proses pencernaan
E. 5 selama dalam selama dalam saluran pencernaan
17. Rena mengalami beberapa gejala pada pipinya, akan tetapi ada pada salah satu organ yang tidak
kedua pipinya membengkak. Diduga kelenjar terjadi proses baik secara mekanik ataupun kimiawi
parotisnya terserang virus. Dilihat dari gejala adalah ….
tersebut, rena mengalami penyakit…. A. Mulut
A. Konstipasi B. Esophagus
B. Peritonitis C. Lambung
C. Apendisitis D. Jejunum
D. Parotitis E. Ileum
E. Malnutrisi
24. Bagian lidah yang tempat merasakan rasa bagian
18. Tidak semua zat-zat yang terdapat dalam bahan asam ada di ….
makanan akan mengalami pencernaan. Zat berikut A. Depan
apabila terdapat dalam bahan makanan tidak akan B. Belakang
mengalami pencernaan adalah …. C. Samping
A. Amilum D. Ujung
B. Vitamin E. Tengah
C. Lemak
D. Karbohidrat 25. Bila kadar kolesterol di dalam cairan empedu
E. Protein meningkat maka akan mengakibatkan ….
19. Hubungan yang benar antara nama, sumber, dan A. Batu empedu
fungsi vitamin berikut adalah…. B. Konstipasi

WE SERVE AND WE CARE 257


Enspire Learning Problem Set Kelas XI

C. Darah tinggi B. Fundus,pilorus,kardia


D. Diare C. Fundus,kardia,badan lambung
E. Maag D. Fundus,badan lambung pylorus
26. Bagian lambung yang berhubungan dengan usus E. Fundus,submukosa,kardia
halus adalah….
A. Pylorus 30. Fungsi dari garam empedu adalah . . . .
B. Katup pylorus A. Pengatur keseimbangan zat makanan dalam
C. Kardiak darah dan sebagai pensekresi empedu
D. Katupkardiak B. Menurunkan tegangan butiran lemak agar dapat
E. Fundus diemulsikan sehingga mudah diserap
27. Hubungan yang benar antar organ, enzim serta C. Menaikan tegangan butiran lemak agar dapat
fungsinya dari pencernaan di bawah ini adalah .... diemulsikan sehingga mudah diserap
Enzim D. Menyerap unsur besi dari darah yang telah
Organ yang fungsi rusak
dihasilkan E. Pengatur kadar gula dalam darah
a. Mulut Ptialin Amilum
maltosa 31. Kelenjar yang menghasilkan saliva atau ludah
b. lambung Renin Glukosa adalah ….
protein A. Glandula parotis
c. pankreas Lipase Peptidase B. Glandula sublingualis
asam amino C. Glandula submandibularis
d. usus 12 Sukrase Sukrosa D. Glandula submaksimalis
jari asam amino E. Pankreas
e. usushalus Erepsin Tripsinogen
tripsin 32. Pankreas berperan sebagai kelenjar endokrin.
28. Perhatikan gambar berikut! Pankreas tersebut menghasilkan….
A. Getah pankreas
B. Enzim
C. Hormon
D. Protein
E. Pigmen

A 33. Pada orang dewasa, jumlah giginya mencapai….


A. 24
B. 32
C. 34
D. 22
E. 30
Bagian yang ditunjuk A pada gambar adalah…
A. Hepar 34. Perhatikan gambar berikut!
B. Pankreas
C. Ventrikulus
D. Kolon
E. Empedu 1
29. Perhatikan gambar berikut!
1 3 2

4 3
Pada gambar tersebut, bagian lidah yang berfungsi
2 sebagai pengecap rasa manis adalah….
A. 1 D. 4
3 B. 2 E. 2 dan 4
Berdasarkan gambar tersebut,gambar yang di C. 3
tunjukan oleh nomor 1,2,3 secara berurutan 35. Enzim yang dihasilkan oleh jejenum yang berfungsi
adalah…. untuk mengaktifkan triopsinogen adalah….
A. Fundus,kardia,pilorus A. Enterokinase

WE SERVE AND WE CARE 258


Enspire Learning Problem Set Kelas XI
B. Laktase E. Tripsin
C. Erepsin
D. Maltase 43. Kelainan pada sistem pencernaan ditandai dengan
E. Disakarase gejala rasa nyeri pada perut karena mengonsumsi
makanan yang mengandung zat yang merangsang
36. Di dalam kelenjar lidah terdapat enzim ptialin seperti cabe, lada jahe yaitu ….
,fungsi dari enzim ptialin adalah …. A. Kolik
A. Untuk mengatur letak makanan dalam mulut B. Malabsorpsi
mencampur dengan ludah C. Malnutrisi
B. Mendorong makanan masuk ke dalam esofagus D. Konstipassi
C. Mengubah amilum menjadi glukosa E. Apendisitis
D. Menghasilkan ludah berbentuk cair
E. Mengatur masuknya makanan 44. Keluarnya feses dalam bentuk encer karena infeksi
pada kolon disebut ….
37. Proses pengeluaran feses melalui anus disebut A. Diare
proses …. B. Kolik
A. Proses fermentasi C. Apendisitis
B. Proses pengaktifan pepsonigen D. Konstipasi
C. Proses defekasi E. peritonitis
D. Proses difusi
E. Proses respirasi 45. Enzim yang mempunyai fungsi untuk membasahi
makanan dan sebagai pelumas yang memudahkan
38. Peradangan yang terjadi pada umbai cacing atau memperlancar proses menelan makanan ….
manusia adalah…. A. Saliva
A. Gastritis B. Pepsin
B. Apendiksitis C. Renin
C. Konstipasi D. Lipase
D. Flatus E. Mukoprotein
E. Pankreasitis
46. Enzim yang berguna untuk memecah molekul
39. Salah satu unsur mineral yang berfungsi untuk protein menjadi molekul yang lebih kecil (pepton)
membentuk hemoglobin adalah…. yaitu ….
A. Na A. Pepsin
B. K B. Lipase
C. Ca C. Renin
D. Fe D. Mukus
E. S E. Saliva

40. Penyebab kelainan pada alat pencernaan makanan 47. Cairan usus yang mengandung enzim-enzim yang
pada manusia yaitu, kecuali …. paling penting dalam proses pencernaan makanan
A. Kebiasaan makan yang teratur yaitu ….
B. Infeksi bakteri 1. Karbohidrase
C. Tidak mengkonsumsi makanan yang berserat 2. Peptidase
D. Tidak menjaga kebersihan makanan 3. Nukleotidase
E. Makan secara teratur dan bergizi 4. Enterokinase

41. Manakah makanan yang diperlukan untuk 48. Gigi susu terdiri dari ….
pembentukkan tulang …. 1. Insisor
A. Ca dan vitamin C 2. Belum terbentuk Molar
B. Ca dan vitamin D 3. Premolar
C. Ca dan Fe 4. Caninus
D. K dan vitamin D
E. Fe dan vitamin D 49. Pernyataan dibawah ini yang merupakan kelainan
pada gangguan sistem pencernaan ….
42. Hormon yang dibentuk oleh duodenum, kecuali …. 1. Malabsoprsi, kelainan pada kemampuan
A. Sekretin lambung dan usus menyerap sari-sari makanan
B. Pankreozimin 2. Peritonitis, infeksi pada rongga perut
C. Koleosistokinin 3. Konstipasi, sulit buang air besar karena feses
D. Enterokinin terlalu keras

WE SERVE AND WE CARE 259


Enspire Learning Problem Set Kelas XI

SET SISTEM
4. Parotitis, penyakit gondok

50. Seorang buruh tani yang sehari-harinya bekerja di

PERNAPASAN
sawah tidak memerlukan tambahan vitamin D
dalam makanannya
SEBAB
Sinar matahari merupakan sumber vitamin D yang
Sistem pernapasan pada manusia adalah sistem
tetrbesar
menghirup oksigen dari udara serta mengeluarkan
karbon dioksida dan uap air. Dalam proses pernapasan,
oksigen merupakan zat kebutuhan utama. Oksigen untuk
51. Kelenjar ludah termasuk sistem pencernaan
pernapasan diperoleh dari udara di lingkungan sekitar.
SEBAB
Ludah mengandung enzim ptialin yang mengubah
1. Alat-alat
protein menjdi polipeptida
Berikut adalah bagian-bagian organ alat pernapasan
pada manusia.
52. Bagian lambung domba yang serupa dengan
1. Hidung (Cavum Nasalis)
lambung manusia adalah…
2.Tekak (Faring)
1. Abomasum
3.Tenggorokan (Trakea)
2. Rumen
4. Cabang Tenggorokan (Bronkus)
3. Retikulum
5. Bronkiolus
4. Omasum
6. Alveolus
5. Ileum
7. Paru-paru
53. Jika kita mengunyah nasi secara terus menerus
2. Proses Pernapasan Manusia
maka akan terasa manis karena…
Ringkasan jalannya Udara Pernapasan:
1. Sebagian protein dipecah menjadi asam amino
1. Udara masuk melalui lubang hidung
2. Sebagian amilum dipecah menjadi glukosa
2. melewati nasofaring
3. Sebagian lemak dipecah menjadi gliserol
3. melewati oral farink
4. Air ludah mengandung ptialin
4. melewati glotis
5. masuk ke trakea
54. Bahan rendah kalori untuk penderita diabetes
6. masuk ke percabangan trakea yang disebut
mellitus sebagai pengganti gula adalah…
bronchus
A. Glukosa
7. masuk ke percabangan bronchus yang disebut
B. Maltosa
bronchiolus
C. Sakarin
8. udara berakhir pada ujung bronchus berupa
D. Protease
gelembung yang disebut alveolus (jamak:
E. Dulsin
alveoli)
3. Bagian-Bagian Sistem Pernapasan Pada Manusia
55. Pencernaan dalam lambung berlangsung secara …..
1. Mekanis oleh rennin
2. Mekanis oleh HCL
3. Kimiawi oleh peristaltik
4. Kimiawi oleh pepsin

WE SERVE AND WE CARE 260


Enspire Learning Problem Set Kelas XI
Berdasarkan gambar sistem pernapasan tersebut, kita Mekanisme inspirasi pernapasan perut sebagai
dapat menyimpulkan bahwa sistem pernapasan pada berikut:
manusia terdiri dari: sekat rongga dada (diafraghma) berkontraksi 
1. Hidung posisi dari melengkung menjadi mendatar 
2. Rongga hidung paru-paru mengembang  tekanan udara
3. Concha dalam paru-paru lebih kecil dibandingkan
4. Langit-langit lunak tekanan udara luar  udara masuk
5. Pharink Mekanisme ekspirasi pernapasan perut sebagai
6. Larink berikut:
7. Trakea otot diafraghma relaksasi  posisi dari
8. Rongga pleura mendatar kembali melengkung  paru-paru
9. Paru-paru kanan mengempis  tekanan udara di paru-paru lebih
10. Paru-paru kiri besas dibandingkan tekanan udara luar 
11. Tulang rusuk udara keluar dari paru-paru.
12. Otot intercosta
13. Diafragma 5. Penyakit Sistem Pernapasan pada Manusia
o Asma
4. Jenis-Jenis Pernapasan Pada Manusia o Bronkhitis
a) Pernapasan Dada o Influenza
Pernapasan dada adalah pernapasan yang o Flu burung
melibatkan otot antartulang rusuk. Mekanisme-nya o Flu babi (Swine influenza)
dapat dibedakan sebagai berikut. o Asbestosis
Fase inspirasi. Fase ini berupa berkontraksinya otot o Emfisema
antar tulang rusuk sehingga rongga dada membesar, o Kanker Paru-Paru
Mekanisme inspirasi pernapasan dada sebagai o Pneumonia
berikut:
Otot antar tulang rusuk (muskulus intercostalis
eksternal) berkontraksi  tulang rusuk terangkat
(posisi datar)  Paru-paru mengembang  tekanan
udara dalam paru-paru menjadi lebih kecil
dibandingkan tekanan udara luar  udara luar
masuk ke paru-paru.
Mekanisme ekspirasi pernapasan dada adalah
sebagai berikut:
Otot antar tulang rusuk relaksasi  tulang rusuk
menurun  paru-paru menyusut  tekanan udara
dalam paru-paru lebih besar dibandingkan dengan
tekanan udara luar --> udara keluar dari paru-paru.

b) PernapasanPerut
Pernapasan perut adalah pernapasan yang
melibatkan otot diafragma. Mekanismenya dapat
dibedakan sebagai berikut.
 Fase inspirasi.
Fase ini berupa berkontraksinya otot diafragma
sehingga rongga dada membesar, akibatnya
tekanan dalam rongga dada menjadi lebih kecil
daripada tekanan di luar sehingga udara luar
yang kaya oksigen masuk.
 Fase ekspirasi.
Fase ini merupakan fase relaksasi atau
kembalinya otot diaframa ke posisi semula yang
dikuti oleh turunnya tulang rusuk sehingga
rongga dada menjadi kecil. Sebagai akibatnya,
tekanan di dalam rongga dada menjadi lebih
besar daripada tekanan luar, sehingga udara
dalam rongga dada yang kaya karbon dioksida
keluar.

WE SERVE AND WE CARE 261


Enspire Learning Problem Set Kelas XI

PROBLEM SET 7 E. Bronkus akan mengalami penyempitan sehingga


proses pernapasan terganggu

6. Bagian otak yang berfungsi mengatur pernapasan


1. Karbon dioksida dan asam sianida yang dihasilkan
adalah ....
dari mesin-mesin kendaraan bermotor dapat
A. Pons varoli
menyebabkan penyakit asfiksi, yaitu ...
B. Saraf sumsum tulang belakang
A. Infeksi pada dinding-dinding alveolus
C. Medula oblongata
B. Gangguan pengangkutan oksigen ke jaringan
D. Sistem saraf
C. Terganggunya pertukaran O2 dan CO2 di alveolus
E. Medula oblongata dan pons varoli
D. Paru-paru kehilangan elastisitasnya
E. Terjadinya penyempitan di saluran pernapasan
7. Struktur organ pernapasan yang merupakan
percabangan saluran menuju paru-paru kanan dan
2. Perbedaan antara pernapasan eksternal dengan
kiri adalah ....
pernapasan internal adalah ....
A. Bronkus D. Trakea
A. Pernapasan eksternal adalah pertukaran O2 dan
B. Bronkiolus E. Faring
CO2 di paru-paru, pernapasan internal
C. Alveoli
pertukaran O2 dan CO2 di sel-sel tubuh
B. Pernapasan eksternal terjadi pada sel tubuh,
8. Pada serangga, pertukaran udara di sistem trakea
pernapasan internal terjadi di paru-paru
bermuara di ....
C. Pernapasan eksternal ialah pertukaran O2 dan
A. Alveolus D. Stigma
CO2 di arteri, pernapasan internal pertukaran O2
B. Bronkiolus E. Kulitnya
dan CO2 di vena
C. Trakealus
D. Pernapasan eksternal adalah pertukaran O2 dan
CO2 di dalam pembuluh darah, pernapasan
9. Sistem pernapasan pada manusia disusun oleh
internal pertukaran O2 dan CO2 di paruparu
beberapa organ, bagian yang paling efektif untuk
E. Pernapasan eksternal terjadi pertukaran udara
terjadi difusi oksigen dan karbon dioksida adalah ....
pada hidung dan mulut, pernapasan internal
A. Rongga hidung
terjadi pertukaran O2 dan CO2 di paru-paru
B. Alveolus
C. Laring
3. Sistem yang berhubungan langsung dengan system
D. Trakeolus
pernapasan adalah sistem ....
E. Pleura
A. Pencernaan D. Otot
B. Ekskresi E. Regulasi
Untuk soal nomor 10 hingga nomor 12, perhatikan
C. Sirkulasi
daftar alat-alat pernapasan berikut.
4. Sewaktu mengeluarkan napas, otot tulang rusuk
1) Pulmo 4)Trakea
berelaksasi, tulang dada turun sehingga rongga dada
2) Alveolus 5)Bronkus
mengecil, berarti tekanan udara membesar dan
3) Bronkiolus
udara keluar dari paru-paru. Pernapasan ini disebut
....
10. Bagian yang terdapat dalam paru-paru adalah ....
A. Pernapasan dalam
A. 1 dan 2 D. 3 dan 4
B. Pernapasan luar dan dalam
B. 2 dan 3 E. 4 dan 5
C. Pernapasan seluler
C. 1 dan 3
D. Pernapasan perut
11. Urutan masuknya udara ke paru-paru adalah ....
E. Pernapasan dada
A. 4 - 5 - 3 - 2 D. 4 - 5 - 2 - 1
B. 4 - 3 - 5 - 2 E. 5 - 3 - 2 - 1
5. Emfisema adalah gangguan pada jaringan paru-paru
C. 1 - 2 - 3 – 4
yang kehilangan elastisitasnya . apa yang akan
terjadi apabila gangguan ini terus berlangsung ?
12. Penyakit pernapasan yang disebabkan oleh
A. Proses pengikatan O2 didalam darah terganggu
Coronavirus adalah ....
karena kadr Hb berkurang
A. Faringitis D. Emfisema
B. Proses inspirasi dan ekspirasi terganggu
B. Asma E. SARS
sehingga beban pernapasan meningkat
C. Bronchitis
C. Tidak terjadi proses pertukaran O2 dan CO2 di
alveolus
13. Kelainan berupa pembengkakan pada rongga hidung
D. Proses penyampaian oksigen ke dalam sel-sel
disebut ....
tubuh meningkat
A. Asam D. Emfisema

WE SERVE AND WE CARE 262


Enspire Learning Problem Set Kelas XI
B. Bronkitis E. Difteri C. memiliki rigi-rigi insang
C. Sinusitis D. memiliki labirin
E. bernapas menggunakan paru-paru
14. Alat yang berfungsi untuk mengetahui keadaan
saluran pernapasan secara rinci tanpa melakukan 22. Saat berada di air katak dewasa bernapas
operasi adalah .... menggunakan...
A. PSA (pulmonary sound analyzer) A. Insang D. kantong udara
B. Stetoskop B. paru-paru E. trakea
C. Robot RONAF C. kulit
D. Tabung oksigen
E. Bronkoskop 23. Paru-paru burung tidak memiliki alveoli tetapi
memiliki pembuluh-pembuluh udara yang disebut..
15. Bagian sistem pernapasan yang berperan dalam A. siring D. parabronki
pertukaran gas adalah .... B. pleura E. sakus pnematikus
A. Laring D. faring C. nares
B. trakea E. Alveoli
C. Bronki 24. Perhatikan proses pernapasan berikut!
P: ototabdominal berkontraksi
16. Bagaimana oksigen diangkut dalam darah? Q: tekanan udara di trakea menurun
A. Terlarut dalam plasma R: spirakel membuka
B. Terikat pada hemoglobin S: udara mengisi kantong udara
C. Dalam bentuk CO2 Proses apa yang terjadi saat belalang melakukan
D. Sebagai bikarbonat inspirasi?
E. Terlarut dalam air A. P dan Q D. Q, R, dan S
B. P dan R E. P, Q, R, dan S
17. Pada manusia pemasukan udara pernapasan terjadi C. Q dan R
apabila...
A. otot antartulang rusuk dalam dan diafragma 25. Fungsi kantong udara burung pada waktu terbang
berkontraksi adalah...
B. otot perut dan otot antar tulang rusuk luar A. sebagai alat bantu pernapasan
berkontraksi B. memperbesar suara
C. otot antartulang rusuk luar dan otot diafragma C. meringankan saat terbang
berkontraksi D. mencegah hilangnya panas tubuh
D. otot diafragma berkontraksi dan otot E. melindungi sayap dari kedinginan
antartulang rusuk luar berkontraksi
E. otot dinding perut dan otot diafragma 26. Pada ujung laring terdapat katup penutup atau anak
tekak (epiglotis) yang berfungsi untuk...
18. Hewan yang menggunakan sistem trakea sebagai A. menutup laring sewaktu menelan makanan
sistem pernapasannya adalah .... B. menyaring udara yang masuk ke saluran
A. Mollusca D. Siput pernapasan
B. Insecta E. Ikan C. menghangatkan udara sebelum masuk paru-
C. Cacing paru
D. mengeluarkan kotoran yang ikut masuk
19. Pasangan berikut yang tidak benar adalah .... bersama udara pernapasan
A. Ikan bernapas dengan insang E. tempat berlangsungnya pertukaran gas
B. Burung bernapas dengan sistem parabronkus
C. Mammalia bernapas dengan paru-paru 27. Sebagian besar karbon dioksida diangkut oleh darah
D. Ular bernapas dengan kulit yang lembap dalam bentuk..
E. Insecta bernapas dengan sistem trakea A. hemoglobin
B. ion bikarbonat
20. Pernapasan integumenter terjadi pada C. asam karbonat
A. Burung D. katak D. karbominohemoglobin
B. Cacing E. serangga E. oksihemoglobin
C. ikan

21. Ikan gurami dapat bertahan hidup di tempat yang 28. Perhatikan alat-alat pernapasan manusia berikut!
kadar oksigennya rendah karena... 1) bronkus
A. hanya memerlukan sedikit oksigen 2) alveous
B. insangnya kecil 3) diafragma

WE SERVE AND WE CARE 263


Enspire Learning Problem Set Kelas XI

4) otot interkostal D. Dinding sangat tipis dan tidak ada cincin tulang
Bagian dari sistem pernapasan manusia yang rawan.
menerima impuls saraf yaitu... E. Banyak kapiler darah dan tidak ada cincin tulang
A. 1) dan 2) D. 2) dan 4) rawan.
B. 1) dan 3) E. 3) dan 4) 35. Sistem pernapasan pada manusia tersusun dari
C. 2) dan 3) beberapa organ, bagian yang paling efektif untuk
29. Proses pernapasan akan terus berlangsung dengan terjadi difusi oksigen dan karbon dioksida adalah….
baik jika alveolus berada dalam posisi... A. Rongga hidung
A. rendah CO2 dan rendah uap air B. Laring
B. rendah CO2 dan tinggi O2 C. Pleura
C. tinggi CO2 dan rendah O2 D. Alveolus
D. tinggi CO2 dan rendah uap air E. Trakeolus
E. tinggi O2 dan rendah uap air 36. Manakah pernyataan yang benar mengenai organ
30. Pernapasan adalah…. pada sistem pernapasan pada manusia berikut ini!
A. Pertukaran oksigen dan karbon dioksida antara sel A. Pharing berfungsi sebagai alan yang dilewati oleh
sel tubuh dengan lingkungan. makanan dan udara.
B. Pengeluaran oksigen dari sel-sel tubuh ke B. Trakea berfungsi sebagai saluran yang mengarah
lingkungan. dari laring ke paru-paru.
C. Pemasukan karbon dioksida antara sel-sel tubuh C. Bronkus berfungsi sebagai tempat terjadinya
dengan lingkungan. pertukaran oksigen dan karbondioksida pada
D. Pemasukan oksigen dari lingkungan ke tubuh. paru-paru.
E. Pengeluaran karbon dioksida dari tubuh makhluk D. Pita suara berfungsi sebagai jaringan di dalam
hidup ke lingkungan. laring yang dapat menghasilkan bunyi ketika
31. Dengan bernapas setiap sel dalam tubuh menerima bergetar.
persediaan…. E. Bronkiolus berfungsi sebagai tempat pertukarang
A. Oksigen untuk melangsungkan proses oksigen dengan karbon dioksida.
metabolisme dalam tubuh. 37. Laring pada manusia memiliki ciri-ciri…..
B. Nitrogen dan pada saat yang sama melepaskan A. Tidak memiliki tulang rawan tetapi tulang bersilia.
produk oksidasinya. B. Berbentuk kerucut dengan apex di atas muncul
C. Karbon dioksida untuk melangsungkan proses sedikit lebih tinggi dari klavikula.
metabolisme dalam tubuh. C. Pipa berotot dari dasar tengkorak sampai
D. Nitrogen untuk melangsungkan proses persambungannya dengan esofagus.
metabolisme dalam tubuh. D. Bercabang-cabang menjadi saluran yang semakin
E. Air untuk melangsungkan proses metabolisme halus.
dalam tubuh. E. Terdiri dari sembilan keping kartilago yang
bergabung membentuk struktur seperti kotak.
32. Fungsi utama oksigen yang kita hirup pada waktu 38. Untuk menjawab soal no 9, perhatikan gambar
bernapas adalah untuk… anatomi paru-paru berikut ini!
A. Proses pembentukan air di dalam tubuh
B. Pembentukan ATP di dalam tubuh
C. Mendapatkan tenaga untuk pergerakan tubuh
D. Mengikat hidrogen dari hasil metabolism tubuh
E. Mengikat ammonia yang dihasilkan dalam
pemecahan asam amino

33. Urutan yang benar dari alat-alat mekanisme


pernapasan adalah…….
A. Hidung, trakea, bronkus, alveolus, dan bronkiolus
B. Hidung, trakea, bronkus, bronkiolus, dan alveolus
C. Hidung, bronkus, trakea, bronkiolus, dan alveolus Right lung 1 Left lung
D. Hidung, bronkiolus, alveolus, trakea, dan bronkus
Berdasarkan gambar anatomi paru-paru tersebut,
E. Hidung, alveolus, bronkus, trakea, dan bronkiolus manakah pernyataan yang benar mengenai struktur
34. Berikut ini yang merupakan ciri-ciri alveolus
paru-paru kanan dan kiri?
adalah……
A. Epitel bersilia dan memiliki cincin tulang rawan. A. Paru-paru kanan lebih kurus lebih tinggi daripada
B. Memiliki cincin tulang rawan dan dinding sangat paru-paru kiri dan memiliki 3 lobus
tipis.
C. Dinding sangat tipis dan banyak kapiler darah.

WE SERVE AND WE CARE 264


Enspire Learning Problem Set Kelas XI
B. Paru-paru kanan lebih gemuk, lebih tebal tetap A. Tekanan udara di lingkungan lebih besar
lebih pendek daripada paru-paru kiri dan memiliki daripada tekanan udara di dalam paru-paru.
3 lobus. B. Tekanan udara di lingkungan lebih rerndah
C. Paru-paru kanan lebih gemuk, lebih tebal tetapi daripada tekanan udara di dalam paru-paru.
lebih pendek daripada paru-paru kiri dan memiliki C. Perubahan volume rongga mulut.
2 lobus. D. Tekanan udara di lingkungan sama dengan
D. Paru-paru kiri lebih gemuk, lebih tebal dan lebih tekanan udara dalam paru-paru.
tinggi daripada paru-paru kanan dan memiliki 2 E. Volume udara dalam rongga mulut sama dengan
lobus. volume udara lingkungannya
E. Paru-paru kiri lebih tinggi, lebih kurus daripada 46. Mekanisme pernapasan pada manusia terdiri dari….
paru-paru kanan dan memiliki 3 lobus. A. Inspirasi dan ekspirasi.
39. Manakah pernyataan yang benar mengenai organ B. Inspirasi dan pernapasan dada.
dan fungsi organ pada pernapasan pada manusia C. Inspirasi dan pernapasan perut.
berikut ini? D. Ekspirasi dan pernapasan dada.
A. Bronkiolus berfungsi sebagai tempat pertukaran E. Pernapasan dada dan perut.
O2 dan CO2. 47. Inspirasi adalah…..
B. Bronkus berfungsi untuk menyalurkan udara ke A. Proses masuknya udara ke dalam saluran
alveolus. pernapasan.
C. Pharing berfungsi untuk menghasilkan bunyi B. Proses masuk dan keluarnya udara dalam
pada pita suara. saluran pernapasan.
D. Laring berfungsi untuk menyalurkan udara ke C. Proses keluarnya udara dari saluran pernapasan.
paru-paru. D. Proses pertukaran gas dalam saluran
E. Trakea berfungsi menyalurkan udara ke pernapasan.
bronkus. E. Proses keluarnya gas dari saluran pernapasan.
40. Pharing terdiri dari tiga bagian yaitu… 48. Ekspirasi adalah …..
A. Nesopharynx, oropharynx, laringopharynx A. Proses ketika udara masuk ke dalam saluran
B. Nesopharynx, oropharynx, tyroidea pernapasan.
C. Oropharynx, laringopharynx, tyroidea B. Proses ketika udara keluar dari saluran
D. Nesopharynx, tyroidea, laringopharynx pernapasan.
E. Tyroidea, laringopharynx, vestibulum C. Proses pertukaran gas antara tubuh dengan
41. Paru-paru terletak …….. lingkungannya.
A. Dalam rongga dada, terletak di sebelah kanan D. Proses pertukaran CO2 dan O2 dalam tubuh.
dan kiri. E. Proses perpindahannya udara dari lingkungan ke
B. Di atas trakea, di bawah pharing. dalam tubuh.
C. Di atas atap mulut. 49. Bandingkan proses inspirasi dan ekspirasi pada
D. Memanjang dari tenggorok ke esophagus gambar berikut ini !
E. Di bagian bawah trakea yang bercabang dua.
42. Dalam rongga hidung terdapat konka yang
mengandung banyak kapiler darah yang berfungsi
untuk……
A. Mengalirkan udara.
B. Menyaring udara.
C. Menghangatkan udara.
D. Menyaring kuman-kuman.
E. Memproduksi lendir.
43. Alveolus berfungsi untuk…..
A. Pernapasan perut.
B. Pertukaran O2 dan CO2.
C. Pembungkus paru-paru.
D. Pembungkus trakea dan paru-paru.
Berdasarkan gambar tersebut, pernyataan yang
E. Pengatur suhu udara.
benar adalah….
44. Sistem yang berkaitan langsung dengan sistem
pernapasan adalah…… A. Inspirasi: otot antar tulang rusuk berkontraksi,
A. Otot diafragma relaksasi, udara masuk. Ekspirasi: otot
B. Eksresi antar tulang rusuk relaksasi, diafragma
C. Pencernaan berkontraksi, udara keluar.
D. Regulasi B. Inspirasi: otot antar tulang rusuk berkontraksi,
E. Sirkulasi diafragma berkontraksi, udara masuk. Ekspirasi:
45. Pernapasan pada manusia terjadi karena ….

WE SERVE AND WE CARE 265


Enspire Learning Problem Set Kelas XI

otot antar tulang rusuk relaksasi, diafragma rongga paru-paru mengecil, tekanan udara
berkontraksi, udara keluar. paru-paru naik, dan udara rongga paru-paru
C. Inspirasi: otot antar tulang rusuk berkontraksi, terdorong keluar.
diafragma berkontraksi, udara masuk. Ekspirasi: D. Tekanan udara naik, otot antar tulang rusuk
otot antar tulang rusuk relaksasi, diafragma dalam berkontraksi, volume rongga dada
relaksasi, udara keluar. mengecil, tekanan rongga dada naik, volume
D. Inspirasi : otot antar tulang rusuk relaksasi, rongga paru-paru mengecil, paru-paru
diafragma berkontraksi, udara masuk. mengempis, dan udara dalam rongga paru-paru
Ekspirasi:otot antar tulang rusuk berelaksasi, terdorong ke luar.
diafragma berkontraksi, udara keluar. E. Tekanan udara paru-paru naik, otot antar tulang
E. Inspirasi : otot antar tulang rusuk berkontraksi, rusuk dalam berkontraksi, volume rongga dada
diafragma relaksasi, udara masuk. Ekspirasi : mengecil, volume rongga paru-paru mengecil,
otot antar tulang rusuk relaksasi, diafragma tekanan rongga dada naik, paru-paru
relaksasi, udara keluar. mengempis, dan udara dalam rongga paru-paru
50. Pernyataan yang benar tentang mekanisme terdorong keluar.
pernapasan dada adalah…. 53. Perbedaan mekanisme pernapasan dada dan perut
A. Otot antar tulang rusuk berkontraksi, tulang adalah pada waktu inspirasi. aktivitas otot antar
rusuk naik, volume dada membesar, tekanan rusuk akan ……
udara turun, udara masuk. A. Berelaksasi, rongga perut mengecil.
B. Otot tulang rusuk berelaksasi,, tulang rusuk naik, B. Berelaksasi, rongga dada membesar.
volume dada membesar, tekanan udara turun, C. Berkontraksi, rongga dada membesar.
udara masuk. D. Berkontraksi, rongga perut membesar.
C. Otot antar tulang rusuk mengerut, volume E. Berelaksasi, rongga perut membesar.
rongga dada mengecil, udara keluar. 54. Udara di pegunungan lebih dingin daripada udara di
D. Otot diafragma berelaksasi, volume dada daratan rendah ini karena kerapatan molekul udara
membesar, tekanan menurun, udara masuk. di pegunungan lebih jarang daripada kerapatan
E. Otot diafragma berkontraksi, volume dada molekul udara di daratan. Hal ini pun membuktikan
mengecil, tekanan rongga dada naik, udara bahwa …..
keluar. A. Semakin tinggi tempat tekanan udara semakin
51. Proses masuknya O2 pada pernapasan dada rendah dan kecepatan bernapas semakin cepat.
disebabkan oleh ….. B. Semakin tinggi tempat tekanan udara semakin
A. Otot antar tulang rusuk berkontraksi, tekanan rendah dan kecepatan bernapas semakin
udara seimbang. rendah.
B. Otot antar tulang rusuk berkontraksi, tekanan C. Semakin tinggi tempat tekanan udara semakin
udara rongga dada tinggi. tinggi, maka kecepatan bernapas semakin cepat.
C. Otot antar tulang rusuk relaksasi, tekanan udara D. Semakin rendah tempat semakin tinggi tekanan
rongga dada rendah. maka kecepatan bernapas semakin tinggi.
D. Otot antar tulang rusuk relaksasi, tekanan udara E. Semakin rendah tempat semakin rendah
rongga dada tinggi. tekanan maka bernapaspun semakin lambat.
E. Otot antar tulang rusuk berkontraksi, tekanan 55. Jika kita tidur di daerahh hutan pada waktu malam
udara rongga dada rendah. terasa udara malam tidak sesegar udara siang hari.
52. Manakah susunan proses ekspirasi pada Pada pagi hari ditemukan salah satu rekan kita
pernapasan dada yang tepat … dalam keadaan lemas. Kejadian ini disebabkan pada
A. Otot antar tulang rusuk dalam berkontraksi, malam hari…..
volume rongga dada mengecil, tekanan rongga A. Kadar CO2 bertambah, sedangkan kadar O2
dada naik, tekanan udara paru-paru naik, berkurang
volume rongga paru-paru mengecil, paru-paru B. Kadar O2 dan CO2 bertambah
mengempis, dan udara dalam rongga paru-paru C. Kadar O2 dan CO2 berkurang
terdorong keluar. D. Kadar CO2 berkurang , sedangkan kadar O2
B. Otot antar tulang rusuk dalam berkontraksi, bertambah
volume rongga dada mengecil, tekanan rongga E. Kadar CO2 bertambah, sedangkan kadar O2 tetap
dada naik, paru-paru mengempis, tekanan
udara paru-paru naik, volume rongga paru-paru
mengecil, dan udara dalam rongga paru-paru
terdorong keluar.
C. Otot antar tulang rusuk dalam berkontraksi,
volume rongga dada mengecil, tekanan rongga
dada naik, paru-paru mengempis, volume

WE SERVE AND WE CARE 266


Enspire Learning Problem Set Kelas XI

SET SISTEM
yang tidak berguna bagi tubuh, misal glukosa,
asm amino dan garam-garam.
2. Reabsorbsi (penyerapan kembali) : dalam

EKSRESI
tubulus kontortus proksimal zat dalam urine
primer yang masih berguna akan direabsorbsi
yang dihasilkan filtrat tubulus (urine sekunder)
dengan kadar urea yang tinggi.
Eksresi adalah proses pembebasan sisa-sisa metabolism
3. Ekskesi (pengeluaran) : dalam tubulus kontortus
dari dalam tubuh. Alat-alat ekskresi pada manusia
distal, pembuluh darah menambahkan zat lain
beserta zat yang dikeluarkan adalah paru-paru, hati, kulit
yang tidak digunakan dan terjadi reabsornsi aktif
dan ginjal
ion Na+ dan Cl- dan sekresi H+ dan K+. Di
A. Ginjal
tempat sudah terbentuk urine yang
sesungguhnya yang tidak terdapat glukosa dan
protein lagi, selanjutnya akan disalurkan ke
tubulus kolektifus ke pelvis renalis.

Dari kedua ginjal, urine dialirkan oleh pembuluh ureter


ke kandung urine (vesika urinaria) kemudian melalui
uretra, urine dikeluarkan dari tubuh.
Hal yang perlu diperhatikan meliputi :
 Dalam keadaan normal urine tidak mengandung
glukosa dan protein
 Diabetes melitus terjadi karena adanya glukosa
Fungsi ginjal dalam urine yang disebabkan kekurangan
 Mengekskresikan zat-zat yang merugikan bagi hormon insulin
tubuh, antara lain :  Banyak urine yan gdikeluarkan tergantung dari
1. urea, asam urat, amoniak, creatinin banyaknya air yang diminum dan kadar ADH.
2. garam anorganik Gangguan pada ginjal :
3. bacteri dan juga obat-obatan  Nefritis : disebabkan gangguan pada nefron
 Mengekskresikan gula kelebihan gula dalam karena infeksi kuman, akibatnya kadar ureum
darah dalam darah meningkat. Nefritis dapat
 Membantu keseimbangan air dalam tubuh, menimbulkan uremia, yaitu adanya uriene yang
yaitu mem-pertahankan tekanan osmotik masuk ke dalam darah, sehingga menyebabkan
ektraseluler penyerapan air terganggu dan tertimbun di kaki
yang disebut oedema.
 Mengatur konsentrasi garam dalam darah dan
keseim-bangan asam basa darah.  Diabetes melitus (kencing manis) : disebabkan
kekuranga insulin, akibatnya kadar glukosa
Anatomi ginjal, meliputi : darah meningkat.
Lapisan luar (korteks/ kulit ginjal) yang mengandung  Diabetes inspidus (penyalit kuning) : disebabkan
kurang lebih 1 juta nefron. Tiap nefron terdiri atas badan tidak ada hormon adh, akibatnya urine
malpighi (badan renalis) yang tersusun dari kapsula meningkat.
bowman dan glomerulus.  Albuminuria : disebabkan adanya protein dalam
Lapisan dalam (medula/ sumsum ginja) yang terdiri atas urine, akibatnya kerusakan atau iritasi sel ginjal
tubulus kontorti yan gbermuara pada tonjolan papila di karena infeksi.
ruang (pelvis renalis). Tubulus kontorti terdiri atas  Batu ginjal : disebabkan kekurangan minum dan
tubulus kontorti proksimal dan tubulus kontorti distal. sering menahan kencing, akibatnya mengendap
menjadi batu ginjal.
Proses pembentukan urine :  Polyuria : yaitu urine yang dikeluarkan sangat
Terdapat 3 proses penting yang berhubungan dengan banyak dan encer, disebabkan kemampuan
proses pembentukan urine, yaitu : nefron untuk mengadakan reabsorbsi sangat
1. Filtrasi (penyaringan) : kapsula bowman dari rendah atau gagal.
badan malpighi menyaring darah dalam  Oligouria : yaitu urine yang dikeluarkan sangat
glomerus yang mengandung air, garm, gula, sedikit bahkan tidak berurine, disebabkan oleh
urea dan zat bermolekul besar (protein dan sel kerusakan ginjal secara total.
darah) sehingga dihasilkan filtrat glomerus
(urine primer). Di dalam filtrat ini terlarut zat
yang masih berguna bagi tubuh maupun zat

WE SERVE AND WE CARE 267


Enspire Learning Problem Set Kelas XI

B. Kulit banyak mengandung lemak. Lemak berfungsi


sebagai cadangan makanan, pelindung tubuh
terhadap benturan, dan menahan panas tubuh.

Fungsi kulit
Sebagai alat ekskresi. kulit berfungsi mengeluarkan
keringat. Fungsi kulit yang lain, antara lain melindungi
tubuh terhadap gesekan, kuman, penyinaran, panas
dan zat kimia;mengatur suhu tubuh; menerima rangsang
dari luar: serta mengurangi kehilangan air.
Kelenjar keringat menyerap air dan garam, terutama
garam dapur dan darah di pembuluh kapiler. Keringat
yang dikeluarkan melalui pori-pori di permukaan kulit
akan menyerap panas tubuh sehingga suhu tubuh
menjadi tetap. Pada keadaan normal. keringat akan
keluar dari tubuh sebanyak sekitar 50 mL setiap jam.
Beberapa faktor yang dapat memacu pengeluaran
Kulit (integumen) merupakan lapisan terluar tubuh keringat. antara lain peningkatan aktivitas tubuh.
manusia dan pelindung bagian dalam tubuh. peningkatan suhu lingkungan, dan goncangan emosi.
Emosi akan merangsang saraf simpatis untuk
Susunan Kulit memperkecil pengeluaran keringat dengan cara
Kulit tersusun atas tiga lapisan, yaitu epidermis (lapisan mempersempit pembuluh darah. Pengeluaran keringat
luar/kulit ari), dermis (lapisan dalam/kulit jangat). Dan yang berlebihan, misalnya karena terik matahari atau
hipodermis (jaringan ikat bawah kulit). kegiatan tubuh yang berlebihan, dapat menyebabkan
terjadi lapar garam. Kekurangan kadar garam darah
1. Epidermis dapat mengakibatkan kekejangan dan pingsan.
Lapisan epidermis terdiri atas stratum korneum,
stratum lusidum. stratum granulosum, dan stratum
germinativum. Stratum korneum tersusun dari sel- C. Paru-paru (pulmo)
sel mati dan selalu mengelupas. Stratum lusidum
tersusun atas sel-sel yang tidak berinti dan berfungsi Penguraian karbohidrat (glukosa)
mengganti stratum korneum. Stratum granulosum dan lemak kecuali menghasilkan
tersusun atas sel-sel yang berinti dan mengandung energi akan menghasilkan zat sisa
pigmen melanin. Stratum germinativum tersusun berupa CO2 dan H2O yang akan
atas sel-sel yang selalu membentuk sel-sel baru ke dikeluarkan lewat paru-paru.
arah luar. Seseorang yang berada dalam
 Stratum korneum, merupakan lapisan zat daerah dingin waktu ekspirasi
tanduk, mati dan selalu mengelupas. akan tampak menghembuskan uap. Uap tersebut
 Stratum lusidium, merupakan lapisan zat tanduk sebenarnya merupakan carbondioksisa dan uap air yang
 Stratum granulosum, mengandung pigmen dikeluarkan saat terjadi pernafasan.
 Stratum germonativum, selalu membentuk sel-
sel baru ke arah luar D. Hati (hepar)

2. Dermis Hati merupakan


Dermis terletak di bawah epidermis. Lapisan ini kelenjar terbesar dalam
mengandung akar rambut, pembuluh darah, tubuh, terdapat di
kelenjar, dan saraf. rongga perut sebelah
o Akar rambut kanan atas, berwarna
o Pembuluh darah kecoklatan. Hati
o Syaraf mendapat suplai darah
o Kelenjar minyak (glandula sebasea) dari pembuluh nadi
o Kelenjar keringat (glandula sudorifera) (arteri hepatica) dan
o Lapisan lemak, terdapat di bawah dermis yang pembuluh gerbang
berfungsi melindungi tubuh dari pengaruh suhu (vena porta) dari usus. Hati dibungkus oleh selaput hati
luar (capsula hepatica). Hati terdapat pembuluh darah dan
empedu yang dipersatukan selaput jaringan ikat (capsula
3. Hipodermis glison). Hati juga terdapat sel-sel perombak sel darah
Hipodermis terletak di bawah dermis. Lapisan ini merah yang setelah tua disebut histiosit.

WE SERVE AND WE CARE 268


Enspire Learning Problem Set Kelas XI
Fungsi hati : karena kekurangean hormon insulin. Kelebihan
1. Menyimpan kelebihan gula dalam bentuk glukosa darah akan dikeluarkan bersama urine.
glikogen (gula otot) Diabetes melitus pada anak diatasi dengan
2. Merombak kelebihan asam amino (deaminasi) penyuntikan insulin secara rutin. Diabetes
3. Menawarkan racun melitus pada orang dewasa dapat diatasi
4. Membentuk protombin dan fibrinogen dengan mengatur diet, olahlaga. dan pemberian
5. Membentuk albumin dan globulin obat-obatan penurun kadar glukosa darah.
6. Mengubah provitamin a menjadi vitamin a
7. Tempat pembentukan urea 8. Hepatitis
8. Menghasilkan empedu Hepatitis adalah radang hati yang umumnya
9. Tempat pembentukan dan penghancuran disebabkan oleh virus. Penyakit ini dapat
eritrosit yang telah tua dicegah dengan vaksin hepatitis, menjaga
kebersihan lingkungan.

E. KELAINAN dan PENYAKIT PADA SISTEM EKSKRESI 9. Sirosis Hati


Sirosis hati adalah kelainan pada hati yang
1. Albuminuria ditandai dengan timbulnya jaringan parut dan
Albuminuria adalah penyakit pada sistem kerusakan sel-sel normal hati. Sirosis hati sering
ekskresi yang ditandai dengan urine penderita terjadi pada peminum alkohol, keracunan obat-
mengandung albumin. obatan, infeksi bakteri. atau komplikasi
hepatitis. Karena hati merupakan organ yang
2. Hematuria mempunyai banyak fungsi vital, sirosis hati akan
Hematuria (kencing darah) adalah penyakit pada menimbulkan beberapa akibat, antara lain
sistem ekskresi yang ditandai dengan urine gangguan kesadaran, koma, dan kematian.
penderita mengandung darah. Penyakit ini Pengobatan sirosis hati ditujukan pada
antara lain disebabkan oleh peradangan gnjal, penyebab utamanya, pemulihan fungsi hati.
batu ginjal, dan kanker kandung kemih. sampai transplantasi hati.

3. Nefrolitiasis 10. Gangren


Nefrolitiasis (batu ginjal) adalah penyakit pada Gangren adalah kematian jaringan lunak yang
sistem ekskresi yang ditandai dengan adanya disebabkan oleh gangguan pengaliran darah ke
batu pada ginjal. jaringan tersebut. Gangren sering terjadi di
tangan dan kaki karena gangguan aliran darah.
Ganggren banyak terjadi pada penderita
4. Nefritis diabetes melitus dan aterosklerosis yang sudah
Nefritis adalah penyakit pada sistem ekskresi lanjut. Jaringan yang terkena mula-mula
yang ditandai dengan peradangan ginjal. menjadi kebiruan dan terasa dingin jika
khususnya nefron. Proses peradangan biasanya disentuh. kemudian menghitam dan berbau
berasal dari glomerulus, kemudian menyebar ke busuk. Untuk mengatasi infeksi diperlukan
jaringan sekitarnya. Penyakit ini harus segera antibiotik. Pada keadaan yang tidak tertolong
ditangani dokter. bagian tubuh yang terkena gangren harus
diamputasi.
5. Gagal Ginjal
Gagal ginjal adalah ketidakmampuan, ginjal 11. KencingBatu
menjalankan fungsinya, akibatnya zat-zat yang Kencing batu disebabkan pembentukan
seharusnya dapat dikeluarkan rnelalui ginjal endapan zat kapur (kalium) dalam ginjal.
menjadi tertumpuk di dalam darah. Endapan ini dapat terjadi pada rongga ginjal
atau dalam kantong kemih. Jika endapan
6. Diabetes Insipidus terbentuk di dalam rongga ginjal disebut batu
Diabetes insipidus adalah penyakit pada sistem ginjal. Jika terbentuk di dalam kantong kemih
ekskresi yang ditandai dengan meningkatnya disebut kencing batu. Baik batu ginjal
jumlah urine sampai 20-30 kali lipat karena maupunpun kencing batu dapat dihilangkan
kekurangan hormon antidiuretika (ADFI). dengan pembedahan {operasi), pengobatan,
Penyakit ini dapat diatasi dengan pemberian atau penembakan dengan sinar laser.
ADH sintetik.
7. DiabetesMelitus
Diabetes melitus (kencing manis) adalah
penyakit pada sistem ekskresi yang ditandai
dengan kadar glukosa darah melebihi normal

WE SERVE AND WE CARE 269


Enspire Learning Problem Set Kelas XI

PROBLEM SET 8 8. Gangguan pada ginjal karena kegagalan nefron


dalam melakukan proses reabsorpsi yaitu ....
A. diabetes mellitus
1. Jika dalam urin seseorang terdapat glukosa
B. polturia
sedangkan ia tidak menderita diabetes mellitus,
C. nefritis
maka kemungkinan terjadi kerusakan pada bagian…
D. olgouria
A. Glomelurus
E. albuminaria
B. Kapsula bowman
C. Tubulus proksimal
9. Pengeluaran keringat dipengaruhi oleh sejumlah
D. Tubulus distal
faktor seperti berikut ini, kecuali ....
E. Lengkung henle
A. rangsangan simpatik
B. umur dan gender
2. Berikut ini yang merupakan ekskresi yaitu
C. goncangan emosi
pengeluaran ....
D. suhu lingkungan
A. HCL pada lambung
E. makanan
B. keringat
C. air liur
10. Berikut ini yang bukan merupakan fungsi ginjal
D. air mata
adalah ....
E. darah pada luka
A. mempertahankan keseimbanagan asam dan
basa
3. Berikut ini yang mempengruhi volume air yang
B. mempertahankan tubuh dari serangan penyakit
dikeluarkan oleh tubuh adalah ....
C. mempertahankan homeostasis
A. jumlah air dalam jaringan
D. membuang zat-zat yang berlebihan dari dalam
B. jumlah hormon dalam tubuh
tubuh
C. jumlah air dalam sel
E. mengekskresikan zat-zat yang berlebih
D. kerja hormon pepsin
E. jumlah garam yang dikonsumsi
11. Penyakit diabetes insipidus disebabkan karena
A. kekurangan hormon antidiuretika
4. Urin sekunder dihasilkan pada proses ....
B. kekurangan hormon insulin
A. reabsorpsi
C. terlalu banyak minum air
B. augmentasi
D. bagian korteks ginjal mengalami peradangan
C. filtrasi
E. alat korteks ginjal mengalami kerusakan
D. kapsul Bowman
E. glomerulus
12. Jika urin yang dikeluarkan mengandung eritrosit,
maka hal ini mengindikasikan adanya peradangan
5. Selain untuk perombakan sel darah merah dan
pada ....
perombakan protein, hati juga berfungsi untuk
A. vesica urinaria
A. menawarkan racun
B. pelvis renalis
B. mengangkut sari makanan
C. medulla
C. membentuk asam belerang
D. glomerulus
D. menyimpan protein
E. korteks
E. memperlancar peredaran darah
13. Penyebab diabetes mellitus adalah ....
6. Lapisan kulit yang jaringannya terus membentuk sel-
A. kelebihan ADH dalam darah
sel baaru yaitu ....
B. pankreas menghasikan enzim amilase
A. dermis
C. pankreas menghasilkan insulin
B. stratum germinativum
D. hati memproduksi enzim amilase
C. stratum granulosum
E. glomerulus mengadakan filtrasi
D. stratum korneum
E. stratum lusidium
14. Berikut ini pernyataan yang benar untuk filtrat yang
merupakan hasil dari filtrasi pada ginjal yaitu ....
7. Kulit pada tubuh manusia berfungsi sebagai ....
A. mengandung zat yang berguna saja
A. tempat penimbunan glikogen
B. mengandung zat sisa dan zat yang tidak
B. tempat penimbunan protein
bermanfaat
C. penentu bentuk tubuh
C. mengandung zat yang sama dengan hasil proses
D. benteng pertahanan mekanis
reabsorpsi
E. tempat cadangan makanan
D. mengandung zat yang sama dengan urin
E. mengandung zat berbahaya

WE SERVE AND WE CARE 270


Enspire Learning Problem Set Kelas XI
E. Pembuluh kapiler darah
15. Badan Malphigi ginjal terdiri dari .... 22. Untuk menguji urine seseorang apakah ia menderita
A. glomerulus dan nefron diabetes militus atau tidak, dapat digunakan
B. glomerulus dan lengkung Henley larutan...
C. tubulus dan lengung Henley A. Biuret
D. tubulus dan glomerulus B. Yodium
E. glomerulus dan kapsul Bowman C. fehling
D. Milion
16. Kerusakan pada ginjal akibat glomerulus terkena E. lugol
infeksi Streptococcus disebut ....
A. oligouria 23. Fungsi ginjal yang erat kaitannya dengan usaha
B. nefritis tubuh untuk menjaga keseimbangan kadar cairan
C. albuminaria dalam tubuh adalah...
D. batu ginjal A. Mengekskresikan zat-zat racun
E. poliuria B. Mempertahankan keseimbangan asam dan basa
C. Mengadakan filtrasi dan reabsorbsi
17. Filtrasi dan reabsorpsi dalam ginjal menjaga agar D. Mengekskresikan zat-zat yang membahayakan
tubuh kita tidak menyimpan zat-zat yang masih tubuh
beracun dan menahan zat-zat yang masih berguna. E. Mempertahankan tekanan osmosis cairan
Pernytaan – pernyataan di bawah ini yang ekstraseluler
mendukug pendapat di atas ialah...
1. kadar protein dalam plasma darah 7-9% 24. Glukosa yang masih berguna bagi tubuh, paling
sedangkan dalam saluran kencing primer 0 % tinggi terdapat pada....
2. kadar urea dalam plasma darah 2 %, sedangkan A. Keringat
dalam saluran kencing primer 0,03% B. Urine
3. kadar glukosa dalam plasma darah 0,1 % C. Filtrat tubuh
sedangkan dalam saluran kencing primer 0% D. Urin primer
4. kadar NH4 dalam plasma darah 0,4% sedangkan E. Urin sekunder
dalam saluran kencing primer 0,0001%
25. Hati merupakan salah satu alat ekskresi yang
18. Efek apakah yang terjadi pada urine, bila kita menghasilkan ...
berkeringat? A. Amoniak
A. banyak urine yang dihasilkan B. Kolesterol
B. urine menjadi lebih encer C. Bilirubin
C. prosentase urea dalam urine leih tinggi D. Asam urat
D. urine lebih banyak garam E. Karbondioksida
E. prosentase urea dalam urine turun
26. Adanya kandungan glukosa pada urine menunjukkan
19. Pengeluaran keringat dari tubuh mempunyai tujuan kelainan fungsi ginjal pada proses...
untuk... A. Reabsorbsi
1. mengatur suhu tubuh B. Filtrasi
2. membantu fungsi ginjal C. Sekresi
3. membuang zat tak berguna bagi tubuh D. Defekasi
4. mengeluarkan kelebihan lemak E. Augmentasi

20. Sisa pembakaran dari protein dikeluarkan pada 27. Turunnya kadar senyawa organik yang berguna bagi
manusia melalui urin dalam bentuk ... tubuh didalam filtrat tubulus adalah aktivitas...
A. Ureum A. Reabsorbsi
B. Glukosa B. Filtrasi
C. Protein C. Augmentasi dan filtrasi
D. asam urat D. Augmentasi
E. asam laktat E. Augmentasi dan reabsorbsi

21. Bagian dari kulit yang berperan sebagai alat ekskresi 28. Suatu kondisi beracun, dimana darah yang
adalah.... mengandung zat-zat sisa urine seperti urea karena
A. Lapisan epidermis tidak berfungsi mengeluarkannya...
B. Kantong rambut A. Anuria
C. Kelenjar minyak B. Urenia
D. Kelenjar keringat C. Nefritis

WE SERVE AND WE CARE 271


Enspire Learning Problem Set Kelas XI

D. Proteinurea D. 2 dan 3
E. Batu ginjal E. 1 dan 4

29. Orang yang telah lanjut usia kulitnya mengkerut 34. Hasil pemeriksaan laboratorium, menunjukkan
karena yang berkurang adalah... bahwa urine mengandung protein. Fakta ini terjadi
A. Sel-sel kulitnya sebagai akibat gangguan fungsi …
B. Konsentrasi garamnya A. Nefron
C. Vitaminnya B. Glomerulus
D. Turgornya C. tubulus kontortus
E. Pertahanan tubuhnya D. kapsul Bowman
E. hormon antidiuretika
30. Salah satu hal-hal yang mengenai ekskresi pada
manusia tersebut dibawah ini, yaitu....
35. Organ manusia yang bertanggung jawab
A. tubulus-tubulus dalam ginjal hanya menerima
mengekskresikan sisa-sisa metabolisme dalam
bahan-bahan tak berguna
darah adalah …
B. kadar gula yang tinggi akan dikeluarkan
A. paru-paru dan jantung
C. bahan-bahan yang diseleksi dalam tubulus
dikembalikan kedarah B. ginjal dan lambung
D. air mungkin dikeluarkan atau ditahan C. ginjal dan paru-paru
tergantung persediaan D. ginjal dan jantung
E. sistem ini sama dengan apa yang terdapat pada E. jantung dan lambung
annelida
36. Urine primer dibentuk di dalam …
31. Hati merupakan salah satu alat eksresi yang A. Glomerulus
menghasilkan zat sisa … B. tubulus kontortus proksimal
A. gas CO2 C. tubulus kontortus distal
B. asam urat D. lengkung Henle
C. kolesterol E. kapsul Bowman
D. bilirubin
E. amoniak 37. Selain sebagai alat ekskresi ginjal pada ikan juga
berfungsi sebagai…
32. Perhatikan beberapa organ tubuh manusia di A. Osmoregulator
bawah ini! B. Mesonefros
1). paru-paru C. Metanefros
2). Jantung D. Opistonefros
3). Ginjal E. Nefridium
4). Lambung
5). limpa 38. Alat – alat ekskresi pada ikan adalah, kecuali…
Di antara organ tersebut yang berfungsi sebagai alat A. Ginjal dan anus
ekskresi adalah … B. Kulit dan anus
A. 1 dan 2 C. Insang dan kulit
B. 1 dan 3 D. Kulit dan anus
C. 2 dan 4 E. Pembuluh Malpighi dan kulit
D. 3 dan 5 39. Sisa metabolisme lemak yang dikeluarkan dari
E. 2 dan 5 paru-paru berupa …
A. NH3
33. Perhatikan beberapa gangguan berikut ini! B. CH4
1). radang pada nefron C. CO2 dan H2O
2). kekurangan hormon antidiuretik D. N2 dan O2
3). radang pada pankreas E. H2 dan H2O
4). radang pada apendiks
Gangguan yang menyebabkan gangguan pada 40. Pengeluaran keringat pada tubuh manusia
fungsi ginjal adalah … dipengaruhi oleh faktor di bawah ini, kecuali …
A. 1 dan 2 A. Emosi
B. 3 dan 4 B. aktivitas tubuh
C. 1 dan 3 C. rangsangan saraf
D. suhu

WE SERVE AND WE CARE 272


Enspire Learning Problem Set Kelas XI
E. kelancaran penyerapan air pada ginjal B. Badan Malpighi
C. Tubulus
41. Kelainan yang ditandai dengan tidak terbentuknya D. Nefron
urine, yang disebabkan kerusakan pada glomerulus E. Glomerulus
adalah….
A. Albuminuria 48. Kapsula Bowman ditemukan oleh…
B. Anuria A. Sir William Harvey
C. Batu ginjal B. Sir Carl Zeiss
D. Diabetes Insipidus C. Sir Marcello Malpighi
E. Nefritis D. Sir William Bowman
E. Sir Wilhem Roongten
42. Fungsi Hormon Antidiuretika (ADH) adalah untuk
mengatur … 49. Komponen plasma darah yang tidak terdapat pada
A. jumlah urine sedikit filtrat yang terbentuk dalam kapsula Bowman
B. jumlah urine banyak adalah…
C. jumlah urine yang banyak dan sedikit A. Protein
D. urine tidak dapat keluar B. Glukosa
E. urine berwarna merah C. Garam
D. Urea
43. Keadaan di mana glomeruli meradang, ginjal tidak E. Klorida
dapat menjalankan fungsinya sering disebut
penyakit … 50. Batu ginjal merupakan salah satu gangguan pada
A. batu ginjal sistem ekskresi yang dapat disebabkan oleh
B. gagal ginjal kelebihan hormon ….
C. diabetes insipidus A. tiroksin
D. diabetes mellitus B. kalsitonin
E. nefritis C. adrenalin
D. parathormon
44. Setelah filtrasi, reabsorpsi, dan E. insulin
augmentasi terbentuk urine yang sesungguhnya
dan dikumpulkan pada …. 51. Kulit kita berperan sebagai berikut, kecuali ...
A. Tubulus konvolusi distal ke pelvis renalis A. peraba
B. Tubulus konvolusi proksimal ke tubulus B. menjaga suhu
konvolusi distal C. proteksi (pelindung)
C. Tubulus konvolusi distal ke kantong kemih D. ekskresi
D. Tubulus pengumpul ke uterus E. respirasi
E. Tubulus pengumpul ke pelvis renalis 52. Sistem ekskresi merupakan mekanisme utama
homeostasis karena
A. sistem ekskresi dapat membuang sisa
45. Di dalam air seni (urine), zat yang kadarnya tinggi
metabolisme sekaligus mengatur keseimbangan
adalah
cairan tubuh
A. Urea
B. sistem ekskresi dapat mengeluarkan ion-ion
B. Garam
tertentu sesuai dengan kebutuhan tubuh
C. Gula
C. sistem ekskresi mampu mengeluarkan sisa
D. Protein metabolisme melalui urine
E. Vitamin D. sistem ekskresi mampu mengeluarkan sisa
metabolisme melalui paru-paru dan kulit
46. Hati merupakan alat ekskresi karena E. sistem ekskresi dapat menghasilkan zat-zat
menghasilkan empedu yang merupakan yang masih dibutuhkan Tubuh
perombakan….
A. Sel darah merah 53. Penyakit diabetes insipidus, terjadi akibat penderita
B. Sel darah putih ....
C. Trombosit A. mengalami infeksi pada daerah nefron
D. Lemak B. mengalami ketidakmampuan menghasilkan
E. Protein hormon insulin
C. tidak mampu memproduksi hormon ADH
47. Satuan fungsional terkecil pada ginjal adalah… D. mengalami radang pada membran mukosa yang
A. Neuron melapisi kandung kemih

WE SERVE AND WE CARE 273


Enspire Learning Problem Set Kelas XI

SET SISTEM
E. mengalami gagal ginjal

54. Di bawah ini proses pembentukan urine dalam

REGULASI
ginjal yang benar adalah ....
A. filtrasi-augmentasi-absorpsi
B. filtrasi-absorpsi-augmentasi
C. absorpsi-filtrasi-augmentasi
D. absorpsi-augmentasi-absorpsi
E. augmentasi-filtrasi-absorpsi Struktur Saraf
Sistem saraf pada manusia terdiri dari sel saraf yang
55. Zat-zat di bawah ini yang direabsorpsi tubulus distal biasa disebut dengan neuron dan sel gilial.
pada ginjal sehingga menghasilkan urine sekunder
adalah .... A. Sel Saraf (Neuron)
A. glukosa, garam-garaman, air, urea Unit terkecil penyusun sistem saraf adalah sel
B. glukosa, asam lemak, asam amino,urea saraf atau bisa juga disebut neuron.
C. glukosa, karbonat, asam amino, urea
D. glukosa, disakarida, asam amino, vitamin
E. glukosa, urea, asam lemak, vitamin.

1. Dendrit adalah serabut sel saraf pendek dan


bercabang-cabang. Dendrit merupakan
perluasan dari badan sel. Dendrit berfungsi
untuk menerima dan mengantarkan rangsangan
ke badan sel.
2. Badan Sel adalah bagian yang paling besar dari
sel saraf. Badan sel berfungsi untuk menerima
rangsangan dari dendrit dan meneruskannya ke
akson. Badan sel saraf mengandung inti sel dan
sitoplasma.
3. Nukleus adalah inti sel saraf yang berfungsi
sebagai pengatur kegiatan sel saraf (neuron).
4. Neurit (Akson) adalah tonjolan sitoplasma yang
panjang (lebih panjang daripada dendrit),
berfungsi untuk menjalarkan impuls saraf
meninggalkan badan sel saraf ke neuron atau
jaringan lainnya. Jumlah akson biasanya hanya
satu pada setiap neuron.
5. Selubung Mielin adalah sebuah selaput yang
banyak mengandung lemak yang berfungsi
untuk melindungi akson dari kerusakan.
Selubung mielin bersegmen-segmen. Lekukan di
antara dua segmen disebut nodus ranvier.
6. Sel Schwann adalah jaringan yang membantu
menyediakan makanan untuk neurit (akson) dan
membantu regenerasi neurit (akson).
7. Nodus ranvier berfungsi untuk mempercepat
transmisi impuls saraf. Adanya nodus ranvier
tersebut memungkinkan saraf meloncat dari
satu nodus ke nodus yang lain, sehingga impuls
lebih cepat sampai pada tujuan.

WE SERVE AND WE CARE 274


Enspire Learning Problem Set Kelas XI
8. Sinapsis adalah pertemuan antara ujung neurit Selain itu, pada sistem saraf pusat terdapat juga
(akson) di sel saraf satu dan ujung dendrit di sel Jembatan varol yang tersusun atas serabut saraf
saraf lainnya. Pada setiap sinapsis terdapat yang menghubungkan otak kecil bagian kiri dan
celah sinapsis. Pada bagian ujung akson kanan, juga menghubungkan otak besar dengan
terdapat kantong yang disebut bulbus akson. sumsum tulang belakang. Jembatan varol
Kantong tersebut berisi zat kimia yang disebut berfungsi menghantarkan rangsang dari kedua
neurotransmiter. Neurotransmiter dapat berupa bagian serebelum.
asetilkolin dan kolinesterase yang berfungsi
dalam penyampaian impuls saraf pada sinapsis. Otak Besar
Sel-sel saraf (neuron) bergabung membentuk Otak besar wujudnya kenyal, lunak, ada banyak
jaringan saraf. Ujung dendrit dan ujung akson lipatan, serta berminyak. Otak besar dikelilingi
lah yang menghubungkan sel saraf satu dan sel oleh cairan serebrospinal yang berfungsi memberi
saraf lainnya. Menurut fungsinya, ada tiga jenis makan otak dan melindungi otak dari guncangan.
sel saraf yaitu: Di dalam otak besar terdapat banyak pembuluh
a) Sel saraf sensorik adalah sel saraf yang darah yang berfungsi memasok oksigen ke otak
mempunyai fungsi menerima rangsang yang besar.
datang kepada tubuh atau panca indra, Bila otak besar pada laki-laki beratnya kira-kira 1,6
dirubah menjadi impuls (rangsangan) saraf, kg sedangkan bagi perempuan berat otak besar
dan meneruskannya ke otak. Badan sel yang di miliki kira-kira adalah 1,45 kg. Jadi otak
saraf ini bergerombol membentuk ganglia, laki-laki yang lebih berat dikarenakan ukurannya
akson pendek, dan dendritnya panjang. yang juga lebih besar di bandingkan dengan otak
b) Sel saraf motorik adalah sel saraf yang wanita. Namun kecerdasan yang dimiliki masing-
mempunyai fungsi untuk membawa impuls masing orang baik laki-laki maupun perempuan
saraf dari pusat saraf (otak) dan sumsum tidak tergantung dengan berat otak yang mereka
tulang belakang menuju otot. Sel saraf ini miliki. Tapi yang mengukur dan menentukn
mempunyai dendrit yang pendek dan akson tingkat kecerdasan yang ada pada otak yaitu yang
yang panjang. jumlah hubungan antar saraf satu dengan lainnya
c) Sel saraf penghubung adalah sel saraf yang itu dalam jumlah banyak.
banyak terdapat di dalam otak dan sumsum
tulang belakang. Neuron (sel saraf) tersebut Otak Kecil
berfungsi untuk menghubungkan atau Otak Kecil terletak di bagian belakang kepala dan
meneruskan impuls (rangsangan) dari sel dekat leher. Fungsi utama otak kecil adalah
saraf sensorik ke sel saraf motorik. sebagai pusat koordinasi gerakan otot yang terjadi
secara sadar, keseimbangan, dan posisi tubuh.
B. Sel Glial Jika terjadi rangsangan yang membahayakan,
Sel Glial berfungsi diantaranya untuk memberi gerakan sadar yang normal tidak mungkin
nutrisi pada sel saraf. Macam-macam neuroglia dilaksanakan. Otak kecil merupakan pusat
diantaranya adalah astrosit, oligodendrosit, keseimbangan. Apabila terjadi gangguan
mikroglia, dan makroglia. (kerusakan) pada otak kecil maka semua gerakan
otot tidak dapat dikoordinasikan.
Sistem Saraf Pusat
Pusat saraf berfungsi memegang kendali dan Sumsum Lanjutan
pengaturan terhadap kerja jaringan saraf hingga Sumsum lanjutan (sumsum sambung) atau
ke sel saraf. Sistem saraf pusat terdiri atas otak medula oblongata terletak di persambungan
besar, otak kecil, sumsum lanjutan (medula antara otak dengan tulang belakang. Fungsi
oblongata), dan sumsum tulang belakang (medula sumsum lanjutan adalah untuk mengatur suhu
spinalis). Otak terletak di dalam tulang tengkorak, tubuh, kendali muntah, pengatur beberapa gerak
sedangkan sumsum tulang belakang terletak di refleks (seperti batuk, bersin, dan berkedip), dan
dalam ruas-ruas tulang belakang. pusat pernapasan. Selain itu, sumsum lanjutan
Tiga materi esensial yang ada pada bagian berperan untuk mengantarkan impuls yang
sumsum tulang belakang serta otak antara lain, datang menuju otak. Sumsum sambung pun
yaitu: mempengaruhi refleks fisiologi, seperti jantung,
1.Substansi grissea atau bagian materi kelabu tekanan darah, volume, respirasi, pencernaan,
yang terbentuk dari badan sel. dan sekresi kelenjar pencernaan.
2.Substansi alba atau bagian materi putih yang
terbentuk dari serabut saraf. Sumsum Tulang Belakang
3.Jaringan ikat atau sel-sel neuroglia yang ada di Sumsum tulang belakang atau medula spinalis
dalam system saraf pusat tepatnya di antara sel- berada di dalam tulang belakang. Sumsum tulang
sel saraf yang ada. belakang terbagi menjadi dua lapisan, yaitu

WE SERVE AND WE CARE 275


Enspire Learning Problem Set Kelas XI

lapisan luar yang berwarna putih dan lapisan Alzheimer


dalam yang berwarna kelabu. Sumsum tulang Penyakit alzheimer ditandai oleh kerusakan sel
belakang dilindungi oleh tulang belakang atau saraf dan sambungan saraf di kulit otak dan
tulang punggung yang keras. Tulang punggung kehilangan massa otak yang cukup besar. Gejala
terdiri dari 33 ruas. Fungsi utamanya adalah khas pertama yang muncul adalah pikun.
sebagai pusat gerak refleks.
Di dalam sumsum tulang belakang, terdapat saraf Gegar Otak
sensorik, motorik, dan saraf penghubung. Fungsi Kehilangan sementara fungsi otak yang
saraf-saraf tersebut adalah sebagai pengantar disebabkan oleh luka relatif ringan pada otak dan
impuls dari otak dan ke otak. tak selalu berkaitan dengan ketidaksadaran.
Sumsum tulang belakang memiliki fungsi penting
dalam tubuh. Fungsi tersebut antara lain Epilepsi
menghubungkan impuls dari saraf sensorik ke Epilepsi adalah kelainan kronik yang dicirikan oleh
otak dan sebaliknya, menghubungkan impuls dari serangan mendadak dan berulang-ulang yang
otak ke saraf motorik; memungkinkan menjadi disebabkan oleh impils berlebihan sel-sel saraf
jalur terpendek pada gerak refleks. dalam otak.
Skema gerak biasa adalah: impuls (rangsangan) > Narkolepsi
saraf sensorik > otak > saraf motorik > otot > Narkolepsi adalah gangguan tidur yang ditandai
gerakan dengan serangan tidur tiba-tiba dan tak terkendali
Skema gerak refleks adalah: impuls (rangsangan) > di siang hari, dengan gangguan tidur di malam
saraf sensorik > sumsum tulang belakang > saraf hari.
motorik > otot > gerak refleks
Afasia
Penyakit Pada Sistem Saraf Afasia adalah kerusakan dalam pengungkapan dan
Penyakit dan kelainan sistem saraf adalah penyakit kepahaman bahasa yang disebabkan oleh
atau kelainan yang mempengaruhi fungsi sistem kerusakan lobus frontal dan temporal otak. Afasia
saraf pada manusia. Penyakit dan kelainan dapat bisa disebabkan oleh luka kepala, tumor, stroke,
terjadi dan menyerang pusat saraf, yaitu otak dan atau infeksi.
sumsum tulang belakang, atau sel-sel saraf pada
jaringan saraf. Karena otak adalah pusat kendali Dementia
dari semua aktivitas sadar kita – berpikir, Kemunduran kapasitas intelektual – yang kronis
berkemauan, mengingat, dan sebagainya – maka dan biasanya kian memburuk – yang berkaitan
penyakit dan kelainan pada otak dapat dengan kehilangan sel saraf secara meluas dan
menyebabkan perubahan dan gangguan yang penyusutan jaringan otak.
dirasakan seluruh tubuh.
Penyakit dan kelainan otak dapat menyebabkan
kekacauan pikir dan emosi, gangguan fungsi organ
tubuh, kelainan , dan sebagainya. Berikut ini adalah
beberapa penyakit yang khususnya menyerang
otak. Baik batang otak maupun kulit otak dan otak
kecil.

Encephalitis
Encephalitis (Yunani: encekphalos (otak) dan itis
(peradangan)) adalah peradangan otak.
Peradangan otak ini dapat melibatkan pula
struktur terkait lainnya. encephalomyelitis adalah
peradangan otak dan sumsum tulang belakang,
dan meningoencephalitis adalah peradangan otak
dan “meninges” (membran yang menutupi otak).
Penyebab encephalitis paling sering adalah karena
infeksi mikroorganisme atau zat-zat kimia seperti
timbal, arsen, merkuri (air raksa), dll.
Stroke
Kelayuan tiba-tiba otak akibat dari berkurangnya
secara drastis aliran darah ke suatu bagian otak
atau akibat pendarahan dalam otak.

WE SERVE AND WE CARE 276


Enspire Learning Problem Set Kelas XI
PROBLEM SET 9 A. Stoke D. Neuritis
B. Alkzeimer E. Cutter
C. Parkinson
1. Saraf parasimpatik berpengaruh terhadap aktivitas
beberapa organ tubuh kecuali…
7. Salah satu perbedaan antara cara kerja sistem saraf
A. Kontraksi pembuluh darah
dengan sistem hormon adalah bahwa sistem saraf….
B. Pengecilan pupil
A. Membantu memelihara rangsang homeostasis
C. Peningkatan sekresi kelenjar saliva
B. Menaggapi rangsangan dengan lambat
D. Pengecilan bronkus
C. Responnya tidak langsung
E. Kontraksi dinding usus
D. Responnya langsung terhadap rangsang
E. Diperantarai oleh sel
2. Hubungan antara fungsi ssaraf dengan organnya
8. Hormon di bawah ini yang bekerja secara antagonis
yang sesuai adalah…
adalah….
A. Saraf parasimpatik mempercepat denyut
A. Insulin – glukagon
jantung
B. Prolaktin – noradrenalin
B. Saraf simpatik melebarkan pupil mata
C. Adrenalin – oksitosin
C. Saraf simpatik memacu proses-proses
D. FSH – ADH
pencernaan
E. Oksitosin – glukagon
D. Saraf simpatik melebarkan arteri
E. Saraf parasimpatik melebarkan bronkiolus
9. Kelainan diabetes mellitus terjadi karena tingginya
konsentrasi gula dalam darah seseorang. Sebenarnya
3. Terdapat ciri-ciri bagian otak sebagai berikut:
tubuh dapat mensekresikan hormon untuk
1. Memiliki belahan kiri dan kanan
mengurangi tingginya kadar gula tersebut, namun
2. Belahan kiri mengkoordinasikan tubuh bagian
kadangkala organ penghasil hormon tersebut rusak
kanan
atau mengalami gangguan. Organ yang dimaksud
3. Belahan kanan mengkoordinasikan tubuh
adalah….
bagian kiri
A. Hati
Bagian otak yang dimaksud merupakan….
B. Limpa
A. Diensefalon
C. Hipotalamus
B. Serebellum
D. Ginjal
C. Hipotalamus
E. Pankreas
D. Talamus
E. Serebrum
10. Vitamin A memiliki peran yang penting dalam indra
penglihatan manusia, apabila kekurangan vitamin A,
4. Bagian otak di bawah ini yang memiliki fungsi untuk
seseorang akan mengalami rabun/kesulitan
menstimulasi otot-otot antar tulang rusuk dan
melihat pada senja hari. Orang yang kekurangan
diafragma, serta mengatur denyut jantung dan
Vitamin A akan mengalami rabun senja karena….
diameter arteriola adalah….
A. Karena vitamin A penting dalam menjaga
A. Serebrum
kesehatan retina
B. Hipotalamus
B. Karena vitamin A penting sebagai bahan
C. Medulla oblongata
pembentuk rodopsin
D. Diensefalon
C. Karena vitamin A penting sebagai bahan baku
E. Medulla spinalis
pembuatan aqueous humor
D. Karena vitamin A penting dalam proses dilatasi
5. Kerusakan pada bagian otak ini akan
dan kontriksi pupil mata
mengakibatkanseseorang kehilangan keseimbangan
E. Karena vitamin A penting bagi proses kontaksi
tubuh. Bagian otak yang dimaksud yaitu….
iris
A. Serebrum
B. Medula spinalis
11. Tahi kuping berisi zat-zat mematikan dan juga zat
C. Diensefalon
perekat. Berdasarkan bahan penyusunnya salah satu
D. Serebelum
fungsi tahi kuping yang benar adalah….
E. Medula oblogata
A. Mencegah masuknya air ke dalam telinga
B. Menjaga kelancaran masuknya suara
6. Penyakit radang saraf yang disebabkan karena
C. Mencegah infeksi mikroorganisme
benturan fisik misalnya pukulan, patah tulang, ada
D. Menjaga kesehatan gendang telinga
juga yang disebabkan oleh defisiensi vitamin, antara
E. Mengurangi tingkat kebisingan
lain vitamin B1, B6, dan B12, dengan gejala
kesemutan dan terasa sakit pada daerah yang
12. Membran timpani dapat pecah apabila mendapat
disarafi adalah….
suara dengan frekuensi tinggi karena….

WE SERVE AND WE CARE 277


Enspire Learning Problem Set Kelas XI

A. Membran timpani sangat sensitif dengan suara E. memacu pembentukan (FSH) ( Follicle
B. Membran timpani jaringannya lemah Stimulating Hormon)
C. Membran timpani banyak memiliki sel saraf
D. Membran timpani sangat tipis 20. Adrenalin adalah hormon yang berfungsi untuk..
E. Membran timpani dapat mengraskan suara A. mengatur metabolisme
B. mempengaruhikerja hormon lainnya
13. Sel-sel saraf dinamakan … C. merangsang kerja usus
A. Neuron D. Dendrit D. mengatur metabolisme senyawa fosfat
B. Neurit E. Neurosit E. menaikkan tekanan darah
C. Akson
21. Hormon yang bertangung jawab pada awal
14. Celah yang terletak di antara telodendrion suatu sel kehamilan adalah...
saraf dengan dendrit sel saraf lainnya disebut... A. LH D. Progesteron
A. sinaps B. FSH E. Oksitosin
B. nodus ranvier C. Prolaktin
C. schwann
D. selubung mielin 22. Kelenjar anak gondok menghasilkan parathormon
E. akson yang berperan...
A. mengatur kadar gula darah
15. Jalannya rangsang pada gerak biasa adalah... B. mengatur metabolisme tubuh
A. reseptor- saraf motorik – otak – saraf sensorik – C. mengatur kadar zat kapur di darah
efektor D. mengubah glukosa menjadi glikogen
B. reseptor – saraf sensorik – otak – saraf motorik E. pematangan sel telur
– efektor
C. reseptor – saraf mototrik – saraf penghubung- 23. Manakah hormon berikut yang dapat menebalkan
saraf sensorik – efektor dinding uterus?
D. reseptor – saraf sensorik – saraf penghubung – A. FSH
saraf mototrik – efektor B. prostaglandin
E. reseptor – saraf motorik – saraf penghubung – C. progesteron
saraf sensoris – efektor D. relaksin
E. oksitosin
16. Lobus oksipetalis merupakan pusat...
A. Penglihatan D. gerak sadar 24. Bagian mata yang berfungsi untuk mensuplai nutrisi
B. pendengaran E. gerak refleks dan O2 bagi retina adalah...
C. sensasi kulit A. sklera D. lensa
B. kornea E. koroid
17. Sel saraf yang berfungsi mengirimkan impuls dari C. iris
sistem saraf pusat ke otot dan kelenjar, adalah....
A. neuron aferen 25. Semua organ di bawah ini menghasillkan hormon,
B. neuron intermediet kecuali...
C. neuron eferen A. hipofisis D. ovarium
D. neuron sensori B. gondok E. testis
E. neuroglia C. limpa

18. Pankreas merupakan kelenjar eksokrin dan endokrin 26. Setelah mengeluh mengalami penurunan
karena kelenjar pankreas tersusun dari jaringan... pendengaran sehingga menjadi tuli. Oleh dokter
A. epitel dan memproduksi tripsinogen dan erepsin dikatakan karena mengalami tuli konduktif. Berikut
B. epitel dan memproduksi amilase dan insulin ini kemungkinan penyebab ketulian tersebut,
C. epitel dan memproduksi amilase dan insulin kecuali...
D. otot dan memproduksi insulin dan adrenalin A. gendang telinga terkoyak
E. otot dan memproduksi erepsin dan adrenalin B. ada kotoran telinga yang menyumbat pada
saluran telinga luar
19. LH (Luteinizing hormone) berfungsi untuk... C. tulang pendengaran mengalami pengapuran
A. memacu pertumbuhan folikel D. kerusakan organo korti
B. menghambat pembentukan progesteron E. telinga tengah mengalami peradangan
C. merangsang pembentukan estrogen
D. merangsang terjadinya ovulasi 27. Kelenjar hidpofisis disebut sebagai master gland
karena mensekresikan bermacam-macam hormon

WE SERVE AND WE CARE 278


Enspire Learning Problem Set Kelas XI
yang akan mengatur bermacam-macam kegiatan A. hormon tirotropin
dalam tubuh. Berikut ini adalah pasangan yang B. FSH
sesuai antara hormon yang dihasilkan oleh hipofisis C. LH
dan fungsinya, kecuali... D. ACTH
A. MSH ( Melanocyte Stimulating Hormone) E. ADH
mempengaruhi pigmentasi kulit
B. vasopresin (ADH) mempengaruhi pengeluaran 32. Kelenjar pankreas yang berfungsi sebagai kelenjar
air susu ibu endokrin akan menghasilkan hormon...
C. STH ( Somatotropin Hormon) mempengaruhi A. parathormon
pertumbuhan B. mineralkortikoid
D. FSH ( Follicle Stimulating Hormone) C. insulun
E. ICSH ( interstitial cell stimulating hormone) D. LH
28. Dilihat dari aspek fungsi dendrit berbeda dengan E. MSH
akson dalam hal...
Dendrit Akson 33. Bagian sel saraf yang berfungsi menghantarkan
rangsangan dari badan sel adalah ....
A Berupa uluran pendek Berupa uluran A. akson
panjang B. dendrite
C. badan sel
B Bercabang-cabang Tidak bercabang- D. synapsis
cabang E. nucleus

C Mengandung selubung Tidak mengandung 34. Antara ujung akson satu sel saraf dendrite sel saraf
mielin selubung mielin yang lain terdapat celah yang disebut ....
A. synapsis
D Menghantar impuls ke Menghantar impuls B. neurotransmitter
badan sel ke badan sel C. asetilkolin
D. neurohomour
E Mempunyai nodus Tidak mempunyai E. Schawn
ranvier nodus ranvier
35. Fungsi sel saraf sensorik adalah ....
29. Sistem saraf pusat terdiri dari ... A. menghantar rangsang dari sum-sum tulang
A. saraf simpatik dan saraf parasimpatik belakang ke efektor
B. 12 pasang saraf kranial dan 31 pasang saraf B. menghantar rangsang dari reseptor ke susunan
spinal saraf pusat
C. otak dan saraf tepi C. menghantar rangsang dari reseptor ke badan
D. otak dan saraf otonom sel
E. otak dan sumsum tulang belakang D. mengahantar rangsang dari reseptor ke
efektor
30. Uji refleks sering dilakukan dengan cara E. Meneruskan rangsangan ke organ
memukulkan benda lunak perlahan-lahan ke bagian
bawah tempurung lutut sehingga secara tidak sadar
36. Gerak biasa adalah gerak yang disadari karena
tungkai bawah penderita bergerak ke depan.
rangsangannya diolah di ....
Lengkung refleks yang menghasilkan gerakan
A. otak besar
tersebut memiliki jalur sebagai berikut...
A. lutut – saraf motorik – sumsum tulang belakang B. otak kecil
– saraf sensorik - kaki C. otak tengah
B. lutut – saraf sensorik – sumsum tulang belakang D. sum-sum lanjutan
– saraf motorik – kaki E. otak depan
C. lutut – saraf sensorik – otak – saraf motorik –
kaki 37. Perhatikan data !
D. lutut – saraf motorik – otak 0 saraf sensorik – 1. gerak
kaki 2. saraf sensorik
E. lutut – saraf sensorik – saraf konektor – saraf 3. rangsang
motorik – kaki 4. otak
5. saraf motorik
31. Di bawah ini merupakan hormon yang dihasilkan 6. neuron perantara
hipofisis lobus anterior, kecuali...

WE SERVE AND WE CARE 279


Enspire Learning Problem Set Kelas XI

Urutan jalannya rangsang pada gerak biasa adalah 43. Dalam melaksanakan fungsinya indera pengecap
.... bekerjasama dengan indera ....
A. 2 – 3 – 5 – 4 – 1 A. peraba
B. 2 – 3 – 6 – 4 – 1 B. pengecap
C. 2 – 4 – 6 – 3 – 1 C. keseimbangan
D. 2 – 4 – 5 – 3 – 1 D. pembau
E. 3 – 2 – 6 -4 – 5 – 1 E. Perasa

38. Manakah pernyataan berikut yang tidak termasuk 44. Fungsi dari eustachius adalah ....
gerak refleks .... A. menghubungkan telinga bagian tengah dan
A. mata berkedip karena kemasukan debu rongga mulut
B. mengangkat kaki ketika menginjak benda B. menghubungkan telinga bagian dalam dan
panas telinga luar
C. mengambil air minum karena haus C. menghubungkan telinga bagian luar dan rongga
D. menampar seseorang karena marah mulut
E. berlari dengan kencang D. menghubungkan telinga bagian luar dan telinga
bagian tengah
E. menangkap getaran bunyi
39. Urutan jalan gerak refleks adalah ....
A. reseptor – sel saraf sensorik – sel saraf motorik
45. Selain sebagai pengeluaran kulit juga berfungsi
– sel saraf penghubung – efektor
sebagai alat indera. Macam rangsangan yang
B. reseptor – sel saraf motorik – sel saraf sensorik diterima kulit adalah ....
– sel saraf penghubung – efektor A. panas , dingin, tekanan dan sentuhan
C. reseptor – sel saraf motorik – sel saraf B. panas, dingin, nyeri dan zat kimia
penghubung – sel saraf sensorik – efektor C. suhu, tekanan dan zat kimia
D. reseptor – sel saraf sensorik – sel saraf D. suhu, zat kimia, tekanan dan sentuhan
penghubung – sel saraf motorik – efektor E. suhhu, zat kimia, perubahan Ph
E. reseptor – sel saraf motorik – sel saraf
penghubung – sel saraf motorik – efektor 46. Kelainan pada mata yang ditandai dengan
peningkatan tekanan didalam bola mata karena
40. Suatu penyakit pada saraf yang ditandai dengan adanya sumbatan pada saluran didalam bola mata
hilangnya ingatan seseorang baik bersifat dan pembentukkan cairan bola mata yang
sementara maupun permanen adalah .... berlebihan adalah ....
A. alzheimer A. otitis
B. amnesia B. glaucoma
C. parkinson C. katarak
D. imsonia D. astigmatis
E. miopi
E. anemia
47. Kelainan pada indera penciuman ditandai dengan
41. Bagian mata yang berfungsi banyak sedikitnya
menghilangnya atau berkurangnya kemampuan
cahaya yang masuk ke mata adalah ....
untuk membaui disebut ....
A. kornea A. otitis
B. retina B. sinusitis
C. iris C. anosmia
D. lensa D. autis
E. Pupil E. Detrotis

42. Alat indera yang menerima rangsangan zat kimia 48. Sistem koordinasi tubuh manusia terlaksana oleh
terdapat pada .... adanya . . . .
A. kulit dan lidah A. otak dan sistem saraf
B. kulit dan hidung B. sistem saraf dan hormone
C. hidung dan lidah C. otak dan sumsum tulang belakang
D. kulit, hidung dan lidah D. hormon dan sumsum tulang belakang
E. kulit, ginjal, dan paru-paru E. hormone dan enzim yang bekerjasma

WE SERVE AND WE CARE 280


Enspire Learning Problem Set Kelas XI

SET SISTEM
49. Sel saraf sensorik disebut juga sel saraf indera
karena . . . .
A. menerima dan meneruskan rangsang dari
reseptor ke sel saraf motorik
B. membawa rangsang dari reseptor ke otak atau
sumsum tulang belakang
REPRODUKSI
C. membawa perintah dari otak atau sumsum
tulang belakang A. Alat reproduksi laki-laki
D. menerima dan membawa rangsangan dari otot Alat reproduksi laki-laki terdiri dari alat kelamin
ke otak atau sumsum tulang belakang bagian luar dan alat kelamin bagian dalam.
E. menerima rangsangan dan meneruskannya ke Perhatikan gambar di bawah. Alat kelamin bagian
otak luar terdiri dari penis dan skrotum. Sedangkan alat
kelamin bagian dalam terdiri dari testis, epididimis,
50. Bagian sel saraf yang membungkus akson dan vas deferens, prostat, vesika seminalis, dan kelenjar
berfungsi sebagai isolator yaitu . . . . bulbouretral.
A. sel Schwann
B. badan sel
C. nodus ranvier
D. selubung myelin
E. inti sel

51 . Mata myopia tidak dapat melihat objek yang


berjarak jauh
SEBAB
Mata myopia dapat ditolong dengan penggunaan
kacamata lensa cekung

52 . Hidung hanya mampu mendeteksi rangsangan


berupa cairan
SEBAB
Pada langit-langit rongga hidung terdapat
Alat Reproduksi Pria
kemoreseptor olfaktori

53 . Gangguan hiposmia mengakibatkan berkurangnya


1. Testis
minat makan
Testis disebut juga dengan buah zakar. Testis
SEBAB
merupakan organ kecil dengan diameter sekitar 5
Penderita hiposmia terlalu peka terhadap bau
cm pada orang dewasa. Testis membutuhkan suhu
lebih rendah dari suhu badan (36,7 oC) agar dapat
54 . Rasa asam buah dapat diketahui dengan mencicipi
berfungsi secara optimal. Oleh karena itu, testis
buah tersebut menggunakan ujung lidah
terletak di luar tubuh di dalam suatu kantong yang
SEBAB
disebut skrotum. Ukuran dan posisi testis sebelah
Bagian lidah yang paling peka terhadap rasa asam
kanan dan kiri berbeda. Testis berfungsi sebagai
terletak di bagian paling ujung
tempat pembentukan sperma (spermatogenesis).
Spermatogenesis pada manusia berlangsung selama
55 . Pupil mata akan menyempit jika berada di ruangan
2 – 3 minggu. Bentuk sperma sangat kecil dan hanya
yang sangat terang
dapat dilihat dengan menggunakan mikroskop.
SEBAB
Sperma berbentuk seperti kecebong, dapat bergerak
Di ruangan yang sangat terang, pupil mata harus
sendiri dengan ekornya.
mengurangi cahaya yang masuk
Testis juga memiliki tanggung jawab lain, yaitu
membuat hormon testosteron. Hormon ini
merupakan hormon yang sangat bertanggung jawab
atas perubahan anak laki-laki menjadi dewasa.
Membuat suara laki-laki menjadi besar dan berat,
dan berbagai perubahan lain yang memperlihatkan
bahwa seorang anak telah beranjak dewasa.

WE SERVE AND WE CARE 281


Enspire Learning Problem Set Kelas XI

2. Skrotum
Skrotum adalah kantong kulit yang melindungi testis
dan berfungsi sebagai
tempat bergantungnya testis. Skrotum berwarna
gelap dan berlipat-lipat. Skrotum mengandung otot
polos yang mengatur jarak testis ke dinding perut.
Dalam menjalankan fungsinya, skrotum dapat
mengubah ukurannya. Jika suhu udara dingin, maka
skrotum akan mengerut dan menyebabkan testis
lebih dekat dengan tubuh dan dengan demikian
lebih hangat. Sebaliknya pada cuaca panas, maka
skrotum akan membesar dan kendur. Akibatnya luas
permukaan skrotum meningkat dan panas dapat
dikeluarkan. Organ Reproduksi Wanita

3. Vas deferens 1. Tuba Fallopii (saluran telur), yaitu saluran yang


Vas deferens adalah sebuah tabung yang dibentuk
terdapat di kiri dan kanan rahim yang berfungsi
dari otot. Vas deferens membentang dari epididimis
ke uretra. Vas deferens berfungsi sebagai tempat untuk dilalui oleh ovum dari indung telur menuju
penyimpanan sperma sebelum dikeluarkan melalui rahim.
penis. Saluran ini bermuara dari epididimis. Saluran 2. Ovarium (indung telur), yaitu organ di kiri dan
vas deferens menghubungkan testis dengan kantong kanan rahim yang berfungsi memproduksi sel telur
sperma. Kantong sperma ini berfungsi untuk (ovum). Setiap satu bulan sekali indung telur kiri
menampung sperma yang dihasilkan oleh testis.
dan kanan secara bergiliran akan mengeluarkan sel
4. Epididimis telur. Apabila tidak terjadi pembuahan, maka sel
Epididimis adalah saluran-saluran yang lebih kecil telur akan ikut keluar pada saat
dari vas deferens. Alat ini menstruasi. Ovarium mengandung 400.000 sel
mempunyai bentuk berkelok-kelok dan membentuk telur, namun hanya akan mengeluarkan 400 sel
bangunan seperti topi. Epididimis berfungsi sebagai telur sepanjang kehidupannya.
tempat pematangan sperma.
3. Uterus (rahim), yaitu tempat janin dibesarkan,
5. Vesikula seminalis bentuknya seperti buah alpukat gepeng dan berat
Alat ini berfungsi sebagai penampung spermatozoa normalnya 30-50 gram. Pada saat dalam keadaan
dari testis. tidak hamil, besar rahim hanya sebesar telur ayam
kampung.
6. Kelenjar prostat 4. Cervix (leher rahim), yaitu bagian bawah rahim.
Kelenjar prostat sebagai penghasil cairan basa untuk
Pada saat persalinan tiba, maka leher rahim
melindungi sperma dari gangguan luar.
membuka sehingga bayi dapat keluar.
7. Uretra 5. Vagina (lubang senggama), yaitu saluran
Uretra merupakan saluran sperma dan urine. Uretra berbentuk silinder yang sangat elastis dan berlipat-
berfungsi membawa sperma dan urine ke luar lipat. Fungsinya adalah sebagai tempat penis pada
tubuh.
saat bersenggama, tempat keluarnya bayi dan
menstruasi.
8. Penis
Penis dibagi menjadi dua bagian, yaitu batang dan 6. Mulut vagina, yaitu awal dari vagina, merupakan
kepala penis. Pada bagian kepala terdapat kulit yang rongga penghubung rahim dengan bagian luar
menutupinya, disebut preputium. Kulit ini diambil tubuh.
secara operatif saat melakukan sunat. Penis tidak 7. Klitoris (klentit), yaitu sebuah benjolan daging kecil
mengandung tulang dan tidak terbentuk dari otot.
yang paling peka dari seluruh
Ukuran dan bentuk penis bervariasi, tetapi jika penis
alat kelamin perempuan. Klitoris banyak
ereksi ukurannya hampir sama. Kemampuan ereksi
sangat berperan dalam fungsi reproduksi. Pada mengandung pembuluh darah dan syaraf.
bagian dalam penis terdapat saluran yang berfungsi 8. Bibir vagina, terdiri dari labia mayora dan labia
mengeluarkan urine. Saluran ini untuk mengalirkan minora. Labia mayora adalah bagian yang terluar
sperma keluar. Jadi, fungsi penis sebagai alat dari mulut vagina yang ditumbuhi oleh bulu, labia
sanggama, saluran pengeluaran sperma, dan urine.

WE SERVE AND WE CARE 282


Enspire Learning Problem Set Kelas XI
minora terletak dibelakang labia mayora yang PROBLEM SET 10
banyak menganding pembuluh darah dan syaraf.
9. Vulva, adalah organ seksual perempuan yang paling 1. Wanita hamil tidak mengalami menstruasi
luar atau sering juga disebut sebagai bukit SEBAB
kemaluan (mons veneris), tempat tumbuhnya Degenerasi korpus luteum menyebabkan hormone
estrogen dan progesterone tidak dihasilkan
rambut kemaluan.
10. Tulang kemaluan, adalah tulang yang terletak 2. Testis menghasilkan
didepan kantung kencing. 1. Urin
11. Rambut kemaluan, terletak pada daerah bukit 2. hormone
kemaluan dan labia mayora. Rambut kemaluan ini 3. semen
berfungsi untuk menyering kotoran agar tidak 4. spermatozoid
langsung masuk ke dalam vagina.
3. Kontraksi uterus pada saat bayi akan lahir
12. Kandung kencing, adalah tempat penampungan dikendalikan oleh hormone
sementara air yang berasal dari ginjal (air seni) A. Estrogen dan progesterone
13. Uretra (saluran kencing), adalah saluran untuk B. Progesterone dan prolaktin
mengeluarkan air seni. C. Estrogen dan prolaktin
14. Mulut uretra, adalah akhir dari uretra. D. Prosfaglandin dan oksitosin
E. Oksitosin dan relaksin
15. Selaput dara (hymen), adalah selaput tipis yang
terletak pada 1/3 luar vagina. Selaput dara tidak 4. Saluran reproduksi internal pada laki-laki yang
mengandung pembuluh darah. Robeknya selaput berfungsi untuk pemasakan sperma adalah…
dara biasanya karena hubungan seks (masuknya A. Epididimis
alat kelamin laki-laki ke dalam vagina), tetapi B. Tubulus seminiferus
selaput dara juga bisa robek akibat dari olah raga C. Vasicula semialis
D. Kelenjar prostat
berat misal berkuda atau bersepeda.
E. Vas deferens

5. Pernyataan yang benar mengenai fungsi bagian-


bagian alat reproduksi pria berikut adalah ....
Testis Vas deference Epididimis
A Mentransfer Menghasilkan Menghasilkan
sperma hormon sperma
B Menghasilkan Menghasilkan Tempat
hormon sperma penyimpanan
sperma
C Tenpat Mentranfer Menghasilkan
pematangan sperma sperma
sperma
D Menghasilkan Tempat Tempat
sperma penyimpanan petangan
sperma sperma
E Menghasilkan Mentransfer Tempat
sperma sperma pematangan
sperma

6. Bagian dari penis yang dihitan adalah ....


A. Korvus kovernosa
B. Testis
C. Prepotium
D. Skrotum
E. Korpus spongosium

7. Pada spermatogenesis terjadi beberapa kali


pembelahan sel. Pada proses tersebut satu
spermatogenium akan menghasilkan ....
A. 1 sperma D. 4 sperma

WE SERVE AND WE CARE 283


Enspire Learning Problem Set Kelas XI

B. 2 sperma E. 5 sperma 14. Lapisan ektoderma yang terbentuk pada fase


C. 3 sperma gastrula, pada tahap elanjutnya mengalami
diferensiasi menjadi ....
8. Pasangan pernyataan yang tidak sesuai adalah .... A. Otot dan rangka
A. Saluran sperma-tabung menggulung didalam B. Kulit dan sistem saraf
testis C. Usus dan hati
B. Skrotum- kantong kulit yang mengelilingi testis D. Kulit dan otot
C. Testis – memproduksi sperma E. Jaringan ikat dan alat reproduksi
D. Penis – sekeliling uretra
E. Kelenjar prostat – memproduksi cairan semen 15. Selaput pembungkus embrio yang berfungsi
memberi makan bagi embrio adalah ....
9. Alat kelamin pria yang meliputi bagian-bagian A. Amnio D. Plasenta
berikut: B. Koroin E. Allantois
1) Epididimis C. Kantong kuning telur
2) Vasdeferens
3) Uretra 16. Urutan perkembangan sel telur yang sudah dibuahi
4) Saluran ejakulasi adalah ....
Urutan saluran dari testis keluar adalah .... A. Zigot, morula, blastula, gastrula
A. 1), 2), 3), 4) D. 4), 3), 1), 2) B. Zigot, morula, gastrula, blastula
B. 1), 2), 4), 3) E. 4), 1), 2), 3) C. Zigot, blastula, morula, gastula
C. 3), 2), 1), 4) D. Zigot, gastrula, morula, blastula
E. Zigot, gastrula, blastula, morula
10. Selain menghasilkan ovum, ovarium juga dapat
menghasilkan .... 17. Sistem kerja kontrasepsi metode pil bertujuan untuk
A. Hormon estrogen dan hormon testosteron A. Menghentikan kerja oviduk
B. Hormon estrogen dan hormon insulin B. Menghentikan produksi ovum di ovarium
C. Hormon estrogen dan hormon progesteron C. Menghentikan siklus mentruasi pada wanita
D. Hormon progesteron dan hormon prolaktin D. Menghalangi implantasi zigot di uterus
E. Hormon testoteron dan hormon insulin E. Menghalangi terjadinya fertilisasi

11. Berikut ini bukan penyebab luruhnya dinding 18. Pernyataan tentang ASI di bawah ini benar, kecuali
endometrium adalah .... A. ASI lebih steril
A. Menurunnya HCG B. ASI mengandung antibodi
B. Menurunnya FSH C. ASI bisa membunuh kuman
C. Menurunnya estrogen D. ASI lebih mahal
D. Menurunnya progesteron E. ASI meningkatkan kasih sayang antara ibu dan
E. Degradasi korpus luteum anak

12. Hormon yang berperan dalam fase praovulasi saat 19. Gangguan pada sistem reproduksi dengan gejala
siklus menstruasi adalah hormon .... yang timbul adalah luka pada kemaluan, bintik atau
A. FSH dan LH bercak merah ditubuh, kelainan saraf, jantung,
B. Estrogen dan LH pembuluh saraf dan kulit disebut ....
C. FSH dan progesteron A. Sifilis
D. Estrogen dan FSH B. Endometriosis
E. Estrogen dan progesteron C. Gonorea
D. Herpes simpleks
13. Saat ovum mengalami pembuahan, zigot yang E. Klamidia
dihasilkan akan berkembang dan menempel pada
dinsing endoterium. Oleh karena itu, keberadaan 20. Salah satu teknologi yang menggembirakan bagi
endoterium harus dipertahankan selama kehamilan. pasangan yang sukar memperoleh keturunan
Mekanisme hormonal yang berperan adalah...
mempertahankan endoterium adalah .... A. Amniosentesis
A. Kadar progesteron yang tinggi B. Bayi tabung
B. Kadar estrogen yang tinggi C. Kontrasepsi
C. Kadar estrogen yang tinggi, progesteron rendah D. Pencitraan ultrasound
D. Kadar estrogen rendah, progesteron tinggi E. Vasektomi
E. Kadar estrogen dan progesteron tinggi
21. Taurin yang terkandung dalam ASI berfungsi dalam

WE SERVE AND WE CARE 284


Enspire Learning Problem Set Kelas XI
A. Membantu pembentukan sel-sel yang optimal B. Mencegah implantasi
B. Kekebalan tubuh C. Membunuh sperma yang masuk
C. Melindungi bayi dari bakteri E.coli, Salmonera D. Menghalangi sperma masuk vagina
dan virus E. Hipofisis anterior tidak mengeluarkan FH dan
D. Menunjang pertumbuhan bakteri Lactobacillus LSH
bifidus yang menjaga flora usus bayi
E. Neurotransmitter dan proses pematangan otak 29. Awal kehamilan pada wanita ditandai dengan.....
A. Fertilisasi sperma dan ovum
22. Yang termasuk alat kelamin luar pada laki-laki B. Menempenya zigot di tuba fallopi
adalah...... C. Implantasi zigot di dinding rahim
A. Testis D. Menempelnya zigot di ovarium
B. Buah zakar E. Implantasi blastosit di dinding rahim
C. Vesikula seminalis
D. Kelenjar prostat 30. Bayi dalam rahim akan terlindung dari bahaya
E. Penis guncangan oleh......
A. Dinding amnion
23. Saluran yang berfungsi untuk mengangkut sperma B. Dinding korion
ke vesica seminalis adalah..... C. Air ketuban yang diproduksi tembuni
A. Duktus ejakulatoris D. Air ketuban yang diproduksi amnion
B. Kelenjar bulbouretral E. Tali pusar yang menghubungkan janin dan
C. Vas defferens plasenta
D. Ureter
E. Uretra 31. Metode KB yang sifatnya permanen yaitu...
A. Vasektomi D. Suntik
B. Pil E. susuk
24. Yang termasuk alat kelamin dalam wanita adalah...... C. IUD
A. Ovarium, oviduk, uterus, vagina
B. Ovarium, oviduk, klitoris, vagina 32. Peradangan pada vulva dan vagina yang sering
C. Labia mayor, labia minor, uterus, vagina menimbulkan gejala keputihan yaitu......
D. Ovarium, oviduk, uterus, vagina, klitoris A. Impotensi D. Gonorea
E. Ovarium, oviduk, uterus, vagina, mons veneris B. Vulvovaginitis E. Kanker serviks
C. Infertilitas
25. Lapisan rahim yang menghasilkan banyak lendir dan
mengandung banyak pembuluh darah, dan biasanya 33. 1.Tumor payudara 3. Sifilis
lapisan ini akan meluruh saat seorang wanita 2. Prostatitis 4. Kanker serviks
dewasa mengalami menstruasi adalah...... Yang merupakan jenis penyakit kelainan pada sistem
A. Perimetrium D. Endometrium reproduksi adalah.......
B. Intermetrium E. Eksometrium A. 1, 2, 3 D. 1, 2, 3, 4
C. Miometrium B. 1, 4 E. 1, 2, 4
C. 1, 3, 4
26. Urutan fase siklus menstruasi yang benar adalah......
A. Fase poliferasi , fase sekresi , fase progesteron , 34. Secara kimia atau hormonal ovulasi dapat dicegah
fase menstruasi dengan pemberian kombinasi estrogen dan
B. Fase progesteron , fase sekresi , fase poliferasi , progesterone dalam kadar yang tepat
fase menstruasi SEBAB
C. Fase poliferasi , fase progesteroni , fase sekresi , Estrogen dan progesterone dapat menghambat
fase menstruasi produksi FSH maupun LH oleh kelenjar hipofisis
D. Fase poliferasi , fase sekresi , fase menstruasi
E. Fase progesteron, fase poliferasi, fase 35. Walaupun berjenis kelamin berbeda, bayi kembar
menstruasi memiliki golongan darah yang sama.
SEBAB
27. Pembentukan sperma pada manusia disebut....... Darah bayi waktu dalam kandungan bercampur
A. Oogenesis D. Mitosis dengan darah ibu
B. Meiosis E. ovulasi
C. Spermatogenesis 36. Pada proses pembentukan sel gamet, kromosom 2n
dapat ditemukan pada tahap proliferasi…
28. Yang merupakan mekanisme kerja alat KB “spons 1. spermatogonium
vagina” adalah...... 2. oosit
A. Mencegah sperma masuk vagina 3. Oogonium

WE SERVE AND WE CARE 285


Enspire Learning Problem Set Kelas XI

4. spermatid 2.GnRH
3.FSH
37. Sebelum terbentuknya ovum, secara bertahap 4. inhibin
terjadi pembentukan …
A. Oogonium, ootid, oosit 46. Gametogenensis pada wanita terjadi pada waktu…
B. Ootid, oosit, oogonium 1.pubertas
C. Oogonium, polosit, oosit 2.janin
D. Oosit, oogonium, ootid 3.dewasa
E. Oogonium, oosit, ootid 4.monopouse

38. Tpada peristiwa oogonesis, setiap 1 oogobium yang 47. Cairan semen yang dikeluarkan laki-laki pada saat
mengalami meiosis akan membentuk… ejakulasi mengandung…
A. 1 ovum fungsional dan 1 badan kutub 1.spermatozoid
B. 1 ovum fungsional dan 3 badan kutub 2.cairan asam vesikula seminalis
C. 2 ovum fungsional dan 2 badan kutub 3.cairam basa dari prostat
D. 3 ovum fungsional dan 1 badan kutub 4.kadar LH maksimum
E. 4 ovum fungsional
48. Ovulasi pada wanita terjadi dalam kondisi…
39. Pembelahan meiosis II terhadap oosit sekunder pada 1. endometrium tipis
oogenesis menghasilkan… 2.kadar progesterone maksimum
A. 1 polosit dan 1 ootid 3.endometrium luruh
B. 2 ootid 4. kadar LH maksimum
C. 1 ootid dan 1 ovum
D. 2 polosit sekunder 49. Metode kontrasepsi permanen sterilisasi melalui
E. 3 polosit dan 1 ovum operasi adalah…
1.diafragma
40. Pada saat ereksi, penis dapat mengembang dan kaku 2.tubektomi
SEBAB 3.implant
Penis memiliki korpus kavernosum dan tulang 4.vasektomi

41. Menyusui sangat bermanfaat bagi ibu 50. Hormon yang merangsang pengeluaran ASI adalah….
SEBAB A. Oksitosin
ASI yang keluar sesaat setelah melahirkan B. Estrogen
mengandung kolostrum yang kaya akan imonuglobin C. Progesterone
A D. LH
E. FSH
42. Fase`menstruasi terjadi pada pertengahan siklus, di 51. Berikut merupakan manfaat ASI bagi bayi kecuali…
hari ke 14 setelah datanf haid sebelumnya. A. Meningkatkan daya tahan tubuh bayi
SEBAB B. Mencegah alergi makanan
Kadar LH dan FSH pada fase menstruasi berjumlah C. Meningkatkan kecerdasan
maksimum D. Mengurangi resiko kanker payudara
E. Memberikan nutrisi yang optimal
43. Pembuahan ovum oleh spermatozoid sebaiknya
terjadi di uterus 52. Tahap pertus yang memerlukan waktu paling lama
SEBAB adalah…
Pembuahan ovum oleh spermatozoid yang terjadi di A. Dilatasi serviks D. Kelahiran plasenta
tuba fallopi menyebabkan kehamilan di luar B. Pembukaan vagina E.pemotongan tali pusar
kandungan C. Kelahiran bayi

44. Teknik bayi tabung menggunakan fertilisasi secara in 53. Pada saat terjadi organogenesis dalam masa gestasi,
vitro sel-sel lapisan embrionik endoderm akan
SEBAB berdeferensiasi menjadi…
Fertilisasi in vitro merupakan pembuahan ovum oleh A. Sistem saraf dan indra
sperma yang terjadi di dalam tubuh B. Sistem pernapasan dan pencernaan
C. Sistem peredaran darah dan imun
45. Hormon kelamin yang dimiliki pria dan wanita D. Sistem reproduksi dan urinaria
adalah… E. Sistem rangka dan otot
1. LH

WE SERVE AND WE CARE 286


Enspire Learning Problem Set Kelas XI

SET SISTEM
54. Membrane berisi cairan yang melindungi embrio dan
memungkinkan janin dapat bergerak dengan bebas
adalah…
A. Karion D. plasenta
B. Alantois
C. Amnion
E. sakus vitelinus
PERTAHANAN
55. empat embrio berkembang dan membentuk mebran
kantong kuning telur adalah.....
TUBUH
A. Dinding rahim D. Amnion
B. Karion E. Alantois A. Pengertian Sistem Kekebalan Tubuh
C. Plasenta Sistem kekebalan atau imunitas adalah suatu sistem
pertahanan yang digunakan untuk melindungi tubuh
dari infeksi penyakit atau kuman. Zat-zat yang
merangsang timbulnya reaksi kekebalan tubuh
disebut antigen.

B. Fungsi Sistem Kekebalan Tubuh


Sistem kekebalan tubuh memiliki berbagai fungsi,
diantaranya:
1) Melindungi tubuh dari virus penyebab penyakit
2) Penangkal benda asing yang masuk ke dalam
tubuh
3) Menghancurkan mikroorganisme asing (bakteri,
parasit, dan jamur)
4) Menjaga keseimbangan komponen tubuh yang
telah tua
5) Menghilangkan sel yang mati untuk perbaikan
jaringan
6) Pendeteksi adanya sel-sel abnormal, termutasi,
atau ganas, serta menghancurkannya

C. Pertahanan Tubuh Alami


Kebanyakan penyakit (patogen) di sekitar kita sulit
masuk ke dalam tubuh karena pertahanan tubuh
alami. Jika tidak ada pertahanan tubuh alami,
tentunya kita akan mudah terkena penyakit.
Pertahanan tubuh alami terdapat pada kulit, air
mata, lemak, lendir, bulu hidung, enzim, sel darah
putih, dan bakteri baik.
Pada kulit terdapat keratin yang mengandung sangat
sedikit air sehingga menyebabkan patogen sulit
tumbuh. Air mata mengandung kelenjar lakrimal
(kelenjar air mata) yang melindungi mata dari bahan
kimia dan mikroorganisme. Lemak memiliki sifat
antimikrobial. Lendir pada hidung menangkap debu
yang berbahaya bila sampai masuk ke paru-paru.
Bulu hidung menangkap bakteri.

D. Respon Pertahanan Tubuh


Respon pertahanan tubuh adalah cara yang
dilakukan tubuh terhadap masuknya patogen dan
antigen di dalam tubuh. Respon ini dibedakan
menjadi respon imun non spesifik dan respon imun
spesifik.
Respon imun non spesifik adalah respon terhadap
jaringan tubuh yang rusak. Respon imum non
spesifik dibagi menjadi dua yaitu inflamasi dan
fagositosis. Inflamasi adalah reaksi yang mencegah

WE SERVE AND WE CARE 287


Enspire Learning Problem Set Kelas XI

infeksi dan menimbulkan pembengkakan. Fagositosis menyerang sel-sel yang menghasilkan hormon
dilakukan oleh sel darah putih. adrenalin.
Respon imun spesifik adalah respon melindungi 4. Multiple sclerosis, yaitu antibodi menyerang
tubuh dari patogen dan mencegah sistem jaringan saraf di otak dan tulang belakang.
pertahanan tubuh untuk menyerang jaringan tubuh. 5. Acquired Immunodeficiency Syndrome(AIDS),
Respon imun spesifik timbul dari dua sistem berbeda adalah penyakit yang disebabkan olehHuman
yang saling bekerja sama, yaitu antibody-mediated Immunodeficiency Virus (HIV) yang
immunity (tidak melibatkan sel) dan cell-mediated menyebabkan melemahnya sistem kekebalan
immunity (melibatkan sel). tubuh..

E. Pencegahan Penyakit
Penyakit yang disebabkan oleh patogen dapat
dicegah dengan sistem kekebalan tubuh. Selain
melalui pertahanan tubuh alami, pencegahan
penyakit juga dapat dilakukan dengan vaksinasi dan
imunisasi.
Vaksinasi adalah pemberian vaksin yang dimasukkan
ke dalam tubuh. Vaksin merupakan suatu antigen
yang menyebabkan perkembangan kekebalan tubuh
aktif. Secara garis besar, vaksin dikelompokkan
menjadi 4 jenis yaitu:
1. Vaksin Bacille Calmette-Guerin (BCG), polio jenis
sabin, dan campak. Vaksin ini terbuat dari
mikroorganisme yang telah dilemahkan.
2. Vaksin pertusis dan polio jenis salk. Vaksin ini
berasal dari mikroorganisme yang telah
dimatikan.
3. Vaksin tetanus toksoid dan difteri. Vaksin ini
berasal dari toksin (racun) mikrooganisme yang
telah dilemahkan/diencerkan konsentrasinya.
4. Vaksin hepatitis B. Vaksin ini terbuat dari
protein mikroorganisme.

F. Penyakit pada Sistem Kekebalan Tubuh


Gangguan atau penyakit pada sistem kekebalan
terjadi ketika:
1. Tubuh menghasilkan reaksi kekebalan melawan
dirinya sendiri (gangguan autoimun).
2. Tubuh tidak dapat menghasilkan reaksi
kekebalan yang sesuai untuk melawan serangan
mikroorganisme (gangguan imunodefisiensi).
3. Reaksi kekebalan tubuh yang berlebihan
meskipun terhadap antigen asing yang tidak
berbahaya hingga merusak jaringan-jaringan
normal (reaksi alergi).
Berikut adalah beberapa penyakit pada sistem
kekebalan tubuh manusia:
1. Myasthenia gravis. Myasthenia gravis adalah
antibodi yang menyerang otot lurik dan
menyebabkan berkurangnya kemampuan otot
untuk bergerak.
2. Lupus eythematosus. Lupus adalah antibodi
menyerang sel-sel tubuh yang dianggap sebagai
sel asing.
3. Addison’s disease, yaitu antibodi menyerang
kelenjar adrenalin. Penyakit ini bisa disebabkan
karena infeksi pada kelenjar adrenalin. Namun
ditemukan juga sebab yang lain, yaitu antibodi

WE SERVE AND WE CARE 288


Enspire Learning Problem Set Kelas XI
PROBLEM SET 11 8. Ketika antigen dicampurkan pada serum yang
mengandung antibodi yang terjadi adalah ....
A. Tidak terjadi apa-apa
1. Kelainan pada sistem kekebalan tubuh dimana
B. Antibodi menolak antigen
antibody menghancurkan sel tubuh sendiri disebut..
C. Antibodi berikatan dengan antigen
F. Anemia
D. Antigen tidak bercampur dengan serum
G. Hemophilia
E. Antibodi terpisah dari serum
H. Leukemia
I. Autoimunitas
9. Penyuntikan antibodi yang dihasilkan oleh
J. Alergi
organisme lain ke dalam tubuh pasien, adalah
bentuk kekebalan
2. Berikut ini yang termasuk pertahanan pada
A. Aktif D. Sel
permukaan tubuh adalah ....
B. Pasif E. Intrasel
A. Kulit dan membran mukosa
C. Tubuh
B. Air mata dan air liur
C. Bakteri flora normal tubuh
10. Makrofag berasal dari sel darah putih jenis ....
D. Urine
A. Limfosit D. Monosit
E. Semua jawaban benar
B. Basofil E. Eosinofit
C. Neutrofil
3. Bakteri yang masuk ke dalam tubuh dihancurkan
oleh
11. Molekul yang dikenali limfosit sebagai zat asing dan
A. IgA
memicu sistem kekebalan tubuh disebut ....
B. Sel T pembantu
A. Interleukin
C. Antibiotik
B. Antibodi
D. Fagosit
C. Immunoglobulin
E. Histamin
D. Antigen
E. Histamin
4. Sel B dan sel T adalah ....
A. Limfosit
12. Sistem kekebalan tubuh humoral bekerja
B. Sel pembunuh
menghancurkan ....
C. Fagosit
A. Patogen di dalam sel tubuh
D. Makrofag
B. Patogen di luar sel tubuh
E. Sel darah merah
C. Antigen di luar sel tubuh
D. Jawaban b dan c benar
5. Dalam reaksi alergi, IgE ....
E. Jawaban a, b, dan c benar
A. Melekat pada sel patogen dan menandainya
untuk kemudian dilumpuhkan
13. Sel limfosit terbentuk dari ....
B. Membuat lubang pada membran sel patogen
A. Mastosit (mast cell)
C. Berikatan pada permukaan mastosit, dan
B. Sel darah putih
menginduksinya untuk menghasilkan histamin
C. Sel darah merah
D. Memicu limfosit untuk menghasilkan antigen
D. Sel monosit
E. Memicu sekresi antibodi ke dalam saluran
E. Sel neutrofit
pencernaan dan saluran pernapasan
14. Naiknya suhu tubuh saat demam bertujuan ....
6. Sebagian besar imunoglobulin yang dihasilkan tubuh
A. Mempercepat perkembangbiakan bakteri
termasuk dalam kelas ....
B. Mempercepat metabolisme
A. IgM dan IgB
C. Mempercepat kerja sel fagosit
B. IgA dan IgG
D. Jawaban b dan c benar
C. IgM dan IgG
E. Jawaban a, b, dan c benar
D. IgD dan IgA
15. Demam yang terlalu tinggi membahayakan tubuh
E. IgM dan IgD
karena ....
A. Metabolisme terlalu cepat
7. Sel limfosit B dimatangkan di ....
B. Melemahkan virus dan bakteri
A. Kelenjar thymus
C. Melemahkan sel fagosit
B. Sumsum tulang
D. Merusak jaringan saraf
C. Otak
E. Merusak sel otot
D. Nodus limfa
16. Kekebalan tubuh yang didapatkan dari penyuntikan
E. Darah
bakteri yang dilemahkan disebut ....
A. Kekebalan tubuh aktif alami

WE SERVE AND WE CARE 289


Enspire Learning Problem Set Kelas XI

B. Kekebalan tubuh aktif buatan A. monosit dan limfosit yang berkembang lebih
C. Kekebalan tubuh dasar matang
D. Kekebalan tubuh pasif B. sistem pertahanan tubuh yang sangat baik
E. Semua jawaban benar C. antibodi sangat kuat
D. tubuh telah mengenali antigen penyebab
17. Imunisasi terhadap campak atau polio termasuk .... penyakit
A. Kekebalan tubuh aktif alami E. tubuh telah diberi vaksin
B. Kekebalan tubuh aktif buatan
C. Kekebalan tubuh pasif 25. Influenza disebabkan karena ....
D. Pertahanan tubuh eksternal A. virus
E. Pertahanan tubuh internal B. infeksi
18. Pada autoimunitas .... C. protein asing
A. Sel limfosit diserang oleh virus D. mikroorganisme
B. Sistem kekebalan tubuh tidak dapat E. bakteri
membedakan sel tubuh dan patogen
C. Sel limfosit menyerang mikroba patogen 26. Tindakan pembentukan kekebalan tubuh dengan
D. Sistem kekebalan tubuh terbentuk setelah cara pemberian vaksin disebut ....
terjadi infeksi A. autoimun
E. Sistem kekebalan tidak dapat mengenali B. heteroimun
mikroba patogen C. isoimun
D. imunisasi
19. Pada AIDS, sel yang diserang oleh virus HIV adalah E. vaksinasi
A. Saraf D. Limfosit
B. Otot E. Darah merah 27. ASI dapat menjadikan bayi mempunyai kekebalan ....
C. Epitel A. pasif buatan
B. pasif alami
20. Autoimunitas berbahaya karena .... C. aktif buatan
A. Sel limfosit tidak bereaksi terhadap antigen D. aktif alami
B. Sel fagosit menyerang sel-sel tubuh E. alami
C. Sel limfosit rusak oleh virus atau bakteri
D. Sel limfosit tidak dapat menghasilkan antibodi 28. Proses pemusnahan bakteri yang diikat antibodi oleh
E. Sel limfosit menyerang sel-sel tubuh makrofag melalui fagositosis disebut ....
A. presipitasi
21. HIV sangat berbahaya dan dapat menyebabkan B. aglutinasi
kematian karena .... C. opsonisasi
A. Dapat merusak jaringan tubuh D. makrofag
B. Menyerang sel-sel limfosit E. netralisasi
C. Dapat ditularkan melalui kontak cairan tubuh
D. Menurunkan kekebalan tubuh sehingga 29. Organ yang menghasilkan antibodi dalam tubuh
memudahkan infeksi penyakit lain manusia adalah ....
E. Merusak antibodi tubuh A. kelenjar pankreas
B. kelenjar paratiroid dan tiroid
22. Antibodi yang menyerang organnya sendiri dapat C. tulang selangka
menimbulkan penyakit, contohnya yaitu .... D. sumsum tulang dan hipotalamus
A. leukimia D. tiroiditas E. sumsum tulang dan kelenjar timus
B. TBC E. lupus
C. cacar 30. Fungsi epitop adalah ....
A. sebagai penyebab penyakit
23. Antibodi mengutamakan antigen yang masuk ke B. melemahkan sistem pertahanan tubuh
dalam tubuh dengan cara .... C. penyerang antibodi
A. membentuk pola geometri molekul D. pengikat antibodi yang sesuai
B. membentuk membran E. penyebar penyakit
C. menghasilkan imunoglobin monomerik
D. melakuakn diferensiasi 31. Antibodi yang menyerang organnya sendiri dapat
E. membentuk klon menimbulkan penyakit, contohnya yaitu ....
24. Faktor seseorangdapat mengalami kekebalan aktif A. leukimia
salah satunya adalah .... B. TBC
C. cacar

WE SERVE AND WE CARE 290


Enspire Learning Problem Set Kelas XI
D. tiroiditas
E. lupus 39. Ketika seseorang mendapat transplantasi organ,
maka donor yang paling tepat adalah keluarganya
32. Perlindungan tubuh yang pertama dari serangan
yang paling dekat. Hal tersebut disebabkan oleh…
mikroba dan virus adalah…
A. Antibody tidak akan menyerang organ donor
A. Keringat D. Rambut-rambut
dari keluarga dekat
B. Kulit E. Lendir tubuh
B. Sel dari donor organ tidak dianggap sebagai
C. Sel darah putih
antigen
C. Organ dari keluarga dekat memiliki glikoprotein
33. Jenis leukosit yang mampu membentuk antibody di
yang mirip
bawah ini adalah…
D. Organ donor akan mudah beradaptasi dengan
A. Neutrofil D. Monosit
tubuh yang baru
B. Basofil E. Limfosit
E. Organ donor memiliki kecocokan
C. Tropofil
40. Suatu zat yang diproduksi sel yang terserang virus ,
34. Perhatikanlah ciri-ciri leukosit di bawah ini:
berfungsi untuk mencegah terjadinya replikasi virus
1. Diproduksi dalam jaringan limfa
adalah…
2. Berinti satu, bulat atau bulat panjang
A. Antibody D. Sel fagosit
3. Bersifat amuboid
B. Interferon E. Histamin
4. Jika telah dewasa dapat membentuk makrofag
C. Sel T
Berdasarkan keterangan di atas, leukosit yang
dimaksud adalah…
41. Wahyu terkena cacar pada saat berumur 4 tahun,
A. Monosit D. Eosinofil
setelah hingga Wahyu tidak pernah terkena cacar
B. Basofil E. Neutrofil
lagi. Yang menyebabkan Wahyu tidak pernah
C. Tropofil
terkena cacar lagi adalah…
A. Penyakit cacar hanya menyerang ketika system
35. Leukosit yang mampu menghasilkan zat anti
imun tubuh lemah terutama saat masih kecil
pembekuan heparin adalah…
B. Tubuh telah membentuk antibody untuk
A. Basofil D. Neutrofil
melawan virus cacar
B. Eosinofil E. Monosit
C. Tubuh dewasa telah memiliki system antibody
C. Eosinofil
yang kuat
D. Tubuh memiliki sel-sel fagosit yang lebih banyak
36. Granulosit memiliki sifat-sifat fagositik, granula-
serta kompleks
granula dalam granulosit merupakan…
E. Penyakit cacar tidak bisa menyerang dua kali
A. Lisosom D. Opsonin
B. Antibody E. Presipitin
42. Antibody menghadapi bakteri yang menyerang
C. Protein
tubuh dengan cara…
A. Menyelubungi permukaan sel bakteri untuk
37. Zat-zat atau partikel asing yang masuk ke dalam
memacu autolysis
tubuh manusia akan dianggap sebagai…
B. Menyelubungi sel-sel yang masuk untuk
A. Antigen D. Aglutinin
memacu fagositosis
B. Antibody E. Polar body
C. Berikatan dengan protein membran sel dan
C. Granulosit
melisiskan membrannya
38. Sel-sel seseorang memiliki karakteristik khas yang
D. Masuk ke dalam sel bakteri dan menghancurkan
berbeda dengan sel orang lain, karakteristik yang
organel.
biasanya digunakan antibody untuk mengenali
E. Mengeluarkan anzim untuk membunuh sel
suatu sel adalah…
bakteri
A. Fosfolipid
B. Glikoprotein
43. Bayi yang baru lahir penting untuk mendapat air
C. Glikogen
susu ibu karena…
D. Glikolipid
E. Glukagon

WE SERVE AND WE CARE 291


Enspire Learning Problem Set Kelas XI

A. ASI kaya akan zat-zat gizi yang akan C. Bersifat mengendapkan antigen
memperkuat tubuh bayi D. Bersifat menggumpalkan antigen
B. Limfosit dari tubuh ibu akan diturunkan kepada E. Bersifat mematahkan antigen
anaknya melalui ASI
C. Dalam ASI terkandung kolostrum yang berguna 50. Penolakan transplantasi organ yang terjadi sebagai
bagi system imun bayi respon antibodi resipien terhadap donor karena
D. ASI mengandung banyak antigen lemah untuk perbedaan golongan darah disebut ....
menstimulasi system imun bayi A. Hiperakut
B. Autoimun
E. ASI mengandung protein bagu suntuk bayi yang
C. Kronis
baru lahir
D. Hipersensitif
E. Akut
44. Vaksin adalah bibit penyakit yang telah …
A. Dilemahkan D. Dikembangbiakkan 51. Sel yang mengalami penuaan di sumsum tulang adalah
B. Dihancurkan E. Disempurnakan ....
C. Dipatahkan A. Leukosit
B. Sel T penolong
45. Bakteri Salmonella typhii merupakan penyebab C. Sel natural killer
penyakit… D. Sel B limfosit
A. Dipteri D. Tifus E. Eritosit
B. Cacar E. Campak
C. Influenza 52. Ketika tangan kita meradang akibat luka,
terkadang di beberapa tempat muncul nanah
46. Di bawah ini adalah penyakit-penyakit yang telah yang kecil kemudian semakin lama semakin
dapat dibuat vaksinnya kecuali… besar. Yang akan terjadi apabila nanah
A. Dipteri D. Pertusis tersebut dibiarkan adalah…
B. Malaria E. Tetanus A. Akan memacu nanah berikutnya muncul
C. Cacar B. Akan hilang diserap oleh tubuh
C. Akan pecah dan mengeluarkan cairannya
47. AIDS merupakan salah satu penyakit yang belum D. Akan menyebabkan infeksi yang
dapat dibuat vaksinnya, hal tersebut dikarenakan… berpindah-pindah
A. Virus AIDS memiliki sifat yang kuat sehingga sulit E. Akan membentuk jaringan baru
dilemahkan
B. Tahan terhadap sinar UV maupun pemanasan 53. Sel natural killer (NK) menghancurkan sel -sel
C. Sifat virus dapat berubah dengan cepat yang terinfeksi virus. Peristiwa pen ghancuran
D. Memiliki banyak variasi dalam satu jenisnya oleh sel NK disebut…
E. Memiliki banyak efek bagi penderitanya… A. Kekebalan non spesifik
B. Kekebalan buatan
48. Tubuh dapat mengenali dan mengingat antigen C. Kekebalan spesifik
yang telah menyerang sebelumnya karena tubuh D. Kekebalan pasif
memiliki… E. Kekebalan aktif
A. Sel saraf
B. Sumsum tulang belakang 54. Cairan interstisial akan diambil oleh kapiler
C. Limfosit B limfa dan dikembaikan ke sirkulasi darah.
D. Sel memori Pembersihan pathogen cairan interstisial
E. Inti sel terjadi pada…
49. Berbagai macam antibody memiliki sifat opsonin A. Pembuluh limfa
yang artinya adalah… B. Venula
A. Bersifat merangsang serangan leukosit terhadap C. Arteriola
antigen D. Nodus limfa
B. Bersifat menghancurkan antigen E. Vena

WE SERVE AND WE CARE 292


Enspire Learning Problem Set Kelas XI

55. Sel yang berperan dalam menghadapi serangan


penyerang parasitic yang berukuran cukup besar
seperti cacing darah adalah…
A. Makrofag
B. Eosinofil
C. Basofil
D. Sel mast
E. Trisofil

WE SERVE AND WE CARE 293

Anda mungkin juga menyukai