Anda di halaman 1dari 1

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

MATA PELAJARAN SIMULASI DAN KOMUNIKASI DIGITAL KELAS X

Guru Mata Pelajaran : Rohandi, S. Kom

Jawablah pertanyaan berikut ini dengan jelas dan benar!


1 . Jelaskan apa yang dimaksut dengan logika ?
2 . Jelaskan apa yang dimaksut dengan algoritma?
3 . Dina adalah seorang siswa SMK Al Huda Anjatan kelas X. Setiap hari, dia pergi ke sekolah setelah
melakukan sarapan. Pada suatu hari, ketika Dina akan sarapan, yang tersedia hanya nasi tanpa
sayur dan lauk. Kemudian, terpikir oleh Dina untuk membuat tumis tauge tempe, buatlah algoritma
dari permasalahan tersebut !
4 . Jelaskan apa yang dimaksut dengan bagan alir atau flowchart?
5 . Buatlah flowchart dari permasalahan berikut :
1. Perakitan pc komputer (TKJ)
2. Pengambilan gambar foto model (MM)
3. Proses penggantian ban mobil yang bocor (TKR)
4. Proses penggantian ban motor (TSM)
5. Proses penggantian lampu bohlam yang putus (TD)

Anda mungkin juga menyukai