Trigger Case Timbang Terima

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 1

TRIGGER CASE TIMBANG TERIMA

Ruang Melati Rumah Sakit “JADI SEHAT “ adalah ruang


perawatan untuk klien Bedah dengan kapasitas tempat
tidur sebanyak 20 buah. Pada suatu hari, shift pagi jumlah
pasien dideskripsikan sebagai berikut:
1. Tn W, Dx Medis Post laparatomi, Tingkat
Ketergantungan Total Care
2. Tn. F, Dx. Apendikstomi hari ke-3, Tingkat
Ketergantungan Sefl Care
3. Tn. B, Dx Medis Post Ileostomi hari ke-3, Tingkat
Ketergantungan Partial Care
4. Ny. C, Dx. Medis post Fraktur Humerus, Tingkat
Ketergantungan Total Care
5. Ny. A, Dx Medis persiapan operasi apendiktomi, cemas
, Tingkat Ketergantungan Partial Care
6. Ny.D, Dx.Medis post apendiktomi 1 jam pertama,
Tingkat Ketergantungan Total care
7. Ny. Z, Dx. Medis post laparatomi hari ke 7, persiapan
pulang, tingkat ketergantungan self care
8. Tn. B, Dx. Medis persiapan colonostomi, tingkat
Ketergantungan total care
9. Tn. M, Dx. Medis persipan apendiktomi, tingkat
ketergantungan partial care
10.Tn F, Dx Medis post pemasangan WSD, tingkat
ketergantungan totalcare

Lakukan proses timbang terima sesuai dengan peran


anda. (Kasus boleh ditambahkan sesuai kebutuhan)

Anda mungkin juga menyukai