Anda di halaman 1dari 119

BIOKIMIA

( 3 SKS = 2 + 1)
1. Klasifikasi dan Struktur KARBOHIDRAT
2. Struktur & Fungsi LIPIDA & Struktur MEMBRAN SEL
3. Struktur & Sifat ASAM AMINO
4. Struktur & Fungsi PROTEIN
4. Struktur ASAM NUKLEAT
5. Vitamin dan Koenzim
6. Klasifikasi, Mekanisme, Uji & Sifat ENZIM (Kinetika Enz.)
7. BIOENERGETIKA (Struktur, fungsi dan siklus ATP &
NADPH/ NADH)

BUKU ACUAN :
- Mathews, Van Holde, Ahern. Biochemistry, 3 rd ed, An
Imprint of Addison Wesley Longman Inc, 2000.
- Peter A. Mayer, et al., BIOKIMIA Harper Edisi 25.
- Albert L Lehninger, Dasar Dasar BIOKIMIA, Pnrbt Erlangga
KARBOHIDRAT

• Pendahuluan
• Penggolongan Karbohidrat
• Monosakarida
- Stereoisomer
- Sifat-Sifat Monosakarida
• Oligosakarida
• Polisakarida
KARBOHIDRAT
Pendahuluan
Karbohidrat
Lemak peranan dasar kehidupan di bumi
Protein - sumber E utama
- senyawa penyimpan E kimia
glikogen Manusia/ hewan
pati Tumbuhan
Selulosa
KH pembentuk struktur &
komponen utama dinding sel
Peptido glikan dinding sel bakteri
KARBOHIDRAT KARBON ( C )
HIDRAT (H2O)

RUMUS (C H2O)n Cx(H2O)n

PENGERTIAN INI TIDAK SUDAH TEPAT


CONTOH : C2H4O2 (CH3COOH) ASAM ASETAT
( bukan Karbohidrat)
DEOKSIRIBOSA C5H10O4 (H:O ≠ 2:1)
(KARBOHIDRAT)
BANYAK KARBOHIDRAT ATOM LAIN : N , S

KARBOHIDRAT SAKARIDA
(YUNANI GULA)
PENGGOLONGAN KARBOHIDRAT O
KARBOHIDRAT POLIHIDROKSI ALDEHIDA (– C – H )

POLIHIDROKSI KETON (C=O)


KARBOHIDRAT / SAKARIDA

MONO OLIGO POLI


-GULA SEDERHANA HIDROLISIS HIDROLISIS
-TDK DPT DIHIDROLISIS 2- 6 MONO BANYAK
-RUMUS SESUAI - DISAKARIDA (2)
- TRIOSA (C3H6O3) - PENTOSAKARIDA (5)
- TETROSA (C4H8O4)
- HEKSOSA (C6H12O6)
MONO & DISAKARIDA
- KRISTAL
- LARUT DLM AIR,
- TDK LARUT DLM PELARUT NONPOLAR
- RASA MANIS

POLISAKARIDA
- TDK BERASA
- TDK LARUT DLM AIR
- AMORF
- BM TINGGI
• MONOSAKARIDA

RUMUS : (C H20)n n ≥3

n Category
3 Triosa
4 Tetrosa
5 Pentosa
6 Hexosa
7 Heptosa
8 Octosa

TIAP C ADA GGS - OH , KECUALI


C-1 GGS ALDEHIDA / KETON (C-2)
O -C–
- C- H O
DI UJUNG
CONTOH :
GLISERALDEHIDA / DIHIDROKSI ASETON

- PALING PENDEK RANTAI C


- DIPERPANJANG TETROSA ALDO
PENTOSA
HEKSOSA KETO

HEKSOSA PALING BANYAK DIJUMPAI

ALDOPENTOSA :
- KOMPONEN PENTING ASAM NUKLEAT

TURUNAN TRIOSA & HEPTOSA

SENYAWA “ANTARA” DALAM METAB. KH


STEREOISOMER
- SENYAWA YG PUNYA RUMUS BANGUN SAMA, TAPI
BEDA DLM KONFIGURASI KERUANGAN
ISOMER OPTIK
STEREOISOMER
ISOMER GEOMETRI (CIS & TRANS)
CONTOH : ASAM FUMARAT & ASAM MALAT
H – C – COOH H – C – COOH
HOOC – C – H H – C – COOH
ASAM FUMARAT (TRANS) ASAM MALAT (CIS)
ISOMER PADA KH ISOMER OPTIK
MONOSAKARIDA C- ASIMETRIS
C- YG MENGIKAT GGS BERLAINAN
TIAP IKATAN KOVALENNYA
DPT MEMBENTUK 2 SENYAWA BAYANGAN CERMIN
CONTOH : D – GLUKOSA & L- GLUKOSA

PASANGAN ENANSIOMER
SIFAT HAMPIR SAMA - TTK DIDIH , TTK BEKU,
DAYA LARUT
MONOSAKARIDA MEMUTAR BID. POLARISASI
- KE KANAN - SEARAH JARUM JAM / DEKTROROTASI (+)
- KE KIRI - LEVOROTASI (-)
• SEMUA MONO AKTIVITAS OPTIK
TAPI TDK SEMUA SENY. YANG PUNYA C - ASIMETRIS
AKTIVITAS OPTIK
• SENYAWA BISA PUNYA AKTIVITAS OPTIK WALAU TDK
PUNYA C-ASIMETRIS
- GLUKOSA (ALAM) DEKTROROTASI [α α]D20 = + 52,7o
- FRUKTOSA α]D20 = - 92,4o
LEVOROTASI [α
KE-2 GULA SERI D KONFIGURASINYA BERHUB DG
D-GLISERALDEHIDA & D-HIDROKSIASETON
YG MEMEGANG PERANAN DLM AKTIVITAS BIOLOGIS :
ALDOSA : D-GLISERIDA, D-RIBOSA, D-GLUKOSA,
D-MANOSA, D-GALAKTOSA

KETOSA : DIHIDROKSIASETON, D-RIBOLUSA DAN


D-FRUKTOSA

GULA SERI L JARANG DI ALAM , BBRP YG PENTING :


L-RAMNOSA, L-FUKOSA, DAN L-SORBOSA
ACUAN BAKU : GLISERIDA
1 BENTUK D & 1 BENTUK L
O O
C–H C–H
H – C – OH (kanan) HO – C – H
H2C – OH H2C – OH
D – Gliseraldehida L – Gliseraldehida
D & L DITENTUKAN ORIENTASI H & OH PADA C YANG
BERDEKATAN DG C TERMINAL ALKOHOL PRIMER
JIKA OH DI KANAN D ; OH DI KIRI L

C - ASIMETRIS PEMBENTUKAN ISOMER


- C YG TERIKAT PD 4 ATOM/GGS YANG BEDA

JMH ISOMER YANG MUNGKIN 2n n : Σ C-ASIMETRIS


CONTOH : GLUKOSA 4 C - ASIMETRIS
24 16 ISOMER
D-GLUKOSA , D-MANNOSA & D-GALAKTOSA TDK ADA
YANG ENANSIOMER, TAPI DIASTEREOMER : SEBAGIAN
GGS OH BERUPA ENANSIOMER SEDANGKAN OH YG
LAIN BUKAN ENANSIOMER.
SEPASANGAN DIASTEREOMER SUSUAN RUANG
BERLAINAN (GGS -OH) KEDUANYA SIFAT KIMIA &
FISIKA BERBEDA DAPAT DIPISAHKAN

Pasangan diastereomer
Bayangan cermin
(enansiomer)

Bukan enansiomer
Terminology describing the structure of sugar molecules.
JENIS-JENIS ISOMER MONOSAKARIDA
1. D & L
ISOMER D & L BAYANGAN CERMINNYA
DITENTUKAN :
ORIENTASI GUGUS H & OH DISEKELILING C YANG
BERDEKATAN DG. C ALKOHOL PRIMER
BILA : - OH DI KANAN D ; - OH DI KIRI L

O O
C–H C–H
H – C – OH HO – C – H
HO – C –H H – C – OH
H – C – OH HO – C – H
H – C – OH HO – C – H
H2C – OH H2C – OH

D - GLUKOSA L - GLUKOSA
STRUKTUR CINCIN :
ALDEHID HEMIASETAL
+ ALKOHOL
KETON HEMIKETAL
STRUKTUR CINCIN / LINGKARAN
D-GLUKOSA HASIL 2 BENTUK 1. α-D-GLUKOSA /
α-D-GLUKOPIRANOSA
2. β-D-GLUKOSA /
β-D-GLUKOPIRANOSA
FRUKTOSA HASIL 2 BENTUK α- D-FRUKTOSA /
α-D-FRUKTOFURANOSA
β- D-FRUKTOSA/
β-D-FRUKTOFURANOSA
Struktur Cincin Glukosa

D – Glukosa : A. rantai lurus ; B. α - D-glukosa ; C. α - D – glukosa bentuk kursi


CINCIN PIRANOSA BENTUK KURSI & KAPAL (HAWORTH)
BENTUK KURSI LEBIH STABIL BANYAK DI ALAM
Formation of ring structures by pentoses.
2. ANOMER α DAN β

STRUKTUR CINCIN
ALDOSA HEMI ASETAL
GAB. GGS ALDEHIDA & ALKOHOL
KETOSA HEMI KETAL

GLUKOSA KRISTAL : α -D - GLUKOPIRANOSA


LARUTAN STRUKTUR SIKLIK DIPERTAHANKAN, TAPI
ISOMER TERJADI SEKITAR POSISI 1, ATOM C – KARBONIL /
ANOMER CAMP.
α - GLUKOPIRANOSA (38%)
β - GLUKOPIRANOSA (62%)
SISA ISOMER α & β GLUKOFURANOSA

KESETIMBANGAN DIIKUTI ROTASI OPTIK


MUTAROTASI, SEBAB : CINCIN TERBUKA & TERTUTUP
KEMBALI DISERTAI PERUB POSISI H & OH PD C-1
Mutarotasi glukosa
3. EPIMER

ISOMER YG BERBEDA AKIBAT VARIASI KONFIGURASI


– OH & H PD C- 2, 3 , 4

BIOLOGIK EPIMER GLUKOSA YG PENTING


MANOSA EPIMERISASI C-2
GALAKTOSA EPIMERISASI C- 4
4. ISOMER ALDOSA & KETOSA
RUMUS MOLEKUL GLUKOSA = FRUKTOSA, TAPI RUMUS
BANGUN BEDA, FRUKTOSA - KETO C-2
GLUKOSA - ALDO C-1
MONO YG PENTING SECARA FISIOLOGIS :
- DERIVAT TRIOSA METAB. GLUKOSA (GLIKOLISIS)
- DERIVAT TRIOSA
TETROSA LINTASAN PENTOSA -
PENTOSA FOSFAT
SEDOHEPTULOSA
- GULA PENTOSA UNSUR PENTING PEMBENTUK
NUKLEOTIDA, ASAM NUKLEAT &
BANYAK KOENZIM
PENTOSA YG PENTING : ARABINOSA, XILOSA, RIBOSA,
2-DEOKSIRIBOSA (ALDOPENTOSA
& TDK DLM KEADAAN BEBAS DI ALAM)
ARABINOSA HIDROLISIS GUM ARABIK
XILOSA HIDROLISIS JERASMI / KAYU
- HEKSOSA GLUKOSA, GALAKTOSA, FRUKTOSA &
MANOSA
MONO YG LAIN :
D - RIBOSA & DIOKSIRIBOSA
BERSTRUKTUR FURAN, DLM AIR
BENTUK ISOMER α & β

DLM ASAM NUKLEAT


GULA DEOKSI KOMPONEN DINDING SEL
L-RAMNOSA & L-FUKOSA
DLM METAB KH SELAMA FOTOSINTESIS :
* D – ERITROSA * D – RIBOLUSA
* D – XILULOSA * D – SEDOHEPTULOSA

GULA AMINA : (KOMP. UTAMA POLI STRUKTURAL)


* D – GLUKOSAMIN - PD KITIN INSEKTA
(2 – AMINA - β - D – GLUKOPIRANOSA)
* D – GALAKTOSAMIN - KOMP. UTAMA TULANG RAWAN
(2 – AMINA - β - D – GALAKTOPIRANOSA)
Contoh-2 ketosa yang memiliki makna fisiologis penting
SIFAT-SIFAT MONOSAKARIDA :
1. REAKSI DG ASAM & BASA
A. REAKSI DG BASA
ENOLISASI
GLUKOSA + BASA ENCER FRUKTOSA +
MANOSA + GLUKOSA
PERUBAHAN ALDOSA KETOSA : TRANSFORMASI
BRUYN – ALBERDA VAN EKENSTEIN
Aldose-ketose interconversion via an enediol intermediate.
TRANSFORMASI BRUYN-ALBERDA VAN EKENSTEIN

TDK DLM BASA PEKAT, SEBAB : MONOSAKARIDA


MUDAH TEROKSIDASI
TERDEGRADASI
BERPOLIMERISASI
B. REAKSI DG ASAM
- GLUKOSA + ASAM ENCER SANGAT STABIL
(HEKSOSA)
+ ASAM KUAT dehidrasi HIDROKSI METIL-
FURFURAL
- PENTOSA + ASAM KUAT FURFURAL

CONTOH :
- GLUKOSA + ASAM SULFAT HIDROKSI METIL-
FURFURAL
- PENTOSA + ASAM SULFAT FURFURAL
ALDOSAHEKSOSA HIDROKSIMETIL FURFURAL

PENTOSA FURFURAL

REAKSI PEMBENTUKAN FURFURAL


2. GULA PEREDUKSI
GULA BUKAN PEREDUKSI
KH
GULA PEREDUKSI ADANYA GGS
ALDEHIDA & KETON BEBAS
MEREDUKSI ION-2 LOGAM
Cu & Ag DALAM LAR. BASA
LAR. BENEDICT (Cu SULFAT + NaOH + Na-SITRAT)
GLUKOSA + LAR BENEDICT CuOH Cu2O
Kuning / Merah bata
GULA PEREDUKASI TEROKSIDASI, BERFRAGMENTASI
& BERPOLIMERISASI DLM LAR BENEDICT
LAR GULA + FEHLING
GGS ALDEHID MUDAH TEROKSIDASI ASAM KARBOKSILAT
(ALDOHEKSOSA)
ALDOHEKSOSA + ZAT PENGOKSID / ENZIM
pH netral

ASAM KARBOKSILAT

1. ALDOHEKSOSA + ZAT PENGOKSID ASAM ALDONAT


BILA HANYA GGS ALDEHIDA TEROKSIDASI
GLUKOSA + ZAT PENGOKSID GLUKONAT

2. + PENGOKSID KUAT (HNO3) AS. ALDARAT


BILA GGS ALDEHID & ALKOHOL PRIMER TEROKSIDASI
GLUKOSA + PENGOKSID KUAT (HNO3) GLUKARAT

3. + PENGOKSID URONAT
BILA HANYA GGS ALKOHOL PRIMER YG TEROKSIDASI
GLUKOSA + PENGOKSID GLUKORONAT
VIT C : ASAM ASKORBAT - ASAM GULA YG SANGAT
PENTING
- STRUKTUR LAKTON DARI ASAM HEKSONAT
- BANYAK PD. BUAH2-AN
- STRUKTUR ENEDIOL PD ATON KE-2 & KE-3
- SIFAT SANGAT TDK STABIL
MUDAH TEROKSIDASI ASAM DEHIDROASKORBAT

ASAM ASKORBAT ASAM L-DEHIDROASKORBAT


REDUKSI
GGS ALDEHID / KETON GULA ALKOHOL
KIMIA / ENZIM

D – GLUKOSA D – SORBITOL
D –MANOSA D – MANITOL
LARUT DLM AIR &
RASA MANIS
GLISEROL SANGAT BANYAK , SEBAGAI KOMPONEN
LIPIDA
INOSITOL KOMPONEN LIPID FOSFATIDIL INOSITOL
ASAM FITAT ASAM HEKSAFOSFOR INOSITOL
GARAM Ca & Mg FITAT FITIN BANYAK DLM
MATERI EKSTRA SEL JAR TUMB TINGKAT TINGGI
3. PEMBENTUKAN GLIKOSIDA
MONOSAKARIDA GLIKOSIDA & ASETAL
(salah satu sifat penting)
D – GLUKOSA + METANOL + HCl
α - METIL D – GLUKOSA
β - METIL D – GLUKOSA
DIASTEREOMER DLM ASAM LABIL
DLM BASA STABIL
GGS ALDEHID GGS ASETAL (SIFAT
PEREDUKSI & MUTARITASI HILANG)
+ METIL IODIDA/ DIMETIL SULFAT (METILASI KUAT)
PENTA O – METIL α -D – GLUKOSA + H+ 100
HIDROLISIS

2,3,4,6 TETRA O – METIL –D-GLUKOSA


PENENTUAN STRUKTUR CINCIN
GULA PEMBENTUKNYA
GLIKOSIDA BANYAK TERDAPAT DI ALAM , PD TUMBUHAN
REAKSI :

+ CH3OH HCl +
Bila :
GGS HIDROKSIL (GULA) BEREAKSI DG GGS HIDROKSIL
GGS HEMIASETAL / HEMIKETAL (GULA LAIN)
GLIKOSIDA (DISAKARIDA)
IKATANNYA IKATAN GLIKOSIDA
POLISAKARIDA BANYAK MONOSAKARIDA DG
IKATAN GLIKOSIDA
4. PEMBENTUKAN ESTER
GLUKOSA + ASAM ASETAT- asetilasi O – ASETIL -
ANHIDRIDA BERLEB. α - D –GLUKOSA
(MONO/ POLI)
GGS ASETIL (IKATAN ESTER) Hidrolisis
OH-/ H+

SIFAT INI U/ PENENTUAN STRUKTUR KH


- ESTER FOSFAT ( PENTING DLM METAB.)

KH + ATP enzim ASAM α- D–FRUKTO 1,6 DI – P


- GULA AMINO
CONTOH : β-D-GLUKOSAMIN & β-D-GALAKTOSAMIN
GGS AMINO PADA POSISI C-2 (DLM KITIN)
GLUKOSAMIN PEMBENTUK ASAM HIALURONAT
GALAKTOSAMIN PEMBENTUK KODROITIN
ANTIBIOTIK (ERITROMISIN) GULA AMINO
(AKTIVITAS AKTIBIOTIK)
5. FENILOSAZON DAN OSAZON
H+
MONO + FENIL HIDRAZIN (AS) 100 C OSAZON
- TDK LRT DLM AIR
- MUDAH MENGKRISTAL

GLUKOSA
FRUKTOSA FENILOSAZON SAMA OSAZON
MANOSA BERWARNA &
KRISTAL KHAS

MENENTUKAN JENIS KH

Sebab : posisi ggs OH & H


pd C -3, 4, 5 sama
REAKSI PEMBENTUKAN FENILOSAZON & OSAZON
OLIGOSAKARIDA

DISAKARIDA
SUKROSA BANYAK DI ALAM
LAKTOSA
α - amilase
MALTOSA PATI

MALTOSA
- HASIL HIDROLISIS PATI OLEH ENZIM β-AMILASE
- IKATAN ANTARA 2-GLUKOSA α (1,4)-GLIKOSIDA,
SEBAB
C-HEMIASETAL YG MENGIKAT KE-2 GLUKOSA
KONFIGURASI α
ADANYA IKATAN DALAM DISAKARIDA ANTARA C-1
(GLUKOSA-1) DAN C-4 (GLUKOSA 2) DIBUKTIKAN DG
METILASI SEMUA GGS OH BEBAS, KMD OH IKATAN
GLIKOSIDANYA
SELOBIOSA : - 2 UNIT GLUKOSA
- MEMBENTUK SELULOSA
- IKATAN β - (1,4) GLIKOSIDA
- GULA PEREDUKSI
SELOBIOSA + METIL-SULFAT OKTA-METIL -
SELOBIOSA
H+
2,3,4,6 –TETRAMETIL GLUKOSA
+
2,3,6 –TRIMETIL GLUKOSA
GENTIBIOSA : 2 UNIT GLUKOSA
IKATAN β - (1,6) GLIKOSIDA
ISOMALTOSA : - HASIL HIDROLISIS POLISAKARIDA
TERTENTU
- HAMPIR SAMA DG MALTOSA, HANYA
IKATAN α- (1,6)-GLIKOSIDA
Trehalosa : - terdiri dari 2 unit glukosa
- terdapat dlm hemolimfa bbrp insekta
LAKTOSA
- GULA SUSU
- hidrolisis D – GALAKTOSA + D - GLUKOSA
- IKATAN α (1,4) GLIKOSIDA
- DISAKARIDA PEREDUKSI

RUMUS :
SUKROSA :
- GULA TEBU
D – GLUKOSA + D – FRUKTOSA
- BANYAK DLM TANAMAN
- BUKAN GULA PEREDUKSI (TDK PUNYA C – HEMI-
ASETAL & HEMIKETAL) SALING BERIKATAN
- TDK DPT MUTAROTASI
- TDK BEREAKSI DG. FENIL HIDRASIN
- HIDROLISIS INVERSI , PERUB. ROTASI OPTIK
KANAN KIRI
GULA INVERT
Disakarida

Nonreduksi Reduksi
(glikosilglikosida) (glikosilaldosa /
glikosilketosa)

Ikatan
C1-C1 C1-C2 C1-C4 C1-C6
glikosidik glikosidik glikosidik glikosidik
Trehalosa Sukrosa Laktosa Gentiobiosa
Maltosa Melibiosa
Celobiosa Isomaltosa
Indeks Kemanisan dari bbrp Gula & pemanis nonkalori
--------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Gula / pemanis Angka Kemanisan
--------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

Gula : Laktosa 0,16


Raffinosa 0,20
D-galaktosa 0,32
Maltosa 0,32
D-xilosa 0,40
Glikol 0,50
D-glukosa 0,74
Sukrosa 1,00
Gula invert 1,23
D-fruktosa 1,73
Pemanis : Na-sukaril 30
Aspartam 180
K-acesulfam 200
Ekstrak Stevia 300
Sakarin 400
Neohespiridin dihidrokalkon 1000
Monelin 2000
Struktur bbrp oligosakarida yg penting
Bbrp antibodi oligosakarida/
yg mengadung oligosakarida)
POLISAKARIDA SIMPANAN
PATI/ AMYLUM : POLI SIMPANAN TUMB. TINGGI
HOMOPOLIMER GLUKOSA GLUKAN
SUMBER KH PALING PENTING ( MAKANAN)
TDK LRT DLM AIR, t KOLOID KENTAL
TERDIRI : AMILOSA & AMILOPEKTIN

AMILOSA :
- POLI LINIER DARI GLUKOSA
- IKATAN α (1,4) GLIKOSIDA
- BM BERVARIASI - 150.000
- + IOD BIRU

AMILOSA α - amilase GLUKOSA + AMILOSA


Saluran pencernaan , air liur & cairan pancreas
β - amilase
AMILOSA MALTOSA
TUMBUHAN
POLISAKARIDA
+
POLI + H / ENZIM MONO / TURUNAN MONO

STRUKTURAL
POLI
SIMPANAN

PATI - TUMB.
GLIKOGEN - HEWAN
DISIMPAN DLM BENTUK GRANULA BESAR DI
SITOPLASMA SEL
AMILOPEKTIN :
- POLI BANYAK CABANG
- TERDIRI UNIT-2 GLUKOSA RANTAI LURUS
(± 30 UNIT ) IKATAN α (1,4)- GLIKOSIDA
- BM BERVARIASI - 150.000
- IKATAN CABANG α (1,6) – GLIKOSIDA
- + IOD JINGGA – MERAH
hidrolisis
AMILOPEKTIN + α , β - AMILASE
IKATAN α (1,6) –GLIKOSIDA TDK DPT PUTUS

α (1,6) –GLIKOSIDA

α, β -amilase + α (1,6) –glikosidase GLUKOSA +


hidrolisis sempurna MALTOSA
A

STRUKTUR PATI / AMILUM


A. AMILOSA (STRUKTUR KUMPARAN HELIKS)
B. AMILOPEKTIN (TITIK PERCABANGAN 1 – 6 )
amilosa

Suspensi amilosa dalam AIR dpt


mengubah konformasi helix
+

Reaksi fosforilasi pada pati α-D-glukosa – 1-P


GLIKOGEN
- POLI SIMPANAN JAR. HEWAN & MANUSIA
- STRUKTUR SERUPA AMILOPEKTIN, TAPI CABANG
LEBIH BANYAK
α (1,4) –GLIKOSIDA α & β -AMILASE
α (1,6) –GLIKOSIDA α (1,6) GLIKOSIDASE
- BANYAK DLM HATI & URAT DAGING

FRUKTAN / LEVAN
- HOMOPOLIMER D- FRUKTOSA DG IKATAN
β (2,6) - FRUKTOSIDA
- PD. TUMBUHAN

INULIN
- KH SIMPANAN PD DHALIA
- POLIMER D- FRUKTOSA β (2,1) FRUKTOSIDA
A
B

MOLEKUL GLIKOGEN
A. STRUKTUR UMUM
B. PEMBESARAN STRUKTUR PD TITIK PERCABANGAN
DEKSTRAN
- POLI BERANTAI BANYAK IKATAN RANTAI UTAMA
α (1,6) – GLIKOSIDA
- PD. JAMUR & BAKTERI
POLISAKARISA STRUKTUR
SELULOSA :
- PALING BANYAK PD TUMB. DINDING SEL
U/ MENJAGA STRUKTUR SEL
- RANTAI LURUS - HOMOPOLISAKARIDA DARI
D – GLUKOPIRANOSA DG IKATAN β (1,4)-GLIKOSIDA
- DLM TUBUH MANUSIA TDK DPT DICERNA, SEBAB TDK
ADA ENZIM YANG DPT MENGURAIKAN
- KAYU TERUTAMA SELLULOSA & POLIMER LAIN
(LIGNIN)
- IKATAN β-(1,4)-GLIKOSIDA DPT DIHIDROLISIS :
+ asam kuat
GLUKOSA + SELOBIOSA
H2O
glikosidase
(SAL. PENCERNAAN HEWAN & MAN )
selobiose
(ULAR)
bakteri rumen
GLUKOSA (SAPI / RUMINANSIA LAIN)
Amilosa α-1,4 glikosidik

Sellulosa β-1,4 glikosidik


Struktur Selulosa
Struktur Selulosa dg ikatan H
HEMISELULOSA (Tumbuhan)
- HOMOPOLIMER D – XILOSA DG. IKT. β (1,4)-
GLIKOSIDA
- BUKAN TURUNAN SELULOSA

PEKTIN (Tumbuhan)
- POLIMER, TERDIRI DARI : ARABINOSA, GALAKTOSA
& ASAM GLUKORONAT
ASAM PEKTAT
- HOMOPOLIMER METIL ESTER AS. D – GALAKTURONAT

GUM ARABIK
- MENGANDUNG RESIDU D – GALAKTOSA &
ASAM GLUKORONAT
KITIN (INVERTEBRATA)
- HOMOPOLIMER N-ASETIL D – GLUKOSAMIN DG
IKATAN β (1,4) GLIKOSIDAT
- BAHAN STRUKTUR UTAMA EKSESKELETON,
KRUSTASEA & INSEKTA
AGAR
- MENGANDUNG D & L – GALAKTOSA
- BERPERAN DALAM STRUKTUR DINDING SEL
DINDING SEL TUMB. ( POHON KAYU)
- TERDPT FIBRIL-2 SELULOSA YG MENGELILINGI SEL DG
BENTUK BERATURAN & DIPERKUAT MATRIK DARI
HEMISELULOSA, PEKTIN & PROTEIN (EKSTENSIN)
DINDING SEL BAKTERI SEKARANG MENARIK
HEWAN PERHATIAN

SEL HEWAN TDK PUNYA DINDING SEL SEMPURNA,


TAPI PUNYA LAPIS SEL (MANTEL SEL)
MANTEL SEL :
- FUNGSI PENTING DLM HUB. DG SEL TETANGGANYA
DAPAT DILIHAT DG MIKROSKOP ELEKTRON
- TERDIRI DARI : GLIKOLIPIDA, GLIKOPROTEIN, &
ASAM MUKOPOLISAKARIDA

SENYAWA BM >>> SAMPAI 5 X 106


BERSIFAT GELATIN
CONTOH : ASAM HIALURONAT
Organization of plant cell walls.
GLIKOSAMINGLIKAN (MUKOPOLISAKARIDA)
TERDIRI : RANTAI KH KOMPLEKS DG CIRI
GULA AMINO & ASAM2 URUNATNYA
CONTOH : ASAM HIALURONAT, KONDROITIN SULFAT &
HEPARIN
ASAM HIALURONAT
- HETEROPOLISAKARIDA, TERDIRI :
- D - GLUKORONAT
- N-ASETIL D – GLUKOSAMIN
DG. IKATAN β (1,3) GLIKOSIDA DISAKARIDA
DISAKARIDA
DISAKARIDA YG SAMA
β (1,4) GLIKOSIDA DST.
- TERJADI PD. CAIRAN MATA & TALI JANIN
- LARUT DLM AIR LAR. BERVISKOSITAS

HEPARIN U/ ANTIKOAGULAN DARAH


KONDROITIN (ASAM MUKOPOLISAKARIDA)
- STRUKTUR = ASAM HIALURONAT, TERDIRI :
- D – GLUKORONAT
- N-ASETIL D – GALAKTOSAMIN
- ESTER SULFAT PD. C- 4 & C- 6 AMINA KONDROITIN
STRUKT UTAMA TULANG RAWAN & URAT

Kondoitin-4-sulfat
Kondoitin-6-sulfat
DINDING BAKTERI
TERIDIRI :
KOMPLEK POLIMER POLISAKAKARIDA + ASAM
AMINO PROTEIN

PEPTIDOGLIKAN -BUKAN GLIKOPROTEIN

UNIT YG BERULANG : DISAKARIDA, TERDIRI


IKATAN N-ASETIL-D-GLUKOSAMIN (NAG)
(1-4) GLIKOSIDA N-ASETILMURAMAT (NAMA)

N-ASETIL GLUKOSAMIN OH pd. C-3


bergabung dg
O asam laktat dg ikatan eter
ggs C – asam laktat berikatan dg tetrapeptida
(L-ala, D-glu, L-lys, & D-ala)
Asam laktat
GLIKOPROTEIN
- PROTEIN YG MENGAND KH TERIKAT SECARA KOVALEN
MONO OLIGO ( C PENDEK)
- KH + 1 – 30% LEBIH
1 / LEBIH GOLONGAN KH
RANTAI SAMPING - OLIGO LINIER / BERCAB.
- PROTEIN PD PERMUKAAN SEBALAH LUAR SEL HWN.
- PROTEIN YG DISEKRESI MENUJU KE LUAR SEL
( PROTEIN PLASMA DARAH)

GLIKOPROTEIN EKSTRA SELULAR


- PROTEIN ANTIBEKU PD DARAH IKAN KUTUB
- POLIPEPTIDA :
UNIT-2NYA TERDIRI TRIPEPTIDA (Ala, Ala, Thr) 50 X
PD Thr MELEKAT DISAKARIDA
(D-GALAKTOSIL –N– ASETIL –D– GALAKTOSAMIN)
PROTEIN ANTI BEKU : MENURUNKAN TTK BEKU AIR
MENGHAMBAT PEMBEKUAN KRISTAL ES
IKATAN GLIKOPROTEIN
KARBOHIDRAT DLM GLIKOPROTEIN

HEKSOSA : MANOSA , GALAKTOSA


ASETIL HEKSOSAMIN : N-ASETIL GLUKOSAMIN (GlcNAc)
N-ASETIL GALAKTOSAMIN (GalNAc)
PENTOSA : ARABONISA , XILOSA
METIL PEPTIDA : L-FUKOSA
ASAM SIALAT : DERIVAT N-ASETIL ASAM
NEURAMINAT
misal : ASAM N-ASETIL NEURAMINAT
ASAM SIALAT UTAMA

ASAM SIALAT : - derivat N / O –asil dari asam neuraminat


ASAN NEUROMINAT : gula – 9 C yg berasal dr asam
manosamin
(epimer glukosamin) & piruvat
- unsur pembentuk glikoprotein & gangliosida
(glikolipid)
A
B

A. β - L – Fukosa B. Asam N-asetilneuraminat


(6-deoksi- β - L-galaktosa) suatu asam sialat
N-acetyl-D-neuraminic acid (NeuNac) , a sialic acid

Anda mungkin juga menyukai