Anda di halaman 1dari 10

11/16/2020

MANAJEMEN
EFEK SAMPING OBAT
KEMOTERAPI
Pengabdian Masyarakat
Fakultas Farmasi Universitas Airlangga
16 November 2020

GARIS BESAR PRESENTASI


01 04
KANKER DAN TERAPI KANKER EFEK SAMPING KEMOTERAPI
Definisi, Jenis, waktu dan tingat
pentingnya patuh pada terapi keparahan
02 05
EFEK PEMBERIAN PENANGANAN EFEK
TERAPI KANKER SAMPING DENGAN OBAT
Tujuan terapi dan efek lain yang Nama obat dan manfaat
mungkin timbul
03 06
KEMOTERAPI PENANGANAN EFEK SAMPING
Definisi, macam dan cara SELAIN DENGAN OBAT
pemberian Pola hidup, pola makan kaitan
dengan keluhan

Pengmas FFUA 2020 01

1
11/16/2020

apt. Dinda Monika Nusantara Ratri, S.Farm., M.Farm.Klin.


Dosen Fakultas Farmasi Universitas Airlangga
Apoteker Farmasi Klinik Rumah Sakit Universitas Airlangga

3
Pengmas FFUA 2020 02

01 Kanker
KANKER DAN TERAPI KANKER

Definisi Penyakit yang disebabkan oleh pertumbuhan sel


yang tidak terkontrol → menyerang jaringan
Sel Kanker terdekat → menyebar ke berbagai bagian tubuh
Terapi kanker, dapat terdiri dari: operasi/pembedahan, kemoterapi,
radioterapi, pergantian/transplantasi sumsum tulang, immunoterapi,
terapi hormon, ablasi, dll
Patuh dan percaya terhadap terapi →
sel kanker hilang/ berkurang →
bertahan lebih lama (NCI, 2020; Mayo Clinic Staff, 2020;
Pengmas FFUA 2020 03 Ricci-Cabello, 2020)

2
11/16/2020

EFEK PEMBERIAN
TUJUAN TERAPI
● Mencapai kesembuhan TERAPI KANKER
● Mengecilkan bahkan menghilangkan sel EFEK LAIN YANG
kanker MUNGKIN TIMBUL
● Memperlambat perkembangan sel kanker
● Merusak sel normal
● Menurunkan kejadian penyebaran sel kanker
● Mengalami efek
ke tempat lain
samping obat
● Menurunkan kejadian sel kanker muncul
● Perubahan emosi,
kembali
hubungan sosial dan
● Mengurangi bahkan menghilangkan gejala
fisik
penyakit kanker, seperti: nyeri, kesulitan untuk
● Perubahan aktifitas
bernafas, dll
sehari-hari
● Memperpanjang kesempatan berkumpul lebih
● Perubahan ekonomi
lama dengan keluarga
● Memperpanjang kesempatan untuk mencintai
Tuhan YME (Mosher CE, 2012; Shahidi J, 2014;
Cancer Counsil NSW, 2019;
Pengmas FFUA 2020 Mayo Clinic Staff, 2020)
04

ANDA TIDAK AKAN PERNAH


MENGETAHUI, SEBERAPA KUAT ANDA
SEBENARNYA
SAMPAI KUAT ADALAH SATU-SATUNYA
PILIHAN YANG ANDA MILIKI
-happy lives 360 -

Pengmas FFUA 2020 05

3
11/16/2020

Definisi Terapi yang digunakan untuk menghentikan


pertumbuhan sel kanker → membunuh atau
Kemoterapi menghampat pembelahan sel
Agen pengalkilasi (platinum, nitrogen Carboplatin, Cisplatin, Cyclophosphamid, Dacarbazin,
mustard, triazine, nitrosurea) Ifosfamid, Oxaliplatin
Antimetabolit (pyrimidine, adenosine, Capecitabine, Cytarabine, Fluorouracil, Gemcitabine,
purine, folat analog) Methotrexat, Premetexed
Anntimicrotubule (taxane dan vinca Docetaxel, Paclitaxel, Vinblastin, vincristine, vinorelbine
alkaloid)
Topoisomerase inhibitor Irinotecan, Daunorubicin, Doxorubicin, Epirubicin, Etoposide

Anti kanker lain Asparaginase, Bleomycin, Dactinomycin, Mitomycin

Terapi hormonal (antiestrogen, Tamoxifen, Anastrozol, Letrozol


aromatase inhibitor, dll)
Targeted therapy Bevacizumab, Cetuximab, Rituximab, Trastuzumab

Pengmas FFUA 2020 06 (BCCA, 2020; NIH, 2020)


KEMOTERAPI
CARA PEMBERIAN

INFUS ORAL
Carboplatin,Cisplatin, Xeloda, binecap, arimidex,
Cyclophosphamid,Doxorubi femara, tamofen, nexafar,
cin, Epirubicin, Fluorouracil, dll (capecitabine,
Paclitaxel, Vincristin, anastrozol, letrozol,
Trastuzumab, Bevacizumab tamoxifen, sorafenib, dll)

KOMBINASI INJEKSI
Pemberian bersama Fluorouracil, Doxorubicin,
dua hingga tiga jenis Bleomycin, dll
cara pemberian obat

Pengmas FFUA 2020 07 (Micromedex; NIH, 2020)

4
11/16/2020

EFEK SAMPING KEMOTERAPI


Efek samping obat adalah efek yang
tidak diinginkan dari sifat obat, dan
terjadi pada dosis lazim
Dimungkinkan terjadi, dapat diprediksi,
dan kebanyakan dapat diatasi

Dapat dirasakan pada beberapa bagian tubuh,


misalnya: pencernaan, darah, kulit, jantung, dll.
Efek samping bisa dirasakan pada waktu:
● segera (<24 jam),
● tertunda (>24 jam dan berlangsung beberapa kali
,sampai terapi dihentikan),
● terlambat (beberapa minggu setelah pemberian,
dapat berlangsung sangat lama),

9
(WHO, 2003;
Pengmas FFUA 2020 08 US Department of Health and Human Services, 2017)

DERAJAT EFEK
SAMPING KEMOTERAPI
Derajat ringan → tidak ada gejala - gejala ringan → tidak
membutuhkan terapi

Derajat sedang → membutuhkan bantuan saat melakukan kegiatan


seperti: berbelanja, memasak, mengatur keuangan → membutuhkan
sedikit terapi

Derajat berat → membutuhkan bantuan saat melakukan kegiatan


seperti: mandi dan menggunakan wc, menggunakan dan melepas
pakaian, makan, mengkonsumsi obat → bantuan medis, masuk rumah
sakit

Derajat sangat berat → mengancam jiwa hingga kematian → perlu


penanganan medis segera

Pengmas FFUA 2020 09 (US Department of Health and Human Services, 2017)

5
11/16/2020

Semangat merubah pengobatan


lama menjadi baru: semangat akan
menghilangkan rasa lelah.

Semangat adalah ramuan yang


membuat semua hal menjadi terasa
baru: bagaimana bisa terasa letih,
saat semangat hadir?

Janganlah berkeluh kesah karena


lelah: semangat, semangat dan
teruslah bersemangat!

Pengmas FFUA 2020


-Rumi- 10

OBAT KEMOTERAPI DAN EFEK SAMPING


YANG MUNGKIN TERJADI

Kulit
Rambut rontok Cyclophosphamid, Ifosfamid, Vincristin,
Methotrexat, Paclitaxel
Ekstravasasi, Kerusakan Dactinomycin, Doxorubicin, Paclitaxel, Vinca
jaringan alkaloid
Saluran cerna
Mual muntah Carmustin, cisplatin, cyclophosphamid, dacarbazin,
cytarabin
Stomatitis Capecitabin, 5-FU, metotrexat, mercaptopurin
Diare Irinotecan, 5-FU (Fluorouracil), docetaxel
Konstipasi Vincristine, Oxaliplatin
Nafsu makan berkurang Irinotecan, doxorubicin, cyclophosphamid

Pengmas FFUA 2020 11 (US Department of Health and Human Services, 2017)

6
11/16/2020

OBAT KEMOTERAPI DAN EFEK SAMPING YANG


MUNGKIN TERJADI
Penurunan komponen Carboplatin, Cisplatin, Cyclophosphamid, Cytarabine,
darah Dacarbazin, Daunorubicin, Doxorubicin, Ifosfamid, 5-
FU,Gemcitabine Oxaliplatin
Neuropati Oxaliplatin, Paclitaxel, Cytarabine, 5-FU
Ginjal Cisplatin, Ifosfamid, Metotrexat
Pendarahan pada sal. Cyclophosphamid, Ifosfamid
Kencing
Liver/ hati Cytarabine, Gemcitabine, Methotrexat
Jantung Daunorubicin, Doxorubicin, Epirubicin, Transtuzumab,
Bevacizumab
Paru-paru Bleomycin
Gangguan kesuburan Carboplatin, Cisplatin, Cyclophosphamid, Dacarbazin,
Ifosfamid, Oxaliplatin
Alergi Carboplaatin, cisplatin, etoposide, rituximab
Pengmas FFUA 2020 12 (US Department of Health and Human Services, 2017)

PENANGANAN EFEK SAMPING DENGAN OBAT

KELUHAN PENANGANAN
Demam, pusing Parasetamol
Diare Lodia, imodium, loperamid, codein
Ekstravasasi DMSO, Hydrocorticon,Hyaluronat, hyaluset

Kekurangan darah Transfusi darah, suntik erithropoietin, infus trombosit/


TC, leucogen
Kesulitan untuk Oksigen, dexametason (sesak)
bernafas
Kesulitan buang air Dulcolax (bisacodyl), laxadine (phenolphtalene),
besar lactulac (lactulose) (pencahar)
Lelah Suplemen penambah darah, dexametason

Pengmas FFUA 2020 13 (BCCA)

7
11/16/2020

PENANGANAN EFEK SAMPING DENGAN OBAT

KELUHAN PENANGANAN
Mual muntah Ondansentron, dexametason, metoclopramid
Nafsu Makan Metoclopramid, ondansentron (obat mual),
Berkurang dexametason (penambah nafsu makan)
Neutropenia Leucogen, kadang mebutuhkan antibiotik
Nyeri Morfin, Kodein, Fentanil, Parasetamol

Nyeri Neuropati Vitamin Neurotropik, Gabapentin, Amitryptiline,


Dexametason

Tidak bisa tidur Anti nyeri (jika ada nyeri), obat penenang (resep dokter)

Pengmas FFUA 2020 14 (BCCA)

KELUHAN PENANGANAN

Konsumsi pisang, nasi, apple, roti, minum minimal 10 gelas, kurangi


Diare
makanan pedas, gorengan

Rambut Rontok Shampo bayi, sisir lembut, menggunakan penutup kepala

Kekurangan
Hati ayam, hati sapi, kerang, kedelai rebus, bayam, kacang merah
darah

Makan makanan kecil lebih sering, makan minum secara perlahan,


Kembung tidak merokok , bergerak setelah makan, kurangi kubis, bawang,
timun, brokoli, daging berlemak, susu

Kesulitan Minum minimal 8 gelas, sayur dan buah, coba untuk buang air besar
buang air besar 60 menit setelah makan, hindari kopi dan dan alkohol, bergerak aktif

Menulis, yoga, meditasi, mendengarkan musik, membaca,


Lelah
bersosialisasi, pijat

PENANGANAN EFEK SAMPING


Pengmas FFUA 2020 15 DENGAN SELAIN OBAT
(BCCA)

8
11/16/2020

KELUHAN PENANGANAN

Makan dalam jumlah pelan, cara minum diseruput, hindari


Mual muntah
banyak minum saat makan, tidak berbaring setelah makan

Tidak minum ½ jam sebelum makan, duduk dengan posisi tegak


Nafsu Makan
setelah makan, telur, jus, alpukat, hindari makanan pedas, berbau
Berkurang
tajam, dan kopi

Nyeri Rileks, pijat, meditasi, nafas dalam

Neuropati Latihan ringan, kompres dingin atau panas

Mencurahkan isi hati dengan seseorang, meningkatkan kualitas


Perubahan emosi
hubungan keluarga

Minum min 8 gelas, jus tdk asam, kaldu, hindari keripik, hindari
Sariawan makanan pedas dan panas, hindari rokok, gunakan sikat gigi
ukuran kecil dan ekstra lembut, kumur air garam
PENANGANAN EFEK SAMPING
DENGAN SELAIN OBAT
Pengmas FFUA 2020 16 (BCCA)

TIPS – TIPS JIKA MENGALAMI


EFEK SAMPING KEMOTERAPI
• Selalu menjaga asupan nutrisi terpenuhi  kondisi tetap fit
• Istirahat yang cukup
• Perbanyak waktu sharing dan berbincang dengan kerabat
• Tetap aktif dan bersemangat
• Rileks , berpikir positif, bergembira, dan banyaklah tersenyum
• Bersyukur dengan apa yang dimiliki
• Berdoa dan beribadah kepada Tuhan YME
• Bicarakan keluhan yang dirasakan pada tenaga kesehatan Dokter, Perawat
dan Apoteker
• Rutin memeriksan diri dan menjalani terapi

Pengmas FFUA 2020 17 (BCCA)

9
11/16/2020

Terima Kasih
Tidak peduli seberapa besar badai menimpa
anda, yang perlu kamu tahu adalah
Tuhan selalu mencintaimu.
Tuhan tidak akan pernah meninggalkan anda

-Franklin Graham-

10

Anda mungkin juga menyukai