Anda di halaman 1dari 2

Nama: Syifa Say Putri

Kelas: X IPA 5 / 32

KLASIFIKASI MAKLHUK HIDUP

Jawablah pertanyaan berikut ini dengan jawaban yang tepat !

1. Jelaskan pengertian istilah berikut.


a. Klasifikasi
b. Takson
c. Kunci determinasi
d. Sistem filogenetik
e. Sistem binomial nomenklatur

2. Sebutkan urutan tingkatan takson untuk tumbuhan dari tingkat tertinggi sampai terendah !

3. Sebutkan urutan tingkatan takson untuk hewan dari tingkat tertinggi sampai terendah !

4. Bagaimanakah aturan pemberian nama ilmiah menurut sistem tata nama ganda ! Dan
berikah contohnya.

5. Sebutkan kelompok makhluk hidup menurut sistem klasifikasi 5 kingdom !

Jawaban.

1. Pengertian istilah tersebut yaitu:


a) Istilah ini menunjuk kepada sebuah metode untuk menyusun data secara sistematis atau
menurut beberapa aturan atau kaidah yang telah ditetapkan.
b) Takson adalah sekelompok dari satu atau lebih populasi suatu organisme atau organisme
yang dilihat oleh ahli taksonomi untuk membentuk satu unit.
c) Kunci determinasi merupakan kunci yang berguna untuk mengidentifikasikan makhluk hidup
berdasarkan keterangan mengenai ciri-cirinya.
d) Sistem klasifikasi filogenetik, menggunakan urutan klasifikasi yang menunjukkan urutan
filogeninya. Suatu takson anggota-anggotanya saling berkerabat erat satu sama lain sebab
berasal dari satu nenek moyang yang sama melalui suatu proses evolusi.
e) Sistem Binomial nomenklatur adalah sistem penamaan baku bagi semua organisme (
makhluk hidup) yang terdiri dari dua kata dari sistem taksonomi dengan mengambil nama
genus/marga dan nama spesies

2. Kingdom > Diviso > Kelas > Order (ordo) > Family (famili) > Genus > Spesies.

3. Kingdom (plantae) > Filum > Kelas > Ordo > Famili > Genus > Spesies.
4. Sistem Tata Nama Ganda (Binomial Nomenclature) oleh Carolus Linnaeus
➢ Terdiri dari 2 kata :
Kata pertama menunjukkan genus – Kata kedua menunjukkan spesies
➢ Menggunakan bahasa latin dengan huruf awal kata pertama merupakan huruf besar, tetapi
huruf awal kata kedua merupakan huruf kecil
➢ Cara penulisan :
-Dicetak miring
-Digaris bawahi tetapi dipisah per kata
Contoh :
-Jagung => Zea mays
-Kentang => Solanum tuberosum
-Bunga mawar => Rosa sinesis

5. Makhluk hidup 5 kingdom yang sering digunakan merupakan cara pengelompokan yang
dikemukakan oleh Robert H. Whittaker pada tahun 1969. Dia membagi makhluk hidup menjadi 5
kelompok besar yaitu monera, protista, jamur, tumbuhan, dan hewan.

Anda mungkin juga menyukai