Anda di halaman 1dari 4

Cervical Plexus

- Terdiri dari kumpulan cabang sensorik dan motoric, berasal dari nervus spinal
C1 – C4
- Terdiri dari serangkaian hubungan anastomosis, yang terletak dibelakang
muskulus sternocleidomastoideus, yang sangat erat berhubungan dengan
nervus 11 dan 12.
- Cervical plexus dapat dibagi menjadi 2 cabanng:
- 1. Cabang sensorik superficial
- 2. Cabang motoric

Cabang sensori superficial:

- Cabang C1, tidak memiliki dorsal root, sehingga tidak memberikan cabang
sensorik
- Cabang C2 (Greater Occipital Nerve)
Berasal dari nervus spinalis cabang C2, yang mempersarafi kulit kepala
posterior
- Cabang C2-(Lesser Occipital Nerve)
Berasal dari nervus spinalis cabang C2, mempersarafi kulit di daerah
prosesus mastoideus, berjalan tepat diatas dan dibawah prosesus
mastoideus, mencakup begian kepala lateral dan leher lateral
- Cabang C2-C3 (Great Auricular Nerve)
Berasal dari nervus spinalis cabang C2-C3. Mempersarafi kulit di daerah
telinga luar, kelenjar parotis, dan sudut mandibula
- Cabang C2-C3 (Tranveres Cervical Nerve)
Berasal dari nervus spinalis cabang C2-C3. Mempersarafi kulit di daerah
anterior dan lateral leher, serta mandibula ke tulang dada
- Supraclavicular Nerve (C3-C4)
Berasal dari nervus spinalis cabang C3-C4. Mempersarafi kulit di daerah
clavicula
Cabang Profunda :
- Cabang nya berjalan bersama dengan nervus craniali XII, untuk
mempersarafi muskulus sternocleidomastoideus (C2-C3) dan muskulus
trapezius (C3-C4)
- Ansa Servikalis (Ansa Hypoglossi)
Terdiri dari dari cabang superior (C1-C2) dan inferior (C2-C3)
Mempersarafi otot infrahyoid (bag. luar kepala), termasuk sternohyoid,
omohyoid, sternotiroid, titrotiroid, dan otot geniohyoid

- Cabang yang berdekatan dengan Otot leher


- Nervus Phrenikus (C3-C5)
- Mempersarafi diafragma, berasal dari C3 dan C5 yang bertemu di leher
maupun dada

Plexus Brakialis

- Berasal dari percampuran nervus spinalis cabang C5-T1


- Berdasar dari urutan proksimal ke distal:
1. Roots (C5,C6, C7. C8. T1)
2. Trunks (Upper, Middle, Lower)
3. 3 divisi anterior dan 3 divisi posterior
4. 3 Cord, lateral, posterior, medial
5. Branches

- C5 dan C6 bergabung menjadi upper trunks


- C7 tetap di middle trunks
- C8 dan T1 menjadi lower trunk
- Lebih distal di leher, di fosa supraklavikula terbentuklah divisi anterior dan
posterior
- 3 divisi posterior bergabung membentuk posterior cord
- Divisi anterior dari upper trunk dan middle trunk bergabung menjadi lateral
cord
- Divisi anterior dari lower trunk berlanjut menjadi medial cord

Percabangan pada Roots:

- Dorsal Scapular nerve


Keluar dari C5, menginervasi muskulus levator scapula dan muskulus
romboideus

- Long Thoracic Nerve


- Keluar dari C5-C7, menginervasi muskulus serratus anterior

Percabangan pada Trunks

- Subclavian Nerve
Keluar dari upper trunk pleksus brakialis, mempersarafi muskulus subclavian.
Terdiri dari serat nervus asesorius yang bergabung dengan nervus prenikus
di mediastinum superior
- Suprascapular nerve
- Kleuar dari upper trunk, mempersarafi supraspinatus dan infraspinatus

Percabangan medial cord

- Nervus pectoralis medial  m. pectoralis mayor dan


- Medial brachial cutaneus nerve  inervasi kulit di aspek medial dari lengan
- Medial antebrachial cutaneous nerve  inervasi bagian medial lengan bwah
- Ulnar nerves  m. flexor pollicis brevis
- Median nerve  m. Abductor pollicis brevis dan m. opponens pollicis

Percabangan posterior cord

Jelas di slide
Pleksus Lumbosakral
- Gabungan dari L1-L4, T12 berkontribusi sangat kecil
- Lokasi pleksus di otot psoal, anterior dari prosesu tranversus di lumbar
vertebra
- Illohipogastric  (T12-L2)
- Anterior: kulit abdomen diaats pubs
- Latera; : sekitar pantat dan panggul
- Iloinnguinal Nrve  L1
- Daerah inguinal, simfisi pubis dan genitalia eksternal
- Genitofemoral nerve L1 L2
- Genital brach: skrotum
- Femoral branch :m femoris

Femoral nerves:

Anda mungkin juga menyukai