Anda di halaman 1dari 5

IKATAN MAHASISWA FISIOTERAPI INDONESIA (IMFI)

(Indonesian Physiotherapy Students Association)


WILAYAH V

Sekretariat : Jl. Perintis Kemerdekaan Km. 10 Student Centre House Lt. 2 Fakultas Kedokteran UNHAS
Makassar E-mail : imfiregionalv@gmail.com

LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN DIVISI


PENGURUS HARIAN WILAYAH V
IKATAN MAHASISWA FISIOTERAPI INDONESIA (IMFI)
PERIODE 2016-2017

A. Deskripsi Departemen
Departemen eksternal adalah departemen yang menjalin relasi dan hubungan
yang baik dengan berbagai pihak di luar organisasi IMFI khususnya organisasi
kemahasiswaan dan lembaga yang berhubungan dengan IMFI yaitu IFI.

Kondisi Keaparatan
Koordinator : Nurul Annisa
Sekertaris : Nur Faadilah
Anggota : Bongky Fatahillah
Fatimahtuzzahra Syarif

B. Fungsi Departemen
1. Sebagai wadah dalam menjalin relasi dengan berbagai pihak di luar IMFI
2. Sebagai penghubung antara IMFI dengan organisasi lain

C. Program Kerja Departemen

Indikator Keterangan
1 IMFI GOES TO SCHOOL
Pendidikan adalah suatu proses yang digunakan pada
setiap individu untuk memperoleh pengetahuan dan
wawasan serta mengembangkan keterampilan dan sikap.
Salah satu tempat pendidikan yaitu sekolah. Pemberian
materi dan tanya jawab seputar fisioterapi di sekolah-
sekolah mampu memberikan wawasan kepada siswa,
menanamkan keyakinan sehingga siswa yang akan lanjut
Latar Belakang keperguruan tinggi tahu mengenai hal-hal yang berkaitan
dengan fisioterapi maupun IMFI. Mengetahui bahwa
fisioterapi dalam kalangan masyarakat maupun remaja saat
ini masih belum dikenal tentang ilmu fisioterapi yang
dimilikinya. Oleh karena itu, menyadari akan hal tersebut
kami selaku departemen eksternal ingin mengadakan
kegiatan untuk memperkenalkan fisioterapi dan IMFI
melalui program “IMFI GOES TO SCHOOL”
IKATAN MAHASISWA FISIOTERAPI INDONESIA (IMFI)
(Indonesian Physiotherapy Students Association)
WILAYAH V

Sekretariat : Jl. Perintis Kemerdekaan Km. 10 Student Centre House Lt. 2 Fakultas Kedokteran UNHAS
Makassar E-mail : imfiregionalv@gmail.com

Adapun gambaran kegiatannya yaitu sosialisasi yang


Gambaran Kegiatan didalamnya meliputi pemberian materi serta tanya jawab
seputar fisioterapi, pendidikan fisioterapi dan IMFI
1) Memperkenalkan apa itu fisioterapi dan pendidikan
fisioterapi kepada siswa/siswi SMA/MA/sederajat
Tujuan 2) Memperkenalkan apa itu IMFI kepada siswa/siswi
SMA/MA/sederajat

Tempat SMA yang ada di Makassar


Waktu Februari-Maret 2017
1) Dilaksanakannya IMFI Goes To School di 5 SMA
di Makassar
TUK 2) Tersampaikannya apa itu fisioterapi, pendidikan
fisioterapi dan IMFI.

PIC Bongky Fatahillah


SC Nurul Annisa
Sasaran Siswa/siswi SMA/MA/sederajat di kota Makassar
Anggaran Dana Rp 92.000
Keterangan Tidak terlaksana
Dalam melaksanakan proker ini memberikan manfaat bagi
Strength IMFI sebgai wadah untuk memperkenalkan fisioterapi dan
orgnisasi IMFI dikalangan siswa SMA/sederajat

Weakness Sulit mendapatkan izin dari sekolah yang akan dikunjungi


Evaluasi

Mengetahui bahwa saat ini fisioterapi dikalangan pelajar


masih belum dikenal ilmu fisioterapinya, maka dengan
diadakannya program IMFI GOES TO SCHOOL
Opportunity
diharapkan akan memberikan minat siswa untuk memilih
jurusan fisioterapi di perguruan tinggi.

Dalam pelaksanaan program kerja ini mengalami


hambatan yaitu balasan surat atau konfirmasi dari sekolah
Threat
tersebut lama sehingga pergerakan dari panitia lambat

Lebih dipersiapkan lagi kepanitiaan selanjutnya agar


Rekomendasi
proker ini dapat berjalan sesui rencana
Dokumentasi
2 PENGHUBUNG ANTARA IMFI DENGAN ORGANISASI LAIN
Organisasi adalah kumpulan dua orang atau lebih yang
saling berinteraksi untuk mencapai tujuan tertentu. Pada
Latar Belakang
saat sekarang seiring dengan berjalannya waktu, telah lahir
berbagai macam organisasi dan berbagai organisasi
IKATAN MAHASISWA FISIOTERAPI INDONESIA (IMFI)
(Indonesian Physiotherapy Students Association)
WILAYAH V

Sekretariat : Jl. Perintis Kemerdekaan Km. 10 Student Centre House Lt. 2 Fakultas Kedokteran UNHAS
Makassar E-mail : imfiregionalv@gmail.com

tersebut muncullah juga tujuan dari masing-masing


organisasi. Walaupun begitu, masih ada hal-hal yang
belum bisa dikerjakan organisasi secara menyeluruh
namun menjadi tujuan dari organisasi tersebut. Oleh
karena itu dianggap perlu untuk melakukan kerjasama
dengan organisasi lain untuk mencapai tujuan dalam hal
ini IMFI Wilayah V dengan organisasi lain
Adapun gambaran kegiatannya dalam menjadi
penghubung dengan organisasi luar yaitu seperti
Gambaran Kegiatan memperingati hari World Physical Therapy Day dan
forum kajian yang berkaitan dengan bidang kesehatan dan
fisioterapi
1) Terjalinnya hubungan silaturrahim yang baik
Tujuan antara IMFI dengan organisasi luar

Tempat Disesuaikan
Waktu Selama periode kepengurusan 2017/2018
1) Mempererat tali silaturrahim dengan organisasi
luar
TUK 2) Menjadi penghubung dalam hal menjalin
kerjasama mengenai program kerja yang terkait

PIC Fatimatuzzahra Syarif


SC Nurul Annisa
Sasaran Anggota IMFI Wilayah V
Anggaran Dana -
Keterangan Terlaksana
Dalam melaksanakan proker ini memberikan manfaat bagi
Strength IMFI Wilayah V dalam menjalankan program kerja
WPTD yang menjadi lebih mudah karena adanya
kerjasama dengan IFI Cabang Makassar.

Komunikasi antara IFI dengan IMFI dalam hal ini


Weakness
Evaluasi

departemen eksternal masih kurang

Dengan adanya kerjasama IMFI dengan IFI dapat menjalin


hubungan silaturrahim yang lebih erat yang saling
Opportunity menguntungkan satu sama lain dalam program kerja yang
terkait

Kurangnya partisipasi dari teman-teman untuk meghadiri


Threat rapat dengan IFI
Rekomendasi Untuk proker menjalin hubungan kerjasama dengan
IKATAN MAHASISWA FISIOTERAPI INDONESIA (IMFI)
(Indonesian Physiotherapy Students Association)
WILAYAH V

Sekretariat : Jl. Perintis Kemerdekaan Km. 10 Student Centre House Lt. 2 Fakultas Kedokteran UNHAS
Makassar E-mail : imfiregionalv@gmail.com

organisasi lain, seperti IFI perbaiki hubungan


komunikasinya agar kerjasama yang dilakukan berjalan
dengan baik
Dokumentasi -
3 DELEGASI IMFI
IMFI adalah suatu organisasi fisioterapi yang di dalamnya
terdapat mahasiswa/mahasiswi yang terdiri dari institusi
berbeda dengan pengetahuan yang berbeda pula.
Menyadari akan pentingnya pengetahuan yang diperoleh
setiap individu, maka untuk menambah pengetahuan dan
Latar Belakang
wawasan diperlukannya suatu kegiatan yang berkaitan
dengan bidang kesehatan terkhususnya fisioterapi.
Berdasarkan hal diatas, kami selaku departemen eksternal
akan mengirimkan delegasi pada kegiatan yang akan di
ikuti nantinya
Adapun gambaran kegiatannya yaitu mengikuti seminar,
Gambaran Kegiatan diskusi dan lomba dalam bidang kesehatan terkhusus
fisioterapi
Tujuan 1) Memperkenalkan IMFI ke organisasi lain

Tempat Disesuaikan
Waktu Disesuaikan
1) Ikutnya IMFI minimal 2x selama periode
TUK kepengurusan

PIC Hasriani
SC Nurul Annisa
Sasaran Anggota IMFI Wilayah V
Anggaran Dana Disesuaikan
Keterangan Tidak terlaksana
Dalam melaksanan proker ini dapat memberikan ilmu
Strength tambahan bagi mahasiswa fisioterapis melalui kegiatan
seminar yang diikuti
Evaluasi

Evaluasi

Minimnya komunikasi antara coordinator dan anggota


Weakness
departemen eksternal

Dengan adanya anggota IMFI yang mengikuti kegiatan


Oppurtunity
seminar diharapkan organisasi IMFI dapat lebih dikenal
dan diakui eksistensinya
IKATAN MAHASISWA FISIOTERAPI INDONESIA (IMFI)
(Indonesian Physiotherapy Students Association)
WILAYAH V

Sekretariat : Jl. Perintis Kemerdekaan Km. 10 Student Centre House Lt. 2 Fakultas Kedokteran UNHAS
Makassar E-mail : imfiregionalv@gmail.com

Threat Kurangnya keaktifan coordinator dan anggota dalam


mencari informasi mengenai seminar yang akan diadakan
selama periode kepengurusan

Lebih ditingkatkan lagi keaktifan coordinator dan anggota


Rekomendasi dalam mencari informasi mengenai seminar yang akan di
ikuti oleh anggota IMFI Wilayah V
Dokumentasi -

Anda mungkin juga menyukai